SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  20
Télécharger pour lire hors ligne
Ilmu Ekonomi Institusi institusi dan
       Ekonomi, Institusi-institusi
Pembangunan: Sebuah Perspektif Global



        Drs. H.
        Drs H Dadang Solihin MA
                     Solihin,



        FE-Universitas Darma Persada
           Jakarta, 14 Maret 2005
Dadang Solihin’s Profile
       Dadang holds a MA degree (
             g                 g   (Economics), University of
                                                )         y
       Colorado, USA. His previous post is Head, Center for Research
       Data and Information at DPD Secretariat General as well as
       Deputy Director for Information of Spatial Planning and Land
       Use Management at Indonesian National Development
       Planning Agency (Bappenas).
 Beside working as Assistant Professor at Graduate School of Asia-
                                                                Asia
  Pacific Studies, Waseda University, Tokyo, Japan, he also active as
  Associate Professor at University of Darma Persada, Jakarta, Indonesia.
 He got various training around the g
      g                 g            globe, included Advanced International
  Training Programme of Information Technology Management, at Karlstad
  City, Sweden (2005); the Training Seminar on Land Use and Management,
  Taiwan (2004); Developing Multimedia Applications for Managers, Kuala
  Lumpur,
  Lumpur Malaysia (2003); Applied Policy Development Training Vancouver
                                                        Training, Vancouver,
  Canada (2002); Local Government Administration Training Course,
  Hiroshima, Japan (2001); and Regional Development and Planning Training
  Course, Sapporo, Japan (
          , pp , p (1999). He p  )     published more than five books
  regarding local autonomous.
 You can reach Dadang Solihin by email at dadangsol@yahoo.com or by
  his mobile at +62812 932 2202

                           dadang-solihin.blogspot.com                   2
Kehidupan Tiga Perempat Penduduk Bumi
      p     g       p

Kondisi Masyarakat di:
 Amerika Utara
 Pedesaan Asia
 Kawasan Perkotaan Amerika Selatan

 Bagaimana mungkin kemewahan yang demikian
  mencolok dapat berdampingan tanpa rasa risih
  dengan kemiskinan yang sangat menyedihkan, dan
                                     menyedihkan
  itu terjadi tidak hanya antara satu benua dengan
  benua yang lainnya tetapi juga terjadi di dalam satu
  negara atau bahkan d l
             t b hk dalam satu k t yang sama?
                                  t kota           ?


                   dadang-solihin.blogspot.com           3
Kehidupan Tiga Perempat Penduduk Bumi

 Bagaimana caranya masyarakat tradisional dengan
  produktivitasnya yang rendah dan kehidupan
  ekonominya yang serba subsisten d
   k      i            b     b i t dapat di lihk
                                           t dialihkan
  menjadi sebuah bangsa dan ekonomi modern yang
  berproduktivitas dan berpendapatan tinggi?
 Dalam hal apa sajakah aspirasi kemajuan dari
  bangsa-bangsa miskin itu dapat ditolong atau
  sebaliknya dihambat oleh aktivitas ekonomi dari
  bangsa-bangsa yang sudah maju?
 Melalui proses apa dan dalam kondisi-kondisi seperti
  apa petani petani subsisten di berbagai daerah
      petani-petani
  pedalaman di Nigeria, Brasil, atau Filipina bisa
  beralih menjadi petani komersial yang berhasil?

                   dadang-solihin.blogspot.com       4
MDCS More
    MDCS—More Developed Countries
        (Negara-negara maju)

   Negara-negara kapitalis Eropa Barat, Amerika Utara,
       g       g       p        p
    Australia, Selandia Baru, dan Jepang yang dari segi
    ekonomi sudah sangat maju.
   Negara-negara
    Negara negara tersebut adalah yang pertama kali
    mengalami dan menikmati buah-buah positif dari
    p
    pertumbuhan ekonomi j g p j g y g
                           jangka panjang yang
    berkesinambungan (First World).




                    dadang-solihin.blogspot.com       5
LDCs Less
     LDCs—Less Developed Countries
      (Negara-negara berkembang)

   Third World (Dunia Ketiga) Sekitar 157 negara
    berkembang yang tersebar di kawasan Asia, Afrika,
    Timur Tengah, dan Amerika Latin.
   Negara-negara ini secara umum ditandai oleh
    beberapa karakteristik seperti
    –   taraf hidup yang masih rendah;
    –   tingkat pertumbuhan penduduk yang relatif sangat tinggi;
    –   pendapatan per kapita (income per capita) yang rendah dan
    –   kebanyakan tergantung secara ekonomis dan teknologis
        kepada perekonomian negara-negara maju alias negara-
        negara Dunia Pertama (First Wolrd).

                       dadang-solihin.blogspot.com              6
Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan

   Development economics (Ilmu ekonomi
    pembangunan) adalah studi perihal bagaimana
    suatu perekonomian dapat ditransformasikan dari
    kondisi stagnasi menuju ke pertumbuhan (growth)
    agar statusnya meningkat dari entitas berpenghasilan
    rendah menjadi berpenghasilan tinggi.
                j      p g            gg




                    dadang-solihin.blogspot.com        7
Values (
               l    (Tata nilai)
                           i i)

   Prinsip-prinsip, standar atau kualitas yang dianggap
    baik atau diinginkan.
   Apa yang disebut sebagai pertimbangan nilai (value
    judgement) adalah suatu h l atau tindakan yang
    j d        ) d l h         hal       i d k
    berdasarkan pada atau mencerminkan kepercayaan
    (keyakinan) seseorang atau kelas masyarakat
    tertentu.




                     dadang-solihin.blogspot.com           8
Perekonomian sebagai Sistem Sosial


   Tuntutan untuk Melangkah Lebih Jauh dari Ilmu
    Ekonomi
   Pentingnya variabel ekonomi dan non ekonomi
   Tata nilai, sikap, dan faktor kelembagaan perlu
    d pa a
    dipahami




                    dadang-solihin.blogspot.com       9
Economic variables
          (Variabel-variabel Ekonomi)

   Gross National Product, GNP (Produk Nasional
    Bruto,
    Bruto PNB) adalah umlah total output domestik dan
    asing di suatu negara yang dihasilkan oleh penduduk
    (baik warga negara maupun nonwarga negara) yang
    tinggal di suatu negara.
    ti     l       t
   GNP itu terdiri dari Gross Domestic Product (GDP)
    ditambah dengan pendapatan faktor yang diterima
    oleh penduduk luar negeri, dikurangi pendapatan
    yang dihasilkan dalam perekonomian domestik yang
    diterima oleh orang-orang (
    dit i      l h             (warga negara resmi d i
                                                  i dari
    negara yang bersangkutan) di luar negeri.

                    dadang-solihin.blogspot.com       10
Income per capita
           (Pendapatan per kapita)
   Adalah angka GNP suatu negara dibagi dengan total
    j
    jumlah ppenduduknya.
                       y
   Pendapatan per kapita sering digunakan sebagai
    indikator ekonomi untuk mengukur tinggi-rendahnya
    taraf hidup dan kemajuan pembangunan.
                               pembangunan
   Meskipun demikian, indikator ini sebenarnya
    merupakan sebuah indeks yang rancu karena ia tidak
    mempertimbangkan aspek aspek lain yang tent saja
                         aspek-aspek       ang tentu
    tidak kalah pentingnya, seperti aspek pemerataan
    distribusi pendapatan dan kepemilikan sumber daya
    yang merupakan modal utama b i setiap orang
                  k      d l t      bagi ti
    untuk mendapatkan sebagian dari kue pendapatan
    nasional.
                   dadang-solihin.blogspot.com      11
Noneconomic variables
      (Variabel-variabel nonekonomi)

   Merupakan elemen atau variabel di luar variabel ekonomi yang
    dianggap penting dan menarik bagi para pakar ekonomi
                                                    ekonomi.
   Faktor-faktor nonekonomi ini begitu sulit bahkan seringkali tidak
    dapat dihitung nilai uangnya atau tidak dapat dinyatakan
    dengan angka karena memang sifatnya yang tidak dapat diraba
    (intangible).
   Contohnya adalah kepercayaan, tata nilai, sikap, norma-norma,
    dan struktur kekuasan.
   Kadang-kadang pengaruh variable nonekonomi tersebut bahkan
    lebih penting atau lebih berpengaruh daripada variabel-variable
    ekonomis yang dapat diukur dalam analisis dan perumusan
    langkah untuk meningkatkan pembangunan.
    l    k h t k        i k tk        b



                        dadang-solihin.blogspot.com                12
Social indicators (Indikator sosial)

   Ukuran-ukuran bersifat nonekonomis yang turut
    menentukan tinggi atau rendahnya tingkat kemajuan
    pembangunan (development) yang telah dicapai oleh
    suatu negara.
   Misalnya, tingkat usia harapan hidup (life expectancy
    at birth), tingkat kematian bayi (infant mortality rate),
    tingkat melek hurup (literacy rate) jumlah dokter per
                                  rate),
    100.000 penduduk, dsb.




                      dadang-solihin.blogspot.com          13
Apa yang Sebenarnya dimaksud dengan
          “Pembangunan?“
   Traditional economics (Ilmu ekonomi tradisional)
    adalah cabang atau versi dari ilmu ekonomi y g
                 g                              yang
    bersumber dari dan dianut oleh perekonomian atau
    negara-negara pasar kapitalis yang ditandai oleh
    sejumlah karakterstik khas, seperti p g
       j                      , p       pengutamaan
    kedaulatan konsumen (consumer sovereignity),
    maksimalisasi kuntungan (profit maximization),
    keberadaan perusahaan swasta (private enterprise),
    dan persaingan sempurna (perfect competition).
   Perhatiannya yang utama terletak pada upaya-upaya
    untuk mengalokasikan segenap sumber daya yang
    langka secara efisien melalui sistem harga dan
    kekuatan permintaan-penawaran.

                   dadang-solihin.blogspot.com      14
The new economic view of development

   Underdevelopment is more than just statistics
    development is a multidimensional process
   Development (Pembangunan) adalah proses
    perbaikan kualitas segenap bidang kehidupan
    manusia.
   Three core values of development
     – sustenance
     – self-esteem
     – freedom from servitude



                    dadang-solihin.blogspot.com     15
Sustenance (Kebutuhan pokok)

   Berbagai macam barang dan jasa yang mutlak
    dibutuhkan demi mempertahankan kelangsungan
    hidup rata-rata manusia dalam standar hidup (levels
    of living) yang minimal.
            g) y g
   Contohnya adalah pangan, sandang, dan juga papan
    (
    (perumahan).  )




                    dadang-solihin.blogspot.com      16
Self-esteem (Harga diri)

   Perasaan bermartabat kemanusiaan yang dinikmati
    masyarakat apabila sistem sosial ekonomi politik
                                 sosial, ekonomi,
    dan kelembagaannya memang mampu menjamin
    dan meningkatkan harkat dan martabat manusia, dan
               g                                   ,
    juga melindungi integritas individu dalam
    menentukan nasib sendiri dan ikut andil dalam hal-
    hal penting lainnya yang berkaitan dengannya.




                   dadang-solihin.blogspot.com      17
Freedom
     (Kemerdekaan atau kebebasan)

   Suatu situasi di mana suatu masyarakat memiliki
    berbagai alternatif yang dapat digunakannya
    untuk memperoleh segala sesuatu yang
    diinginkannya.
    diinginkannya




                  dadang-solihin.blogspot.com         18
The three objectives of development
            j                 p
1. peningkatan standar hidup setiap orang—baik
   pendapatannya,
   pendapatannya tingkat konsumsi pangan, sandang,
                                       pangan sandang
   papan, pelayanan kesehatan, pendidikan, dan lain-lain—
   melalui proses-proses pertumbuhan ekonomi yang
            p     p       p                      y g
   relevan (cocok dan sesuai);
2. penciptaan berbagai kondisi yang memungkinkan
   tumbuhnya rasa percaya di i (self-esteem) setiap orang
       b h                   diri ( lf       ) i
   melalui pembentukan segenap sistem ekonomi dan
   lembaga (institution) sosial politik dan juga ekonomi
                         sosial, politik,
   yang mampu mempromosikan jati diri dan penghargaan
   hakikat kemanusiaan;
3. peningkatan kebebasan setiap orang melalui perluasan
   jangkauan variabel pilihan mereka, serta peningkatan
   kualitas
   k lit maupun kuantitas aneka barang dan jasa.
                    k tit          k b      d j
                    dadang-solihin.blogspot.com             19
Terima Kasih



  dadang-solihin.blogspot.com   20

Contenu connexe

Tendances

Ukuran Distribusi Pendapatan
Ukuran Distribusi PendapatanUkuran Distribusi Pendapatan
Ukuran Distribusi PendapatanDadang Solihin
 
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis KomparatifTeori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis KomparatifDadang Solihin
 
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomiStrategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomiNamirah Namirah
 
Ilmu Ekonomi, Institusi-institusi, dan Pembangunan : Sebuah Perspektif Global
Ilmu Ekonomi, Institusi-institusi, dan  Pembangunan : Sebuah Perspektif GlobalIlmu Ekonomi, Institusi-institusi, dan  Pembangunan : Sebuah Perspektif Global
Ilmu Ekonomi, Institusi-institusi, dan Pembangunan : Sebuah Perspektif GlobalLintang Nugraheni
 
Pertumbuhan Penduduk dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan Penduduk dan Pembangunan EkonomiPertumbuhan Penduduk dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan Penduduk dan Pembangunan EkonomiDadang Solihin
 
Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan dan Pembangunan EkonomiPertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan dan Pembangunan EkonomiMellisaayu
 
Pertumbuhan penduduk berhubungan dengan pembangunan ekonomi
Pertumbuhan penduduk berhubungan dengan pembangunan ekonomiPertumbuhan penduduk berhubungan dengan pembangunan ekonomi
Pertumbuhan penduduk berhubungan dengan pembangunan ekonomi93220872
 
4. kemiskinan, ketimpangan, dan pembangunan
4. kemiskinan, ketimpangan, dan pembangunan4. kemiskinan, ketimpangan, dan pembangunan
4. kemiskinan, ketimpangan, dan pembangunanMiracLe Min
 
Kelompok 2 pertumbuhan ekonomi (presentasi)
Kelompok 2   pertumbuhan ekonomi (presentasi)Kelompok 2   pertumbuhan ekonomi (presentasi)
Kelompok 2 pertumbuhan ekonomi (presentasi)Julio Abram
 
Konsep pertumbuhan ekonomi
Konsep pertumbuhan ekonomiKonsep pertumbuhan ekonomi
Konsep pertumbuhan ekonomiNursyidah alit
 
Perbandingan Pembangunan : Pakistan dan Bangladesh
Perbandingan Pembangunan : Pakistan dan BangladeshPerbandingan Pembangunan : Pakistan dan Bangladesh
Perbandingan Pembangunan : Pakistan dan BangladeshCut Endang Kurniasih
 
Presentasi bab 3 ekonomi pembangunan teori klasik pertumbuhan ekonomi dan pem...
Presentasi bab 3 ekonomi pembangunan teori klasik pertumbuhan ekonomi dan pem...Presentasi bab 3 ekonomi pembangunan teori klasik pertumbuhan ekonomi dan pem...
Presentasi bab 3 ekonomi pembangunan teori klasik pertumbuhan ekonomi dan pem...Basuki Rahmat
 
keberlanjutan & kelangkaan Sumber daya alam
 keberlanjutan & kelangkaan Sumber daya alam keberlanjutan & kelangkaan Sumber daya alam
keberlanjutan & kelangkaan Sumber daya alamOpissen Yudisyus
 
Ppt Pertumbuhan ekonomi
Ppt Pertumbuhan ekonomiPpt Pertumbuhan ekonomi
Ppt Pertumbuhan ekonomiR Anggara
 
Rasio modal output (cor), materi ekonomi makro
Rasio modal output (cor), materi ekonomi makroRasio modal output (cor), materi ekonomi makro
Rasio modal output (cor), materi ekonomi makroEnci Funcky
 

Tendances (20)

Ukuran Distribusi Pendapatan
Ukuran Distribusi PendapatanUkuran Distribusi Pendapatan
Ukuran Distribusi Pendapatan
 
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis KomparatifTeori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
 
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomiStrategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
 
Investasi ekonomi makro
Investasi ekonomi makro Investasi ekonomi makro
Investasi ekonomi makro
 
Ilmu Ekonomi, Institusi-institusi, dan Pembangunan : Sebuah Perspektif Global
Ilmu Ekonomi, Institusi-institusi, dan  Pembangunan : Sebuah Perspektif GlobalIlmu Ekonomi, Institusi-institusi, dan  Pembangunan : Sebuah Perspektif Global
Ilmu Ekonomi, Institusi-institusi, dan Pembangunan : Sebuah Perspektif Global
 
Pertumbuhan Penduduk dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan Penduduk dan Pembangunan EkonomiPertumbuhan Penduduk dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan Penduduk dan Pembangunan Ekonomi
 
Teori teori ekonomi regional
Teori teori ekonomi regionalTeori teori ekonomi regional
Teori teori ekonomi regional
 
Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan dan Pembangunan EkonomiPertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
 
Pertumbuhan penduduk berhubungan dengan pembangunan ekonomi
Pertumbuhan penduduk berhubungan dengan pembangunan ekonomiPertumbuhan penduduk berhubungan dengan pembangunan ekonomi
Pertumbuhan penduduk berhubungan dengan pembangunan ekonomi
 
4. kemiskinan, ketimpangan, dan pembangunan
4. kemiskinan, ketimpangan, dan pembangunan4. kemiskinan, ketimpangan, dan pembangunan
4. kemiskinan, ketimpangan, dan pembangunan
 
Kelompok 2 pertumbuhan ekonomi (presentasi)
Kelompok 2   pertumbuhan ekonomi (presentasi)Kelompok 2   pertumbuhan ekonomi (presentasi)
Kelompok 2 pertumbuhan ekonomi (presentasi)
 
Konsep pertumbuhan ekonomi
Konsep pertumbuhan ekonomiKonsep pertumbuhan ekonomi
Konsep pertumbuhan ekonomi
 
Perbandingan Pembangunan : Pakistan dan Bangladesh
Perbandingan Pembangunan : Pakistan dan BangladeshPerbandingan Pembangunan : Pakistan dan Bangladesh
Perbandingan Pembangunan : Pakistan dan Bangladesh
 
Presentasi bab 3 ekonomi pembangunan teori klasik pertumbuhan ekonomi dan pem...
Presentasi bab 3 ekonomi pembangunan teori klasik pertumbuhan ekonomi dan pem...Presentasi bab 3 ekonomi pembangunan teori klasik pertumbuhan ekonomi dan pem...
Presentasi bab 3 ekonomi pembangunan teori klasik pertumbuhan ekonomi dan pem...
 
Sistem ekonomi pancasila
Sistem ekonomi pancasilaSistem ekonomi pancasila
Sistem ekonomi pancasila
 
Fluktuasi ekonomi
Fluktuasi ekonomiFluktuasi ekonomi
Fluktuasi ekonomi
 
keberlanjutan & kelangkaan Sumber daya alam
 keberlanjutan & kelangkaan Sumber daya alam keberlanjutan & kelangkaan Sumber daya alam
keberlanjutan & kelangkaan Sumber daya alam
 
Ppt Pertumbuhan ekonomi
Ppt Pertumbuhan ekonomiPpt Pertumbuhan ekonomi
Ppt Pertumbuhan ekonomi
 
Rasio modal output (cor), materi ekonomi makro
Rasio modal output (cor), materi ekonomi makroRasio modal output (cor), materi ekonomi makro
Rasio modal output (cor), materi ekonomi makro
 
Ppt pendapatan nasional
Ppt pendapatan nasionalPpt pendapatan nasional
Ppt pendapatan nasional
 

Similaire à Ilmu Ekonomi, Institusi-institusi dan Pembangunan: Sebuah Perspektif Global

Bab 1 Negara Maju dan Negara Berkembang.pdf
Bab 1 Negara Maju dan Negara Berkembang.pdfBab 1 Negara Maju dan Negara Berkembang.pdf
Bab 1 Negara Maju dan Negara Berkembang.pdfheri262263
 
Paradigma Pembangunan
Paradigma  Pembangunan Paradigma  Pembangunan
Paradigma Pembangunan Dadang Solihin
 
Pembangunan ekonomi
Pembangunan ekonomiPembangunan ekonomi
Pembangunan ekonomiinda noviani
 
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdfBA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdfMukarobinspdMukarobi
 
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdfBA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdfMukarobinspdMukarobi
 
Paradigma Pembangunan
Paradigma Pembangunan Paradigma Pembangunan
Paradigma Pembangunan Dadang Solihin
 
Ekonomi dan sumberdaya pemebangunan
Ekonomi dan sumberdaya pemebangunanEkonomi dan sumberdaya pemebangunan
Ekonomi dan sumberdaya pemebangunanovio
 
Perencanaan dan Pelaku Pembangunan
Perencanaan dan Pelaku PembangunanPerencanaan dan Pelaku Pembangunan
Perencanaan dan Pelaku PembangunanDadang Solihin
 
Anggaran Negara dalam Era Otonomi Daerah
Anggaran Negara dalam Era Otonomi DaerahAnggaran Negara dalam Era Otonomi Daerah
Anggaran Negara dalam Era Otonomi DaerahDadang Solihin
 
Bab 1 pengantar pembangunan ekonomi prespektif global
Bab 1 pengantar pembangunan ekonomi prespektif globalBab 1 pengantar pembangunan ekonomi prespektif global
Bab 1 pengantar pembangunan ekonomi prespektif globalBambang Deswantoro
 
0200. prinsip dan konsep ekbang 1
0200. prinsip dan konsep ekbang   10200. prinsip dan konsep ekbang   1
0200. prinsip dan konsep ekbang 1mohammad ilham
 
Teknik Pemberdayaan Masyarakat dalam Pembangunan Kota
Teknik Pemberdayaan Masyarakat dalam Pembangunan KotaTeknik Pemberdayaan Masyarakat dalam Pembangunan Kota
Teknik Pemberdayaan Masyarakat dalam Pembangunan KotaDadang Solihin
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 01
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 01Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 01
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 01eli priyatna laidan
 

Similaire à Ilmu Ekonomi, Institusi-institusi dan Pembangunan: Sebuah Perspektif Global (20)

Bab 1 Negara Maju dan Negara Berkembang.pdf
Bab 1 Negara Maju dan Negara Berkembang.pdfBab 1 Negara Maju dan Negara Berkembang.pdf
Bab 1 Negara Maju dan Negara Berkembang.pdf
 
Paradigma Pembangunan
Paradigma  Pembangunan Paradigma  Pembangunan
Paradigma Pembangunan
 
Pembangunan ekonomi
Pembangunan ekonomiPembangunan ekonomi
Pembangunan ekonomi
 
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdfBA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
 
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdfBA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
 
Paradigma Pembangunan
Paradigma Pembangunan Paradigma Pembangunan
Paradigma Pembangunan
 
Paradigma Pembangunan
Paradigma PembangunanParadigma Pembangunan
Paradigma Pembangunan
 
Community Development
Community DevelopmentCommunity Development
Community Development
 
Ekonomi dan sumberdaya pemebangunan
Ekonomi dan sumberdaya pemebangunanEkonomi dan sumberdaya pemebangunan
Ekonomi dan sumberdaya pemebangunan
 
TeoriPembngunanPPT.pptx
TeoriPembngunanPPT.pptxTeoriPembngunanPPT.pptx
TeoriPembngunanPPT.pptx
 
Perencanaan dan Pelaku Pembangunan
Perencanaan dan Pelaku PembangunanPerencanaan dan Pelaku Pembangunan
Perencanaan dan Pelaku Pembangunan
 
Anggaran Negara dalam Era Otonomi Daerah
Anggaran Negara dalam Era Otonomi DaerahAnggaran Negara dalam Era Otonomi Daerah
Anggaran Negara dalam Era Otonomi Daerah
 
FIX PP BARU.pptx
FIX PP BARU.pptxFIX PP BARU.pptx
FIX PP BARU.pptx
 
Bab 1 pengantar pembangunan ekonomi prespektif global
Bab 1 pengantar pembangunan ekonomi prespektif globalBab 1 pengantar pembangunan ekonomi prespektif global
Bab 1 pengantar pembangunan ekonomi prespektif global
 
Pembangunan Ekonomi
Pembangunan Ekonomi Pembangunan Ekonomi
Pembangunan Ekonomi
 
Pengertian pembangunan menurut para ahli
Pengertian pembangunan menurut para ahliPengertian pembangunan menurut para ahli
Pengertian pembangunan menurut para ahli
 
Pengertian pembangunan menurut para ahli
Pengertian pembangunan menurut para ahliPengertian pembangunan menurut para ahli
Pengertian pembangunan menurut para ahli
 
0200. prinsip dan konsep ekbang 1
0200. prinsip dan konsep ekbang   10200. prinsip dan konsep ekbang   1
0200. prinsip dan konsep ekbang 1
 
Teknik Pemberdayaan Masyarakat dalam Pembangunan Kota
Teknik Pemberdayaan Masyarakat dalam Pembangunan KotaTeknik Pemberdayaan Masyarakat dalam Pembangunan Kota
Teknik Pemberdayaan Masyarakat dalam Pembangunan Kota
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 01
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 01Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 01
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 01
 

Plus de Dadang Solihin

Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfPermohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfDadang Solihin
 
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Dadang Solihin
 
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Dadang Solihin
 
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Dadang Solihin
 
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Dadang Solihin
 
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Dadang Solihin
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Dadang Solihin
 
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurStatus Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurDadang Solihin
 
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Dadang Solihin
 
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWThe President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWDadang Solihin
 
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaLaporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaDadang Solihin
 
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDEvaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDDadang Solihin
 
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVDadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookDadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRAROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRADadang Solihin
 

Plus de Dadang Solihin (20)

Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfPermohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
 
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
 
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
 
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
 
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
 
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
 
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurStatus Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
 
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
 
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWThe President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
 
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaLaporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
 
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDEvaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
 
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
 
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRAROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
 

Ilmu Ekonomi, Institusi-institusi dan Pembangunan: Sebuah Perspektif Global

  • 1. Ilmu Ekonomi Institusi institusi dan Ekonomi, Institusi-institusi Pembangunan: Sebuah Perspektif Global Drs. H. Drs H Dadang Solihin MA Solihin, FE-Universitas Darma Persada Jakarta, 14 Maret 2005
  • 2. Dadang Solihin’s Profile Dadang holds a MA degree ( g g (Economics), University of ) y Colorado, USA. His previous post is Head, Center for Research Data and Information at DPD Secretariat General as well as Deputy Director for Information of Spatial Planning and Land Use Management at Indonesian National Development Planning Agency (Bappenas).  Beside working as Assistant Professor at Graduate School of Asia- Asia Pacific Studies, Waseda University, Tokyo, Japan, he also active as Associate Professor at University of Darma Persada, Jakarta, Indonesia.  He got various training around the g g g globe, included Advanced International Training Programme of Information Technology Management, at Karlstad City, Sweden (2005); the Training Seminar on Land Use and Management, Taiwan (2004); Developing Multimedia Applications for Managers, Kuala Lumpur, Lumpur Malaysia (2003); Applied Policy Development Training Vancouver Training, Vancouver, Canada (2002); Local Government Administration Training Course, Hiroshima, Japan (2001); and Regional Development and Planning Training Course, Sapporo, Japan ( , pp , p (1999). He p ) published more than five books regarding local autonomous.  You can reach Dadang Solihin by email at dadangsol@yahoo.com or by his mobile at +62812 932 2202 dadang-solihin.blogspot.com 2
  • 3. Kehidupan Tiga Perempat Penduduk Bumi p g p Kondisi Masyarakat di:  Amerika Utara  Pedesaan Asia  Kawasan Perkotaan Amerika Selatan  Bagaimana mungkin kemewahan yang demikian mencolok dapat berdampingan tanpa rasa risih dengan kemiskinan yang sangat menyedihkan, dan menyedihkan itu terjadi tidak hanya antara satu benua dengan benua yang lainnya tetapi juga terjadi di dalam satu negara atau bahkan d l t b hk dalam satu k t yang sama? t kota ? dadang-solihin.blogspot.com 3
  • 4. Kehidupan Tiga Perempat Penduduk Bumi  Bagaimana caranya masyarakat tradisional dengan produktivitasnya yang rendah dan kehidupan ekonominya yang serba subsisten d k i b b i t dapat di lihk t dialihkan menjadi sebuah bangsa dan ekonomi modern yang berproduktivitas dan berpendapatan tinggi?  Dalam hal apa sajakah aspirasi kemajuan dari bangsa-bangsa miskin itu dapat ditolong atau sebaliknya dihambat oleh aktivitas ekonomi dari bangsa-bangsa yang sudah maju?  Melalui proses apa dan dalam kondisi-kondisi seperti apa petani petani subsisten di berbagai daerah petani-petani pedalaman di Nigeria, Brasil, atau Filipina bisa beralih menjadi petani komersial yang berhasil? dadang-solihin.blogspot.com 4
  • 5. MDCS More MDCS—More Developed Countries (Negara-negara maju)  Negara-negara kapitalis Eropa Barat, Amerika Utara, g g p p Australia, Selandia Baru, dan Jepang yang dari segi ekonomi sudah sangat maju.  Negara-negara Negara negara tersebut adalah yang pertama kali mengalami dan menikmati buah-buah positif dari p pertumbuhan ekonomi j g p j g y g jangka panjang yang berkesinambungan (First World). dadang-solihin.blogspot.com 5
  • 6. LDCs Less LDCs—Less Developed Countries (Negara-negara berkembang)  Third World (Dunia Ketiga) Sekitar 157 negara berkembang yang tersebar di kawasan Asia, Afrika, Timur Tengah, dan Amerika Latin.  Negara-negara ini secara umum ditandai oleh beberapa karakteristik seperti – taraf hidup yang masih rendah; – tingkat pertumbuhan penduduk yang relatif sangat tinggi; – pendapatan per kapita (income per capita) yang rendah dan – kebanyakan tergantung secara ekonomis dan teknologis kepada perekonomian negara-negara maju alias negara- negara Dunia Pertama (First Wolrd). dadang-solihin.blogspot.com 6
  • 7. Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan  Development economics (Ilmu ekonomi pembangunan) adalah studi perihal bagaimana suatu perekonomian dapat ditransformasikan dari kondisi stagnasi menuju ke pertumbuhan (growth) agar statusnya meningkat dari entitas berpenghasilan rendah menjadi berpenghasilan tinggi. j p g gg dadang-solihin.blogspot.com 7
  • 8. Values ( l (Tata nilai) i i)  Prinsip-prinsip, standar atau kualitas yang dianggap baik atau diinginkan.  Apa yang disebut sebagai pertimbangan nilai (value judgement) adalah suatu h l atau tindakan yang j d ) d l h hal i d k berdasarkan pada atau mencerminkan kepercayaan (keyakinan) seseorang atau kelas masyarakat tertentu. dadang-solihin.blogspot.com 8
  • 9. Perekonomian sebagai Sistem Sosial  Tuntutan untuk Melangkah Lebih Jauh dari Ilmu Ekonomi  Pentingnya variabel ekonomi dan non ekonomi  Tata nilai, sikap, dan faktor kelembagaan perlu d pa a dipahami dadang-solihin.blogspot.com 9
  • 10. Economic variables (Variabel-variabel Ekonomi)  Gross National Product, GNP (Produk Nasional Bruto, Bruto PNB) adalah umlah total output domestik dan asing di suatu negara yang dihasilkan oleh penduduk (baik warga negara maupun nonwarga negara) yang tinggal di suatu negara. ti l t  GNP itu terdiri dari Gross Domestic Product (GDP) ditambah dengan pendapatan faktor yang diterima oleh penduduk luar negeri, dikurangi pendapatan yang dihasilkan dalam perekonomian domestik yang diterima oleh orang-orang ( dit i l h (warga negara resmi d i i dari negara yang bersangkutan) di luar negeri. dadang-solihin.blogspot.com 10
  • 11. Income per capita (Pendapatan per kapita)  Adalah angka GNP suatu negara dibagi dengan total j jumlah ppenduduknya. y  Pendapatan per kapita sering digunakan sebagai indikator ekonomi untuk mengukur tinggi-rendahnya taraf hidup dan kemajuan pembangunan. pembangunan  Meskipun demikian, indikator ini sebenarnya merupakan sebuah indeks yang rancu karena ia tidak mempertimbangkan aspek aspek lain yang tent saja aspek-aspek ang tentu tidak kalah pentingnya, seperti aspek pemerataan distribusi pendapatan dan kepemilikan sumber daya yang merupakan modal utama b i setiap orang k d l t bagi ti untuk mendapatkan sebagian dari kue pendapatan nasional. dadang-solihin.blogspot.com 11
  • 12. Noneconomic variables (Variabel-variabel nonekonomi)  Merupakan elemen atau variabel di luar variabel ekonomi yang dianggap penting dan menarik bagi para pakar ekonomi ekonomi.  Faktor-faktor nonekonomi ini begitu sulit bahkan seringkali tidak dapat dihitung nilai uangnya atau tidak dapat dinyatakan dengan angka karena memang sifatnya yang tidak dapat diraba (intangible).  Contohnya adalah kepercayaan, tata nilai, sikap, norma-norma, dan struktur kekuasan.  Kadang-kadang pengaruh variable nonekonomi tersebut bahkan lebih penting atau lebih berpengaruh daripada variabel-variable ekonomis yang dapat diukur dalam analisis dan perumusan langkah untuk meningkatkan pembangunan. l k h t k i k tk b dadang-solihin.blogspot.com 12
  • 13. Social indicators (Indikator sosial)  Ukuran-ukuran bersifat nonekonomis yang turut menentukan tinggi atau rendahnya tingkat kemajuan pembangunan (development) yang telah dicapai oleh suatu negara.  Misalnya, tingkat usia harapan hidup (life expectancy at birth), tingkat kematian bayi (infant mortality rate), tingkat melek hurup (literacy rate) jumlah dokter per rate), 100.000 penduduk, dsb. dadang-solihin.blogspot.com 13
  • 14. Apa yang Sebenarnya dimaksud dengan “Pembangunan?“  Traditional economics (Ilmu ekonomi tradisional) adalah cabang atau versi dari ilmu ekonomi y g g yang bersumber dari dan dianut oleh perekonomian atau negara-negara pasar kapitalis yang ditandai oleh sejumlah karakterstik khas, seperti p g j , p pengutamaan kedaulatan konsumen (consumer sovereignity), maksimalisasi kuntungan (profit maximization), keberadaan perusahaan swasta (private enterprise), dan persaingan sempurna (perfect competition).  Perhatiannya yang utama terletak pada upaya-upaya untuk mengalokasikan segenap sumber daya yang langka secara efisien melalui sistem harga dan kekuatan permintaan-penawaran. dadang-solihin.blogspot.com 14
  • 15. The new economic view of development  Underdevelopment is more than just statistics development is a multidimensional process  Development (Pembangunan) adalah proses perbaikan kualitas segenap bidang kehidupan manusia.  Three core values of development – sustenance – self-esteem – freedom from servitude dadang-solihin.blogspot.com 15
  • 16. Sustenance (Kebutuhan pokok)  Berbagai macam barang dan jasa yang mutlak dibutuhkan demi mempertahankan kelangsungan hidup rata-rata manusia dalam standar hidup (levels of living) yang minimal. g) y g  Contohnya adalah pangan, sandang, dan juga papan ( (perumahan). ) dadang-solihin.blogspot.com 16
  • 17. Self-esteem (Harga diri)  Perasaan bermartabat kemanusiaan yang dinikmati masyarakat apabila sistem sosial ekonomi politik sosial, ekonomi, dan kelembagaannya memang mampu menjamin dan meningkatkan harkat dan martabat manusia, dan g , juga melindungi integritas individu dalam menentukan nasib sendiri dan ikut andil dalam hal- hal penting lainnya yang berkaitan dengannya. dadang-solihin.blogspot.com 17
  • 18. Freedom (Kemerdekaan atau kebebasan)  Suatu situasi di mana suatu masyarakat memiliki berbagai alternatif yang dapat digunakannya untuk memperoleh segala sesuatu yang diinginkannya. diinginkannya dadang-solihin.blogspot.com 18
  • 19. The three objectives of development j p 1. peningkatan standar hidup setiap orang—baik pendapatannya, pendapatannya tingkat konsumsi pangan, sandang, pangan sandang papan, pelayanan kesehatan, pendidikan, dan lain-lain— melalui proses-proses pertumbuhan ekonomi yang p p p y g relevan (cocok dan sesuai); 2. penciptaan berbagai kondisi yang memungkinkan tumbuhnya rasa percaya di i (self-esteem) setiap orang b h diri ( lf ) i melalui pembentukan segenap sistem ekonomi dan lembaga (institution) sosial politik dan juga ekonomi sosial, politik, yang mampu mempromosikan jati diri dan penghargaan hakikat kemanusiaan; 3. peningkatan kebebasan setiap orang melalui perluasan jangkauan variabel pilihan mereka, serta peningkatan kualitas k lit maupun kuantitas aneka barang dan jasa. k tit k b d j dadang-solihin.blogspot.com 19
  • 20. Terima Kasih dadang-solihin.blogspot.com 20