SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  18
MENGGUNAKAN PERALATAN PEMBANDINGAN
DAN/ATAU ALAT UKUR DASAR
Kompetensi dasar:
menggunakan peralatan pembandingan dan/atau alat
ukur dasar
Oleh: Hettyk Ratnasari
TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah menerima materi siswa diharapkan:
1. Memahami macam alat ukur pembanding.
2. Memahami cara penggunaan alat ukur pembanding
ALAT UKUR PEMBANDING
1. Alat ukur paling dasar
2. Alat ukur dengan presisi paling rendah
3. Alat ukur dengan ketelitian paling rendah
4. Alat ukur yang termasuk alat ukur bantu
PEMILIHAN ALAT UKUR
1. Bentuk benda yang akan diukur
2. Besar kecil atau panjang pendek benda
3. Ketelitian ukuran yang digunakan
MENGUKUR BENDA KERJA
1. Memperhatikan prosedur pemakaian
benda kerja
2. Tempat pengukuran harus tepat
3. Posisi pengukuran harus tepat
4. Pembacaan ketelitian harus tepat.
MACAM ALAT UKUR PEMBANDING
1. Penyiku
2. Macam-macam Jangka
3. Mistar baja
MISTAR UKUR PITA
 Salah satu alat ukur
sederhana
 Ketelitian rendah,
karena hanya 1 mm.
JANGKA BENGKOK
 Digunakan untuk
mengukur
kesejajaran benda
kerja
 Termasuk alat ukur
bantu
PENGGUNAAN JANGKA BENGKOK
 Mengukur kerataan
 Benda diperiksa
dengan meraba
permukaan benda
dengan jangka
bengkok
MISTAR BAJA (MISTAR UKUR)
Alat yang paling sederhana dengan hasil ukuran
dapat dibaca langsung pada bagian penunjuk
skala
JANGKA KAKI
 Untuk mengukur
kesejajaran
 Untuk mengukur
lubang benda kerja
PENGGUNAAN JANGKA KAKI
 Jangka diset lewat
per sesuai ukuran
 Jangka digeserkan
pada bagian dalam
benda kerja
PENGGUNAAN JANGKA KAKI
 Membandingkan
hasil pengukuran
lubang benda
dengan mistar
PENGGUNAAN JANGKA KAKI
 Mengukur dan
meraba benda kerja
JANGKA KAKI BERPEGAS
 Untuk mengatur jarak
pada ujung pemeriksa
 Untuk memeriksa
kesejajaran
 Untuk mengukur lebar
benda kerja
PERIKSA KESIKUAN DENGAN PENYIKU
 Mengukur
kesikuan benda
kerja
PERIKSA KESIKUAN DENGAN PENYIKU
1. Rapatkan badan penyiku pada salah
satu bidang benda ukur sambil
merapatkan daun penyiku, tegak
lurus terhadap objek ukur
2. Arahkan ke kotak pencahayaan,
sambil digeser sepanjang bidang
objek
3. Jika terdapat celah cahaya, berarti
tidak siku
FORMATIF
1. Sebutkan arti/maksud pengukuran ?
2. Jelaskan apa yang dimaksud alat ukur presisi rendah ?
3. Sebutkan alat ukur berikut: roll meter, meteran
kain,mistar baja yang ketelitiannya paling baik ?
4. Mengapa meteran kain ketelitian dan nilai standarnya
palin rendah ?
5. Mengapa harus menggunakan alat ukur Bantu ?

Contenu connexe

Tendances

TEORI DASAR PENGUKURAN
TEORI DASAR PENGUKURANTEORI DASAR PENGUKURAN
TEORI DASAR PENGUKURANRafben Andika
 
Pengukuran sudut bab3
Pengukuran sudut bab3Pengukuran sudut bab3
Pengukuran sudut bab3LAZY MAGICIAN
 
Agus setiyawan tugas metrologi alat ukur linier sudut
Agus setiyawan tugas metrologi alat ukur linier sudutAgus setiyawan tugas metrologi alat ukur linier sudut
Agus setiyawan tugas metrologi alat ukur linier sudutaguscepot
 
Fisika pengukuran mekanik
Fisika pengukuran mekanikFisika pengukuran mekanik
Fisika pengukuran mekanikYuli Riskianto
 
Sains dasar : Besaran, Satuan, Pengukuran dan Alat Ukur
Sains dasar : Besaran, Satuan, Pengukuran dan Alat UkurSains dasar : Besaran, Satuan, Pengukuran dan Alat Ukur
Sains dasar : Besaran, Satuan, Pengukuran dan Alat Ukurjihan nafisa
 
Pengukuran besaran dan satuan pokok
Pengukuran besaran dan satuan pokokPengukuran besaran dan satuan pokok
Pengukuran besaran dan satuan pokokPotpotya Fitri
 
106137643 laporan-praktikum-metrologi-industri-pengukuran-kebulatan-dimensi-k...
106137643 laporan-praktikum-metrologi-industri-pengukuran-kebulatan-dimensi-k...106137643 laporan-praktikum-metrologi-industri-pengukuran-kebulatan-dimensi-k...
106137643 laporan-praktikum-metrologi-industri-pengukuran-kebulatan-dimensi-k...Poetri Einsteiner
 

Tendances (15)

TEORI DASAR PENGUKURAN
TEORI DASAR PENGUKURANTEORI DASAR PENGUKURAN
TEORI DASAR PENGUKURAN
 
Pengukuran sudut bab3
Pengukuran sudut bab3Pengukuran sudut bab3
Pengukuran sudut bab3
 
Agus setiyawan tugas metrologi alat ukur linier sudut
Agus setiyawan tugas metrologi alat ukur linier sudutAgus setiyawan tugas metrologi alat ukur linier sudut
Agus setiyawan tugas metrologi alat ukur linier sudut
 
1 ahmad irvan
1 ahmad irvan1 ahmad irvan
1 ahmad irvan
 
Fisika pengukuran mekanik
Fisika pengukuran mekanikFisika pengukuran mekanik
Fisika pengukuran mekanik
 
Alat ukur
Alat ukurAlat ukur
Alat ukur
 
Metrology sudut
Metrology sudutMetrology sudut
Metrology sudut
 
Blok ukur & jam ukur
Blok ukur & jam ukurBlok ukur & jam ukur
Blok ukur & jam ukur
 
Sains dasar : Besaran, Satuan, Pengukuran dan Alat Ukur
Sains dasar : Besaran, Satuan, Pengukuran dan Alat UkurSains dasar : Besaran, Satuan, Pengukuran dan Alat Ukur
Sains dasar : Besaran, Satuan, Pengukuran dan Alat Ukur
 
Pengukuran besaran dan satuan pokok
Pengukuran besaran dan satuan pokokPengukuran besaran dan satuan pokok
Pengukuran besaran dan satuan pokok
 
106137643 laporan-praktikum-metrologi-industri-pengukuran-kebulatan-dimensi-k...
106137643 laporan-praktikum-metrologi-industri-pengukuran-kebulatan-dimensi-k...106137643 laporan-praktikum-metrologi-industri-pengukuran-kebulatan-dimensi-k...
106137643 laporan-praktikum-metrologi-industri-pengukuran-kebulatan-dimensi-k...
 
Pengukuran, Besaran, dan Satuan
Pengukuran, Besaran, dan SatuanPengukuran, Besaran, dan Satuan
Pengukuran, Besaran, dan Satuan
 
Alat ukur
Alat ukur Alat ukur
Alat ukur
 
Fisika XI SMA/MAN
Fisika XI SMA/MANFisika XI SMA/MAN
Fisika XI SMA/MAN
 
Pengukuran
PengukuranPengukuran
Pengukuran
 

En vedette

Menggunakan alat ukur pembanding mesin
Menggunakan alat ukur pembanding mesinMenggunakan alat ukur pembanding mesin
Menggunakan alat ukur pembanding mesinEko Supriyadi
 
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benarKb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benaremodul-learning
 
Pengukuran ulir bab4
Pengukuran ulir bab4Pengukuran ulir bab4
Pengukuran ulir bab4LAZY MAGICIAN
 
Laporan akhir praktikum cnc
Laporan akhir praktikum cncLaporan akhir praktikum cnc
Laporan akhir praktikum cncBung HaFied
 
Modul Teknik Pemesinan Frais
Modul Teknik Pemesinan FraisModul Teknik Pemesinan Frais
Modul Teknik Pemesinan FraisBambang Utama
 

En vedette (9)

Menggunakan alat ukur pembanding mesin
Menggunakan alat ukur pembanding mesinMenggunakan alat ukur pembanding mesin
Menggunakan alat ukur pembanding mesin
 
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benarKb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
 
426 teknik gambar mesin smk
426 teknik gambar mesin smk426 teknik gambar mesin smk
426 teknik gambar mesin smk
 
1254 kst-teknik pemesinan
1254 kst-teknik pemesinan1254 kst-teknik pemesinan
1254 kst-teknik pemesinan
 
Pengukuran ulir bab4
Pengukuran ulir bab4Pengukuran ulir bab4
Pengukuran ulir bab4
 
Pengantar metrologi industri
Pengantar metrologi industriPengantar metrologi industri
Pengantar metrologi industri
 
Laporan akhir praktikum cnc
Laporan akhir praktikum cncLaporan akhir praktikum cnc
Laporan akhir praktikum cnc
 
Modul Teknik Pemesinan Frais
Modul Teknik Pemesinan FraisModul Teknik Pemesinan Frais
Modul Teknik Pemesinan Frais
 
Bab 5- gambar-teknik
Bab 5- gambar-teknikBab 5- gambar-teknik
Bab 5- gambar-teknik
 

Similaire à MATPEL PEMESINAN Menggunakan alat ukur pembanding

Pengukuran Teknik.pptx
Pengukuran Teknik.pptxPengukuran Teknik.pptx
Pengukuran Teknik.pptxRianTiarno3
 
14708251017_dwi astuti dian kurniasari_Pengukuran mekanik
14708251017_dwi astuti dian kurniasari_Pengukuran mekanik 14708251017_dwi astuti dian kurniasari_Pengukuran mekanik
14708251017_dwi astuti dian kurniasari_Pengukuran mekanik IPA 2014
 
Alat Ukur Mekanik.pptx
Alat Ukur Mekanik.pptxAlat Ukur Mekanik.pptx
Alat Ukur Mekanik.pptxssuser8ddc901
 
MATPEL PEMESINAN Menjelaskan cara penggunaan Alat Ukur Dasar
MATPEL PEMESINAN Menjelaskan cara penggunaan Alat Ukur DasarMATPEL PEMESINAN Menjelaskan cara penggunaan Alat Ukur Dasar
MATPEL PEMESINAN Menjelaskan cara penggunaan Alat Ukur DasarEko Supriyadi
 
Menjelaskan cara penggunaan mesin
Menjelaskan cara penggunaan mesinMenjelaskan cara penggunaan mesin
Menjelaskan cara penggunaan mesinEko Supriyadi
 
PENGUKURAN.ppt
PENGUKURAN.pptPENGUKURAN.ppt
PENGUKURAN.pptSetiAwan56
 
alat ukur dan manfaatnya, serta cara menggunakannya
alat ukur dan manfaatnya, serta cara menggunakannyaalat ukur dan manfaatnya, serta cara menggunakannya
alat ukur dan manfaatnya, serta cara menggunakannyaMegaYohannaSitorus
 
Tugas makalah ilmu ukur tambang
Tugas makalah ilmu ukur tambangTugas makalah ilmu ukur tambang
Tugas makalah ilmu ukur tambangSylvester Saragih
 
Contoh Instrumen Penilaian (1).docx
Contoh Instrumen Penilaian (1).docxContoh Instrumen Penilaian (1).docx
Contoh Instrumen Penilaian (1).docxRuliantorulianto2022
 
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptxTugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptxSetyoNugroho68
 
Bab 1. objek ipa dan pengamatan
Bab 1. objek ipa dan pengamatanBab 1. objek ipa dan pengamatan
Bab 1. objek ipa dan pengamatanardon simbolon
 
Jangka sorong metrologi_industri
Jangka sorong metrologi_industriJangka sorong metrologi_industri
Jangka sorong metrologi_industriAbdoelWahiedArohman
 
jangka_sorong_PPT[1].ppt
jangka_sorong_PPT[1].pptjangka_sorong_PPT[1].ppt
jangka_sorong_PPT[1].pptfajrihakim4
 

Similaire à MATPEL PEMESINAN Menggunakan alat ukur pembanding (20)

Pengukuran Teknik.pptx
Pengukuran Teknik.pptxPengukuran Teknik.pptx
Pengukuran Teknik.pptx
 
14708251017_dwi astuti dian kurniasari_Pengukuran mekanik
14708251017_dwi astuti dian kurniasari_Pengukuran mekanik 14708251017_dwi astuti dian kurniasari_Pengukuran mekanik
14708251017_dwi astuti dian kurniasari_Pengukuran mekanik
 
Modul 1-pengukuran
Modul 1-pengukuranModul 1-pengukuran
Modul 1-pengukuran
 
Alat Ukur Mekanik.pptx
Alat Ukur Mekanik.pptxAlat Ukur Mekanik.pptx
Alat Ukur Mekanik.pptx
 
MATPEL PEMESINAN Menjelaskan cara penggunaan Alat Ukur Dasar
MATPEL PEMESINAN Menjelaskan cara penggunaan Alat Ukur DasarMATPEL PEMESINAN Menjelaskan cara penggunaan Alat Ukur Dasar
MATPEL PEMESINAN Menjelaskan cara penggunaan Alat Ukur Dasar
 
Menjelaskan cara penggunaan mesin
Menjelaskan cara penggunaan mesinMenjelaskan cara penggunaan mesin
Menjelaskan cara penggunaan mesin
 
PENGUKURAN.ppt
PENGUKURAN.pptPENGUKURAN.ppt
PENGUKURAN.ppt
 
Pengukuran
PengukuranPengukuran
Pengukuran
 
alat ukur dan manfaatnya, serta cara menggunakannya
alat ukur dan manfaatnya, serta cara menggunakannyaalat ukur dan manfaatnya, serta cara menggunakannya
alat ukur dan manfaatnya, serta cara menggunakannya
 
Fitri
FitriFitri
Fitri
 
Tugas makalah ilmu ukur tambang
Tugas makalah ilmu ukur tambangTugas makalah ilmu ukur tambang
Tugas makalah ilmu ukur tambang
 
Laporan pengukuran
Laporan pengukuranLaporan pengukuran
Laporan pengukuran
 
Contoh Instrumen Penilaian (1).docx
Contoh Instrumen Penilaian (1).docxContoh Instrumen Penilaian (1).docx
Contoh Instrumen Penilaian (1).docx
 
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptxTugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
 
Bab 1. objek ipa dan pengamatan
Bab 1. objek ipa dan pengamatanBab 1. objek ipa dan pengamatan
Bab 1. objek ipa dan pengamatan
 
Makalah Jangka Sorong dan Mikrometer
Makalah Jangka Sorong dan MikrometerMakalah Jangka Sorong dan Mikrometer
Makalah Jangka Sorong dan Mikrometer
 
3.macam macam alat ukur
3.macam macam alat ukur3.macam macam alat ukur
3.macam macam alat ukur
 
Ppt peer teaching
Ppt peer teachingPpt peer teaching
Ppt peer teaching
 
Jangka sorong metrologi_industri
Jangka sorong metrologi_industriJangka sorong metrologi_industri
Jangka sorong metrologi_industri
 
jangka_sorong_PPT[1].ppt
jangka_sorong_PPT[1].pptjangka_sorong_PPT[1].ppt
jangka_sorong_PPT[1].ppt
 

Plus de Eko Supriyadi

Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa ArabKamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa ArabEko Supriyadi
 
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017 Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017 Eko Supriyadi
 
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori BloomKata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori BloomEko Supriyadi
 
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019   salinanPermendikbud nomor 16 tahun 2019   salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinanEko Supriyadi
 
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka KreditnyaBuku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka KreditnyaEko Supriyadi
 
1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didikEko Supriyadi
 
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnyaJabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnyaEko Supriyadi
 
Ppt penyusunan soal hots
Ppt  penyusunan soal  hotsPpt  penyusunan soal  hots
Ppt penyusunan soal hotsEko Supriyadi
 
Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2Eko Supriyadi
 
Pendekatan saintifik
Pendekatan saintifikPendekatan saintifik
Pendekatan saintifikEko Supriyadi
 
Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016Eko Supriyadi
 
Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013Eko Supriyadi
 
Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017Eko Supriyadi
 
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sdLk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sdEko Supriyadi
 

Plus de Eko Supriyadi (20)

Metode pembelajaran
Metode pembelajaranMetode pembelajaran
Metode pembelajaran
 
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa ArabKamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
 
Hots templates 2019
Hots templates  2019Hots templates  2019
Hots templates 2019
 
Buku penilaian hots
Buku penilaian hotsBuku penilaian hots
Buku penilaian hots
 
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017 Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
 
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori BloomKata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
 
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019   salinanPermendikbud nomor 16 tahun 2019   salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
 
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka KreditnyaBuku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
 
1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik
 
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnyaJabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
 
Teori x y
Teori   x yTeori   x y
Teori x y
 
Ppt penyusunan soal hots
Ppt  penyusunan soal  hotsPpt  penyusunan soal  hots
Ppt penyusunan soal hots
 
Personality plus
Personality plusPersonality plus
Personality plus
 
Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2
 
Pendekatan saintifik
Pendekatan saintifikPendekatan saintifik
Pendekatan saintifik
 
Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016
 
Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013
 
Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017
 
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sdLk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
 
Literacy mh
Literacy mhLiteracy mh
Literacy mh
 

MATPEL PEMESINAN Menggunakan alat ukur pembanding

  • 1. MENGGUNAKAN PERALATAN PEMBANDINGAN DAN/ATAU ALAT UKUR DASAR Kompetensi dasar: menggunakan peralatan pembandingan dan/atau alat ukur dasar Oleh: Hettyk Ratnasari
  • 2. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah menerima materi siswa diharapkan: 1. Memahami macam alat ukur pembanding. 2. Memahami cara penggunaan alat ukur pembanding
  • 3. ALAT UKUR PEMBANDING 1. Alat ukur paling dasar 2. Alat ukur dengan presisi paling rendah 3. Alat ukur dengan ketelitian paling rendah 4. Alat ukur yang termasuk alat ukur bantu
  • 4. PEMILIHAN ALAT UKUR 1. Bentuk benda yang akan diukur 2. Besar kecil atau panjang pendek benda 3. Ketelitian ukuran yang digunakan
  • 5. MENGUKUR BENDA KERJA 1. Memperhatikan prosedur pemakaian benda kerja 2. Tempat pengukuran harus tepat 3. Posisi pengukuran harus tepat 4. Pembacaan ketelitian harus tepat.
  • 6. MACAM ALAT UKUR PEMBANDING 1. Penyiku 2. Macam-macam Jangka 3. Mistar baja
  • 7. MISTAR UKUR PITA  Salah satu alat ukur sederhana  Ketelitian rendah, karena hanya 1 mm.
  • 8. JANGKA BENGKOK  Digunakan untuk mengukur kesejajaran benda kerja  Termasuk alat ukur bantu
  • 9. PENGGUNAAN JANGKA BENGKOK  Mengukur kerataan  Benda diperiksa dengan meraba permukaan benda dengan jangka bengkok
  • 10. MISTAR BAJA (MISTAR UKUR) Alat yang paling sederhana dengan hasil ukuran dapat dibaca langsung pada bagian penunjuk skala
  • 11. JANGKA KAKI  Untuk mengukur kesejajaran  Untuk mengukur lubang benda kerja
  • 12. PENGGUNAAN JANGKA KAKI  Jangka diset lewat per sesuai ukuran  Jangka digeserkan pada bagian dalam benda kerja
  • 13. PENGGUNAAN JANGKA KAKI  Membandingkan hasil pengukuran lubang benda dengan mistar
  • 14. PENGGUNAAN JANGKA KAKI  Mengukur dan meraba benda kerja
  • 15. JANGKA KAKI BERPEGAS  Untuk mengatur jarak pada ujung pemeriksa  Untuk memeriksa kesejajaran  Untuk mengukur lebar benda kerja
  • 16. PERIKSA KESIKUAN DENGAN PENYIKU  Mengukur kesikuan benda kerja
  • 17. PERIKSA KESIKUAN DENGAN PENYIKU 1. Rapatkan badan penyiku pada salah satu bidang benda ukur sambil merapatkan daun penyiku, tegak lurus terhadap objek ukur 2. Arahkan ke kotak pencahayaan, sambil digeser sepanjang bidang objek 3. Jika terdapat celah cahaya, berarti tidak siku
  • 18. FORMATIF 1. Sebutkan arti/maksud pengukuran ? 2. Jelaskan apa yang dimaksud alat ukur presisi rendah ? 3. Sebutkan alat ukur berikut: roll meter, meteran kain,mistar baja yang ketelitiannya paling baik ? 4. Mengapa meteran kain ketelitian dan nilai standarnya palin rendah ? 5. Mengapa harus menggunakan alat ukur Bantu ?