SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  38
Télécharger pour lire hors ligne
AIR DAN KESEHATAN
AIR, ANUGERAH DARI ALLAH SWT
               PENCIPTA ALAM SEMESTA




   AIR ADALAH SUMBER KEHIDUPAN
     BAGI SEMUA MAHLUK HIDUP
http://ditaadesusanti.files.wordpress.com/2008/07/assalamualaikum.jpg
……tanpa air kehidupan ‘kan berakhir
AIR JUGA MERUPAKAN MEDIA PENULARAN
PENYAKIT




                               PENJARINGAN,
                               JAKARTA UTARA
• 90% penyakit disebabkan oleh
  hal-hal yang berhubungan dengan
  air
• 4 dari 5 kematian di negara-
  negara berkembang diakibatkan
  oleh penyakit yang berhubungan
  dengan air

Sumber: International Development Research Center
• 5 ribu anak meninggal setiap hari
  karena penyakit diare
• 6 juta orang meninggal setiap
  tahun karena air yang tercemar




Sumber: International Development Research Center
JENIS-JENIS BAKTERI PENYEBAB PENYAKIT




  http://sosearth.wikispaces.com/Task+3+Year+2
AIR BERSIH SEMAKIN SULIT DICARI…
               capeek….!!

sabar bu..          • 1 juta orang harus
                      berjalan selama 3 jam
                      lebih untuk
                      mendapatkan air
                      minum
                    • 2 % rumah di Amerika
                      tidak punya air kran

       IDRC
                    Sumber: International Development Research Center
kok nggak
                   ….DAN SEMAKIN LANGKA
       keluar
       airnya???
                        • 15% penduduk Meksiko
                          harus mencari air dari
                          jarak jauh
                        • Wanita Afrika
                          menghabiskan waktu
                          sebanyak 40 milyar jam
                          setahun untuk
                          mendapatkan air
Belawan, Medan          Sumber: International Development Research Center
AIR MINUM SEMAKIN MAHAL
• Harga air PAM:
 Satu liter = Rp1 (asumsi Rp1000/m3)
• Harga air minum dalam kemasan (AMDK):
 Satu liter = Rp184,20
 atau = Rp 184.200/m3

 HAMPIR 200 KALI
 LEBIH MAHAL!!
TAPI, SEMAKIN BANYAK ORANG YANG
  MENGGUNAKAN AMDK, KARENA TIDAK
  ADA PILIHAN
                       Konsumsi AMDK:
                       • 2009: 13 miliar
                         liter
                       • 2010: 14,5 miliar
                         liter
                       (Sumber: Viva News, Nov 2010)




VIVANEWS.COM
ADAKAH PILIHAN LAIN UNTUK
MENDAPATKAN AIR MINUM?
• Air PAM tidak dapat langsung diminum
• Merebus air akan menambah beban biaya
  pengeluaran sehari-hari
• Membeli air kemasan terlalu mahal, air isi
  ulang diragukan kualitasnya



             SARINGAN KERAMIK
           ADALAH SEBUAH PILIHAN…
SARINGAN KERAMIK:
• teknologi pengolahan skala rumah tangga
• efektif menghilangkan bakteri penyebab penyakit
  sampai 99,88%
• tidak perlu menggunakan listrik, dan
• tidak perlu diganti sampai 2 tahun atau lebih


 SARINGAN KERAMIK BUKAN TEKNOLOGI BARU,
 TELAH DIKEMBANGKAN SEJAK TAHUN 1827 OLEH
 HENRY DOULTON, DENGAN NAMA BERKEFELD
 FILTER
BERKEFELD FILTER




  HENRY DOULTON
  penemu saringan keramik
SARINGAN KERAMIK TCM
         ….baru dicetak
SARINGAN KERAMIK TCM
     ….siap dipasarkan
SARINGAN KERAMIK TCM




               ….siap digunakan
POT SARINGAN


DENGAN WADAH PENAMPUNG
PROSES PENYARINGAN:
                        bakteri akan tersaring
                        dalam proses ini




           van Halem (2008)
BESARNYA UKURAN BAKTERI = 3 MIKRON
                                  (1 mikron = 0,000001 m atau 1/1000 mm)




                            RAMBUT MANUSIA = 100 MIKRON
 nano.org.uk




http://www.water-technology.net     http://julioeiffeltr.wordpress.com
BESARNYA UKURAN PORI SARINGAN =
0,2 mikron
                                120                                                              1.   Rambut manusia, 100µm
approximate diameter (micron)




                                      100                                                        2.   Helminth ova, 45µm
                                100                                                              3.   Sel darah, 10µm
                                                                HUMAN HAIR                       4.   Protozoa, 5µ m
                                 80                                                              5.   Bakteri, 3µ m
                                                                                                 6.   Ukuran porositas
                                 60                                                                   saringan, 0.2µ m
                                            45                                                   7.   Virus, 0.02µm
                                                                HELMINTHOVA
                                 40                                                              8.   Molekul air, 0.0001µm
                                                                                        BLOOD
                                                                                        CELL
                                                 BACTERIA
                                 20                 10                       PROTOZOA
                                                            5      3
                                                                        0,2     0,02    0,0001
                                  0
                                      1     2       3       4     5      6       7        8
          Brown (2002)
BAGAIMANA MENENTUKAN BESARNYA
PORI SARINGAN?




SETIAP PRODUK DITES KECEPATAN ALIRANNYA ANTARA
1 SAMPAI DENGAN 3,5 LITER PER JAM
KEMUDIAN DIBERI LAPISAN PERAK NITRAT

                  Larutan perak nitrat
                  (AgNO3) akan
                  menghilangkan virus yang
                  tidak tersaring dalam pot
                  saringan, sehingga air
                  saringan bebas dari bakteri
                  dan kuman penyakit
PEMERIKSAAN KUALITAS AIR




   AIR KOLAM   AIR HASIL     AIR
               SARINGAN    KEMASAN
Laboratorium PAM Jaya, Jakarta
Parameter                Removal efficiency, %
             Total Dissolve Solids            1,6
             Turbidity                       94,4
             Iron (Fe)                       99,9
             Alkalinity (CaCO3)               10,7
             Manganese (Mn)                   61,8
             Nitrite as N (NO2 - N)           8,9
             Sulphate (SO4)                    7,0
             Total coliform                   99,8
Laboratory of PAM Jaya, Jakarta
PENGGUNAAN DAN PEMELIHARAAN
• Gunakan langsung air hasil saringan untuk keperluan
  sehari-hari, jangan dibiarkan terlalu lama, kecuali
  disimpan dalam lemari es
• Pelihara dan bersihkan saringan keramik secara rutin,
  sesuai petunjuk


                        SARINGAN KERAMIK TCM
                        DIBAKAR SAMPAI SUHU 860
                        DERAJAT CELSIUS UNTUK
                        MENGHASILKAN KERAMIK
                        YANG MATANG
DIBUAT DALAM BERBAGAI MODEL DAN WARNA SESUAI KEBUTUHAN KONSUMEN


   • Pot saringan mudah pecah, jadi perlakukan
     dengan hati-hati sewaktu diangkat/
     dipindahkan
   • Pot saringan tidak untuk menghilangkan
     logam dan logam berat serta zat beracun, dan
     tidak untuk mengolah air payau dan air
     berwarna
PERBANDINGAN HARGA AIR MINUM
 Harga air PAM:
       Satu liter = Rp1 (asumsi Rp1000/m3)
Harga air minum dalam kemasan:
  Satu liter = Rp184,20, atau sekitar Rp 184 ribu/m3
Harga saringan keramik TCM (1):
  Rp125 ribu/unit untuk pemakaian 2 tahun,
  menghasilkan air minum sebanyak rata-rata 2 l/jam,
  atau sama dengan 34.560 liter/2 tahun, sehingga
  harga satu liter = Rp3,6

(1)   Catatan: harga tipe standar tahun 2009, harga dapat berubah sewaktu-watku
PERBANDINGAN HARGA AIR MINUM
Apabila menggunakan air PAM sebagai sumber air
  baku, maka dengan menggunakan saringan
  keramik TCM anda hanya menambah Rp4 untuk
  setiap liter air yang dapat langsung diminum
Dibandingkan dengan memasak air untuk
  mendapatkan air minum (sekitar Rp128/liter)(1),
  maka menggunakan saringan keramik TCM
  masih jauh lebih murah



(1)Hasil   Studi USAID di Jakarta (2006):
BEBERAPA PESAN




                   JANGAN MEMINUM AIR YANG BELUM                         HINDARI MINUM AIR KEMASAN
                      LAYAK MINUM, MESKIPUN AIR                              KALAU TIDAK TERPAKSA
                   TERLIHAT JERNIH SEKALIPUN, APALAGI                     AIR KEMASAN YANG DISIMPAN
                    AIR YANG TIDAK JELAS SUMBERNYA,                       DALAM BOTOL PLASTIK, KALAU
                         TERMASUK AIR ISI ULANG                          TERLALU LAMA TERKENA SINAR
                                                                         MATAHARI AKAN MENIMBULKAN
                                                                                RACUN BIPHENOL
Photo credit:
http://www.dailymail.co.uk/debate/columnists/article-412219/Just-water-drink-day.html
http://veghunter.wordpress.com/2010/09/16/stainless-steel-water-bottles-are-they-better-than-plastic-and-glass/
GUNAKAN AIR SECUKUPNYA

                                               JANGAN BIARKAN
                                               KERAN TERBUKA DAN
                                               AIR MENGALIR
                                               TERBUANG PERCUMA




Photo credit: http://www.swish-designs.co.uk/blog/?p=3096
CUCILAH TANGAN PAKAI SABUN
  SEBELUM MAKAN



                PELIHARALAH KEBERSIHAN LINGKUNGAN SEKITAR

Photo credit: http://johanssonkarin.wordpress.com/2011/06/09/where-is-the-soap/
BEBERAPA KEBIASAAN YANG
  PERLU DIHINDARI

seperti ini…..   ….atau ini




                 http://www.greenwala.com
Ajari anak-anak sejak kecil untuk tidak
    menghambur-hamburkan air…




     …demi untuk masa
        depan mereka
               sendiri
Photo credit: http://msgcreddy.blogspot.com/2010/04/wasting-water-isnt-humbug-water.html
masa depan ada di tangan anda,
   …..gunakanlah kesempatan selagi ada.




               dipersembahkan oleh:
       YAYASAN TIRTA INDONESIA MANDIRI
SETELAH MENGETAHUI MANFAATNYA, AKAN LEBIH BANYAK LAGI ORANG-
ORANG YANG MEMINUM AIR HASIL SARINGAN KERAMIK TCM, SEMOGA!




    TCM


 www.tirtacupumanik.com
Photo credit:
http://www.drinkingwaterfountains.co.uk/2009/11/11/the-importance-of-school-drinking-
fountains/
http://www.rubygelman.com/blog/?p=106
http://www.shape-indonesia.com/?q=node/137
http://articles.nydailynews.com/2009-03-12/entertainment/17918293_1_test-scores-
memory-test-water

http://findmeacure.com/2010/11/05/avoid-feeding-your-child-drinking-water-contains-
excessive-manganese/glassofwater-with-excess-manganese/
http://www.masterfile.com/stock-photography/image/600-01716091
http://www.highonhealth.org/is-it-bad-to-drink-fluids-with-a-meal/
http://www.mediaindonesia.com/foto/3270/Penanggulangan-Bencana
http://www.guardian.co.uk/environment/2011/mar/23/peak-water
http://www.waterinc.com/water-filters.htm
http://www.sciencephoto.com/images/download_lo_res.html?id=700012507
http://www.123rf.com/photo_8019745_doctor-drinking-a-glass-of-water.html

Contenu connexe

Tendances

MONEV KEMAJUAN PKMP 2014 UNIVERSITAS HALU OLEO = SINTESIS ARANG AKTIF DARI TE...
MONEV KEMAJUAN PKMP 2014 UNIVERSITAS HALU OLEO = SINTESIS ARANG AKTIF DARI TE...MONEV KEMAJUAN PKMP 2014 UNIVERSITAS HALU OLEO = SINTESIS ARANG AKTIF DARI TE...
MONEV KEMAJUAN PKMP 2014 UNIVERSITAS HALU OLEO = SINTESIS ARANG AKTIF DARI TE...Dwiprayogo Wibowo
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN DIFUSI OSMOSIS
LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN DIFUSI OSMOSIS LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN DIFUSI OSMOSIS
LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN DIFUSI OSMOSIS RiaAnggun
 
Laporan Fisiologi Tumbuhan II Difusi dan Osmosis (Penentuan Potensial Air Jar...
Laporan Fisiologi Tumbuhan II Difusi dan Osmosis (Penentuan Potensial Air Jar...Laporan Fisiologi Tumbuhan II Difusi dan Osmosis (Penentuan Potensial Air Jar...
Laporan Fisiologi Tumbuhan II Difusi dan Osmosis (Penentuan Potensial Air Jar...UNESA
 
Laporan mikro air bersih
Laporan mikro air bersihLaporan mikro air bersih
Laporan mikro air bersihVioniYuliza
 
Biji Kelor Sebagai Penjernih dan Pengolah Air Limbah
Biji Kelor Sebagai Penjernih dan Pengolah Air LimbahBiji Kelor Sebagai Penjernih dan Pengolah Air Limbah
Biji Kelor Sebagai Penjernih dan Pengolah Air LimbahKhafid Ilyas
 
Laporan Fisiologi Tumbuhan I Difusi dan Osmosis (Penentuan Tekanan Osmosis Ca...
Laporan Fisiologi Tumbuhan I Difusi dan Osmosis (Penentuan Tekanan Osmosis Ca...Laporan Fisiologi Tumbuhan I Difusi dan Osmosis (Penentuan Tekanan Osmosis Ca...
Laporan Fisiologi Tumbuhan I Difusi dan Osmosis (Penentuan Tekanan Osmosis Ca...UNESA
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Peristiwa Plamolisis dan Deplasmolisis
Laporan Resmi Praktikum Biologi Peristiwa Plamolisis dan DeplasmolisisLaporan Resmi Praktikum Biologi Peristiwa Plamolisis dan Deplasmolisis
Laporan Resmi Praktikum Biologi Peristiwa Plamolisis dan DeplasmolisisDhiarrafii Bintang Matahari
 
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri YusrilLaporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri YusrilPutri Yusril
 
Laporan potensial osmotik dan plasmolisis f
Laporan potensial osmotik dan plasmolisis fLaporan potensial osmotik dan plasmolisis f
Laporan potensial osmotik dan plasmolisis fRiaAnggun
 
Laporan kegiatan praktikum_plasmolisis
Laporan kegiatan praktikum_plasmolisisLaporan kegiatan praktikum_plasmolisis
Laporan kegiatan praktikum_plasmolisisRosinda Grace
 
Efektivitas Filter Cartridge Sederhana
Efektivitas  Filter Cartridge SederhanaEfektivitas  Filter Cartridge Sederhana
Efektivitas Filter Cartridge SederhanaBBAP takalar
 
laporan praktikum potensial osmotik
laporan praktikum potensial osmotiklaporan praktikum potensial osmotik
laporan praktikum potensial osmotikAtika95
 
M4 pengenalan produk dan proses instalasi
M4 pengenalan produk dan proses instalasiM4 pengenalan produk dan proses instalasi
M4 pengenalan produk dan proses instalasiGilang Rosul
 
Makalah biologi sma xi mia
Makalah biologi sma xi miaMakalah biologi sma xi mia
Makalah biologi sma xi miaVirgiana Anggi
 

Tendances (20)

Pemjr air. 2007pptx
Pemjr air. 2007pptxPemjr air. 2007pptx
Pemjr air. 2007pptx
 
MONEV KEMAJUAN PKMP 2014 UNIVERSITAS HALU OLEO = SINTESIS ARANG AKTIF DARI TE...
MONEV KEMAJUAN PKMP 2014 UNIVERSITAS HALU OLEO = SINTESIS ARANG AKTIF DARI TE...MONEV KEMAJUAN PKMP 2014 UNIVERSITAS HALU OLEO = SINTESIS ARANG AKTIF DARI TE...
MONEV KEMAJUAN PKMP 2014 UNIVERSITAS HALU OLEO = SINTESIS ARANG AKTIF DARI TE...
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN DIFUSI OSMOSIS
LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN DIFUSI OSMOSIS LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN DIFUSI OSMOSIS
LAPORAN PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN DIFUSI OSMOSIS
 
Laporan Fisiologi Tumbuhan II Difusi dan Osmosis (Penentuan Potensial Air Jar...
Laporan Fisiologi Tumbuhan II Difusi dan Osmosis (Penentuan Potensial Air Jar...Laporan Fisiologi Tumbuhan II Difusi dan Osmosis (Penentuan Potensial Air Jar...
Laporan Fisiologi Tumbuhan II Difusi dan Osmosis (Penentuan Potensial Air Jar...
 
Laporan mikro air bersih
Laporan mikro air bersihLaporan mikro air bersih
Laporan mikro air bersih
 
Biji Kelor Sebagai Penjernih dan Pengolah Air Limbah
Biji Kelor Sebagai Penjernih dan Pengolah Air LimbahBiji Kelor Sebagai Penjernih dan Pengolah Air Limbah
Biji Kelor Sebagai Penjernih dan Pengolah Air Limbah
 
Laporan Fisiologi Tumbuhan I Difusi dan Osmosis (Penentuan Tekanan Osmosis Ca...
Laporan Fisiologi Tumbuhan I Difusi dan Osmosis (Penentuan Tekanan Osmosis Ca...Laporan Fisiologi Tumbuhan I Difusi dan Osmosis (Penentuan Tekanan Osmosis Ca...
Laporan Fisiologi Tumbuhan I Difusi dan Osmosis (Penentuan Tekanan Osmosis Ca...
 
LAPORAN PEMBUATAN FILTER ATAU SARINGAN AIR
LAPORAN PEMBUATAN FILTER ATAU SARINGAN AIRLAPORAN PEMBUATAN FILTER ATAU SARINGAN AIR
LAPORAN PEMBUATAN FILTER ATAU SARINGAN AIR
 
Saringan pasir bio
Saringan pasir bioSaringan pasir bio
Saringan pasir bio
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Peristiwa Plamolisis dan Deplasmolisis
Laporan Resmi Praktikum Biologi Peristiwa Plamolisis dan DeplasmolisisLaporan Resmi Praktikum Biologi Peristiwa Plamolisis dan Deplasmolisis
Laporan Resmi Praktikum Biologi Peristiwa Plamolisis dan Deplasmolisis
 
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri YusrilLaporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
Laporan Biologi Difusi dan Osmosis Putri Yusril
 
Buku penjernihan air untuk SMP
Buku penjernihan air untuk SMPBuku penjernihan air untuk SMP
Buku penjernihan air untuk SMP
 
Laporan potensial osmotik dan plasmolisis f
Laporan potensial osmotik dan plasmolisis fLaporan potensial osmotik dan plasmolisis f
Laporan potensial osmotik dan plasmolisis f
 
Pengamatan plasmolisis
Pengamatan plasmolisisPengamatan plasmolisis
Pengamatan plasmolisis
 
Laporan kegiatan praktikum_plasmolisis
Laporan kegiatan praktikum_plasmolisisLaporan kegiatan praktikum_plasmolisis
Laporan kegiatan praktikum_plasmolisis
 
Efektivitas Filter Cartridge Sederhana
Efektivitas  Filter Cartridge SederhanaEfektivitas  Filter Cartridge Sederhana
Efektivitas Filter Cartridge Sederhana
 
laporan praktikum potensial osmotik
laporan praktikum potensial osmotiklaporan praktikum potensial osmotik
laporan praktikum potensial osmotik
 
M4 pengenalan produk dan proses instalasi
M4 pengenalan produk dan proses instalasiM4 pengenalan produk dan proses instalasi
M4 pengenalan produk dan proses instalasi
 
Zaki ppt,
Zaki ppt,Zaki ppt,
Zaki ppt,
 
Makalah biologi sma xi mia
Makalah biologi sma xi miaMakalah biologi sma xi mia
Makalah biologi sma xi mia
 

En vedette

Materi bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basa
Materi bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basaMateri bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basa
Materi bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basaIka Yuni Rainy
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1ecsmedia
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1ecsmedia
 
The doula advantage in Vietnamese
The doula advantage in VietnameseThe doula advantage in Vietnamese
The doula advantage in VietnamesedoulaSON
 
Ahad1 welcome from cp
Ahad1 welcome from cpAhad1 welcome from cp
Ahad1 welcome from cpnpeducation
 
Maratón de lectura do concello de burela
Maratón de lectura do concello de burelaMaratón de lectura do concello de burela
Maratón de lectura do concello de burelamigadepan
 
Behaviorism slideshow Group 4
Behaviorism slideshow Group 4Behaviorism slideshow Group 4
Behaviorism slideshow Group 4markyd2010
 
New Wine Fundamentals: Introduction
New Wine Fundamentals: IntroductionNew Wine Fundamentals: Introduction
New Wine Fundamentals: Introductiontimhanni
 
User Research - Digging for Gold_FINAL
User Research - Digging for Gold_FINALUser Research - Digging for Gold_FINAL
User Research - Digging for Gold_FINALKaleb Loosbrock
 
Dead man walking
Dead man walkingDead man walking
Dead man walkingecsmedia
 
Christopher hills-victor-beasely--your-electro vibratory-body
Christopher hills-victor-beasely--your-electro vibratory-bodyChristopher hills-victor-beasely--your-electro vibratory-body
Christopher hills-victor-beasely--your-electro vibratory-bodyganesha1963
 
Feature JCDG
Feature JCDGFeature JCDG
Feature JCDGChase Dy
 
Unit i linking words but because and or
Unit i linking words but because and orUnit i linking words but because and or
Unit i linking words but because and orTojers
 
Camera shots ppt
Camera shots pptCamera shots ppt
Camera shots pptecsmedia
 

En vedette (20)

Materi bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basa
Materi bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basaMateri bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basa
Materi bahan ajar , penyaringan air dan indikator asam basa
 
Vagner
VagnerVagner
Vagner
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Кашинка
КашинкаКашинка
Кашинка
 
upload test
upload testupload test
upload test
 
The doula advantage in Vietnamese
The doula advantage in VietnameseThe doula advantage in Vietnamese
The doula advantage in Vietnamese
 
New york new york
New york new yorkNew york new york
New york new york
 
Ahad1 welcome from cp
Ahad1 welcome from cpAhad1 welcome from cp
Ahad1 welcome from cp
 
Maratón de lectura do concello de burela
Maratón de lectura do concello de burelaMaratón de lectura do concello de burela
Maratón de lectura do concello de burela
 
Behaviorism slideshow Group 4
Behaviorism slideshow Group 4Behaviorism slideshow Group 4
Behaviorism slideshow Group 4
 
New Wine Fundamentals: Introduction
New Wine Fundamentals: IntroductionNew Wine Fundamentals: Introduction
New Wine Fundamentals: Introduction
 
User Research - Digging for Gold_FINAL
User Research - Digging for Gold_FINALUser Research - Digging for Gold_FINAL
User Research - Digging for Gold_FINAL
 
CELEBRANDO A PÁSCOA
CELEBRANDO A PÁSCOACELEBRANDO A PÁSCOA
CELEBRANDO A PÁSCOA
 
Alippt[1]
Alippt[1]Alippt[1]
Alippt[1]
 
Dead man walking
Dead man walkingDead man walking
Dead man walking
 
Christopher hills-victor-beasely--your-electro vibratory-body
Christopher hills-victor-beasely--your-electro vibratory-bodyChristopher hills-victor-beasely--your-electro vibratory-body
Christopher hills-victor-beasely--your-electro vibratory-body
 
Feature JCDG
Feature JCDGFeature JCDG
Feature JCDG
 
Unit i linking words but because and or
Unit i linking words but because and orUnit i linking words but because and or
Unit i linking words but because and or
 
Camera shots ppt
Camera shots pptCamera shots ppt
Camera shots ppt
 

Similaire à Air dan kesehatan1

MODUL STBM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT.pdf
MODUL STBM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT.pdfMODUL STBM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT.pdf
MODUL STBM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT.pdfshakisafaras
 
Automatic water treatment process
Automatic water treatment processAutomatic water treatment process
Automatic water treatment processFecsolution
 
Article on Tankless Water Purifier.docx
Article on Tankless Water Purifier.docxArticle on Tankless Water Purifier.docx
Article on Tankless Water Purifier.docxFazillahAsyikin
 
MIKROPLASTIK KLP 5...pptx
MIKROPLASTIK KLP 5...pptxMIKROPLASTIK KLP 5...pptx
MIKROPLASTIK KLP 5...pptxEkawati82
 
Penyediaan Air Bersih
Penyediaan Air BersihPenyediaan Air Bersih
Penyediaan Air Bersihnesyaazzura
 
Sistem pengolahan & analisis kualitas air pdam
Sistem pengolahan & analisis kualitas air pdamSistem pengolahan & analisis kualitas air pdam
Sistem pengolahan & analisis kualitas air pdamHasib Habibie
 
PRAKARYA KELAS 8 (REKAYASA ALAT PENJERNIH AIR).pptx
PRAKARYA KELAS 8 (REKAYASA ALAT PENJERNIH AIR).pptxPRAKARYA KELAS 8 (REKAYASA ALAT PENJERNIH AIR).pptx
PRAKARYA KELAS 8 (REKAYASA ALAT PENJERNIH AIR).pptxprakarya210jakarta
 
Tabel penghitung disain instalasi pengolahan limbah tinja dan jumlah bakteri ...
Tabel penghitung disain instalasi pengolahan limbah tinja dan jumlah bakteri ...Tabel penghitung disain instalasi pengolahan limbah tinja dan jumlah bakteri ...
Tabel penghitung disain instalasi pengolahan limbah tinja dan jumlah bakteri ...helmut simamora
 
Tahapan Lengkap Pengolahan Air Minum, Pemeliharaan Sarana dan peralatannya.pptx
Tahapan Lengkap Pengolahan Air Minum, Pemeliharaan Sarana dan peralatannya.pptxTahapan Lengkap Pengolahan Air Minum, Pemeliharaan Sarana dan peralatannya.pptx
Tahapan Lengkap Pengolahan Air Minum, Pemeliharaan Sarana dan peralatannya.pptxssuser27c05a
 
08_Bab VIII Pengolahan Air.ppt
08_Bab VIII Pengolahan Air.ppt08_Bab VIII Pengolahan Air.ppt
08_Bab VIII Pengolahan Air.pptSriHariatiDongge
 
Presentasi bb ii air
Presentasi bb ii airPresentasi bb ii air
Presentasi bb ii airFetria Fajrin
 
PEMBICARAAN AKHIR MODUL MEMBRAN RO salinan salinan.pptx
PEMBICARAAN AKHIR MODUL MEMBRAN RO salinan salinan.pptxPEMBICARAAN AKHIR MODUL MEMBRAN RO salinan salinan.pptx
PEMBICARAAN AKHIR MODUL MEMBRAN RO salinan salinan.pptxChairulAnam34
 
Teknologi Fermentasi Nata de coco
Teknologi Fermentasi Nata de cocoTeknologi Fermentasi Nata de coco
Teknologi Fermentasi Nata de cocoNuruliswati
 
REFARAT_ANASTESI_TERAPI_CAIRAN.ppt
REFARAT_ANASTESI_TERAPI_CAIRAN.pptREFARAT_ANASTESI_TERAPI_CAIRAN.ppt
REFARAT_ANASTESI_TERAPI_CAIRAN.pptYolandaOctaviana
 

Similaire à Air dan kesehatan1 (19)

MODUL STBM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT.pdf
MODUL STBM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT.pdfMODUL STBM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT.pdf
MODUL STBM SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT.pdf
 
PPTX_JIH.pptx
PPTX_JIH.pptxPPTX_JIH.pptx
PPTX_JIH.pptx
 
Automatic water treatment process
Automatic water treatment processAutomatic water treatment process
Automatic water treatment process
 
Article on Tankless Water Purifier.docx
Article on Tankless Water Purifier.docxArticle on Tankless Water Purifier.docx
Article on Tankless Water Purifier.docx
 
MIKROPLASTIK KLP 5...pptx
MIKROPLASTIK KLP 5...pptxMIKROPLASTIK KLP 5...pptx
MIKROPLASTIK KLP 5...pptx
 
Penyediaan Air Bersih
Penyediaan Air BersihPenyediaan Air Bersih
Penyediaan Air Bersih
 
Sistem pengolahan & analisis kualitas air pdam
Sistem pengolahan & analisis kualitas air pdamSistem pengolahan & analisis kualitas air pdam
Sistem pengolahan & analisis kualitas air pdam
 
PRAKARYA KELAS 8 (REKAYASA ALAT PENJERNIH AIR).pptx
PRAKARYA KELAS 8 (REKAYASA ALAT PENJERNIH AIR).pptxPRAKARYA KELAS 8 (REKAYASA ALAT PENJERNIH AIR).pptx
PRAKARYA KELAS 8 (REKAYASA ALAT PENJERNIH AIR).pptx
 
Romi Novriadi-Optimalisasi filterisasi melalui sistem cartridge anion kation ...
Romi Novriadi-Optimalisasi filterisasi melalui sistem cartridge anion kation ...Romi Novriadi-Optimalisasi filterisasi melalui sistem cartridge anion kation ...
Romi Novriadi-Optimalisasi filterisasi melalui sistem cartridge anion kation ...
 
Optimalisasi kualitas air_melalui_sistem_filterisasi_cartridge_anion_kation_d...
Optimalisasi kualitas air_melalui_sistem_filterisasi_cartridge_anion_kation_d...Optimalisasi kualitas air_melalui_sistem_filterisasi_cartridge_anion_kation_d...
Optimalisasi kualitas air_melalui_sistem_filterisasi_cartridge_anion_kation_d...
 
Tabel penghitung disain instalasi pengolahan limbah tinja dan jumlah bakteri ...
Tabel penghitung disain instalasi pengolahan limbah tinja dan jumlah bakteri ...Tabel penghitung disain instalasi pengolahan limbah tinja dan jumlah bakteri ...
Tabel penghitung disain instalasi pengolahan limbah tinja dan jumlah bakteri ...
 
Tahapan Lengkap Pengolahan Air Minum, Pemeliharaan Sarana dan peralatannya.pptx
Tahapan Lengkap Pengolahan Air Minum, Pemeliharaan Sarana dan peralatannya.pptxTahapan Lengkap Pengolahan Air Minum, Pemeliharaan Sarana dan peralatannya.pptx
Tahapan Lengkap Pengolahan Air Minum, Pemeliharaan Sarana dan peralatannya.pptx
 
Proposal Penelitian Langkitang
Proposal Penelitian LangkitangProposal Penelitian Langkitang
Proposal Penelitian Langkitang
 
Water system
Water systemWater system
Water system
 
08_Bab VIII Pengolahan Air.ppt
08_Bab VIII Pengolahan Air.ppt08_Bab VIII Pengolahan Air.ppt
08_Bab VIII Pengolahan Air.ppt
 
Presentasi bb ii air
Presentasi bb ii airPresentasi bb ii air
Presentasi bb ii air
 
PEMBICARAAN AKHIR MODUL MEMBRAN RO salinan salinan.pptx
PEMBICARAAN AKHIR MODUL MEMBRAN RO salinan salinan.pptxPEMBICARAAN AKHIR MODUL MEMBRAN RO salinan salinan.pptx
PEMBICARAAN AKHIR MODUL MEMBRAN RO salinan salinan.pptx
 
Teknologi Fermentasi Nata de coco
Teknologi Fermentasi Nata de cocoTeknologi Fermentasi Nata de coco
Teknologi Fermentasi Nata de coco
 
REFARAT_ANASTESI_TERAPI_CAIRAN.ppt
REFARAT_ANASTESI_TERAPI_CAIRAN.pptREFARAT_ANASTESI_TERAPI_CAIRAN.ppt
REFARAT_ANASTESI_TERAPI_CAIRAN.ppt
 

Air dan kesehatan1