SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  23
Adi Subianto
LEMBAGA PENGKAJIAN DAN PENGEMBANGAN PENDIDIKAN
UNIVERSITAS AIRLANGGA
Teaching Challenges for
21st Century Teachers
Teaching in a
Multicultural society
Teaching for the
construction of
comprehending
Teaching for student
active learning
Teaching by using ICT
Teaching by using bilingual
Teaching and choosing
appropriate; model,
approach, method, &
strategy
Teaching and
accountability
think globally act locally
Model Pembelajaran
Pendekatan
Metode
Strategi/Teknik
Teori Belajar
Philosophy of Learning
Model Pembelajaran ???
 Pengajaran Langsung (DL= Direct learning),
 Pembelajaran Kooperatif (cooperative
learning)
 Pengajaran Berdasarkan Masalah
(PBL=Problem Base Learning)
 Inkuiri atau belajar melalui penemuan.
 Dirancang secara khusus untuk menunjang proses belajar
mahasiswa berkenaan dengan pengetahuan prosedural
dan deklaratif yang terstruktur dengan baik dan dapat
dipelajari selangkah demi selangkah
 Pengajaran langsung tidak sama dengan metode ceramah,
tetapi ceramah dan resitasi berhubungan erat dengan
model pengajaran langsung
 Pengajaran langsung memerlukan perencanaan dan
pelaksanaan yang cukup rinci terutama pada analisis tugas
 Pengajaran langsung berpusat pada dosen, tetapi tetap
harus menjamin terjadinya keterlibatan mahasiswa. Jadi
lingkungannya harus diciptakan berorientasi pada tugas-
tugas yang diberikan
Fase Peran Guru
1. Menyampaikan tujuan dan
mempersiapkan mahasiswa.
Dosen menjelaskan tujuan pembelajaran,
informasi latar belakang pelajaran, pentingnya
pelajaran, mempersiapkan mahasiswa untuk
belajar.
2. Mendemonstrasikan keterampilan
(pengetahuan prosedural) atau
mempresentasikan pengetahuan
(deklaratif)
Dosen mendemonstrasikan keterampilan
dengan benar, atau menyajikan informasi tahap
demi tahap.
3. Membimbing pelatihan Dosen merencanakan dan memberi bimbingan
pelatihan
4. Mengecek pemahaman dan
memberikan umpan balik
Dosen mengecek apakah siswa telah berhasil
melakukan tugas dengan baik, memberi umpan
balik.
5. memberikan kesempatan untuk
pelatihan lanjutan dan penerapan
Dosen mempersiapkan kesempatan melakukan
pelatihan lanjutan, dengan perhatian khusus
pada penerapan kepada situasi lebih kompleks
dan kehidupan sehari-hari.
Model pembelajaran yang mengutamakan kerjasama antara
mahasiswa untuk mencapai tujuan pembelajaran :
1. Untuk menuntaskan materi belajarnya mahasiswa belajar dalam
kelompok secara kooperatif
2. Kelompok mahasiswa dibentuk dari siswa yang memiliki kemampuan
tinggi, sedang, dan rendah
3. Jika di dalam kelas terdiri dari beberapa ras, suku, budaya, jenis
kelamin yang berbeda, diupayakan dalam kelompokpun berasal dari
ras, suku, budaya, jenis kelamin yang berbeda pula
4. Penghargaan lebih diutamakan pada kelompok daripada perorangan
Menggunakan pembelajaran kooperatif berarti
mengubah peran dosen dari peran yang berpusat pada
kedosenannya ke pengelolaan siswa dalam kelompok-
kelompok kecil.
Pada pembelajaran kooperatif tugas penilaian
menggantikan pendekatan kompetitif secara tradisional
dengan penghargaan perorangan dan penghargaan
kelompok
Fase Perilaku Dosen
Fase 1
Menyampaikan tujuan dan
memotivasi mahasiswa
Dosen menyampaikan semua tujuan
Perkuliahan yang akan dicapai pada
Pertemuan tersebut dan memotivasi
mahasiswa untuk belajar.
Fase 2
Menyajikan informasi
Dosen menyajikan informasi kepada
mahasiswa melalui demonstrasi atau
bahan bacaan.
Fase 3
Mengorganisasi mahasiswa ke
dalam kelompok-kelompok belajar
Dosen menjelaskan kepada mahasiswa
bagaimana cara membentuk kelompok
belajar dan membantu setiap
mahasiswa agar dapat melakukan
transisi secara efisien.
Fase Perilaku Dosen
Fase 4
Membimbing kelompok belajar dan
bekerja
Dosen membimbing kelompok-
kelompok belajar pada saat
mahasiswa mengerjakan tugas.
Fase 5
Evaluasi
Dosen mengevaluasi hasil belajar
tentang materi yang telah dipelajari
atau masing-masing kelompok
mempresentasikan hasil kerjanya.
Fase 6
Memberikan penghargaan
Dosen memberi penghargaan, baik
secara individu maupun kelompok.
 STAD (Student Teams Achievement Divisions)
 Jigsaw
 Investigasi kelompok
 Pendekatan struktural
Aspek Tipe STAD Tipe Jigsaw
Investigasi
Kelompok
Pendekatan
Struktural
Tujuan
Kognitif
Informasi
akademik
sederhana
Informasi
akademik
sederhana
Informasi akademik
tingkat tinggi dan
keterampilan inkuiri
Informasi
akademik
sederhana
Tujuan
Sosial
Kerja
kelompok
dan kerja
sama
Kerja
kelompok
dan kerja
sama
Kerjasama dalam
kelompok kompleks
Keterampilan
kelompok dan
keterampilan
sosial
Aspek Tipe STAD Tipe Jigsaw
Investigasi
Kelompok
Pendekatan
Struktural
Struktur tim Kelompok
heterogen
dengan 4-5
anggota
Kelompok belajar
heterogen dengan
5-6 anggota
menggunakan pola
kelompok asal dan
kelompok ahli
Kelompok
belajar
dengan 5-6
anggota
heterogen
Bervariasi,
berdua,
bertiga,
berkelompok
dengan 4-6
anggota
Pemilihan
topik
matakuliah
Biasanya
dosen
Biasanya dosen Biasanya
mahasiswa
Biasanya
dosen
Aspek Tipe STAD Tipe Jigsaw
Investigasi
Kelompok
Pendekatan
Struktural
Tugas
utama
Mahasiswa dapat
menggunakan
lembar kegiatan
dan saling
membantu untuk
menutaskan materi
belajarnya
Mahasiswa
mempelajari materi
dalam kelompok
ahli kemudian
membantu
kelompok asal
mempelajari materi
itu
Mahasiswa
menyelesaikan
inkuiri kompleks
Mahasiswa
mengerjakan
tugas-tugas
yang diberikan
sosial dan
kognitif
Aspek Tipe STAD Tipe Jigsaw
Investigasi
Kelompok
Pendekatan
Struktural
Penilaian Tes mingguan Bervariasi
dapat berupa
tes mingguan
Menyelesaikan
proyek dan menulis
laporan, dapat
menggunakan tes
esai
Bervariasi
Pengakuan Lembar
pengetahuan
dan publikasi lain
Publikasi lain Lembar pengetahuan
dan publikasi lain
Bervariasi
1. PENGAJUAN PERTANYAAN ATAU MASALAH
2. MEMUSATKAN PADA KETERKAITAN ANTAR DISIPLIN
3. PENYELIDIKAN AUTENTIK
4. KERJASAMA
5. MENGHASILKAN KARYA DAN PERAGAAN
Pembelajaran berdasarkan masalah tidak
dirancang untuk membantu dosen memberikan
informasi sebanyak-banyaknya kepada mahasiswa
tetapi bertujuan untuk:
1. Membantu mahasiswa mengembangkan
keterampilan berfikir dan keterampilan
pemecahan masalah
2. Belajar peranan orang dewasa yang autentik
3. Menjadi pebelajar yang mandiri
• Tugas asesmen dan evaluasi yang sesuai untuk PBL
terutama terdiri dari menemukan prosedur penilaian
alternatif yang dapat digunakan untuk mengukur
pekerjaan mahasiswa, misal : dengan asesmen
kinerja dan peragaan hasil. Adapun prosedur-
prosedur yang telah disebutkan dinamakan asesmen
kinerja, asesmen autentik, dan portofolio
Tahap Tingkah Laku Dosen
Tahap 1
Orientasi mahasiswa kepada
masalah
Dosen menjelaskan tujuan pembelajaran, menjelaskan
logistik yang dibutuhkan, memotivasi siswa untuk terlibat
pada aktivitas pemecahan masalah yang dipilihnya.
Tahap 2
Mengorganisasi mahasiswa
untuk belajar
Dosen membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasi
tugas belajar yang berhubungan dengan masalah tersebut.
Tahap 3
Membimbing penyelidikan
individual maupun kelompok
Dosen mendorong siswa untuk mengumpulkan informasi
yang sesuai, melaksanakan eksperimen, untuk mendapatkan
penjelasan dan pemecahan masalah.
Tahap 4
Mengembangkan dan
menyajikan hasil karya
Dosen membantu siswa dalam merencanakan dan
menyiapkan karya yang sesuai seperti laporan, video, dan
model dan membantu mereka untuk berbagi tugas dengan
temannya.
Tahap 5
Menganalisis dan
mengevaluasi proses
pemecahan masalah
Dosen membantu siswa untuk melakukan refleksi atau
evaluasi terhadap penyelidikan mereka dan proses-proses
yang mereka gunakan.
Tahap Tingkah Laku Dosen
Tahap 1
Observasi untuk menemukan masalah
Dosen menyajikan kejadian-kejadian atau fenomena yang memungkinkan
mahasiswa menemukan masalah.
Tahap 2
Merumuskan masalah
Dosen membimbing siswa merumuskan masalah penelitian berdasarkan
kejadian dan fenomena yang disajikannya.
Tahap 3
Mengajukan hipotesis
Dosen membimbing mahasiswa untuk mengajukan hipotesis terhadap
masalah yang telah dirumuskannya.
Tahap 4
Merencanakan pemecahan masalah (melalui
eksperimen atau cara lain)
Dosen membimbing mahasiswa untuk merencanakan pemecahan masalah,
membantu menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dan menyusun
prosedur kerja yang tepat.
Tahap 5
Melaksanakan eksperimen (atau cara
pemecahan masalah yang lain)
Selama mahasiswa bekerja guru membimbing dan memfasilitasi.
Tahap 6
Melakukan pengamatan dan pengumpulan data
Dosen membantu mahasiswa melakukan pengamatan tentang hal-hal yang
penting dan membantu mengumpulkan dan mengorganisasi data.
Tahap 7
Analisis data
Dosen membantu mahasiswa menganalisis data supaya menemukan
sesuatu konsep
Tahap 8
Penarikan kesimpulan atau penemuan
Guru membimbing siswa mengambil kesimpulan berdasarkan data dan
menemukan sendiri konsep yang ingin ditanamkan.
 Mendeskripsikan beberapa model
pembelajaran yang dapat diterapkan pada
pembelajaran di kelas.
 Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
(RPP) dengan langkah-langkah pembelajaran
yang menerapkan model pembelajaran
tertentu.
 Menerapkan Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP) dengan model
pembelajaran tertentu pada pembelajaran
nyata baik dengan dengan teman sejawat (peer
teaching)maupun pembelajaran pada siswa di
kelas (real teaching)
 SINTAKS P B M
 Fase 1. Orientasi siswa kepada masalah
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran, menjelaskan logistik
yang dibutuhkan, memotivasi siswa untuk terlibat pada
aktivitas pemecahan masalah yang dipilihnya.
 Fase 2. Mengorganisasi siswa untuk belajar
 Guru membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasi
tugas belajar yang berhubungan dengan masalah tersebut.
 Fase 3. Membimbing penyelidikan individual maupun
kelompok
 Guru mendorong siswa untuk mengumpulkan informasi yang
sesuai, melaksanakan eksperimen, untuk mendapatkan
penjelasan dan pemecahan masalah.
 Fase 4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
 Guru membantu siswa dalam merencanakan dan menyiapkan
karya yang sesuai seperti laporan, video, dan model dan
membantu mereka untuk berbagi tugas dengan temannya.
 Fase 5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan
masalahGuru membantu siswa untuk melakukan refleksi atau
evaluasi terhadap penyelidikan mereka dan proses-proses
yang mereka gunakan.
 Sintaks Model Belajar Melalui Penemuan
 Fase 1. Observasi untuk menemukan masalah
 Guru menyajikan kejadian-kejadian atau fenomena yang memungkinkan siswa
menemukan masalah.
 Fase 2 Merumuskan masalah
 Guru membimbing siswa merumuskan masalah penelitian berdasarkan
kejadian dan fenomena yang disajikannya.
 Fase 3. Mengajukan hipotesis
 Guru membimbing siswa untuk mengajukan hipotesis terhadap masalah yang
telah dirumuskannya.
 Fase 4. Merencanakan pemecahan masalah (melalui eksperimen atau cara lain)
 Guru membimbing siswa untuk merencanakan pemecahan masalah, membantu
menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dan menyusun prosedur kerja
yang tepat.
 Fase 5. Melaksanakan eksperimen (atau cara pemecahan masalah yang lain)
 Selama siswa bekerja guru membimbing dan memfasilitasi.
 Fase 6. Melakukan pengamatan dan pengumpulan data
 Guru membantu siswa melakukan pengamatan tentang hal-hal yang penting
dan membantu mengumpulkan dan mengorganisasi data.
 Fase 7. Analisis data
 Guru membantu siswa menganalisis data supaya menemukan sesuatu konsep
 Fase 8 Penarikan simpulan atau penemuan Guru membimbing siswa
mengambil kesimpulan berdasarkan data dan menemukan sendiri konsep yang
ingin ditanamkan.

Contenu connexe

Tendances

Ppt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaranPpt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaranrizka_pratiwi
 
1.3 d konsep model pembelajaran p bl
1.3 d konsep model pembelajaran p bl1.3 d konsep model pembelajaran p bl
1.3 d konsep model pembelajaran p blumar fauzi
 
macam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaranmacam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaranreza ediya
 
Mengkaji Permasalahan dalam Pembelajaran
Mengkaji Permasalahan dalam  PembelajaranMengkaji Permasalahan dalam  Pembelajaran
Mengkaji Permasalahan dalam PembelajaranNini Ibrahim01
 
Model pembelajaran
Model pembelajaranModel pembelajaran
Model pembelajaransaipul anam
 
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Mayawi Karim
 
59 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
59 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran59 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
59 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaranDaly Indra
 
Evan point proposal mini, mata kulia seminar
Evan  point proposal mini, mata kulia seminarEvan  point proposal mini, mata kulia seminar
Evan point proposal mini, mata kulia seminarEvan Labur
 
Proposal PTK Fisika Hukum Newton
Proposal PTK Fisika Hukum NewtonProposal PTK Fisika Hukum Newton
Proposal PTK Fisika Hukum NewtonEko Supriyadi
 
Model model-pembelajaran-biologi
Model model-pembelajaran-biologiModel model-pembelajaran-biologi
Model model-pembelajaran-biologiAl-Fitrah Zees
 
Metode belajar mengajar
Metode belajar mengajarMetode belajar mengajar
Metode belajar mengajarsahabatmuslim
 
PENELITIAN TINDAKAN KELAS IPA SMP
PENELITIAN TINDAKAN KELAS IPA SMP PENELITIAN TINDAKAN KELAS IPA SMP
PENELITIAN TINDAKAN KELAS IPA SMP Arif Sulistiawan
 
Macam-macam Strategi Pembelajaran
Macam-macam Strategi PembelajaranMacam-macam Strategi Pembelajaran
Macam-macam Strategi PembelajaranRiska Daenangsari
 
ppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranrizka_pratiwi
 
Model pembelajaran kolaborasi
Model pembelajaran kolaborasiModel pembelajaran kolaborasi
Model pembelajaran kolaborasiBebek007
 
model belajar dan prosedur pembelajaran modul 3 dan 4
model belajar dan prosedur pembelajaran modul 3 dan 4model belajar dan prosedur pembelajaran modul 3 dan 4
model belajar dan prosedur pembelajaran modul 3 dan 4vietry NIC
 

Tendances (20)

Ppt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaranPpt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaran
 
1.3 d konsep model pembelajaran p bl
1.3 d konsep model pembelajaran p bl1.3 d konsep model pembelajaran p bl
1.3 d konsep model pembelajaran p bl
 
macam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaranmacam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaran
 
Mengkaji Permasalahan dalam Pembelajaran
Mengkaji Permasalahan dalam  PembelajaranMengkaji Permasalahan dalam  Pembelajaran
Mengkaji Permasalahan dalam Pembelajaran
 
Model pembelajaran
Model pembelajaranModel pembelajaran
Model pembelajaran
 
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Model Model dalam Belajar dan Pembelajaran (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
 
59 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
59 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran59 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
59 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
 
Evan point proposal mini, mata kulia seminar
Evan  point proposal mini, mata kulia seminarEvan  point proposal mini, mata kulia seminar
Evan point proposal mini, mata kulia seminar
 
Proposal PTK Fisika Hukum Newton
Proposal PTK Fisika Hukum NewtonProposal PTK Fisika Hukum Newton
Proposal PTK Fisika Hukum Newton
 
model-model-pembelajaran
model-model-pembelajaranmodel-model-pembelajaran
model-model-pembelajaran
 
Model model-pembelajaran-biologi
Model model-pembelajaran-biologiModel model-pembelajaran-biologi
Model model-pembelajaran-biologi
 
Model-model Pembelajaran
Model-model PembelajaranModel-model Pembelajaran
Model-model Pembelajaran
 
Metode belajar mengajar
Metode belajar mengajarMetode belajar mengajar
Metode belajar mengajar
 
PENELITIAN TINDAKAN KELAS IPA SMP
PENELITIAN TINDAKAN KELAS IPA SMP PENELITIAN TINDAKAN KELAS IPA SMP
PENELITIAN TINDAKAN KELAS IPA SMP
 
Macam-macam Strategi Pembelajaran
Macam-macam Strategi PembelajaranMacam-macam Strategi Pembelajaran
Macam-macam Strategi Pembelajaran
 
ppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaran
 
Model pembelajaran kolaborasi
Model pembelajaran kolaborasiModel pembelajaran kolaborasi
Model pembelajaran kolaborasi
 
Langkah ptk
Langkah ptkLangkah ptk
Langkah ptk
 
7. model pembelajaran ,120209
7. model pembelajaran ,1202097. model pembelajaran ,120209
7. model pembelajaran ,120209
 
model belajar dan prosedur pembelajaran modul 3 dan 4
model belajar dan prosedur pembelajaran modul 3 dan 4model belajar dan prosedur pembelajaran modul 3 dan 4
model belajar dan prosedur pembelajaran modul 3 dan 4
 

Similaire à 15 model model-pembelajaran_inovatif (1)

model-model-pembelajaran-inovatif1.ppt
model-model-pembelajaran-inovatif1.pptmodel-model-pembelajaran-inovatif1.ppt
model-model-pembelajaran-inovatif1.pptNurindahIhsanNizar
 
IPA Multidisiplin ilmu dalam kajian science
IPA Multidisiplin ilmu dalam kajian scienceIPA Multidisiplin ilmu dalam kajian science
IPA Multidisiplin ilmu dalam kajian scienceErmaniatuNyihanaerma
 
1. Produk Buku Model CBL.pdf
1. Produk Buku Model CBL.pdf1. Produk Buku Model CBL.pdf
1. Produk Buku Model CBL.pdfssuserf1b2bd
 
Restu Kurikulum
Restu KurikulumRestu Kurikulum
Restu Kurikulum210389
 
Pendekatan Inovatif Active Learning 1
Pendekatan Inovatif Active Learning 1Pendekatan Inovatif Active Learning 1
Pendekatan Inovatif Active Learning 1tbpck
 
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptxMuhamadHariyadi2
 
Model model-pembelajaran-inovatif eko budi
Model model-pembelajaran-inovatif eko budiModel model-pembelajaran-inovatif eko budi
Model model-pembelajaran-inovatif eko budigurupinggir4n
 
Model behaviour
Model behaviourModel behaviour
Model behaviourEvian Teoh
 
1.3b 3.1.2b problem based learning fis
1.3b 3.1.2b problem based learning fis1.3b 3.1.2b problem based learning fis
1.3b 3.1.2b problem based learning fisPPKHBFISIKAPATI
 
Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...
Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...
Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...noussevarenna
 
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaranMODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaranDino414929
 
Strategi pembelajaran
Strategi pembelajaranStrategi pembelajaran
Strategi pembelajaranNana Citra
 
2. model pemb. masalah
2. model pemb. masalah2. model pemb. masalah
2. model pemb. masalahPuryanto Smart
 
Makalah metode pembelajaran pkn sd
                Makalah metode pembelajaran pkn sd                Makalah metode pembelajaran pkn sd
Makalah metode pembelajaran pkn sdetto kono
 
Ppt tekno maya
Ppt tekno mayaPpt tekno maya
Ppt tekno maya240108
 
Pp tekno maya
Pp tekno mayaPp tekno maya
Pp tekno mayamaya38
 
Teknologi pendidikan
Teknologi pendidikanTeknologi pendidikan
Teknologi pendidikansuryo1
 
Diklat P Nurkhotib.pptx
Diklat P Nurkhotib.pptxDiklat P Nurkhotib.pptx
Diklat P Nurkhotib.pptxDomini6
 
PRESNTASI PROPOSAL DAN INTRUMENNYA.pptx
PRESNTASI PROPOSAL DAN INTRUMENNYA.pptxPRESNTASI PROPOSAL DAN INTRUMENNYA.pptx
PRESNTASI PROPOSAL DAN INTRUMENNYA.pptxRusnawatiRusnawati1
 

Similaire à 15 model model-pembelajaran_inovatif (1) (20)

model-model-pembelajaran-inovatif1.ppt
model-model-pembelajaran-inovatif1.pptmodel-model-pembelajaran-inovatif1.ppt
model-model-pembelajaran-inovatif1.ppt
 
IPA Multidisiplin ilmu dalam kajian science
IPA Multidisiplin ilmu dalam kajian scienceIPA Multidisiplin ilmu dalam kajian science
IPA Multidisiplin ilmu dalam kajian science
 
1. Produk Buku Model CBL.pdf
1. Produk Buku Model CBL.pdf1. Produk Buku Model CBL.pdf
1. Produk Buku Model CBL.pdf
 
Restu Kurikulum
Restu KurikulumRestu Kurikulum
Restu Kurikulum
 
Kurikulum
KurikulumKurikulum
Kurikulum
 
Pendekatan Inovatif Active Learning 1
Pendekatan Inovatif Active Learning 1Pendekatan Inovatif Active Learning 1
Pendekatan Inovatif Active Learning 1
 
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
 
Model model-pembelajaran-inovatif eko budi
Model model-pembelajaran-inovatif eko budiModel model-pembelajaran-inovatif eko budi
Model model-pembelajaran-inovatif eko budi
 
Model behaviour
Model behaviourModel behaviour
Model behaviour
 
1.3b 3.1.2b problem based learning fis
1.3b 3.1.2b problem based learning fis1.3b 3.1.2b problem based learning fis
1.3b 3.1.2b problem based learning fis
 
Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...
Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...
Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...
 
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaranMODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF dalam proses pembelajaran
 
Strategi pembelajaran
Strategi pembelajaranStrategi pembelajaran
Strategi pembelajaran
 
2. model pemb. masalah
2. model pemb. masalah2. model pemb. masalah
2. model pemb. masalah
 
Makalah metode pembelajaran pkn sd
                Makalah metode pembelajaran pkn sd                Makalah metode pembelajaran pkn sd
Makalah metode pembelajaran pkn sd
 
Ppt tekno maya
Ppt tekno mayaPpt tekno maya
Ppt tekno maya
 
Pp tekno maya
Pp tekno mayaPp tekno maya
Pp tekno maya
 
Teknologi pendidikan
Teknologi pendidikanTeknologi pendidikan
Teknologi pendidikan
 
Diklat P Nurkhotib.pptx
Diklat P Nurkhotib.pptxDiklat P Nurkhotib.pptx
Diklat P Nurkhotib.pptx
 
PRESNTASI PROPOSAL DAN INTRUMENNYA.pptx
PRESNTASI PROPOSAL DAN INTRUMENNYA.pptxPRESNTASI PROPOSAL DAN INTRUMENNYA.pptx
PRESNTASI PROPOSAL DAN INTRUMENNYA.pptx
 

Plus de Asep Hidayat

Kebijakan pengembangan profesi guru
Kebijakan pengembangan profesi guruKebijakan pengembangan profesi guru
Kebijakan pengembangan profesi guruAsep Hidayat
 
Contoh format penilaian autentic kur 2013
Contoh format penilaian autentic kur 2013Contoh format penilaian autentic kur 2013
Contoh format penilaian autentic kur 2013Asep Hidayat
 
8. evaluasi pembelajaran
8. evaluasi pembelajaran8. evaluasi pembelajaran
8. evaluasi pembelajaranAsep Hidayat
 
7. media pembelajaran berbasis it
7. media pembelajaran berbasis  it7. media pembelajaran berbasis  it
7. media pembelajaran berbasis itAsep Hidayat
 
4. penerapan strategi pembelajaran aktif
4. penerapan strategi pembelajaran aktif4. penerapan strategi pembelajaran aktif
4. penerapan strategi pembelajaran aktifAsep Hidayat
 
2. strategi konsep kurikulum 2013
2. strategi konsep kurikulum 20132. strategi konsep kurikulum 2013
2. strategi konsep kurikulum 2013Asep Hidayat
 
[2] pemetaan sk & kd pai
[2] pemetaan sk & kd pai[2] pemetaan sk & kd pai
[2] pemetaan sk & kd paiAsep Hidayat
 

Plus de Asep Hidayat (20)

1 elmu aer
1   elmu aer1   elmu aer
1 elmu aer
 
2 elmu sidad
2   elmu sidad2   elmu sidad
2 elmu sidad
 
2 elmu sidad
2   elmu sidad2   elmu sidad
2 elmu sidad
 
Fcr sidat
Fcr sidatFcr sidat
Fcr sidat
 
Pasar sidat dunia
Pasar sidat duniaPasar sidat dunia
Pasar sidat dunia
 
Pasar sidat dunia
Pasar sidat duniaPasar sidat dunia
Pasar sidat dunia
 
Makalah ict
Makalah ictMakalah ict
Makalah ict
 
Kebijakan pengembangan profesi guru
Kebijakan pengembangan profesi guruKebijakan pengembangan profesi guru
Kebijakan pengembangan profesi guru
 
Contoh format penilaian autentic kur 2013
Contoh format penilaian autentic kur 2013Contoh format penilaian autentic kur 2013
Contoh format penilaian autentic kur 2013
 
8. evaluasi pembelajaran
8. evaluasi pembelajaran8. evaluasi pembelajaran
8. evaluasi pembelajaran
 
7. media pembelajaran berbasis it
7. media pembelajaran berbasis  it7. media pembelajaran berbasis  it
7. media pembelajaran berbasis it
 
6. rpp
6. rpp6. rpp
6. rpp
 
5. ptk
5. ptk5. ptk
5. ptk
 
4. penerapan strategi pembelajaran aktif
4. penerapan strategi pembelajaran aktif4. penerapan strategi pembelajaran aktif
4. penerapan strategi pembelajaran aktif
 
2. strategi konsep kurikulum 2013
2. strategi konsep kurikulum 20132. strategi konsep kurikulum 2013
2. strategi konsep kurikulum 2013
 
[4] rpp pai
[4] rpp pai[4] rpp pai
[4] rpp pai
 
[3] silabus pai
[3] silabus pai[3] silabus pai
[3] silabus pai
 
[2] pemetaan sk & kd pai
[2] pemetaan sk & kd pai[2] pemetaan sk & kd pai
[2] pemetaan sk & kd pai
 
[1] sk & kd pai
[1] sk & kd pai[1] sk & kd pai
[1] sk & kd pai
 
[7] kkm pai
[7] kkm pai[7] kkm pai
[7] kkm pai
 

15 model model-pembelajaran_inovatif (1)

  • 1. Adi Subianto LEMBAGA PENGKAJIAN DAN PENGEMBANGAN PENDIDIKAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
  • 2. Teaching Challenges for 21st Century Teachers Teaching in a Multicultural society Teaching for the construction of comprehending Teaching for student active learning Teaching by using ICT Teaching by using bilingual Teaching and choosing appropriate; model, approach, method, & strategy Teaching and accountability
  • 3. think globally act locally Model Pembelajaran Pendekatan Metode Strategi/Teknik Teori Belajar Philosophy of Learning Model Pembelajaran ???
  • 4.  Pengajaran Langsung (DL= Direct learning),  Pembelajaran Kooperatif (cooperative learning)  Pengajaran Berdasarkan Masalah (PBL=Problem Base Learning)  Inkuiri atau belajar melalui penemuan.
  • 5.  Dirancang secara khusus untuk menunjang proses belajar mahasiswa berkenaan dengan pengetahuan prosedural dan deklaratif yang terstruktur dengan baik dan dapat dipelajari selangkah demi selangkah  Pengajaran langsung tidak sama dengan metode ceramah, tetapi ceramah dan resitasi berhubungan erat dengan model pengajaran langsung  Pengajaran langsung memerlukan perencanaan dan pelaksanaan yang cukup rinci terutama pada analisis tugas  Pengajaran langsung berpusat pada dosen, tetapi tetap harus menjamin terjadinya keterlibatan mahasiswa. Jadi lingkungannya harus diciptakan berorientasi pada tugas- tugas yang diberikan
  • 6. Fase Peran Guru 1. Menyampaikan tujuan dan mempersiapkan mahasiswa. Dosen menjelaskan tujuan pembelajaran, informasi latar belakang pelajaran, pentingnya pelajaran, mempersiapkan mahasiswa untuk belajar. 2. Mendemonstrasikan keterampilan (pengetahuan prosedural) atau mempresentasikan pengetahuan (deklaratif) Dosen mendemonstrasikan keterampilan dengan benar, atau menyajikan informasi tahap demi tahap. 3. Membimbing pelatihan Dosen merencanakan dan memberi bimbingan pelatihan 4. Mengecek pemahaman dan memberikan umpan balik Dosen mengecek apakah siswa telah berhasil melakukan tugas dengan baik, memberi umpan balik. 5. memberikan kesempatan untuk pelatihan lanjutan dan penerapan Dosen mempersiapkan kesempatan melakukan pelatihan lanjutan, dengan perhatian khusus pada penerapan kepada situasi lebih kompleks dan kehidupan sehari-hari.
  • 7. Model pembelajaran yang mengutamakan kerjasama antara mahasiswa untuk mencapai tujuan pembelajaran : 1. Untuk menuntaskan materi belajarnya mahasiswa belajar dalam kelompok secara kooperatif 2. Kelompok mahasiswa dibentuk dari siswa yang memiliki kemampuan tinggi, sedang, dan rendah 3. Jika di dalam kelas terdiri dari beberapa ras, suku, budaya, jenis kelamin yang berbeda, diupayakan dalam kelompokpun berasal dari ras, suku, budaya, jenis kelamin yang berbeda pula 4. Penghargaan lebih diutamakan pada kelompok daripada perorangan
  • 8. Menggunakan pembelajaran kooperatif berarti mengubah peran dosen dari peran yang berpusat pada kedosenannya ke pengelolaan siswa dalam kelompok- kelompok kecil. Pada pembelajaran kooperatif tugas penilaian menggantikan pendekatan kompetitif secara tradisional dengan penghargaan perorangan dan penghargaan kelompok
  • 9. Fase Perilaku Dosen Fase 1 Menyampaikan tujuan dan memotivasi mahasiswa Dosen menyampaikan semua tujuan Perkuliahan yang akan dicapai pada Pertemuan tersebut dan memotivasi mahasiswa untuk belajar. Fase 2 Menyajikan informasi Dosen menyajikan informasi kepada mahasiswa melalui demonstrasi atau bahan bacaan. Fase 3 Mengorganisasi mahasiswa ke dalam kelompok-kelompok belajar Dosen menjelaskan kepada mahasiswa bagaimana cara membentuk kelompok belajar dan membantu setiap mahasiswa agar dapat melakukan transisi secara efisien.
  • 10. Fase Perilaku Dosen Fase 4 Membimbing kelompok belajar dan bekerja Dosen membimbing kelompok- kelompok belajar pada saat mahasiswa mengerjakan tugas. Fase 5 Evaluasi Dosen mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah dipelajari atau masing-masing kelompok mempresentasikan hasil kerjanya. Fase 6 Memberikan penghargaan Dosen memberi penghargaan, baik secara individu maupun kelompok.
  • 11.  STAD (Student Teams Achievement Divisions)  Jigsaw  Investigasi kelompok  Pendekatan struktural
  • 12. Aspek Tipe STAD Tipe Jigsaw Investigasi Kelompok Pendekatan Struktural Tujuan Kognitif Informasi akademik sederhana Informasi akademik sederhana Informasi akademik tingkat tinggi dan keterampilan inkuiri Informasi akademik sederhana Tujuan Sosial Kerja kelompok dan kerja sama Kerja kelompok dan kerja sama Kerjasama dalam kelompok kompleks Keterampilan kelompok dan keterampilan sosial
  • 13. Aspek Tipe STAD Tipe Jigsaw Investigasi Kelompok Pendekatan Struktural Struktur tim Kelompok heterogen dengan 4-5 anggota Kelompok belajar heterogen dengan 5-6 anggota menggunakan pola kelompok asal dan kelompok ahli Kelompok belajar dengan 5-6 anggota heterogen Bervariasi, berdua, bertiga, berkelompok dengan 4-6 anggota Pemilihan topik matakuliah Biasanya dosen Biasanya dosen Biasanya mahasiswa Biasanya dosen
  • 14. Aspek Tipe STAD Tipe Jigsaw Investigasi Kelompok Pendekatan Struktural Tugas utama Mahasiswa dapat menggunakan lembar kegiatan dan saling membantu untuk menutaskan materi belajarnya Mahasiswa mempelajari materi dalam kelompok ahli kemudian membantu kelompok asal mempelajari materi itu Mahasiswa menyelesaikan inkuiri kompleks Mahasiswa mengerjakan tugas-tugas yang diberikan sosial dan kognitif
  • 15. Aspek Tipe STAD Tipe Jigsaw Investigasi Kelompok Pendekatan Struktural Penilaian Tes mingguan Bervariasi dapat berupa tes mingguan Menyelesaikan proyek dan menulis laporan, dapat menggunakan tes esai Bervariasi Pengakuan Lembar pengetahuan dan publikasi lain Publikasi lain Lembar pengetahuan dan publikasi lain Bervariasi
  • 16. 1. PENGAJUAN PERTANYAAN ATAU MASALAH 2. MEMUSATKAN PADA KETERKAITAN ANTAR DISIPLIN 3. PENYELIDIKAN AUTENTIK 4. KERJASAMA 5. MENGHASILKAN KARYA DAN PERAGAAN
  • 17. Pembelajaran berdasarkan masalah tidak dirancang untuk membantu dosen memberikan informasi sebanyak-banyaknya kepada mahasiswa tetapi bertujuan untuk: 1. Membantu mahasiswa mengembangkan keterampilan berfikir dan keterampilan pemecahan masalah 2. Belajar peranan orang dewasa yang autentik 3. Menjadi pebelajar yang mandiri
  • 18. • Tugas asesmen dan evaluasi yang sesuai untuk PBL terutama terdiri dari menemukan prosedur penilaian alternatif yang dapat digunakan untuk mengukur pekerjaan mahasiswa, misal : dengan asesmen kinerja dan peragaan hasil. Adapun prosedur- prosedur yang telah disebutkan dinamakan asesmen kinerja, asesmen autentik, dan portofolio
  • 19. Tahap Tingkah Laku Dosen Tahap 1 Orientasi mahasiswa kepada masalah Dosen menjelaskan tujuan pembelajaran, menjelaskan logistik yang dibutuhkan, memotivasi siswa untuk terlibat pada aktivitas pemecahan masalah yang dipilihnya. Tahap 2 Mengorganisasi mahasiswa untuk belajar Dosen membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasi tugas belajar yang berhubungan dengan masalah tersebut. Tahap 3 Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok Dosen mendorong siswa untuk mengumpulkan informasi yang sesuai, melaksanakan eksperimen, untuk mendapatkan penjelasan dan pemecahan masalah. Tahap 4 Mengembangkan dan menyajikan hasil karya Dosen membantu siswa dalam merencanakan dan menyiapkan karya yang sesuai seperti laporan, video, dan model dan membantu mereka untuk berbagi tugas dengan temannya. Tahap 5 Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah Dosen membantu siswa untuk melakukan refleksi atau evaluasi terhadap penyelidikan mereka dan proses-proses yang mereka gunakan.
  • 20. Tahap Tingkah Laku Dosen Tahap 1 Observasi untuk menemukan masalah Dosen menyajikan kejadian-kejadian atau fenomena yang memungkinkan mahasiswa menemukan masalah. Tahap 2 Merumuskan masalah Dosen membimbing siswa merumuskan masalah penelitian berdasarkan kejadian dan fenomena yang disajikannya. Tahap 3 Mengajukan hipotesis Dosen membimbing mahasiswa untuk mengajukan hipotesis terhadap masalah yang telah dirumuskannya. Tahap 4 Merencanakan pemecahan masalah (melalui eksperimen atau cara lain) Dosen membimbing mahasiswa untuk merencanakan pemecahan masalah, membantu menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dan menyusun prosedur kerja yang tepat. Tahap 5 Melaksanakan eksperimen (atau cara pemecahan masalah yang lain) Selama mahasiswa bekerja guru membimbing dan memfasilitasi. Tahap 6 Melakukan pengamatan dan pengumpulan data Dosen membantu mahasiswa melakukan pengamatan tentang hal-hal yang penting dan membantu mengumpulkan dan mengorganisasi data. Tahap 7 Analisis data Dosen membantu mahasiswa menganalisis data supaya menemukan sesuatu konsep Tahap 8 Penarikan kesimpulan atau penemuan Guru membimbing siswa mengambil kesimpulan berdasarkan data dan menemukan sendiri konsep yang ingin ditanamkan.
  • 21.  Mendeskripsikan beberapa model pembelajaran yang dapat diterapkan pada pembelajaran di kelas.  Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dengan langkah-langkah pembelajaran yang menerapkan model pembelajaran tertentu.  Menerapkan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dengan model pembelajaran tertentu pada pembelajaran nyata baik dengan dengan teman sejawat (peer teaching)maupun pembelajaran pada siswa di kelas (real teaching)
  • 22.  SINTAKS P B M  Fase 1. Orientasi siswa kepada masalah  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran, menjelaskan logistik yang dibutuhkan, memotivasi siswa untuk terlibat pada aktivitas pemecahan masalah yang dipilihnya.  Fase 2. Mengorganisasi siswa untuk belajar  Guru membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasi tugas belajar yang berhubungan dengan masalah tersebut.  Fase 3. Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok  Guru mendorong siswa untuk mengumpulkan informasi yang sesuai, melaksanakan eksperimen, untuk mendapatkan penjelasan dan pemecahan masalah.  Fase 4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya  Guru membantu siswa dalam merencanakan dan menyiapkan karya yang sesuai seperti laporan, video, dan model dan membantu mereka untuk berbagi tugas dengan temannya.  Fase 5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalahGuru membantu siswa untuk melakukan refleksi atau evaluasi terhadap penyelidikan mereka dan proses-proses yang mereka gunakan.
  • 23.  Sintaks Model Belajar Melalui Penemuan  Fase 1. Observasi untuk menemukan masalah  Guru menyajikan kejadian-kejadian atau fenomena yang memungkinkan siswa menemukan masalah.  Fase 2 Merumuskan masalah  Guru membimbing siswa merumuskan masalah penelitian berdasarkan kejadian dan fenomena yang disajikannya.  Fase 3. Mengajukan hipotesis  Guru membimbing siswa untuk mengajukan hipotesis terhadap masalah yang telah dirumuskannya.  Fase 4. Merencanakan pemecahan masalah (melalui eksperimen atau cara lain)  Guru membimbing siswa untuk merencanakan pemecahan masalah, membantu menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dan menyusun prosedur kerja yang tepat.  Fase 5. Melaksanakan eksperimen (atau cara pemecahan masalah yang lain)  Selama siswa bekerja guru membimbing dan memfasilitasi.  Fase 6. Melakukan pengamatan dan pengumpulan data  Guru membantu siswa melakukan pengamatan tentang hal-hal yang penting dan membantu mengumpulkan dan mengorganisasi data.  Fase 7. Analisis data  Guru membantu siswa menganalisis data supaya menemukan sesuatu konsep  Fase 8 Penarikan simpulan atau penemuan Guru membimbing siswa mengambil kesimpulan berdasarkan data dan menemukan sendiri konsep yang ingin ditanamkan.

Notes de l'éditeur

  1. Student Teams Achievement Divisions (STAD)