SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  26
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR
  IPS MATERI TOKOH-TOKOH SEJARAH
 ISLAM DI INDONESIA MELALUI MODEL
MAKE A MACTH PADA SISWA KELAS V SDN
      01 MANGUHARJO MADIUN
     TAHUN PELAJARAN 2012/2013

                       by SRI NURYANI
                          09141205
LATAR BELAKANG MASALAH
• Guru hanya menggunakan metode ceramah dan
  penugasan
• Guru dalam menyampaikan materi cenderung kaku
  dan membosankan
• Guru belum menggunakan media pembelajaran yang
  menarik.
• Siswa menganggap IPS adalah mata pelajaran yang
  sulit, karena banyak materi yang harus dihafalkan
• Siswa merasa sulit untuk menghafalkan pembelajaran
  IPS
• Hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS rendah
RUMUSAN MASALAH
• Bagaimana penerapan model Make a match
  untuk meningkatkan Hasil Belajar IPS Materi
  Tokoh Sejarah Islam di Indonesia Siswa Kelas V
  SDN 01 Manguharjo Madiun?
• Apakah pembelajaran dengan model Make a
  match dapat meningkatkan Hasil Belajar IPS
  Materi Tokoh Sejarah Islam di Indonesia Siswa
  Kelas V SDN 01 Manguharjo Madiun?
PEMECAHAN MASALAH
• Menggunakan model Make a match untuk
  meningkatkan hasil belajar IPS materi tokoh
  sejarah islam di Indonesia siswa kelas V SDN
  01 Manguharjo Madiun
TUJUAN PENELITIAN
• Mendiskripsikan penerapan model Make a
  Match dalam meningkatkan hasil belajar IPS
  materi tokoh-tokoh sejarah islam di indonesia
  siswa kelas V SDN 01 Manguharjo Madiun.
• Mengetahui peningkatan meningkatkan hasil
  belajar IPS materi tokoh-tokoh sejarah islam di
  indonesia siswa kelas V SDN 01 Manguharjo
  Madiun.
KAJIAN TEORI
• Ilmu Pengetahuan Sosial
• Pembelajaran PAIKEM
• Model pembelajaran
• Model kooperatif
• Model pembelajaran kooperatif type Make a
  Match
• Hasil belajar
a. Ilmu pengetahuan Sosial
Somantri (2001:92) menyebutkan “Pendidikan IPS
adalah penyederhanaan atau adaptasi dari
disiplin akademis ilmu-ilmu dan humaniora, serta
kegiatan dasar manusia yang diorganisasaikan
dan disajikan secara ilmiah dan pedagogis-
psikologis untuk tujuan pendidikan”. Pendidikan
IPS adalah seleksi dari struktur disiplin akademik
ilmu-ilmu sosial yang diorganisasikan dan
disajikan secara ilmiah dan psikologis untuk
mewujudkan tujuan pendidikan dalam kerangka
pencapaian tujuan pendidikan nasional
 yang berdasarkan Pancasila.
b. Pembelajaran PAIKEM
• PAIKEM merupakan model pembelajaran dan
  menjadi pedoman dalam bertinfdak untuk
  mencapai tujuan yang ditetapkan . dengan
  pelaksanaan pembelajaran PAIKEM,
  diharapkan berkembangnya berbagai macam
  inovasi kegiatan pembelajaran untuk
  mencxapai tujuan pembelajaran
c. Model pembelajaran
    Sumarno (2012) mengemukakan bahwa
model pembelajaran merupakan strategi yang
digunakan oleh guru untuk meningkatkan
motivasi belajar, sikap belajar di kalangan
siswa, mampu berpikir kritis, memiliki
keterampilan sosial dan pencapaian hasil
pembelajaram yang lebih optimal
MODEL Make a Match
Lie (2010; 55) mengemukakan bahawa model
pembelajaran kooperatif type Make A
Match merupakan salah satu type model
pembelajara kooperatif dimana inti kegiatanya
yaitu siswa berkelompok mencocokkan dua jenis
kartu ( kartu soal dan Kartu jawaban) yang telah
disiapkan guru dalam waktu yang telah
ditentukan. Kemudian reward berupa bintang.
Kelompok yang mendapatkan bintang yaitu siswa
yang mampu mencocokkan kartu sebelum batas
wktu yang telah ditentukan. Model pembelajaran
ini bertujuan untuk memperkuatpemahaman
siswa terhadap materi pembelajaran yang telah
dipelajari sebelumnya.
Langkah-langkah model make a match
• Guru menyiapkan beberapa kartu yang berisi beberapa
  konsep atau topik yang cocok untuk sesi
  review, sebaliknya satu bagian kartu soal dan bagian
  lainnya kartu jawaban.
• Setiap siswa mendapat satu buah kartu yang
  bertuliskan kartu soal / kartu jawaban.
• Tiap siswa memikirkan jawaban/soal dari kartu yang
  dipegang.
• Setiap siswa mencari pasangan yang mempunyai kartu
  yang cocok dengan kartunya (soal/jawabannya)
• Setiap siswa yang dapat mencocokan kartu sebelum
  batas waktu diberi point.
• Setelah satu babak kartu dikocok lagi agar tiap siswa
  mendapat kartu yang berbeda dari sebelumnya.
Hasil belajar
• Hasil belajar merupakan kemampuan yang
  diperoleh individu setelah proses belajar
  berlangsung yang dapat memberikan tingkah laku
  baik pengetahuan, pemahaman, sikap dan
  keterampilan siswa sehingga menjadi lebih baik
  dari sebelumnya. Sebagaimana yang
  dikemukakan oleh Hamalik (1995 : 48 ) hasil
  belajar adalah
• “Perubahan tingkah laku subyek yang meliputi
  kemampuan kognitif, afektif dan psikomotor
  dalam situasi tertentu berkat pengalamanya
  berulang-ulang”.
Hipotesis tindakan
• Pembelajaran menggunakan model
  pembelajaran make a matchdapat
  meningkatkan hasil belajar siswa terhadap
  pelajaran IPS materi Tokoh-tokoh sejarah
  Islam di Indonesia.
Lokasi dan Waktu

Penelitian ini dilaksanakan di SDN 01
Manguharjo Kota Madiun. Pembuatan
rencana tindakan berdasarkan refleksi yang
ditulis pada proposal dilaksanakan pada
tanggal 28 September, Jam pelajaran 2
pertemuan pada Hari jumat dengan alokasi
waktu 2x35 menit.
Subyek penelitian
• Subjek dalam penelitian ini adalah siswa Kelas
  V SDN 01 Manguharjo Kota Madiun Tahun
  Ajaran 2012/2013, dengan jumlah siswa 23
  orang, yang terdiri dari 11 orang laki-laki dan
  12 orang perempuan
Metode Penelitian
• Siklus 1
Perencanaan
 1. membuat (RPP)
 2. Penyiapan soal untuk penjajagan kemampuan
    awal siswa
 3. Penyiapan lembar kerja siswa (LKS)
 4. Penyusunan perangkat uji kompetensi siswa,
 5. Penyiapan instrumen untuk pengumpulan data
    dan pedoman pengamatan-rubrik pengamatan,
    pedoman observasi untuk siswa.
Lanjutan ....
• Pelaksanaan Tindakan dan Observasi
  Pada tahap ini peneliti mempraktikkan
  pembelajaran sesuai desain pembelajaran
  (RPP) yang telah disusun
• Refleksi
  melakukan refleksi atas proses dan hasil
  pembelajaran yang dicapai pada proses
  tindakan ini.
Indikator keberhasilan

Aspek                        Indikator pencapaian   Cara mengukur
Keaktifan siswa              20 %                   Diamati saat pembelajaran
mengajukan pertanyaan                               berlangsung, lembar
                                                    pengamatan oleh peneliti.
                                                    Dihitung dari jumlah siswa
                                                    bertanya per jumlah
                                                    keseluruhan siswa.
Ketepatan waktu ketika       50%                    Jumlah kelompok yang
mencocokkan kartu                                   dapat menyelesaikan tugas
pertanyaan/jawaban                                  tepat waktu dibagi jumlah
                                                    kelompok
    Interaksi antar siswa pada 25 %                     Diamati ketika siswa
    kegiatan diskusi                                    melakukan       diskusi,
                                                        dicatat     keterlibatan
                                                        masing-masing      siswa
                                                        dalam kelompok
Indikator keberhasilan pada siklus II dapat disajikan pada
tabel berikut
 Aspek                                 Pencapaian siklus I   Pencapaian siklus ke II
     Keaktifan    siswa   mengajukan   20 %                  25 %
     pertanyaan

 Ketepatan waktu ketika                50%                   65 %
 mencocokkan kartu soal/
 jawaban
 Interaksi antar siswa pada            25 %                  50 %
 kegiatan diskusi
 Ketuntasan hasil belajar              65 %                  85 %
Prosedur Penelitian (Siklus Tindakan)
• Menurut Arikunto (2010: 137) pelaksanaan
  tindakan dalam penelitian tindakan kelas
  meliputi: (1) Perencanaan, (2) Pelaksanaan, (3)
  Pengamatan, dan (4) Refleksi. Untuk lebih
  jelas tahapan-tahapan dalam PTK dapat dilihat
  pada gambar berikut ini
Siklus I
1.   Perencanaan
2.   Pelaksanaan Tindakan dan Observasi
3.   Tahap Pengamatan
4.   Refleksi
SIKLUS II
• Pada siklus kedua dilakukan tahapan-tahan
  seperti pada siklus pertama tetapi didahului
  dengan perencanaan ulang berdasarkan hasil-
  hasil yang diperoleh pada siklus pertama,
  sehingga kelemahan-kelemahan yang terjadi
  pada siklus pertama tidak terjadi pada siklus
  kedua. Sehingga pada rancangan penelitian ini
  peneliti belum bisa mendeskripsiakan
  perbaikan-perbaikan apa saja yang akan
  dilakukan pada siklus ke-2
Instrumen Penelitian

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini
  meliputi:
• Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
• lembar observasi
• kuesioner terbuka
• dan kuis atau tes prestasi belajar.
Teknik Pengumpulan Data
Pengumpulan data dilakukan dengan teknik
• dokumentasi
• Observasi
• tes.
Teknik Analisis Data
• Data yang telah terkumpul akan dianalisis secara
  deskriptif, baik kuantitatif maupun kualitatif
• Dalam proses analisis data, untuk memperoleh
  data yang benar-benar dapat dipercaya
  kebenarannya maka peneliti akan melakukan
  pengecekan anggota/ subjek, sumber data dan
  metode, perpanjangan pengamatan, dan
  pelacakan data secara mendalam, dsb

Contenu connexe

Tendances

Proposal PTK Fisika Hukum Newton
Proposal PTK Fisika Hukum NewtonProposal PTK Fisika Hukum Newton
Proposal PTK Fisika Hukum NewtonEko Supriyadi
 
Apriyanti Arifin makalah proceeding SeNdiMat II PPPPTK Matematika, Kamis 27 N...
Apriyanti Arifin makalah proceeding SeNdiMat II PPPPTK Matematika, Kamis 27 N...Apriyanti Arifin makalah proceeding SeNdiMat II PPPPTK Matematika, Kamis 27 N...
Apriyanti Arifin makalah proceeding SeNdiMat II PPPPTK Matematika, Kamis 27 N...Apriyanti Arifin
 
Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa sinupid
 
Penelitian tindakan kelas ( ptk ) & contoh karya tulis ilmiah ( kti )
Penelitian tindakan kelas ( ptk ) &  contoh karya tulis ilmiah ( kti )Penelitian tindakan kelas ( ptk ) &  contoh karya tulis ilmiah ( kti )
Penelitian tindakan kelas ( ptk ) & contoh karya tulis ilmiah ( kti )makciak
 
Contoh Skripsi PTK Geografi
Contoh Skripsi PTK Geografi Contoh Skripsi PTK Geografi
Contoh Skripsi PTK Geografi Andri Tampani
 
Contoh proposal ptk (2)
Contoh proposal ptk (2)Contoh proposal ptk (2)
Contoh proposal ptk (2)nu rokhman
 
Contoh proposal-usulan-penelitian-tindakan-kelas
Contoh proposal-usulan-penelitian-tindakan-kelasContoh proposal-usulan-penelitian-tindakan-kelas
Contoh proposal-usulan-penelitian-tindakan-kelasMuh Yusuf Manguluang
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranrestya21
 
Penelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTK
Penelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTKPenelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTK
Penelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTKHaristian Sahroni Putra
 
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinciContoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinciMaryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
Presentasi PTK
Presentasi PTKPresentasi PTK
Presentasi PTKAn Latif
 
Power poin PTK Model Pembelajar NHT deangan Metode ARJUNA
Power poin PTK  Model Pembelajar NHT deangan Metode  ARJUNAPower poin PTK  Model Pembelajar NHT deangan Metode  ARJUNA
Power poin PTK Model Pembelajar NHT deangan Metode ARJUNASang Nyoman Kusuma Jaya
 
Contoh proposal ptk
Contoh proposal ptkContoh proposal ptk
Contoh proposal ptkAgoes Sholeh
 
Model pembelajaran problem based learning (pbl)
Model pembelajaran problem based learning (pbl)Model pembelajaran problem based learning (pbl)
Model pembelajaran problem based learning (pbl)SMP N 2 Sindang Indramayu
 

Tendances (20)

Presentasi PTK
Presentasi PTKPresentasi PTK
Presentasi PTK
 
Proposal PTK Fisika Hukum Newton
Proposal PTK Fisika Hukum NewtonProposal PTK Fisika Hukum Newton
Proposal PTK Fisika Hukum Newton
 
Apriyanti Arifin makalah proceeding SeNdiMat II PPPPTK Matematika, Kamis 27 N...
Apriyanti Arifin makalah proceeding SeNdiMat II PPPPTK Matematika, Kamis 27 N...Apriyanti Arifin makalah proceeding SeNdiMat II PPPPTK Matematika, Kamis 27 N...
Apriyanti Arifin makalah proceeding SeNdiMat II PPPPTK Matematika, Kamis 27 N...
 
Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa
 
Penelitian tindakan kelas ( ptk ) & contoh karya tulis ilmiah ( kti )
Penelitian tindakan kelas ( ptk ) &  contoh karya tulis ilmiah ( kti )Penelitian tindakan kelas ( ptk ) &  contoh karya tulis ilmiah ( kti )
Penelitian tindakan kelas ( ptk ) & contoh karya tulis ilmiah ( kti )
 
Contoh Skripsi PTK Geografi
Contoh Skripsi PTK Geografi Contoh Skripsi PTK Geografi
Contoh Skripsi PTK Geografi
 
PTK model NHT
PTK model NHTPTK model NHT
PTK model NHT
 
Contoh proposal ptk (2)
Contoh proposal ptk (2)Contoh proposal ptk (2)
Contoh proposal ptk (2)
 
Contoh proposal-usulan-penelitian-tindakan-kelas
Contoh proposal-usulan-penelitian-tindakan-kelasContoh proposal-usulan-penelitian-tindakan-kelas
Contoh proposal-usulan-penelitian-tindakan-kelas
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaran
 
Penelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTK
Penelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTKPenelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTK
Penelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTK
 
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinciContoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
Contoh proposal ptk dela suryana, s.pd, sma n 13 kerinci
 
Model pakem
Model pakemModel pakem
Model pakem
 
Presentasi PTK
Presentasi PTKPresentasi PTK
Presentasi PTK
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Power poin PTK Model Pembelajar NHT deangan Metode ARJUNA
Power poin PTK  Model Pembelajar NHT deangan Metode  ARJUNAPower poin PTK  Model Pembelajar NHT deangan Metode  ARJUNA
Power poin PTK Model Pembelajar NHT deangan Metode ARJUNA
 
Contoh proposal ptk
Contoh proposal ptkContoh proposal ptk
Contoh proposal ptk
 
Proposal ptk ekonomi
Proposal ptk ekonomiProposal ptk ekonomi
Proposal ptk ekonomi
 
Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
Proposal ptk (ike yuliarni sma n 13 muaro jambi)
 
Model pembelajaran problem based learning (pbl)
Model pembelajaran problem based learning (pbl)Model pembelajaran problem based learning (pbl)
Model pembelajaran problem based learning (pbl)
 

Similaire à PTK

project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyekproject based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyekDesy Aryanti
 
Bab iii bu mus created me
Bab iii bu mus created meBab iii bu mus created me
Bab iii bu mus created meMuhammad Ropia
 
Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...
Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...
Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...Rahma Siska Utari
 
PPT PTK.pptx
PPT PTK.pptxPPT PTK.pptx
PPT PTK.pptxRhaja1
 
Teori belajar dan pembelajaran
Teori belajar dan pembelajaranTeori belajar dan pembelajaran
Teori belajar dan pembelajaranDEWI49
 
Teori belajar dan pembelajaran
Teori belajar dan pembelajaranTeori belajar dan pembelajaran
Teori belajar dan pembelajaranDEWI49
 
Ptk presentasi
Ptk presentasiPtk presentasi
Ptk presentasiibyadul
 
LK 3.1 - BEST PRACTICE - UBAY BAEHAKI.pdf
LK 3.1 - BEST PRACTICE - UBAY BAEHAKI.pdfLK 3.1 - BEST PRACTICE - UBAY BAEHAKI.pdf
LK 3.1 - BEST PRACTICE - UBAY BAEHAKI.pdfubaybaehaki
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices Avida.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices Avida.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices Avida.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices Avida.pdfAvidaAvida1
 
Pengembangan desain instruksional pai siti khadijah
Pengembangan desain instruksional pai siti khadijahPengembangan desain instruksional pai siti khadijah
Pengembangan desain instruksional pai siti khadijahDrs. HM. Yunus
 
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptxMuhamadHariyadi2
 
2.1. Mengenal pembelajaran berbasis projek.pptx
2.1. Mengenal pembelajaran berbasis projek.pptx2.1. Mengenal pembelajaran berbasis projek.pptx
2.1. Mengenal pembelajaran berbasis projek.pptxdwiastuti158748
 
1.3 c konsep model pembelajaran PjBL
1.3 c  konsep model pembelajaran PjBL1.3 c  konsep model pembelajaran PjBL
1.3 c konsep model pembelajaran PjBLumar fauzi
 
BEST PRACTICES JOKO LISTIYONO.pdf
BEST PRACTICES JOKO LISTIYONO.pdfBEST PRACTICES JOKO LISTIYONO.pdf
BEST PRACTICES JOKO LISTIYONO.pdfJoko Listiyono
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdflanisoviana1
 
Meningkatnya prestasi belajar ips (sumber daya alam) melalui penerapan metode...
Meningkatnya prestasi belajar ips (sumber daya alam) melalui penerapan metode...Meningkatnya prestasi belajar ips (sumber daya alam) melalui penerapan metode...
Meningkatnya prestasi belajar ips (sumber daya alam) melalui penerapan metode...Operator Warnet Vast Raha
 

Similaire à PTK (20)

Ipi6884
Ipi6884Ipi6884
Ipi6884
 
PPT UJIAN PPL II.pptx
PPT UJIAN PPL II.pptxPPT UJIAN PPL II.pptx
PPT UJIAN PPL II.pptx
 
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyekproject based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
 
Bab iii bu mus created me
Bab iii bu mus created meBab iii bu mus created me
Bab iii bu mus created me
 
Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...
Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...
Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...
 
PPT PTK.pptx
PPT PTK.pptxPPT PTK.pptx
PPT PTK.pptx
 
Teori belajar dan pembelajaran
Teori belajar dan pembelajaranTeori belajar dan pembelajaran
Teori belajar dan pembelajaran
 
Teori belajar dan pembelajaran
Teori belajar dan pembelajaranTeori belajar dan pembelajaran
Teori belajar dan pembelajaran
 
Ptk presentasi
Ptk presentasiPtk presentasi
Ptk presentasi
 
LK 3.1 - BEST PRACTICE - UBAY BAEHAKI.pdf
LK 3.1 - BEST PRACTICE - UBAY BAEHAKI.pdfLK 3.1 - BEST PRACTICE - UBAY BAEHAKI.pdf
LK 3.1 - BEST PRACTICE - UBAY BAEHAKI.pdf
 
BAHAN TAYANG.pptx
BAHAN TAYANG.pptxBAHAN TAYANG.pptx
BAHAN TAYANG.pptx
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices Avida.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices Avida.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices Avida.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices Avida.pdf
 
Pengembangan desain instruksional pai siti khadijah
Pengembangan desain instruksional pai siti khadijahPengembangan desain instruksional pai siti khadijah
Pengembangan desain instruksional pai siti khadijah
 
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
 
2.1. Mengenal pembelajaran berbasis projek.pptx
2.1. Mengenal pembelajaran berbasis projek.pptx2.1. Mengenal pembelajaran berbasis projek.pptx
2.1. Mengenal pembelajaran berbasis projek.pptx
 
1.3 c konsep model pembelajaran PjBL
1.3 c  konsep model pembelajaran PjBL1.3 c  konsep model pembelajaran PjBL
1.3 c konsep model pembelajaran PjBL
 
Topik 3_Aksi Nyata.pdf
Topik 3_Aksi Nyata.pdfTopik 3_Aksi Nyata.pdf
Topik 3_Aksi Nyata.pdf
 
BEST PRACTICES JOKO LISTIYONO.pdf
BEST PRACTICES JOKO LISTIYONO.pdfBEST PRACTICES JOKO LISTIYONO.pdf
BEST PRACTICES JOKO LISTIYONO.pdf
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
 
Meningkatnya prestasi belajar ips (sumber daya alam) melalui penerapan metode...
Meningkatnya prestasi belajar ips (sumber daya alam) melalui penerapan metode...Meningkatnya prestasi belajar ips (sumber daya alam) melalui penerapan metode...
Meningkatnya prestasi belajar ips (sumber daya alam) melalui penerapan metode...
 

PTK

  • 1. UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MATERI TOKOH-TOKOH SEJARAH ISLAM DI INDONESIA MELALUI MODEL MAKE A MACTH PADA SISWA KELAS V SDN 01 MANGUHARJO MADIUN TAHUN PELAJARAN 2012/2013 by SRI NURYANI 09141205
  • 2. LATAR BELAKANG MASALAH • Guru hanya menggunakan metode ceramah dan penugasan • Guru dalam menyampaikan materi cenderung kaku dan membosankan • Guru belum menggunakan media pembelajaran yang menarik. • Siswa menganggap IPS adalah mata pelajaran yang sulit, karena banyak materi yang harus dihafalkan • Siswa merasa sulit untuk menghafalkan pembelajaran IPS • Hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS rendah
  • 3. RUMUSAN MASALAH • Bagaimana penerapan model Make a match untuk meningkatkan Hasil Belajar IPS Materi Tokoh Sejarah Islam di Indonesia Siswa Kelas V SDN 01 Manguharjo Madiun? • Apakah pembelajaran dengan model Make a match dapat meningkatkan Hasil Belajar IPS Materi Tokoh Sejarah Islam di Indonesia Siswa Kelas V SDN 01 Manguharjo Madiun?
  • 4. PEMECAHAN MASALAH • Menggunakan model Make a match untuk meningkatkan hasil belajar IPS materi tokoh sejarah islam di Indonesia siswa kelas V SDN 01 Manguharjo Madiun
  • 5. TUJUAN PENELITIAN • Mendiskripsikan penerapan model Make a Match dalam meningkatkan hasil belajar IPS materi tokoh-tokoh sejarah islam di indonesia siswa kelas V SDN 01 Manguharjo Madiun. • Mengetahui peningkatan meningkatkan hasil belajar IPS materi tokoh-tokoh sejarah islam di indonesia siswa kelas V SDN 01 Manguharjo Madiun.
  • 6. KAJIAN TEORI • Ilmu Pengetahuan Sosial • Pembelajaran PAIKEM • Model pembelajaran • Model kooperatif • Model pembelajaran kooperatif type Make a Match • Hasil belajar
  • 7. a. Ilmu pengetahuan Sosial Somantri (2001:92) menyebutkan “Pendidikan IPS adalah penyederhanaan atau adaptasi dari disiplin akademis ilmu-ilmu dan humaniora, serta kegiatan dasar manusia yang diorganisasaikan dan disajikan secara ilmiah dan pedagogis- psikologis untuk tujuan pendidikan”. Pendidikan IPS adalah seleksi dari struktur disiplin akademik ilmu-ilmu sosial yang diorganisasikan dan disajikan secara ilmiah dan psikologis untuk mewujudkan tujuan pendidikan dalam kerangka pencapaian tujuan pendidikan nasional yang berdasarkan Pancasila.
  • 8. b. Pembelajaran PAIKEM • PAIKEM merupakan model pembelajaran dan menjadi pedoman dalam bertinfdak untuk mencapai tujuan yang ditetapkan . dengan pelaksanaan pembelajaran PAIKEM, diharapkan berkembangnya berbagai macam inovasi kegiatan pembelajaran untuk mencxapai tujuan pembelajaran
  • 9. c. Model pembelajaran Sumarno (2012) mengemukakan bahwa model pembelajaran merupakan strategi yang digunakan oleh guru untuk meningkatkan motivasi belajar, sikap belajar di kalangan siswa, mampu berpikir kritis, memiliki keterampilan sosial dan pencapaian hasil pembelajaram yang lebih optimal
  • 10. MODEL Make a Match Lie (2010; 55) mengemukakan bahawa model pembelajaran kooperatif type Make A Match merupakan salah satu type model pembelajara kooperatif dimana inti kegiatanya yaitu siswa berkelompok mencocokkan dua jenis kartu ( kartu soal dan Kartu jawaban) yang telah disiapkan guru dalam waktu yang telah ditentukan. Kemudian reward berupa bintang. Kelompok yang mendapatkan bintang yaitu siswa yang mampu mencocokkan kartu sebelum batas wktu yang telah ditentukan. Model pembelajaran ini bertujuan untuk memperkuatpemahaman siswa terhadap materi pembelajaran yang telah dipelajari sebelumnya.
  • 11. Langkah-langkah model make a match • Guru menyiapkan beberapa kartu yang berisi beberapa konsep atau topik yang cocok untuk sesi review, sebaliknya satu bagian kartu soal dan bagian lainnya kartu jawaban. • Setiap siswa mendapat satu buah kartu yang bertuliskan kartu soal / kartu jawaban. • Tiap siswa memikirkan jawaban/soal dari kartu yang dipegang. • Setiap siswa mencari pasangan yang mempunyai kartu yang cocok dengan kartunya (soal/jawabannya) • Setiap siswa yang dapat mencocokan kartu sebelum batas waktu diberi point. • Setelah satu babak kartu dikocok lagi agar tiap siswa mendapat kartu yang berbeda dari sebelumnya.
  • 12. Hasil belajar • Hasil belajar merupakan kemampuan yang diperoleh individu setelah proses belajar berlangsung yang dapat memberikan tingkah laku baik pengetahuan, pemahaman, sikap dan keterampilan siswa sehingga menjadi lebih baik dari sebelumnya. Sebagaimana yang dikemukakan oleh Hamalik (1995 : 48 ) hasil belajar adalah • “Perubahan tingkah laku subyek yang meliputi kemampuan kognitif, afektif dan psikomotor dalam situasi tertentu berkat pengalamanya berulang-ulang”.
  • 13. Hipotesis tindakan • Pembelajaran menggunakan model pembelajaran make a matchdapat meningkatkan hasil belajar siswa terhadap pelajaran IPS materi Tokoh-tokoh sejarah Islam di Indonesia.
  • 14. Lokasi dan Waktu Penelitian ini dilaksanakan di SDN 01 Manguharjo Kota Madiun. Pembuatan rencana tindakan berdasarkan refleksi yang ditulis pada proposal dilaksanakan pada tanggal 28 September, Jam pelajaran 2 pertemuan pada Hari jumat dengan alokasi waktu 2x35 menit.
  • 15. Subyek penelitian • Subjek dalam penelitian ini adalah siswa Kelas V SDN 01 Manguharjo Kota Madiun Tahun Ajaran 2012/2013, dengan jumlah siswa 23 orang, yang terdiri dari 11 orang laki-laki dan 12 orang perempuan
  • 16. Metode Penelitian • Siklus 1 Perencanaan 1. membuat (RPP) 2. Penyiapan soal untuk penjajagan kemampuan awal siswa 3. Penyiapan lembar kerja siswa (LKS) 4. Penyusunan perangkat uji kompetensi siswa, 5. Penyiapan instrumen untuk pengumpulan data dan pedoman pengamatan-rubrik pengamatan, pedoman observasi untuk siswa.
  • 17. Lanjutan .... • Pelaksanaan Tindakan dan Observasi Pada tahap ini peneliti mempraktikkan pembelajaran sesuai desain pembelajaran (RPP) yang telah disusun • Refleksi melakukan refleksi atas proses dan hasil pembelajaran yang dicapai pada proses tindakan ini.
  • 18. Indikator keberhasilan Aspek Indikator pencapaian Cara mengukur Keaktifan siswa 20 % Diamati saat pembelajaran mengajukan pertanyaan berlangsung, lembar pengamatan oleh peneliti. Dihitung dari jumlah siswa bertanya per jumlah keseluruhan siswa. Ketepatan waktu ketika 50% Jumlah kelompok yang mencocokkan kartu dapat menyelesaikan tugas pertanyaan/jawaban tepat waktu dibagi jumlah kelompok Interaksi antar siswa pada 25 % Diamati ketika siswa kegiatan diskusi melakukan diskusi, dicatat keterlibatan masing-masing siswa dalam kelompok
  • 19. Indikator keberhasilan pada siklus II dapat disajikan pada tabel berikut Aspek Pencapaian siklus I Pencapaian siklus ke II Keaktifan siswa mengajukan 20 % 25 % pertanyaan Ketepatan waktu ketika 50% 65 % mencocokkan kartu soal/ jawaban Interaksi antar siswa pada 25 % 50 % kegiatan diskusi Ketuntasan hasil belajar 65 % 85 %
  • 20. Prosedur Penelitian (Siklus Tindakan) • Menurut Arikunto (2010: 137) pelaksanaan tindakan dalam penelitian tindakan kelas meliputi: (1) Perencanaan, (2) Pelaksanaan, (3) Pengamatan, dan (4) Refleksi. Untuk lebih jelas tahapan-tahapan dalam PTK dapat dilihat pada gambar berikut ini
  • 21.
  • 22. Siklus I 1. Perencanaan 2. Pelaksanaan Tindakan dan Observasi 3. Tahap Pengamatan 4. Refleksi
  • 23. SIKLUS II • Pada siklus kedua dilakukan tahapan-tahan seperti pada siklus pertama tetapi didahului dengan perencanaan ulang berdasarkan hasil- hasil yang diperoleh pada siklus pertama, sehingga kelemahan-kelemahan yang terjadi pada siklus pertama tidak terjadi pada siklus kedua. Sehingga pada rancangan penelitian ini peneliti belum bisa mendeskripsiakan perbaikan-perbaikan apa saja yang akan dilakukan pada siklus ke-2
  • 24. Instrumen Penelitian Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini meliputi: • Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) • lembar observasi • kuesioner terbuka • dan kuis atau tes prestasi belajar.
  • 25. Teknik Pengumpulan Data Pengumpulan data dilakukan dengan teknik • dokumentasi • Observasi • tes.
  • 26. Teknik Analisis Data • Data yang telah terkumpul akan dianalisis secara deskriptif, baik kuantitatif maupun kualitatif • Dalam proses analisis data, untuk memperoleh data yang benar-benar dapat dipercaya kebenarannya maka peneliti akan melakukan pengecekan anggota/ subjek, sumber data dan metode, perpanjangan pengamatan, dan pelacakan data secara mendalam, dsb