SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  10
Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom.,M.Kom
http://dedekurniadi.com
Operator Kondisi Percabangan:
Digunakan untuk mengeksekusi sebuah segmen
kode secara kondisional, adapun sintaks statement
 Pernyataan if
 Pernyataan if-else, dan
 Pernyataan switch
Pernyataan if
BU : If(kondisi){
Statement yang akan dieksekusi;
}
Bentuk ini menyatakan :
 jka kondsi yang diseleks adalah benar
(bernlai logika = 1), maka pernyataan
yang mengikutnya akan diproses.
 Sebaliknya, jka kondis yang diseleksi
adalah tdak benar (bernlai logika = 0),
maka pernyataan yang mengikutnya
tdak akan diproses.
Mengenai kodisi harus ditulis diantara
tanda kurung, sedangkan pernyataan
dapat berupa sebuah pernyataan tunggal,
pernyataan majemuk atau pernyataan
kosong. Diagram alir dapat dilihat sepert
gambar
Contoh If :
#include <stdio.h>

#include <conio.h>
void main()
{
int Nilai;
printf("Masukkan Nilai Anda :");scanf("%d",&Nilai);

if (Nilai>60)
{
printf("Selamat, Anda Lulus");
}
getch();

}
Pernyataan if else
BU : If(kondisi_1){
Statement 1 yang akan dieksekusi;
}else If(kondisi_2){
Statement2 yang akan dieksekusi;
} else If(kondisi_n){
Statement ke n yang akan dieksekusi;
}

Arti dari pernyataan if-else :
 Jika kondis benar, maka pernyataan-1
dijalankan.
 Sedangkan bila kondsi bernilai
salah, maka pernyataaan-2 yang
dijalankan. Masng-masng pernyataan-1
dan pernyataan- dapat berupa sebuah
pernyataan tunggal, pernyataan
majemuk ataupun pernyataan kosong.
Contoh If else :
#include <stdio.h>
#include <conio.h>
void main()
{
int Nilai;
printf("Masukkan Nilai Anda :");scanf("%d",&Nilai);
if (Nilai>60)
{
printf("Selamat, Anda Lulus");
}
else
{
printf("Maaf, Anda Belum Berhasil");
}
getch();
}
Pernyataan Switch
BU : switch(variabel){
case konstanta1:statement1 yang dieksekusi;break;
case konstanta2:statement 2 yang dieksekusi;break;
case konstanta ke n:statement ke n yang dieksekusi;break;
default:Statement lainnya;
}

Pernyataan switch merupakan pernyataan yang
drancang khusus untuk menangani pengambilan
keputusan yang melibatkan sejumlah
alternatif, msalnya untuk menggantkan pernyataan
i/bertngkat, atau bisa dikatakan untuk menyeleksi
kondisi yang sifat nilainya konstan.
Contoh Switch:
#include <stdio.h>
main()
{
int pilih;
clrscr();
printf("Silahkan pilih =");scanf("%d",&pilih);
switch(pilih)
{
case 1: puts("Anda memilih Satu"); break;
case 2: puts("Anda memilih Dua"); break;
case 3: puts("Anda memilih Tiga"); break;
case 4: puts("Anda memilih 4 Keluar");
exit(0);
}
getch();
}
Tugas Pemahaman 1
1.

Buatlah listing program aplikasi perhitungan nilai rata-rata dari 3
buah nilai yang diinputkan, dengan ketentuan Jika nilai rata-rata
lebih besar atau sama dengan 60 maka LULUS, selain itu GAGAL

2.

Contoh tampilan Output Layarnya adalah sbb:

Aplikasi Perhitungan Nilai
===================
Masukkan nilai Teori (0 - 100) : 78
Masukkan nilai Praktek (0 – 100) : 67
Masukkan nilai Ujian (0 – 100) : 61
===================
Hasil Perhitungan :
Nilai Rata-rata Anda : 68.67
Anda dinyatakan : LULUS
Tugas Pemahaman 2
1.

Buat listing program dengan soal pengembangan dari tugas pemahaman 3.1 dengan
ketentuan rumus, nilaiakhir =30%teori + 30%praktek+40%ujian, dan nilai huruf sbb:
80 – 100 Nilai Huruf A Lulus Cumlaude

70 – 79 Nilai Huruf B Lulus Baik
60 – 69 Nilai Huruf C Lulus Cukup
50 – 59 Nilai Huruf D Tidak Lulus
0 – 49 Nilai Huruf E Gagal
2. tampilan Output Layarnya adalah sbb

Aplikasi Perhitungan Nilai Kuliah
===================
Ketikkan Nama Anda : Sabian
Mata Kuliah : Bahasa C
Masukkan nilai Teori (0 - 100) : 78
Masukkan nilai Praktek (0 – 100) : 67
Masukkan nilai Ujian (0 – 100) : 61
===================
Hasil Perhitungan :
Nama Anda : Sabian
Mata Kuliah : Praktek Bahasa C
Nilai Angka Akhir : 68.67
Nilai Huruf : C
Anda dinyatakan : LULUS CUKUP

Contenu connexe

Tendances (6)

Modul pascal
Modul pascalModul pascal
Modul pascal
 
Algoritma flowchart
Algoritma flowchartAlgoritma flowchart
Algoritma flowchart
 
Struktur Dasar Algoritma
Struktur Dasar AlgoritmaStruktur Dasar Algoritma
Struktur Dasar Algoritma
 
Cara mencari nilai f tabel dengan spss.19
Cara mencari nilai f tabel dengan spss.19Cara mencari nilai f tabel dengan spss.19
Cara mencari nilai f tabel dengan spss.19
 
Modul iv
Modul ivModul iv
Modul iv
 
Presentasi pertemuan3
Presentasi pertemuan3Presentasi pertemuan3
Presentasi pertemuan3
 

En vedette

Comfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurceComfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurce
Dede Kurniadi
 
Pengantar Pemrograman Chapter 3
Pengantar Pemrograman Chapter 3Pengantar Pemrograman Chapter 3
Pengantar Pemrograman Chapter 3
Dede Kurniadi
 

En vedette (8)

10 chapter 3
10 chapter 310 chapter 3
10 chapter 3
 
Comfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurceComfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurce
 
Pengantar Pemrograman Chapter 2
Pengantar Pemrograman Chapter 2Pengantar Pemrograman Chapter 2
Pengantar Pemrograman Chapter 2
 
IBM SmartCloud Entry for IBM System P
IBM SmartCloud Entry  for IBM System PIBM SmartCloud Entry  for IBM System P
IBM SmartCloud Entry for IBM System P
 
Comfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurceComfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurce
 
Pengelolaan Perangkat Keras 3
Pengelolaan Perangkat Keras 3Pengelolaan Perangkat Keras 3
Pengelolaan Perangkat Keras 3
 
Pengantar jaringan komputer
Pengantar jaringan komputerPengantar jaringan komputer
Pengantar jaringan komputer
 
Pengantar Pemrograman Chapter 3
Pengantar Pemrograman Chapter 3Pengantar Pemrograman Chapter 3
Pengantar Pemrograman Chapter 3
 

Similaire à Pengantar Pemrograman Chapter 5

2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
2. teknik pemilihan dalam_pemrograman2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
Roziq Bahtiar
 
Control Statement I
Control Statement IControl Statement I
Control Statement I
guest12d3004
 
Pertemuan iv
Pertemuan ivPertemuan iv
Pertemuan iv
windi1
 
Java (Netbeans) - Looping - Object Oriented Programming
Java (Netbeans) - Looping - Object Oriented ProgrammingJava (Netbeans) - Looping - Object Oriented Programming
Java (Netbeans) - Looping - Object Oriented Programming
Melina Krisnawati
 
Pembahasan ujian teori pemrograman pascal bagian 1
Pembahasan ujian teori pemrograman pascal bagian 1Pembahasan ujian teori pemrograman pascal bagian 1
Pembahasan ujian teori pemrograman pascal bagian 1
Damun Setiaji
 
3 adp struktur keputusan
3   adp struktur keputusan3   adp struktur keputusan
3 adp struktur keputusan
Faisal Amir
 
3 adp struktur keputusan
3   adp struktur keputusan3   adp struktur keputusan
3 adp struktur keputusan
Fisma Ananda
 

Similaire à Pengantar Pemrograman Chapter 5 (20)

2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
2. teknik pemilihan dalam_pemrograman2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
 
Jeni intro1-bab06-struktur kontrol
Jeni intro1-bab06-struktur kontrolJeni intro1-bab06-struktur kontrol
Jeni intro1-bab06-struktur kontrol
 
Modul6 1225443461187631-8
Modul6 1225443461187631-8Modul6 1225443461187631-8
Modul6 1225443461187631-8
 
Jeni Intro1 Bab06 Struktur Kontrol
Jeni Intro1 Bab06 Struktur KontrolJeni Intro1 Bab06 Struktur Kontrol
Jeni Intro1 Bab06 Struktur Kontrol
 
modul6
modul6modul6
modul6
 
Rangkuman Pemograman Dasar.pptx
Rangkuman Pemograman Dasar.pptxRangkuman Pemograman Dasar.pptx
Rangkuman Pemograman Dasar.pptx
 
Dasar Pemrograman materi kuliah
Dasar Pemrograman materi kuliahDasar Pemrograman materi kuliah
Dasar Pemrograman materi kuliah
 
04 if-ifelse-switch-break
04 if-ifelse-switch-break04 if-ifelse-switch-break
04 if-ifelse-switch-break
 
Control Statement I
Control Statement IControl Statement I
Control Statement I
 
JENI-Intro1-Bab06-Struktur Kontrol.pdf
JENI-Intro1-Bab06-Struktur Kontrol.pdfJENI-Intro1-Bab06-Struktur Kontrol.pdf
JENI-Intro1-Bab06-Struktur Kontrol.pdf
 
ALOGARITMA 3
ALOGARITMA 3ALOGARITMA 3
ALOGARITMA 3
 
Percabangan.pptx
Percabangan.pptxPercabangan.pptx
Percabangan.pptx
 
Pertemuan iv
Pertemuan ivPertemuan iv
Pertemuan iv
 
Algoritma 1 pertemuan 5
Algoritma 1 pertemuan 5Algoritma 1 pertemuan 5
Algoritma 1 pertemuan 5
 
Java (Netbeans) - Looping - Object Oriented Programming
Java (Netbeans) - Looping - Object Oriented ProgrammingJava (Netbeans) - Looping - Object Oriented Programming
Java (Netbeans) - Looping - Object Oriented Programming
 
Cc++
Cc++Cc++
Cc++
 
Pembahasan ujian teori pemrograman pascal bagian 1
Pembahasan ujian teori pemrograman pascal bagian 1Pembahasan ujian teori pemrograman pascal bagian 1
Pembahasan ujian teori pemrograman pascal bagian 1
 
3 adp struktur keputusan
3   adp struktur keputusan3   adp struktur keputusan
3 adp struktur keputusan
 
3 adp struktur keputusan
3   adp struktur keputusan3   adp struktur keputusan
3 adp struktur keputusan
 
3.adp struktur keputusan
3.adp struktur keputusan3.adp struktur keputusan
3.adp struktur keputusan
 

Dernier

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Dernier (20)

PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 

Pengantar Pemrograman Chapter 5

  • 1. Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom.,M.Kom http://dedekurniadi.com
  • 2. Operator Kondisi Percabangan: Digunakan untuk mengeksekusi sebuah segmen kode secara kondisional, adapun sintaks statement  Pernyataan if  Pernyataan if-else, dan  Pernyataan switch
  • 3. Pernyataan if BU : If(kondisi){ Statement yang akan dieksekusi; } Bentuk ini menyatakan :  jka kondsi yang diseleks adalah benar (bernlai logika = 1), maka pernyataan yang mengikutnya akan diproses.  Sebaliknya, jka kondis yang diseleksi adalah tdak benar (bernlai logika = 0), maka pernyataan yang mengikutnya tdak akan diproses. Mengenai kodisi harus ditulis diantara tanda kurung, sedangkan pernyataan dapat berupa sebuah pernyataan tunggal, pernyataan majemuk atau pernyataan kosong. Diagram alir dapat dilihat sepert gambar
  • 4. Contoh If : #include <stdio.h> #include <conio.h> void main() { int Nilai; printf("Masukkan Nilai Anda :");scanf("%d",&Nilai); if (Nilai>60) { printf("Selamat, Anda Lulus"); } getch(); }
  • 5. Pernyataan if else BU : If(kondisi_1){ Statement 1 yang akan dieksekusi; }else If(kondisi_2){ Statement2 yang akan dieksekusi; } else If(kondisi_n){ Statement ke n yang akan dieksekusi; } Arti dari pernyataan if-else :  Jika kondis benar, maka pernyataan-1 dijalankan.  Sedangkan bila kondsi bernilai salah, maka pernyataaan-2 yang dijalankan. Masng-masng pernyataan-1 dan pernyataan- dapat berupa sebuah pernyataan tunggal, pernyataan majemuk ataupun pernyataan kosong.
  • 6. Contoh If else : #include <stdio.h> #include <conio.h> void main() { int Nilai; printf("Masukkan Nilai Anda :");scanf("%d",&Nilai); if (Nilai>60) { printf("Selamat, Anda Lulus"); } else { printf("Maaf, Anda Belum Berhasil"); } getch(); }
  • 7. Pernyataan Switch BU : switch(variabel){ case konstanta1:statement1 yang dieksekusi;break; case konstanta2:statement 2 yang dieksekusi;break; case konstanta ke n:statement ke n yang dieksekusi;break; default:Statement lainnya; } Pernyataan switch merupakan pernyataan yang drancang khusus untuk menangani pengambilan keputusan yang melibatkan sejumlah alternatif, msalnya untuk menggantkan pernyataan i/bertngkat, atau bisa dikatakan untuk menyeleksi kondisi yang sifat nilainya konstan.
  • 8. Contoh Switch: #include <stdio.h> main() { int pilih; clrscr(); printf("Silahkan pilih =");scanf("%d",&pilih); switch(pilih) { case 1: puts("Anda memilih Satu"); break; case 2: puts("Anda memilih Dua"); break; case 3: puts("Anda memilih Tiga"); break; case 4: puts("Anda memilih 4 Keluar"); exit(0); } getch(); }
  • 9. Tugas Pemahaman 1 1. Buatlah listing program aplikasi perhitungan nilai rata-rata dari 3 buah nilai yang diinputkan, dengan ketentuan Jika nilai rata-rata lebih besar atau sama dengan 60 maka LULUS, selain itu GAGAL 2. Contoh tampilan Output Layarnya adalah sbb: Aplikasi Perhitungan Nilai =================== Masukkan nilai Teori (0 - 100) : 78 Masukkan nilai Praktek (0 – 100) : 67 Masukkan nilai Ujian (0 – 100) : 61 =================== Hasil Perhitungan : Nilai Rata-rata Anda : 68.67 Anda dinyatakan : LULUS
  • 10. Tugas Pemahaman 2 1. Buat listing program dengan soal pengembangan dari tugas pemahaman 3.1 dengan ketentuan rumus, nilaiakhir =30%teori + 30%praktek+40%ujian, dan nilai huruf sbb: 80 – 100 Nilai Huruf A Lulus Cumlaude 70 – 79 Nilai Huruf B Lulus Baik 60 – 69 Nilai Huruf C Lulus Cukup 50 – 59 Nilai Huruf D Tidak Lulus 0 – 49 Nilai Huruf E Gagal 2. tampilan Output Layarnya adalah sbb Aplikasi Perhitungan Nilai Kuliah =================== Ketikkan Nama Anda : Sabian Mata Kuliah : Bahasa C Masukkan nilai Teori (0 - 100) : 78 Masukkan nilai Praktek (0 – 100) : 67 Masukkan nilai Ujian (0 – 100) : 61 =================== Hasil Perhitungan : Nama Anda : Sabian Mata Kuliah : Praktek Bahasa C Nilai Angka Akhir : 68.67 Nilai Huruf : C Anda dinyatakan : LULUS CUKUP