SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  25
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR Oleh :  Edi B Mulyana, S.Pd SD SD 3 MEGAWON UPT Pendidikan Kec. Jati Kab. Kudus Kunjungi Blog Resmi Kami di :  www.sd3megawon.blogspot.com
PENURUNAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR Luas persegipanjang Luas persegi Luas segitiga Luas jajar genjang Luas trapesium Luas lingkaran Layang-layang Belahketupat
LANGKAH-LANGKAH : LUAS DAERAH  PERSEGIPANJANG 1. Perhatikan persegipanjang dan persegi satuan berikut ! 3. Berapa persegi satuan yang dapat menutupi daerah persegipanjang tersebut ? 5.  Tutupilah sebagian persegipanjang yang diwakili oleh bagian salah satu kolom dan baris. 6.   Dengan cara apa dapat menghitung luas persegipanjang tersebut ? Rumus luas daerah persegipanjang : L = ……….....    ……….. = ……………..  2. Tutuplah persegipanjang tersebut dengan persegi satuan yang tersedia ! panjang lebar p l 4. Perhatikan lagi persegipanjang berikut ! 7.   Jika banyak kolom adalah p dan banyak baris adalah l, maka dapat diperoleh rumus luas persegipanjang adalah .... ? ? ? p    l KESIMPULAN :
LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambarlah sebuah segitiga sebarang dengan ukuran alas dan tinggi sebarang pada kertas petak ! 4. Potong menurut garis ½ tinggi bangun apa saja yang terbentuk ? 2. Potong menurut sisi-sisinya ! 3. Tentukan mana sisi alas dan tinggi segitiga ! 7. Ternyata luas segitiga, = luas …. 5. Pada bangun segitiga potonglah menurut garis tinggi ! Bangun apa saja yang terbentuk ? LUAS DAERAH  SEGITIGA KESIMPULAN Karena luas persegipanjang, L = p × l, maka luas segitiga, L = a × ½ t 6. Bentuklah potongan-potongan tsb menjadi persegipanjang ! 8. l persegipanjang = ½ t segitiga p persegipanjang = a segitiga alas tinggi
LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambarlah dua buah segitiga siku-siku yang konkruen pada kertas petak ! 4. Susun kedua segitiga tersebut sehingga membentuk persegipanjang ! LUAS DAERAH  SEGITIGA 2. Potong menurut sisi-sisinya ! 3. Tentukan mana sisi alas dan tinggi segitiga ! a t 5. Karena dua segitiga sudah berbentuk persegipanjang, maka : alas segitiga = …. persegipanjang, dan tinggi segitiga = …. persegipanjang p l ? ? KESIMPULAN Jika rumus luas persegipanjang adalah, L = p     l,  maka luas 2 segitiga adalah, L = a    t, sehingga diperoleh rumus luas segitiga : L =  (a    t)
LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambarlah sebuah jajargenjang dengan ukuran alas dan tinggi sebarang pada kertas petak ! 4. Potong menurut salah satu garis diagonalnya ! 2. Potong menurut sisi-sisinya ! 3. Tentukan mana sisi alas dan tinggi segitiga ! 6. Ternyata luas jajargenjang, = ……    luas …… 2 segitiga ? ? LUAS DAERAH  JAJARGENJANG 5. Bangun apa yang terbentuk ? Karena rumus luas segitiga adalah, L =  (a    t), maka diperoleh: Rumus Luas jajargenjang, yaitu : L  = 2     ……… L  = …… KESIMPULAN ½ (a    t), ? (a    t), ? alas tinggi
LUAS DAERAH  JAJAR GENJANG LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar sebuah jajar genjang dengan alas dan tinggi sebarang ! 3. Potong menurut garis tinggi sehingga menjadi dua bangun datar alas  jajar genjang 6 satuan Tinggi  jajar genjang 4 satuan 4. Bentuklah potongan-potongan tersebut menjadi persegi panjang 4.  Alas jajar  genjang menjadi sisi  …………….  persegi panjang 5 . Tinggi jajar  genjang menjadi sisi  ……………  persegi panjang 6. Dengan menggunakan rumus  Luas persegi panjang  dapat dicari bahwa jumlah petak pada jajar genjang tersebut adalah  ………. =  ……  persegi satuan 2. Hitung jumlah petak pada jajar genjang tersebut ! panjang lebar 6 x 4 24 ? ? ? ? 6 4
alas  jajar genjang 6 satuan Tinggi  jajar genjang 4 satuan 7. Karena   alas  jajar genjang menjadi sisi  …………..  persegi panjang dan  tinggi  jajar genjang menjadi sisi  ………….  persegi panjang, maka  Luas jajar genjang  dapat diturunkan dari Luas  …………………..  lebar persegi panjang panjang ? ? ? L persegi panjang  = …….. ,   Sehingga  : L jajar genjang  = ……... Maka : p x  l a x t ? ?
LUAS DAERAH  SEGITIGA (cara 2) LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar dua buah segitiga yang kongruen dengan alas dan tinggi sebarang ! Tinggi  segitiga 2 satuan Alas  segitiga 4 satuan 2. Gabungkan kedua segitiga tersebut sehingga berbentuk jajar genjang !! Alas  segitiga sama dengan ______ jajar genjang 3 . Tinggi  segitiga sama dengan _______ jajar genjang 4. Karena Rumus Luas jajar genjang adalah _______ , maka : Luas  dua  segitiga tersebut adalah  L = ______  Luas  satu  segitiga tersebut adalah  L = ____________ Jadi, Luas segitiga adalah   = ____________ alas tinggi ? ? a x t a x t ? ? ? ?
LANGKAH-LANGKAH : LUAS DAERAH  TRAPESIUM LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambarlah dua buah trapesium siku-siku yang konkruen ! 2. Susun kedua trapesium tersebut sehingga benbentuk persegipanjang ! 5. t trapesium = …. persegipanjang, dan jml sisi sejajar trapesium  = …. persegipanjang p l ? ? 4. Ternyata luas dua trapesium = luas satu persegipanjang. KESIMPULAN Luas persegipanjang = p    l, maka : Luas 2 trapesium, L =  ( jml sisi sejajar    tinggi) Luas 1 trapesium  L =  ½  × ( jml sisi sejajar    tinggi) b tinggi a
[object Object],[object Object],[object Object],3. Potonglah  trapesium menurut garis setengah tinggi trapesium sehingga menjadi dua buah trapesium kecil !   4. Bentuklah kedua potongan tersebut menjadi bentuk persegipanjang 1. Gambarlah  sebuah trapesium siku- siku dengan satuan ukuran petak alas dan  tinggi sebarang LUAS DAERAH  TRAPESIUM LANGKAH-LANGKAH : 5. Ternyata, luas trapesium = luas  persegipanjang. l persegipanjang = ½ t trapesium, dan p persegipanjang = jml sisi sejajar trapesium. KESIMPULAN Luas persegipanjang = p    l, maka : Luas trapesium, L = jml sisi sejajar    ½ tinggi b tinggi a
LUAS DAERAH  TRAPESIUM (cara 1) LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar sebuah trapesium dengan alas dan tinggi sebarang ! Sisi “ b ” 6 satuan Tinggi  trapesium 2 satuan t jajar genjang = ½ t trapesium 3. Potong antara sisi sejajar tepat pada ½ tinggi sehingga menjadi dua bangun datar Sisi “ a ” 3 satuan 4. Bentuklah kedua potongan menjadi jajar genjang ! 2. Hitung jumlah petak pada jajar genjang tersebut ! 5. Trapesium sudah berubah bentuk menjadi jajar genjang 6. Trapesium sudah berubah bentuk menjadi jajar genjang 7. Sisi “a” dan sisi “b” disebut sebagai  sepasang sisi sejajar  trapesium
8 . Sepasang sisi sejajar  trapesium sekarang menjadi sisi ………… jajar genjang  (a+b) , dan  ½ t  trapesium menjadi ……………… jajar genjang Sisi “ b ” 6 satuan t jajar genjang = ½ t trapesium Sisi “ a ” 3 satuan 9. Maka rumus Luas trapesium dapat diturunkan dari rumus Luas jajar genjang, yaitu : L jajar genjang  = ………. , maka L trapesium  = jumlah sisi sejajar x   ½ tinggi = ……….. x …... atau ………………….. alas tinggi ? ? a x t (a + b) ½ t ½ t x (a + b) ? ? ? ?
LUAS DAERAH  TRAPESIUM (cara 2) LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar dua buah trapesium yang kongruen dengan alas dan tinggi sebarang ! Sisi “  b  “ 5 satuan. Tinggi trapesium 2 satuan Sisi “  a  “ 2 satuan 5. Sisi sejajar trapesium (a dan b) sekarang bergabung menjadi sisi …………. jajar genjang  4. Gabungkan kedua trapesium tersebut sehingga berbetuk jajar genjang ! 2. Hitung jumlah petak pada jajar genjang tersebut ! 3 . Sisi “ a “ dan sisi “ b “  selanjutnya disebut sebagai sepasang ……………………… trapesium sisi sejajar ? alas ? 6. Masih ingat rumus Luas jajar genjang ?
Sisi “  b  “  5 satuan. Tinggi trapesium 2 satuan Sisi “  a  “  2 satuan 8. Karena Rumus Luas jajargenjang adalah ………… ,  a x t ? 7.  Dua  trapesium tersebut sudah berbentuk …………………… Jajar genjang ? 10. Sehingga,  Luas  satu  trapesium adalah  = …… x …………………………… 9. Maka Luas  dua  trapesium tersebut adalah = …………………………. x ……….. jumlah sisi-sisi sejajar tinggi ? ? ½ ? ? Jadi, Luas trapesium adalah  = …………………………………… jumlah sisi-sisi sejajar x t ? jumlah sisi-sisi sejajar x ½ t
LUAS DAERAH  BELAH KETUPAT LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar dua buah trapesium yang kongruen dengan alas dan tinggi sebarang ! (A) (B) Diagonal “ a ” 6 satuan Diagonal “ b ” 4 satuan 2. Hitung jumlah petak pada belah ketupat tersebut ! 3. Potong belah ketupat A menurut kedua garis diagonal! 4. Gabungkan potongan tersebut ke belah ketupat B sehingga terbentuk persegi panjang !  5. Dua bangun  belah ketupat kongruen sudah berubah menjadi satu …………………….. persegi panjang, ?
7. Maka rumus Luas belah ketupat dapat diturunkan dari rumus Luas…………………. ,  (A) (B) Diagonal “ a ” 6 satuan Diagonal “ b ” 4 satuan 8. Karena rumus Luas persegi panjang  = …………. , maka : 6 . Diagonal “a”  belah ketupat menjadi sisi ………….. persegi panjang dan  diagonal “b”  belah ketupat menjadi sisi ……………. persegi panjang panjang lebar ? ? 9. Rumus  Luas  dua  belah ketupat adalah = ……………... x…………….. Jadi, Luas  satu  belah ketupat adalah  = ….. x ……………………………. persegi panjang p x  l ? ? diagonal  a diagonal  b ? ? ½ diagonal  a  x diagonal  b ? ?
LUAS DAERAH  LAYANG-LAYANG LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar dua buah layang-layang  yang kongruen dengan alas dan tinggi sebarang ! 2. Hitung jumlah petak pada layang-layang A tersebut ! 3. Potong layang-layang A menurut kedua garis diagonal! 4. Gabungkan potongan tersebut ke layang-layang B sehingga terbentuk persegi panjang !  5 . Dua bangun  layang-layang kongruen sudah berubah menjadi satu …………………….. persegi panjang, ? Diagonal “ b ” 4 satuan Diagonal “ a ” 5 satuan (A) (B)
LANGKAH-LANGKAH : 6.  Diagonal “a”  layang-layang menjadi sisi …………. persegi panjang dan  diagonal “b”  layang-layang menjadi sisi ……………. persegi panjang 7. Maka rumus  Luas layang-layang  dapat diturunkan dari rumus  Luas ………………….  ,  8.   Karena rumus Luas persegi  panjang = …………, maka : LUAS DAERAH  LAYANG-LAYANG Diagonal “ b ” 4 satuan Diagonal “ a ” 5 satuan (A) (B) panjang lebar persegi panjang 9. Rumus  Luas  dua  layang-layang adalah = …………….. X …………… Jadi, Rumus Luas layang-layang adalah = … X …………………………... ? ? ? p x l ? diagonal “a” diagonal “b” ? ? ½ diagonal “a” x diagonal “b” ? ? KESIMPULAN Jadi, Luas satu layang-layang adalah = ….. X …………………………… ½ diagonal “a” x diagonal “b” ? ?
 LUAS DAERAH  LINGKARAN LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar sebuah lingkaran menggunakan jangka dengan ukuran jari-jari sebarang ! 2. Buatlah 2 garis tengah sehingga lingkaran terbagi menjadi 4 bagian sama! 3. Salah satu juring bagilah menjadi dua sama besar ! 4. Berilah warna yang berbeda untuk masing-masing ½ lingkaran ! 5. Potonglah menurut garis jari-jari lingkaran ! 6. Susunlah juring-juring tersebut secara sigzag dengan diawali dan diakhiri juring yang kecil !
7. Gambar satu lingkaran lagi, buat 4 garis tengah sehingga menjadi 8 juring dan salah satu juring dibagi 2 sama besar ! 8.   Berilah warna, potong tiap juring, dan susun seperti pada langkah 4 s/d  6 !  9.   Coba bandingkan hasil susunan petama dengan susunan kedua, beri komentar !  PERTAMA KEDUA
10. Gambar satu lingkaran lagi, buat 8 garis tengah sehingga menjadi 16 juring dan salah satu juring dibagi 2 sama besar ! 12.   Coba bandingkan hasil susunan petama dengan susunan kedua dan ketiga, beri komentar !  PERTAMA KETIGA KEDUA 11.   Berilah warna, potong tiap juring, dan susun seperti pada langkah 4 s/d  6 !
13.   Coba perhatikan  jika lingkaran dibagi menjadi 32 juring sama besar dan disusun seperti langkah 6 !  14.   Coba bandingkan hasil susunan petama dengan susunan kedua ketiga dan keempat, beri komentar !  PERTAMA KETIGA KEDUA KEEMPAT
15.   Sekarang lingkaran sudah menyerupai …………………..  16.   Sisi panjang dari susunan tersebut sebenarnya adalah …………………………...  18.   Karena rumus keliling lingkaran adalah ……………. persegi panjang ? ½ dari Keliling lingkaran 17.   Sisi lebar dari susunan tersebut sebenarnya adalah …………………………...  Jari-jari lingkaran ? ?       2r ½          2r ? 19.   Maka ½ dari keliling lingkaran adalah …………….  atau …………… ? r 20.   Sisi lebar berasal dari jari-jari  lingkaran adalah ……………. ?       r ?       r r       r    r 21.   Luas daerah susunan juring yang serupa dengan persegi panjang tersebut adalah ………… atau ………. ?       r  2 ? KESIMPULAN Rumus luas lingkaran adalah  L =        r  2 ?
Setelah Anda mengunduh file-file kami, mohon keikhlasan Anda untuk memberikan donasi berupa pulsa sebesar Rp. 25.000,- ke nomor ini :  smartfren   088211711609   atau   im3   085641108000 .  Bantuan Anda sangat berarti bagi kami karena akan kami donasikan kembali ke Guru Honorer (GTT) kami yang telah bersusah payah dalam merancang dan membuat file-file ini. Terima kasih atas kerja samanya, semoga Tuhan Yang Maha Kuasa membalas kebaikan Anda. Edi B Mulyana, S.Pd SD   –   SD 3 Megawon Kunjungi :   www.sd3megawon.blogspot.com

Contenu connexe

Tendances

2 luas bangun datar
2 luas bangun datar2 luas bangun datar
2 luas bangun datar
Bardi Brd
 
Bangun datar by maman
Bangun datar by mamanBangun datar by maman
Bangun datar by maman
Andi Hasan
 
Ppt pembuktian luas jajargenjang
Ppt pembuktian luas jajargenjangPpt pembuktian luas jajargenjang
Ppt pembuktian luas jajargenjang
wongdesodppm
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Ahmad Islami
 
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
RendyJS
 
Luas daerah trapesium
Luas daerah trapesiumLuas daerah trapesium
Luas daerah trapesium
Maryanto Spd
 
Luas lingkaran dengan pendekatan persegi panjang
Luas lingkaran dengan pendekatan persegi panjangLuas lingkaran dengan pendekatan persegi panjang
Luas lingkaran dengan pendekatan persegi panjang
iin1970
 
Menghitung luas lingkaran dengan rumus luas segitiga dan belah ketuat
Menghitung luas lingkaran dengan rumus luas segitiga dan belah ketuatMenghitung luas lingkaran dengan rumus luas segitiga dan belah ketuat
Menghitung luas lingkaran dengan rumus luas segitiga dan belah ketuat
abelrb
 
Menemukan rumus segitiga
Menemukan rumus segitigaMenemukan rumus segitiga
Menemukan rumus segitiga
Hadi Wahyono
 

Tendances (20)

2 luas bangun datar
2 luas bangun datar2 luas bangun datar
2 luas bangun datar
 
Luas bangun datar
Luas bangun datarLuas bangun datar
Luas bangun datar
 
Bangun datar by maman
Bangun datar by mamanBangun datar by maman
Bangun datar by maman
 
1. luas bangun datar
1. luas bangun datar1. luas bangun datar
1. luas bangun datar
 
Bb 3 1 luas bangun datar
Bb 3 1 luas bangun datarBb 3 1 luas bangun datar
Bb 3 1 luas bangun datar
 
Ppt pembuktian luas jajargenjang
Ppt pembuktian luas jajargenjangPpt pembuktian luas jajargenjang
Ppt pembuktian luas jajargenjang
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
 
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATARMENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR
 
Luas Bangun Datar
Luas Bangun DatarLuas Bangun Datar
Luas Bangun Datar
 
2 luas-bangun-datar rev
2 luas-bangun-datar rev2 luas-bangun-datar rev
2 luas-bangun-datar rev
 
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah DasarMenemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
 
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
 
Trapesium 1
Trapesium 1Trapesium 1
Trapesium 1
 
Luas daerah trapesium
Luas daerah trapesiumLuas daerah trapesium
Luas daerah trapesium
 
Luas trapesium
Luas trapesiumLuas trapesium
Luas trapesium
 
Luas lingkaran dengan pendekatan persegi panjang
Luas lingkaran dengan pendekatan persegi panjangLuas lingkaran dengan pendekatan persegi panjang
Luas lingkaran dengan pendekatan persegi panjang
 
Luas trapesium
Luas trapesiumLuas trapesium
Luas trapesium
 
Menghitung luas lingkaran dengan rumus luas segitiga dan belah ketuat
Menghitung luas lingkaran dengan rumus luas segitiga dan belah ketuatMenghitung luas lingkaran dengan rumus luas segitiga dan belah ketuat
Menghitung luas lingkaran dengan rumus luas segitiga dan belah ketuat
 
Menemukan rumus segitiga
Menemukan rumus segitigaMenemukan rumus segitiga
Menemukan rumus segitiga
 

En vedette

Bilangan romawi # sd 3 megawon
Bilangan romawi # sd 3 megawonBilangan romawi # sd 3 megawon
Bilangan romawi # sd 3 megawon
Edi B Mulyana
 
Akar pangkat 3 sd 3 megawon
Akar pangkat 3   sd 3 megawonAkar pangkat 3   sd 3 megawon
Akar pangkat 3 sd 3 megawon
Edi B Mulyana
 
Simulasi pengisian instrumen eds sd 3 megawon
Simulasi  pengisian instrumen eds   sd 3 megawonSimulasi  pengisian instrumen eds   sd 3 megawon
Simulasi pengisian instrumen eds sd 3 megawon
Edi B Mulyana
 
Layanan sistem informasi eds 2011
Layanan sistem informasi eds 2011Layanan sistem informasi eds 2011
Layanan sistem informasi eds 2011
Edi B Mulyana
 
Konsep evaluasi diri sekolah (eds) sd 3 megawon
Konsep evaluasi diri sekolah (eds)   sd 3 megawonKonsep evaluasi diri sekolah (eds)   sd 3 megawon
Konsep evaluasi diri sekolah (eds) sd 3 megawon
Edi B Mulyana
 
Pedoman penyusunan evaluasi diri sekolah madrasah (eds-m) sd 3 megawon
Pedoman penyusunan evaluasi diri sekolah madrasah (eds-m) sd 3 megawonPedoman penyusunan evaluasi diri sekolah madrasah (eds-m) sd 3 megawon
Pedoman penyusunan evaluasi diri sekolah madrasah (eds-m) sd 3 megawon
Edi B Mulyana
 
Buku siswa kelas 1 sd tematik 1. diriku
Buku siswa kelas 1 sd tematik 1. dirikuBuku siswa kelas 1 sd tematik 1. diriku
Buku siswa kelas 1 sd tematik 1. diriku
dwi_rahmamosa
 
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
okapartiwi
 

En vedette (9)

Bilangan romawi # sd 3 megawon
Bilangan romawi # sd 3 megawonBilangan romawi # sd 3 megawon
Bilangan romawi # sd 3 megawon
 
Akar pangkat 3 sd 3 megawon
Akar pangkat 3   sd 3 megawonAkar pangkat 3   sd 3 megawon
Akar pangkat 3 sd 3 megawon
 
Panduan eds online
Panduan eds onlinePanduan eds online
Panduan eds online
 
Simulasi pengisian instrumen eds sd 3 megawon
Simulasi  pengisian instrumen eds   sd 3 megawonSimulasi  pengisian instrumen eds   sd 3 megawon
Simulasi pengisian instrumen eds sd 3 megawon
 
Layanan sistem informasi eds 2011
Layanan sistem informasi eds 2011Layanan sistem informasi eds 2011
Layanan sistem informasi eds 2011
 
Konsep evaluasi diri sekolah (eds) sd 3 megawon
Konsep evaluasi diri sekolah (eds)   sd 3 megawonKonsep evaluasi diri sekolah (eds)   sd 3 megawon
Konsep evaluasi diri sekolah (eds) sd 3 megawon
 
Pedoman penyusunan evaluasi diri sekolah madrasah (eds-m) sd 3 megawon
Pedoman penyusunan evaluasi diri sekolah madrasah (eds-m) sd 3 megawonPedoman penyusunan evaluasi diri sekolah madrasah (eds-m) sd 3 megawon
Pedoman penyusunan evaluasi diri sekolah madrasah (eds-m) sd 3 megawon
 
Buku siswa kelas 1 sd tematik 1. diriku
Buku siswa kelas 1 sd tematik 1. dirikuBuku siswa kelas 1 sd tematik 1. diriku
Buku siswa kelas 1 sd tematik 1. diriku
 
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
 

Similaire à Luas bangun datar sd 3 megawon (18)

2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt
 
2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt
 
ppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.pptppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.ppt
 
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
 
Luas bangun datar1
Luas bangun datar1Luas bangun datar1
Luas bangun datar1
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
 
Rumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datarRumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datar
 
Luas jajar genjang
Luas jajar genjangLuas jajar genjang
Luas jajar genjang
 
Luas jajar genjang
Luas jajar genjangLuas jajar genjang
Luas jajar genjang
 
duplikasi maaf
duplikasi maafduplikasi maaf
duplikasi maaf
 
2 luas-bangun-datar
2 luas-bangun-datar2 luas-bangun-datar
2 luas-bangun-datar
 
Luas belah-ketupat
Luas belah-ketupatLuas belah-ketupat
Luas belah-ketupat
 
Luas belah ketupat
Luas belah ketupatLuas belah ketupat
Luas belah ketupat
 
Luas bangun datar
Luas bangun datarLuas bangun datar
Luas bangun datar
 
Luas bangun datar
Luas bangun datarLuas bangun datar
Luas bangun datar
 
Luas segitiga
Luas segitigaLuas segitiga
Luas segitiga
 
Luas daerah segitiga
Luas daerah segitigaLuas daerah segitiga
Luas daerah segitiga
 
Luas daerah belah ketupat
Luas daerah belah ketupatLuas daerah belah ketupat
Luas daerah belah ketupat
 

Plus de Edi B Mulyana

RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
Edi B Mulyana
 
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
Edi B Mulyana
 
Hukum termodinamika kedua
Hukum termodinamika keduaHukum termodinamika kedua
Hukum termodinamika kedua
Edi B Mulyana
 
Gaya gerak listrik hukum khircoff
Gaya gerak listrik   hukum khircoffGaya gerak listrik   hukum khircoff
Gaya gerak listrik hukum khircoff
Edi B Mulyana
 
Fisika dasar optik geometri
Fisika dasar   optik geometriFisika dasar   optik geometri
Fisika dasar optik geometri
Edi B Mulyana
 
Bukti fisik 62 indikator
Bukti fisik 62 indikatorBukti fisik 62 indikator
Bukti fisik 62 indikator
Edi B Mulyana
 
Program tahunan bahasa inggris
Program tahunan bahasa inggrisProgram tahunan bahasa inggris
Program tahunan bahasa inggris
Edi B Mulyana
 
Program semester bahasa inggris
Program semester bahasa inggrisProgram semester bahasa inggris
Program semester bahasa inggris
Edi B Mulyana
 
Aplikasi materi atau tema berdasarkan kalender pendidikan
Aplikasi materi atau tema berdasarkan kalender pendidikanAplikasi materi atau tema berdasarkan kalender pendidikan
Aplikasi materi atau tema berdasarkan kalender pendidikan
Edi B Mulyana
 
Perbandingan materi (tema)
Perbandingan  materi (tema)Perbandingan  materi (tema)
Perbandingan materi (tema)
Edi B Mulyana
 
Alokasi waktu pelajaran bahasa inggris di sd sd 3 megawon
Alokasi waktu pelajaran bahasa inggris di sd   sd 3 megawonAlokasi waktu pelajaran bahasa inggris di sd   sd 3 megawon
Alokasi waktu pelajaran bahasa inggris di sd sd 3 megawon
Edi B Mulyana
 
A good english teacher
A good english teacherA good english teacher
A good english teacher
Edi B Mulyana
 
Seputar rks sd 3 megawon
Seputar rks   sd 3 megawonSeputar rks   sd 3 megawon
Seputar rks sd 3 megawon
Edi B Mulyana
 

Plus de Edi B Mulyana (20)

Makalah Paedagogik
Makalah PaedagogikMakalah Paedagogik
Makalah Paedagogik
 
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
 
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
 
Hukum termodinamika kedua
Hukum termodinamika keduaHukum termodinamika kedua
Hukum termodinamika kedua
 
Hukum newton
Hukum newtonHukum newton
Hukum newton
 
Gaya gerak listrik hukum khircoff
Gaya gerak listrik   hukum khircoffGaya gerak listrik   hukum khircoff
Gaya gerak listrik hukum khircoff
 
Animasi air
Animasi airAnimasi air
Animasi air
 
Alat optik
Alat optikAlat optik
Alat optik
 
Fisika dasar optik geometri
Fisika dasar   optik geometriFisika dasar   optik geometri
Fisika dasar optik geometri
 
Bukti fisik 62 indikator
Bukti fisik 62 indikatorBukti fisik 62 indikator
Bukti fisik 62 indikator
 
Angka penting
Angka pentingAngka penting
Angka penting
 
Alat alat optik
Alat alat optikAlat alat optik
Alat alat optik
 
Program tahunan bahasa inggris
Program tahunan bahasa inggrisProgram tahunan bahasa inggris
Program tahunan bahasa inggris
 
Program semester bahasa inggris
Program semester bahasa inggrisProgram semester bahasa inggris
Program semester bahasa inggris
 
Intermezo sang guru
Intermezo sang guruIntermezo sang guru
Intermezo sang guru
 
Aplikasi materi atau tema berdasarkan kalender pendidikan
Aplikasi materi atau tema berdasarkan kalender pendidikanAplikasi materi atau tema berdasarkan kalender pendidikan
Aplikasi materi atau tema berdasarkan kalender pendidikan
 
Perbandingan materi (tema)
Perbandingan  materi (tema)Perbandingan  materi (tema)
Perbandingan materi (tema)
 
Alokasi waktu pelajaran bahasa inggris di sd sd 3 megawon
Alokasi waktu pelajaran bahasa inggris di sd   sd 3 megawonAlokasi waktu pelajaran bahasa inggris di sd   sd 3 megawon
Alokasi waktu pelajaran bahasa inggris di sd sd 3 megawon
 
A good english teacher
A good english teacherA good english teacher
A good english teacher
 
Seputar rks sd 3 megawon
Seputar rks   sd 3 megawonSeputar rks   sd 3 megawon
Seputar rks sd 3 megawon
 

Dernier

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
AtiAnggiSupriyati
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 

Dernier (20)

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 

Luas bangun datar sd 3 megawon

  • 1. MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR Oleh : Edi B Mulyana, S.Pd SD SD 3 MEGAWON UPT Pendidikan Kec. Jati Kab. Kudus Kunjungi Blog Resmi Kami di : www.sd3megawon.blogspot.com
  • 2. PENURUNAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR Luas persegipanjang Luas persegi Luas segitiga Luas jajar genjang Luas trapesium Luas lingkaran Layang-layang Belahketupat
  • 3. LANGKAH-LANGKAH : LUAS DAERAH PERSEGIPANJANG 1. Perhatikan persegipanjang dan persegi satuan berikut ! 3. Berapa persegi satuan yang dapat menutupi daerah persegipanjang tersebut ? 5. Tutupilah sebagian persegipanjang yang diwakili oleh bagian salah satu kolom dan baris. 6. Dengan cara apa dapat menghitung luas persegipanjang tersebut ? Rumus luas daerah persegipanjang : L = ……….....  ……….. = …………….. 2. Tutuplah persegipanjang tersebut dengan persegi satuan yang tersedia ! panjang lebar p l 4. Perhatikan lagi persegipanjang berikut ! 7. Jika banyak kolom adalah p dan banyak baris adalah l, maka dapat diperoleh rumus luas persegipanjang adalah .... ? ? ? p  l KESIMPULAN :
  • 4. LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambarlah sebuah segitiga sebarang dengan ukuran alas dan tinggi sebarang pada kertas petak ! 4. Potong menurut garis ½ tinggi bangun apa saja yang terbentuk ? 2. Potong menurut sisi-sisinya ! 3. Tentukan mana sisi alas dan tinggi segitiga ! 7. Ternyata luas segitiga, = luas …. 5. Pada bangun segitiga potonglah menurut garis tinggi ! Bangun apa saja yang terbentuk ? LUAS DAERAH SEGITIGA KESIMPULAN Karena luas persegipanjang, L = p × l, maka luas segitiga, L = a × ½ t 6. Bentuklah potongan-potongan tsb menjadi persegipanjang ! 8. l persegipanjang = ½ t segitiga p persegipanjang = a segitiga alas tinggi
  • 5. LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambarlah dua buah segitiga siku-siku yang konkruen pada kertas petak ! 4. Susun kedua segitiga tersebut sehingga membentuk persegipanjang ! LUAS DAERAH SEGITIGA 2. Potong menurut sisi-sisinya ! 3. Tentukan mana sisi alas dan tinggi segitiga ! a t 5. Karena dua segitiga sudah berbentuk persegipanjang, maka : alas segitiga = …. persegipanjang, dan tinggi segitiga = …. persegipanjang p l ? ? KESIMPULAN Jika rumus luas persegipanjang adalah, L = p  l, maka luas 2 segitiga adalah, L = a  t, sehingga diperoleh rumus luas segitiga : L = (a  t)
  • 6. LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambarlah sebuah jajargenjang dengan ukuran alas dan tinggi sebarang pada kertas petak ! 4. Potong menurut salah satu garis diagonalnya ! 2. Potong menurut sisi-sisinya ! 3. Tentukan mana sisi alas dan tinggi segitiga ! 6. Ternyata luas jajargenjang, = ……  luas …… 2 segitiga ? ? LUAS DAERAH JAJARGENJANG 5. Bangun apa yang terbentuk ? Karena rumus luas segitiga adalah, L = (a  t), maka diperoleh: Rumus Luas jajargenjang, yaitu : L = 2  ……… L = …… KESIMPULAN ½ (a  t), ? (a  t), ? alas tinggi
  • 7. LUAS DAERAH JAJAR GENJANG LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar sebuah jajar genjang dengan alas dan tinggi sebarang ! 3. Potong menurut garis tinggi sehingga menjadi dua bangun datar alas jajar genjang 6 satuan Tinggi jajar genjang 4 satuan 4. Bentuklah potongan-potongan tersebut menjadi persegi panjang 4. Alas jajar genjang menjadi sisi ……………. persegi panjang 5 . Tinggi jajar genjang menjadi sisi …………… persegi panjang 6. Dengan menggunakan rumus Luas persegi panjang dapat dicari bahwa jumlah petak pada jajar genjang tersebut adalah ………. = …… persegi satuan 2. Hitung jumlah petak pada jajar genjang tersebut ! panjang lebar 6 x 4 24 ? ? ? ? 6 4
  • 8. alas jajar genjang 6 satuan Tinggi jajar genjang 4 satuan 7. Karena alas jajar genjang menjadi sisi ………….. persegi panjang dan tinggi jajar genjang menjadi sisi …………. persegi panjang, maka Luas jajar genjang dapat diturunkan dari Luas ………………….. lebar persegi panjang panjang ? ? ? L persegi panjang = …….. , Sehingga : L jajar genjang = ……... Maka : p x l a x t ? ?
  • 9. LUAS DAERAH SEGITIGA (cara 2) LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar dua buah segitiga yang kongruen dengan alas dan tinggi sebarang ! Tinggi segitiga 2 satuan Alas segitiga 4 satuan 2. Gabungkan kedua segitiga tersebut sehingga berbentuk jajar genjang !! Alas segitiga sama dengan ______ jajar genjang 3 . Tinggi segitiga sama dengan _______ jajar genjang 4. Karena Rumus Luas jajar genjang adalah _______ , maka : Luas dua segitiga tersebut adalah L = ______ Luas satu segitiga tersebut adalah L = ____________ Jadi, Luas segitiga adalah = ____________ alas tinggi ? ? a x t a x t ? ? ? ?
  • 10. LANGKAH-LANGKAH : LUAS DAERAH TRAPESIUM LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambarlah dua buah trapesium siku-siku yang konkruen ! 2. Susun kedua trapesium tersebut sehingga benbentuk persegipanjang ! 5. t trapesium = …. persegipanjang, dan jml sisi sejajar trapesium = …. persegipanjang p l ? ? 4. Ternyata luas dua trapesium = luas satu persegipanjang. KESIMPULAN Luas persegipanjang = p  l, maka : Luas 2 trapesium, L = ( jml sisi sejajar  tinggi) Luas 1 trapesium L = ½ × ( jml sisi sejajar  tinggi) b tinggi a
  • 11.
  • 12. LUAS DAERAH TRAPESIUM (cara 1) LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar sebuah trapesium dengan alas dan tinggi sebarang ! Sisi “ b ” 6 satuan Tinggi trapesium 2 satuan t jajar genjang = ½ t trapesium 3. Potong antara sisi sejajar tepat pada ½ tinggi sehingga menjadi dua bangun datar Sisi “ a ” 3 satuan 4. Bentuklah kedua potongan menjadi jajar genjang ! 2. Hitung jumlah petak pada jajar genjang tersebut ! 5. Trapesium sudah berubah bentuk menjadi jajar genjang 6. Trapesium sudah berubah bentuk menjadi jajar genjang 7. Sisi “a” dan sisi “b” disebut sebagai sepasang sisi sejajar trapesium
  • 13. 8 . Sepasang sisi sejajar trapesium sekarang menjadi sisi ………… jajar genjang (a+b) , dan ½ t trapesium menjadi ……………… jajar genjang Sisi “ b ” 6 satuan t jajar genjang = ½ t trapesium Sisi “ a ” 3 satuan 9. Maka rumus Luas trapesium dapat diturunkan dari rumus Luas jajar genjang, yaitu : L jajar genjang = ………. , maka L trapesium = jumlah sisi sejajar x ½ tinggi = ……….. x …... atau ………………….. alas tinggi ? ? a x t (a + b) ½ t ½ t x (a + b) ? ? ? ?
  • 14. LUAS DAERAH TRAPESIUM (cara 2) LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar dua buah trapesium yang kongruen dengan alas dan tinggi sebarang ! Sisi “ b “ 5 satuan. Tinggi trapesium 2 satuan Sisi “ a “ 2 satuan 5. Sisi sejajar trapesium (a dan b) sekarang bergabung menjadi sisi …………. jajar genjang 4. Gabungkan kedua trapesium tersebut sehingga berbetuk jajar genjang ! 2. Hitung jumlah petak pada jajar genjang tersebut ! 3 . Sisi “ a “ dan sisi “ b “ selanjutnya disebut sebagai sepasang ……………………… trapesium sisi sejajar ? alas ? 6. Masih ingat rumus Luas jajar genjang ?
  • 15. Sisi “ b “ 5 satuan. Tinggi trapesium 2 satuan Sisi “ a “ 2 satuan 8. Karena Rumus Luas jajargenjang adalah ………… , a x t ? 7. Dua trapesium tersebut sudah berbentuk …………………… Jajar genjang ? 10. Sehingga, Luas satu trapesium adalah = …… x …………………………… 9. Maka Luas dua trapesium tersebut adalah = …………………………. x ……….. jumlah sisi-sisi sejajar tinggi ? ? ½ ? ? Jadi, Luas trapesium adalah = …………………………………… jumlah sisi-sisi sejajar x t ? jumlah sisi-sisi sejajar x ½ t
  • 16. LUAS DAERAH BELAH KETUPAT LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar dua buah trapesium yang kongruen dengan alas dan tinggi sebarang ! (A) (B) Diagonal “ a ” 6 satuan Diagonal “ b ” 4 satuan 2. Hitung jumlah petak pada belah ketupat tersebut ! 3. Potong belah ketupat A menurut kedua garis diagonal! 4. Gabungkan potongan tersebut ke belah ketupat B sehingga terbentuk persegi panjang ! 5. Dua bangun belah ketupat kongruen sudah berubah menjadi satu …………………….. persegi panjang, ?
  • 17. 7. Maka rumus Luas belah ketupat dapat diturunkan dari rumus Luas…………………. , (A) (B) Diagonal “ a ” 6 satuan Diagonal “ b ” 4 satuan 8. Karena rumus Luas persegi panjang = …………. , maka : 6 . Diagonal “a” belah ketupat menjadi sisi ………….. persegi panjang dan diagonal “b” belah ketupat menjadi sisi ……………. persegi panjang panjang lebar ? ? 9. Rumus Luas dua belah ketupat adalah = ……………... x…………….. Jadi, Luas satu belah ketupat adalah = ….. x ……………………………. persegi panjang p x l ? ? diagonal a diagonal b ? ? ½ diagonal a x diagonal b ? ?
  • 18. LUAS DAERAH LAYANG-LAYANG LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar dua buah layang-layang yang kongruen dengan alas dan tinggi sebarang ! 2. Hitung jumlah petak pada layang-layang A tersebut ! 3. Potong layang-layang A menurut kedua garis diagonal! 4. Gabungkan potongan tersebut ke layang-layang B sehingga terbentuk persegi panjang ! 5 . Dua bangun layang-layang kongruen sudah berubah menjadi satu …………………….. persegi panjang, ? Diagonal “ b ” 4 satuan Diagonal “ a ” 5 satuan (A) (B)
  • 19. LANGKAH-LANGKAH : 6. Diagonal “a” layang-layang menjadi sisi …………. persegi panjang dan diagonal “b” layang-layang menjadi sisi ……………. persegi panjang 7. Maka rumus Luas layang-layang dapat diturunkan dari rumus Luas …………………. , 8. Karena rumus Luas persegi panjang = …………, maka : LUAS DAERAH LAYANG-LAYANG Diagonal “ b ” 4 satuan Diagonal “ a ” 5 satuan (A) (B) panjang lebar persegi panjang 9. Rumus Luas dua layang-layang adalah = …………….. X …………… Jadi, Rumus Luas layang-layang adalah = … X …………………………... ? ? ? p x l ? diagonal “a” diagonal “b” ? ? ½ diagonal “a” x diagonal “b” ? ? KESIMPULAN Jadi, Luas satu layang-layang adalah = ….. X …………………………… ½ diagonal “a” x diagonal “b” ? ?
  • 20.  LUAS DAERAH LINGKARAN LANGKAH-LANGKAH : 1. Gambar sebuah lingkaran menggunakan jangka dengan ukuran jari-jari sebarang ! 2. Buatlah 2 garis tengah sehingga lingkaran terbagi menjadi 4 bagian sama! 3. Salah satu juring bagilah menjadi dua sama besar ! 4. Berilah warna yang berbeda untuk masing-masing ½ lingkaran ! 5. Potonglah menurut garis jari-jari lingkaran ! 6. Susunlah juring-juring tersebut secara sigzag dengan diawali dan diakhiri juring yang kecil !
  • 21. 7. Gambar satu lingkaran lagi, buat 4 garis tengah sehingga menjadi 8 juring dan salah satu juring dibagi 2 sama besar ! 8. Berilah warna, potong tiap juring, dan susun seperti pada langkah 4 s/d 6 !  9. Coba bandingkan hasil susunan petama dengan susunan kedua, beri komentar ! PERTAMA KEDUA
  • 22. 10. Gambar satu lingkaran lagi, buat 8 garis tengah sehingga menjadi 16 juring dan salah satu juring dibagi 2 sama besar ! 12. Coba bandingkan hasil susunan petama dengan susunan kedua dan ketiga, beri komentar ! PERTAMA KETIGA KEDUA 11. Berilah warna, potong tiap juring, dan susun seperti pada langkah 4 s/d 6 !
  • 23. 13. Coba perhatikan jika lingkaran dibagi menjadi 32 juring sama besar dan disusun seperti langkah 6 ! 14. Coba bandingkan hasil susunan petama dengan susunan kedua ketiga dan keempat, beri komentar ! PERTAMA KETIGA KEDUA KEEMPAT
  • 24. 15. Sekarang lingkaran sudah menyerupai ………………….. 16. Sisi panjang dari susunan tersebut sebenarnya adalah …………………………... 18. Karena rumus keliling lingkaran adalah ……………. persegi panjang ? ½ dari Keliling lingkaran 17. Sisi lebar dari susunan tersebut sebenarnya adalah …………………………... Jari-jari lingkaran ? ?   2r ½    2r ? 19. Maka ½ dari keliling lingkaran adalah ……………. atau …………… ? r 20. Sisi lebar berasal dari jari-jari lingkaran adalah ……………. ?   r ?   r r   r  r 21. Luas daerah susunan juring yang serupa dengan persegi panjang tersebut adalah ………… atau ………. ?   r 2 ? KESIMPULAN Rumus luas lingkaran adalah L =   r 2 ?
  • 25. Setelah Anda mengunduh file-file kami, mohon keikhlasan Anda untuk memberikan donasi berupa pulsa sebesar Rp. 25.000,- ke nomor ini : smartfren 088211711609 atau im3 085641108000 . Bantuan Anda sangat berarti bagi kami karena akan kami donasikan kembali ke Guru Honorer (GTT) kami yang telah bersusah payah dalam merancang dan membuat file-file ini. Terima kasih atas kerja samanya, semoga Tuhan Yang Maha Kuasa membalas kebaikan Anda. Edi B Mulyana, S.Pd SD – SD 3 Megawon Kunjungi : www.sd3megawon.blogspot.com