SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  10
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Sekolah : SMK RISTEK KIKIN
Kelas/Semester : X/1
Mata Pelejaran : Fisika
Waktu : 2 x 40 menit
Tema/Judul Materi : Gerak dan Gaya
Standar Kompetensi : Menerapkan hokum gerak dan gaya
Kompetensi Dasar : Menguasai konsep gerak dan gaya
A.Indikator : 1. Mengenal jenis-jenis gerak
2. Mengenali konsep gerak lurus beraturan dan gerak lurus
berubah beraturan
3. Mengenali konsep gerak vertikal
B.Tujuan Pembelajaran:
Setelah mempelajari kompetensi dasar Peserta didik dapat :
1. Menyebutkan jenis-jenis gerak
2. Membedakan gerak lurus beraturan dengan gerak lurus berubah beraturan
3. Menghitung kecepatan benda yang mengalami gerak jatuh bebas
4. Menghitung kecepatan benda yang bergerak lurus dari suatu tempat ketempat lain
C.Materi Pembelajaran ;
1. Gerak
Gerak adalah suatu perubahan tempat/kedudukan pada suatu benda dari titik
keseimbangan awal . Gerak benda dapat dikelompokkan menjadi :
a. gerak semu
b. gerak ganda
c. gerak lurus
2. Gerak lurus beraturan (GLB) dan gerak lurus berubah beraturan (GLLBB)
Gerak lurus beraturan adalah gerak suatu benda dengan kecepatan tetap(V=tetap)
Rumus : V= S/t atau S= Vxt
Dimana : V= kecepatan (m/det)
S= jarak perpindahan (m)
t = waktu bergerak (det)
Gerak lurus berubah beraturan adalah gerak suatu benda dengan lintasan yang lurus dan
percepatannya tetap (a= tetap).
Rumus : a= v/t atau v = axt
Dimana: a = Percepatan (m/det)
t = waktu (det)
V = kecepatan (m/det)
Gerak lurus berubah beraturan ada 2 macam yaitu :
1. Gerak dipercepat.
Rumus : Vt = Vo + a.t Keterangan :
Vt
2
= Vo2
+ 2a.s a = Percepatan (m/det2
)
S = Vo.t + ½ at2
Vt = kecepatan sesaat (m/det)
2. Gerak diperlambat S = Jarak perpindahan (m)
Rumus : : Vt = Vo - a.t t = waktu perpindahan (det)
Vt
2
= Vo2
- 2a.s
S = Vo.t - ½ at2
3.Gerak vertical
a. Gerak jatuh bebas
adalah gerak lurus berubah beraturan dipercepat dengan kecepatan awal nol
Vt = Vo + a.t Keterangan :
Vt = 0 + a.t h= jarak yang ditempuh
Vt = a.t atau g.t g= percepatan grafitasi bumi
Vt
2
= 2.g.h
h = ½ at2
b. Gerak vertical keatas
adalah gerak lurus berubah beraturan yang diperlambat
Vt = Vo - g.t Keterangan :
h = Vo.t - ½ gt2
h= jarak yang ditempuh
Vt
2
= Vo - 2.g.h g= percepatan grafitasi bumi
D.Metode Pembelajaran :
1.Model : Cooperative learning
2.Metode : a. Diskusi
b. Ceramah
c. Tanya jawab
E.Langkah langkah kegiatan
1.Kegiatan awal (5 menit)
• Do’a (Iman dan takwa)
• Salam dan tegur sapa (santun dan peduli)
• Mengabsen peserta didik (empati)
• Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberikan pembinaan (disiplin dan
)
• Guru menyampaikan indicator pembelajaran pada pertemuan hari ini (peduli)
2.Kegiatan inti (25 menit)
Eksplorasi :
• Guru menanyakan contoh gerak dan gaya dalam kehidupan sehari hari pada
peserta didik (tanggung jawab dan kerja )
• Guru menanyakan jenis –jenis gerak dalam kehidupan sehari hari (tanggung
jawab )
Elaborasi :
• Peserta didik mendiskusikan perbedaan gerak semu dengan gerak ganda
(kerjasama)
• Peserta didik diberikan beberapa soal untuk didiskusikan (kerjasama)
Konfirmasi :
• Guru bersama peserta didik membahas soal yang tidak dapat diselesaikan dalam
materi yang diajarkan (kerjasama)
• Guru memberikan penguatan tentang materi yang diajarkan dalam pemecahan
masalah (peduli)
• Guru memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum
berpartisipasi aktif (peduli)
• Guru memberikanpujian pada peserta didik yang berprestasi (peduli)
3.Kegiatan akhir (10 menit)
• Peserta didik menyimpulkan pengengertian gerak (logis dan kritis)
• Guru menugaskan siswa menyelesaikan soal yang berhubungan dengan gerak dan
gaya (tanggungjawab)
• Guru memberikan informasi untuk mempelajari materi pengaruh gaya pada
pertemuan selanjutnya (peduli)
F.Penilaian
Indikator soal Teknik penilaian Bentuk Instrumen Instrumen
1.Menyebutkan 3
jenis gerak
2. menjelaskan
Perbedaan
Glb dengan glbb
5.Menghitung
kecepatan benda
yang jatuh bebas
Skor
Skor
skor
Essay
Essay
Essay
terlampir
terlampir
terlampir
skor perolehan
Nilai = ____________ x100
Skor maksimum
Skor perolehan
Nilai = ____________ x100
40
G.Sumber Belajar
1.Sains Fisika kelas X, Hari Subagya, Bumi Aksara, 2007
2.Bank soal Fisika SMA, Ahmad Zaelani, Krama Widya, 2006
3.Siap UN Fisika SMA, Marthen Kanginan, Erlangga, 2009
Mengetahui Jakarta, Juli 2012
Kepala SMA Ristek Kikin Guru Bidang Studi
MURSIDI S.PD SOGOL S.PD
LAMPIRAN
TES FORMATIF
Jawablah soal soal di bawah ini dengan benar !
1.Sebutkan 3 jenis gerak benda (3)
2. Jelaskan perbedaan gerak lurus beraturan dengan gerak lurus berubah beraturan (2)
3. Buah kelapa jatuh dari ketinggian 5 meter ditempat yang gaya grafitasinya 10
m/det2
.Berapa kecepatan buah kelapa jatuh sampai ditanah ! (5)
4.Sebuah Bis melaju cepat dari terminal Pulogadung . bis tersebut memerlukan
waktu 20 menit untuk menempuh jarak 30 km . hitunglah kecepatan bis tersebut (5)
PEDOMAN PENSKORAN
NO JAWABAN ESSAY SKOR
1.
2.
3.
4.
Tiga jenis gerak benda :
1.gerak semu
2.gerak ganda
3.geral lurus
GLB adalah gerak suatu benda dengan kecepatan tetap (V= tetap)
GLBB adalah gerak suatu benda dengan percepatan tetap(a=tetap)
Diketahui :
h=5 meter
g=10 m/det2
Ditanya Vt = …..?
Jawab :
Vt
2
= 2.g.h = 2.10.5
= √ 100 = 10 m/det
Jadi kecepatan kelapa jatuh adalah 10 m/det
Diketahui :
t= 20 menit = 20x60 = 1.200 det
s=30 km = 30x1000 = 30.000 meter
Ditanya V = …..?
Jawab :
V= S/t = 30.000/1.200
= 25 m/det
Jadi kecepatan bis adalah 25 m/det
3
2
5
5
Sogol rpp gerak dan gaya
Sogol rpp gerak dan gaya

Contenu connexe

Tendances

Gerak Benda
Gerak BendaGerak Benda
Gerak Bendaboim007
 
1. sma kelas xi rpp kd 3.1;4.1 analisis vektor gm dan gp (karlina 1308233) final
1. sma kelas xi rpp kd 3.1;4.1 analisis vektor gm dan gp (karlina 1308233) final1. sma kelas xi rpp kd 3.1;4.1 analisis vektor gm dan gp (karlina 1308233) final
1. sma kelas xi rpp kd 3.1;4.1 analisis vektor gm dan gp (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
RPP Fisika kesetimbangan benda tegar
RPP Fisika kesetimbangan benda tegarRPP Fisika kesetimbangan benda tegar
RPP Fisika kesetimbangan benda tegarEko Supriyadi
 
RPP kurikulum 2013 Kinematika analisis vektor
RPP kurikulum 2013 Kinematika analisis vektorRPP kurikulum 2013 Kinematika analisis vektor
RPP kurikulum 2013 Kinematika analisis vektorwxrukli
 
Rpp pertemuan 2
Rpp pertemuan 2Rpp pertemuan 2
Rpp pertemuan 2TA_opick
 
Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1TA_opick
 
Rpp pertemuan 3
Rpp pertemuan 3Rpp pertemuan 3
Rpp pertemuan 3TA_opick
 
LEMBAR KEGIATAN SISWA EKPERIMEN GERAK JATUH BEBAS
LEMBAR KEGIATAN SISWA EKPERIMEN GERAK JATUH BEBASLEMBAR KEGIATAN SISWA EKPERIMEN GERAK JATUH BEBAS
LEMBAR KEGIATAN SISWA EKPERIMEN GERAK JATUH BEBASGressi Dwiretno
 
Sogol rpp gerak melingkar
Sogol rpp gerak melingkarSogol rpp gerak melingkar
Sogol rpp gerak melingkarEko Supriyadi
 

Tendances (16)

Gerak Benda
Gerak BendaGerak Benda
Gerak Benda
 
RPP Kinematika
RPP KinematikaRPP Kinematika
RPP Kinematika
 
1. sma kelas xi rpp kd 3.1;4.1 analisis vektor gm dan gp (karlina 1308233) final
1. sma kelas xi rpp kd 3.1;4.1 analisis vektor gm dan gp (karlina 1308233) final1. sma kelas xi rpp kd 3.1;4.1 analisis vektor gm dan gp (karlina 1308233) final
1. sma kelas xi rpp kd 3.1;4.1 analisis vektor gm dan gp (karlina 1308233) final
 
RPP Fisika kesetimbangan benda tegar
RPP Fisika kesetimbangan benda tegarRPP Fisika kesetimbangan benda tegar
RPP Fisika kesetimbangan benda tegar
 
Kinematika vektor
Kinematika vektorKinematika vektor
Kinematika vektor
 
RPP kurikulum 2013 Kinematika analisis vektor
RPP kurikulum 2013 Kinematika analisis vektorRPP kurikulum 2013 Kinematika analisis vektor
RPP kurikulum 2013 Kinematika analisis vektor
 
Rpp pertemuan 2
Rpp pertemuan 2Rpp pertemuan 2
Rpp pertemuan 2
 
Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1
 
Rpp pertemuan 3
Rpp pertemuan 3Rpp pertemuan 3
Rpp pertemuan 3
 
Rpp kinematika (gjb)
Rpp kinematika (gjb)Rpp kinematika (gjb)
Rpp kinematika (gjb)
 
RPP Parabola
RPP ParabolaRPP Parabola
RPP Parabola
 
LEMBAR KEGIATAN SISWA EKPERIMEN GERAK JATUH BEBAS
LEMBAR KEGIATAN SISWA EKPERIMEN GERAK JATUH BEBASLEMBAR KEGIATAN SISWA EKPERIMEN GERAK JATUH BEBAS
LEMBAR KEGIATAN SISWA EKPERIMEN GERAK JATUH BEBAS
 
Sogol rpp gerak melingkar
Sogol rpp gerak melingkarSogol rpp gerak melingkar
Sogol rpp gerak melingkar
 
Rpp 3.7 jun
Rpp 3.7 junRpp 3.7 jun
Rpp 3.7 jun
 
RPP gerak melingkar
RPP gerak melingkarRPP gerak melingkar
RPP gerak melingkar
 
Rpp 3.2 jun
Rpp 3.2 junRpp 3.2 jun
Rpp 3.2 jun
 

Similaire à Sogol rpp gerak dan gaya

Rpp bab 1 kinematika dengan analisis vektor
Rpp bab 1 kinematika dengan analisis vektorRpp bab 1 kinematika dengan analisis vektor
Rpp bab 1 kinematika dengan analisis vektorNispi Hariyani
 
Rpp gerak jatuh bebas
Rpp gerak jatuh bebasRpp gerak jatuh bebas
Rpp gerak jatuh bebasIKetut Suena
 
Sogol rpp hukum newton
Sogol rpp hukum newtonSogol rpp hukum newton
Sogol rpp hukum newtonEko Supriyadi
 
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
Rpp fisika sma kelas x kenematika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x kenematika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas x kenematika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x kenematika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013eli priyatna laidan
 
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1Yunita Margaretha
 
Rpp IPA kls vii semester 2
Rpp IPA kls vii semester 2Rpp IPA kls vii semester 2
Rpp IPA kls vii semester 2Desty Erni
 
Torsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganTorsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganAna Choirunisa
 
3. rpp gerak lurus
3. rpp gerak lurus3. rpp gerak lurus
3. rpp gerak lurusEni Nasution
 
Rpp pertemuan 2
Rpp pertemuan 2Rpp pertemuan 2
Rpp pertemuan 2TA_opick
 
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013eli priyatna laidan
 
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013eli priyatna laidan
 

Similaire à Sogol rpp gerak dan gaya (20)

Rpp bab 1 kinematika dengan analisis vektor
Rpp bab 1 kinematika dengan analisis vektorRpp bab 1 kinematika dengan analisis vektor
Rpp bab 1 kinematika dengan analisis vektor
 
Rpp gerak jatuh bebas
Rpp gerak jatuh bebasRpp gerak jatuh bebas
Rpp gerak jatuh bebas
 
Sogol rpp hukum newton
Sogol rpp hukum newtonSogol rpp hukum newton
Sogol rpp hukum newton
 
Rpp kelas 2 smt 1
Rpp kelas 2 smt 1Rpp kelas 2 smt 1
Rpp kelas 2 smt 1
 
Rpp peer teaching
Rpp peer teachingRpp peer teaching
Rpp peer teaching
 
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
 
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
 
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
3. sma kelas x rpp kd 3.3; 4.1; 4.3 glb;glbb (karlina 1308233) final
 
pp fisika
pp fisikapp fisika
pp fisika
 
Rpp fisika sma kelas x kenematika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x kenematika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas x kenematika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x kenematika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
 
2. rpp parabola
2. rpp parabola2. rpp parabola
2. rpp parabola
 
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
 
Rpp IPA kls vii semester 2
Rpp IPA kls vii semester 2Rpp IPA kls vii semester 2
Rpp IPA kls vii semester 2
 
Torsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganTorsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbangan
 
3. rpp gerak lurus
3. rpp gerak lurus3. rpp gerak lurus
3. rpp gerak lurus
 
3. rpp gerak lurus
3. rpp gerak lurus3. rpp gerak lurus
3. rpp gerak lurus
 
Rpp pertemuan 2
Rpp pertemuan 2Rpp pertemuan 2
Rpp pertemuan 2
 
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
 
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
 
Rpp 6
Rpp 6Rpp 6
Rpp 6
 

Plus de Eko Supriyadi

4. materi mpls belajar efektif
4. materi mpls belajar efektif4. materi mpls belajar efektif
4. materi mpls belajar efektifEko Supriyadi
 
2020.08.28 jakarta pandai
2020.08.28 jakarta pandai2020.08.28 jakarta pandai
2020.08.28 jakarta pandaiEko Supriyadi
 
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandalaEko Supriyadi
 
2020 program semester 1 kelas 6
2020 program semester 1  kelas 62020 program semester 1  kelas 6
2020 program semester 1 kelas 6Eko Supriyadi
 
6. suplemen kelas_6_full
6. suplemen kelas_6_full6. suplemen kelas_6_full
6. suplemen kelas_6_fullEko Supriyadi
 
06 penguatan penilaian hots1
06 penguatan penilaian hots106 penguatan penilaian hots1
06 penguatan penilaian hots1Eko Supriyadi
 
5 6332201083426832664
5 63322010834268326645 6332201083426832664
5 6332201083426832664Eko Supriyadi
 
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1Eko Supriyadi
 
Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1
Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1
Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1Eko Supriyadi
 
Project based learning ok
Project based learning okProject based learning ok
Project based learning okEko Supriyadi
 
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 okPpt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 okEko Supriyadi
 
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 okPpt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 okEko Supriyadi
 
Asesmen merdeka belajar marsaria primadonna
Asesmen merdeka belajar   marsaria primadonnaAsesmen merdeka belajar   marsaria primadonna
Asesmen merdeka belajar marsaria primadonnaEko Supriyadi
 
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita editEko Supriyadi
 
(Achyar) webinar gtk tunagrahita
(Achyar) webinar gtk tunagrahita(Achyar) webinar gtk tunagrahita
(Achyar) webinar gtk tunagrahitaEko Supriyadi
 
Contoh program pembelajaran individual dalam pjj
Contoh program pembelajaran individual dalam pjjContoh program pembelajaran individual dalam pjj
Contoh program pembelajaran individual dalam pjjEko Supriyadi
 
Asesmen pjj stc_130720
Asesmen pjj stc_130720Asesmen pjj stc_130720
Asesmen pjj stc_130720Eko Supriyadi
 

Plus de Eko Supriyadi (20)

4. materi mpls belajar efektif
4. materi mpls belajar efektif4. materi mpls belajar efektif
4. materi mpls belajar efektif
 
2020.08.28 jakarta pandai
2020.08.28 jakarta pandai2020.08.28 jakarta pandai
2020.08.28 jakarta pandai
 
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
1. materi mpls arti dan makna wawasan wiyata mandala
 
10072020122807
1007202012280710072020122807
10072020122807
 
2020 program semester 1 kelas 6
2020 program semester 1  kelas 62020 program semester 1  kelas 6
2020 program semester 1 kelas 6
 
6. suplemen kelas_6_full
6. suplemen kelas_6_full6. suplemen kelas_6_full
6. suplemen kelas_6_full
 
06 penguatan penilaian hots1
06 penguatan penilaian hots106 penguatan penilaian hots1
06 penguatan penilaian hots1
 
5 6332201083426832664
5 63322010834268326645 6332201083426832664
5 6332201083426832664
 
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
Ppt webinar b.indo 14 juli 2020 sesi 1
 
Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1
Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1
Materi pj bl 14 juli 2020 sesi 1
 
Project based learning ok
Project based learning okProject based learning ok
Project based learning ok
 
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 okPpt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 2 ryan 14 juli 2020 ok
 
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 okPpt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
Ppt webinar narsum 1 prayogo 14 juli 2020 ok
 
Asesmen merdeka belajar marsaria primadonna
Asesmen merdeka belajar   marsaria primadonnaAsesmen merdeka belajar   marsaria primadonna
Asesmen merdeka belajar marsaria primadonna
 
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
(Ramli rahim) keterampilan vokasional anak tunagrahita edit
 
(Achyar) webinar gtk tunagrahita
(Achyar) webinar gtk tunagrahita(Achyar) webinar gtk tunagrahita
(Achyar) webinar gtk tunagrahita
 
Manual webinar gtk
Manual webinar gtkManual webinar gtk
Manual webinar gtk
 
Contoh program pembelajaran individual dalam pjj
Contoh program pembelajaran individual dalam pjjContoh program pembelajaran individual dalam pjj
Contoh program pembelajaran individual dalam pjj
 
Asesmen pjj stc_130720
Asesmen pjj stc_130720Asesmen pjj stc_130720
Asesmen pjj stc_130720
 
Asesmen program pjj
Asesmen program pjjAsesmen program pjj
Asesmen program pjj
 

Sogol rpp gerak dan gaya

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Sekolah : SMK RISTEK KIKIN Kelas/Semester : X/1 Mata Pelejaran : Fisika Waktu : 2 x 40 menit Tema/Judul Materi : Gerak dan Gaya Standar Kompetensi : Menerapkan hokum gerak dan gaya Kompetensi Dasar : Menguasai konsep gerak dan gaya A.Indikator : 1. Mengenal jenis-jenis gerak 2. Mengenali konsep gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan 3. Mengenali konsep gerak vertikal B.Tujuan Pembelajaran: Setelah mempelajari kompetensi dasar Peserta didik dapat : 1. Menyebutkan jenis-jenis gerak 2. Membedakan gerak lurus beraturan dengan gerak lurus berubah beraturan 3. Menghitung kecepatan benda yang mengalami gerak jatuh bebas 4. Menghitung kecepatan benda yang bergerak lurus dari suatu tempat ketempat lain C.Materi Pembelajaran ; 1. Gerak Gerak adalah suatu perubahan tempat/kedudukan pada suatu benda dari titik keseimbangan awal . Gerak benda dapat dikelompokkan menjadi : a. gerak semu b. gerak ganda c. gerak lurus 2. Gerak lurus beraturan (GLB) dan gerak lurus berubah beraturan (GLLBB) Gerak lurus beraturan adalah gerak suatu benda dengan kecepatan tetap(V=tetap) Rumus : V= S/t atau S= Vxt Dimana : V= kecepatan (m/det) S= jarak perpindahan (m) t = waktu bergerak (det)
  • 2. Gerak lurus berubah beraturan adalah gerak suatu benda dengan lintasan yang lurus dan percepatannya tetap (a= tetap). Rumus : a= v/t atau v = axt Dimana: a = Percepatan (m/det) t = waktu (det) V = kecepatan (m/det) Gerak lurus berubah beraturan ada 2 macam yaitu : 1. Gerak dipercepat. Rumus : Vt = Vo + a.t Keterangan : Vt 2 = Vo2 + 2a.s a = Percepatan (m/det2 ) S = Vo.t + ½ at2 Vt = kecepatan sesaat (m/det) 2. Gerak diperlambat S = Jarak perpindahan (m) Rumus : : Vt = Vo - a.t t = waktu perpindahan (det) Vt 2 = Vo2 - 2a.s S = Vo.t - ½ at2 3.Gerak vertical a. Gerak jatuh bebas adalah gerak lurus berubah beraturan dipercepat dengan kecepatan awal nol Vt = Vo + a.t Keterangan : Vt = 0 + a.t h= jarak yang ditempuh Vt = a.t atau g.t g= percepatan grafitasi bumi Vt 2 = 2.g.h h = ½ at2 b. Gerak vertical keatas adalah gerak lurus berubah beraturan yang diperlambat Vt = Vo - g.t Keterangan : h = Vo.t - ½ gt2 h= jarak yang ditempuh Vt 2 = Vo - 2.g.h g= percepatan grafitasi bumi
  • 3. D.Metode Pembelajaran : 1.Model : Cooperative learning 2.Metode : a. Diskusi b. Ceramah c. Tanya jawab E.Langkah langkah kegiatan 1.Kegiatan awal (5 menit) • Do’a (Iman dan takwa) • Salam dan tegur sapa (santun dan peduli) • Mengabsen peserta didik (empati) • Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberikan pembinaan (disiplin dan ) • Guru menyampaikan indicator pembelajaran pada pertemuan hari ini (peduli) 2.Kegiatan inti (25 menit) Eksplorasi : • Guru menanyakan contoh gerak dan gaya dalam kehidupan sehari hari pada peserta didik (tanggung jawab dan kerja ) • Guru menanyakan jenis –jenis gerak dalam kehidupan sehari hari (tanggung jawab ) Elaborasi : • Peserta didik mendiskusikan perbedaan gerak semu dengan gerak ganda (kerjasama) • Peserta didik diberikan beberapa soal untuk didiskusikan (kerjasama) Konfirmasi : • Guru bersama peserta didik membahas soal yang tidak dapat diselesaikan dalam materi yang diajarkan (kerjasama) • Guru memberikan penguatan tentang materi yang diajarkan dalam pemecahan masalah (peduli) • Guru memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif (peduli) • Guru memberikanpujian pada peserta didik yang berprestasi (peduli)
  • 4. 3.Kegiatan akhir (10 menit) • Peserta didik menyimpulkan pengengertian gerak (logis dan kritis) • Guru menugaskan siswa menyelesaikan soal yang berhubungan dengan gerak dan gaya (tanggungjawab) • Guru memberikan informasi untuk mempelajari materi pengaruh gaya pada pertemuan selanjutnya (peduli) F.Penilaian Indikator soal Teknik penilaian Bentuk Instrumen Instrumen 1.Menyebutkan 3 jenis gerak 2. menjelaskan Perbedaan Glb dengan glbb 5.Menghitung kecepatan benda yang jatuh bebas Skor Skor skor Essay Essay Essay terlampir terlampir terlampir skor perolehan Nilai = ____________ x100 Skor maksimum Skor perolehan
  • 5. Nilai = ____________ x100 40 G.Sumber Belajar 1.Sains Fisika kelas X, Hari Subagya, Bumi Aksara, 2007 2.Bank soal Fisika SMA, Ahmad Zaelani, Krama Widya, 2006 3.Siap UN Fisika SMA, Marthen Kanginan, Erlangga, 2009 Mengetahui Jakarta, Juli 2012 Kepala SMA Ristek Kikin Guru Bidang Studi MURSIDI S.PD SOGOL S.PD
  • 6. LAMPIRAN TES FORMATIF Jawablah soal soal di bawah ini dengan benar ! 1.Sebutkan 3 jenis gerak benda (3) 2. Jelaskan perbedaan gerak lurus beraturan dengan gerak lurus berubah beraturan (2) 3. Buah kelapa jatuh dari ketinggian 5 meter ditempat yang gaya grafitasinya 10 m/det2 .Berapa kecepatan buah kelapa jatuh sampai ditanah ! (5) 4.Sebuah Bis melaju cepat dari terminal Pulogadung . bis tersebut memerlukan waktu 20 menit untuk menempuh jarak 30 km . hitunglah kecepatan bis tersebut (5)
  • 8. NO JAWABAN ESSAY SKOR 1. 2. 3. 4. Tiga jenis gerak benda : 1.gerak semu 2.gerak ganda 3.geral lurus GLB adalah gerak suatu benda dengan kecepatan tetap (V= tetap) GLBB adalah gerak suatu benda dengan percepatan tetap(a=tetap) Diketahui : h=5 meter g=10 m/det2 Ditanya Vt = …..? Jawab : Vt 2 = 2.g.h = 2.10.5 = √ 100 = 10 m/det Jadi kecepatan kelapa jatuh adalah 10 m/det Diketahui : t= 20 menit = 20x60 = 1.200 det s=30 km = 30x1000 = 30.000 meter Ditanya V = …..? Jawab : V= S/t = 30.000/1.200 = 25 m/det Jadi kecepatan bis adalah 25 m/det 3 2 5 5