SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  20
   Tujuan : Mengokohkan dan menyebarluaskan
    ide-ide dan sistem kapitalisme (sekulerisme,
    demokrasi, liberalisme, pluralisme, pasar bebas
    dll)
   Metode polugri AS : penjajahan dalam
    berbagai bentuk : ekonomi, politik, budaya,
    pendidikan, dll
   abad 19 dan awal abad 20 : politik isolasi
    (isolationism doctrine)
   Pasca Perang Dunia : menggeser pengaruh
    Inggris dan Eropa sebagai penjajah lama
   Era Perang Dingin : membendung
    penyebaran Ideologi komunisme
    (containment policy)
   Pasca Perang Dingin : membendung
    pengaruh (sisa ) komunisme, penyebaran
    pengaruh Cina dan Eropa, dan
    menghalangi potensi ideologi Islam
 “Our first objective is to prevent
 the re-emergence of a new rival
 either on the territory of the
 former Soviet Union or
 elsewhere, that poses a threat on
    the order….”
   Goerge W. Bush; Kamis 6/11/2003 ; The National
    Endowment for Democracy : selama kebebasan
    (freedom) belum tumbuh di Timur Tengah, kawasan
    itu akan tetap menjadi wilayah stagnan (jumud),
    ,peng‟ekskpor‟ kekerasan, termasuk menjadi tempat
    penyebaran senjata yang membahayakan negara AS.
    Jika kita mau melindungi negara kita dalam jangka
    panjang, hal terbaik yang dilakukan adalah
    menyebarkan kebebasan dan demokrasi” (Bush :
    Kompas, 6/11/2004).
   Dalam pidatonya Obama pada mei 2009 bersumpah
    untuk melindungi rakyat Amrika dengan tetap
    berpegang teguh pada nilai-nilai Amerika. Obama
    mengatakan senjata yang paling ampuh adalah nilai
    sistem keyakinan Amerika seperti kebebasan, inilah
    akan membuat AS aman.
    (http://www.globalsecurity.org)
   Mengokohkan Kapitalisme di Indonesia
   Politik : jaminan
    sekulerisme, demokrasi, HAM, Pluralisme
   Ekonomi : jaminan terhadap perdagangan
    bebas, privatisasi, investasi asing terutama di
    sektor pertambangan
   Liberalisasi Agama : pluralisme, kebebasan
    beragama, dialog antar agama, dialog Islam-Barat
    dll
   Menjadikan Indonesia sebagai mitra (dalam
    pradigma AS yang disebut mitra adalah negara
    yang sejalan dengan kepentingan AS dan
    menerapkan ideologi Kapitalisme
   „Heroisasi‟ dan blowup elit-elit politik,
    intelektual, ekonom, militer yang pro Amerika
    : membangun citra positif (pemberian
    penghargaan, pujian, gelar, dll)
   Menjadikan Indonesia menjadi pion dalam
    politik belah bambu Amerika (carrot and stick
    policy)
   Menjadikan Indonesia menjadi pion dalam
    softpower policy Obama
   Menjadikan Indonesia menjadi model negeri
    Islam moderat yang menerima kapitalisme
   Kedatangan Goerge Soros ke Budiono
   Kunjungan kelompok liberal Musda dkk ke
    Budiono yang menekankan kebebasan beragama
   Juridicial review UU penodaan agama
   Kegiatan US-Indonesia Interfaith Dialogue yang
    langsung dibuka oleh Menteri Luar Negeri
    (Menlu) RI, Marty Natalegaw (25 hingga 27
    Januari 2010) di Jakarta. Menurut Kedutaan
    Besar AS, forum ini merupakan pertemuan
    lintas agama pertama berskala besar sekaligus
    ajang pembuka bagi forum-forum dialog yang
    serupa di tahun ini.
1.   Obama adalah kepala negara penjajah Amerika Serikat. Ini
     bertentangan dengan sikap politik Indonesia yang anti
     penjajahan
2.   Kedatangan Obama untuk mengokohkan Indonesia sebagai
     negara kapitalis sekular. Sistem inilah yang menjadi sumber
     berbagai persoalan di Indonesia.
3.   Kedatangan Obama untuk mengokohkan penjajahan ekonomi
     lewat perusahaan Amerika yang merampok kekayaan alam
     Indonesia di Aceh, Riau, hingga Papua.
4.   Kedatangan Obama merupakan bagian dari politik belah bambu
     di dunia Islam, yang menampilkan citra positif Amerika untuk
     menutupi kejahatannya di negeri Islam lainnya.
5.   Obama memerangi kaum muslimin di Afghanistan bahkan
     mengirim 30 ribu pasukan tambahan yang telah menewaskan
     ribuan umat Islam termasuk anak-anak dan ibu-ibu.
6.   Obama tidak sepenuhnya menarik pasukan AS dari Irak yang
     selama pendudukan AS telah membunuh lebih 1 juta umat Islam
7.    Obama hingga saat ini belum menutup penjara
      Guantanamo sesuai janjinya, yang menjadi tempat
      penahanan dan penyiksaan banyak muslim yang tidak
      bersalah dan tempat penghinaan terhadap Islam dan Al-
      Quran
8.    Obama dengan setia mendukung Zionis Israel yang
      merampas tanah Palestina dan hingga saat ini terus
      membantai umat Islam di Palestina.
9.    Obama tidak mengecam sama sekali ketika Israel
      membantai lebih kurang 1300 muslim di Gaza sebaliknya
      bahkan mendukung tindakan kejam Zionis Israel itu
10.   Status negara Amerika adalah Muhariban Fi’lan karena
      secara langsung memerangi umat Islam, haram melakukan
      hubungan dalam bentuk apapun.
11.   Islam mengharamkan kaum Muslim menyambut
      pembunuh umat Islam yang merupakan musuh Allah SWT
      dan musuh Umat Islam, apalagi menjadikannya sebagai
      sahabat dan tamu terhormat
 Potensi Ideologi : Islam (aqidah,
  syariah, wa khilafah)
 Potensi kekayaan alam
 Potensi manusia (1,5 milyar)
 Potensi Geo-politik
 Memori perang salib
   Support modernist first
   Support the tradisionalist against the
    fundamentalist
   Confront and oppose the fundamentalist
   Selectively support secularist
   Encourage divisions among fundamentalists
   Discriminate between different sectors of
    traditionalism. Encourage those with a greater
    affinity to modernism, such as the Hanafi law
    school, versus others. Encourage them to issue
    religious opinions and popularize these to weaken
    the authority of backward Wahhabiinspired
    religious rulings
   Support the idea that religion and the state can be
    separate in Islam too and that this does not
    endanger the faith but, in fact, may strengthen it
   Luthfi asy Syaukani dalam tulisannya Empat
    Agenda yang Membebaskan : agenda politik,
    agenda toleransi agama, agenda emansipasi
    wanita, dan agenda kebebasan berekspresi.
   a) Pentingnya konstekstualisasi ijtihad; (b)
    Komitmen terhadap rasionalitas dan
    pembaruan.; (c) Penerimaan terhadap
    pluralisme sosial dan pluralisme agama-
    agama(d) Pemisahan agama dari partai politik
    dan adanya posisi non-sektarian negara. (Dr.
    Greg Barton, Gagasan Islam Liberal di Indonesia,
    Paramadina, Jakarta, 1999 )
   Agenda pertama, membina umat terutama para
    intelektualnya dengan pemikiran Islam yang
    mabda‟i (ideologis).
   Agenda yang kedua adalah menjelaskan
    kepada umat kepalsuan dan kebobrokan ide-
    ide selain Islam seperti Kapitalisme dan
    sosialisme
   Agenda yang ketiga; melakukan dakwah yang
    sifatnya politik dengan mengajak umat untuk
    menerapkan syariat Islam secara kaffah dalam
    seluruh aspek kehidupan dibawah naungan
    Khilafah

Contenu connexe

Tendances

Islam mewujudkan-kerukunan-antar-uma tppt
Islam mewujudkan-kerukunan-antar-uma tpptIslam mewujudkan-kerukunan-antar-uma tppt
Islam mewujudkan-kerukunan-antar-uma tpptAjeng Faiza
 
Islamfobia sainmnt group (fila) dah siap edit...
Islamfobia sainmnt group (fila) dah siap edit...Islamfobia sainmnt group (fila) dah siap edit...
Islamfobia sainmnt group (fila) dah siap edit...Kerol Bariah Ismail
 
Presentation islamofobia
Presentation islamofobiaPresentation islamofobia
Presentation islamofobiaFa-iz Hasnan
 
Promosi islam moderat untuk kepentingan barat
Promosi islam moderat untuk kepentingan baratPromosi islam moderat untuk kepentingan barat
Promosi islam moderat untuk kepentingan baratFlamencoRizky
 
Salah Faham Terhadap Agama Islam
Salah Faham Terhadap Agama IslamSalah Faham Terhadap Agama Islam
Salah Faham Terhadap Agama IslamMuhammad Ridzuan
 
Wawasan kebangsaan, ideologi & ham
Wawasan kebangsaan, ideologi & hamWawasan kebangsaan, ideologi & ham
Wawasan kebangsaan, ideologi & hamMushoddik Indisav
 
Sayyid qutb - Salah Faham terhadap Islam
Sayyid qutb - Salah Faham terhadap IslamSayyid qutb - Salah Faham terhadap Islam
Sayyid qutb - Salah Faham terhadap IslamImran
 

Tendances (8)

Islam mewujudkan-kerukunan-antar-uma tppt
Islam mewujudkan-kerukunan-antar-uma tpptIslam mewujudkan-kerukunan-antar-uma tppt
Islam mewujudkan-kerukunan-antar-uma tppt
 
Islamfobia sainmnt group (fila) dah siap edit...
Islamfobia sainmnt group (fila) dah siap edit...Islamfobia sainmnt group (fila) dah siap edit...
Islamfobia sainmnt group (fila) dah siap edit...
 
Presentation islamofobia
Presentation islamofobiaPresentation islamofobia
Presentation islamofobia
 
Promosi islam moderat untuk kepentingan barat
Promosi islam moderat untuk kepentingan baratPromosi islam moderat untuk kepentingan barat
Promosi islam moderat untuk kepentingan barat
 
Salah Faham Terhadap Agama Islam
Salah Faham Terhadap Agama IslamSalah Faham Terhadap Agama Islam
Salah Faham Terhadap Agama Islam
 
Wawasan kebangsaan, ideologi & ham
Wawasan kebangsaan, ideologi & hamWawasan kebangsaan, ideologi & ham
Wawasan kebangsaan, ideologi & ham
 
Salah Faham Terhadap Islam
Salah Faham Terhadap IslamSalah Faham Terhadap Islam
Salah Faham Terhadap Islam
 
Sayyid qutb - Salah Faham terhadap Islam
Sayyid qutb - Salah Faham terhadap IslamSayyid qutb - Salah Faham terhadap Islam
Sayyid qutb - Salah Faham terhadap Islam
 

En vedette

Model Pengelolaan Kekayaan Alam dan Energi dalam Islam
Model Pengelolaan Kekayaan Alam dan Energi dalam IslamModel Pengelolaan Kekayaan Alam dan Energi dalam Islam
Model Pengelolaan Kekayaan Alam dan Energi dalam IslamErwin Wahyu
 
Hukum Syariat Menerima (Syamsudin Ramadhan)
Hukum Syariat Menerima (Syamsudin Ramadhan)Hukum Syariat Menerima (Syamsudin Ramadhan)
Hukum Syariat Menerima (Syamsudin Ramadhan)Erwin Wahyu
 
Menemukan Pencipta Sejati
Menemukan Pencipta SejatiMenemukan Pencipta Sejati
Menemukan Pencipta SejatiErwin Wahyu
 
Menghentikan Hegemoni Amerika Serikat
Menghentikan Hegemoni Amerika SerikatMenghentikan Hegemoni Amerika Serikat
Menghentikan Hegemoni Amerika SerikatErwin Wahyu
 
Dosa-dosa Besar Saat ini dan Upaya Menggugurkannya
Dosa-dosa Besar Saat ini dan Upaya MenggugurkannyaDosa-dosa Besar Saat ini dan Upaya Menggugurkannya
Dosa-dosa Besar Saat ini dan Upaya MenggugurkannyaErwin Wahyu
 
Menemukan Kebenaran Islam - 01 Jalan Menuju Allah
Menemukan Kebenaran Islam - 01 Jalan Menuju AllahMenemukan Kebenaran Islam - 01 Jalan Menuju Allah
Menemukan Kebenaran Islam - 01 Jalan Menuju AllahErwin Wahyu
 
Menemukan Arah Kehidupan
Menemukan Arah KehidupanMenemukan Arah Kehidupan
Menemukan Arah KehidupanErwin Wahyu
 
Menjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiMenjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiErwin Wahyu
 
Investasi yang Tidak Pernah Rugi
Investasi yang Tidak Pernah Rugi Investasi yang Tidak Pernah Rugi
Investasi yang Tidak Pernah Rugi Erwin Wahyu
 
Keutamaan Shodaqah
Keutamaan ShodaqahKeutamaan Shodaqah
Keutamaan ShodaqahErwin Wahyu
 

En vedette (13)

Tolak Obama
Tolak ObamaTolak Obama
Tolak Obama
 
Model Pengelolaan Kekayaan Alam dan Energi dalam Islam
Model Pengelolaan Kekayaan Alam dan Energi dalam IslamModel Pengelolaan Kekayaan Alam dan Energi dalam Islam
Model Pengelolaan Kekayaan Alam dan Energi dalam Islam
 
Hukum Syariat Menerima (Syamsudin Ramadhan)
Hukum Syariat Menerima (Syamsudin Ramadhan)Hukum Syariat Menerima (Syamsudin Ramadhan)
Hukum Syariat Menerima (Syamsudin Ramadhan)
 
Wadi’ah
Wadi’ahWadi’ah
Wadi’ah
 
Menemukan Pencipta Sejati
Menemukan Pencipta SejatiMenemukan Pencipta Sejati
Menemukan Pencipta Sejati
 
Menghentikan Hegemoni Amerika Serikat
Menghentikan Hegemoni Amerika SerikatMenghentikan Hegemoni Amerika Serikat
Menghentikan Hegemoni Amerika Serikat
 
Dosa-dosa Besar Saat ini dan Upaya Menggugurkannya
Dosa-dosa Besar Saat ini dan Upaya MenggugurkannyaDosa-dosa Besar Saat ini dan Upaya Menggugurkannya
Dosa-dosa Besar Saat ini dan Upaya Menggugurkannya
 
Menemukan Kebenaran Islam - 01 Jalan Menuju Allah
Menemukan Kebenaran Islam - 01 Jalan Menuju AllahMenemukan Kebenaran Islam - 01 Jalan Menuju Allah
Menemukan Kebenaran Islam - 01 Jalan Menuju Allah
 
Menemukan Arah Kehidupan
Menemukan Arah KehidupanMenemukan Arah Kehidupan
Menemukan Arah Kehidupan
 
Menjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiMenjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejati
 
Investasi yang Tidak Pernah Rugi
Investasi yang Tidak Pernah Rugi Investasi yang Tidak Pernah Rugi
Investasi yang Tidak Pernah Rugi
 
Keutamaan Shodaqah
Keutamaan ShodaqahKeutamaan Shodaqah
Keutamaan Shodaqah
 
Dakwah Islam
Dakwah IslamDakwah Islam
Dakwah Islam
 

Similaire à Analisis politik dibalik kedatangan obama

Agenda sekulerisasi di dunia islam
Agenda sekulerisasi di dunia islamAgenda sekulerisasi di dunia islam
Agenda sekulerisasi di dunia islamAlfian Akatsuki
 
Munculnya paham baru di dunia dan hubungan pola kehidupan kekotaan dengan mun...
Munculnya paham baru di dunia dan hubungan pola kehidupan kekotaan dengan mun...Munculnya paham baru di dunia dan hubungan pola kehidupan kekotaan dengan mun...
Munculnya paham baru di dunia dan hubungan pola kehidupan kekotaan dengan mun...Dian Anisa Putri
 
4. liberalisasi.ppt
4. liberalisasi.ppt4. liberalisasi.ppt
4. liberalisasi.pptPkuGontor1
 
PERANG BARATA YUDHA ISLAM VS NON ISLAM. docx
PERANG BARATA YUDHA ISLAM VS NON ISLAM. docxPERANG BARATA YUDHA ISLAM VS NON ISLAM. docx
PERANG BARATA YUDHA ISLAM VS NON ISLAM. docxSatyaWati3
 
Sekalirsme, Liberalilsme, Pluralisme
Sekalirsme, Liberalilsme, PluralismeSekalirsme, Liberalilsme, Pluralisme
Sekalirsme, Liberalilsme, PluralismeSuardi Al-Bukhari
 
PENGURUSAN DALAM ISLAM - KONSEP DALAM ISLAM
PENGURUSAN DALAM ISLAM - KONSEP DALAM ISLAMPENGURUSAN DALAM ISLAM - KONSEP DALAM ISLAM
PENGURUSAN DALAM ISLAM - KONSEP DALAM ISLAMAriff Hea Jung
 
Pembahasan
PembahasanPembahasan
PembahasanLa Mone
 
independence history of indonesia.pptx
independence history of indonesia.pptxindependence history of indonesia.pptx
independence history of indonesia.pptxBilqistiNurMasitoh1
 
Strategi barat memecah belah Umat Islam
Strategi barat memecah belah Umat IslamStrategi barat memecah belah Umat Islam
Strategi barat memecah belah Umat IslamAlat_Survey_Pemetaan
 
Pandangan Barat terhadap Rasulullah SAW
Pandangan Barat terhadap Rasulullah SAWPandangan Barat terhadap Rasulullah SAW
Pandangan Barat terhadap Rasulullah SAWHalim Sallehuddin
 
STRATEGI BANGSA ARAB.doc
STRATEGI BANGSA ARAB.docSTRATEGI BANGSA ARAB.doc
STRATEGI BANGSA ARAB.docSatyaWati3
 
Ini 10 program yahudi internasional freemasonry
Ini 10 program yahudi internasional freemasonryIni 10 program yahudi internasional freemasonry
Ini 10 program yahudi internasional freemasonryYogi GOenawan
 
PETA POLITIK DUNIA ISLAM, Analisis Kasus Indonesia
PETA POLITIK DUNIA ISLAM, Analisis Kasus IndonesiaPETA POLITIK DUNIA ISLAM, Analisis Kasus Indonesia
PETA POLITIK DUNIA ISLAM, Analisis Kasus Indonesiapropadeus
 
(Sub 8)perang pemikiran
(Sub 8)perang pemikiran(Sub 8)perang pemikiran
(Sub 8)perang pemikiranSety Sally
 
Pemikiran Liberal Islam Indonesia
Pemikiran Liberal Islam IndonesiaPemikiran Liberal Islam Indonesia
Pemikiran Liberal Islam IndonesiaSyamsuddin Arif
 
Nasionalisme, Demokrasi,Liberalisme.pptx
Nasionalisme, Demokrasi,Liberalisme.pptxNasionalisme, Demokrasi,Liberalisme.pptx
Nasionalisme, Demokrasi,Liberalisme.pptxAhmadImranAriff
 

Similaire à Analisis politik dibalik kedatangan obama (20)

Agenda sekulerisasi di dunia islam
Agenda sekulerisasi di dunia islamAgenda sekulerisasi di dunia islam
Agenda sekulerisasi di dunia islam
 
Munculnya paham baru di dunia dan hubungan pola kehidupan kekotaan dengan mun...
Munculnya paham baru di dunia dan hubungan pola kehidupan kekotaan dengan mun...Munculnya paham baru di dunia dan hubungan pola kehidupan kekotaan dengan mun...
Munculnya paham baru di dunia dan hubungan pola kehidupan kekotaan dengan mun...
 
4. liberalisasi.ppt
4. liberalisasi.ppt4. liberalisasi.ppt
4. liberalisasi.ppt
 
PERANG BARATA YUDHA ISLAM VS NON ISLAM. docx
PERANG BARATA YUDHA ISLAM VS NON ISLAM. docxPERANG BARATA YUDHA ISLAM VS NON ISLAM. docx
PERANG BARATA YUDHA ISLAM VS NON ISLAM. docx
 
Sekalirsme, Liberalilsme, Pluralisme
Sekalirsme, Liberalilsme, PluralismeSekalirsme, Liberalilsme, Pluralisme
Sekalirsme, Liberalilsme, Pluralisme
 
PENGURUSAN DALAM ISLAM - KONSEP DALAM ISLAM
PENGURUSAN DALAM ISLAM - KONSEP DALAM ISLAMPENGURUSAN DALAM ISLAM - KONSEP DALAM ISLAM
PENGURUSAN DALAM ISLAM - KONSEP DALAM ISLAM
 
Pembahasan
PembahasanPembahasan
Pembahasan
 
Memahami Strategi Snouck Hurgronje Hingga Kini
Memahami Strategi Snouck Hurgronje Hingga KiniMemahami Strategi Snouck Hurgronje Hingga Kini
Memahami Strategi Snouck Hurgronje Hingga Kini
 
independence history of indonesia.pptx
independence history of indonesia.pptxindependence history of indonesia.pptx
independence history of indonesia.pptx
 
Ilusi perdamaian dunia
Ilusi perdamaian duniaIlusi perdamaian dunia
Ilusi perdamaian dunia
 
Strategi barat memecah belah Umat Islam
Strategi barat memecah belah Umat IslamStrategi barat memecah belah Umat Islam
Strategi barat memecah belah Umat Islam
 
Jil&syi'ah
Jil&syi'ahJil&syi'ah
Jil&syi'ah
 
Pandangan Barat terhadap Rasulullah SAW
Pandangan Barat terhadap Rasulullah SAWPandangan Barat terhadap Rasulullah SAW
Pandangan Barat terhadap Rasulullah SAW
 
STRATEGI BANGSA ARAB.doc
STRATEGI BANGSA ARAB.docSTRATEGI BANGSA ARAB.doc
STRATEGI BANGSA ARAB.doc
 
Syamina lapsus xi_april-2014
Syamina lapsus xi_april-2014Syamina lapsus xi_april-2014
Syamina lapsus xi_april-2014
 
Ini 10 program yahudi internasional freemasonry
Ini 10 program yahudi internasional freemasonryIni 10 program yahudi internasional freemasonry
Ini 10 program yahudi internasional freemasonry
 
PETA POLITIK DUNIA ISLAM, Analisis Kasus Indonesia
PETA POLITIK DUNIA ISLAM, Analisis Kasus IndonesiaPETA POLITIK DUNIA ISLAM, Analisis Kasus Indonesia
PETA POLITIK DUNIA ISLAM, Analisis Kasus Indonesia
 
(Sub 8)perang pemikiran
(Sub 8)perang pemikiran(Sub 8)perang pemikiran
(Sub 8)perang pemikiran
 
Pemikiran Liberal Islam Indonesia
Pemikiran Liberal Islam IndonesiaPemikiran Liberal Islam Indonesia
Pemikiran Liberal Islam Indonesia
 
Nasionalisme, Demokrasi,Liberalisme.pptx
Nasionalisme, Demokrasi,Liberalisme.pptxNasionalisme, Demokrasi,Liberalisme.pptx
Nasionalisme, Demokrasi,Liberalisme.pptx
 

Plus de Erwin Wahyu

Walimah Nikah Pengundang Berkah.pptx
Walimah Nikah Pengundang Berkah.pptxWalimah Nikah Pengundang Berkah.pptx
Walimah Nikah Pengundang Berkah.pptxErwin Wahyu
 
Menjadi Orang yang Lebih Beruntung
Menjadi Orang yang Lebih BeruntungMenjadi Orang yang Lebih Beruntung
Menjadi Orang yang Lebih BeruntungErwin Wahyu
 
Menjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang BeruntungMenjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang BeruntungErwin Wahyu
 
Siksa Pemakan Riba
Siksa Pemakan RibaSiksa Pemakan Riba
Siksa Pemakan RibaErwin Wahyu
 
Mabda Islam - Solusi Problematika Umat
Mabda Islam - Solusi Problematika UmatMabda Islam - Solusi Problematika Umat
Mabda Islam - Solusi Problematika UmatErwin Wahyu
 
Riba, Besar Dosanya Ngeri Siksanya
Riba, Besar Dosanya Ngeri SiksanyaRiba, Besar Dosanya Ngeri Siksanya
Riba, Besar Dosanya Ngeri SiksanyaErwin Wahyu
 
Pondasi Bisnis Syariah
Pondasi Bisnis SyariahPondasi Bisnis Syariah
Pondasi Bisnis SyariahErwin Wahyu
 
Adab Sebelum Ilmu
Adab Sebelum IlmuAdab Sebelum Ilmu
Adab Sebelum IlmuErwin Wahyu
 
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiErwin Wahyu
 
Bahaya Harta Haram
Bahaya Harta HaramBahaya Harta Haram
Bahaya Harta HaramErwin Wahyu
 
Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan SolusinyaKerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan SolusinyaErwin Wahyu
 
Hukum Seputar Shaum Ramadhan
Hukum Seputar Shaum RamadhanHukum Seputar Shaum Ramadhan
Hukum Seputar Shaum RamadhanErwin Wahyu
 
Marhaban Ya Ramadhan
Marhaban Ya RamadhanMarhaban Ya Ramadhan
Marhaban Ya RamadhanErwin Wahyu
 
Hukum Leasing dalam Islam
Hukum Leasing dalam IslamHukum Leasing dalam Islam
Hukum Leasing dalam IslamErwin Wahyu
 
Pakaian Syar'iku
Pakaian Syar'ikuPakaian Syar'iku
Pakaian Syar'ikuErwin Wahyu
 
Perbandingan 3 ideologi dunia
Perbandingan 3 ideologi duniaPerbandingan 3 ideologi dunia
Perbandingan 3 ideologi duniaErwin Wahyu
 
Pentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk KitaPentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk KitaErwin Wahyu
 
Membuktikan Kebenaran al-Quran
Membuktikan Kebenaran al-QuranMembuktikan Kebenaran al-Quran
Membuktikan Kebenaran al-QuranErwin Wahyu
 
Konsekuensi Iman terhadap Al-Quran
Konsekuensi Iman terhadap Al-QuranKonsekuensi Iman terhadap Al-Quran
Konsekuensi Iman terhadap Al-QuranErwin Wahyu
 
Darimana Kita Berasal?
Darimana Kita Berasal?Darimana Kita Berasal?
Darimana Kita Berasal?Erwin Wahyu
 

Plus de Erwin Wahyu (20)

Walimah Nikah Pengundang Berkah.pptx
Walimah Nikah Pengundang Berkah.pptxWalimah Nikah Pengundang Berkah.pptx
Walimah Nikah Pengundang Berkah.pptx
 
Menjadi Orang yang Lebih Beruntung
Menjadi Orang yang Lebih BeruntungMenjadi Orang yang Lebih Beruntung
Menjadi Orang yang Lebih Beruntung
 
Menjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang BeruntungMenjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang Beruntung
 
Siksa Pemakan Riba
Siksa Pemakan RibaSiksa Pemakan Riba
Siksa Pemakan Riba
 
Mabda Islam - Solusi Problematika Umat
Mabda Islam - Solusi Problematika UmatMabda Islam - Solusi Problematika Umat
Mabda Islam - Solusi Problematika Umat
 
Riba, Besar Dosanya Ngeri Siksanya
Riba, Besar Dosanya Ngeri SiksanyaRiba, Besar Dosanya Ngeri Siksanya
Riba, Besar Dosanya Ngeri Siksanya
 
Pondasi Bisnis Syariah
Pondasi Bisnis SyariahPondasi Bisnis Syariah
Pondasi Bisnis Syariah
 
Adab Sebelum Ilmu
Adab Sebelum IlmuAdab Sebelum Ilmu
Adab Sebelum Ilmu
 
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan Ngaji
 
Bahaya Harta Haram
Bahaya Harta HaramBahaya Harta Haram
Bahaya Harta Haram
 
Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan SolusinyaKerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
 
Hukum Seputar Shaum Ramadhan
Hukum Seputar Shaum RamadhanHukum Seputar Shaum Ramadhan
Hukum Seputar Shaum Ramadhan
 
Marhaban Ya Ramadhan
Marhaban Ya RamadhanMarhaban Ya Ramadhan
Marhaban Ya Ramadhan
 
Hukum Leasing dalam Islam
Hukum Leasing dalam IslamHukum Leasing dalam Islam
Hukum Leasing dalam Islam
 
Pakaian Syar'iku
Pakaian Syar'ikuPakaian Syar'iku
Pakaian Syar'iku
 
Perbandingan 3 ideologi dunia
Perbandingan 3 ideologi duniaPerbandingan 3 ideologi dunia
Perbandingan 3 ideologi dunia
 
Pentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk KitaPentingnya Dakwah untuk Kita
Pentingnya Dakwah untuk Kita
 
Membuktikan Kebenaran al-Quran
Membuktikan Kebenaran al-QuranMembuktikan Kebenaran al-Quran
Membuktikan Kebenaran al-Quran
 
Konsekuensi Iman terhadap Al-Quran
Konsekuensi Iman terhadap Al-QuranKonsekuensi Iman terhadap Al-Quran
Konsekuensi Iman terhadap Al-Quran
 
Darimana Kita Berasal?
Darimana Kita Berasal?Darimana Kita Berasal?
Darimana Kita Berasal?
 

Analisis politik dibalik kedatangan obama

  • 1.
  • 2.
  • 3. Tujuan : Mengokohkan dan menyebarluaskan ide-ide dan sistem kapitalisme (sekulerisme, demokrasi, liberalisme, pluralisme, pasar bebas dll)  Metode polugri AS : penjajahan dalam berbagai bentuk : ekonomi, politik, budaya, pendidikan, dll
  • 4. abad 19 dan awal abad 20 : politik isolasi (isolationism doctrine)  Pasca Perang Dunia : menggeser pengaruh Inggris dan Eropa sebagai penjajah lama  Era Perang Dingin : membendung penyebaran Ideologi komunisme (containment policy)  Pasca Perang Dingin : membendung pengaruh (sisa ) komunisme, penyebaran pengaruh Cina dan Eropa, dan menghalangi potensi ideologi Islam
  • 5.  “Our first objective is to prevent the re-emergence of a new rival either on the territory of the former Soviet Union or elsewhere, that poses a threat on the order….”
  • 6. Goerge W. Bush; Kamis 6/11/2003 ; The National Endowment for Democracy : selama kebebasan (freedom) belum tumbuh di Timur Tengah, kawasan itu akan tetap menjadi wilayah stagnan (jumud), ,peng‟ekskpor‟ kekerasan, termasuk menjadi tempat penyebaran senjata yang membahayakan negara AS.  Jika kita mau melindungi negara kita dalam jangka panjang, hal terbaik yang dilakukan adalah menyebarkan kebebasan dan demokrasi” (Bush : Kompas, 6/11/2004).  Dalam pidatonya Obama pada mei 2009 bersumpah untuk melindungi rakyat Amrika dengan tetap berpegang teguh pada nilai-nilai Amerika. Obama mengatakan senjata yang paling ampuh adalah nilai sistem keyakinan Amerika seperti kebebasan, inilah akan membuat AS aman. (http://www.globalsecurity.org)
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10. Mengokohkan Kapitalisme di Indonesia  Politik : jaminan sekulerisme, demokrasi, HAM, Pluralisme  Ekonomi : jaminan terhadap perdagangan bebas, privatisasi, investasi asing terutama di sektor pertambangan  Liberalisasi Agama : pluralisme, kebebasan beragama, dialog antar agama, dialog Islam-Barat dll  Menjadikan Indonesia sebagai mitra (dalam pradigma AS yang disebut mitra adalah negara yang sejalan dengan kepentingan AS dan menerapkan ideologi Kapitalisme
  • 11. „Heroisasi‟ dan blowup elit-elit politik, intelektual, ekonom, militer yang pro Amerika : membangun citra positif (pemberian penghargaan, pujian, gelar, dll)  Menjadikan Indonesia menjadi pion dalam politik belah bambu Amerika (carrot and stick policy)  Menjadikan Indonesia menjadi pion dalam softpower policy Obama  Menjadikan Indonesia menjadi model negeri Islam moderat yang menerima kapitalisme
  • 12. Kedatangan Goerge Soros ke Budiono  Kunjungan kelompok liberal Musda dkk ke Budiono yang menekankan kebebasan beragama  Juridicial review UU penodaan agama  Kegiatan US-Indonesia Interfaith Dialogue yang langsung dibuka oleh Menteri Luar Negeri (Menlu) RI, Marty Natalegaw (25 hingga 27 Januari 2010) di Jakarta. Menurut Kedutaan Besar AS, forum ini merupakan pertemuan lintas agama pertama berskala besar sekaligus ajang pembuka bagi forum-forum dialog yang serupa di tahun ini.
  • 13. 1. Obama adalah kepala negara penjajah Amerika Serikat. Ini bertentangan dengan sikap politik Indonesia yang anti penjajahan 2. Kedatangan Obama untuk mengokohkan Indonesia sebagai negara kapitalis sekular. Sistem inilah yang menjadi sumber berbagai persoalan di Indonesia. 3. Kedatangan Obama untuk mengokohkan penjajahan ekonomi lewat perusahaan Amerika yang merampok kekayaan alam Indonesia di Aceh, Riau, hingga Papua. 4. Kedatangan Obama merupakan bagian dari politik belah bambu di dunia Islam, yang menampilkan citra positif Amerika untuk menutupi kejahatannya di negeri Islam lainnya. 5. Obama memerangi kaum muslimin di Afghanistan bahkan mengirim 30 ribu pasukan tambahan yang telah menewaskan ribuan umat Islam termasuk anak-anak dan ibu-ibu. 6. Obama tidak sepenuhnya menarik pasukan AS dari Irak yang selama pendudukan AS telah membunuh lebih 1 juta umat Islam
  • 14. 7. Obama hingga saat ini belum menutup penjara Guantanamo sesuai janjinya, yang menjadi tempat penahanan dan penyiksaan banyak muslim yang tidak bersalah dan tempat penghinaan terhadap Islam dan Al- Quran 8. Obama dengan setia mendukung Zionis Israel yang merampas tanah Palestina dan hingga saat ini terus membantai umat Islam di Palestina. 9. Obama tidak mengecam sama sekali ketika Israel membantai lebih kurang 1300 muslim di Gaza sebaliknya bahkan mendukung tindakan kejam Zionis Israel itu 10. Status negara Amerika adalah Muhariban Fi’lan karena secara langsung memerangi umat Islam, haram melakukan hubungan dalam bentuk apapun. 11. Islam mengharamkan kaum Muslim menyambut pembunuh umat Islam yang merupakan musuh Allah SWT dan musuh Umat Islam, apalagi menjadikannya sebagai sahabat dan tamu terhormat
  • 15.  Potensi Ideologi : Islam (aqidah, syariah, wa khilafah)  Potensi kekayaan alam  Potensi manusia (1,5 milyar)  Potensi Geo-politik  Memori perang salib
  • 16.
  • 17. Support modernist first  Support the tradisionalist against the fundamentalist  Confront and oppose the fundamentalist  Selectively support secularist
  • 18. Encourage divisions among fundamentalists  Discriminate between different sectors of traditionalism. Encourage those with a greater affinity to modernism, such as the Hanafi law school, versus others. Encourage them to issue religious opinions and popularize these to weaken the authority of backward Wahhabiinspired religious rulings  Support the idea that religion and the state can be separate in Islam too and that this does not endanger the faith but, in fact, may strengthen it
  • 19. Luthfi asy Syaukani dalam tulisannya Empat Agenda yang Membebaskan : agenda politik, agenda toleransi agama, agenda emansipasi wanita, dan agenda kebebasan berekspresi.  a) Pentingnya konstekstualisasi ijtihad; (b) Komitmen terhadap rasionalitas dan pembaruan.; (c) Penerimaan terhadap pluralisme sosial dan pluralisme agama- agama(d) Pemisahan agama dari partai politik dan adanya posisi non-sektarian negara. (Dr. Greg Barton, Gagasan Islam Liberal di Indonesia, Paramadina, Jakarta, 1999 )
  • 20. Agenda pertama, membina umat terutama para intelektualnya dengan pemikiran Islam yang mabda‟i (ideologis).  Agenda yang kedua adalah menjelaskan kepada umat kepalsuan dan kebobrokan ide- ide selain Islam seperti Kapitalisme dan sosialisme  Agenda yang ketiga; melakukan dakwah yang sifatnya politik dengan mengajak umat untuk menerapkan syariat Islam secara kaffah dalam seluruh aspek kehidupan dibawah naungan Khilafah