SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  45
Télécharger pour lire hors ligne
Gedung Pendopo kab. Kendal | Sabtu, 14 Maret 2015
BIODATA
• Nama : H. Karim Santoso, S.Pd, M.Si
• Ttl : Musi Rawas, 25 Maret 1976
• Alamat : JL.Kalibata Utara II No.66 Rt.08/07
Pancoran - Jakarta Selatan
HP 081319266628
Email : karimsantoso.im@gmail.com
akhivie@gmail.com
• Pendidikan : S2 Kajian Islam dan Psikologi UI
S3 Psikologi Islam UIN Jakarta
• Aktivitas : - Presiden Direktur INSAN MANDIRI Jakarta
- Trainer dan Konsultan Pendidikan
- Nara Sumber Radio, TV
• Keluarga : Isteri: Hj. Heni Lestari,S.Pd, M.Si
(Praktisi pendidikan dan penulis buku “Bunda Berikan Aku Cinta”)
• Anak : Nabiel Muhammad (11 tahun)
Anak adalah amanah Allah
SWT kepada orang tua,
hatinya masih bagaikan
tambang asli yang masih
bersih dari segala
macam corak dan warna. Ia
siap dibentuk untuk
dijadikan apa saja
tergantung keinginan
pembentuknya.
Jika dibiasakan dan dibina untuk
menjadi baik maka ia akan
menjadi baik.Kedua orangtua,
guru dan pendidiknya pun
akan menuai kebaikan di dunia
dan akhirat. Sebaliknya bila
dibiasakan terhadap
keburukan dan diabaikan
pembinaannya
laksana binatang ternak,
maka buruklah jadinya dan
ia pun akan merugi.
Orangtua dan para
pendidiknya pun akan turut
menanggung dosanya.
( Al Ghazali dalam kitabnya
"Ihya Ulumuddin )
Seorang anak yang sering
menerima panggilan
"anak nakal" dari orang
tua dan gurunya, pada
panggilan pertama mungkin
ia
kurang memahami apa
makna dari nakal tersebut.
Baginya kata tersebut
sangat imajiner. Namun
dengan semakin
seringnya kata tersebut
diarahkan kepada
dirinya,
maka kata yang imajiner
tersebut lambat laun
akan menjadi kata yang
lebih realistik dan dekat
dengan dirinya
Menggapai keluarga bahagia 9 hukum alam yang dapat
memperkaya kehidupan keluarga
1. Prinsip I : KOMITMEN
(Hukum Angsa)
2. Prinsip II : MEMUJI
(Hukum Kepiting)
3. Prinsip III : KOMUNIKASI
(Hukum Ikan Paus)
4. Prinsip IV : KONSISTENSI
(Hukum Kura-kura)
5. Prinsip V : DISIPLIN
(Hukum Belalai Gajah)
6. Prinsip VI : RASA AMAN
(Hukum Pohon Kayu Merah)
7. Prinsip VII : TANGGUNG
JAWAB (Hukum Beruang)
8. Prinsip VIII : KESADARAN
(Hukum Katak)
9. Prinsip IX : KEBEBASAN
(Hukum Kutu)
Prinsip I : KOMITMEN
(Hukum Angsa)
”Angsa berkawan seumur hidup, meskipun ia bermigrasi ribuan
mil, mereka selalu pulang karena keluarga adalah segalanya.”
Hukum angsa adalah komitmen
dan prioritas. Komitmen pada
tujuan dari sebuah pernikahan.
Kita perlu mengatakan komitmen
total kita secara lebih sering dan
betapa pentingnya anak-anak kita
dibanding yang lainnya.
Prinsip II : MEMUJI
(Hukum Kepiting)
”Secara insting kepiting akan menarik ke bawah
kepiting lainnya yang mencoba memanjat ke atas.”
Analogi hukum kepiting terhadap perilaku
manusia: akan berusaha untuk menjatuhkan
orang lain itu baik secara fisik, verbal, atau secara
tertulis, dengan mengkritik atau melakukan
penilaian. Jadi, kita seharusnya memberi lebih
banyak perhatian terhadap perilaku positif anak
dibanding dengan perilaku negatifnya.
Kebanyakan insting pengasuhan kita adalah
untuk mengkritik, mengoreksi, menyalahkan,
dan menghukum. Tahanlah insting untuk
mengoreksi, munculkan insting untuk memuji.
‫ا‬‫ت‬ ْ‫ن‬‫ا‬‫م‬ِ‫ل‬ ِ‫ة‬َّ‫ن‬‫ا‬‫ج‬ْ‫ل‬‫ا‬ ِ‫ض‬‫ا‬‫ب‬‫ا‬‫ر‬ ِ‫ِف‬ ٍ‫ت‬ْ‫ي‬‫ا‬‫ب‬ِ‫ب‬ ٌ‫مي‬ِ‫ع‬‫ا‬‫ز‬ ‫َنا‬َ‫أ‬ْ‫ي‬‫ا‬‫ب‬ِ‫ب‬‫ا‬‫و‬ ‫ا‬ًّ‫ق‬ِ‫ح‬ُ‫م‬ ‫ا‬‫ن‬ ‫ا‬‫َك‬ ْ‫ن‬
ِ
‫ا‬‫ا‬‫و‬ ‫ا‬‫اء‬‫ا‬‫ر‬ِ‫م‬ْ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬‫ك‬‫ا‬‫ر‬ِ‫ط‬ ‫ا‬‫س‬‫ا‬‫و‬ ِ‫ِف‬ ٍ‫ت‬
‫ا‬‫و‬ ‫ا‬ً‫ح‬ِ‫ز‬‫ا‬‫ا‬‫م‬ ‫ا‬‫ن‬‫ا‬‫َك‬ ْ‫ن‬
ِ
‫ا‬‫ا‬‫و‬ ‫ا‬‫ب‬ِ‫ذ‬‫ا‬‫ك‬ْ‫ال‬ ‫ا‬‫ك‬‫ا‬‫ر‬‫ا‬‫ت‬ ْ‫ن‬‫ا‬‫م‬ِ‫ل‬ ِ‫ة‬َّ‫ن‬‫ا‬‫ج‬ْ‫ل‬‫ا‬ْ‫ن‬‫ا‬‫م‬ِ‫ل‬ ِ‫ة‬َّ‫ن‬‫ا‬‫ج‬ْ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬‫َل‬ْ‫ع‬َ‫أ‬ ِ‫ِف‬ ٍ‫ت‬ْ‫ي‬‫ا‬‫ب‬ِ‫ب‬ُ‫ه‬‫ا‬‫ق‬ُ‫ل‬ُ‫خ‬ ‫ا‬‫ن‬ َّ‫س‬‫ا‬‫ح‬
(HR. Abu Daud no. 4800 dan dinyatakan hasan oleh Al-Albani dalam Shahih
Al-Jami’ no. 1464)
“Aku akan menjamin sebuah rumah di tepi surga
bagi siapa saja yang meninggalkan perdebatan
meskipun dia yang benar. Aku juga menjamin
rumah di tengah surga bagi siapa saja yang
meninggalkan kedustaan walaupun dia sedang
bergurau. Dan aku juga menjamin rumah di
surga yang paling tinggi bagi siapa saja yang
berakhlak baik.”
(HR. Abu Daud no. 4800 dan dinyatakan hasan oleh Al-Albani dalam Shahih Al-Jami’ no. 1464)
Prinsip III : KOMUNIKASI (HUKUM IKAN PAUS)
”Nyanyian ikan paus akan mendorong satu sama lain
dalam keluarga paus, dan mereka tidak pernah mengganggu satu sama
lain.”
Komunikasi dalam kelurga berkaitan dengan
mendengarkan dan meringankan beban.
Mendengarkan merupakan kunci
komunikasi. Tanpanya keluarga tidak akan
pernah menjadi tempat berbagi
pembelajaran, keinginan, dan kepercayaan.
Komunikasi yang positi dalam keluarga,
mirip dengan pintu gerbang yang terbuka
yang memungkinkan nilai-nilai diajarkan,
kesenangan dibagikan, dan masalah
dihadapi.
Prinsip IV : KONSISTENSI (HUKUM KURA-KURA)
”Kura-kura menang karena ia tahu (dan memprioritaskan)
ke mana ia harus pergi.”
Dalam keluarga, kemantapan, konsistensi, dan
ketekunan selalu menghasilkan kemenangan.
Keluarga menjadikan pertandingan sebagai hal
yang menyenangkan. Orang tua yang memiliki
sikap seperti kura-kura (yang tahu arena
pacuannya panjang), akan cenderung
mengembangkan ketenangan dan kepercayaan
yang membuat anak-anaknya merasa aman.
50%
30%
20%
USIA 0 – 4 TAHUN
USIA 5 – 8 TAHUN
USIA 9 TAHUN KE ATAS
Benjamin S. Bloom, dalam Stability and Change in Human
Characteristic membuktikan bahwa 50% kemampuan belajar
seseorang ditentukan dalam 4 tahun pertamanya. 30 % yang
lainnya dikembangkan dalam usia ke delapan. Hal-hal lain
yang seseorang pelajari sepanjang hidup akan dibangun di
atas dasar tersebut.
GOLDEN AGE
HUBUNGAN OTAK KIRI – OTAK KANAN DENGAN
PERKEMBANGAN USIA DALAM PROSES PEMBELAJARAN
Menurut Tony Buzan
100%
50%
USIA
0 8 12 60
Prinsip V : DISIPLIN (HUKUM BELALAI GAJAH)
”Belalai gajah mampu mengangkat balok kayu seberat 250 kg atau
mengambil seikat rumput, atau membelai lembut anaknya.”
Cinta dalam keluarga bisa lembut dan
menguatkan. Cinta tanpa disiplin bisa
berbahaya dan merusak. Cinta juga jangan
terlalu menuntut dan kaku. Dalam keluarga,
marilah kita mencoba menjadi lunak dan
baik terhadap satu sama lain, tapi benar-benar
tegas dalam hal menjaga aturan dan
melakukan yang benar.
Prinsip VI : RASA AMAN
(HUKUM POHON KAYU MERAH)
”Pohon kayu merah berakar pendek dan dangkal, namun
mampu bersambungan dengan akar lain di rumpunnya.”
Keluarga dengan akar hubungan yang sehat
akan mampu melawan goncangan. Saling
mendukung dalam keluarga, ungkapan cinta
yang terbuka, kedekatan emosional yang
konsisten, pembelajaran moral, akan
membuat keluarga tetap berdiri tegak lurus,
bahkan bila ada angin dan badai. Oleh
kaarena itu, dukunglah anak-anak melalui
hal-hal kecil, misal: hadir saat mereka
bertanding, dsb.
Prinsip VII : TANGGUNG JAWAB
(HUKUM BERUANG)
Hukum beruang adalah hukum tanggung jawab,
yaitu mengambil tanggung jawab penuh dan
lengkap bagi keluarga dan semua anak kita.
Memprioritaskan peran pengasuhan kita
dibanding peran lainnya, dan mengajarkan anak-
anak dengan keteladanan. Melarikan diri dari
tanggung jawab sehari-hari kepada anak-anak
akan mengakibatkan hilangnya peluang mereka
untuk menikmati masa kanak-kanak, kurangnya
kepercayaan dan komunikasi mereka.
Prinsip VIII : KESADARAN
(HUKUM KATAK)
”Katak adalah binatang yang sangat mudah beradaptasi.
Karena katak berdarah dingin, ia tidak bisa sensitif
terhadap suhu air, sehingga ia tidak menyadari bahwa
suhunya perlahan-lahan naik, bahkan ia merasa nyaman
dan mengantuk. Ia tidak sadar dan tidak waspada.”
Kesadaran adalah aset terbesar orang tua.
Kurang kesadaran akan menjadikan
masalah berubah menjadi lebih besar
untuk ditangani.
AREA KOMUNIKASI
A : Area
masalah pada
anak / murid
B : Area
masalah pada
orang tua / guru
C : Area bebas
masalah /
kondisi siap
belajar
Prinsip IX : KEBEBASAN
(HUKUM KUTU)
”Hukum kutu adalah jangan terlalu lama menyimpan
dalam kotak atau memasang tutupnya terlalu rendah”.
Hukum kutu adalah hukum pemberdayaan dan
kebebasan. Kita sebagai orang tua tidak ada yang
tahu potensi unik, penuh, dan individual dalam
diri anak-anak kita. Sehingga menjadi tanggung
jawab kita untuk membantu setiap anak
menemukan siapa dirinya, apa yang mampu ia
lakukan, dan ke mana ia mengarah.
Bismillah …
Ya Ilahi …
HambaMu bermunajat kepadaMu
dengan penghambaan yang mendalam
HambaMu bermunajat sebab tahu
ada yang hamba pertanggungjawabkan kelak di
hadapanMu
HambaMu bermunajat sebab tahu
ada makhlukMu yang Kau titipkan pada hamba
HambaMu bermunajat sebab tahu
anak-anak hamba adalah amanahMu
Ilahi, Peliharalah tangan hamba untuk selama-lamanya
pabila tangan ini tidak untuk memukul amanahMu
sungguh mereka hadir dalam keinginan untuk tahu
bukan untuk kenakalannya
Jagalah mata hamba untuk selama-lamanya
pabila dengan mata ini akan selalu membuat mereka teduh hati
amanahMu
Harumkan tutur kata hamba untuk selama-lamanya
serta jauhkan hamba dari perkataan yang setiap detik
mendamprat, membentak, bahkan memberi sumpah serapah
kepada amanahMu
padahal mereka ada dengan rasa ingin diperhatikan
bukan kebiadaban
Ya Ilahi …
hari ini hambaMu tahu banyak cara untuk membuat bahagia amanahMu
hambaMu tahu banyak yang harus hamba lakukan sebagai orangtua pengemban
amanah
Ya Ilahi …
berikan kekuatan sabar pada hamba
mampu melejitkan kemampuan anak hamba
dengan memberi samudera kesempatan untuk kreatif
dengan kebebasan angin untuk cerdas
dengan suguhkan kelapangan langit untuk sukses dunia akhirat
mampu memberi kebahagiaan dan kedamaian kepada orangtuanya selama masih
hidup
menjadi pohon teduh yang menaungi kubur kedua orang tuanya dengan wewangian
doa yang tulus dari anak yang shaleh..
makhluk yang bermanfaat buat orang banyak
menjadi makhluk yang punya percaya diri
menjadi makhluk yang mampu menyelesaikan masalah
menjadi makhluk yang ber-akhlakul karimah
menjadi makhluk yang setia sampai mati memegang teguh agamanya
Amien ya robbal alamien

Contenu connexe

Tendances

Etika bergaul siap
Etika bergaul siapEtika bergaul siap
Etika bergaul siapbkupstegal
 
Parenting
ParentingParenting
Parentingcindrya
 
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptxMateri BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptxErikSardiardiNdae1
 
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)Imron Mahmudi
 
DAMPAK PERNIKAHAN DINI BAGI KESEHATAN REMAJA.pptx
DAMPAK PERNIKAHAN DINI BAGI KESEHATAN REMAJA.pptxDAMPAK PERNIKAHAN DINI BAGI KESEHATAN REMAJA.pptx
DAMPAK PERNIKAHAN DINI BAGI KESEHATAN REMAJA.pptxEarlyOktaPratama
 
Pergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas RemajaPergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas RemajaSasha_1912
 
Pentingnya edukasi untuk orang tua tentang anak aqil baligh kel 3 bun say tan...
Pentingnya edukasi untuk orang tua tentang anak aqil baligh kel 3 bun say tan...Pentingnya edukasi untuk orang tua tentang anak aqil baligh kel 3 bun say tan...
Pentingnya edukasi untuk orang tua tentang anak aqil baligh kel 3 bun say tan...Fera Marentika
 
10 peran orang tua dalam membina remaja.pptx
10 peran orang tua dalam membina remaja.pptx10 peran orang tua dalam membina remaja.pptx
10 peran orang tua dalam membina remaja.pptxssuserd1c603
 
12. Penerapan Aspek Kesejahteraan Psikologis Untuk Peserta Didik.pdf
12. Penerapan Aspek Kesejahteraan Psikologis Untuk Peserta Didik.pdf12. Penerapan Aspek Kesejahteraan Psikologis Untuk Peserta Didik.pdf
12. Penerapan Aspek Kesejahteraan Psikologis Untuk Peserta Didik.pdfriri pelangi
 
Komunikasi efektif by bukik setiawan
Komunikasi efektif by bukik setiawanKomunikasi efektif by bukik setiawan
Komunikasi efektif by bukik setiawanSMK
 
Materi seminar parenting peran ayah dalam mendidik anak laki laki di era dig...
 Materi seminar parenting peran ayah dalam mendidik anak laki laki di era dig... Materi seminar parenting peran ayah dalam mendidik anak laki laki di era dig...
Materi seminar parenting peran ayah dalam mendidik anak laki laki di era dig...Namin AB Ibnu Solihin
 
Saat Anak Digegas Meretas
Saat Anak Digegas MeretasSaat Anak Digegas Meretas
Saat Anak Digegas MeretasLusius Sinurat
 
Membangun komunikasi efektif di dalam keluarga
Membangun komunikasi efektif di dalam keluargaMembangun komunikasi efektif di dalam keluarga
Membangun komunikasi efektif di dalam keluargaSeta Wicaksana
 
Golden age periode 1
Golden age periode 1Golden age periode 1
Golden age periode 1Fania Nisa
 
Integritas dalam Pekerjaan
Integritas dalam PekerjaanIntegritas dalam Pekerjaan
Integritas dalam PekerjaanJohan Setiawan
 
materi presentasi pengendalian diri ( PAK kelas XI )
materi presentasi pengendalian diri ( PAK kelas XI ) materi presentasi pengendalian diri ( PAK kelas XI )
materi presentasi pengendalian diri ( PAK kelas XI ) michelletanian
 
Remaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannyaRemaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannyaWiwin Hendriani
 
Tugas Bimbingan konseling about bullying
Tugas Bimbingan konseling about bullyingTugas Bimbingan konseling about bullying
Tugas Bimbingan konseling about bullyingNida Chofiya
 

Tendances (20)

Etika bergaul siap
Etika bergaul siapEtika bergaul siap
Etika bergaul siap
 
Parenting
ParentingParenting
Parenting
 
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptxMateri BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
 
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
 
DAMPAK PERNIKAHAN DINI BAGI KESEHATAN REMAJA.pptx
DAMPAK PERNIKAHAN DINI BAGI KESEHATAN REMAJA.pptxDAMPAK PERNIKAHAN DINI BAGI KESEHATAN REMAJA.pptx
DAMPAK PERNIKAHAN DINI BAGI KESEHATAN REMAJA.pptx
 
Pergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas RemajaPergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas Remaja
 
Pentingnya edukasi untuk orang tua tentang anak aqil baligh kel 3 bun say tan...
Pentingnya edukasi untuk orang tua tentang anak aqil baligh kel 3 bun say tan...Pentingnya edukasi untuk orang tua tentang anak aqil baligh kel 3 bun say tan...
Pentingnya edukasi untuk orang tua tentang anak aqil baligh kel 3 bun say tan...
 
BULLYING.pptx
BULLYING.pptxBULLYING.pptx
BULLYING.pptx
 
10 peran orang tua dalam membina remaja.pptx
10 peran orang tua dalam membina remaja.pptx10 peran orang tua dalam membina remaja.pptx
10 peran orang tua dalam membina remaja.pptx
 
12. Penerapan Aspek Kesejahteraan Psikologis Untuk Peserta Didik.pdf
12. Penerapan Aspek Kesejahteraan Psikologis Untuk Peserta Didik.pdf12. Penerapan Aspek Kesejahteraan Psikologis Untuk Peserta Didik.pdf
12. Penerapan Aspek Kesejahteraan Psikologis Untuk Peserta Didik.pdf
 
Komunikasi efektif by bukik setiawan
Komunikasi efektif by bukik setiawanKomunikasi efektif by bukik setiawan
Komunikasi efektif by bukik setiawan
 
Materi seminar parenting peran ayah dalam mendidik anak laki laki di era dig...
 Materi seminar parenting peran ayah dalam mendidik anak laki laki di era dig... Materi seminar parenting peran ayah dalam mendidik anak laki laki di era dig...
Materi seminar parenting peran ayah dalam mendidik anak laki laki di era dig...
 
Saat Anak Digegas Meretas
Saat Anak Digegas MeretasSaat Anak Digegas Meretas
Saat Anak Digegas Meretas
 
Membangun komunikasi efektif di dalam keluarga
Membangun komunikasi efektif di dalam keluargaMembangun komunikasi efektif di dalam keluarga
Membangun komunikasi efektif di dalam keluarga
 
Golden age periode 1
Golden age periode 1Golden age periode 1
Golden age periode 1
 
Integritas dalam Pekerjaan
Integritas dalam PekerjaanIntegritas dalam Pekerjaan
Integritas dalam Pekerjaan
 
materi presentasi pengendalian diri ( PAK kelas XI )
materi presentasi pengendalian diri ( PAK kelas XI ) materi presentasi pengendalian diri ( PAK kelas XI )
materi presentasi pengendalian diri ( PAK kelas XI )
 
Remaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannyaRemaja dan perkembangannya
Remaja dan perkembangannya
 
Menjadi orang tua efektif - Parenting
Menjadi orang tua efektif - ParentingMenjadi orang tua efektif - Parenting
Menjadi orang tua efektif - Parenting
 
Tugas Bimbingan konseling about bullying
Tugas Bimbingan konseling about bullyingTugas Bimbingan konseling about bullying
Tugas Bimbingan konseling about bullying
 

Similaire à Keluarga Bahagia

Anggota kehidupan keluarga
Anggota kehidupan keluargaAnggota kehidupan keluarga
Anggota kehidupan keluargaIyens Syeikhbu
 
Anggota kehidupan keluarga
Anggota kehidupan keluargaAnggota kehidupan keluarga
Anggota kehidupan keluargaIyens Syeikhbu
 
Penguatan Pendidikan Anak di Masa Pandemi.pptx
Penguatan Pendidikan Anak di Masa Pandemi.pptxPenguatan Pendidikan Anak di Masa Pandemi.pptx
Penguatan Pendidikan Anak di Masa Pandemi.pptxlilahadiningrum
 
Agar Anak Jujur
Agar Anak JujurAgar Anak Jujur
Agar Anak Jujurdevunira
 
Implementasi Pendidikan Karakter
Implementasi Pendidikan KarakterImplementasi Pendidikan Karakter
Implementasi Pendidikan KarakterNyoman Sumantra
 
Memahami kemandirian
Memahami kemandirianMemahami kemandirian
Memahami kemandirianDeep Walker
 
Model Pola Asuh dalam Keluarga
Model Pola Asuh dalam KeluargaModel Pola Asuh dalam Keluarga
Model Pola Asuh dalam KeluargaAli Murfi
 
PIK-M_Materi 8 Fungsi Keluarga.pptx
PIK-M_Materi 8 Fungsi Keluarga.pptxPIK-M_Materi 8 Fungsi Keluarga.pptx
PIK-M_Materi 8 Fungsi Keluarga.pptxAuliaLathifah2
 
PPT SRA.pptx
PPT SRA.pptxPPT SRA.pptx
PPT SRA.pptxdiny5
 
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - PERNIKAHAN DI USIA MUDA DAN PERMASALAHANNYA.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - PERNIKAHAN DI USIA MUDA DAN PERMASALAHANNYA.pptx2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - PERNIKAHAN DI USIA MUDA DAN PERMASALAHANNYA.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - PERNIKAHAN DI USIA MUDA DAN PERMASALAHANNYA.pptxsriwulanalvionita11
 
Materi Sosialisasi Kurikulum Kelas 8 SMPIT AULIYA
Materi Sosialisasi Kurikulum Kelas 8 SMPIT AULIYAMateri Sosialisasi Kurikulum Kelas 8 SMPIT AULIYA
Materi Sosialisasi Kurikulum Kelas 8 SMPIT AULIYAflorryfiorella
 
Materi DinsosP3A tentang perempuan dan anak.pptx
Materi DinsosP3A tentang perempuan dan anak.pptxMateri DinsosP3A tentang perempuan dan anak.pptx
Materi DinsosP3A tentang perempuan dan anak.pptxssuser5da7e5
 
Membangkitkan fitrah seksualitas pada anak
Membangkitkan fitrah seksualitas pada anakMembangkitkan fitrah seksualitas pada anak
Membangkitkan fitrah seksualitas pada anakFera Marentika
 
BINA KETAHANAN REMAJA.pptx
BINA KETAHANAN REMAJA.pptxBINA KETAHANAN REMAJA.pptx
BINA KETAHANAN REMAJA.pptxfathurrohim11
 
Remaja Sebagai Calon Pasutri
Remaja Sebagai Calon PasutriRemaja Sebagai Calon Pasutri
Remaja Sebagai Calon PasutriDenic Wibowo
 
Qur'an Based Play (1).pdf
Qur'an Based Play (1).pdfQur'an Based Play (1).pdf
Qur'an Based Play (1).pdfRnDDTI
 

Similaire à Keluarga Bahagia (20)

Anggota kehidupan keluarga
Anggota kehidupan keluargaAnggota kehidupan keluarga
Anggota kehidupan keluarga
 
Anggota kehidupan keluarga
Anggota kehidupan keluargaAnggota kehidupan keluarga
Anggota kehidupan keluarga
 
Penguatan Pendidikan Anak di Masa Pandemi.pptx
Penguatan Pendidikan Anak di Masa Pandemi.pptxPenguatan Pendidikan Anak di Masa Pandemi.pptx
Penguatan Pendidikan Anak di Masa Pandemi.pptx
 
Agar Anak Jujur
Agar Anak JujurAgar Anak Jujur
Agar Anak Jujur
 
Makalah Parenting
Makalah ParentingMakalah Parenting
Makalah Parenting
 
Implementasi Pendidikan Karakter
Implementasi Pendidikan KarakterImplementasi Pendidikan Karakter
Implementasi Pendidikan Karakter
 
Memahami kemandirian
Memahami kemandirianMemahami kemandirian
Memahami kemandirian
 
keluarga-1.pptx
keluarga-1.pptxkeluarga-1.pptx
keluarga-1.pptx
 
Sex education
Sex educationSex education
Sex education
 
Model Pola Asuh dalam Keluarga
Model Pola Asuh dalam KeluargaModel Pola Asuh dalam Keluarga
Model Pola Asuh dalam Keluarga
 
PIK-M_Materi 8 Fungsi Keluarga.pptx
PIK-M_Materi 8 Fungsi Keluarga.pptxPIK-M_Materi 8 Fungsi Keluarga.pptx
PIK-M_Materi 8 Fungsi Keluarga.pptx
 
PPT SRA.pptx
PPT SRA.pptxPPT SRA.pptx
PPT SRA.pptx
 
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - PERNIKAHAN DI USIA MUDA DAN PERMASALAHANNYA.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - PERNIKAHAN DI USIA MUDA DAN PERMASALAHANNYA.pptx2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - PERNIKAHAN DI USIA MUDA DAN PERMASALAHANNYA.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - PERNIKAHAN DI USIA MUDA DAN PERMASALAHANNYA.pptx
 
Membangun keluarga
Membangun keluargaMembangun keluarga
Membangun keluarga
 
Materi Sosialisasi Kurikulum Kelas 8 SMPIT AULIYA
Materi Sosialisasi Kurikulum Kelas 8 SMPIT AULIYAMateri Sosialisasi Kurikulum Kelas 8 SMPIT AULIYA
Materi Sosialisasi Kurikulum Kelas 8 SMPIT AULIYA
 
Materi DinsosP3A tentang perempuan dan anak.pptx
Materi DinsosP3A tentang perempuan dan anak.pptxMateri DinsosP3A tentang perempuan dan anak.pptx
Materi DinsosP3A tentang perempuan dan anak.pptx
 
Membangkitkan fitrah seksualitas pada anak
Membangkitkan fitrah seksualitas pada anakMembangkitkan fitrah seksualitas pada anak
Membangkitkan fitrah seksualitas pada anak
 
BINA KETAHANAN REMAJA.pptx
BINA KETAHANAN REMAJA.pptxBINA KETAHANAN REMAJA.pptx
BINA KETAHANAN REMAJA.pptx
 
Remaja Sebagai Calon Pasutri
Remaja Sebagai Calon PasutriRemaja Sebagai Calon Pasutri
Remaja Sebagai Calon Pasutri
 
Qur'an Based Play (1).pdf
Qur'an Based Play (1).pdfQur'an Based Play (1).pdf
Qur'an Based Play (1).pdf
 

Dernier

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 

Dernier (20)

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 

Keluarga Bahagia

  • 1. Gedung Pendopo kab. Kendal | Sabtu, 14 Maret 2015
  • 2. BIODATA • Nama : H. Karim Santoso, S.Pd, M.Si • Ttl : Musi Rawas, 25 Maret 1976 • Alamat : JL.Kalibata Utara II No.66 Rt.08/07 Pancoran - Jakarta Selatan HP 081319266628 Email : karimsantoso.im@gmail.com akhivie@gmail.com • Pendidikan : S2 Kajian Islam dan Psikologi UI S3 Psikologi Islam UIN Jakarta • Aktivitas : - Presiden Direktur INSAN MANDIRI Jakarta - Trainer dan Konsultan Pendidikan - Nara Sumber Radio, TV • Keluarga : Isteri: Hj. Heni Lestari,S.Pd, M.Si (Praktisi pendidikan dan penulis buku “Bunda Berikan Aku Cinta”) • Anak : Nabiel Muhammad (11 tahun)
  • 3.
  • 4. Anak adalah amanah Allah SWT kepada orang tua, hatinya masih bagaikan tambang asli yang masih bersih dari segala macam corak dan warna. Ia siap dibentuk untuk dijadikan apa saja tergantung keinginan pembentuknya. Jika dibiasakan dan dibina untuk menjadi baik maka ia akan menjadi baik.Kedua orangtua, guru dan pendidiknya pun akan menuai kebaikan di dunia dan akhirat. Sebaliknya bila dibiasakan terhadap keburukan dan diabaikan pembinaannya laksana binatang ternak, maka buruklah jadinya dan ia pun akan merugi. Orangtua dan para pendidiknya pun akan turut menanggung dosanya. ( Al Ghazali dalam kitabnya "Ihya Ulumuddin )
  • 5.
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10. Seorang anak yang sering menerima panggilan "anak nakal" dari orang tua dan gurunya, pada panggilan pertama mungkin ia kurang memahami apa makna dari nakal tersebut. Baginya kata tersebut sangat imajiner. Namun dengan semakin seringnya kata tersebut diarahkan kepada dirinya, maka kata yang imajiner tersebut lambat laun akan menjadi kata yang lebih realistik dan dekat dengan dirinya
  • 11.
  • 12.
  • 13. Menggapai keluarga bahagia 9 hukum alam yang dapat memperkaya kehidupan keluarga 1. Prinsip I : KOMITMEN (Hukum Angsa) 2. Prinsip II : MEMUJI (Hukum Kepiting) 3. Prinsip III : KOMUNIKASI (Hukum Ikan Paus) 4. Prinsip IV : KONSISTENSI (Hukum Kura-kura) 5. Prinsip V : DISIPLIN (Hukum Belalai Gajah) 6. Prinsip VI : RASA AMAN (Hukum Pohon Kayu Merah) 7. Prinsip VII : TANGGUNG JAWAB (Hukum Beruang) 8. Prinsip VIII : KESADARAN (Hukum Katak) 9. Prinsip IX : KEBEBASAN (Hukum Kutu)
  • 14. Prinsip I : KOMITMEN (Hukum Angsa) ”Angsa berkawan seumur hidup, meskipun ia bermigrasi ribuan mil, mereka selalu pulang karena keluarga adalah segalanya.” Hukum angsa adalah komitmen dan prioritas. Komitmen pada tujuan dari sebuah pernikahan. Kita perlu mengatakan komitmen total kita secara lebih sering dan betapa pentingnya anak-anak kita dibanding yang lainnya.
  • 15.
  • 16. Prinsip II : MEMUJI (Hukum Kepiting) ”Secara insting kepiting akan menarik ke bawah kepiting lainnya yang mencoba memanjat ke atas.” Analogi hukum kepiting terhadap perilaku manusia: akan berusaha untuk menjatuhkan orang lain itu baik secara fisik, verbal, atau secara tertulis, dengan mengkritik atau melakukan penilaian. Jadi, kita seharusnya memberi lebih banyak perhatian terhadap perilaku positif anak dibanding dengan perilaku negatifnya. Kebanyakan insting pengasuhan kita adalah untuk mengkritik, mengoreksi, menyalahkan, dan menghukum. Tahanlah insting untuk mengoreksi, munculkan insting untuk memuji.
  • 17. ‫ا‬‫ت‬ ْ‫ن‬‫ا‬‫م‬ِ‫ل‬ ِ‫ة‬َّ‫ن‬‫ا‬‫ج‬ْ‫ل‬‫ا‬ ِ‫ض‬‫ا‬‫ب‬‫ا‬‫ر‬ ِ‫ِف‬ ٍ‫ت‬ْ‫ي‬‫ا‬‫ب‬ِ‫ب‬ ٌ‫مي‬ِ‫ع‬‫ا‬‫ز‬ ‫َنا‬َ‫أ‬ْ‫ي‬‫ا‬‫ب‬ِ‫ب‬‫ا‬‫و‬ ‫ا‬ًّ‫ق‬ِ‫ح‬ُ‫م‬ ‫ا‬‫ن‬ ‫ا‬‫َك‬ ْ‫ن‬ ِ ‫ا‬‫ا‬‫و‬ ‫ا‬‫اء‬‫ا‬‫ر‬ِ‫م‬ْ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬‫ك‬‫ا‬‫ر‬ِ‫ط‬ ‫ا‬‫س‬‫ا‬‫و‬ ِ‫ِف‬ ٍ‫ت‬ ‫ا‬‫و‬ ‫ا‬ً‫ح‬ِ‫ز‬‫ا‬‫ا‬‫م‬ ‫ا‬‫ن‬‫ا‬‫َك‬ ْ‫ن‬ ِ ‫ا‬‫ا‬‫و‬ ‫ا‬‫ب‬ِ‫ذ‬‫ا‬‫ك‬ْ‫ال‬ ‫ا‬‫ك‬‫ا‬‫ر‬‫ا‬‫ت‬ ْ‫ن‬‫ا‬‫م‬ِ‫ل‬ ِ‫ة‬َّ‫ن‬‫ا‬‫ج‬ْ‫ل‬‫ا‬ْ‫ن‬‫ا‬‫م‬ِ‫ل‬ ِ‫ة‬َّ‫ن‬‫ا‬‫ج‬ْ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬‫َل‬ْ‫ع‬َ‫أ‬ ِ‫ِف‬ ٍ‫ت‬ْ‫ي‬‫ا‬‫ب‬ِ‫ب‬ُ‫ه‬‫ا‬‫ق‬ُ‫ل‬ُ‫خ‬ ‫ا‬‫ن‬ َّ‫س‬‫ا‬‫ح‬ (HR. Abu Daud no. 4800 dan dinyatakan hasan oleh Al-Albani dalam Shahih Al-Jami’ no. 1464)
  • 18. “Aku akan menjamin sebuah rumah di tepi surga bagi siapa saja yang meninggalkan perdebatan meskipun dia yang benar. Aku juga menjamin rumah di tengah surga bagi siapa saja yang meninggalkan kedustaan walaupun dia sedang bergurau. Dan aku juga menjamin rumah di surga yang paling tinggi bagi siapa saja yang berakhlak baik.” (HR. Abu Daud no. 4800 dan dinyatakan hasan oleh Al-Albani dalam Shahih Al-Jami’ no. 1464)
  • 19.
  • 20.
  • 21.
  • 22.
  • 23.
  • 24. Prinsip III : KOMUNIKASI (HUKUM IKAN PAUS) ”Nyanyian ikan paus akan mendorong satu sama lain dalam keluarga paus, dan mereka tidak pernah mengganggu satu sama lain.” Komunikasi dalam kelurga berkaitan dengan mendengarkan dan meringankan beban. Mendengarkan merupakan kunci komunikasi. Tanpanya keluarga tidak akan pernah menjadi tempat berbagi pembelajaran, keinginan, dan kepercayaan. Komunikasi yang positi dalam keluarga, mirip dengan pintu gerbang yang terbuka yang memungkinkan nilai-nilai diajarkan, kesenangan dibagikan, dan masalah dihadapi.
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28. Prinsip IV : KONSISTENSI (HUKUM KURA-KURA) ”Kura-kura menang karena ia tahu (dan memprioritaskan) ke mana ia harus pergi.” Dalam keluarga, kemantapan, konsistensi, dan ketekunan selalu menghasilkan kemenangan. Keluarga menjadikan pertandingan sebagai hal yang menyenangkan. Orang tua yang memiliki sikap seperti kura-kura (yang tahu arena pacuannya panjang), akan cenderung mengembangkan ketenangan dan kepercayaan yang membuat anak-anaknya merasa aman.
  • 29.
  • 30.
  • 31. 50% 30% 20% USIA 0 – 4 TAHUN USIA 5 – 8 TAHUN USIA 9 TAHUN KE ATAS Benjamin S. Bloom, dalam Stability and Change in Human Characteristic membuktikan bahwa 50% kemampuan belajar seseorang ditentukan dalam 4 tahun pertamanya. 30 % yang lainnya dikembangkan dalam usia ke delapan. Hal-hal lain yang seseorang pelajari sepanjang hidup akan dibangun di atas dasar tersebut. GOLDEN AGE
  • 32. HUBUNGAN OTAK KIRI – OTAK KANAN DENGAN PERKEMBANGAN USIA DALAM PROSES PEMBELAJARAN Menurut Tony Buzan 100% 50% USIA 0 8 12 60
  • 33.
  • 34. Prinsip V : DISIPLIN (HUKUM BELALAI GAJAH) ”Belalai gajah mampu mengangkat balok kayu seberat 250 kg atau mengambil seikat rumput, atau membelai lembut anaknya.” Cinta dalam keluarga bisa lembut dan menguatkan. Cinta tanpa disiplin bisa berbahaya dan merusak. Cinta juga jangan terlalu menuntut dan kaku. Dalam keluarga, marilah kita mencoba menjadi lunak dan baik terhadap satu sama lain, tapi benar-benar tegas dalam hal menjaga aturan dan melakukan yang benar.
  • 35.
  • 36. Prinsip VI : RASA AMAN (HUKUM POHON KAYU MERAH) ”Pohon kayu merah berakar pendek dan dangkal, namun mampu bersambungan dengan akar lain di rumpunnya.” Keluarga dengan akar hubungan yang sehat akan mampu melawan goncangan. Saling mendukung dalam keluarga, ungkapan cinta yang terbuka, kedekatan emosional yang konsisten, pembelajaran moral, akan membuat keluarga tetap berdiri tegak lurus, bahkan bila ada angin dan badai. Oleh kaarena itu, dukunglah anak-anak melalui hal-hal kecil, misal: hadir saat mereka bertanding, dsb.
  • 37. Prinsip VII : TANGGUNG JAWAB (HUKUM BERUANG) Hukum beruang adalah hukum tanggung jawab, yaitu mengambil tanggung jawab penuh dan lengkap bagi keluarga dan semua anak kita. Memprioritaskan peran pengasuhan kita dibanding peran lainnya, dan mengajarkan anak- anak dengan keteladanan. Melarikan diri dari tanggung jawab sehari-hari kepada anak-anak akan mengakibatkan hilangnya peluang mereka untuk menikmati masa kanak-kanak, kurangnya kepercayaan dan komunikasi mereka.
  • 38. Prinsip VIII : KESADARAN (HUKUM KATAK) ”Katak adalah binatang yang sangat mudah beradaptasi. Karena katak berdarah dingin, ia tidak bisa sensitif terhadap suhu air, sehingga ia tidak menyadari bahwa suhunya perlahan-lahan naik, bahkan ia merasa nyaman dan mengantuk. Ia tidak sadar dan tidak waspada.” Kesadaran adalah aset terbesar orang tua. Kurang kesadaran akan menjadikan masalah berubah menjadi lebih besar untuk ditangani.
  • 39.
  • 40. AREA KOMUNIKASI A : Area masalah pada anak / murid B : Area masalah pada orang tua / guru C : Area bebas masalah / kondisi siap belajar
  • 41. Prinsip IX : KEBEBASAN (HUKUM KUTU) ”Hukum kutu adalah jangan terlalu lama menyimpan dalam kotak atau memasang tutupnya terlalu rendah”. Hukum kutu adalah hukum pemberdayaan dan kebebasan. Kita sebagai orang tua tidak ada yang tahu potensi unik, penuh, dan individual dalam diri anak-anak kita. Sehingga menjadi tanggung jawab kita untuk membantu setiap anak menemukan siapa dirinya, apa yang mampu ia lakukan, dan ke mana ia mengarah.
  • 42.
  • 43. Bismillah … Ya Ilahi … HambaMu bermunajat kepadaMu dengan penghambaan yang mendalam HambaMu bermunajat sebab tahu ada yang hamba pertanggungjawabkan kelak di hadapanMu HambaMu bermunajat sebab tahu ada makhlukMu yang Kau titipkan pada hamba HambaMu bermunajat sebab tahu anak-anak hamba adalah amanahMu
  • 44. Ilahi, Peliharalah tangan hamba untuk selama-lamanya pabila tangan ini tidak untuk memukul amanahMu sungguh mereka hadir dalam keinginan untuk tahu bukan untuk kenakalannya Jagalah mata hamba untuk selama-lamanya pabila dengan mata ini akan selalu membuat mereka teduh hati amanahMu Harumkan tutur kata hamba untuk selama-lamanya serta jauhkan hamba dari perkataan yang setiap detik mendamprat, membentak, bahkan memberi sumpah serapah kepada amanahMu padahal mereka ada dengan rasa ingin diperhatikan bukan kebiadaban
  • 45. Ya Ilahi … hari ini hambaMu tahu banyak cara untuk membuat bahagia amanahMu hambaMu tahu banyak yang harus hamba lakukan sebagai orangtua pengemban amanah Ya Ilahi … berikan kekuatan sabar pada hamba mampu melejitkan kemampuan anak hamba dengan memberi samudera kesempatan untuk kreatif dengan kebebasan angin untuk cerdas dengan suguhkan kelapangan langit untuk sukses dunia akhirat mampu memberi kebahagiaan dan kedamaian kepada orangtuanya selama masih hidup menjadi pohon teduh yang menaungi kubur kedua orang tuanya dengan wewangian doa yang tulus dari anak yang shaleh.. makhluk yang bermanfaat buat orang banyak menjadi makhluk yang punya percaya diri menjadi makhluk yang mampu menyelesaikan masalah menjadi makhluk yang ber-akhlakul karimah menjadi makhluk yang setia sampai mati memegang teguh agamanya Amien ya robbal alamien