SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  26
ADAB MENUNTUT ILMU 
Panduan bagi pembelajar sejati 
Frenky Suseno Manik
Menurut 
Imam Syafi’i 
Ada 
Adab menuntut ilmu :
IKHLAS 
1
“Siapa menuntut ilmu untuk meraih 
kebahagiaan negeri akhirat; ia akan 
beruntung meraih kemuliaan dari 
Allah yang Maha Pemberi Petunjuk; 
Maka dia pun akan meraih kebaikan 
yang berasal dari hamba-Nya”
perbuatan DOSA 
2
“Aku mengadu kepada Waki’ tentang 
kelemahan hafalanku; ia pun memberikan 
nasehat agar aku meninggalkan maksiat; 
Ia memberitahuku pula bahwa ilmu itu 
cahaya; dan cahaya Allah tidak diberikan 
kepada orang yang maksiat.”
sejak DINI 3
“Siapa yang kehilangan waktu belajar 
pada waktu mudanya; takbirkan dia 
empat kali; anggap saja ia sudah 
mati. Seorang pemuda akan berarti 
apabila ia berilmu dan bertaqwa; Jika 
dua hal itu tiada, pemuda pun tak 
bermakna lagi.”
DIPELAJARI 
4
“Ilmu itu bagaikan binatang buruan, dan 
menulis adalah pengikatnya; ikatlah 
buruanmu dengan tali yang kuat; Sebab 
diantara bentuk kebodohan, engkau 
memburu seekor rusa; lalu kau biarkan 
rusa itu bebas begitu saja.”
Sabar Dibimbing 5
“Sabarlah dengan sikap guru yang terasa pahit 
di hatimu; sebab kegagalan itu disebabkan 
meninggalkan guru. Barangsiapa yang tak 
mau merasakan pahitnya menuntut ilmu 
sesaat; sepanjang hidupnya ia akan menjadi 
orang hina karena kebodohannya.”
Manejemen 
waktu 
yang baik. 
6
“Takkan ada seorang 
pun yang akan 
mencapai seluruh ilmu; 
takkan ada, meskipun 
ia terus berusaha seribu 
tahun lamanya. 
Sesungguhnya ilmu itu 
bagaikan lautan yang 
sangat dalam, sebab itu 
ambilah semua yang 
terbaik dari ilmu yang 
ada.”
7 
Menikmat i 
ILMU YANG DIPELAJARI
“Malam-malamku untuk mempelajari ilmu terasa 
lebih indah daripada bersentuhan dengan wanita 
cantik dan aroma parfum. Mata penaku yang tertuang 
dalam lembaran-lembaran kertasku lebih nikmat 
daripada bercinta dan bercumbu. Menepuk debu-debu 
yang menempel di lembaran-lembaran kertasku lebih 
indah suaranya daripada tepukan rebana gadis jelita.”
8
“Bergaullah dengan orang-orang berilmu dan 
bertemanlah dengan orang-orang saleh diantara 
mereka; sebab berteman dengan mereka sangat 
bermanfaat dan bergaul dengan mereka akan 
membawa keuntungan. Janganlah kau merendahkan 
mereka dengan pandanganmu; sebab mereka seperti 
bintang yang memberi petunjuk, tak ada bintang 
yang seperti mereka.”
MENGEMBARA 9
“Mengembaralah! Engkau akan mendapat sahabat-sahabat 
pengganti sahabat-sahabat yang ditinggalkan. Bekerja 
keraslah, karena kelezatan hidup adalah dalam bekerja 
keras. Saya berpendapat bahwa air jika tetap di suatu 
tempat, ia akan busuk. Jika ia mengalir barulah ia bersih, dan 
kalau tidak mengalir akan menjadi kotor. Singa, jika tidak 
keluar dari sarangnya, ia tak akan dapat makan. Anak panah 
jika tak meluncur dari busurnya ia takkan mengena.”
10 
Orang lain.
“Jika Anda benar-benar memiliki ilmu dan 
pemahaman tentang ikhtilaf ulama dulu dan 
sekarang. Maka hadapilah lawan diskusimu 
dengan tenang dan bijak; jangan sombong 
dan keras kepala.”
11 
dengan ilmunya.
“Setiap aku mendapat pelajaran dari masa, 
setiap itu pula aku tahu segala kekurangan 
akalku. Setiap ilmuku bertambah, setiap itu 
pula bertambah pengetahuanku akan 
kebodohanku.”
Demikianlah adab mencari ilmu rumusan 
Imam Syafii rahimahullah,
yang kiranya bisa dijadikan 
panduan oleh kita sebagai

Contenu connexe

Tendances

Motivasi dakwah 2
Motivasi dakwah 2Motivasi dakwah 2
Motivasi dakwah 2
Aziz Abdul
 
Apa itu mukjizat
Apa itu mukjizatApa itu mukjizat
Apa itu mukjizat
sue2217
 
Tarikh tasyri
Tarikh tasyriTarikh tasyri
Tarikh tasyri
ibn3ula
 
Al qiyadah wal jundiyah
Al qiyadah wal jundiyahAl qiyadah wal jundiyah
Al qiyadah wal jundiyah
Abdul Hakim
 
KEPEMIMPINAN RASULULLAH
KEPEMIMPINAN RASULULLAHKEPEMIMPINAN RASULULLAH
KEPEMIMPINAN RASULULLAH
andri zulfikar
 

Tendances (20)

Adab menuntut ilmu
Adab  menuntut ilmuAdab  menuntut ilmu
Adab menuntut ilmu
 
Teknik menghafaz al quran
Teknik menghafaz al quranTeknik menghafaz al quran
Teknik menghafaz al quran
 
Surat at tin
Surat at tinSurat at tin
Surat at tin
 
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahRiya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
 
Motivasi dakwah 2
Motivasi dakwah 2Motivasi dakwah 2
Motivasi dakwah 2
 
Keutamaan Membaca al Qur’an
Keutamaan Membaca al Qur’anKeutamaan Membaca al Qur’an
Keutamaan Membaca al Qur’an
 
Surat al maun
Surat al maunSurat al maun
Surat al maun
 
MENUNTUT ILMU
MENUNTUT ILMUMENUNTUT ILMU
MENUNTUT ILMU
 
Apa itu mukjizat
Apa itu mukjizatApa itu mukjizat
Apa itu mukjizat
 
Konsep Akhlak
Konsep AkhlakKonsep Akhlak
Konsep Akhlak
 
Power point agama islam
Power point agama islamPower point agama islam
Power point agama islam
 
Nabi-Nabi Ulul Azmi
Nabi-Nabi Ulul AzmiNabi-Nabi Ulul Azmi
Nabi-Nabi Ulul Azmi
 
Etika Imam dan Bilal
Etika Imam dan BilalEtika Imam dan Bilal
Etika Imam dan Bilal
 
Tarikh tasyri
Tarikh tasyriTarikh tasyri
Tarikh tasyri
 
Al qiyadah wal jundiyah
Al qiyadah wal jundiyahAl qiyadah wal jundiyah
Al qiyadah wal jundiyah
 
Kepentingan sifat ikhlas dalam ibadah dan beramal
Kepentingan sifat  ikhlas dalam ibadah dan beramalKepentingan sifat  ikhlas dalam ibadah dan beramal
Kepentingan sifat ikhlas dalam ibadah dan beramal
 
KEPEMIMPINAN RASULULLAH
KEPEMIMPINAN RASULULLAHKEPEMIMPINAN RASULULLAH
KEPEMIMPINAN RASULULLAH
 
Kepentingan Sifat-Sifat Terpuji (Mahmudah) Dalam Diri Seseorang
Kepentingan Sifat-Sifat Terpuji (Mahmudah) Dalam Diri SeseorangKepentingan Sifat-Sifat Terpuji (Mahmudah) Dalam Diri Seseorang
Kepentingan Sifat-Sifat Terpuji (Mahmudah) Dalam Diri Seseorang
 
Ppt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Ppt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih muliaPpt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Ppt rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
 
PPT Jenazah
PPT Jenazah PPT Jenazah
PPT Jenazah
 

En vedette

15 adab-menuntut-ilmu-baru
15 adab-menuntut-ilmu-baru15 adab-menuntut-ilmu-baru
15 adab-menuntut-ilmu-baru
katrokxx
 
Adab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmuAdab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmu
fardzli71
 
Adab adab menuntut ilmu
Adab adab menuntut ilmuAdab adab menuntut ilmu
Adab adab menuntut ilmu
ozaiton
 
15 adab-menuntut-ilmu-baru
15 adab-menuntut-ilmu-baru15 adab-menuntut-ilmu-baru
15 adab-menuntut-ilmu-baru
katrokxx
 
Tingkah laku di dalam kelas
Tingkah laku di dalam kelasTingkah laku di dalam kelas
Tingkah laku di dalam kelas
dalilah
 
Amalan Khurafat Masyarakat Melayu
Amalan Khurafat Masyarakat MelayuAmalan Khurafat Masyarakat Melayu
Amalan Khurafat Masyarakat Melayu
Zul Fikri
 

En vedette (20)

15 adab-menuntut-ilmu-baru
15 adab-menuntut-ilmu-baru15 adab-menuntut-ilmu-baru
15 adab-menuntut-ilmu-baru
 
Adab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmuAdab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmu
 
Adab-adab menuntut ilmu
Adab-adab menuntut ilmuAdab-adab menuntut ilmu
Adab-adab menuntut ilmu
 
Adab adab menuntut ilmu
Adab adab menuntut ilmuAdab adab menuntut ilmu
Adab adab menuntut ilmu
 
Adab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmuAdab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmu
 
15 adab-menuntut-ilmu-baru
15 adab-menuntut-ilmu-baru15 adab-menuntut-ilmu-baru
15 adab-menuntut-ilmu-baru
 
Power point hadits menuntut ilmu
Power point hadits menuntut ilmuPower point hadits menuntut ilmu
Power point hadits menuntut ilmu
 
MEMBURU KEBERKATAN ILMU
MEMBURU KEBERKATAN ILMUMEMBURU KEBERKATAN ILMU
MEMBURU KEBERKATAN ILMU
 
pendidikan islam tingkatan 1_Adab menuntut ilmu
pendidikan islam tingkatan 1_Adab  menuntut ilmupendidikan islam tingkatan 1_Adab  menuntut ilmu
pendidikan islam tingkatan 1_Adab menuntut ilmu
 
Imam Syafie
Imam SyafieImam Syafie
Imam Syafie
 
Alghazali
AlghazaliAlghazali
Alghazali
 
Menuntut ilmu
Menuntut ilmuMenuntut ilmu
Menuntut ilmu
 
Istiqomah Meraih Jaminan Kebahagiaan Hakiki
Istiqomah Meraih Jaminan Kebahagiaan HakikiIstiqomah Meraih Jaminan Kebahagiaan Hakiki
Istiqomah Meraih Jaminan Kebahagiaan Hakiki
 
Tingkah laku di dalam kelas
Tingkah laku di dalam kelasTingkah laku di dalam kelas
Tingkah laku di dalam kelas
 
Akhlak terhadap teman dan adikelas
Akhlak terhadap teman dan adikelasAkhlak terhadap teman dan adikelas
Akhlak terhadap teman dan adikelas
 
Adab belajar mengikut imam al ghazali
Adab belajar mengikut imam al ghazaliAdab belajar mengikut imam al ghazali
Adab belajar mengikut imam al ghazali
 
PENGARUH YANG MEROSAKKAN PEMIKIRAN MUSLIM
PENGARUH YANG MEROSAKKAN PEMIKIRAN MUSLIMPENGARUH YANG MEROSAKKAN PEMIKIRAN MUSLIM
PENGARUH YANG MEROSAKKAN PEMIKIRAN MUSLIM
 
Amalan Khurafat Masyarakat Melayu
Amalan Khurafat Masyarakat MelayuAmalan Khurafat Masyarakat Melayu
Amalan Khurafat Masyarakat Melayu
 
Amanah dalam pekerjaan
Amanah dalam pekerjaanAmanah dalam pekerjaan
Amanah dalam pekerjaan
 
Bekerja itu ibadah
Bekerja itu ibadahBekerja itu ibadah
Bekerja itu ibadah
 

Plus de Frenky Suseno Manik

Plus de Frenky Suseno Manik (20)

Al Qur'an Tidak Layak Dibandingkan dengan Gagasan Manusia
Al Qur'an Tidak Layak Dibandingkan dengan Gagasan ManusiaAl Qur'an Tidak Layak Dibandingkan dengan Gagasan Manusia
Al Qur'an Tidak Layak Dibandingkan dengan Gagasan Manusia
 
KALAU MEMANG TIDAK MAU, SELALU ADA ALASAN; JIKA KEINGINAN KUAT SELALU ADA JALAN
KALAU MEMANG TIDAK MAU, SELALU ADA ALASAN; JIKA KEINGINAN KUAT SELALU ADA JALANKALAU MEMANG TIDAK MAU, SELALU ADA ALASAN; JIKA KEINGINAN KUAT SELALU ADA JALAN
KALAU MEMANG TIDAK MAU, SELALU ADA ALASAN; JIKA KEINGINAN KUAT SELALU ADA JALAN
 
SEBAB KEBINASAAN UMAT
SEBAB KEBINASAAN UMATSEBAB KEBINASAAN UMAT
SEBAB KEBINASAAN UMAT
 
KIAT MENGHADAPI UJIAN
KIAT MENGHADAPI UJIANKIAT MENGHADAPI UJIAN
KIAT MENGHADAPI UJIAN
 
MERAIH TAKWA
MERAIH TAKWAMERAIH TAKWA
MERAIH TAKWA
 
DOSA MENGUNDANG BENCANA
DOSA MENGUNDANG BENCANADOSA MENGUNDANG BENCANA
DOSA MENGUNDANG BENCANA
 
Analisis Penilaian Hasil Belajar
Analisis Penilaian Hasil BelajarAnalisis Penilaian Hasil Belajar
Analisis Penilaian Hasil Belajar
 
Penyebab Hancurnya Agama
Penyebab Hancurnya AgamaPenyebab Hancurnya Agama
Penyebab Hancurnya Agama
 
BUAH AMAL SHOLEH
BUAH AMAL SHOLEHBUAH AMAL SHOLEH
BUAH AMAL SHOLEH
 
PERINTAH ALLAH ADALAH UJIAN KEIMANAN
PERINTAH ALLAH ADALAH UJIAN KEIMANANPERINTAH ALLAH ADALAH UJIAN KEIMANAN
PERINTAH ALLAH ADALAH UJIAN KEIMANAN
 
Empat Kriteria Anak yang Sholeh
Empat Kriteria Anak yang SholehEmpat Kriteria Anak yang Sholeh
Empat Kriteria Anak yang Sholeh
 
Empat Sikap Terhadap Syariat
Empat Sikap Terhadap Syariat Empat Sikap Terhadap Syariat
Empat Sikap Terhadap Syariat
 
BAHAYA MENGGUNAKAN HARTA HARAM
BAHAYA MENGGUNAKAN HARTA HARAMBAHAYA MENGGUNAKAN HARTA HARAM
BAHAYA MENGGUNAKAN HARTA HARAM
 
WASPADAI UPAYA PEMISAHAN PAPUA!
WASPADAI UPAYA PEMISAHAN PAPUA!WASPADAI UPAYA PEMISAHAN PAPUA!
WASPADAI UPAYA PEMISAHAN PAPUA!
 
AWAS, VIRUS LGBT MENGANCAM UMAT!
AWAS, VIRUS LGBT MENGANCAM UMAT!AWAS, VIRUS LGBT MENGANCAM UMAT!
AWAS, VIRUS LGBT MENGANCAM UMAT!
 
DIUSIR RASULULLAH PADA HARI AKHIR
DIUSIR RASULULLAH PADA HARI AKHIRDIUSIR RASULULLAH PADA HARI AKHIR
DIUSIR RASULULLAH PADA HARI AKHIR
 
'BOM THAMRIN' MERUGIKAN ISLAM DAN KAUM MUSLIMIN
'BOM THAMRIN' MERUGIKAN ISLAM DAN KAUM MUSLIMIN'BOM THAMRIN' MERUGIKAN ISLAM DAN KAUM MUSLIMIN
'BOM THAMRIN' MERUGIKAN ISLAM DAN KAUM MUSLIMIN
 
MENCONTEK SAAT UJIAN
MENCONTEK SAAT UJIANMENCONTEK SAAT UJIAN
MENCONTEK SAAT UJIAN
 
Taubatnya Seorang Ahli Maksiat
Taubatnya Seorang Ahli MaksiatTaubatnya Seorang Ahli Maksiat
Taubatnya Seorang Ahli Maksiat
 
Taubat Seorang Ahli Maksiat
Taubat Seorang Ahli MaksiatTaubat Seorang Ahli Maksiat
Taubat Seorang Ahli Maksiat
 

Dernier

Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 

Dernier (20)

PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 

Adab Menuntut Ilmu Menurut Imam Syafi'i

  • 1. ADAB MENUNTUT ILMU Panduan bagi pembelajar sejati Frenky Suseno Manik
  • 2. Menurut Imam Syafi’i Ada Adab menuntut ilmu :
  • 4. “Siapa menuntut ilmu untuk meraih kebahagiaan negeri akhirat; ia akan beruntung meraih kemuliaan dari Allah yang Maha Pemberi Petunjuk; Maka dia pun akan meraih kebaikan yang berasal dari hamba-Nya”
  • 6. “Aku mengadu kepada Waki’ tentang kelemahan hafalanku; ia pun memberikan nasehat agar aku meninggalkan maksiat; Ia memberitahuku pula bahwa ilmu itu cahaya; dan cahaya Allah tidak diberikan kepada orang yang maksiat.”
  • 8. “Siapa yang kehilangan waktu belajar pada waktu mudanya; takbirkan dia empat kali; anggap saja ia sudah mati. Seorang pemuda akan berarti apabila ia berilmu dan bertaqwa; Jika dua hal itu tiada, pemuda pun tak bermakna lagi.”
  • 10. “Ilmu itu bagaikan binatang buruan, dan menulis adalah pengikatnya; ikatlah buruanmu dengan tali yang kuat; Sebab diantara bentuk kebodohan, engkau memburu seekor rusa; lalu kau biarkan rusa itu bebas begitu saja.”
  • 12. “Sabarlah dengan sikap guru yang terasa pahit di hatimu; sebab kegagalan itu disebabkan meninggalkan guru. Barangsiapa yang tak mau merasakan pahitnya menuntut ilmu sesaat; sepanjang hidupnya ia akan menjadi orang hina karena kebodohannya.”
  • 14. “Takkan ada seorang pun yang akan mencapai seluruh ilmu; takkan ada, meskipun ia terus berusaha seribu tahun lamanya. Sesungguhnya ilmu itu bagaikan lautan yang sangat dalam, sebab itu ambilah semua yang terbaik dari ilmu yang ada.”
  • 15. 7 Menikmat i ILMU YANG DIPELAJARI
  • 16. “Malam-malamku untuk mempelajari ilmu terasa lebih indah daripada bersentuhan dengan wanita cantik dan aroma parfum. Mata penaku yang tertuang dalam lembaran-lembaran kertasku lebih nikmat daripada bercinta dan bercumbu. Menepuk debu-debu yang menempel di lembaran-lembaran kertasku lebih indah suaranya daripada tepukan rebana gadis jelita.”
  • 17. 8
  • 18. “Bergaullah dengan orang-orang berilmu dan bertemanlah dengan orang-orang saleh diantara mereka; sebab berteman dengan mereka sangat bermanfaat dan bergaul dengan mereka akan membawa keuntungan. Janganlah kau merendahkan mereka dengan pandanganmu; sebab mereka seperti bintang yang memberi petunjuk, tak ada bintang yang seperti mereka.”
  • 20. “Mengembaralah! Engkau akan mendapat sahabat-sahabat pengganti sahabat-sahabat yang ditinggalkan. Bekerja keraslah, karena kelezatan hidup adalah dalam bekerja keras. Saya berpendapat bahwa air jika tetap di suatu tempat, ia akan busuk. Jika ia mengalir barulah ia bersih, dan kalau tidak mengalir akan menjadi kotor. Singa, jika tidak keluar dari sarangnya, ia tak akan dapat makan. Anak panah jika tak meluncur dari busurnya ia takkan mengena.”
  • 22. “Jika Anda benar-benar memiliki ilmu dan pemahaman tentang ikhtilaf ulama dulu dan sekarang. Maka hadapilah lawan diskusimu dengan tenang dan bijak; jangan sombong dan keras kepala.”
  • 24. “Setiap aku mendapat pelajaran dari masa, setiap itu pula aku tahu segala kekurangan akalku. Setiap ilmuku bertambah, setiap itu pula bertambah pengetahuanku akan kebodohanku.”
  • 25. Demikianlah adab mencari ilmu rumusan Imam Syafii rahimahullah,
  • 26. yang kiranya bisa dijadikan panduan oleh kita sebagai