SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  6
Télécharger pour lire hors ligne
BAB V

 MATAHARI TERBIT DARI BARAT DAN TAUBATNYA IBLIS


  1. Dunia gelap gulita (Beguwung)

         Beguwung itu terjadi setelah wafatnya Nabi Isa as,

    yang dinamakan beguwung yaitu dunia gelap gulita yang

    terjadi selama satu hari 2 malam, matahari tidak muncul,

    yang pertama kali mengetahui adalah orang yang ahli

    Tahajjud, lalu mereka membangunkan para tetangganya

    untuk memberitahukan adanya beguwung, pada saat

    terjadi seperti ini, manusia saling bertangisan, saling bingung

    dan mengungsi ke masjid-masjid memohon kepada Allah

    karena mengetahui akan menghadapi kiamat.

  2. Matahari Terbit dari Barat dan Tertutupnya Pintu

Taubat

         Setelah ada beguwung tersebut bulan dan matahari

    berkumpul pada satu tempat di bawah Arasy dan bersujud ,,

    kepada Allah SWT. setelah sampai satu hari dua malam,

    matahari dan bulan mendapat perintah dari Allah Yang

    Maha Agung agar muncul bersamaan dari arah barat dan


                                        http://www.kanam21.co.cc
diiringi dengan adanya suara tanpa rupa dari angkasa yang

  berkata:

                         ‫اَﻻَاِنﱠ اﻟﺴﻤﺲ ﻗَﺪ طَﻠَﻌﺖْ ﻣﻦ اﻟﻤﻐﺮب‬
                         ِ ِ َْْ َ ِ َ ْ َ ْ‫ﱠ‬
     "Lihatlah sungguh matahari telah terbit dari barat.''

  Mendengar suara seperti itu orang-orang sedunia

  menoleh ke barat semua, ternyata matahari telah

  merafak (naik) dari arah barat menuju ke arah timur

  melihat kejadian seperti ini, penghuni langit dan bumi

  menjadi gempar dan saling bertangisan. Semua orang

  baru menyaksikan dengan mata kepala sendiri atas

  kebenaran dan kekuasaan Dzat Yang Maha Agung.

  Setelah matahari sampai di tengah-tengah (waktu

  dhuhur) lalu kembali lagi ke arah barat masuk

  menuju pintu taubat, lalu pintu taubat tertutup,

  tertutupnya pada waktu maghrib. Setelah kejadian

  tersebut setiap pagi hari matahari terbit dari timur

  seperti biasanya, sejak mulai ada kejadian seperti ini

  umur dunia tinggal beberapa hari lagi.


3. Berimannya Orang Kafir dan Bertaubatnya Iblis



                                    http://www.kanam21.co.cc
Mulai saat matahari terbit dari barat tersebut banyak

orang-orang kafir yang beriman kepada Allah SWT. orang-

orang yang keras hatinya juga banyak yang bertaubat dan

memperbanyak amal kebajikan, tapi semua itu sudah

terlambat dan tidak berguna sama sekali bagi dirinya

karena pintu taubat yang telah beribu-ribu tahun

dibuka, pada waktu itu sudah tertutup dan tidak akan

dibuka lagi.

   Begitu juga Iblis Laknatullah, mulai hari itu menangis

dan bersujud kepada Allah SWT. sambil menyesali

perbuatannya dan berjanji akan melaksanakan perintah-

perintah Allah, ia tidak bangun dari sujudnya sampai

datangnya hari kiamat, waqila sampai masa keluarnya

Dabbah yang barnama Sahab, namun taubat Iblis tidak

diterima oleh Allah SWT. karena Allah Maha Adil telah

mendatangkan janjinya yang telah lalu.

   Walhasil, mulai dari hari keluarnya matahari dari barat

tadi, semua makhluk hanya berdiam diri menunggu keadilan

Allah, dalam angan-angannya tidak ada yang dihadapi

kecuali hanya siang atau malam, dunia yang megah ini telah

diterjang oleh ampuhnya qudrat Allah SWT. sehingga hanya

                                  http://www.kanam21.co.cc
dalam sekejap mata saja dunia yang megah tadi bisa hancur

   luluh.

        Sebagaimana firman Allah SWT. dalam surat Al-An'am

ayat 158:

    ‫ﯾ َﺎء ﺗِ ﻲ ﺑَﻌ ﺾ ا َﯾ َﺎت ر ﺑ ﱢﻚ ﻻَ ﯾ َﻨْ ﻔَﻊ ﻧ َﻔْ ﺴ ﺎ اِﯾْ ﻤ ﺎﻧِﮭَ ﺎ ﻟ َﻢ‬
    ْ            َ        ً        ُ           َ َ ِ           ُ ْ        ْ        ‫ﯾَﻮ م‬
                                                                                   َ ْ
         ‫ا َﻣ ﻨ َﺖْ ﻣ ﻦْ ﻗَﺒْ ﻞ ا َو ﻛ ﺴ ﺒ َﺖْ ﻗِﻲ ا ِﯾْ ﻤ ﺎ ﻧِﮭَ ﺎ ﺧ ﯿْ ﺮ اﻗ ُﻞ‬
         ِ ً َ                   َ                َ َ ْ ُ           ِ       َ          ُ
                                                                                    ْ‫ﺗ َﻜ ﻦ‬
                                                     ‫اﻧْ ﺘ َﻈ ﺮ واا ِﻧ ﱠﺎ ﻣ ﻨْ ﺘ َﻈ ﺮ ون‬
                                                     َ ُ ِ ُ                  ُ ِ
            "Yaitu hari dimana datang sebagian tanda-tanda

   kekuasaan         Tuhanmu,         tidaklah       bermanfaat           lagi     iman

   seseorang bagi dirinya sendiri yang belum beriman sebelum

   itu, atau dia (belum) mengusahakan kebaikan dalam masa

   imannya. Katakanlah: "Tunggulah olehmu sesungguhnya

   kamipun menunggu (pula)." (QS. Al-An'am: 158)


 4. Matinya Iblis Laknatullah

        Pada akhirnya nanti, apabila iblis terlaknat telah

   sampai waktunya mengalami ajal, Allah memerintahkan

   Malaikat Izrail untuk mencabut nyawanya. Malaikat

   Izrail lalu menemui Iblis dengan memakai pakaian

   haibah beserta Malaikat Zabaniyah (juru siksa neraka).


                                                     http://www.kanam21.co.cc
Malaikat Izrail melotot pada Iblis seraya berkata: "Hai

Khabits! hai syetan yang terlaknat, pada hari ini aku akan

mencabut nyawamu, sudah berapa tahun umurmu dan telah

berapa banyak orang yang telah engkau sesatkan."

   Saking terkejutnya Iblis, seketika itu juga iblis lalu

berlari ke arah timur, sampai di ujung timur Malaikat

Izrail telah berada di itu sambil melotot kepadanya, iblis

lalu berlari ke arah barat dan Malaikat Izrail juga telah

berada di ujung barat, Iblis merasa putus asa lalu berdiri

di tengah-tengah dunia tepat di makam Nabi Adam as., iblis

merasa kesal sekali pada Nabi Adam, karena waktu Iblis

termasuk golongan makhluk yang mulia dan diperintah

oleh Allah untuk bersujud kepada Nabi Adam, ia

membangkang sambil menyombongkan asal kejadiannya,

sehingga ia termasuk golongan orang-orang yang celaka

(durhaka). Iblis lalu berkata di makam Nabi Adam as: "Hai

Adam! karena engkau aku dilaknati dan sebab engkau aku

ditolak." Lalu iblis berkata pada Izrail: "Hai Malaikat Maut!

minuman apa yang akan engkau minumkan padaku dan

dengan siksa yang mana engkau akan mencabut nyawaku."

   Malaikat Izrail menjawab: "Dengan minuman neraka

                                    http://www.kanam21.co.cc
Lazha dan Sa'ir" Iblis lalu jatuh tersungkur hingga

sampai pada bumi dimana ia diturunkan, sampai disitu

iblis dihujani dengan tombak oleh Malaikat Zabaniyah,

dan akhirnya mengalami sakaratul maut. Pedihnya

sakaratul   maut   yang   dirasakan   manusia       dan      jin

menjadi satu pada iblis yang terlaknat, maka tamatlah

riwayat iblis




                                  http://www.kanam21.co.cc

Contenu connexe

Tendances

Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan SolusinyaKerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan SolusinyaErwin Wahyu
 
3 sungai pembersih dosa
3 sungai pembersih dosa3 sungai pembersih dosa
3 sungai pembersih dosaSai Nudin
 
Ayat ayat bersyukur
Ayat ayat bersyukurAyat ayat bersyukur
Ayat ayat bersyukurHelmon Chan
 
Bacaan Dalam Solat 1. Doa Iftitah
Bacaan Dalam Solat 1. Doa IftitahBacaan Dalam Solat 1. Doa Iftitah
Bacaan Dalam Solat 1. Doa IftitahBicara Ilmu
 
Identitas iblis
Identitas iblisIdentitas iblis
Identitas iblisusa_bdg
 
HIKMAH MAULID NABI SAW /TIADA BID'AH DISANA .
HIKMAH MAULID NABI SAW /TIADA BID'AH DISANA .HIKMAH MAULID NABI SAW /TIADA BID'AH DISANA .
HIKMAH MAULID NABI SAW /TIADA BID'AH DISANA .Moh Rif'an
 
Kisah penuh nabi musa ingin melihat allah
Kisah penuh nabi musa ingin melihat allahKisah penuh nabi musa ingin melihat allah
Kisah penuh nabi musa ingin melihat allahMohd Rahimi Jorani
 
Beriman kepada malaikat edited 2
Beriman kepada malaikat edited 2Beriman kepada malaikat edited 2
Beriman kepada malaikat edited 2Ay Ay
 
Tanda tanda kematian
Tanda tanda kematianTanda tanda kematian
Tanda tanda kematianAzmi Cole
 

Tendances (17)

Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan SolusinyaKerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
 
3 sungai pembersih dosa
3 sungai pembersih dosa3 sungai pembersih dosa
3 sungai pembersih dosa
 
Syukur nikmat
Syukur nikmatSyukur nikmat
Syukur nikmat
 
Ayat ayat bersyukur
Ayat ayat bersyukurAyat ayat bersyukur
Ayat ayat bersyukur
 
Bacaan Dalam Solat 1. Doa Iftitah
Bacaan Dalam Solat 1. Doa IftitahBacaan Dalam Solat 1. Doa Iftitah
Bacaan Dalam Solat 1. Doa Iftitah
 
Identitas iblis
Identitas iblisIdentitas iblis
Identitas iblis
 
Maksud bacaan dalam solat
Maksud bacaan dalam solatMaksud bacaan dalam solat
Maksud bacaan dalam solat
 
HIKMAH MAULID NABI SAW /TIADA BID'AH DISANA .
HIKMAH MAULID NABI SAW /TIADA BID'AH DISANA .HIKMAH MAULID NABI SAW /TIADA BID'AH DISANA .
HIKMAH MAULID NABI SAW /TIADA BID'AH DISANA .
 
Lailatul qodar
Lailatul qodarLailatul qodar
Lailatul qodar
 
Seruan dan peringatan allah ta'ala
Seruan dan peringatan allah ta'alaSeruan dan peringatan allah ta'ala
Seruan dan peringatan allah ta'ala
 
Allah Tujuan kita
Allah Tujuan kitaAllah Tujuan kita
Allah Tujuan kita
 
Kisah penuh nabi musa ingin melihat allah
Kisah penuh nabi musa ingin melihat allahKisah penuh nabi musa ingin melihat allah
Kisah penuh nabi musa ingin melihat allah
 
Jalan Lurus
Jalan LurusJalan Lurus
Jalan Lurus
 
Beriman kepada malaikat edited 2
Beriman kepada malaikat edited 2Beriman kepada malaikat edited 2
Beriman kepada malaikat edited 2
 
Tanda tanda kematian
Tanda tanda kematianTanda tanda kematian
Tanda tanda kematian
 
Pernikahan dalam Islam
Pernikahan dalam IslamPernikahan dalam Islam
Pernikahan dalam Islam
 
Tanya jawab kitab takdir
Tanya jawab kitab takdirTanya jawab kitab takdir
Tanya jawab kitab takdir
 

En vedette

10 yleisintä hakukoneoptimointivirhettä
10 yleisintä hakukoneoptimointivirhettä10 yleisintä hakukoneoptimointivirhettä
10 yleisintä hakukoneoptimointivirhettäMarkus Ossi
 
Trerätters middag
Trerätters middagTrerätters middag
Trerätters middagsar0078
 
Milletvekillerine Gönderilen Sorunların Çözümüne Yönelik Bilgier
Milletvekillerine Gönderilen Sorunların Çözümüne Yönelik BilgierMilletvekillerine Gönderilen Sorunların Çözümüne Yönelik Bilgier
Milletvekillerine Gönderilen Sorunların Çözümüne Yönelik BilgierYunus Emre
 
Article 12 (RA 8371)
Article 12 (RA 8371)Article 12 (RA 8371)
Article 12 (RA 8371)iamjcberboso
 
Socialseek for Brands
Socialseek for BrandsSocialseek for Brands
Socialseek for Brandssensidea
 
Presentazione aniu a4
Presentazione aniu a4Presentazione aniu a4
Presentazione aniu a4jdgroup
 
HISTORIA DE ESPAÑA VOCABULARIO 2
HISTORIA DE ESPAÑA VOCABULARIO 2HISTORIA DE ESPAÑA VOCABULARIO 2
HISTORIA DE ESPAÑA VOCABULARIO 2joaquin calzado
 
Apresentação1
Apresentação1Apresentação1
Apresentação1wmg147
 
Vostupag (izabel carvalho) BPLanHouses Recife
Vostupag (izabel carvalho) BPLanHouses RecifeVostupag (izabel carvalho) BPLanHouses Recife
Vostupag (izabel carvalho) BPLanHouses RecifeBate Papo com Lan Houses
 

En vedette (18)

10 yleisintä hakukoneoptimointivirhettä
10 yleisintä hakukoneoptimointivirhettä10 yleisintä hakukoneoptimointivirhettä
10 yleisintä hakukoneoptimointivirhettä
 
Trerätters middag
Trerätters middagTrerätters middag
Trerätters middag
 
дневник отряда юид вп сош
дневник отряда юид вп сошдневник отряда юид вп сош
дневник отряда юид вп сош
 
Voordekunst
VoordekunstVoordekunst
Voordekunst
 
Ekim2012drama
Ekim2012dramaEkim2012drama
Ekim2012drama
 
Assieme
AssiemeAssieme
Assieme
 
Por voce
Por vocePor voce
Por voce
 
End notex4
End notex4End notex4
End notex4
 
Piojos
PiojosPiojos
Piojos
 
Milletvekillerine Gönderilen Sorunların Çözümüne Yönelik Bilgier
Milletvekillerine Gönderilen Sorunların Çözümüne Yönelik BilgierMilletvekillerine Gönderilen Sorunların Çözümüne Yönelik Bilgier
Milletvekillerine Gönderilen Sorunların Çözümüne Yönelik Bilgier
 
V3r2649 inquerito
V3r2649 inqueritoV3r2649 inquerito
V3r2649 inquerito
 
Vostu pag thiagomotta
Vostu pag thiagomottaVostu pag thiagomotta
Vostu pag thiagomotta
 
Article 12 (RA 8371)
Article 12 (RA 8371)Article 12 (RA 8371)
Article 12 (RA 8371)
 
Socialseek for Brands
Socialseek for BrandsSocialseek for Brands
Socialseek for Brands
 
Presentazione aniu a4
Presentazione aniu a4Presentazione aniu a4
Presentazione aniu a4
 
HISTORIA DE ESPAÑA VOCABULARIO 2
HISTORIA DE ESPAÑA VOCABULARIO 2HISTORIA DE ESPAÑA VOCABULARIO 2
HISTORIA DE ESPAÑA VOCABULARIO 2
 
Apresentação1
Apresentação1Apresentação1
Apresentação1
 
Vostupag (izabel carvalho) BPLanHouses Recife
Vostupag (izabel carvalho) BPLanHouses RecifeVostupag (izabel carvalho) BPLanHouses Recife
Vostupag (izabel carvalho) BPLanHouses Recife
 

Similaire à Tanda qiyamat

Makalah Tentang Yaumul Hasyr
Makalah Tentang Yaumul HasyrMakalah Tentang Yaumul Hasyr
Makalah Tentang Yaumul HasyrHilman Yusri
 
Kliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamatKliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamatnizmahmail
 
Sirah Nabawiyah 66: Masuk Islamnya Bangsa Jin
Sirah Nabawiyah 66: Masuk Islamnya Bangsa JinSirah Nabawiyah 66: Masuk Islamnya Bangsa Jin
Sirah Nabawiyah 66: Masuk Islamnya Bangsa JinAbuNailah
 
Apa Arti Hidup
Apa Arti HidupApa Arti Hidup
Apa Arti HidupDiana Eka
 
dzikirpagi sesuai dengan petunjuk sunnah Rasulullah
dzikirpagi sesuai dengan petunjuk sunnah Rasulullahdzikirpagi sesuai dengan petunjuk sunnah Rasulullah
dzikirpagi sesuai dengan petunjuk sunnah Rasulullah~xX===^_^===Xx~
 
bab-3-iman-kepada-hari-akhir-ppt.pptx
bab-3-iman-kepada-hari-akhir-ppt.pptxbab-3-iman-kepada-hari-akhir-ppt.pptx
bab-3-iman-kepada-hari-akhir-ppt.pptxMuhammadLutfi611209
 
ISRAK MIKRAJ 2022.pptx
ISRAK MIKRAJ 2022.pptxISRAK MIKRAJ 2022.pptx
ISRAK MIKRAJ 2022.pptxZULKANAIN1
 
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptxPERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptxNoviAyuSamodyaningTy
 
Kronologi 10 Tanda-Tanda Besar Kiamat
Kronologi 10 Tanda-Tanda Besar KiamatKronologi 10 Tanda-Tanda Besar Kiamat
Kronologi 10 Tanda-Tanda Besar KiamatJuwairiyah Yasin
 
Buletin jumat al furqon tahun 06 volume 06 nomor 02 orang tua rosululloh musl...
Buletin jumat al furqon tahun 06 volume 06 nomor 02 orang tua rosululloh musl...Buletin jumat al furqon tahun 06 volume 06 nomor 02 orang tua rosululloh musl...
Buletin jumat al furqon tahun 06 volume 06 nomor 02 orang tua rosululloh musl...muslimdocuments
 

Similaire à Tanda qiyamat (20)

Dzikir pagi
Dzikir pagiDzikir pagi
Dzikir pagi
 
Kisah burung rajawali
Kisah burung rajawaliKisah burung rajawali
Kisah burung rajawali
 
Makalah Tentang Yaumul Hasyr
Makalah Tentang Yaumul HasyrMakalah Tentang Yaumul Hasyr
Makalah Tentang Yaumul Hasyr
 
Kliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamatKliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamat
 
Sirah Nabawiyah 66: Masuk Islamnya Bangsa Jin
Sirah Nabawiyah 66: Masuk Islamnya Bangsa JinSirah Nabawiyah 66: Masuk Islamnya Bangsa Jin
Sirah Nabawiyah 66: Masuk Islamnya Bangsa Jin
 
Apa Arti Hidup
Apa Arti HidupApa Arti Hidup
Apa Arti Hidup
 
dzikirpagi sesuai dengan petunjuk sunnah Rasulullah
dzikirpagi sesuai dengan petunjuk sunnah Rasulullahdzikirpagi sesuai dengan petunjuk sunnah Rasulullah
dzikirpagi sesuai dengan petunjuk sunnah Rasulullah
 
Kedudukan doa dalam islam
Kedudukan doa dalam islamKedudukan doa dalam islam
Kedudukan doa dalam islam
 
bab-3-iman-kepada-hari-akhir-ppt.pptx
bab-3-iman-kepada-hari-akhir-ppt.pptxbab-3-iman-kepada-hari-akhir-ppt.pptx
bab-3-iman-kepada-hari-akhir-ppt.pptx
 
Dzikir petang
Dzikir petangDzikir petang
Dzikir petang
 
ISRAK MIKRAJ 2022.pptx
ISRAK MIKRAJ 2022.pptxISRAK MIKRAJ 2022.pptx
ISRAK MIKRAJ 2022.pptx
 
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptxPERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
 
Gambaran hari kiamat
Gambaran hari kiamatGambaran hari kiamat
Gambaran hari kiamat
 
Alam kubur
Alam kuburAlam kubur
Alam kubur
 
Dzikir pagi dan sore
Dzikir pagi dan soreDzikir pagi dan sore
Dzikir pagi dan sore
 
10001 kisah teladan
10001 kisah teladan10001 kisah teladan
10001 kisah teladan
 
Fadilah Dzikir
Fadilah DzikirFadilah Dzikir
Fadilah Dzikir
 
Kronologi 10 Tanda-Tanda Besar Kiamat
Kronologi 10 Tanda-Tanda Besar KiamatKronologi 10 Tanda-Tanda Besar Kiamat
Kronologi 10 Tanda-Tanda Besar Kiamat
 
Keajaiban Di Mekkah
Keajaiban Di MekkahKeajaiban Di Mekkah
Keajaiban Di Mekkah
 
Buletin jumat al furqon tahun 06 volume 06 nomor 02 orang tua rosululloh musl...
Buletin jumat al furqon tahun 06 volume 06 nomor 02 orang tua rosululloh musl...Buletin jumat al furqon tahun 06 volume 06 nomor 02 orang tua rosululloh musl...
Buletin jumat al furqon tahun 06 volume 06 nomor 02 orang tua rosululloh musl...
 

Plus de Gua Syed Al Yahya

Mengenal Kitab Al Umm - Imam Syafie
Mengenal Kitab Al Umm - Imam SyafieMengenal Kitab Al Umm - Imam Syafie
Mengenal Kitab Al Umm - Imam SyafieGua Syed Al Yahya
 
Perisai muslim himpunan-doa-dan-zikir-dari-al-quran-as-sunnah
Perisai muslim himpunan-doa-dan-zikir-dari-al-quran-as-sunnahPerisai muslim himpunan-doa-dan-zikir-dari-al-quran-as-sunnah
Perisai muslim himpunan-doa-dan-zikir-dari-al-quran-as-sunnahGua Syed Al Yahya
 
36 hadits hadits palsu dan lemah yang sering disebut di bulan ramadhan
36 hadits hadits palsu dan lemah yang sering disebut di bulan ramadhan36 hadits hadits palsu dan lemah yang sering disebut di bulan ramadhan
36 hadits hadits palsu dan lemah yang sering disebut di bulan ramadhanGua Syed Al Yahya
 
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zamanGua Syed Al Yahya
 

Plus de Gua Syed Al Yahya (13)

Mengenal Kitab Al Umm - Imam Syafie
Mengenal Kitab Al Umm - Imam SyafieMengenal Kitab Al Umm - Imam Syafie
Mengenal Kitab Al Umm - Imam Syafie
 
Sifat Solat Nabi SAW
Sifat Solat Nabi SAWSifat Solat Nabi SAW
Sifat Solat Nabi SAW
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 
Hadis landasan akidah
Hadis landasan akidahHadis landasan akidah
Hadis landasan akidah
 
Hadis 40 imam an-nawawi..
Hadis 40   imam an-nawawi..Hadis 40   imam an-nawawi..
Hadis 40 imam an-nawawi..
 
Pemahaman bid'ah
Pemahaman bid'ahPemahaman bid'ah
Pemahaman bid'ah
 
Perisai muslim himpunan-doa-dan-zikir-dari-al-quran-as-sunnah
Perisai muslim himpunan-doa-dan-zikir-dari-al-quran-as-sunnahPerisai muslim himpunan-doa-dan-zikir-dari-al-quran-as-sunnah
Perisai muslim himpunan-doa-dan-zikir-dari-al-quran-as-sunnah
 
36 hadits hadits palsu dan lemah yang sering disebut di bulan ramadhan
36 hadits hadits palsu dan lemah yang sering disebut di bulan ramadhan36 hadits hadits palsu dan lemah yang sering disebut di bulan ramadhan
36 hadits hadits palsu dan lemah yang sering disebut di bulan ramadhan
 
100 hadis palsu
100 hadis palsu100 hadis palsu
100 hadis palsu
 
Oop in php tutorial
Oop in php tutorialOop in php tutorial
Oop in php tutorial
 
Doa selepas sembahyang
Doa selepas sembahyangDoa selepas sembahyang
Doa selepas sembahyang
 
Praktikal solat subuh
Praktikal solat subuhPraktikal solat subuh
Praktikal solat subuh
 
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
 

Tanda qiyamat

  • 1. BAB V MATAHARI TERBIT DARI BARAT DAN TAUBATNYA IBLIS 1. Dunia gelap gulita (Beguwung) Beguwung itu terjadi setelah wafatnya Nabi Isa as, yang dinamakan beguwung yaitu dunia gelap gulita yang terjadi selama satu hari 2 malam, matahari tidak muncul, yang pertama kali mengetahui adalah orang yang ahli Tahajjud, lalu mereka membangunkan para tetangganya untuk memberitahukan adanya beguwung, pada saat terjadi seperti ini, manusia saling bertangisan, saling bingung dan mengungsi ke masjid-masjid memohon kepada Allah karena mengetahui akan menghadapi kiamat. 2. Matahari Terbit dari Barat dan Tertutupnya Pintu Taubat Setelah ada beguwung tersebut bulan dan matahari berkumpul pada satu tempat di bawah Arasy dan bersujud ,, kepada Allah SWT. setelah sampai satu hari dua malam, matahari dan bulan mendapat perintah dari Allah Yang Maha Agung agar muncul bersamaan dari arah barat dan http://www.kanam21.co.cc
  • 2. diiringi dengan adanya suara tanpa rupa dari angkasa yang berkata: ‫اَﻻَاِنﱠ اﻟﺴﻤﺲ ﻗَﺪ طَﻠَﻌﺖْ ﻣﻦ اﻟﻤﻐﺮب‬ ِ ِ َْْ َ ِ َ ْ َ ْ‫ﱠ‬ "Lihatlah sungguh matahari telah terbit dari barat.'' Mendengar suara seperti itu orang-orang sedunia menoleh ke barat semua, ternyata matahari telah merafak (naik) dari arah barat menuju ke arah timur melihat kejadian seperti ini, penghuni langit dan bumi menjadi gempar dan saling bertangisan. Semua orang baru menyaksikan dengan mata kepala sendiri atas kebenaran dan kekuasaan Dzat Yang Maha Agung. Setelah matahari sampai di tengah-tengah (waktu dhuhur) lalu kembali lagi ke arah barat masuk menuju pintu taubat, lalu pintu taubat tertutup, tertutupnya pada waktu maghrib. Setelah kejadian tersebut setiap pagi hari matahari terbit dari timur seperti biasanya, sejak mulai ada kejadian seperti ini umur dunia tinggal beberapa hari lagi. 3. Berimannya Orang Kafir dan Bertaubatnya Iblis http://www.kanam21.co.cc
  • 3. Mulai saat matahari terbit dari barat tersebut banyak orang-orang kafir yang beriman kepada Allah SWT. orang- orang yang keras hatinya juga banyak yang bertaubat dan memperbanyak amal kebajikan, tapi semua itu sudah terlambat dan tidak berguna sama sekali bagi dirinya karena pintu taubat yang telah beribu-ribu tahun dibuka, pada waktu itu sudah tertutup dan tidak akan dibuka lagi. Begitu juga Iblis Laknatullah, mulai hari itu menangis dan bersujud kepada Allah SWT. sambil menyesali perbuatannya dan berjanji akan melaksanakan perintah- perintah Allah, ia tidak bangun dari sujudnya sampai datangnya hari kiamat, waqila sampai masa keluarnya Dabbah yang barnama Sahab, namun taubat Iblis tidak diterima oleh Allah SWT. karena Allah Maha Adil telah mendatangkan janjinya yang telah lalu. Walhasil, mulai dari hari keluarnya matahari dari barat tadi, semua makhluk hanya berdiam diri menunggu keadilan Allah, dalam angan-angannya tidak ada yang dihadapi kecuali hanya siang atau malam, dunia yang megah ini telah diterjang oleh ampuhnya qudrat Allah SWT. sehingga hanya http://www.kanam21.co.cc
  • 4. dalam sekejap mata saja dunia yang megah tadi bisa hancur luluh. Sebagaimana firman Allah SWT. dalam surat Al-An'am ayat 158: ‫ﯾ َﺎء ﺗِ ﻲ ﺑَﻌ ﺾ ا َﯾ َﺎت ر ﺑ ﱢﻚ ﻻَ ﯾ َﻨْ ﻔَﻊ ﻧ َﻔْ ﺴ ﺎ اِﯾْ ﻤ ﺎﻧِﮭَ ﺎ ﻟ َﻢ‬ ْ َ ً ُ َ َ ِ ُ ْ ْ ‫ﯾَﻮ م‬ َ ْ ‫ا َﻣ ﻨ َﺖْ ﻣ ﻦْ ﻗَﺒْ ﻞ ا َو ﻛ ﺴ ﺒ َﺖْ ﻗِﻲ ا ِﯾْ ﻤ ﺎ ﻧِﮭَ ﺎ ﺧ ﯿْ ﺮ اﻗ ُﻞ‬ ِ ً َ َ َ َ ْ ُ ِ َ ُ ْ‫ﺗ َﻜ ﻦ‬ ‫اﻧْ ﺘ َﻈ ﺮ واا ِﻧ ﱠﺎ ﻣ ﻨْ ﺘ َﻈ ﺮ ون‬ َ ُ ِ ُ ُ ِ "Yaitu hari dimana datang sebagian tanda-tanda kekuasaan Tuhanmu, tidaklah bermanfaat lagi iman seseorang bagi dirinya sendiri yang belum beriman sebelum itu, atau dia (belum) mengusahakan kebaikan dalam masa imannya. Katakanlah: "Tunggulah olehmu sesungguhnya kamipun menunggu (pula)." (QS. Al-An'am: 158) 4. Matinya Iblis Laknatullah Pada akhirnya nanti, apabila iblis terlaknat telah sampai waktunya mengalami ajal, Allah memerintahkan Malaikat Izrail untuk mencabut nyawanya. Malaikat Izrail lalu menemui Iblis dengan memakai pakaian haibah beserta Malaikat Zabaniyah (juru siksa neraka). http://www.kanam21.co.cc
  • 5. Malaikat Izrail melotot pada Iblis seraya berkata: "Hai Khabits! hai syetan yang terlaknat, pada hari ini aku akan mencabut nyawamu, sudah berapa tahun umurmu dan telah berapa banyak orang yang telah engkau sesatkan." Saking terkejutnya Iblis, seketika itu juga iblis lalu berlari ke arah timur, sampai di ujung timur Malaikat Izrail telah berada di itu sambil melotot kepadanya, iblis lalu berlari ke arah barat dan Malaikat Izrail juga telah berada di ujung barat, Iblis merasa putus asa lalu berdiri di tengah-tengah dunia tepat di makam Nabi Adam as., iblis merasa kesal sekali pada Nabi Adam, karena waktu Iblis termasuk golongan makhluk yang mulia dan diperintah oleh Allah untuk bersujud kepada Nabi Adam, ia membangkang sambil menyombongkan asal kejadiannya, sehingga ia termasuk golongan orang-orang yang celaka (durhaka). Iblis lalu berkata di makam Nabi Adam as: "Hai Adam! karena engkau aku dilaknati dan sebab engkau aku ditolak." Lalu iblis berkata pada Izrail: "Hai Malaikat Maut! minuman apa yang akan engkau minumkan padaku dan dengan siksa yang mana engkau akan mencabut nyawaku." Malaikat Izrail menjawab: "Dengan minuman neraka http://www.kanam21.co.cc
  • 6. Lazha dan Sa'ir" Iblis lalu jatuh tersungkur hingga sampai pada bumi dimana ia diturunkan, sampai disitu iblis dihujani dengan tombak oleh Malaikat Zabaniyah, dan akhirnya mengalami sakaratul maut. Pedihnya sakaratul maut yang dirasakan manusia dan jin menjadi satu pada iblis yang terlaknat, maka tamatlah riwayat iblis http://www.kanam21.co.cc