SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  4
Télécharger pour lire hors ligne
STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP)

Agar Perusahaan dapat berjalan dengan baik dan sesuai dengan aturan
untuk mencapai suatu sasaran yang diinginkan, baik sasaran jangka pendek
maupun jangka panjang, maka perlu adanya pedoman/metode/ dasar/aturan
yang harus dijalankan secara benar oleh semua level ( Top manajemen,
manajemen dan Karyawan) disemua unit Divisi.
Standard Operating Prosedure (SOP) adalah serangkaian instruksi
kerja tertulis yang dibakukan (terdokumentasi )mengenai berbagai proses
penyelenggaraan administrasi perusahaan, bagaimana dan kapan harus
dilakukan, dimana dan oleh siapa dilakukan.
1. MANFAAT SOP :
2. Sebagai standard yang digunakan pegawai untuk melakukan tugastugasnya sehingga lebih terarah dan tepat guna.
3. Mengurangi faktor kesalahan dan ketidak tertiban pengawai.
4. Menambah efisiensi dan efektifitas pegawai baik secara individu
maupun kelompok.
5. Memupuk kemandirian pengawai sehingga tidak selalu tergantung pada
manajemen/pimpinan dalam menjalankan tugasnya.
6. Menciptakan ukuran standar kerja yang dapat dipakai oleh pegawai
untuk mengevaluasi dan memperbaiki kemampuannya.
7. Memberikan informasi mengenai peningkatan kompetensi pegawai.
Untuk melaksanakan hal tersebut perlu adanya prinsip – prinsip dalam
Mendevelop SOP, yang terdiri :
2. PRINSIP-PRINSIP PENYUSUNAN SOP
1. Kemudahan dan kejelasan.
2. Efisiensi dan efektivitas.
3. Keselarasan.
1
4. Keterukuran.
5. Dinamis.
6. Berorientasi pada pengguna (mereka yang dilayani).
7. Kepatuhan hukum.
8. Kepastian hukum.
3. PRINSIP PELAKSANAAN SOP
1. Komitmen.
2. Konsisten.
3. Perbaikan berkelanjutan.
4. Mengikat.
5. Seluruh unsur memiliki peran penting.
6. Terdokumentasi dengan baik.
4. MENGAPA SOP tidak bisa berjalan?
1. SOP tidak terdokumantasi
2. Terdokumantasi tapi tidak link ke departeman lainnya (Departemen
3. Tidak adanya komitmen dari manajemen, baik dari level atas sampai
level bawah.

5. RUANG LINGKUP SOP
Melingkupi semua proses yang terjadi dalam suatu perusahaan baik
administrasi maupun tindakan langsung, baik internal maupun eksternal
perusahaan yang dilaksanakan oleh tiap-tiap unit departemen.
6. JENIS SOP
1. SOP TEKNIS : Lebih terinci dan dan bersifat teknis
2. SOP NON TEKNIS : yang diperuntukan untuk pekerjaan-pekerjaan yang
bersifat administratif.
7. FORMAT SOP
1. Sederhana ( Simple Step )
- Disusun hanya memuat sedikit tindakan dan penyelesaian yang
sederhana.
2. Tahapan Berurutan ( Hierarchical Step )

2
Merupakan pengembangan dari simple step, yang merlukan
pembahasan lebih panjang dan detail. Langkah-langkah yang telah
diidentifikasikan dibagi menjadi sub per sub secara terinci.
3. Grafik ( Graphic ), banyak di temukan pada perusahaan BUMN Diagram
Alur ( Flowcharts)
-

8. System Pendukung SOP dapat berjalan dengan baik dan benar:
1. Jobs Disc ( setiap department yang terkait dengan SOP tearsebut)
2. KPI ( Key Performance Indicator )
Demikian sedikit pemaparan kami tentang SOP, yang dapat dipakai sebagai
bahan referensi anda untuk melakukan pembuatan SOP yang lebih baik.

9. Informasi Penting
Apabila sebuah perusahaan telah memiliki sebuah SOP yang baku, maka
apabila organisasi tersebut tertarik untuk meningkatkan kepada system
manajemen yang lebih tinggi , misalnya ISO 9001 (Quality Management
System) atau system management Internasional lainnya, maka dengan
SOP tersebut akan sangat membantu dalam proses dari badan sertifikasi
internasional tersebut. Maka dari itu SOP merupakan langkah awal yang
baik.
Dalam menyusun dokumentasi ISO sendiri, SOP merupakan salah satu
Instrument penting, karena tampa adanya SOP maka otomatis tidak akan lulus
dari badan sertifikasi itu sendiri. Maka dari itu kami dalam penyusunan SOP
selalu berpedoman kepada ISO 9001 , Peraturan perusahaan client serta
Peraturan Menteri tenaga kerja dan transmigrasi RI. Dan untuk mengukur
tingkat keberhasilan SOP itu sendiri, perlu adanya sebuah TOOLS yang umum
di sebut KPI.

Consultant dan integritas
Apa bila bapak/ibu membutuhkan jasa consultant yang memiliki integritas tinggi juga
telah berpengalaman serta di dukung oleh jasa consultant yang berpengalaman di
bidang jasa dan industri, maka kamilah Yang bapak/ibu butuhkan.
3
Kami sangat terhormat dan merasa berkewajiban sebagai sebuah perusahaan
consultan untuk membantu dalam memberikan solusi atas segala permasalahan
dalam perusahaan bapak/ibu khususnya dalam mendevelop SOP . Silahkan hubungi
kami di:

ALI Purba Mr
SIEN Consultants
http://www.indokonsultan.com
Head Office : Jl. Kyai Caringin No. 20A, Jakarta Pusat
Hotline : 0813-801631.85 | 021- 98567515
Telp/Fax . : Fax. : +62-21 - 6306560
Email : info@indokonsultan.com atau purbaali192@ymail.com
Skype : haliamsah_purba

4

Contenu connexe

Tendances

Skema pembuatan S.O.P - Created by Jamaludin -
Skema pembuatan S.O.P - Created by Jamaludin -Skema pembuatan S.O.P - Created by Jamaludin -
Skema pembuatan S.O.P - Created by Jamaludin -Jamaludin S.Pd
 
Standar operasional prosedur
Standar operasional prosedurStandar operasional prosedur
Standar operasional prosedurimanbachtiarsamad
 
Menyusun Standard Operating Procedure (SOP) Sesuai KPI (SOP Base on KPI)
Menyusun Standard Operating Procedure (SOP) Sesuai KPI (SOP Base on KPI)Menyusun Standard Operating Procedure (SOP) Sesuai KPI (SOP Base on KPI)
Menyusun Standard Operating Procedure (SOP) Sesuai KPI (SOP Base on KPI)M. Rojana Hamdan
 
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General AffairSOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General AffairAswel Darussamin
 
Materi awarenes iso 9001:2015
Materi awarenes  iso 9001:2015Materi awarenes  iso 9001:2015
Materi awarenes iso 9001:2015widi wijatmoko
 
Prosedur pengendalian dokumen iso
Prosedur pengendalian dokumen iso Prosedur pengendalian dokumen iso
Prosedur pengendalian dokumen iso NiNa INdria
 
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - AwarenessISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - AwarenessAli Fuad R
 
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting - Master SOP
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting   - Master SOP#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting   - Master SOP
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting - Master SOPSadar SOP (Alim Mahdi)
 
Pelatihan dokumentasi iso
Pelatihan dokumentasi isoPelatihan dokumentasi iso
Pelatihan dokumentasi isoDevi Triyadi
 
dokumen wajib Iso 9001:2015
dokumen wajib Iso 9001:2015dokumen wajib Iso 9001:2015
dokumen wajib Iso 9001:2015Arfi Maulana
 
Panduan Penyusunan SOP
Panduan Penyusunan SOPPanduan Penyusunan SOP
Panduan Penyusunan SOPAli Fuad R
 
Garis panduan penilaian prestasi tahunan
Garis panduan penilaian prestasi tahunanGaris panduan penilaian prestasi tahunan
Garis panduan penilaian prestasi tahunanINTAN Bukit Kiara
 
Pedoman penyusunan sop
Pedoman penyusunan sopPedoman penyusunan sop
Pedoman penyusunan sopArsyilaSantoso
 
Contoh SOP HRD Lengkap
Contoh SOP HRD LengkapContoh SOP HRD Lengkap
Contoh SOP HRD Lengkapbukubuonly
 

Tendances (20)

Skema pembuatan S.O.P - Created by Jamaludin -
Skema pembuatan S.O.P - Created by Jamaludin -Skema pembuatan S.O.P - Created by Jamaludin -
Skema pembuatan S.O.P - Created by Jamaludin -
 
Persiapan ISO 9001
Persiapan ISO 9001Persiapan ISO 9001
Persiapan ISO 9001
 
Modul sop
Modul sopModul sop
Modul sop
 
Standar operasional prosedur
Standar operasional prosedurStandar operasional prosedur
Standar operasional prosedur
 
Menyusun Standard Operating Procedure (SOP) Sesuai KPI (SOP Base on KPI)
Menyusun Standard Operating Procedure (SOP) Sesuai KPI (SOP Base on KPI)Menyusun Standard Operating Procedure (SOP) Sesuai KPI (SOP Base on KPI)
Menyusun Standard Operating Procedure (SOP) Sesuai KPI (SOP Base on KPI)
 
KUMPULAN CONTOP SOP PERUSAHAAN
KUMPULAN CONTOP SOP PERUSAHAANKUMPULAN CONTOP SOP PERUSAHAAN
KUMPULAN CONTOP SOP PERUSAHAAN
 
Prosedur Pengendalian Dokumen.pdf
Prosedur Pengendalian Dokumen.pdfProsedur Pengendalian Dokumen.pdf
Prosedur Pengendalian Dokumen.pdf
 
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General AffairSOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
SOP GA - Standar Operasional Prosedur General Affair
 
Materi awarenes iso 9001:2015
Materi awarenes  iso 9001:2015Materi awarenes  iso 9001:2015
Materi awarenes iso 9001:2015
 
Prosedur pengendalian dokumen iso
Prosedur pengendalian dokumen iso Prosedur pengendalian dokumen iso
Prosedur pengendalian dokumen iso
 
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - AwarenessISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
 
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting - Master SOP
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting   - Master SOP#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting   - Master SOP
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting - Master SOP
 
Pelatihan dokumentasi iso
Pelatihan dokumentasi isoPelatihan dokumentasi iso
Pelatihan dokumentasi iso
 
dokumen wajib Iso 9001:2015
dokumen wajib Iso 9001:2015dokumen wajib Iso 9001:2015
dokumen wajib Iso 9001:2015
 
Panduan Penyusunan SOP
Panduan Penyusunan SOPPanduan Penyusunan SOP
Panduan Penyusunan SOP
 
PENYEDIAAN SOP
PENYEDIAAN SOPPENYEDIAAN SOP
PENYEDIAAN SOP
 
Arahan perkhidmatan
Arahan perkhidmatanArahan perkhidmatan
Arahan perkhidmatan
 
Garis panduan penilaian prestasi tahunan
Garis panduan penilaian prestasi tahunanGaris panduan penilaian prestasi tahunan
Garis panduan penilaian prestasi tahunan
 
Pedoman penyusunan sop
Pedoman penyusunan sopPedoman penyusunan sop
Pedoman penyusunan sop
 
Contoh SOP HRD Lengkap
Contoh SOP HRD LengkapContoh SOP HRD Lengkap
Contoh SOP HRD Lengkap
 

En vedette

Standar Operasional Prosedur (SOP)
Standar Operasional Prosedur (SOP)Standar Operasional Prosedur (SOP)
Standar Operasional Prosedur (SOP)Dela Pandu Asworo
 
Standar operasional prosedur (sop) perusahaan
Standar operasional prosedur (sop) perusahaanStandar operasional prosedur (sop) perusahaan
Standar operasional prosedur (sop) perusahaanAswel Darussamin
 
Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional Tahun 2013/2014
Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional Tahun 2013/2014Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional Tahun 2013/2014
Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional Tahun 2013/2014jeeroloo
 
Standar Operasional Prosedur (SOP) Laboratorium TIK
Standar Operasional Prosedur (SOP) Laboratorium TIKStandar Operasional Prosedur (SOP) Laboratorium TIK
Standar Operasional Prosedur (SOP) Laboratorium TIKIkbal Fauzi
 
Standar Operasional Prosedur, Standar Pelayanan dan Percepatan Reformasi Biro...
Standar Operasional Prosedur, Standar Pelayanan dan Percepatan Reformasi Biro...Standar Operasional Prosedur, Standar Pelayanan dan Percepatan Reformasi Biro...
Standar Operasional Prosedur, Standar Pelayanan dan Percepatan Reformasi Biro...Tiwi Pratiwi
 
Standard operating procedure
Standard operating procedureStandard operating procedure
Standard operating procedureUMP
 
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1Yuliawanti Ginaris
 
Contoh perkada ttg sop pemda
Contoh perkada ttg sop pemdaContoh perkada ttg sop pemda
Contoh perkada ttg sop pemdaKencana Bayu Aji
 
SOP Defi Wulandani Dewi 1104553_TIK2011
SOP Defi Wulandani Dewi 1104553_TIK2011SOP Defi Wulandani Dewi 1104553_TIK2011
SOP Defi Wulandani Dewi 1104553_TIK2011Defi Wulandani
 
Standar Operasional Prosedur Laboratorium/Bengkel/Workshop Teknik Elektro Pol...
Standar Operasional Prosedur Laboratorium/Bengkel/Workshop Teknik Elektro Pol...Standar Operasional Prosedur Laboratorium/Bengkel/Workshop Teknik Elektro Pol...
Standar Operasional Prosedur Laboratorium/Bengkel/Workshop Teknik Elektro Pol...Aris Suryadi
 
Ppt hiperkes
Ppt hiperkesPpt hiperkes
Ppt hiperkesrio246193
 
3 Tips SOP untuk Startup dan Perusahaan Kecil
3 Tips SOP untuk Startup dan Perusahaan Kecil3 Tips SOP untuk Startup dan Perusahaan Kecil
3 Tips SOP untuk Startup dan Perusahaan KecilGede Manggala
 
Contoh peraturan perusahaan bucah
Contoh peraturan perusahaan bucahContoh peraturan perusahaan bucah
Contoh peraturan perusahaan bucahBudi Cahyadi
 
Contoh SOP Apotek
Contoh SOP Apotek Contoh SOP Apotek
Contoh SOP Apotek Lalla Haflah
 
Contoh surat pernyataan
Contoh surat pernyataanContoh surat pernyataan
Contoh surat pernyataanWAhyu Chool
 

En vedette (20)

Standar Operasional Prosedur (SOP)
Standar Operasional Prosedur (SOP)Standar Operasional Prosedur (SOP)
Standar Operasional Prosedur (SOP)
 
Standar operasional prosedur (sop) perusahaan
Standar operasional prosedur (sop) perusahaanStandar operasional prosedur (sop) perusahaan
Standar operasional prosedur (sop) perusahaan
 
Standard operating-procedures-Basic
Standard operating-procedures-BasicStandard operating-procedures-Basic
Standard operating-procedures-Basic
 
Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional Tahun 2013/2014
Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional Tahun 2013/2014Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional Tahun 2013/2014
Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional Tahun 2013/2014
 
Standar Operasional Prosedur (SOP) Laboratorium TIK
Standar Operasional Prosedur (SOP) Laboratorium TIKStandar Operasional Prosedur (SOP) Laboratorium TIK
Standar Operasional Prosedur (SOP) Laboratorium TIK
 
Standar Operasional Prosedur, Standar Pelayanan dan Percepatan Reformasi Biro...
Standar Operasional Prosedur, Standar Pelayanan dan Percepatan Reformasi Biro...Standar Operasional Prosedur, Standar Pelayanan dan Percepatan Reformasi Biro...
Standar Operasional Prosedur, Standar Pelayanan dan Percepatan Reformasi Biro...
 
Standard operating procedure
Standard operating procedureStandard operating procedure
Standard operating procedure
 
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
 
LAPORAN KERJA PRAKTEK perusahaan
LAPORAN KERJA PRAKTEK perusahaanLAPORAN KERJA PRAKTEK perusahaan
LAPORAN KERJA PRAKTEK perusahaan
 
Contoh perkada ttg sop pemda
Contoh perkada ttg sop pemdaContoh perkada ttg sop pemda
Contoh perkada ttg sop pemda
 
SOP Defi Wulandani Dewi 1104553_TIK2011
SOP Defi Wulandani Dewi 1104553_TIK2011SOP Defi Wulandani Dewi 1104553_TIK2011
SOP Defi Wulandani Dewi 1104553_TIK2011
 
Hemorrhoid
HemorrhoidHemorrhoid
Hemorrhoid
 
Lampiran sop terpadu
Lampiran sop terpaduLampiran sop terpadu
Lampiran sop terpadu
 
Standar Operasional Prosedur Laboratorium/Bengkel/Workshop Teknik Elektro Pol...
Standar Operasional Prosedur Laboratorium/Bengkel/Workshop Teknik Elektro Pol...Standar Operasional Prosedur Laboratorium/Bengkel/Workshop Teknik Elektro Pol...
Standar Operasional Prosedur Laboratorium/Bengkel/Workshop Teknik Elektro Pol...
 
Ppt hiperkes
Ppt hiperkesPpt hiperkes
Ppt hiperkes
 
3 Tips SOP untuk Startup dan Perusahaan Kecil
3 Tips SOP untuk Startup dan Perusahaan Kecil3 Tips SOP untuk Startup dan Perusahaan Kecil
3 Tips SOP untuk Startup dan Perusahaan Kecil
 
Panduan Membuat Job Description
Panduan Membuat Job DescriptionPanduan Membuat Job Description
Panduan Membuat Job Description
 
Contoh peraturan perusahaan bucah
Contoh peraturan perusahaan bucahContoh peraturan perusahaan bucah
Contoh peraturan perusahaan bucah
 
Contoh SOP Apotek
Contoh SOP Apotek Contoh SOP Apotek
Contoh SOP Apotek
 
Contoh surat pernyataan
Contoh surat pernyataanContoh surat pernyataan
Contoh surat pernyataan
 

Similaire à SOP_STANDAR

04. TRAINING PEMBUATAN PROSEDUR R00 07-2022.pdf
04. TRAINING PEMBUATAN PROSEDUR R00 07-2022.pdf04. TRAINING PEMBUATAN PROSEDUR R00 07-2022.pdf
04. TRAINING PEMBUATAN PROSEDUR R00 07-2022.pdfalfainternusa tritama
 
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptxstandard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptxDiniHartanto
 
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptxstandard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptxromarioputra
 
PERTEMUAN KE 1 SOP.pptx
PERTEMUAN KE 1 SOP.pptxPERTEMUAN KE 1 SOP.pptx
PERTEMUAN KE 1 SOP.pptximamhanapi4
 
Panduan Simpel SOP&KPI untuk startup dan entrepreneur
Panduan Simpel SOP&KPI untuk startup dan entrepreneurPanduan Simpel SOP&KPI untuk startup dan entrepreneur
Panduan Simpel SOP&KPI untuk startup dan entrepreneurGede Manggala
 
08.[Artikel] Standard Operating Procedure Pergudangan
08.[Artikel] Standard Operating Procedure Pergudangan08.[Artikel] Standard Operating Procedure Pergudangan
08.[Artikel] Standard Operating Procedure PergudanganPT Inti Logika Cipta
 
Pentingnya SOP dalam Bisnis : Pembuatan, Penerapan, Pelembagaan _Training MA...
Pentingnya SOP dalam Bisnis : Pembuatan, Penerapan, Pelembagaan _Training  MA...Pentingnya SOP dalam Bisnis : Pembuatan, Penerapan, Pelembagaan _Training  MA...
Pentingnya SOP dalam Bisnis : Pembuatan, Penerapan, Pelembagaan _Training MA...Kanaidi ken
 
Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01
Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01
Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01Ukky_thiam
 
MENYUSUN DAN MENULIS SOP
MENYUSUN DAN MENULIS SOP MENYUSUN DAN MENULIS SOP
MENYUSUN DAN MENULIS SOP ypsilearning
 
Konsultan SOP (amarylliap@gmail.com, 08129369926)
Konsultan SOP (amarylliap@gmail.com, 08129369926)Konsultan SOP (amarylliap@gmail.com, 08129369926)
Konsultan SOP (amarylliap@gmail.com, 08129369926)Amaryllia Puspasari
 
02-Materi-2 Teknik Penyusunan SOP.pptx
02-Materi-2 Teknik Penyusunan SOP.pptx02-Materi-2 Teknik Penyusunan SOP.pptx
02-Materi-2 Teknik Penyusunan SOP.pptxregarbagus1
 
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"Kanaidi ken
 
300366256-Penyusunan-SOP-Sesuai-PERMENPAN-35-TH-2013-oke.ppt
300366256-Penyusunan-SOP-Sesuai-PERMENPAN-35-TH-2013-oke.ppt300366256-Penyusunan-SOP-Sesuai-PERMENPAN-35-TH-2013-oke.ppt
300366256-Penyusunan-SOP-Sesuai-PERMENPAN-35-TH-2013-oke.pptAndreasLase1
 
Silabus Pelatihan _"Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan KPI yan...
Silabus Pelatihan _"Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan KPI yan...Silabus Pelatihan _"Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan KPI yan...
Silabus Pelatihan _"Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan KPI yan...Kanaidi ken
 

Similaire à SOP_STANDAR (20)

04. TRAINING PEMBUATAN PROSEDUR R00 07-2022.pdf
04. TRAINING PEMBUATAN PROSEDUR R00 07-2022.pdf04. TRAINING PEMBUATAN PROSEDUR R00 07-2022.pdf
04. TRAINING PEMBUATAN PROSEDUR R00 07-2022.pdf
 
Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01
Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01
Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01
 
Standard operating-procedures
Standard operating-proceduresStandard operating-procedures
Standard operating-procedures
 
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptxstandard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
 
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptxstandard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
standard-operating-procedures-trisna-rev1a.pptx
 
PERTEMUAN KE 1 SOP.pptx
PERTEMUAN KE 1 SOP.pptxPERTEMUAN KE 1 SOP.pptx
PERTEMUAN KE 1 SOP.pptx
 
Panduan Simpel SOP&KPI untuk startup dan entrepreneur
Panduan Simpel SOP&KPI untuk startup dan entrepreneurPanduan Simpel SOP&KPI untuk startup dan entrepreneur
Panduan Simpel SOP&KPI untuk startup dan entrepreneur
 
08.[Artikel] Standard Operating Procedure Pergudangan
08.[Artikel] Standard Operating Procedure Pergudangan08.[Artikel] Standard Operating Procedure Pergudangan
08.[Artikel] Standard Operating Procedure Pergudangan
 
Pentingnya SOP dalam Bisnis : Pembuatan, Penerapan, Pelembagaan _Training MA...
Pentingnya SOP dalam Bisnis : Pembuatan, Penerapan, Pelembagaan _Training  MA...Pentingnya SOP dalam Bisnis : Pembuatan, Penerapan, Pelembagaan _Training  MA...
Pentingnya SOP dalam Bisnis : Pembuatan, Penerapan, Pelembagaan _Training MA...
 
Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01
Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01
Sopbaseonkpi 131203171233-phpapp01
 
MENYUSUN DAN MENULIS SOP
MENYUSUN DAN MENULIS SOP MENYUSUN DAN MENULIS SOP
MENYUSUN DAN MENULIS SOP
 
Konsultan SOP (amarylliap@gmail.com, 08129369926)
Konsultan SOP (amarylliap@gmail.com, 08129369926)Konsultan SOP (amarylliap@gmail.com, 08129369926)
Konsultan SOP (amarylliap@gmail.com, 08129369926)
 
02-Materi-2 Teknik Penyusunan SOP.pptx
02-Materi-2 Teknik Penyusunan SOP.pptx02-Materi-2 Teknik Penyusunan SOP.pptx
02-Materi-2 Teknik Penyusunan SOP.pptx
 
5..pptx
5..pptx5..pptx
5..pptx
 
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
 
PPT PAP XI SOP.pptx
PPT PAP XI SOP.pptxPPT PAP XI SOP.pptx
PPT PAP XI SOP.pptx
 
300366256-Penyusunan-SOP-Sesuai-PERMENPAN-35-TH-2013-oke.ppt
300366256-Penyusunan-SOP-Sesuai-PERMENPAN-35-TH-2013-oke.ppt300366256-Penyusunan-SOP-Sesuai-PERMENPAN-35-TH-2013-oke.ppt
300366256-Penyusunan-SOP-Sesuai-PERMENPAN-35-TH-2013-oke.ppt
 
Mengadopsi Sistem Manajemen Mutu ISO
Mengadopsi Sistem Manajemen Mutu ISOMengadopsi Sistem Manajemen Mutu ISO
Mengadopsi Sistem Manajemen Mutu ISO
 
Silabus Pelatihan _"Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan KPI yan...
Silabus Pelatihan _"Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan KPI yan...Silabus Pelatihan _"Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan KPI yan...
Silabus Pelatihan _"Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan KPI yan...
 
Konsep dasar Manajemen.pptx
Konsep dasar Manajemen.pptxKonsep dasar Manajemen.pptx
Konsep dasar Manajemen.pptx
 

SOP_STANDAR

  • 1. STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) Agar Perusahaan dapat berjalan dengan baik dan sesuai dengan aturan untuk mencapai suatu sasaran yang diinginkan, baik sasaran jangka pendek maupun jangka panjang, maka perlu adanya pedoman/metode/ dasar/aturan yang harus dijalankan secara benar oleh semua level ( Top manajemen, manajemen dan Karyawan) disemua unit Divisi. Standard Operating Prosedure (SOP) adalah serangkaian instruksi kerja tertulis yang dibakukan (terdokumentasi )mengenai berbagai proses penyelenggaraan administrasi perusahaan, bagaimana dan kapan harus dilakukan, dimana dan oleh siapa dilakukan. 1. MANFAAT SOP : 2. Sebagai standard yang digunakan pegawai untuk melakukan tugastugasnya sehingga lebih terarah dan tepat guna. 3. Mengurangi faktor kesalahan dan ketidak tertiban pengawai. 4. Menambah efisiensi dan efektifitas pegawai baik secara individu maupun kelompok. 5. Memupuk kemandirian pengawai sehingga tidak selalu tergantung pada manajemen/pimpinan dalam menjalankan tugasnya. 6. Menciptakan ukuran standar kerja yang dapat dipakai oleh pegawai untuk mengevaluasi dan memperbaiki kemampuannya. 7. Memberikan informasi mengenai peningkatan kompetensi pegawai. Untuk melaksanakan hal tersebut perlu adanya prinsip – prinsip dalam Mendevelop SOP, yang terdiri : 2. PRINSIP-PRINSIP PENYUSUNAN SOP 1. Kemudahan dan kejelasan. 2. Efisiensi dan efektivitas. 3. Keselarasan. 1
  • 2. 4. Keterukuran. 5. Dinamis. 6. Berorientasi pada pengguna (mereka yang dilayani). 7. Kepatuhan hukum. 8. Kepastian hukum. 3. PRINSIP PELAKSANAAN SOP 1. Komitmen. 2. Konsisten. 3. Perbaikan berkelanjutan. 4. Mengikat. 5. Seluruh unsur memiliki peran penting. 6. Terdokumentasi dengan baik. 4. MENGAPA SOP tidak bisa berjalan? 1. SOP tidak terdokumantasi 2. Terdokumantasi tapi tidak link ke departeman lainnya (Departemen 3. Tidak adanya komitmen dari manajemen, baik dari level atas sampai level bawah. 5. RUANG LINGKUP SOP Melingkupi semua proses yang terjadi dalam suatu perusahaan baik administrasi maupun tindakan langsung, baik internal maupun eksternal perusahaan yang dilaksanakan oleh tiap-tiap unit departemen. 6. JENIS SOP 1. SOP TEKNIS : Lebih terinci dan dan bersifat teknis 2. SOP NON TEKNIS : yang diperuntukan untuk pekerjaan-pekerjaan yang bersifat administratif. 7. FORMAT SOP 1. Sederhana ( Simple Step ) - Disusun hanya memuat sedikit tindakan dan penyelesaian yang sederhana. 2. Tahapan Berurutan ( Hierarchical Step ) 2
  • 3. Merupakan pengembangan dari simple step, yang merlukan pembahasan lebih panjang dan detail. Langkah-langkah yang telah diidentifikasikan dibagi menjadi sub per sub secara terinci. 3. Grafik ( Graphic ), banyak di temukan pada perusahaan BUMN Diagram Alur ( Flowcharts) - 8. System Pendukung SOP dapat berjalan dengan baik dan benar: 1. Jobs Disc ( setiap department yang terkait dengan SOP tearsebut) 2. KPI ( Key Performance Indicator ) Demikian sedikit pemaparan kami tentang SOP, yang dapat dipakai sebagai bahan referensi anda untuk melakukan pembuatan SOP yang lebih baik. 9. Informasi Penting Apabila sebuah perusahaan telah memiliki sebuah SOP yang baku, maka apabila organisasi tersebut tertarik untuk meningkatkan kepada system manajemen yang lebih tinggi , misalnya ISO 9001 (Quality Management System) atau system management Internasional lainnya, maka dengan SOP tersebut akan sangat membantu dalam proses dari badan sertifikasi internasional tersebut. Maka dari itu SOP merupakan langkah awal yang baik. Dalam menyusun dokumentasi ISO sendiri, SOP merupakan salah satu Instrument penting, karena tampa adanya SOP maka otomatis tidak akan lulus dari badan sertifikasi itu sendiri. Maka dari itu kami dalam penyusunan SOP selalu berpedoman kepada ISO 9001 , Peraturan perusahaan client serta Peraturan Menteri tenaga kerja dan transmigrasi RI. Dan untuk mengukur tingkat keberhasilan SOP itu sendiri, perlu adanya sebuah TOOLS yang umum di sebut KPI. Consultant dan integritas Apa bila bapak/ibu membutuhkan jasa consultant yang memiliki integritas tinggi juga telah berpengalaman serta di dukung oleh jasa consultant yang berpengalaman di bidang jasa dan industri, maka kamilah Yang bapak/ibu butuhkan. 3
  • 4. Kami sangat terhormat dan merasa berkewajiban sebagai sebuah perusahaan consultan untuk membantu dalam memberikan solusi atas segala permasalahan dalam perusahaan bapak/ibu khususnya dalam mendevelop SOP . Silahkan hubungi kami di: ALI Purba Mr SIEN Consultants http://www.indokonsultan.com Head Office : Jl. Kyai Caringin No. 20A, Jakarta Pusat Hotline : 0813-801631.85 | 021- 98567515 Telp/Fax . : Fax. : +62-21 - 6306560 Email : info@indokonsultan.com atau purbaali192@ymail.com Skype : haliamsah_purba 4