SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  22
SHALAT DHUHA [email_address]
Segala puji hanyalah milik ALLAH, Rabb yang Maha Suci lagi Maha Agung, Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Salam dan selawat semoga senantiasa kepada Nabi kita Muhammad Shallallahu Alaihi wa Sallam beserta istri dan keluarga beliau. Sunat Dhuha adalah salah satu shalat sunat yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, maka adalah kebaikan bagi kita untuk mengetahui sunnah ini. Sila klik untuk link: Keutamaan shalat sunat Dhuha Waktu pelaksanaan shalat Dhuha Hati-hati dengan waktu Haram Tata cara shalat Dhuha
KEUTAMAAN SHALAT DHUHA
KEUTAMAAN DHUHA Dari Abu Dzar ,  dari Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam, beliau bersabda:  “Pada  pagi  hari  setiap tulang  (persendian)  dari kalian  akan dihitung sebagai  s e d e k a h. Maka setiap tasbih adalah  sedekah , setiap tahmid adalah  sedekah , setiap tahlil adalah  sedekah , setiap takbir adalah  sedekah , memerintahkan kebaikan  (amar ma’ruf) dan  melarang dari berbuat munkar  (nahi munkar)  adalah  sedekah. Semua itu  cukup  dengan  dua rakaat yang dilaksanakan di waktu  D huha .” [ HR. Muslim , Abu Dawud dan riwayat Bukhari dari Abu Hurairah] Dari  Abu Hurairah , ia berkata:  “ Kekasihku Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam  telah berwasiat ke padaku tiga perkara: [1] puasa tiga hari setiap bulan, [2] dua rakaat sh a lat  D huha dan [3] melaksanakan sh al at witir sebelum tidur .” [ HR .  Bukh a ri, Muslim , Turmuzi, Abu Dawud, Nasa’i, Ahmad dan Ad-Darami] Dari  Abud Darda , ia berkata: “Kekasihku telah berwasiat kepadaku tiga  hal. Hendaklah saya tidak pernah meninggalkan ketiga hal itu selama saya masih hidup: [1] menunaikan  puasa  selama  tiga hari  pada  setiap bulan, [2]  mengerjakan  shalat Dhuha ,  dan [3]  tidak tidur sebelum menunaikan shalat Witir .” [HR. Muslim , Abu Dawud, Turmuzi dan Nasa’i ]
ANJURAN SHALAT DHUHA Dari Aisyah, ia berkata: “Saya tidak pernah sama sekali melihat Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam menunaikan shalat Dhuha, sedangkan saya sendiri mengerjakannya. Sesungguhnya Rasulullah SAW pasti akan meninggalkan sebuah perbuatan meskipun beliau menyukai untuk mengerjakannya. Beliau berbuat seperti itu karena khawatir jikalau orang-orang ikut mengerjakan amalan itu sehingga mereka menganggapnya sebagai ibadah yang hukumnya wajib (fardhu).” [HR. Bukhari, Muslim, Abu Dawud, Ahmad, Malik dan Ad-Darami] Dalam Syarah An-Nawawi disebutkan: Aisyah berkata seperti itu karena dia tidak setiap saat bersama Rasulullah. Pada saat itu Rasulullah memiliki istri sebanyak 9 (sembilan) orang. Jadi Aisyah harus menunggu selama 8 hari sebelum gilirannya tiba. Dalam masa 8 hari itu, tidak selamanya Aisyah mengetahui apa-apa yang dilakukan Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam di rumah istri beliau yang lain.
KEUTAMAAN SHALAT DHUHA Dari Anas [bin Malik], bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Barangsiapa mengerjakan shalat Dhuha sebanyak 12 (dua belas) rakaat, maka ALLAH akan membangunkan untuknya istana di syurga”. [HR. Turmuzi dan Ibnu Majah, hadis hasan] Dari Abu Said [Al-Khudry], ia berkata: Adalah Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam mengerjakan shalat Dhuha, sehingga kami mengira bahwa beliau tidak pernah meninggalkannya. Dan jika beliau meninggalkannya, kami mengira seakan-akan beliau tidak pernah mengerjakannya”. [HR. Turmuzi, hadis hasan] Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Shalat Dhuha itu dapat mendatangkan rejeki dan menolak kefakiran. Dan tidak ada yang akan memelihara shalat Dhuha melainkan orang-orang yang bertaubat.” [HR.
WAKTU PELAKSANAAN SHALAT DHUHA
WAKTU SHALAT DHUHA Dari Zaid bin Arqam, bahwa ia melihat orang-orang mengerjakan shalat Dhuha [pada waktu yang belum begitu siang], maka ia berkata: “Ingatlah, sesungguhnya mereka telah mengetahui bahwa shalat Dhuha pada selain saat-saat seperti itu adalah lebih utama, karena sesungguhnya Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “ Shalatnya orang-orang yang kembali kepada ALLAH adalah pada waktu anak-anak onta sudah bangun dari pembaringannya karena tersengat panasnya matahari ”. [HR. Muslim] Penjelasan: Anak-anak onta sudah bangun karena panas matahari itu diqiyaskan dengan pagi hari jam 08:00 AM, adapun sebelum jam itu dianggap belum ada matahari yang sinarnya dapat membangunkan anak onta.
SIMULASI JAM WAKTU DHUHA Waktu DHUHA Antara jam 08:00 AM ~ 11:00 PM WAKTU YANG HARAM UNTUK SHALAT WAKTU YANG HARAM UNTUK SHALAT
HATI-HATI SHALAT PADA WAKTU HARAM
WAKTU-WAKTU HARAM ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],WAKTU-WAKTU HARAM
[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
TATA CARA PELAKSANAAN SHALAT DHUHA
JUMLAH RAKAAT SHALAT DHUHA  4 RAKAAT Dari Mu’dzah, bahwa ia bertanya kepada Aisyah: “Berapa jumlah rakaat Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam ketika menunaikan shalat Dhuha?” Aisyah menjawab: “Empat rakaat dan beliau menambah bilangan rakaatnya sebanyak yang beliau suka.” [HR. Muslim dan Ibnu Majah] 12 RAKAAT Dari Anas [bin Malik], bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Barangsiapa mengerjakan shalat Dhuha sebanyak 12 (dua belas) rakaat, maka ALLAH akan membangunkan untuknya istana di syurga”. [HR. Turmuzi dan Ibnu Majah, hadis hasan]
JUMLAH RAKAAT SHALAT DHUHA  8 RAKAAT Dari Ummu Hani binti Abu Thalib, ia berkata: “Saya berjunjung kepada Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pada tahun Fathu (Penaklukan) Makkah. Saya menemukan beliau sedang mandi dengan ditutupi sehelai busana oleh Fathimah putri beliau”. Ummu Hani berkata: “Maka kemudian aku mengucapkan salam”. Rasulullah pun bersabda: “Siapakah itu?” Saya menjawab: “Ummu Hani binti Abu Thalib”. Rasulullah SAW bersabda: “Selamat datang wahai Ummu Hani”. Sesudah mandi beliau menunaikan shalat sebanyak 8 (delapan) rakaat dengan berselimut satu potong baju. Sesudah shalat saya (Ummu Hani) berkata: “Wahai Rasulullah, putra ibu Ali bin Abi Thalib menyangka bahwa dia boleh membunuh seorang laki-laki yang telah aku lindungi, yakni fulan Ibnu Hubairah”. Maka Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “sesungguhnya kami juga melindungi orang yang kamu lindungi, wahai Ummu Hani”. Ummu Hani juga berkata: “Hal itu (Rasulullah shalat) terjadi pada waktu Dhuha.” [HR. Muslim]
TATA CARA SHALAT SUNAT DHUHA ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
TATA CARA SHALAT SUNAT DHUHA ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
DOA SESUDAH SHALAT DHUHA
DOA LATIN & terjemahnya ALLAAHUMMA INNADH-DHUHAA ‘ADHUHAA ‘UKA - WAL BAHAA ‘ABAHAA ‘UKA – WAL JAMAALA JAMAALUKA – WAL QUWWATA QUWWATUKA – WAL QUDRATA QUDRATUKA – WAL ‘ISHMATA ‘ISHMATUKA. ALLAAHUMMA IN KAANA RIZQII FIS-SAMAA ‘I FA ANZILHU – WA IN KAANA FIL ARDI FA AKHRIJHU – WA IN KAANA MU’ASSARAN FA YASSIRHU – WA IN KAANA HARAAMAN FATHAHHIRHU – WA IN KAANA BA’IIDAN FA QARRIBHU, BIHAQQI DHUHAA ‘IKA, WA BAHAA ‘IKA, WA JAMAALIKA, WA QUWWATIKA, WA QUDRATIKA. AATINII MAA ‘ATAITA ‘IBAADAKASH-SHAALIHIIN. Artinya: “ Wahai ALLAH, bahwasanya waktu Dhuha itu waktu Dhuha-MU – dan kecantikan adalah kecantikan-MU – dan keindahan adalah keindahan-MU – dan kekuatan adalah kekuatan-MU – dan kekuasaan adalah kekuasaan-MU - dan perlindungan itu adalah perlindungan-MU. Wahai ALLAH, jikalau rejekiku masih diatas langit, maka turunkanlah – Dan jikalau ada didalam bumi maka keluarkanlah – dan jikalau sukar maka mudahkanlah – dan jika haram maka sucikanlah - dan jikalau masih jauh maka dekatkanlah dengan berkat waktu Dhuha, keagungan, keindahan, kekuatan dan kekuasaan-MU.  Limpahkanlah kepada kami segala yang telah Engkau limpahkan kepada hamba-hambamu yang shaleh.
Wallahu a’lam. Hanya ALLAH Yang Maha Mengetahui
[email_address] [email_address] [email_address] [email_address]

Contenu connexe

Tendances

Tendances (16)

Rahasia sholat duha
Rahasia sholat duhaRahasia sholat duha
Rahasia sholat duha
 
Fadhilah Sholat Dhuha yang Mempesona
Fadhilah Sholat Dhuha yang MempesonaFadhilah Sholat Dhuha yang Mempesona
Fadhilah Sholat Dhuha yang Mempesona
 
Tata sholat tahajjud
Tata sholat tahajjudTata sholat tahajjud
Tata sholat tahajjud
 
Tata Cara Sholat Dhuha dan Wudhu
Tata Cara Sholat Dhuha dan WudhuTata Cara Sholat Dhuha dan Wudhu
Tata Cara Sholat Dhuha dan Wudhu
 
Sholat sunnah 3 idain + gerhana
Sholat sunnah 3   idain + gerhanaSholat sunnah 3   idain + gerhana
Sholat sunnah 3 idain + gerhana
 
Sholat sunnah 6 Istisqo - Tasbih
Sholat sunnah 6   Istisqo - TasbihSholat sunnah 6   Istisqo - Tasbih
Sholat sunnah 6 Istisqo - Tasbih
 
Data yasmin
Data yasminData yasmin
Data yasmin
 
Sholat sunnah 4 mutlak - hajat - taubat
Sholat sunnah 4   mutlak - hajat - taubatSholat sunnah 4   mutlak - hajat - taubat
Sholat sunnah 4 mutlak - hajat - taubat
 
12 dalil sholat berjama'ah by Ibnul Qoyyim
12 dalil sholat berjama'ah by Ibnul Qoyyim12 dalil sholat berjama'ah by Ibnul Qoyyim
12 dalil sholat berjama'ah by Ibnul Qoyyim
 
Tata Cara Shalat Rasul Utk Lelaki Perempuan
Tata Cara Shalat Rasul Utk Lelaki PerempuanTata Cara Shalat Rasul Utk Lelaki Perempuan
Tata Cara Shalat Rasul Utk Lelaki Perempuan
 
belum
belumbelum
belum
 
Sejarah.tarawih
Sejarah.tarawihSejarah.tarawih
Sejarah.tarawih
 
Sifat shalat nabi 1
Sifat shalat nabi 1Sifat shalat nabi 1
Sifat shalat nabi 1
 
Tatacara Shalat
Tatacara ShalatTatacara Shalat
Tatacara Shalat
 
Sifat shalat nabi 3
Sifat shalat nabi 3Sifat shalat nabi 3
Sifat shalat nabi 3
 
100926 sholat sunnah 1
100926 sholat sunnah 1100926 sholat sunnah 1
100926 sholat sunnah 1
 

En vedette

2. laporan eds m ts al munawwarah
2. laporan eds m ts al munawwarah2. laporan eds m ts al munawwarah
2. laporan eds m ts al munawwarahMA'ARIF NU CILACAP
 
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014MA'ARIF NU CILACAP
 
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,1802081.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208MA'ARIF NU CILACAP
 
Standar biaya operasinal sma 17 des06
Standar biaya  operasinal sma 17 des06Standar biaya  operasinal sma 17 des06
Standar biaya operasinal sma 17 des06MA'ARIF NU CILACAP
 
7. lampiran permen nomor 24 tahun 2007 sarana prasarana
7. lampiran permen nomor 24 tahun 2007 sarana prasarana7. lampiran permen nomor 24 tahun 2007 sarana prasarana
7. lampiran permen nomor 24 tahun 2007 sarana prasaranaMA'ARIF NU CILACAP
 
3. pembelajaran tuntas 18022008
3. pembelajaran tuntas 180220083. pembelajaran tuntas 18022008
3. pembelajaran tuntas 18022008MA'ARIF NU CILACAP
 
2. laporan eds m ts al munawwarah
2. laporan eds m ts al munawwarah2. laporan eds m ts al munawwarah
2. laporan eds m ts al munawwarahMA'ARIF NU CILACAP
 
Kisi kisi dan soal uts 1 aswaja v 2011
Kisi kisi dan soal  uts 1 aswaja v 2011Kisi kisi dan soal  uts 1 aswaja v 2011
Kisi kisi dan soal uts 1 aswaja v 2011MA'ARIF NU CILACAP
 
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)MA'ARIF NU CILACAP
 
PEMBELAJARAN PAI SMA-oleh bhasor
PEMBELAJARAN PAI SMA-oleh bhasorPEMBELAJARAN PAI SMA-oleh bhasor
PEMBELAJARAN PAI SMA-oleh bhasorMA'ARIF NU CILACAP
 
PERMENDIKNAS NO 23 TH 2006 TENTANG SKL
PERMENDIKNAS NO 23 TH 2006 TENTANG SKLPERMENDIKNAS NO 23 TH 2006 TENTANG SKL
PERMENDIKNAS NO 23 TH 2006 TENTANG SKLMA'ARIF NU CILACAP
 

En vedette (17)

Pp ri n0 19 th 2005 ttg snp
Pp ri n0 19 th 2005 ttg snpPp ri n0 19 th 2005 ttg snp
Pp ri n0 19 th 2005 ttg snp
 
1.4. sejarah islammts1
1.4. sejarah islammts11.4. sejarah islammts1
1.4. sejarah islammts1
 
2. laporan eds m ts al munawwarah
2. laporan eds m ts al munawwarah2. laporan eds m ts al munawwarah
2. laporan eds m ts al munawwarah
 
2.3. fikih mts2
2.3. fikih mts22.3. fikih mts2
2.3. fikih mts2
 
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
 
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,1802081.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
 
Standar biaya operasinal sma 17 des06
Standar biaya  operasinal sma 17 des06Standar biaya  operasinal sma 17 des06
Standar biaya operasinal sma 17 des06
 
1. penetapan kkm umum, 180208
1. penetapan kkm umum, 1802081. penetapan kkm umum, 180208
1. penetapan kkm umum, 180208
 
Pp no 19 thn 2005 ttg snp
Pp no 19 thn 2005 ttg snpPp no 19 thn 2005 ttg snp
Pp no 19 thn 2005 ttg snp
 
2.1. quran hadistmts2
2.1. quran hadistmts22.1. quran hadistmts2
2.1. quran hadistmts2
 
7. lampiran permen nomor 24 tahun 2007 sarana prasarana
7. lampiran permen nomor 24 tahun 2007 sarana prasarana7. lampiran permen nomor 24 tahun 2007 sarana prasarana
7. lampiran permen nomor 24 tahun 2007 sarana prasarana
 
3. pembelajaran tuntas 18022008
3. pembelajaran tuntas 180220083. pembelajaran tuntas 18022008
3. pembelajaran tuntas 18022008
 
2. laporan eds m ts al munawwarah
2. laporan eds m ts al munawwarah2. laporan eds m ts al munawwarah
2. laporan eds m ts al munawwarah
 
Kisi kisi dan soal uts 1 aswaja v 2011
Kisi kisi dan soal  uts 1 aswaja v 2011Kisi kisi dan soal  uts 1 aswaja v 2011
Kisi kisi dan soal uts 1 aswaja v 2011
 
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
 
PEMBELAJARAN PAI SMA-oleh bhasor
PEMBELAJARAN PAI SMA-oleh bhasorPEMBELAJARAN PAI SMA-oleh bhasor
PEMBELAJARAN PAI SMA-oleh bhasor
 
PERMENDIKNAS NO 23 TH 2006 TENTANG SKL
PERMENDIKNAS NO 23 TH 2006 TENTANG SKLPERMENDIKNAS NO 23 TH 2006 TENTANG SKL
PERMENDIKNAS NO 23 TH 2006 TENTANG SKL
 

Similaire à SHALAT DHUHA

Similaire à SHALAT DHUHA (20)

Shalat Dhuha
Shalat DhuhaShalat Dhuha
Shalat Dhuha
 
Tata sholat tahajjud
Tata sholat tahajjudTata sholat tahajjud
Tata sholat tahajjud
 
Keutamaan shalat berjamaah
Keutamaan shalat berjamaahKeutamaan shalat berjamaah
Keutamaan shalat berjamaah
 
PESANTREN RAMADHAN 1444 H.pptx
PESANTREN RAMADHAN 1444 H.pptxPESANTREN RAMADHAN 1444 H.pptx
PESANTREN RAMADHAN 1444 H.pptx
 
Shalat sunnah rawatib
Shalat sunnah rawatibShalat sunnah rawatib
Shalat sunnah rawatib
 
Tatacarashalatrasulutklelakiperempuan 1219158319928446-8
Tatacarashalatrasulutklelakiperempuan 1219158319928446-8Tatacarashalatrasulutklelakiperempuan 1219158319928446-8
Tatacarashalatrasulutklelakiperempuan 1219158319928446-8
 
Kitab salat musafir dan mengqasarnya
Kitab salat musafir dan mengqasarnyaKitab salat musafir dan mengqasarnya
Kitab salat musafir dan mengqasarnya
 
Kitab salat
Kitab salatKitab salat
Kitab salat
 
Anjuran memperbagus shalat
Anjuran memperbagus shalatAnjuran memperbagus shalat
Anjuran memperbagus shalat
 
130714 sholat lail
130714 sholat lail130714 sholat lail
130714 sholat lail
 
Waktu sholat dhuha: batas waktu sholat dhuha yang baik
Waktu sholat dhuha: batas waktu sholat dhuha yang baikWaktu sholat dhuha: batas waktu sholat dhuha yang baik
Waktu sholat dhuha: batas waktu sholat dhuha yang baik
 
Adab berpuasa
Adab berpuasaAdab berpuasa
Adab berpuasa
 
Ringan tapi berat
Ringan tapi beratRingan tapi berat
Ringan tapi berat
 
cr053__jama___qashar.ppt
cr053__jama___qashar.pptcr053__jama___qashar.ppt
cr053__jama___qashar.ppt
 
Hukum adzan
Hukum adzanHukum adzan
Hukum adzan
 
1.1.4.08.080 hukum shalat
1.1.4.08.080 hukum shalat1.1.4.08.080 hukum shalat
1.1.4.08.080 hukum shalat
 
Sholluu kamaa roaitumuunii ushollii.pptx
Sholluu kamaa roaitumuunii ushollii.pptxSholluu kamaa roaitumuunii ushollii.pptx
Sholluu kamaa roaitumuunii ushollii.pptx
 
Penjelasan waktu shalat
Penjelasan waktu shalatPenjelasan waktu shalat
Penjelasan waktu shalat
 
Penjelasan waktu shalat
Penjelasan waktu shalatPenjelasan waktu shalat
Penjelasan waktu shalat
 
19 sunnah yang terlupakan
19 sunnah yang terlupakan19 sunnah yang terlupakan
19 sunnah yang terlupakan
 

Plus de MA'ARIF NU CILACAP

Plus de MA'ARIF NU CILACAP (20)

Ikhlas dan sabar
Ikhlas dan sabarIkhlas dan sabar
Ikhlas dan sabar
 
2. renstra pc lp maarif nu 2013 2017
2. renstra pc lp maarif nu 2013 20172. renstra pc lp maarif nu 2013 2017
2. renstra pc lp maarif nu 2013 2017
 
5. lampiran 3, rab program jangka pendek 2013
5. lampiran 3, rab program jangka pendek 20135. lampiran 3, rab program jangka pendek 2013
5. lampiran 3, rab program jangka pendek 2013
 
3. lampiran 1, program jangka pendek 2013
3. lampiran 1, program jangka pendek 20133. lampiran 1, program jangka pendek 2013
3. lampiran 1, program jangka pendek 2013
 
Struktur organisasi
Struktur organisasi Struktur organisasi
Struktur organisasi
 
Ma'arif visi misi 2
Ma'arif visi misi 2Ma'arif visi misi 2
Ma'arif visi misi 2
 
Ma'arif visi misi 2
Ma'arif visi misi 2Ma'arif visi misi 2
Ma'arif visi misi 2
 
Ma'arif berita
Ma'arif beritaMa'arif berita
Ma'arif berita
 
Khutbah idul adha 2014
Khutbah idul adha 2014Khutbah idul adha 2014
Khutbah idul adha 2014
 
Materi rakor kkmi wil ksghn dan eks kotip
Materi rakor kkmi wil ksghn dan eks kotipMateri rakor kkmi wil ksghn dan eks kotip
Materi rakor kkmi wil ksghn dan eks kotip
 
Ma'arif sosialisasi raker
Ma'arif sosialisasi rakerMa'arif sosialisasi raker
Ma'arif sosialisasi raker
 
Ma'arif rapat pengurus 13 nov 2013
Ma'arif rapat pengurus 13 nov 2013Ma'arif rapat pengurus 13 nov 2013
Ma'arif rapat pengurus 13 nov 2013
 
Ma'arif rakor 2 nov 2013
Ma'arif rakor 2 nov 2013Ma'arif rakor 2 nov 2013
Ma'arif rakor 2 nov 2013
 
Ma'arif 25 112013
Ma'arif 25 112013Ma'arif 25 112013
Ma'arif 25 112013
 
Ma'arif rakor 2 nov 2013
Ma'arif rakor 2 nov 2013Ma'arif rakor 2 nov 2013
Ma'arif rakor 2 nov 2013
 
Ma'arif 25 112013
Ma'arif 25 112013Ma'arif 25 112013
Ma'arif 25 112013
 
Ma’arif i, 16 mei 2013
Ma’arif  i, 16 mei 2013Ma’arif  i, 16 mei 2013
Ma’arif i, 16 mei 2013
 
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
 
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
Ma'arif rakor dimajenang 6 sept. 2014
 
4. sistem penilaian ktsp sma
4. sistem penilaian ktsp sma4. sistem penilaian ktsp sma
4. sistem penilaian ktsp sma
 

SHALAT DHUHA

  • 2. Segala puji hanyalah milik ALLAH, Rabb yang Maha Suci lagi Maha Agung, Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Salam dan selawat semoga senantiasa kepada Nabi kita Muhammad Shallallahu Alaihi wa Sallam beserta istri dan keluarga beliau. Sunat Dhuha adalah salah satu shalat sunat yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, maka adalah kebaikan bagi kita untuk mengetahui sunnah ini. Sila klik untuk link: Keutamaan shalat sunat Dhuha Waktu pelaksanaan shalat Dhuha Hati-hati dengan waktu Haram Tata cara shalat Dhuha
  • 4. KEUTAMAAN DHUHA Dari Abu Dzar , dari Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam, beliau bersabda: “Pada pagi hari setiap tulang (persendian) dari kalian akan dihitung sebagai s e d e k a h. Maka setiap tasbih adalah sedekah , setiap tahmid adalah sedekah , setiap tahlil adalah sedekah , setiap takbir adalah sedekah , memerintahkan kebaikan (amar ma’ruf) dan melarang dari berbuat munkar (nahi munkar) adalah sedekah. Semua itu cukup dengan dua rakaat yang dilaksanakan di waktu D huha .” [ HR. Muslim , Abu Dawud dan riwayat Bukhari dari Abu Hurairah] Dari Abu Hurairah , ia berkata: “ Kekasihku Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam telah berwasiat ke padaku tiga perkara: [1] puasa tiga hari setiap bulan, [2] dua rakaat sh a lat D huha dan [3] melaksanakan sh al at witir sebelum tidur .” [ HR . Bukh a ri, Muslim , Turmuzi, Abu Dawud, Nasa’i, Ahmad dan Ad-Darami] Dari Abud Darda , ia berkata: “Kekasihku telah berwasiat kepadaku tiga hal. Hendaklah saya tidak pernah meninggalkan ketiga hal itu selama saya masih hidup: [1] menunaikan puasa selama tiga hari pada setiap bulan, [2] mengerjakan shalat Dhuha , dan [3] tidak tidur sebelum menunaikan shalat Witir .” [HR. Muslim , Abu Dawud, Turmuzi dan Nasa’i ]
  • 5. ANJURAN SHALAT DHUHA Dari Aisyah, ia berkata: “Saya tidak pernah sama sekali melihat Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam menunaikan shalat Dhuha, sedangkan saya sendiri mengerjakannya. Sesungguhnya Rasulullah SAW pasti akan meninggalkan sebuah perbuatan meskipun beliau menyukai untuk mengerjakannya. Beliau berbuat seperti itu karena khawatir jikalau orang-orang ikut mengerjakan amalan itu sehingga mereka menganggapnya sebagai ibadah yang hukumnya wajib (fardhu).” [HR. Bukhari, Muslim, Abu Dawud, Ahmad, Malik dan Ad-Darami] Dalam Syarah An-Nawawi disebutkan: Aisyah berkata seperti itu karena dia tidak setiap saat bersama Rasulullah. Pada saat itu Rasulullah memiliki istri sebanyak 9 (sembilan) orang. Jadi Aisyah harus menunggu selama 8 hari sebelum gilirannya tiba. Dalam masa 8 hari itu, tidak selamanya Aisyah mengetahui apa-apa yang dilakukan Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam di rumah istri beliau yang lain.
  • 6. KEUTAMAAN SHALAT DHUHA Dari Anas [bin Malik], bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Barangsiapa mengerjakan shalat Dhuha sebanyak 12 (dua belas) rakaat, maka ALLAH akan membangunkan untuknya istana di syurga”. [HR. Turmuzi dan Ibnu Majah, hadis hasan] Dari Abu Said [Al-Khudry], ia berkata: Adalah Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam mengerjakan shalat Dhuha, sehingga kami mengira bahwa beliau tidak pernah meninggalkannya. Dan jika beliau meninggalkannya, kami mengira seakan-akan beliau tidak pernah mengerjakannya”. [HR. Turmuzi, hadis hasan] Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Shalat Dhuha itu dapat mendatangkan rejeki dan menolak kefakiran. Dan tidak ada yang akan memelihara shalat Dhuha melainkan orang-orang yang bertaubat.” [HR.
  • 8. WAKTU SHALAT DHUHA Dari Zaid bin Arqam, bahwa ia melihat orang-orang mengerjakan shalat Dhuha [pada waktu yang belum begitu siang], maka ia berkata: “Ingatlah, sesungguhnya mereka telah mengetahui bahwa shalat Dhuha pada selain saat-saat seperti itu adalah lebih utama, karena sesungguhnya Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “ Shalatnya orang-orang yang kembali kepada ALLAH adalah pada waktu anak-anak onta sudah bangun dari pembaringannya karena tersengat panasnya matahari ”. [HR. Muslim] Penjelasan: Anak-anak onta sudah bangun karena panas matahari itu diqiyaskan dengan pagi hari jam 08:00 AM, adapun sebelum jam itu dianggap belum ada matahari yang sinarnya dapat membangunkan anak onta.
  • 9. SIMULASI JAM WAKTU DHUHA Waktu DHUHA Antara jam 08:00 AM ~ 11:00 PM WAKTU YANG HARAM UNTUK SHALAT WAKTU YANG HARAM UNTUK SHALAT
  • 10. HATI-HATI SHALAT PADA WAKTU HARAM
  • 11.
  • 12.
  • 13.
  • 14. TATA CARA PELAKSANAAN SHALAT DHUHA
  • 15. JUMLAH RAKAAT SHALAT DHUHA 4 RAKAAT Dari Mu’dzah, bahwa ia bertanya kepada Aisyah: “Berapa jumlah rakaat Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam ketika menunaikan shalat Dhuha?” Aisyah menjawab: “Empat rakaat dan beliau menambah bilangan rakaatnya sebanyak yang beliau suka.” [HR. Muslim dan Ibnu Majah] 12 RAKAAT Dari Anas [bin Malik], bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Barangsiapa mengerjakan shalat Dhuha sebanyak 12 (dua belas) rakaat, maka ALLAH akan membangunkan untuknya istana di syurga”. [HR. Turmuzi dan Ibnu Majah, hadis hasan]
  • 16. JUMLAH RAKAAT SHALAT DHUHA 8 RAKAAT Dari Ummu Hani binti Abu Thalib, ia berkata: “Saya berjunjung kepada Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pada tahun Fathu (Penaklukan) Makkah. Saya menemukan beliau sedang mandi dengan ditutupi sehelai busana oleh Fathimah putri beliau”. Ummu Hani berkata: “Maka kemudian aku mengucapkan salam”. Rasulullah pun bersabda: “Siapakah itu?” Saya menjawab: “Ummu Hani binti Abu Thalib”. Rasulullah SAW bersabda: “Selamat datang wahai Ummu Hani”. Sesudah mandi beliau menunaikan shalat sebanyak 8 (delapan) rakaat dengan berselimut satu potong baju. Sesudah shalat saya (Ummu Hani) berkata: “Wahai Rasulullah, putra ibu Ali bin Abi Thalib menyangka bahwa dia boleh membunuh seorang laki-laki yang telah aku lindungi, yakni fulan Ibnu Hubairah”. Maka Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “sesungguhnya kami juga melindungi orang yang kamu lindungi, wahai Ummu Hani”. Ummu Hani juga berkata: “Hal itu (Rasulullah shalat) terjadi pada waktu Dhuha.” [HR. Muslim]
  • 17.
  • 18.
  • 20. DOA LATIN & terjemahnya ALLAAHUMMA INNADH-DHUHAA ‘ADHUHAA ‘UKA - WAL BAHAA ‘ABAHAA ‘UKA – WAL JAMAALA JAMAALUKA – WAL QUWWATA QUWWATUKA – WAL QUDRATA QUDRATUKA – WAL ‘ISHMATA ‘ISHMATUKA. ALLAAHUMMA IN KAANA RIZQII FIS-SAMAA ‘I FA ANZILHU – WA IN KAANA FIL ARDI FA AKHRIJHU – WA IN KAANA MU’ASSARAN FA YASSIRHU – WA IN KAANA HARAAMAN FATHAHHIRHU – WA IN KAANA BA’IIDAN FA QARRIBHU, BIHAQQI DHUHAA ‘IKA, WA BAHAA ‘IKA, WA JAMAALIKA, WA QUWWATIKA, WA QUDRATIKA. AATINII MAA ‘ATAITA ‘IBAADAKASH-SHAALIHIIN. Artinya: “ Wahai ALLAH, bahwasanya waktu Dhuha itu waktu Dhuha-MU – dan kecantikan adalah kecantikan-MU – dan keindahan adalah keindahan-MU – dan kekuatan adalah kekuatan-MU – dan kekuasaan adalah kekuasaan-MU - dan perlindungan itu adalah perlindungan-MU. Wahai ALLAH, jikalau rejekiku masih diatas langit, maka turunkanlah – Dan jikalau ada didalam bumi maka keluarkanlah – dan jikalau sukar maka mudahkanlah – dan jika haram maka sucikanlah - dan jikalau masih jauh maka dekatkanlah dengan berkat waktu Dhuha, keagungan, keindahan, kekuatan dan kekuasaan-MU. Limpahkanlah kepada kami segala yang telah Engkau limpahkan kepada hamba-hambamu yang shaleh.
  • 21. Wallahu a’lam. Hanya ALLAH Yang Maha Mengetahui