SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  18
PAJAK APP: SPT 2014
APLIKASI ANDROID PENGISIAN SPT PAJAK
PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI
KARYAWAN
Jakarta, Maret 2015
1
Visi PajakApp
Kami berkomitmen untuk menjadi pelopor perusahaan perpajakan kelas dunia yang berbasis
pada pengoptimalan pemanfaatan teknologi. PajakApp ingin membuat perpajakan sebagai
sesuatu yang mudah & menjadi lifestyle dalam masyarakat, membuat pajak menjadi sesuatu
yang menyenangkan, mengajak masyarakat menjadi wajib pajak patuh dan pada akhirnya
mengoptimalkan penerimaana negara dari sektor pajak demi kesejahteraan bersama.
2
Latar Belakang
Masih adanya mindet dalam masyarakat bahwa pajak itu
sesuatu yang rumit dan membingungkan, termasuk dalam hal
pelaporan pajak. Banyaknya jumlah pajak yang dibayar meliputi
pajak penghasilan, pajak bumi dan bangunan, pajak kendaraan
bermotor dan lainnya juga turut serta membentuk mindset ini.
Mindset tentang
pajak
Wajib pajak patuh
Masih rendahnya kesadaran wajib pajak dalam menjalankan
tugas perpajakannya, termasuk dalam hal pelaporan pajak.
Aturan terkait ini terdapat di UU Perpajakan.
Pajak, baik pajak pusat maupun pajak daerah, merupakan salah satu porsi penerimaan
terbesar dalam APBN/ APBD di Indonesia. Namun, sampai saat ini sektor penerimaan ini
belum dirasa optimal karena adanya berbagai kendala.
Keberadaan kasus korupsi oleh aparat pemerintah dan pajak
membuat masyarakat semakin enggan untuk membayar pajak
karena mereka tidak rela bahwa uang pajak mereka tidak
digunakan sebagai mana mestinya.
Banyaknya kasus
korupsi
Reformasi sistem yang dilakukan oleh pemerintah melalui Direktorat Jenderal Pajak
Kementerian Keuangan melalui pengembangan sistem perpajakan yang mudah dan nyaman
perlu didukung oleh inisiatif-inisiatif yang segar dari masyarakat. Dengan demikian, upaya
proses pembangunan dunia perpajakan yang lebih baik bisa lebih cepat tercapai.
3
Pajak Indonesia Saat Ini
Dari tabel di samping, dapat
diketahui bahwa:
• pajak merupakan penerimaan
negara dengan porsi terbesar
mencakup lebih dari 70% dari
total penerimaan dalam APBN
• Pajak penghasilan (baik wajib
pajak orang pribadi maupun
wajib pajak badan) adalah
penerimaan perpajakan dengan
porsi terbesar
• Penerimaan pajak adalah
sebesar Rp 1.143,3 triliun, atau
91,7 persen dari target yang
ditetapkan sebesar Rp 1.246,1
triliun
• Pada tahun 2015, target
penerimaan pajak Pemerintah
Jokowi JK adalah sebesar Rp
1.484,6 triliun atau meningkat
20% dibandingkan tahun 2014
Sumber: Kementerian Keuangan Republik Indonesia
4
Masih Rendahnya Kesadaran Perpajakan
Berdasarkan data dari Ditjen Pajak Kementerian Keuangan RI bahwa sampai Oktober 2014,
angka wajib pajak, baik orang pribadi maupun badan, adalah seperti di bawah ini.
Jumlah
penduduk
Indonesia
Wajib pajak orang pribadi
Wajib
pajak
(WP)
orang
pribadi
potensial
Penduduk
yang
punya
NPWP
254 juta 60 juta 28 juta
WP taat
bayar
pajak
23 juta
WP taat
lapor pajak
11 juta
Jumlah
perusa-
haan di
Indonesia
Wajib pajak badan
Wajib
pajak
(WP)
badan
potensial
WP yang
taat bayar
dan lapor
pajak
20 juta 5 juta 0.55 juta
23,6%
46,7%
38,3 %
18,3 %
25%
11%
60 juta WP potensial sebagai
basis perhitungan
5 juta WP potensial sebagai
basis perhitungan
5
Potensi Ekonomi & Perpajakan Indonesia ke Depan
Berdasarkan insight dari
McKinsey&Company bahwa pada tahun
2030, Indonesia akan mengalami
lompatan ekonomi yang cukup
signifikan yakni menjadi kekuatan
ekonomi terbesar ke-7 di dunia.
Sebanyak 135 juta orang akan menjadi
pasar yang sangat besar. Pencapaian
ini tentu akan terwujud jika asumsi-
asumsi yang digunakan untuk proyeksi
ini tercapai.
Bahwa hal ini juga akan
mengindikasikan 4 hal:
• Jumlah wajib pajak orang pribadi
potensial akan meningkat
• Jumlah wajib pajak badan potensial
akan meningkat
• Potensi penerimaan pajak Indonesia
akan meningkat
• Bisnis di bidang perpajakan akan
meningkat potensinya
*sumber: McKinsey&Company report
6
Mewujudkan Perpajakan Indonesia yang Lebih Baik
Pencapaian target
penerimaan pajak
negara
Peningkatan
kesadaran
perpajakan dan
jumlah wajib pajak
patuh
Dunia perpajakan
Indonesia yang
lebih baik, dengan
ekosistem kejujuran
di dalamnya
Pembangunan yang
lebih pesat &
pencapaian
kesejahteraan
bersama
Program edukasi perpajakan bagi masyarakat untuk peningkatan kesadaran dan
partisipasi pengawasan penggunaan pajak
Peningkatan profesionalitas, integritas dan skill petugas pajak
Sistem perpajakan yang user friendly dan praktis untuk wajib pajak melalui inisiatif
pemerintah, didukung oleh inisiatif independen dari masyarakat
Mewujudkan perpajakan yang lebih baik untuk pembangunan Indonesia yang lebih baik:
Peningkatan pengawasan dan pemberian sanksi terhadap wajib pajak yang melakukan
pelanggaran perpajakanInisiatif
pewujud
(enabler)
Tujuan
PajakApp sebagai inisiatif independen berupaya membantu pemerintah dalam dunia
perpajakan sekaligus mengoptimalkan potensi bisnis yang besar di dalamnya.
Wajib pajak
7
Menciptakan Ekosistem Kejujuran di Indonesia
DITJEN PAJAK
Secara jujur dan patuh menghitung,
membayar dan melaporkan pajak
Secara jujur dan patuh
melakukan
administrasi
perpajakan &
kewenangan lainnya
LEGISLATIF &
EKSEKUTIF
Secara jujur dan patuh
melakukan
penyusunan APBN
dan APBD serta
penggunaannya untuk
pembangunan
Pelaksanaan pembangunan
Pengawasan pembangunan dan penggunaan
pajak
PajakApp ingin mewujudkan kertelibatan masyarakat dalam proses pembangunan melalui
ekosistem pajak yang jujur dan transparan. Menciptakan negara yang bersih dimulai dari wajib
pajak ketika mereka secara sadar dan bertanggungjawab melalukan kewajiban perpajakannya.
Dan mereka kemudian juga melakukan fungsi pengawasan/ watchdog atas administrasi
perpajakan yang dilakukan otoritas serta tentunya pengguaan pajak untuk pembangunan.
8
PajakApp: Sebuah Inovasi
PajakApp bisa digunakan oleh wajib pajak orang pribadi dalam pengisian SPT 1770SS &
1770S. Aplikasi ini adalah aplikasi berbasis android dan bisa diunduh di google play store,
dan digunakan oleh wajib pajak yang bekerja sebagai karyawan. PajakApp bervisi untuk
menjadikan wajib pajak lebh tahu, mengerti dan care atas pajak melalui pembuatan
aplikasi pelaporan yang sifatnya mobile dan user friendly.
9
4 Cara Mudah Penggunaan PajakApp
Sampai 30 Maret 2015 ini, PajakApp telah di-download oleh sekitar 4.291 orang dan diharapkan
akan terus bertambah. Adapun penggunaan PajakApp sangat mudah dengan 4 langkah:
• Download aplikasinya di Google Play Store
• Login dengan menggunakan akun facebook atau google mail
• Isi data sesuai dengan petunjuk pengisian
• Download SPT yang dikirimkan ke e-mail Anda, print dan setorkan ke kantor pajak atau drop
box terdekat.
10
Tentang PajakApp: SPT 2014
Aplikasi & servis tidak
berbayar
Login yang mudah
Fungsi lainnya
Berikut ini adalah kelebihan dari aplikasi PajakApp:
Pengguaan aplikasi
yang mudah
Catatan historis
Aplikasi ini bisa diunduh oleh siapa saja di GooglePlay Store secara
gratis. Semua servis juga tidak berbayar. User bisa mengisi dan
mengunduh SPT 1770S dengan aplikasi ini.
Login bisa menggunakan akun facebook atau google mail/ gmail.
Tampilan aplikasi dibuat semenarik mungkin dan user friendly. Aplikasi
dilengkapi dengan petunjuk pengisian sehingga memudahkan user
dalam melengkapi data SPT.
Edukasi pajak
Aplikasi ini bisa menjadi catatan historis user atas pembayaran pajak
dan aspek perhitungan terkait lainnya. Akan berguna untuk analisis user
terkait dengan harta, pendapatan, beban dan juga pajak tentunya.
Aplikasi ini juga dilengkapi dengan fungsi logic check, status penyetoran
SPT, dan upload bukti penyetoran SPT.
PajakaPP juga melakukan edukasi pajak terhadap user atau pihak lain
melalui berbagai media sosial yang kami miliki.
11
Screenshots PajakApp (1/2)
12
Screenshots PajakApp (2/2)
13
Testimoni Pengguna PajakApp
Berikut ini adalah testimonial dari beberapa users PajakApp:
14
Media Coverage PajakApp
Sampai 30 Maret 2015 ini, beberapa media telah meliput keberadaan PajakApp sebagai
berikut:
15
Pengembangan PajakApp ke Depan
Pengembangan aplikasi
PPh yang bisa lebih
frequent digunakan user
Berikut ini adalah rencana pengembangan PajakApp ke depan:
Merupakan pengembangan
aplikasi yang saat ini sudah ada,
dengan penambahan antara lain:
- SPT formulir 1770
- Fitur edukasi dan berita pajak
- Fitur kalkulator pajak
penghasilan
- Fitur pelaporan
penyalahgunaan penggunaan
pajak
Pengembangan aplikasi
pajak bumi dan bangunan
serta pajak kendaraan
bermotor
Pengembangan aplikasi baru
untuk perhitungan pajak bumi dan
bangunan serta pajak kendaraan
bermotor.
Aplikasi ini nantinya akan sangat
berguna bagi wajib pajak dalam
menghitung PBB dan PKB
mereka.
Pengembangan aplikasi
pajak penghasilan badan
Mengingat besarnya potensi
pengguna wajib pajak badan,
maka kiranya diperlukan
pengembangan aplikasi untuk
perhitungan wajib pajak badan
misalnya pajak penghasilan, pajak
pertambahan nilai dan lain-lain.
Rencana pengembangan di atas akan bergantung pada ketersediaan sumber daya yang
dibutuhkan. Adapun fokus ke depannya adalah sebagai berikut:
- Pengembangan aplikasi yang berbasis android, IOS, windows phone dan lainnya
- Penguatan kerjasama dengan Ditjen Pajak dan stakeholders lainnya
- Pengembangan layanan premium berupa konsultasi pajak, managemen aset dan lainnya
16
Further Information
For further information about PajakApp & SPT Indonesia 2014, you can connect to:
PT URENTUS MEDIA DIGITAL
Office 8, Level 18-A Jl. Jendral Sudirman Kav 52-53
SCBD Jakarta Selatan Indonesia 12190
Johar Zauhariy
+62 817 9760 118
johar@pajakapp.com
www.pajakapp.com
support@pajakapp.com
@pajakapp
TERIMA KASIH

Contenu connexe

Tendances

Laila Putri Febriani_Dampak pandemi covid 19 terhadap realisasi pajak daerah ...
Laila Putri Febriani_Dampak pandemi covid 19 terhadap realisasi pajak daerah ...Laila Putri Febriani_Dampak pandemi covid 19 terhadap realisasi pajak daerah ...
Laila Putri Febriani_Dampak pandemi covid 19 terhadap realisasi pajak daerah ...LailaPutriFebriani
 
Analisa Tax Amnesty Karya Ilmiah - Stephanie S1 Akuntansi A Fakultas Ekonomi ...
Analisa Tax Amnesty Karya Ilmiah - Stephanie S1 Akuntansi A Fakultas Ekonomi ...Analisa Tax Amnesty Karya Ilmiah - Stephanie S1 Akuntansi A Fakultas Ekonomi ...
Analisa Tax Amnesty Karya Ilmiah - Stephanie S1 Akuntansi A Fakultas Ekonomi ...stephaniejessey
 
Dampak Tax Amnesty Terhadap Pembangunan di Indonesia
Dampak Tax Amnesty Terhadap Pembangunan di IndonesiaDampak Tax Amnesty Terhadap Pembangunan di Indonesia
Dampak Tax Amnesty Terhadap Pembangunan di Indonesiabennyagussetiono
 
BPK (Badan Pemeriksa Keuangan) Kawal Harta Negara
BPK (Badan Pemeriksa Keuangan) Kawal Harta NegaraBPK (Badan Pemeriksa Keuangan) Kawal Harta Negara
BPK (Badan Pemeriksa Keuangan) Kawal Harta NegaraIman Ridhwan Syah
 
Kesadaran Membayar Pajak Sebagai Pengorbananku Untuk Tanah Airku
Kesadaran Membayar Pajak Sebagai Pengorbananku Untuk Tanah AirkuKesadaran Membayar Pajak Sebagai Pengorbananku Untuk Tanah Airku
Kesadaran Membayar Pajak Sebagai Pengorbananku Untuk Tanah AirkuRahmat hidayat
 
PENERIMAAN PPnBM SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN APBN
PENERIMAAN PPnBM SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN APBNPENERIMAAN PPnBM SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN APBN
PENERIMAAN PPnBM SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN APBNLailyAnandaPG
 
JURNAL AKUNTANSI, JURNAL E-BILLING, ACCOUNTING JOURNAL
JURNAL AKUNTANSI, JURNAL E-BILLING, ACCOUNTING JOURNALJURNAL AKUNTANSI, JURNAL E-BILLING, ACCOUNTING JOURNAL
JURNAL AKUNTANSI, JURNAL E-BILLING, ACCOUNTING JOURNALElana Agry Mafitri
 
Nomor pokok wajib pajak
Nomor pokok wajib pajakNomor pokok wajib pajak
Nomor pokok wajib pajaknandafauziah
 
Nomor pokok wajib pajak dan pengukuhan pengusaha kena pajak
Nomor pokok wajib pajak dan pengukuhan pengusaha kena pajakNomor pokok wajib pajak dan pengukuhan pengusaha kena pajak
Nomor pokok wajib pajak dan pengukuhan pengusaha kena pajaknandafauziah
 
pengaruh kewajiban kepemilikan npwp dan penagihan pajak terhadap penerimaan p...
pengaruh kewajiban kepemilikan npwp dan penagihan pajak terhadap penerimaan p...pengaruh kewajiban kepemilikan npwp dan penagihan pajak terhadap penerimaan p...
pengaruh kewajiban kepemilikan npwp dan penagihan pajak terhadap penerimaan p...Fitriyanti1212
 
PERSEPSI PKP TENTANG PENERAPAN e- SPT PPN_FARIDA ARYANI-STIE RAHMANIYAH SEKAYU
PERSEPSI PKP TENTANG PENERAPAN e- SPT PPN_FARIDA ARYANI-STIE RAHMANIYAH SEKAYUPERSEPSI PKP TENTANG PENERAPAN e- SPT PPN_FARIDA ARYANI-STIE RAHMANIYAH SEKAYU
PERSEPSI PKP TENTANG PENERAPAN e- SPT PPN_FARIDA ARYANI-STIE RAHMANIYAH SEKAYUFARIDAABRAHAM21070
 
Peran Bendahara Dalam Penerimaan Pendapatan Negara - Essay Kusendra Putra Adh...
Peran Bendahara Dalam Penerimaan Pendapatan Negara - Essay Kusendra Putra Adh...Peran Bendahara Dalam Penerimaan Pendapatan Negara - Essay Kusendra Putra Adh...
Peran Bendahara Dalam Penerimaan Pendapatan Negara - Essay Kusendra Putra Adh...Kusendra Adhitama
 
Defisit anggaran negara karena minimnya pendapatan pajak akibat tidak maksima...
Defisit anggaran negara karena minimnya pendapatan pajak akibat tidak maksima...Defisit anggaran negara karena minimnya pendapatan pajak akibat tidak maksima...
Defisit anggaran negara karena minimnya pendapatan pajak akibat tidak maksima...Himawan Ganjar
 

Tendances (20)

Laila Putri Febriani_Dampak pandemi covid 19 terhadap realisasi pajak daerah ...
Laila Putri Febriani_Dampak pandemi covid 19 terhadap realisasi pajak daerah ...Laila Putri Febriani_Dampak pandemi covid 19 terhadap realisasi pajak daerah ...
Laila Putri Febriani_Dampak pandemi covid 19 terhadap realisasi pajak daerah ...
 
Analisa Tax Amnesty Karya Ilmiah - Stephanie S1 Akuntansi A Fakultas Ekonomi ...
Analisa Tax Amnesty Karya Ilmiah - Stephanie S1 Akuntansi A Fakultas Ekonomi ...Analisa Tax Amnesty Karya Ilmiah - Stephanie S1 Akuntansi A Fakultas Ekonomi ...
Analisa Tax Amnesty Karya Ilmiah - Stephanie S1 Akuntansi A Fakultas Ekonomi ...
 
Dampak Tax Amnesty Terhadap Pembangunan di Indonesia
Dampak Tax Amnesty Terhadap Pembangunan di IndonesiaDampak Tax Amnesty Terhadap Pembangunan di Indonesia
Dampak Tax Amnesty Terhadap Pembangunan di Indonesia
 
BPK (Badan Pemeriksa Keuangan) Kawal Harta Negara
BPK (Badan Pemeriksa Keuangan) Kawal Harta NegaraBPK (Badan Pemeriksa Keuangan) Kawal Harta Negara
BPK (Badan Pemeriksa Keuangan) Kawal Harta Negara
 
Amelia hasanah 12160137
Amelia hasanah 12160137Amelia hasanah 12160137
Amelia hasanah 12160137
 
Kesadaran Membayar Pajak Sebagai Pengorbananku Untuk Tanah Airku
Kesadaran Membayar Pajak Sebagai Pengorbananku Untuk Tanah AirkuKesadaran Membayar Pajak Sebagai Pengorbananku Untuk Tanah Airku
Kesadaran Membayar Pajak Sebagai Pengorbananku Untuk Tanah Airku
 
PENERIMAAN PPnBM SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN APBN
PENERIMAAN PPnBM SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN APBNPENERIMAAN PPnBM SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN APBN
PENERIMAAN PPnBM SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN APBN
 
JURNAL AKUNTANSI, JURNAL E-BILLING, ACCOUNTING JOURNAL
JURNAL AKUNTANSI, JURNAL E-BILLING, ACCOUNTING JOURNALJURNAL AKUNTANSI, JURNAL E-BILLING, ACCOUNTING JOURNAL
JURNAL AKUNTANSI, JURNAL E-BILLING, ACCOUNTING JOURNAL
 
perpajakan
perpajakanperpajakan
perpajakan
 
Hukum Pajak
Hukum PajakHukum Pajak
Hukum Pajak
 
Nomor pokok wajib pajak
Nomor pokok wajib pajakNomor pokok wajib pajak
Nomor pokok wajib pajak
 
Suherman saleh
Suherman salehSuherman saleh
Suherman saleh
 
Nomor pokok wajib pajak dan pengukuhan pengusaha kena pajak
Nomor pokok wajib pajak dan pengukuhan pengusaha kena pajakNomor pokok wajib pajak dan pengukuhan pengusaha kena pajak
Nomor pokok wajib pajak dan pengukuhan pengusaha kena pajak
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 
Haula rosdiana
Haula rosdianaHaula rosdiana
Haula rosdiana
 
pengaruh kewajiban kepemilikan npwp dan penagihan pajak terhadap penerimaan p...
pengaruh kewajiban kepemilikan npwp dan penagihan pajak terhadap penerimaan p...pengaruh kewajiban kepemilikan npwp dan penagihan pajak terhadap penerimaan p...
pengaruh kewajiban kepemilikan npwp dan penagihan pajak terhadap penerimaan p...
 
PERSEPSI PKP TENTANG PENERAPAN e- SPT PPN_FARIDA ARYANI-STIE RAHMANIYAH SEKAYU
PERSEPSI PKP TENTANG PENERAPAN e- SPT PPN_FARIDA ARYANI-STIE RAHMANIYAH SEKAYUPERSEPSI PKP TENTANG PENERAPAN e- SPT PPN_FARIDA ARYANI-STIE RAHMANIYAH SEKAYU
PERSEPSI PKP TENTANG PENERAPAN e- SPT PPN_FARIDA ARYANI-STIE RAHMANIYAH SEKAYU
 
Peran Bendahara Dalam Penerimaan Pendapatan Negara - Essay Kusendra Putra Adh...
Peran Bendahara Dalam Penerimaan Pendapatan Negara - Essay Kusendra Putra Adh...Peran Bendahara Dalam Penerimaan Pendapatan Negara - Essay Kusendra Putra Adh...
Peran Bendahara Dalam Penerimaan Pendapatan Negara - Essay Kusendra Putra Adh...
 
Akademisi
AkademisiAkademisi
Akademisi
 
Defisit anggaran negara karena minimnya pendapatan pajak akibat tidak maksima...
Defisit anggaran negara karena minimnya pendapatan pajak akibat tidak maksima...Defisit anggaran negara karena minimnya pendapatan pajak akibat tidak maksima...
Defisit anggaran negara karena minimnya pendapatan pajak akibat tidak maksima...
 

En vedette

Top 8 assistant property manager resume samples
Top 8 assistant property manager resume samplesTop 8 assistant property manager resume samples
Top 8 assistant property manager resume samplesjomdeli
 
Top 8 treasury manager resume samples
Top 8 treasury manager resume samplesTop 8 treasury manager resume samples
Top 8 treasury manager resume samplesjomdeli
 
Top 8 personnel manager resume samples
Top 8 personnel manager resume samplesTop 8 personnel manager resume samples
Top 8 personnel manager resume samplesjomdeli
 
ship_catalog on home w_0 watermark etc
ship_catalog on home w_0 watermark etc ship_catalog on home w_0 watermark etc
ship_catalog on home w_0 watermark etc DRP Joint
 
Top 8 tax manager resume samples
Top 8 tax manager resume samplesTop 8 tax manager resume samples
Top 8 tax manager resume samplesjomdeli
 
DRP JOINT PRODUCTS INSTALLED
DRP JOINT PRODUCTS INSTALLEDDRP JOINT PRODUCTS INSTALLED
DRP JOINT PRODUCTS INSTALLEDDRP Joint
 
La sexualidad en los jóvenes
La sexualidad en los jóvenesLa sexualidad en los jóvenes
La sexualidad en los jóvenesMacii Forero
 
SPICE PARK Update Data APR2015 (8 Models)
SPICE PARK Update Data APR2015 (8 Models)SPICE PARK Update Data APR2015 (8 Models)
SPICE PARK Update Data APR2015 (8 Models)Tsuyoshi Horigome
 
Conversion Optimization
Conversion Optimization Conversion Optimization
Conversion Optimization Bethany Grubb
 

En vedette (12)

Clyp
ClypClyp
Clyp
 
Top 8 assistant property manager resume samples
Top 8 assistant property manager resume samplesTop 8 assistant property manager resume samples
Top 8 assistant property manager resume samples
 
Top 8 treasury manager resume samples
Top 8 treasury manager resume samplesTop 8 treasury manager resume samples
Top 8 treasury manager resume samples
 
MAHeSWARAN
MAHeSWARANMAHeSWARAN
MAHeSWARAN
 
Top 8 personnel manager resume samples
Top 8 personnel manager resume samplesTop 8 personnel manager resume samples
Top 8 personnel manager resume samples
 
ship_catalog on home w_0 watermark etc
ship_catalog on home w_0 watermark etc ship_catalog on home w_0 watermark etc
ship_catalog on home w_0 watermark etc
 
Top 8 tax manager resume samples
Top 8 tax manager resume samplesTop 8 tax manager resume samples
Top 8 tax manager resume samples
 
DRP JOINT PRODUCTS INSTALLED
DRP JOINT PRODUCTS INSTALLEDDRP JOINT PRODUCTS INSTALLED
DRP JOINT PRODUCTS INSTALLED
 
La sexualidad en los jóvenes
La sexualidad en los jóvenesLa sexualidad en los jóvenes
La sexualidad en los jóvenes
 
SPICE PARK Update Data APR2015 (8 Models)
SPICE PARK Update Data APR2015 (8 Models)SPICE PARK Update Data APR2015 (8 Models)
SPICE PARK Update Data APR2015 (8 Models)
 
Conversion Optimization
Conversion Optimization Conversion Optimization
Conversion Optimization
 
Examen final
Examen finalExamen final
Examen final
 

Similaire à Pajak app penjelasanlebih detail

Penggunaan aplikasi e spt dimasa pandemi covid-19
Penggunaan aplikasi e spt dimasa pandemi covid-19Penggunaan aplikasi e spt dimasa pandemi covid-19
Penggunaan aplikasi e spt dimasa pandemi covid-19RahmaLatifah2
 
Panduan mengikuti PPS - Program Pengungkapan Sukarela
Panduan mengikuti PPS - Program Pengungkapan SukarelaPanduan mengikuti PPS - Program Pengungkapan Sukarela
Panduan mengikuti PPS - Program Pengungkapan Sukarelaomni sukses
 
15. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Bua...
15. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Bua...15. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Bua...
15. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Bua...Sandy Setiawan
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Buana, ...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Buana, ...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Buana, ...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Buana, ...Sandy Setiawan
 
Bu endang penerapan e-spt tahunan
Bu endang penerapan e-spt tahunanBu endang penerapan e-spt tahunan
Bu endang penerapan e-spt tahunanEndangmasri
 
Perpajakan Ekonomi Digital di Indonesia
Perpajakan Ekonomi Digital di IndonesiaPerpajakan Ekonomi Digital di Indonesia
Perpajakan Ekonomi Digital di Indonesiaahmadihbal
 
surat pemberitahuan tahunan.
surat pemberitahuan tahunan.surat pemberitahuan tahunan.
surat pemberitahuan tahunan.badiapurnamawanto
 
PPT JURNAL PAJAK KEL.9.pptx
PPT JURNAL PAJAK KEL.9.pptxPPT JURNAL PAJAK KEL.9.pptx
PPT JURNAL PAJAK KEL.9.pptxlindahelmi
 
Poposal tesisi 2019 utama
Poposal tesisi 2019 utamaPoposal tesisi 2019 utama
Poposal tesisi 2019 utamaeduarsyabirin22
 
Sukma dewi oktavianti Artikel Mata Kuliah Aplikasi Perpajakan tentang PPN
Sukma dewi oktavianti Artikel Mata Kuliah Aplikasi Perpajakan tentang PPNSukma dewi oktavianti Artikel Mata Kuliah Aplikasi Perpajakan tentang PPN
Sukma dewi oktavianti Artikel Mata Kuliah Aplikasi Perpajakan tentang PPNSukmaDewi13
 
Ppt senadimas sunarti 2019
Ppt senadimas sunarti 2019Ppt senadimas sunarti 2019
Ppt senadimas sunarti 2019SunartiNjarkasi
 
tugas praktikum komputer dan perpajakan
tugas praktikum komputer dan perpajakantugas praktikum komputer dan perpajakan
tugas praktikum komputer dan perpajakanroyenaller
 
Paper administrasi perpajakan & praktikum komputer
Paper administrasi perpajakan & praktikum komputerPaper administrasi perpajakan & praktikum komputer
Paper administrasi perpajakan & praktikum komputer5888243
 

Similaire à Pajak app penjelasanlebih detail (20)

Penggunaan aplikasi e spt dimasa pandemi covid-19
Penggunaan aplikasi e spt dimasa pandemi covid-19Penggunaan aplikasi e spt dimasa pandemi covid-19
Penggunaan aplikasi e spt dimasa pandemi covid-19
 
TF 20230817_2 (1).pdf
TF 20230817_2 (1).pdfTF 20230817_2 (1).pdf
TF 20230817_2 (1).pdf
 
Panduan mengikuti PPS - Program Pengungkapan Sukarela
Panduan mengikuti PPS - Program Pengungkapan SukarelaPanduan mengikuti PPS - Program Pengungkapan Sukarela
Panduan mengikuti PPS - Program Pengungkapan Sukarela
 
15. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Bua...
15. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Bua...15. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Bua...
15. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Bua...
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Buana, ...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Buana, ...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Buana, ...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Pengendalian Internal, Mercu Buana, ...
 
Tax Guide 04 Apr_2017_indonesia
Tax Guide 04 Apr_2017_indonesiaTax Guide 04 Apr_2017_indonesia
Tax Guide 04 Apr_2017_indonesia
 
Bu endang penerapan e-spt tahunan
Bu endang penerapan e-spt tahunanBu endang penerapan e-spt tahunan
Bu endang penerapan e-spt tahunan
 
Perpajakan Ekonomi Digital di Indonesia
Perpajakan Ekonomi Digital di IndonesiaPerpajakan Ekonomi Digital di Indonesia
Perpajakan Ekonomi Digital di Indonesia
 
Pembenahan perpajakan
Pembenahan perpajakanPembenahan perpajakan
Pembenahan perpajakan
 
surat pemberitahuan tahunan.
surat pemberitahuan tahunan.surat pemberitahuan tahunan.
surat pemberitahuan tahunan.
 
PPT JURNAL PAJAK KEL.9.pptx
PPT JURNAL PAJAK KEL.9.pptxPPT JURNAL PAJAK KEL.9.pptx
PPT JURNAL PAJAK KEL.9.pptx
 
Poposal tesisi 2019 utama
Poposal tesisi 2019 utamaPoposal tesisi 2019 utama
Poposal tesisi 2019 utama
 
Sukma dewi oktavianti Artikel Mata Kuliah Aplikasi Perpajakan tentang PPN
Sukma dewi oktavianti Artikel Mata Kuliah Aplikasi Perpajakan tentang PPNSukma dewi oktavianti Artikel Mata Kuliah Aplikasi Perpajakan tentang PPN
Sukma dewi oktavianti Artikel Mata Kuliah Aplikasi Perpajakan tentang PPN
 
Ppt senadimas sunarti 2019
Ppt senadimas sunarti 2019Ppt senadimas sunarti 2019
Ppt senadimas sunarti 2019
 
tugas praktikum komputer dan perpajakan
tugas praktikum komputer dan perpajakantugas praktikum komputer dan perpajakan
tugas praktikum komputer dan perpajakan
 
Isi
IsiIsi
Isi
 
Makalah perpajakan
Makalah perpajakanMakalah perpajakan
Makalah perpajakan
 
Transparansi Beneficial Ownership, Penerimaan Negara, dan EITI
Transparansi Beneficial Ownership, Penerimaan Negara, dan EITITransparansi Beneficial Ownership, Penerimaan Negara, dan EITI
Transparansi Beneficial Ownership, Penerimaan Negara, dan EITI
 
Presentasi Tax on E commerce
Presentasi Tax on E commerce Presentasi Tax on E commerce
Presentasi Tax on E commerce
 
Paper administrasi perpajakan & praktikum komputer
Paper administrasi perpajakan & praktikum komputerPaper administrasi perpajakan & praktikum komputer
Paper administrasi perpajakan & praktikum komputer
 

Dernier

7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptxObyMoris1
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxMOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxHakamNiazi
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganlangkahgontay88
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxMunawwarahDjalil
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxFrida Adnantara
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh ImplementasiPengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh ImplementasiGustiAdityaR
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppttami83
 

Dernier (20)

7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxMOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh ImplementasiPengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
 

Pajak app penjelasanlebih detail

  • 1. PAJAK APP: SPT 2014 APLIKASI ANDROID PENGISIAN SPT PAJAK PENGHASILAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI KARYAWAN Jakarta, Maret 2015
  • 2. 1 Visi PajakApp Kami berkomitmen untuk menjadi pelopor perusahaan perpajakan kelas dunia yang berbasis pada pengoptimalan pemanfaatan teknologi. PajakApp ingin membuat perpajakan sebagai sesuatu yang mudah & menjadi lifestyle dalam masyarakat, membuat pajak menjadi sesuatu yang menyenangkan, mengajak masyarakat menjadi wajib pajak patuh dan pada akhirnya mengoptimalkan penerimaana negara dari sektor pajak demi kesejahteraan bersama.
  • 3. 2 Latar Belakang Masih adanya mindet dalam masyarakat bahwa pajak itu sesuatu yang rumit dan membingungkan, termasuk dalam hal pelaporan pajak. Banyaknya jumlah pajak yang dibayar meliputi pajak penghasilan, pajak bumi dan bangunan, pajak kendaraan bermotor dan lainnya juga turut serta membentuk mindset ini. Mindset tentang pajak Wajib pajak patuh Masih rendahnya kesadaran wajib pajak dalam menjalankan tugas perpajakannya, termasuk dalam hal pelaporan pajak. Aturan terkait ini terdapat di UU Perpajakan. Pajak, baik pajak pusat maupun pajak daerah, merupakan salah satu porsi penerimaan terbesar dalam APBN/ APBD di Indonesia. Namun, sampai saat ini sektor penerimaan ini belum dirasa optimal karena adanya berbagai kendala. Keberadaan kasus korupsi oleh aparat pemerintah dan pajak membuat masyarakat semakin enggan untuk membayar pajak karena mereka tidak rela bahwa uang pajak mereka tidak digunakan sebagai mana mestinya. Banyaknya kasus korupsi Reformasi sistem yang dilakukan oleh pemerintah melalui Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan melalui pengembangan sistem perpajakan yang mudah dan nyaman perlu didukung oleh inisiatif-inisiatif yang segar dari masyarakat. Dengan demikian, upaya proses pembangunan dunia perpajakan yang lebih baik bisa lebih cepat tercapai.
  • 4. 3 Pajak Indonesia Saat Ini Dari tabel di samping, dapat diketahui bahwa: • pajak merupakan penerimaan negara dengan porsi terbesar mencakup lebih dari 70% dari total penerimaan dalam APBN • Pajak penghasilan (baik wajib pajak orang pribadi maupun wajib pajak badan) adalah penerimaan perpajakan dengan porsi terbesar • Penerimaan pajak adalah sebesar Rp 1.143,3 triliun, atau 91,7 persen dari target yang ditetapkan sebesar Rp 1.246,1 triliun • Pada tahun 2015, target penerimaan pajak Pemerintah Jokowi JK adalah sebesar Rp 1.484,6 triliun atau meningkat 20% dibandingkan tahun 2014 Sumber: Kementerian Keuangan Republik Indonesia
  • 5. 4 Masih Rendahnya Kesadaran Perpajakan Berdasarkan data dari Ditjen Pajak Kementerian Keuangan RI bahwa sampai Oktober 2014, angka wajib pajak, baik orang pribadi maupun badan, adalah seperti di bawah ini. Jumlah penduduk Indonesia Wajib pajak orang pribadi Wajib pajak (WP) orang pribadi potensial Penduduk yang punya NPWP 254 juta 60 juta 28 juta WP taat bayar pajak 23 juta WP taat lapor pajak 11 juta Jumlah perusa- haan di Indonesia Wajib pajak badan Wajib pajak (WP) badan potensial WP yang taat bayar dan lapor pajak 20 juta 5 juta 0.55 juta 23,6% 46,7% 38,3 % 18,3 % 25% 11% 60 juta WP potensial sebagai basis perhitungan 5 juta WP potensial sebagai basis perhitungan
  • 6. 5 Potensi Ekonomi & Perpajakan Indonesia ke Depan Berdasarkan insight dari McKinsey&Company bahwa pada tahun 2030, Indonesia akan mengalami lompatan ekonomi yang cukup signifikan yakni menjadi kekuatan ekonomi terbesar ke-7 di dunia. Sebanyak 135 juta orang akan menjadi pasar yang sangat besar. Pencapaian ini tentu akan terwujud jika asumsi- asumsi yang digunakan untuk proyeksi ini tercapai. Bahwa hal ini juga akan mengindikasikan 4 hal: • Jumlah wajib pajak orang pribadi potensial akan meningkat • Jumlah wajib pajak badan potensial akan meningkat • Potensi penerimaan pajak Indonesia akan meningkat • Bisnis di bidang perpajakan akan meningkat potensinya *sumber: McKinsey&Company report
  • 7. 6 Mewujudkan Perpajakan Indonesia yang Lebih Baik Pencapaian target penerimaan pajak negara Peningkatan kesadaran perpajakan dan jumlah wajib pajak patuh Dunia perpajakan Indonesia yang lebih baik, dengan ekosistem kejujuran di dalamnya Pembangunan yang lebih pesat & pencapaian kesejahteraan bersama Program edukasi perpajakan bagi masyarakat untuk peningkatan kesadaran dan partisipasi pengawasan penggunaan pajak Peningkatan profesionalitas, integritas dan skill petugas pajak Sistem perpajakan yang user friendly dan praktis untuk wajib pajak melalui inisiatif pemerintah, didukung oleh inisiatif independen dari masyarakat Mewujudkan perpajakan yang lebih baik untuk pembangunan Indonesia yang lebih baik: Peningkatan pengawasan dan pemberian sanksi terhadap wajib pajak yang melakukan pelanggaran perpajakanInisiatif pewujud (enabler) Tujuan PajakApp sebagai inisiatif independen berupaya membantu pemerintah dalam dunia perpajakan sekaligus mengoptimalkan potensi bisnis yang besar di dalamnya.
  • 8. Wajib pajak 7 Menciptakan Ekosistem Kejujuran di Indonesia DITJEN PAJAK Secara jujur dan patuh menghitung, membayar dan melaporkan pajak Secara jujur dan patuh melakukan administrasi perpajakan & kewenangan lainnya LEGISLATIF & EKSEKUTIF Secara jujur dan patuh melakukan penyusunan APBN dan APBD serta penggunaannya untuk pembangunan Pelaksanaan pembangunan Pengawasan pembangunan dan penggunaan pajak PajakApp ingin mewujudkan kertelibatan masyarakat dalam proses pembangunan melalui ekosistem pajak yang jujur dan transparan. Menciptakan negara yang bersih dimulai dari wajib pajak ketika mereka secara sadar dan bertanggungjawab melalukan kewajiban perpajakannya. Dan mereka kemudian juga melakukan fungsi pengawasan/ watchdog atas administrasi perpajakan yang dilakukan otoritas serta tentunya pengguaan pajak untuk pembangunan.
  • 9. 8 PajakApp: Sebuah Inovasi PajakApp bisa digunakan oleh wajib pajak orang pribadi dalam pengisian SPT 1770SS & 1770S. Aplikasi ini adalah aplikasi berbasis android dan bisa diunduh di google play store, dan digunakan oleh wajib pajak yang bekerja sebagai karyawan. PajakApp bervisi untuk menjadikan wajib pajak lebh tahu, mengerti dan care atas pajak melalui pembuatan aplikasi pelaporan yang sifatnya mobile dan user friendly.
  • 10. 9 4 Cara Mudah Penggunaan PajakApp Sampai 30 Maret 2015 ini, PajakApp telah di-download oleh sekitar 4.291 orang dan diharapkan akan terus bertambah. Adapun penggunaan PajakApp sangat mudah dengan 4 langkah: • Download aplikasinya di Google Play Store • Login dengan menggunakan akun facebook atau google mail • Isi data sesuai dengan petunjuk pengisian • Download SPT yang dikirimkan ke e-mail Anda, print dan setorkan ke kantor pajak atau drop box terdekat.
  • 11. 10 Tentang PajakApp: SPT 2014 Aplikasi & servis tidak berbayar Login yang mudah Fungsi lainnya Berikut ini adalah kelebihan dari aplikasi PajakApp: Pengguaan aplikasi yang mudah Catatan historis Aplikasi ini bisa diunduh oleh siapa saja di GooglePlay Store secara gratis. Semua servis juga tidak berbayar. User bisa mengisi dan mengunduh SPT 1770S dengan aplikasi ini. Login bisa menggunakan akun facebook atau google mail/ gmail. Tampilan aplikasi dibuat semenarik mungkin dan user friendly. Aplikasi dilengkapi dengan petunjuk pengisian sehingga memudahkan user dalam melengkapi data SPT. Edukasi pajak Aplikasi ini bisa menjadi catatan historis user atas pembayaran pajak dan aspek perhitungan terkait lainnya. Akan berguna untuk analisis user terkait dengan harta, pendapatan, beban dan juga pajak tentunya. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan fungsi logic check, status penyetoran SPT, dan upload bukti penyetoran SPT. PajakaPP juga melakukan edukasi pajak terhadap user atau pihak lain melalui berbagai media sosial yang kami miliki.
  • 14. 13 Testimoni Pengguna PajakApp Berikut ini adalah testimonial dari beberapa users PajakApp:
  • 15. 14 Media Coverage PajakApp Sampai 30 Maret 2015 ini, beberapa media telah meliput keberadaan PajakApp sebagai berikut:
  • 16. 15 Pengembangan PajakApp ke Depan Pengembangan aplikasi PPh yang bisa lebih frequent digunakan user Berikut ini adalah rencana pengembangan PajakApp ke depan: Merupakan pengembangan aplikasi yang saat ini sudah ada, dengan penambahan antara lain: - SPT formulir 1770 - Fitur edukasi dan berita pajak - Fitur kalkulator pajak penghasilan - Fitur pelaporan penyalahgunaan penggunaan pajak Pengembangan aplikasi pajak bumi dan bangunan serta pajak kendaraan bermotor Pengembangan aplikasi baru untuk perhitungan pajak bumi dan bangunan serta pajak kendaraan bermotor. Aplikasi ini nantinya akan sangat berguna bagi wajib pajak dalam menghitung PBB dan PKB mereka. Pengembangan aplikasi pajak penghasilan badan Mengingat besarnya potensi pengguna wajib pajak badan, maka kiranya diperlukan pengembangan aplikasi untuk perhitungan wajib pajak badan misalnya pajak penghasilan, pajak pertambahan nilai dan lain-lain. Rencana pengembangan di atas akan bergantung pada ketersediaan sumber daya yang dibutuhkan. Adapun fokus ke depannya adalah sebagai berikut: - Pengembangan aplikasi yang berbasis android, IOS, windows phone dan lainnya - Penguatan kerjasama dengan Ditjen Pajak dan stakeholders lainnya - Pengembangan layanan premium berupa konsultasi pajak, managemen aset dan lainnya
  • 17. 16 Further Information For further information about PajakApp & SPT Indonesia 2014, you can connect to: PT URENTUS MEDIA DIGITAL Office 8, Level 18-A Jl. Jendral Sudirman Kav 52-53 SCBD Jakarta Selatan Indonesia 12190 Johar Zauhariy +62 817 9760 118 johar@pajakapp.com www.pajakapp.com support@pajakapp.com @pajakapp