SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Assalammualaikum
    Wr.Wb 
IMAN KEPADA
  MALAIKAT
~Rahma Nur Auliasari~
~BERANDA~
                                 TANDA-TANDA
 PENGERTIAN                     BERIMAN KEPADA
                                   MALAIKAT




                    AYAT-AYAT




  SIFAT DAN                         PERILAKU
MALAIKAT WAJIB                     PENERAPAN
  DIKETAHUI
IMAN KEPADA
    MALAIKAT
Iman kepada malaikat artinya
 percaya bahwa malaikat adalah
 makhluk     gaib, yang    asal
 kejadiannya dari Nur (cahaya).
 Mereka tidak memiliki nafsu
 layaknya manusia. Oleh karena
 itu, mereka senantiasa patuh
 kepada Allah SWT.
Beriman       kepada      malaikat
 merupakan rukun iman yang ke-2
Hukum beriman kepada adanya
 malaikat adalah fardu’ain
TANDA-TANDA IMAN
      KEPADA MALAIKAT
 Mempercayai dan meyakini dalam hati
  bahwa malaikat adalah makhluk gaib yang
  diciptakan oleh Allah
 Mempercayai atau meyakini dalam hati
  bahwa malaikat bersifat, seperti bertubuh
  halus (gaib), senantiasa menaati perintah
  Allah SWT, tidak pernah mendurhakai-
  Nya, dan tidak berjenis kelamin
 Mempercayai dan meyakini bahwa tugas
  para malaikat itu bermacam-macam
AYAT-AYAT YANG MEMUAT
     TENTANG MALAIKAT
 AL-BAQARAH 2:285


 Rasul telah beriman kepada Al Quran yang diturunkan
  kepadanya dari Tuhannya, demikian pula orang-orang
  yang beriman. Semuanya beriman kepada
  Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya dan
  rasul-rasul-Nya. (Mereka mengatakan): "Kami tidak
  membeda-bedakan antara seseorangpun (dengan yang
  lain) dari rasul-rasul-Nya", dan mereka mengatakan:
  "Kami dengar dan kami taat". (Mereka berdoa):
  "Ampunilah kami ya Tuhan kami dan kepada Engkaulah
  tempat kembali".
AL-ANBIYA 21:19-20

                 ( )
 “ Dan kepunyaan-Nyalah segala yang di langit dan di
  bumi dan malaikat-malaikat yang di sisi-Nya, mereka
  tiada mempunyai rasa angkuh untuk menyembah-Nya
  dan tiada (pula) mereka letih. Mereka selalu bertasbih
  malam dan siang tiada henti-hentinya.”
AN-NISA 4:136



 Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah
  beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada
  kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta
  kitab yang Allah turunkan sebelumnya.
  Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-
  malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-
  Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang
  itu telah sesat sejauh-jauhnya
Sifat malaikat
       MANUSIA                     MALAIKAT                JIN,IBLIS DAN
                                                                SETAN
Diciptakan dari sari pati    Diciptakan dari Nur atau      Diciptakan dari api
         tanah                        cahaya
     Memiliki nafsu          Selalu patuh kepada Allah   Diberi kebebasan untuk
                                        swt               menjadi mukmin atau
                                                             kafir( taat atau
                                                              membangkang)
Melalui nafsu dan akal itu     Tidak memiliki hawa       Iblis dan setan memiliki
     manusia mampu                    nafsu              sifat sombong, durhaka
 mengendalikan dirinya                                    serta menentang dan
 dari segala perbuatan                                   berusaha menyesatkan
yang dilarang oleh Allah                                         manusia
          SWT
 Bagi yang tidak mampu           Selalu bertasbih         Tujuan jin diciptakan
maka terjerumuslah dia                                   sama dengan penciptaan
     kedalam jurang                                        manusia , yaitu untuk
       kehancuran                                        beribadah kepada Aallah
                                                                  SWT
10 Malaikat Yang Wajib Diketahui
 Jibril: menyampaikan wahyu
 Mikail: membagikan rezeki
 Israfil: meniup sangkakala
 Izrail: mencabut nyawa
 Rokib: mencatat amal baik manusia
 Atid: mencatat amal buruk manusia
 Mungkar dan Nangkir: menanyai saat di
  kubur
 Malik: menjaga neraka
 Ridwan: menjaga surga
PERILAKU PENERAPAN IMAN
     KEPADA MALAIKAT
Selalu berkata yag baik-baik saja atau
 lebih baik diam
Bersyukur atas nikmat yang telah Allah
 berikan
Selalu memuliakan malaikat dengan cara
 menumbuhkan rasa malu untuk berbuat
 dosa
Selalu mengingatkan hal yang positif
 yang diridai Allah
KESIMPULAN
Kita   sebagai    manusia   hendaknya
 mencontoh dan meniru setiap sifat
 malaikat layaknya beribadah kepada
 Allah dan selalu menjalankan amal-amal
 shaleh
Terima kasih
Wassalammualaikum Wr.Wb

More Related Content

What's hot

Ppt faul tentang iman kepada kitab allah
Ppt faul tentang iman kepada kitab allahPpt faul tentang iman kepada kitab allah
Ppt faul tentang iman kepada kitab allah
Wifaq Idaini
 
Power point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XI
Power point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XIPower point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XI
Power point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XI
materipptgc
 
01 Membiasakan Berpikir Kritis dan Semangat Mencintai Iptek.pptx
01 Membiasakan Berpikir Kritis dan Semangat Mencintai Iptek.pptx01 Membiasakan Berpikir Kritis dan Semangat Mencintai Iptek.pptx
01 Membiasakan Berpikir Kritis dan Semangat Mencintai Iptek.pptx
ctsawab
 
Menghargai sunnatullah
Menghargai sunnatullahMenghargai sunnatullah
Menghargai sunnatullah
Nur Hikmah
 

What's hot (20)

PPT Isra Miraj.pptx
PPT Isra Miraj.pptxPPT Isra Miraj.pptx
PPT Isra Miraj.pptx
 
Dzikir dan Do'a Setelah Sholat
Dzikir dan Do'a Setelah SholatDzikir dan Do'a Setelah Sholat
Dzikir dan Do'a Setelah Sholat
 
AQIDAH ISLAM
AQIDAH ISLAMAQIDAH ISLAM
AQIDAH ISLAM
 
KEESAAN DAN KEKUASAAN ALLAH SWT
KEESAAN DAN KEKUASAAN ALLAH SWTKEESAAN DAN KEKUASAAN ALLAH SWT
KEESAAN DAN KEKUASAAN ALLAH SWT
 
Ppt faul tentang iman kepada kitab allah
Ppt faul tentang iman kepada kitab allahPpt faul tentang iman kepada kitab allah
Ppt faul tentang iman kepada kitab allah
 
Malaikat dan tugasnya
Malaikat dan tugasnyaMalaikat dan tugasnya
Malaikat dan tugasnya
 
Beriman kepada malaikat
Beriman kepada malaikat Beriman kepada malaikat
Beriman kepada malaikat
 
Power point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XI
Power point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XIPower point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XI
Power point syaja'ah pendidikan agama islam Kls XI
 
Beriman Kepada Malaikat
Beriman Kepada MalaikatBeriman Kepada Malaikat
Beriman Kepada Malaikat
 
Kedahsyatan Istighfar
Kedahsyatan IstighfarKedahsyatan Istighfar
Kedahsyatan Istighfar
 
01 Membiasakan Berpikir Kritis dan Semangat Mencintai Iptek.pptx
01 Membiasakan Berpikir Kritis dan Semangat Mencintai Iptek.pptx01 Membiasakan Berpikir Kritis dan Semangat Mencintai Iptek.pptx
01 Membiasakan Berpikir Kritis dan Semangat Mencintai Iptek.pptx
 
Unit 1 malaikat
Unit 1  malaikatUnit 1  malaikat
Unit 1 malaikat
 
6.13 binaul izzah
6.13 binaul izzah6.13 binaul izzah
6.13 binaul izzah
 
Leadership in Islam
Leadership in IslamLeadership in Islam
Leadership in Islam
 
6.4 nafsul insan
6.4 nafsul insan6.4 nafsul insan
6.4 nafsul insan
 
Surah al mulk.pptx1-15
Surah al mulk.pptx1-15Surah al mulk.pptx1-15
Surah al mulk.pptx1-15
 
KHAUF ( Takut Pada Allah )
KHAUF ( Takut Pada Allah )KHAUF ( Takut Pada Allah )
KHAUF ( Takut Pada Allah )
 
بناء روح الاستجابة Membangun Jiwa Responsif
بناء روح الاستجابة Membangun Jiwa Responsifبناء روح الاستجابة Membangun Jiwa Responsif
بناء روح الاستجابة Membangun Jiwa Responsif
 
Menghargai sunnatullah
Menghargai sunnatullahMenghargai sunnatullah
Menghargai sunnatullah
 
حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)
حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)
حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)
 

Viewers also liked

Bab 8 iman kepada malaikat
Bab 8 iman kepada malaikatBab 8 iman kepada malaikat
Bab 8 iman kepada malaikat
Ismail Zain
 
Bab 3 sem 1
Bab 3 sem 1Bab 3 sem 1
Bab 3 sem 1
faizcol
 
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Yulia Fauzi
 
Pel. 13 unit 3 kesan beriman kepada malaikat
Pel. 13 unit 3 kesan beriman kepada malaikatPel. 13 unit 3 kesan beriman kepada malaikat
Pel. 13 unit 3 kesan beriman kepada malaikat
Izzat Hakim
 
Standar kompetensi dan kompetensi dasar agama
Standar kompetensi dan kompetensi dasar agamaStandar kompetensi dan kompetensi dasar agama
Standar kompetensi dan kompetensi dasar agama
adeguludug
 
Slide 3 beriman kepada kitab
Slide 3  beriman kepada kitabSlide 3  beriman kepada kitab
Slide 3 beriman kepada kitab
Sam Pasir Panjang
 
Kisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
Kisah Nabi Sulaiman AS LengkapKisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
Kisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
Firdika Arini
 
Solat ketika sakit
Solat ketika sakitSolat ketika sakit
Solat ketika sakit
nasuha79 nas
 

Viewers also liked (20)

Bab 8 iman kepada malaikat
Bab 8 iman kepada malaikatBab 8 iman kepada malaikat
Bab 8 iman kepada malaikat
 
Iman kepada malaikat allah swt
Iman kepada malaikat allah swtIman kepada malaikat allah swt
Iman kepada malaikat allah swt
 
Bab 3 sem 1
Bab 3 sem 1Bab 3 sem 1
Bab 3 sem 1
 
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
 
Pel. 13 unit 3 kesan beriman kepada malaikat
Pel. 13 unit 3 kesan beriman kepada malaikatPel. 13 unit 3 kesan beriman kepada malaikat
Pel. 13 unit 3 kesan beriman kepada malaikat
 
Beriman kepada malaikat
Beriman kepada malaikatBeriman kepada malaikat
Beriman kepada malaikat
 
Standar kompetensi dan kompetensi dasar agama
Standar kompetensi dan kompetensi dasar agamaStandar kompetensi dan kompetensi dasar agama
Standar kompetensi dan kompetensi dasar agama
 
Slide 3 beriman kepada kitab
Slide 3  beriman kepada kitabSlide 3  beriman kepada kitab
Slide 3 beriman kepada kitab
 
Akhlak
AkhlakAkhlak
Akhlak
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
 
Adab Membaca Al - Quran
Adab Membaca Al - QuranAdab Membaca Al - Quran
Adab Membaca Al - Quran
 
Kisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
Kisah Nabi Sulaiman AS LengkapKisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
Kisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
 
Contoh Kisah Keteladanan Nabi Yusuf AS
Contoh Kisah Keteladanan Nabi Yusuf AS Contoh Kisah Keteladanan Nabi Yusuf AS
Contoh Kisah Keteladanan Nabi Yusuf AS
 
Nabi Sulaiman AS
Nabi Sulaiman ASNabi Sulaiman AS
Nabi Sulaiman AS
 
8.iman kpd malaikat
8.iman kpd malaikat8.iman kpd malaikat
8.iman kpd malaikat
 
Nabi Ayub As
Nabi Ayub AsNabi Ayub As
Nabi Ayub As
 
pengertian akhlak terpuji
pengertian akhlak terpujipengertian akhlak terpuji
pengertian akhlak terpuji
 
Iman Kepada Kitab Kitab Allah Swt
Iman Kepada Kitab Kitab Allah SwtIman Kepada Kitab Kitab Allah Swt
Iman Kepada Kitab Kitab Allah Swt
 
Bab 11 Perilaku Terpuji (Kerja Keras, Tekun, Ulet dan Teliti)
Bab 11  Perilaku Terpuji (Kerja Keras, Tekun, Ulet dan Teliti)Bab 11  Perilaku Terpuji (Kerja Keras, Tekun, Ulet dan Teliti)
Bab 11 Perilaku Terpuji (Kerja Keras, Tekun, Ulet dan Teliti)
 
Solat ketika sakit
Solat ketika sakitSolat ketika sakit
Solat ketika sakit
 

Similar to Iman Kepada Malaikat

Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swtCara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
ekaprabu
 
Pai sifat dan ciri ciri malaikat
Pai   sifat dan ciri ciri malaikatPai   sifat dan ciri ciri malaikat
Pai sifat dan ciri ciri malaikat
Cha Fitri Annisa
 
Mari belajar tentang rukun iman
Mari belajar tentang rukun imanMari belajar tentang rukun iman
Mari belajar tentang rukun iman
sofiyatur rochma
 
Mari belajar tentang rukun iman
Mari belajar tentang rukun imanMari belajar tentang rukun iman
Mari belajar tentang rukun iman
sofiyatur rochma
 
Iman kepada Malaikat Allah
Iman kepada Malaikat AllahIman kepada Malaikat Allah
Iman kepada Malaikat Allah
Novia Anwar
 
Agama islam iman kepada malaikat
Agama islam iman kepada malaikatAgama islam iman kepada malaikat
Agama islam iman kepada malaikat
SMAN 54 Jakarta
 

Similar to Iman Kepada Malaikat (20)

Ilmua Aqidah / tauhid-Iman kepada Allah dan Malaikat
Ilmua Aqidah / tauhid-Iman kepada Allah dan MalaikatIlmua Aqidah / tauhid-Iman kepada Allah dan Malaikat
Ilmua Aqidah / tauhid-Iman kepada Allah dan Malaikat
 
Malaikat
MalaikatMalaikat
Malaikat
 
Iman Kepada Malaikat dan Kitab
Iman Kepada Malaikat dan KitabIman Kepada Malaikat dan Kitab
Iman Kepada Malaikat dan Kitab
 
Khurafat
KhurafatKhurafat
Khurafat
 
PPT Materi 1 Kelompok 6
PPT Materi 1 Kelompok 6PPT Materi 1 Kelompok 6
PPT Materi 1 Kelompok 6
 
Presentasi agama 2
Presentasi agama 2Presentasi agama 2
Presentasi agama 2
 
Agama islam
Agama islamAgama islam
Agama islam
 
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swtCara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
 
Pai sifat dan ciri ciri malaikat
Pai   sifat dan ciri ciri malaikatPai   sifat dan ciri ciri malaikat
Pai sifat dan ciri ciri malaikat
 
Pendidikan agama islam
Pendidikan agama islamPendidikan agama islam
Pendidikan agama islam
 
Mari belajar tentang rukun iman
Mari belajar tentang rukun imanMari belajar tentang rukun iman
Mari belajar tentang rukun iman
 
Mari belajar tentang rukun iman
Mari belajar tentang rukun imanMari belajar tentang rukun iman
Mari belajar tentang rukun iman
 
Jin dan syetan
Jin dan syetanJin dan syetan
Jin dan syetan
 
Bab 10 Iman Kepada Malaikat
Bab 10 Iman Kepada MalaikatBab 10 Iman Kepada Malaikat
Bab 10 Iman Kepada Malaikat
 
1.1.1.03.015-Larangan-berhubungan-dengan-jin.pptx
1.1.1.03.015-Larangan-berhubungan-dengan-jin.pptx1.1.1.03.015-Larangan-berhubungan-dengan-jin.pptx
1.1.1.03.015-Larangan-berhubungan-dengan-jin.pptx
 
Materi
MateriMateri
Materi
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Iman kepada Malaikat Allah
Iman kepada Malaikat AllahIman kepada Malaikat Allah
Iman kepada Malaikat Allah
 
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 7
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 7Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 7
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 7
 
Agama islam iman kepada malaikat
Agama islam iman kepada malaikatAgama islam iman kepada malaikat
Agama islam iman kepada malaikat
 

Recently uploaded

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 

Recently uploaded (20)

power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 

Iman Kepada Malaikat

  • 1. Assalammualaikum Wr.Wb 
  • 2. IMAN KEPADA MALAIKAT ~Rahma Nur Auliasari~
  • 3. ~BERANDA~ TANDA-TANDA PENGERTIAN BERIMAN KEPADA MALAIKAT AYAT-AYAT SIFAT DAN PERILAKU MALAIKAT WAJIB PENERAPAN DIKETAHUI
  • 4. IMAN KEPADA MALAIKAT Iman kepada malaikat artinya percaya bahwa malaikat adalah makhluk gaib, yang asal kejadiannya dari Nur (cahaya). Mereka tidak memiliki nafsu layaknya manusia. Oleh karena itu, mereka senantiasa patuh kepada Allah SWT.
  • 5. Beriman kepada malaikat merupakan rukun iman yang ke-2 Hukum beriman kepada adanya malaikat adalah fardu’ain
  • 6. TANDA-TANDA IMAN KEPADA MALAIKAT  Mempercayai dan meyakini dalam hati bahwa malaikat adalah makhluk gaib yang diciptakan oleh Allah  Mempercayai atau meyakini dalam hati bahwa malaikat bersifat, seperti bertubuh halus (gaib), senantiasa menaati perintah Allah SWT, tidak pernah mendurhakai- Nya, dan tidak berjenis kelamin  Mempercayai dan meyakini bahwa tugas para malaikat itu bermacam-macam
  • 7. AYAT-AYAT YANG MEMUAT TENTANG MALAIKAT  AL-BAQARAH 2:285   Rasul telah beriman kepada Al Quran yang diturunkan kepadanya dari Tuhannya, demikian pula orang-orang yang beriman. Semuanya beriman kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya dan rasul-rasul-Nya. (Mereka mengatakan): "Kami tidak membeda-bedakan antara seseorangpun (dengan yang lain) dari rasul-rasul-Nya", dan mereka mengatakan: "Kami dengar dan kami taat". (Mereka berdoa): "Ampunilah kami ya Tuhan kami dan kepada Engkaulah tempat kembali".
  • 8. AL-ANBIYA 21:19-20  ( )  “ Dan kepunyaan-Nyalah segala yang di langit dan di bumi dan malaikat-malaikat yang di sisi-Nya, mereka tiada mempunyai rasa angkuh untuk menyembah-Nya dan tiada (pula) mereka letih. Mereka selalu bertasbih malam dan siang tiada henti-hentinya.”
  • 9. AN-NISA 4:136   Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat- malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul- Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya
  • 10. Sifat malaikat MANUSIA MALAIKAT JIN,IBLIS DAN SETAN Diciptakan dari sari pati Diciptakan dari Nur atau Diciptakan dari api tanah cahaya Memiliki nafsu Selalu patuh kepada Allah Diberi kebebasan untuk swt menjadi mukmin atau kafir( taat atau membangkang) Melalui nafsu dan akal itu Tidak memiliki hawa Iblis dan setan memiliki manusia mampu nafsu sifat sombong, durhaka mengendalikan dirinya serta menentang dan dari segala perbuatan berusaha menyesatkan yang dilarang oleh Allah manusia SWT Bagi yang tidak mampu Selalu bertasbih Tujuan jin diciptakan maka terjerumuslah dia sama dengan penciptaan kedalam jurang manusia , yaitu untuk kehancuran beribadah kepada Aallah SWT
  • 11. 10 Malaikat Yang Wajib Diketahui  Jibril: menyampaikan wahyu  Mikail: membagikan rezeki  Israfil: meniup sangkakala  Izrail: mencabut nyawa  Rokib: mencatat amal baik manusia  Atid: mencatat amal buruk manusia  Mungkar dan Nangkir: menanyai saat di kubur  Malik: menjaga neraka  Ridwan: menjaga surga
  • 12. PERILAKU PENERAPAN IMAN KEPADA MALAIKAT Selalu berkata yag baik-baik saja atau lebih baik diam Bersyukur atas nikmat yang telah Allah berikan Selalu memuliakan malaikat dengan cara menumbuhkan rasa malu untuk berbuat dosa Selalu mengingatkan hal yang positif yang diridai Allah
  • 13. KESIMPULAN Kita sebagai manusia hendaknya mencontoh dan meniru setiap sifat malaikat layaknya beribadah kepada Allah dan selalu menjalankan amal-amal shaleh