SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  72
Desain Interaksi  dalam Pembangunan  Perangkat Lunak Iklan Interaktif  dengan Media Internet Sidang Tugas Akhir Larissa Rena M. / 13505087
PENDAHULUAN ,[object Object],[object Object],[object Object]
Latar Belakang (1) ,[object Object],Biro Iklan Produsen Konsumen Media Massa Produsen Konsumen Personal Iklan Interaktif
Latar Belakang (2) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Rumusan Masalah ,[object Object],[object Object],[object Object],Tujuan ,[object Object],[object Object],[object Object]
SKEMA ESENSI TUGAS AKHIR
Wawancara dengan  Biro Iklan Studi Literatur Analisis  Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus:  Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis  Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus:  Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
Studi Literatur Definisi Interaktif  [HWA05] Jenis Interaksi [ROB05] [CHO97] Definisi Iklan [FAC95] Proses Bisnis Biro Iklan [LAN01] Klasifikasi Iklan [THO96] Persona  [SAF07] [COO07] Pemodelan  Task  [SAS99] [SAS07] Usabiliy Test  [PRE02] [USD09] Definisi  Prototyping  [LAN97] Tahapan  Prototyping  [BIS92] Interactive Advertising Model  [ROD00] Metodologi  Prototyping   Teori Periklanan
Wawancara dengan  Biro Iklan Studi Literatur Analisis  Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus:  Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
Hasil Wawancara dengan Biro Iklan: Proses Pembuatan Iklan  secara Umum Creative Brief Analisis Konsep Iklan Evaluasi Produksi Iklan Iklan Final
Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis  Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus:  Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
[object Object],[object Object],[object Object],Analisis  Penerapan Desain Interaksi pada  Proses Pembuatan Iklan Interaktif
Skema Iklan Interaktif Materi Iklan
Prospek Penerapan Desain Interaksi ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Persona Task Analysis Usability Test Creative Brief Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Iklan Final Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Task Design
Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis  Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus:  Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
[object Object],[object Object],Materi Studi Kasus: Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat
[object Object],[object Object],[object Object],Deskripsi Studi Kasus
Creative Brief Why are we advertising? Untuk memberikan informasi kepada target konsumen bahwa Indonesia memiliki destinasi wisata terpendam yang berpotensi menjadi destinasi wisata kelas dunia, yaitu Raja Ampat. Whom are we talking to? ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],What is the objective? Meningkatkan pengetahuan dan ketertarikan mengenai Raja Ampat. What do we want them to think or feel or do? Target konsumen tertarik untuk mengunjungi Raja Ampat dan mempertimbangkannya untuk menjadi salah satu destinasi wisata yang direncanakan untuk dikunjungi. What should the advertising communicate? Iklan ini mengkomunikasikan tiga elemen pariwisata, yaitu  attraction  (daya tarik),  accessibility  (kemudahan akses), dan  amenities  (fasilitas pendukung)   yang dimiliki Raja Ampat.  Where is the advertising running? Media penyampaian iklan yaitu internet, dengan format iklan berupa  website .  What is the creative strategy? Raja Ampat memiliki keunggulan dalam wisata bahari, terutama aktivitas menyelam ( diving ). Karena itu materi promosi hendaknya ditekankan pada daya tarik wisata bahari.
Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis  Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus:  Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi  pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan
ANALISIS KONSEP IKLAN ,[object Object],[object Object],[object Object]
Big Idea  dan Skenario ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Pembuatan Persona Nama Persona Skala Prioritas Persona Deskripsi Tania Primer Persona yang mengisi waktu luang dengan cara mencari hiburan di internet Galuh Sekunder Persona yang memiliki minat serius untuk melakukan wisata Jaka Sekunder Persona yang aktif bersosialisasi dan menjalin kekerabatan di internet Dilla Tersier Persona yang menggunakan internet dengan alasan kemudahan ( convenience ) untuk melakukan transaksi pembelian Badudu Komplemen Pengelola  website  dari pihak pengiklan
Deskripsi Umum Sistem (1) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Deskripsi Umum Sistem (2) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi  pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan
[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],Sasaran Versi Prototipe
RAJA AMPAT VERSI 1 ,[object Object]
Klasifikasi  User Role User Role Deskripsi Pengunjung Konsumen iklan yang berinteraksi dengan iklan. Interaksi yang dapat dilakukan oleh pengunjung meliputi interaksi  human-message  dan interaksi  human-human . Pengelola  website  Pihak pengiklan yang bertugas mengelola isi  website . Fitur pengelolaan yang difasilitasi oleh sistem yaitu pengelolaan pesan, artikel, dan komentar terhadap artikel.
[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],Task Analysis
Kebutuhan Informasi No Kelompok Data Deskripsi Asal Data 1 Pesan Pengunjung Pesan yang disampaikan oleh pengunjung pada  task  Pengunjung<menghubungi, pengelola> Pengunjung 2 Artikel Pengunjung Artikel yang ditulis oleh pengunjung pada  task  Pengunjung<menulis, artikel> Pengunjung 3 Artikel Pengelola Artikel yang ditulis oleh pengelola pada  task  Pengelola<menulis, artikel> Pengelola 4 Komentar Artikel Pengunjung Komentar yang disampaikan oleh pengunjung atau pengelola untuk menanggapi artikel pengunjung  Pengelola atau Pengunjung 5 Komentar Artikel Pengelola Komentar yang disampaikan oleh pengunjung atau pengelola untuk menanggapi artikel pengelola Pengelola atau Pengunjung
Storyboard Contoh  storyboard  untuk  task  Pengunjung<melihat, informasi akomodasi>
RAJA AMPAT VERSI 1 ,[object Object]
[object Object],[object Object],[object Object],Perancangan Basis Data
Task Design Contoh  task synthesis  untuk  task  Pengunjung<melihat, informasi akomodasi> User Pengunjung Task  Utama <melihat, informasi akomodasi> Deskripsi Task  untuk melihat informasi akomodasi yang tersedia di Raja Ampat Preconditions Pengunjung telah mengakses  website Pemetaan  Task User Sistem Problem Solving Interaction Interaction Problem Solving Mengakses menu informasi akomodasi yang tersedia di Raja Ampat Menyediakan pilihan lokasi akomodasi  Menelusuri pilihan lokasi akomodasi Menentukan lokasi akomodasi yang diinginkan Memilih lokasi akomodasi Menampilkan informasi mengenai akomodasi Menelusuri teks dan gambar mengenai akomodasi Postconditions Pengunjung memperoleh informasi mengenai akomodasi yang tersedia di Raja Ampat
RAJA AMPAT VERSI 1 ,[object Object],[object Object]
RAJA AMPAT VERSI 1 ,[object Object]
Skenario ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Peserta Pengujian ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Pelaksanaan Pengujian ,[object Object],[object Object],[object Object]
Kesimpulan Pengujian (1) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Kesimpulan Pengujian (2) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
LANGKAH PENGEMBANGAN VERSI 1 MENUJU VERSI 2
Rencana Revisi untuk Prototipe Versi 2 Komponen Rencana Revisi Task  Pengunjung<melihat, informasi dasar> ,[object Object],[object Object],Task  Pengunjung>melihat, informasi aktivitas> ,[object Object],[object Object],[object Object],Task  Pengunjung<melihat, informasi akomodasi> ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],Task  Pengunjung<melihat, informasi transportasi> ,[object Object],[object Object],Task  Pengunjung<membaca artikel> ,[object Object],Task  Pengunjung<menulis, artikel> ,[object Object],[object Object],[object Object],Task  Pengunjung<menghubungi, pengelola> Revisi  task  untuk mengirimkan  e-mail  notifikasi setelah penulisan pesan Tampilan  Website  Secara Umum Revisi tampilan dengan perubahan gambar  banner  pada tiap menu utama Teks  Website  Secara Umum ,[object Object],[object Object]
Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi  pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan
RAJA AMPAT VERSI 2 ,[object Object]
[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],Revisi  Task Analysis
Revisi Kebutuhan Informasi ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Storyboard Contoh  storyboard  untuk  task  Pengunjung<melihat, informasi akomodasi>
RAJA AMPAT VERSI 2 ,[object Object]
[object Object],[object Object],Revisi Perancangan Basis Data
Revisi  Task Design ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
RAJA AMPAT VERSI 2 ,[object Object],[object Object]
RAJA AMPAT VERSI 2 ,[object Object]
Skenario ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Peserta Pengujian ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Pelaksanaan Pengujian ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Kesimpulan Pengujian ,[object Object],[object Object]
Kesimpulan Perangkat Lunak Versi 1 dan Versi 2 ,[object Object],[object Object]
Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi  pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan
Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis  Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada  Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus:  Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
Kesimpulan Tugas Akhir ,[object Object],[object Object],[object Object]
Saran ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis  Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada  Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus:  Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
Daftar Referensi (1) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Daftar Referensi (2) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Daftar Referensi (3) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Daftar Pustaka (1) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Daftar Pustaka (2) ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
TERIMA KASIH

Contenu connexe

Similaire à Desain Interaksi dalam Pembangunan Perangkat Lunak Iklan Interaktif dengan Media Internet

Pengenalan UX/UI & Growth Hack dan Manajemen Rapid Growth
Pengenalan UX/UI & Growth Hack dan Manajemen Rapid GrowthPengenalan UX/UI & Growth Hack dan Manajemen Rapid Growth
Pengenalan UX/UI & Growth Hack dan Manajemen Rapid GrowthYoshiaki Ieda
 
Pengaruh Servicescape terhadap Customer loyalty Wisata pantai melalui Satisfa...
Pengaruh Servicescape terhadap Customer loyalty Wisata pantai melalui Satisfa...Pengaruh Servicescape terhadap Customer loyalty Wisata pantai melalui Satisfa...
Pengaruh Servicescape terhadap Customer loyalty Wisata pantai melalui Satisfa...Syafrizal Helmi helmi
 
Jasa Pembuatan Website Universitas - Website Kampus - 081333555017
Jasa Pembuatan Website Universitas - Website Kampus - 081333555017Jasa Pembuatan Website Universitas - Website Kampus - 081333555017
Jasa Pembuatan Website Universitas - Website Kampus - 081333555017'Agus DistroBlogger
 
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdfVinaViani1
 
Bisnis plan
Bisnis planBisnis plan
Bisnis planibnuelm
 
2016320003 fachrullyanta seomediasosial
2016320003 fachrullyanta seomediasosial2016320003 fachrullyanta seomediasosial
2016320003 fachrullyanta seomediasosialFachrullyanta Adi
 
CYBER-PR Humas.ppt
CYBER-PR  Humas.pptCYBER-PR  Humas.ppt
CYBER-PR Humas.pptnovriko2
 
Seputar event organizer
Seputar event organizerSeputar event organizer
Seputar event organizerAri Wahyu
 
Makalah imk kelompok 5 revisi 1
Makalah imk kelompok 5 revisi 1Makalah imk kelompok 5 revisi 1
Makalah imk kelompok 5 revisi 1Fransiska Cika
 
Makalah imk kelompok 5 revisi 1
Makalah imk kelompok 5 revisi 1Makalah imk kelompok 5 revisi 1
Makalah imk kelompok 5 revisi 1Fransiska Cika
 
Tugas informatika
Tugas informatikaTugas informatika
Tugas informatikaVFR1217
 
Kolaborasi Dalam Masyarakat Digital
Kolaborasi Dalam Masyarakat DigitalKolaborasi Dalam Masyarakat Digital
Kolaborasi Dalam Masyarakat DigitalVFR1217
 

Similaire à Desain Interaksi dalam Pembangunan Perangkat Lunak Iklan Interaktif dengan Media Internet (20)

Pengenalan UX/UI & Growth Hack dan Manajemen Rapid Growth
Pengenalan UX/UI & Growth Hack dan Manajemen Rapid GrowthPengenalan UX/UI & Growth Hack dan Manajemen Rapid Growth
Pengenalan UX/UI & Growth Hack dan Manajemen Rapid Growth
 
Digital marketing
Digital marketingDigital marketing
Digital marketing
 
Proposal Soft Skill
Proposal Soft SkillProposal Soft Skill
Proposal Soft Skill
 
BAB_III1.pptx
BAB_III1.pptxBAB_III1.pptx
BAB_III1.pptx
 
Kamus Digital Marketing
Kamus Digital MarketingKamus Digital Marketing
Kamus Digital Marketing
 
Pengaruh Servicescape terhadap Customer loyalty Wisata pantai melalui Satisfa...
Pengaruh Servicescape terhadap Customer loyalty Wisata pantai melalui Satisfa...Pengaruh Servicescape terhadap Customer loyalty Wisata pantai melalui Satisfa...
Pengaruh Servicescape terhadap Customer loyalty Wisata pantai melalui Satisfa...
 
Jasa Pembuatan Website Universitas - Website Kampus - 081333555017
Jasa Pembuatan Website Universitas - Website Kampus - 081333555017Jasa Pembuatan Website Universitas - Website Kampus - 081333555017
Jasa Pembuatan Website Universitas - Website Kampus - 081333555017
 
Kelompok 1
Kelompok 1Kelompok 1
Kelompok 1
 
Online advertising
Online advertisingOnline advertising
Online advertising
 
Online Advertising Word
Online Advertising WordOnline Advertising Word
Online Advertising Word
 
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
[eBook] First Journey To Be A Digital Marketer-Vokraf-LevelUp.pdf
 
Bisnis plan
Bisnis planBisnis plan
Bisnis plan
 
Media relation kelompok 7
Media relation   kelompok 7Media relation   kelompok 7
Media relation kelompok 7
 
2016320003 fachrullyanta seomediasosial
2016320003 fachrullyanta seomediasosial2016320003 fachrullyanta seomediasosial
2016320003 fachrullyanta seomediasosial
 
CYBER-PR Humas.ppt
CYBER-PR  Humas.pptCYBER-PR  Humas.ppt
CYBER-PR Humas.ppt
 
Seputar event organizer
Seputar event organizerSeputar event organizer
Seputar event organizer
 
Makalah imk kelompok 5 revisi 1
Makalah imk kelompok 5 revisi 1Makalah imk kelompok 5 revisi 1
Makalah imk kelompok 5 revisi 1
 
Makalah imk kelompok 5 revisi 1
Makalah imk kelompok 5 revisi 1Makalah imk kelompok 5 revisi 1
Makalah imk kelompok 5 revisi 1
 
Tugas informatika
Tugas informatikaTugas informatika
Tugas informatika
 
Kolaborasi Dalam Masyarakat Digital
Kolaborasi Dalam Masyarakat DigitalKolaborasi Dalam Masyarakat Digital
Kolaborasi Dalam Masyarakat Digital
 

Dernier

AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 

Dernier (20)

AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 

Desain Interaksi dalam Pembangunan Perangkat Lunak Iklan Interaktif dengan Media Internet

  • 1. Desain Interaksi dalam Pembangunan Perangkat Lunak Iklan Interaktif dengan Media Internet Sidang Tugas Akhir Larissa Rena M. / 13505087
  • 2.
  • 3.
  • 4.
  • 5.
  • 7. Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus: Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
  • 8. Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus: Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
  • 9. Studi Literatur Definisi Interaktif [HWA05] Jenis Interaksi [ROB05] [CHO97] Definisi Iklan [FAC95] Proses Bisnis Biro Iklan [LAN01] Klasifikasi Iklan [THO96] Persona [SAF07] [COO07] Pemodelan Task [SAS99] [SAS07] Usabiliy Test [PRE02] [USD09] Definisi Prototyping [LAN97] Tahapan Prototyping [BIS92] Interactive Advertising Model [ROD00] Metodologi Prototyping Teori Periklanan
  • 10. Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus: Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
  • 11. Hasil Wawancara dengan Biro Iklan: Proses Pembuatan Iklan secara Umum Creative Brief Analisis Konsep Iklan Evaluasi Produksi Iklan Iklan Final
  • 12. Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus: Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
  • 13.
  • 14. Skema Iklan Interaktif Materi Iklan
  • 15.
  • 16. Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Persona Task Analysis Usability Test Creative Brief Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Iklan Final Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Task Design
  • 17. Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus: Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
  • 18.
  • 19.
  • 20.
  • 21. Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus: Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
  • 22. Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan
  • 23.
  • 24.
  • 25. Pembuatan Persona Nama Persona Skala Prioritas Persona Deskripsi Tania Primer Persona yang mengisi waktu luang dengan cara mencari hiburan di internet Galuh Sekunder Persona yang memiliki minat serius untuk melakukan wisata Jaka Sekunder Persona yang aktif bersosialisasi dan menjalin kekerabatan di internet Dilla Tersier Persona yang menggunakan internet dengan alasan kemudahan ( convenience ) untuk melakukan transaksi pembelian Badudu Komplemen Pengelola website dari pihak pengiklan
  • 26.
  • 27.
  • 28. Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan
  • 29.
  • 30.
  • 31. Klasifikasi User Role User Role Deskripsi Pengunjung Konsumen iklan yang berinteraksi dengan iklan. Interaksi yang dapat dilakukan oleh pengunjung meliputi interaksi human-message dan interaksi human-human . Pengelola website Pihak pengiklan yang bertugas mengelola isi website . Fitur pengelolaan yang difasilitasi oleh sistem yaitu pengelolaan pesan, artikel, dan komentar terhadap artikel.
  • 32.
  • 33. Kebutuhan Informasi No Kelompok Data Deskripsi Asal Data 1 Pesan Pengunjung Pesan yang disampaikan oleh pengunjung pada task Pengunjung<menghubungi, pengelola> Pengunjung 2 Artikel Pengunjung Artikel yang ditulis oleh pengunjung pada task Pengunjung<menulis, artikel> Pengunjung 3 Artikel Pengelola Artikel yang ditulis oleh pengelola pada task Pengelola<menulis, artikel> Pengelola 4 Komentar Artikel Pengunjung Komentar yang disampaikan oleh pengunjung atau pengelola untuk menanggapi artikel pengunjung Pengelola atau Pengunjung 5 Komentar Artikel Pengelola Komentar yang disampaikan oleh pengunjung atau pengelola untuk menanggapi artikel pengelola Pengelola atau Pengunjung
  • 34. Storyboard Contoh storyboard untuk task Pengunjung<melihat, informasi akomodasi>
  • 35.
  • 36.
  • 37. Task Design Contoh task synthesis untuk task Pengunjung<melihat, informasi akomodasi> User Pengunjung Task Utama <melihat, informasi akomodasi> Deskripsi Task untuk melihat informasi akomodasi yang tersedia di Raja Ampat Preconditions Pengunjung telah mengakses website Pemetaan Task User Sistem Problem Solving Interaction Interaction Problem Solving Mengakses menu informasi akomodasi yang tersedia di Raja Ampat Menyediakan pilihan lokasi akomodasi Menelusuri pilihan lokasi akomodasi Menentukan lokasi akomodasi yang diinginkan Memilih lokasi akomodasi Menampilkan informasi mengenai akomodasi Menelusuri teks dan gambar mengenai akomodasi Postconditions Pengunjung memperoleh informasi mengenai akomodasi yang tersedia di Raja Ampat
  • 38.
  • 39.
  • 40.
  • 41.
  • 42.
  • 43.
  • 44.
  • 45. LANGKAH PENGEMBANGAN VERSI 1 MENUJU VERSI 2
  • 46.
  • 47. Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan
  • 48.
  • 49.
  • 50.
  • 51. Storyboard Contoh storyboard untuk task Pengunjung<melihat, informasi akomodasi>
  • 52.
  • 53.
  • 54.
  • 55.
  • 56.
  • 57.
  • 58.
  • 59.
  • 60.
  • 61.
  • 62. Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Analisis Konsep Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan Evaluasi Perancangan Definisi Kebutuhan Produksi Iklan
  • 63. Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus: Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
  • 64.
  • 65.
  • 66. Wawancara dengan Biro Iklan Studi Literatur Analisis Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Studi Kasus Penerapan Desain Interaksi pada Proses Pembuatan Iklan Interaktif Materi Studi Kasus: Iklan Promosi Pariwisata Raja Ampat Pembuatan Kesimpulan Tugas Akhir
  • 67.
  • 68.
  • 69.
  • 70.
  • 71.

Notes de l'éditeur

  1. Iklan adalah kombinasi elemen-elemen persuasif atau promosional yang diinisiasi oleh pemrakarsa di mana ia mengkomunikasikan sebuah produk, jasa, atau ide kepada sekelompok konsumen yang terdefinisi dengan pesan yang jelas, padat, dan mudah dimengerti [FAC095]. Pada mulanya bentuk iklan adalah komunikasi satu arah dari pemrakarsa iklan ke konsumen melalui media massa kunci iklan interaktif : aksi mutual antara konsumen dan produsen Memandang iklan interaktif sebagai produk interaktif, terdapat prospek untuk penerapan desain interaksi
  2. Desain interaksi adalah perancangan produk interaktif untuk mendukung orang (pengguna) dalam kehidupan sehari-hari [PRE02] Desain interaksi berperan untuk memastikan bahwa produk interaktif tersebut dapat digunakan ( usable ) dan bermanfaat, sekaligus bersahabat dan menyenangkan.
  3. Teori Periklanan Iklan adalah kombinasi elemen-elemen persuasif atau promosional yang diinisiasi oleh pengiklan untuk mengkomunikasikan sebuah produk, jasa, atau ide kepada sekelompok konsumen yang terdefinisi Klasifikasi Iklan : Produk/Jasa, Layanan Masyarakat , Isu, Korporat, Politik Proses bisnis biro iklan Creative Development Interaktivitas Derajat partisipasi aktif dlm proses iklan dgn cara berinteraksi dgnn pesan iklan &amp; pemrakarsa iklan. “ what information they see, for how long, how many times, in what order, and when ” Jenis Interaksi: Human-Message, Human-Human, Human-Machine [CHO97] Interactive Advertising Model model pemrosesan iklan interaktif dengan media internet consumer-controlled aspects &amp; advertiser-controlled aspects Fungsi: mengapa dan bagaimana motif pengguna terhadap internet Pemrosesan informasi: atensi, memori, dan sikap. individu “menghadiri” iklan interaktif – mengingat - mengembangkan sikap - respons Struktur: tipe, format, fitur. Keluaran: respons konsumen Desain Interaksi perancangan produk interaktif u/ mendukung pengguna dlm kehidupan sehari-hari. Usable, useful, friendly, fun Persona: Kombinasi sejml orang yg memiliki tujuan, motivasi, dan perilaku serupa Task modeling: identifikasi aspek2 penting dlm perancangan sistem interaktif, merepresentasikan aktivitas logik yg harus didukung o/ sistem u/ memenuhi tujuan pengguna [TAR04]. Task Analysis : proses analisis mengenai cara pengguna melakukan suatu task. dari sudut pandang pengguna, teknik Hierarchical Task Analysis (HTA). Task Design: model task yang representatif thd rancangan perangkat lunak (sistem) dan kontribusi pengguna Task synthesis , yaitu pemetaan dan pengalokasian task terhadap pengguna dan sistem. Task optimation , yaitu pengelolaan task sbg komponen sistem u/ menghasilkan model sistem optimal. Metodologi Prototyping Metodologi yang digunakan pengembang u/ mempelajari sistem saat ini melalui pengguna dengan membuat desain sistem baru sebagai prototipe, memperbaiki prototipe, dan mengimplementasikannya tepat digunakan pada proyek yang objektifnya belum cukup jelas, requirement masih mungkin berubah-ubah, dan pengguna tidak memiliki pengetahuan yang memadai mengenai sistem yang akan dibuat Requirements Analysis -&gt; Requirements Definition -&gt;Design -&gt; Implementation -&gt; Evaluation of Current Version -&gt;Operation and Maintenance
  4. Pembahasan proses pembuatan iklan pada tugas akhir ini dibatasi pada creative development , yaitu pembuatan iklan mulai dari diterimanya creative brief hingga dihasilkan iklan jadi. Pada tahap pertama pembuatan iklan, creative brief -&gt; konsep iklan. Konsep iklan : big idea , yaitu satu atau beberapa kata yang merupakan pusat pemikiran ide-ide iklan yang akan dihasilkan. identitas dan diferensiator untuk branding sebuah produk. C/: Nokia – hub. antar manusia, Sony Bravia - warna. big idea diolah menjadi ide-ide iklan lbh mendetail, dipresentasikan dlm bentuk yang dapat dipahami oleh orang secara umum, khususnya klien. Skenario atau storyboard direvisi terus-menerus sampai sesuai dgn keinginan klien. Setelah ide iklan disetujui, barulah dilakukan produksi iklan Dalam produksi iklan, biro iklan berperan sebagai supervisor untuk mengatur bagaimana caranya merealisasikan ide-ide iklan itu agar sesuai dengan keinginan klien. Sumber daya manusia untuk produksi iklan biasanya dengan menggunakan outsourcing . Hasil dari produksi iklan kemudian dipresentasikan ke pihak klien agar klien dapat melihat bagaimana iklan akan bekerja nantinya. Dengan begitu dapat dilakukan evaluasi apakah iklan yang dihasilkan sudah memenuhi keinginan klien. Pada tahap ini dapat pula diadakan pengujian oleh sampel target konsumen. Selanjutnya dapat diperoleh feedback mengenai perubahan atau penyesuaian yang perlu dilakukan. Produksi iklan dan evaluasi ini dapat dilakukan berulang-ulang hingga dihasilkan iklan yang memenuhi keinginan klien dan iklan tersebut dinyatakan sebagai iklan final yang siap dirilis.
  5. skema iklan interaktif terdiri atas dua aspek yang dikendalikan oleh konsumen, yaitu karakteristik konsumen dan respons konsumen, serta struktur iklan sebagai satu-satunya aspek yang dikendalikan oleh pengiklan. Karakteristik konsumen: motif &amp; mode penggunaan internet, pemrosesan informasi Struktur iklan: tipe, format, fitur iklan Respons konsumen: keluaran Karakteristik konsumen mempengaruhi struktur iklan, kemudian struktur iklan mempengaruhi respons konsumen. Ketiga elemen ini didasari oleh materi iklan, yaitu produk, jasa, atau ide yang ingin dipromosikan oleh pengiklan kepada konsumen.
  6. Analisis Konsep Iklan Sama halnya dengan proses pembuatan iklan yang sudah umum dilakukan, tahap ini menghasilkan big idea yang kemudian diolah menjadi ide kreatif iklan dalam bentuk skenario atau storyboard . Dari sisi pembangunan perangkat lunak, ide kreatif tersebut dijelaskan lebih spesifik menjadi deskripsi umum sistem yang dilengkapi fitur fungsional dan nonfungsional, serta pengguna sistem. Untuk memahami pengguna dengan lebih baik, digunakan salah satu konsep desain interaksi, yaitu pembuatan persona. Tahap analisis konsep iklan dapat dilakukan berulang-ulang hingga dihasilkan konsep iklan yang paling sesuai dengan keinginan pemrakarsa iklan. Definisi Kebutuhan Definisi kebutuhan adalah tahapan untuk menjabarkan bentuk laporan, informasi, fungsi, kontrol, dan antarmuka yang akan digunakan pada sistem [LAN 97]. Deskripsi laporan mencakup di antaranya tujuan pembuatan laporan, isi laporan, format penyampaian, dan penerima laporan. Informasi dijelaskan menggunakan data dictionary . Sedangkan fungsi dan kontrol dijelaskan dengan task analysis dan klasifikasi user role . Terakhir, antarmuka dijelaskan dalam bentuk storyboard . Jika pada tahapan sebelumnya telah dihasilkan storyboard , maka storyboard dibuat lebih mendetail dan disesuaikan dengan task analysis . Perancangan Tahapan perancangan terdiri atas penjelasan basis data dan system flows . Penjelasan basis data dikembangkan dari data dictionary . Sementara system flows menggunakan task design yang kemudian diterjemahkan ke diagram kelas dan sequence diagram . Produksi Iklan Pengkodean ( coding ) perangkat lunak berdasarkan hasil dari tahapan perancangan, dengan mempertimbangkan lingkungan pengembangan, teknologi, dan batasan yang ditetapkan. Evaluasi Terdapat dua jenis evaluasi yang direncanakan. Dari sisi desain interaksi, dilakukan usability test untuk menguji pencapaian usability goals dan user experience goals . Sementara dari sisi periklanan dilakukan advertising goal measurement , yaitu pengukuran ketercapaian tujuan iklan. Jika ternyata perangkat lunak iklan interaktif yang dihasilkan belum sesuai, sistem diperbaiki pada iterasi berikutnya mulai dari tahap definisi kebutuhan kembali.
  7. Segmentasi persona berdasarkan motif penggunaan internet untuk mendukung persiapan sebelum berwisata Motif riset untuk memperoleh informasi wisata dari sumber resmi Motif sosialisasi untuk memperoleh informasi wisata dengan cara bertukar cerita perjalanan dengan orang lain Motif hiburan untuk memperoleh informasi wisata melalui media hiburan Motif belanja untuk melakukan reservasi fasilitas wisata secara online.
  8. Analisis masalah menjelaskan bagaimana desain interaksi dapat diterapkan dalam proses pembuatan iklan interaktif. Selanjutnya dilakukan pembahasan studi kasus yang dijelaskan pada subbab analisis perangkat lunak. Analisis perangkat lunak meliputi deskripsi studi kasus dan analisis konsep iklan.