SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  43
Télécharger pour lire hors ligne
MATA PELAJARAN :

PERAKITAN PC
:
SYIFA NABILA
X.TKJ A
SMKN 1 CIMAHI
OLEH

JARINGAN DASAR
Apa itu jaringan dasar
komputer?
Dua atau lebih komputer yang
terhubung langsung (peer to peer)
atau terhubung global (internet) baik
melalui perangkat lunak/sofware atau
perangkat keras/hardware.
Setiap perangkat yang terhubung
dengan jaringan disebut “node”.
Contoh Gambar
Node
Sejarah
jaringan dasar
komputer
Konsep jaringan komputer tahun 1940-an di
laboratorium Bell dan group peneliti
Hharvard University (Prof. H. Aiken).
Di-implementasi-kan tahun 1950-an dikenal
dengan TSS (Time Sharing System), yakni
beberapa terminal yang terhubung secara
seri pada sebuah host komputer
Tahun 1977 Apple Computer Company
memperkenalkan mikrokomputer yang
disebut MAC dan di tahun 1981 IBM
memperkenalkan PC untuk pertama
kalinya. LAN mulai digunakan untuk
menghubungkan komputer
Tahun 1980-1990 modem mulai
digunakan untuk komunikasi
data, yang dikenal dengan nama
koneksi dial up (point to point)
Tahun 1990 internet mulai populer, dari pengembangan riset Departemen
Pertahanan Amerika yang kemudian dikembangkan oleh universitas demi
kepentingan pendidikan. Sampai saat ini internet populer digunakan oleh publik.
Manfaat Jaringan
Komputer
Manfaat pertama
1. Share/berbagi penggunaan perangkat
dan sumber daya. Terkoneksi dengan
jaringan komputer maka komputer yang
terhubung akan dapat berbagi
penggunaan printer, harddisk, software
atau sumber daya lainnya.
Manfaat ke dua :
Intragrasi Data
Manfaat ke tiga
Komunikasi :
Dapat berkomunikasi dengan
chatting, teleconference,
email maupun lainnya.
Manfaat ke empat
Organisasi dan Kemananan :
Control dan keamanan
komputer yang ada dapat
dipantau secara langsung dari
komputer pusat/server.
Jenis-jenis jaringan
komputer ada 3 yaitu :
1. berdasarkan
ruang lingkup
dan jangkauan
LAN (Local Area Network)

Jaringan LAN meliputi
jaringan lokal sebuah
gedung. Misalnya
laboratorium komputer,
warnet, kantor.
MAN (Metropolitan Area Network)

Jaringan MAN meliputi
jaringan satu
menghubungkan beberapa
LAN.
WAN (Wide Area
Network)
Jaringan WAN
meliputi jaringan
global/internet.
Berdasarkan
Peran dan
Pemrosesan
Data
Jaringan
Client-Server

Sistem dimana server
sebagai penyedia
informasi/pusat data
sedangkan client hanya
sebagai perantara untuk
akses server.
Jaringan Peer to Peer

Semua komputer
memiliki hak sama,
komputer dapat
menjadi server
sekaligus menjadi
client.
Berdasarkan
Media Transmisi
Jaringan dengan Kabel (Wired Network)
Jaringan yang
terhubung dengan
media kabel,
mengirimkan
informasi dalam
bentuk sinyal listrik
Jaringan NirKabel (Wireless Network)

Jaringan yang
terhubung tanpa
media kabel
tetapi dengan
gelombang
elektromagnetik
PERANGKAT - PERANGKAT
JARINGAN KOMPUTER
Komputer

Dibutuhkan minimal 2 komputer agar dapat
membuat sebuah jaringan.
Kartu Jaringan atau NIC
(Network Interface Card)

Penyedia media
penghubung untuk
menghubungkan
komputer
Kabel Jaringan
Jaringan dasar komputer
Kabel
Unshielded Twisted Pair
(UTP)
Kabel
Shielded Twisted Pair
(STP)
kabel
Fiber Optik
Konektor Kabel
•Hub / Switch
Hub : perangkat yang menghubungkan
kabel-kabel pada jaringan.
Switch : perangkat pengembangan dari
hub yang mampu memeriksa paket data
yang diterimanya, menentukan sumber
dan perangkat tujuan masing-masing
paket kemudian melanjutkan informasi
secara tepat.
Brigde / Router
I. Brigde : penghubung dua jaringan
yang memiliki topologi maupun kabel
yang berbeda.
II. Router : pengembangan bridge
dengan menerjemahkan informasi dari
satu jaringan ke jaringan yang lainnya
dan mencari jalur terbaik untuk
menyampaikan informasi.
Repeater
Penguat sinyal dari sebuah
jaringan koneksi kabel atau
gelombang(wireless). Menjaga
kualitas sinyal agar tidak
menurun
Tang Crimping
Digunakan untuk memasang
konektor pada ujung kabel.
Tang crimping yang
digunakan sesuai dengan
tipe konektor.
Perangkat berbagi
pakai (shared device)
Perangkat yang dapat
digunakan bersama dalam
jaringan. Seperti : printer,
modem dan lain-lain.
Sistem Operasi dan Protokol
i. Sistem Operasi : diperlukan
komputer pada jaringan agar
dapat terhubung.
ii. Protokol : protokol yang
digunakan dalam jaringan
adalah TCP/IP
Protokol adalah sebuah aturan atau standar
yang mengatur atau mengijinkan terjadinya
hubungan, komunikasi, dan perpindahan data
antara dua atau lebih titik komputer. Protokol
dapat diterapkan pada perangkat keras,
perangkat lunak atau kombinasi dari
keduanya. Pada tingkatan yang terendah,
protokol mendefinisikan koneksi perangkat
keras. Protocol digunakan untuk menentukan
jenis layanan yang akan dilakukan pada
internet.
TCP/IP

standar komunikasi data yang digunakan oleh
komunitas internet dalam proses tukar-menukar
data dari satu komputer ke komputer lain di dalam
jaringan Internet. Protokol ini tidaklah dapat berdiri
sendiri, karena memang protokol ini berupa
kumpulan protokol (protocol suite). Protokol ini juga
merupakan protokol yang paling banyak digunakan
saat ini. Data tersebut diimplementasikan dalam
bentuk perangkat lunak (software) di sistem
operasi. Istilah yang diberikan kepada perangkat
lunak ini adalah TCP/IP stack
CUKUP SEKIAN
DAN
TERIMAKASIH

Contenu connexe

Tendances

TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006dewi inne kumalasari
 
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)Adibatur Rahmawati
 
Powerpoint jaringan komputer
Powerpoint jaringan komputerPowerpoint jaringan komputer
Powerpoint jaringan komputerniyann
 
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sistem informasi telekomuni...
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sistem informasi telekomuni...Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sistem informasi telekomuni...
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sistem informasi telekomuni...suryo pranoto
 
Viky ariska sejarah internet 8 b
Viky ariska sejarah internet 8 bViky ariska sejarah internet 8 b
Viky ariska sejarah internet 8 bvikyariska
 
Bab 5 dan 6
Bab 5 dan 6Bab 5 dan 6
Bab 5 dan 6nanda9c
 
Ppt.tik bab 5
Ppt.tik bab 5Ppt.tik bab 5
Ppt.tik bab 5muizatun
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputerkassmmii
 

Tendances (16)

Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Bab 5 tik kelas 9
Bab 5 tik kelas 9Bab 5 tik kelas 9
Bab 5 tik kelas 9
 
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
 
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
 
Powerpoint jaringan komputer
Powerpoint jaringan komputerPowerpoint jaringan komputer
Powerpoint jaringan komputer
 
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sistem informasi telekomuni...
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sistem informasi telekomuni...Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sistem informasi telekomuni...
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sistem informasi telekomuni...
 
Viky ariska sejarah internet 8 b
Viky ariska sejarah internet 8 bViky ariska sejarah internet 8 b
Viky ariska sejarah internet 8 b
 
Bab 5 dan 6
Bab 5 dan 6Bab 5 dan 6
Bab 5 dan 6
 
MATERI TIK KELAS 9 BAB 5
MATERI TIK KELAS 9 BAB 5MATERI TIK KELAS 9 BAB 5
MATERI TIK KELAS 9 BAB 5
 
Asem karunya
Asem karunyaAsem karunya
Asem karunya
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
TIK
TIKTIK
TIK
 
Ppt.tik bab 5
Ppt.tik bab 5Ppt.tik bab 5
Ppt.tik bab 5
 
Ditania power point
Ditania power pointDitania power point
Ditania power point
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
 

Similaire à Jaringan dasar komputer

Asem karunya
Asem karunyaAsem karunya
Asem karunyaDian Kdfm
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputermeikesiska60
 
Asem karunya
Asem karunyaAsem karunya
Asem karunyaDian Kdfm
 
TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9ariska dwi
 
Mahyun syafril hidayat xi ipa-1 tik ptt
Mahyun syafril hidayat xi ipa-1 tik pttMahyun syafril hidayat xi ipa-1 tik ptt
Mahyun syafril hidayat xi ipa-1 tik pttMahyunSyafrilH
 
Rangkuman bab 1&2 teknologi informasi dan komunikasi
Rangkuman bab 1&2 teknologi informasi dan komunikasiRangkuman bab 1&2 teknologi informasi dan komunikasi
Rangkuman bab 1&2 teknologi informasi dan komunikasiAnnisa Desianty
 
Persentasi_jaringan.pptx
Persentasi_jaringan.pptxPersentasi_jaringan.pptx
Persentasi_jaringan.pptxUploadAplikasi
 
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetTugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetdiraf_styo
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan KomputerRokha123
 
Ms. Power Point 2007 BAB 5
Ms. Power Point 2007 BAB 5Ms. Power Point 2007 BAB 5
Ms. Power Point 2007 BAB 5Elsa Marshella
 
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMPPower Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMPAmanda Wijayanti
 
Modul kuliah jaringan komputer
Modul kuliah jaringan komputer Modul kuliah jaringan komputer
Modul kuliah jaringan komputer Lela Warni
 
Dasar-Dasar Penggunaan Internet
Dasar-Dasar Penggunaan InternetDasar-Dasar Penggunaan Internet
Dasar-Dasar Penggunaan InternetRico Andryos
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan KomputerRohaaaaaaaa
 

Similaire à Jaringan dasar komputer (20)

Asem karunya
Asem karunyaAsem karunya
Asem karunya
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
 
Asem karunya
Asem karunyaAsem karunya
Asem karunya
 
TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9
 
Jaringan Komputer dan Internet
Jaringan Komputer dan InternetJaringan Komputer dan Internet
Jaringan Komputer dan Internet
 
Mahyun syafril hidayat xi ipa-1 tik ptt
Mahyun syafril hidayat xi ipa-1 tik pttMahyun syafril hidayat xi ipa-1 tik ptt
Mahyun syafril hidayat xi ipa-1 tik ptt
 
Rangkuman bab 1&2 teknologi informasi dan komunikasi
Rangkuman bab 1&2 teknologi informasi dan komunikasiRangkuman bab 1&2 teknologi informasi dan komunikasi
Rangkuman bab 1&2 teknologi informasi dan komunikasi
 
Persentasi_jaringan.pptx
Persentasi_jaringan.pptxPersentasi_jaringan.pptx
Persentasi_jaringan.pptx
 
TIK BAB 5
TIK BAB 5TIK BAB 5
TIK BAB 5
 
Tugas 1 Apa itu Jarkom
Tugas 1 Apa itu JarkomTugas 1 Apa itu Jarkom
Tugas 1 Apa itu Jarkom
 
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetTugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
 
Ms. Power Point 2007 BAB 5
Ms. Power Point 2007 BAB 5Ms. Power Point 2007 BAB 5
Ms. Power Point 2007 BAB 5
 
jaringan komputer
jaringan komputerjaringan komputer
jaringan komputer
 
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMPPower Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
 
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
 
Modul kuliah jaringan komputer
Modul kuliah jaringan komputer Modul kuliah jaringan komputer
Modul kuliah jaringan komputer
 
BAHAN AJAR
BAHAN AJARBAHAN AJAR
BAHAN AJAR
 
Dasar-Dasar Penggunaan Internet
Dasar-Dasar Penggunaan InternetDasar-Dasar Penggunaan Internet
Dasar-Dasar Penggunaan Internet
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
 

Plus de syifa nabila

Buletin Perdana OSAKA by:Syifa Nabila
Buletin Perdana OSAKA by:Syifa NabilaBuletin Perdana OSAKA by:Syifa Nabila
Buletin Perdana OSAKA by:Syifa Nabilasyifa nabila
 
contoh program sederhana bahasa C
contoh program sederhana bahasa Ccontoh program sederhana bahasa C
contoh program sederhana bahasa Csyifa nabila
 
(32)syifa nabila k map
(32)syifa nabila k map(32)syifa nabila k map
(32)syifa nabila k mapsyifa nabila
 
topologi jaringan
 topologi jaringan topologi jaringan
topologi jaringansyifa nabila
 
perintah dasar pada linux ubuntu
perintah dasar pada linux ubuntuperintah dasar pada linux ubuntu
perintah dasar pada linux ubuntusyifa nabila
 
cara mengukur tegangan
cara mengukur tegangancara mengukur tegangan
cara mengukur tegangansyifa nabila
 

Plus de syifa nabila (7)

Akhlak tercela
Akhlak tercelaAkhlak tercela
Akhlak tercela
 
Buletin Perdana OSAKA by:Syifa Nabila
Buletin Perdana OSAKA by:Syifa NabilaBuletin Perdana OSAKA by:Syifa Nabila
Buletin Perdana OSAKA by:Syifa Nabila
 
contoh program sederhana bahasa C
contoh program sederhana bahasa Ccontoh program sederhana bahasa C
contoh program sederhana bahasa C
 
(32)syifa nabila k map
(32)syifa nabila k map(32)syifa nabila k map
(32)syifa nabila k map
 
topologi jaringan
 topologi jaringan topologi jaringan
topologi jaringan
 
perintah dasar pada linux ubuntu
perintah dasar pada linux ubuntuperintah dasar pada linux ubuntu
perintah dasar pada linux ubuntu
 
cara mengukur tegangan
cara mengukur tegangancara mengukur tegangan
cara mengukur tegangan
 

Jaringan dasar komputer