SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  21
TIM IPS TERPADU
   KELAS VIII
A. Pengertian
   Pasar : pertemuan penjual dan pembeli untuk melaku-
   kan transaksi jual beli.
B. Syarat Pasar
Suatu kejadian disebut pasar,
apabila memenuhi syarat:
1. Ada calon penjual dan pembeli
2. Ada barang/jasa yang akan
   diperjualbelikan
3. Terjadi hubungan antara
   penjual dan pembeli secara
   langsung ataupun tidak
   langsung
B. Fungsi Pasar
1. Fungsi pembentuk harga
    di pasar terjadi proses tawar menawar harga. Jika
    terjadi kesepakatan, terbentuklah harga pasar
2. Fungsi distribusi
    Pasar memperlancar pendistribusian barang dari
    produsen ke konsumen
3. Fungsi promosi
    Pasar digunakan oleh produsen untuk
    memperkenalkan hasil produksinya
4. Fungsi Penyerapan tenaga kerja
    Pedagang di pasar mempekerjakan orang2
    sebagai pelayan toko, kuli angkut, kasir, dsb.
C. Macam-macam pasar, berdasarkan:
   1. Wujudnya
   2. Luas kegiatannya
   3. Waktunya
   4. Barang yang diperjualbelikan
   5. Bentuk/struktur
1. Pasar berdasarkan wujudnya
   a. Pasar Konkret (pasar nyata )
        tempat untuk memperjualbelikan
   barang/jasa, dan barang yang diperjualbelikan
   berada di pasar tsb.
   contoh : .......................................................

    b. Pasar Abstrak (pasar tidak nyata)
          pasar dimana penjual menawarkan
    barang hanya memperlihatkan contoh (master)
    kepada pembeli, dan penjual tidak langsung
    datang ke pasar.
    contoh : .........................................................
2. Pasar berdasarkan luas kegiatannya
 a. Pasar Lokal (Pasar setempat)
     contoh: pasar kecamatan
 b. Pasar Daerah (Pasar wilayah)
     contoh: Pasar Klewer di Solo
 c. Pasar Nasional
     contoh: Bursa Efek Jakarta (BEJ)
 d. Pasar Internasional
     contoh: Pasar kopi di Brazil
3. Pasar berdasarkan waktunya
 a. Pasar Harian
     contoh: toserba, swalayan, pasar tradisional
 b. Pasar Mingguan
     contoh: Pasar Kliwon, Pasar Pahing, Pasar
     kaget di hari Minggu
 c. Pasar Bulanan
     contoh: Pasar kelapa sawit di Sumatera Utara
 d. Pasar Tahunan
     contoh: Pekan Raya Jakarta (PRJ)
 e. Pasar Temporer
     contoh: bazaar
4. Pasar berdasarkan Jenis Barang yang diperjual-
   belikan
 a. Pasar Barang Konsumsi (Pasar Output)
    Pasar yang digunakan untuk memperjualbelikan
    barang konsumsi
    contoh: pasar buah, pasar ikan, dsb




b. Pasar Faktor Produksi (Pasar Input)
   pasar yang digunakan untuk memperjualbelikan
   faktor-faktor produksi
   contoh: mesin, bahan baku, tenaga kerja
5. Pasar berdasarkan Bentuk/Struktur
 a. Pasar Persaingan Sempurna
    Pasar di mana penjual dan pembeli sangat
    banyak.

    Ciri pasar persaingan sempurna:
  1. banyak pembeli dan penjual, sehingga tidak
     bisa menentukan harga secara perseorangan.
  2. barang bersifat homogen.
  3. pemerintah tidak ikut campur dalam
     pembentukan harga.
  4. pembeli bebas memilih produk.
  5. penjual dan pembeli mengetahui keadaan pasar
Contoh Pasar Persaingan Sempurna




                                   pasar sapi




    pasar buah
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA




 BANYAK         BANYAK
 PENJUAL        PEMBELI
b. Pasar Monopoli
       pasar yang hanya terdapat satu penjual
   yang menguasai pasar, sehingga mereka bebas
   menentukan harga dan barang yang dijual.

  Ciri pasar monopoli:
  1. hanya ada satu penjual
  2. pembeli tidak punya pilihan lain dalam
      membeli barang
  3. tidak ada perusahaan yang dapat membuat
      barang substitusi yang sempurna
  4. harga ditentukan oleh perusahaan
Contoh Pasar Monopoli




          PT. PLN




                        PT. KAI
PASAR MONOPOLI




  SATU       BANYAK
PENJUAL      PEMBELI
c. Pasar Oligopoli
       pasar di mana hanya terdapat sedikit penjual
   yang saling bersaing dengan jumlah pembeli yang
   banyak.

  Ciri pasar oligopoli:
  1. hanya ada beberapa perusahaan yang
  mendominasi pasar
  2. barang yang dihasilkan/dijual bersifat sama
  3. sulit untuk masuk pasar karena investasinya
  sangat tinggi
  4. produksi menuntut teknologi modern
  5. persaingan melalui iklan sangat kuat
Contoh pasar oligopoli




                  pasar motor
PASAR OLIGOPOLI



SEDIKIT       BANYAK
PENJUAL       PEMBELI
d. Pasar Persaingan Monopolistik
        pasar yang di dalamnya terdapat
   persaingan antara pedagang yang melakukan
   monopoli.

  Ciri pasar persaingan monopolistik:
  1. terdapat banyak penjual
  2. terdapat diferensiasi produk
  3. produsen dapat mengendalikan harga pada
  tingkat tertentu
Contoh pasar persaingan monopolistik
PASAR PERSAINGAN MONOPOLISTIK



   SATU PENJUAL
   (memonopoli) DI   BANYAK
      ANTARA         PEMBELI
   PENJUAL LAIN

Contenu connexe

Tendances (20)

IPS Ekonomi kls 8
IPS Ekonomi kls 8IPS Ekonomi kls 8
IPS Ekonomi kls 8
 
Aplikasi struktur pasar dalam bisnis
Aplikasi struktur pasar dalam bisnisAplikasi struktur pasar dalam bisnis
Aplikasi struktur pasar dalam bisnis
 
Pasar konkret
Pasar konkretPasar konkret
Pasar konkret
 
Laporan
LaporanLaporan
Laporan
 
Pasar ekonomi untuk smp
Pasar ekonomi untuk smpPasar ekonomi untuk smp
Pasar ekonomi untuk smp
 
pasar
pasarpasar
pasar
 
Macam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomiMacam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomi
 
bentuk-bentuk pasar persaingan
bentuk-bentuk pasar persainganbentuk-bentuk pasar persaingan
bentuk-bentuk pasar persaingan
 
Makalah agama: Etika Bisnis
Makalah agama: Etika BisnisMakalah agama: Etika Bisnis
Makalah agama: Etika Bisnis
 
Struktur Pasar
Struktur PasarStruktur Pasar
Struktur Pasar
 
Ekonomi pasar
Ekonomi pasarEkonomi pasar
Ekonomi pasar
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
 
Bentuk bentuk pasar
Bentuk bentuk pasarBentuk bentuk pasar
Bentuk bentuk pasar
 
Makalah ekonomi pembangunan
Makalah ekonomi pembangunanMakalah ekonomi pembangunan
Makalah ekonomi pembangunan
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Pasar Kls 8
Pasar Kls 8Pasar Kls 8
Pasar Kls 8
 
Makalah struktur pasar
Makalah struktur pasarMakalah struktur pasar
Makalah struktur pasar
 
Pasar persaingan sempurna & Tidak sempurna
Pasar persaingan sempurna & Tidak sempurnaPasar persaingan sempurna & Tidak sempurna
Pasar persaingan sempurna & Tidak sempurna
 
Pasar - Ekonomi
Pasar - EkonomiPasar - Ekonomi
Pasar - Ekonomi
 

En vedette

Pasar Monopoli
Pasar MonopoliPasar Monopoli
Pasar MonopoliSir Deddy
 
Faktor produksi pasar
Faktor produksi pasarFaktor produksi pasar
Faktor produksi pasarAfrilya Putri
 
Pasar Menurut Jenis Barang yang Diperjualbelikan
Pasar Menurut Jenis Barang yang DiperjualbelikanPasar Menurut Jenis Barang yang Diperjualbelikan
Pasar Menurut Jenis Barang yang DiperjualbelikanHana Medina
 
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )Ke Ditha
 
Pengertian pasar faktor produksi (pasar input)
Pengertian pasar faktor produksi (pasar input)Pengertian pasar faktor produksi (pasar input)
Pengertian pasar faktor produksi (pasar input)Gondo Madden
 

En vedette (6)

Pasar Monopoli
Pasar MonopoliPasar Monopoli
Pasar Monopoli
 
Faktor produksi pasar
Faktor produksi pasarFaktor produksi pasar
Faktor produksi pasar
 
Jawaban psb semester genap
Jawaban psb semester genapJawaban psb semester genap
Jawaban psb semester genap
 
Pasar Menurut Jenis Barang yang Diperjualbelikan
Pasar Menurut Jenis Barang yang DiperjualbelikanPasar Menurut Jenis Barang yang Diperjualbelikan
Pasar Menurut Jenis Barang yang Diperjualbelikan
 
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
 
Pengertian pasar faktor produksi (pasar input)
Pengertian pasar faktor produksi (pasar input)Pengertian pasar faktor produksi (pasar input)
Pengertian pasar faktor produksi (pasar input)
 

Similaire à Pasar

ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasarppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasarNofidaSaputri2
 
Makalah struktur
Makalah strukturMakalah struktur
Makalah strukturEros Eros
 
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomianKonsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomianLia Dahliani
 
EKONOMI PEMBANGUNAN
EKONOMI PEMBANGUNANEKONOMI PEMBANGUNAN
EKONOMI PEMBANGUNANEDIS BLOG
 
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)Tutii Rahayuu
 
Pasar persaingan sempurna.ppt
Pasar persaingan sempurna.pptPasar persaingan sempurna.ppt
Pasar persaingan sempurna.pptDamayanti
 
[Pdf] makalah struktur pasar
[Pdf] makalah struktur pasar[Pdf] makalah struktur pasar
[Pdf] makalah struktur pasarRegitaCahyani10
 

Similaire à Pasar (20)

BENTUK PASAR.ppt
BENTUK PASAR.pptBENTUK PASAR.ppt
BENTUK PASAR.ppt
 
4. PERAN PASAR.pptx
4. PERAN PASAR.pptx4. PERAN PASAR.pptx
4. PERAN PASAR.pptx
 
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasarppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
 
SMK Marketing.pptx
SMK Marketing.pptxSMK Marketing.pptx
SMK Marketing.pptx
 
Bentuk pasar barang
Bentuk pasar barangBentuk pasar barang
Bentuk pasar barang
 
Makalah struktur
Makalah strukturMakalah struktur
Makalah struktur
 
PPT PASAR NEW.pptx
PPT PASAR NEW.pptxPPT PASAR NEW.pptx
PPT PASAR NEW.pptx
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomianKonsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
 
Pengertian pasar
Pengertian pasarPengertian pasar
Pengertian pasar
 
EKONOMI PEMBANGUNAN
EKONOMI PEMBANGUNANEKONOMI PEMBANGUNAN
EKONOMI PEMBANGUNAN
 
PASAR.pptx
PASAR.pptxPASAR.pptx
PASAR.pptx
 
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
 
Pengertian pasar
Pengertian pasarPengertian pasar
Pengertian pasar
 
Presentasi pasar
Presentasi pasarPresentasi pasar
Presentasi pasar
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
 
Pasar produk
Pasar produkPasar produk
Pasar produk
 
Pasar persaingan sempurna.ppt
Pasar persaingan sempurna.pptPasar persaingan sempurna.ppt
Pasar persaingan sempurna.ppt
 
Modul ekonomi pasar
Modul ekonomi pasarModul ekonomi pasar
Modul ekonomi pasar
 
[Pdf] makalah struktur pasar
[Pdf] makalah struktur pasar[Pdf] makalah struktur pasar
[Pdf] makalah struktur pasar
 

Plus de Umi Pujiati

Perkembangan indonesia
Perkembangan indonesiaPerkembangan indonesia
Perkembangan indonesiaUmi Pujiati
 
Negara maju dan berkembang
Negara maju dan berkembangNegara maju dan berkembang
Negara maju dan berkembangUmi Pujiati
 
Benua dan samudera
Benua dan samuderaBenua dan samudera
Benua dan samuderaUmi Pujiati
 
Mobilitas sosial, pluralitas dan konflik
Mobilitas sosial, pluralitas dan konflikMobilitas sosial, pluralitas dan konflik
Mobilitas sosial, pluralitas dan konflikUmi Pujiati
 
Modernisasi dan perubahan sosial budaya
Modernisasi dan perubahan sosial budayaModernisasi dan perubahan sosial budaya
Modernisasi dan perubahan sosial budayaUmi Pujiati
 
LEMBAGA KEUANGAN PERBANKAN DAN BUKAN PERBANKAN
LEMBAGA KEUANGAN PERBANKAN DAN BUKAN PERBANKANLEMBAGA KEUANGAN PERBANKAN DAN BUKAN PERBANKAN
LEMBAGA KEUANGAN PERBANKAN DAN BUKAN PERBANKANUmi Pujiati
 
1. kerjasama internasional
1. kerjasama internasional 1. kerjasama internasional
1. kerjasama internasional Umi Pujiati
 
TEMA 2: PERKEMBANGAN MASYARAKAT INDONESIA MENUJU NEGARA MAJU
TEMA 2: PERKEMBANGAN MASYARAKAT INDONESIA MENUJU NEGARA MAJUTEMA 2: PERKEMBANGAN MASYARAKAT INDONESIA MENUJU NEGARA MAJU
TEMA 2: PERKEMBANGAN MASYARAKAT INDONESIA MENUJU NEGARA MAJUUmi Pujiati
 
TUGAS PRESENTASI KELOMPOK
TUGAS PRESENTASI KELOMPOKTUGAS PRESENTASI KELOMPOK
TUGAS PRESENTASI KELOMPOKUmi Pujiati
 
negara maju dan berkembang
negara maju dan berkembangnegara maju dan berkembang
negara maju dan berkembangUmi Pujiati
 
Keunggulan lokasi indonesia
Keunggulan lokasi indonesiaKeunggulan lokasi indonesia
Keunggulan lokasi indonesiaUmi Pujiati
 
Upaya negara indonesia menjadi negara maju
Upaya negara indonesia menjadi negara majuUpaya negara indonesia menjadi negara maju
Upaya negara indonesia menjadi negara majuUmi Pujiati
 
Negara maju &berkembang
Negara maju &berkembangNegara maju &berkembang
Negara maju &berkembangUmi Pujiati
 
KEUNGGULAN SUMBER DAYA ALAM ANTAR REGION
KEUNGGULAN SUMBER DAYA ALAM ANTAR REGIONKEUNGGULAN SUMBER DAYA ALAM ANTAR REGION
KEUNGGULAN SUMBER DAYA ALAM ANTAR REGIONUmi Pujiati
 
PENGARUH SUMBER DAYA ALAM TERHADAP PEMBANGUNAN EKONOMI
PENGARUH SUMBER DAYA ALAM TERHADAP PEMBANGUNAN EKONOMI PENGARUH SUMBER DAYA ALAM TERHADAP PEMBANGUNAN EKONOMI
PENGARUH SUMBER DAYA ALAM TERHADAP PEMBANGUNAN EKONOMI Umi Pujiati
 
FUNGSI DAN PERAN SUMBER DAYA ALAM TERHADAP KEHIDUPAN
FUNGSI DAN PERAN SUMBER DAYA ALAM TERHADAP KEHIDUPANFUNGSI DAN PERAN SUMBER DAYA ALAM TERHADAP KEHIDUPAN
FUNGSI DAN PERAN SUMBER DAYA ALAM TERHADAP KEHIDUPANUmi Pujiati
 
MATERI UH KELAS 8
MATERI UH KELAS 8 MATERI UH KELAS 8
MATERI UH KELAS 8 Umi Pujiati
 
Materi review uts genap
Materi review uts genapMateri review uts genap
Materi review uts genapUmi Pujiati
 
BAB I BENUA DAN SAMUDERA NEW
BAB I BENUA DAN SAMUDERA NEWBAB I BENUA DAN SAMUDERA NEW
BAB I BENUA DAN SAMUDERA NEWUmi Pujiati
 
Catatan penting tentang karakteristik benua
Catatan penting tentang karakteristik benuaCatatan penting tentang karakteristik benua
Catatan penting tentang karakteristik benuaUmi Pujiati
 

Plus de Umi Pujiati (20)

Perkembangan indonesia
Perkembangan indonesiaPerkembangan indonesia
Perkembangan indonesia
 
Negara maju dan berkembang
Negara maju dan berkembangNegara maju dan berkembang
Negara maju dan berkembang
 
Benua dan samudera
Benua dan samuderaBenua dan samudera
Benua dan samudera
 
Mobilitas sosial, pluralitas dan konflik
Mobilitas sosial, pluralitas dan konflikMobilitas sosial, pluralitas dan konflik
Mobilitas sosial, pluralitas dan konflik
 
Modernisasi dan perubahan sosial budaya
Modernisasi dan perubahan sosial budayaModernisasi dan perubahan sosial budaya
Modernisasi dan perubahan sosial budaya
 
LEMBAGA KEUANGAN PERBANKAN DAN BUKAN PERBANKAN
LEMBAGA KEUANGAN PERBANKAN DAN BUKAN PERBANKANLEMBAGA KEUANGAN PERBANKAN DAN BUKAN PERBANKAN
LEMBAGA KEUANGAN PERBANKAN DAN BUKAN PERBANKAN
 
1. kerjasama internasional
1. kerjasama internasional 1. kerjasama internasional
1. kerjasama internasional
 
TEMA 2: PERKEMBANGAN MASYARAKAT INDONESIA MENUJU NEGARA MAJU
TEMA 2: PERKEMBANGAN MASYARAKAT INDONESIA MENUJU NEGARA MAJUTEMA 2: PERKEMBANGAN MASYARAKAT INDONESIA MENUJU NEGARA MAJU
TEMA 2: PERKEMBANGAN MASYARAKAT INDONESIA MENUJU NEGARA MAJU
 
TUGAS PRESENTASI KELOMPOK
TUGAS PRESENTASI KELOMPOKTUGAS PRESENTASI KELOMPOK
TUGAS PRESENTASI KELOMPOK
 
negara maju dan berkembang
negara maju dan berkembangnegara maju dan berkembang
negara maju dan berkembang
 
Keunggulan lokasi indonesia
Keunggulan lokasi indonesiaKeunggulan lokasi indonesia
Keunggulan lokasi indonesia
 
Upaya negara indonesia menjadi negara maju
Upaya negara indonesia menjadi negara majuUpaya negara indonesia menjadi negara maju
Upaya negara indonesia menjadi negara maju
 
Negara maju &berkembang
Negara maju &berkembangNegara maju &berkembang
Negara maju &berkembang
 
KEUNGGULAN SUMBER DAYA ALAM ANTAR REGION
KEUNGGULAN SUMBER DAYA ALAM ANTAR REGIONKEUNGGULAN SUMBER DAYA ALAM ANTAR REGION
KEUNGGULAN SUMBER DAYA ALAM ANTAR REGION
 
PENGARUH SUMBER DAYA ALAM TERHADAP PEMBANGUNAN EKONOMI
PENGARUH SUMBER DAYA ALAM TERHADAP PEMBANGUNAN EKONOMI PENGARUH SUMBER DAYA ALAM TERHADAP PEMBANGUNAN EKONOMI
PENGARUH SUMBER DAYA ALAM TERHADAP PEMBANGUNAN EKONOMI
 
FUNGSI DAN PERAN SUMBER DAYA ALAM TERHADAP KEHIDUPAN
FUNGSI DAN PERAN SUMBER DAYA ALAM TERHADAP KEHIDUPANFUNGSI DAN PERAN SUMBER DAYA ALAM TERHADAP KEHIDUPAN
FUNGSI DAN PERAN SUMBER DAYA ALAM TERHADAP KEHIDUPAN
 
MATERI UH KELAS 8
MATERI UH KELAS 8 MATERI UH KELAS 8
MATERI UH KELAS 8
 
Materi review uts genap
Materi review uts genapMateri review uts genap
Materi review uts genap
 
BAB I BENUA DAN SAMUDERA NEW
BAB I BENUA DAN SAMUDERA NEWBAB I BENUA DAN SAMUDERA NEW
BAB I BENUA DAN SAMUDERA NEW
 
Catatan penting tentang karakteristik benua
Catatan penting tentang karakteristik benuaCatatan penting tentang karakteristik benua
Catatan penting tentang karakteristik benua
 

Dernier

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdfAfriYani29
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024panyuwakezia
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxHaryKharismaSuhud
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 

Dernier (20)

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 

Pasar

  • 1. TIM IPS TERPADU KELAS VIII
  • 2.
  • 3. A. Pengertian Pasar : pertemuan penjual dan pembeli untuk melaku- kan transaksi jual beli. B. Syarat Pasar Suatu kejadian disebut pasar, apabila memenuhi syarat: 1. Ada calon penjual dan pembeli 2. Ada barang/jasa yang akan diperjualbelikan 3. Terjadi hubungan antara penjual dan pembeli secara langsung ataupun tidak langsung
  • 4. B. Fungsi Pasar 1. Fungsi pembentuk harga di pasar terjadi proses tawar menawar harga. Jika terjadi kesepakatan, terbentuklah harga pasar 2. Fungsi distribusi Pasar memperlancar pendistribusian barang dari produsen ke konsumen 3. Fungsi promosi Pasar digunakan oleh produsen untuk memperkenalkan hasil produksinya 4. Fungsi Penyerapan tenaga kerja Pedagang di pasar mempekerjakan orang2 sebagai pelayan toko, kuli angkut, kasir, dsb.
  • 5. C. Macam-macam pasar, berdasarkan: 1. Wujudnya 2. Luas kegiatannya 3. Waktunya 4. Barang yang diperjualbelikan 5. Bentuk/struktur
  • 6. 1. Pasar berdasarkan wujudnya a. Pasar Konkret (pasar nyata ) tempat untuk memperjualbelikan barang/jasa, dan barang yang diperjualbelikan berada di pasar tsb. contoh : ....................................................... b. Pasar Abstrak (pasar tidak nyata) pasar dimana penjual menawarkan barang hanya memperlihatkan contoh (master) kepada pembeli, dan penjual tidak langsung datang ke pasar. contoh : .........................................................
  • 7. 2. Pasar berdasarkan luas kegiatannya a. Pasar Lokal (Pasar setempat) contoh: pasar kecamatan b. Pasar Daerah (Pasar wilayah) contoh: Pasar Klewer di Solo c. Pasar Nasional contoh: Bursa Efek Jakarta (BEJ) d. Pasar Internasional contoh: Pasar kopi di Brazil
  • 8. 3. Pasar berdasarkan waktunya a. Pasar Harian contoh: toserba, swalayan, pasar tradisional b. Pasar Mingguan contoh: Pasar Kliwon, Pasar Pahing, Pasar kaget di hari Minggu c. Pasar Bulanan contoh: Pasar kelapa sawit di Sumatera Utara d. Pasar Tahunan contoh: Pekan Raya Jakarta (PRJ) e. Pasar Temporer contoh: bazaar
  • 9. 4. Pasar berdasarkan Jenis Barang yang diperjual- belikan a. Pasar Barang Konsumsi (Pasar Output) Pasar yang digunakan untuk memperjualbelikan barang konsumsi contoh: pasar buah, pasar ikan, dsb b. Pasar Faktor Produksi (Pasar Input) pasar yang digunakan untuk memperjualbelikan faktor-faktor produksi contoh: mesin, bahan baku, tenaga kerja
  • 10. 5. Pasar berdasarkan Bentuk/Struktur a. Pasar Persaingan Sempurna Pasar di mana penjual dan pembeli sangat banyak. Ciri pasar persaingan sempurna: 1. banyak pembeli dan penjual, sehingga tidak bisa menentukan harga secara perseorangan. 2. barang bersifat homogen. 3. pemerintah tidak ikut campur dalam pembentukan harga. 4. pembeli bebas memilih produk. 5. penjual dan pembeli mengetahui keadaan pasar
  • 11. Contoh Pasar Persaingan Sempurna pasar sapi pasar buah
  • 12. PASAR PERSAINGAN SEMPURNA BANYAK BANYAK PENJUAL PEMBELI
  • 13. b. Pasar Monopoli pasar yang hanya terdapat satu penjual yang menguasai pasar, sehingga mereka bebas menentukan harga dan barang yang dijual. Ciri pasar monopoli: 1. hanya ada satu penjual 2. pembeli tidak punya pilihan lain dalam membeli barang 3. tidak ada perusahaan yang dapat membuat barang substitusi yang sempurna 4. harga ditentukan oleh perusahaan
  • 14. Contoh Pasar Monopoli PT. PLN PT. KAI
  • 15. PASAR MONOPOLI SATU BANYAK PENJUAL PEMBELI
  • 16. c. Pasar Oligopoli pasar di mana hanya terdapat sedikit penjual yang saling bersaing dengan jumlah pembeli yang banyak. Ciri pasar oligopoli: 1. hanya ada beberapa perusahaan yang mendominasi pasar 2. barang yang dihasilkan/dijual bersifat sama 3. sulit untuk masuk pasar karena investasinya sangat tinggi 4. produksi menuntut teknologi modern 5. persaingan melalui iklan sangat kuat
  • 17. Contoh pasar oligopoli pasar motor
  • 18. PASAR OLIGOPOLI SEDIKIT BANYAK PENJUAL PEMBELI
  • 19. d. Pasar Persaingan Monopolistik pasar yang di dalamnya terdapat persaingan antara pedagang yang melakukan monopoli. Ciri pasar persaingan monopolistik: 1. terdapat banyak penjual 2. terdapat diferensiasi produk 3. produsen dapat mengendalikan harga pada tingkat tertentu
  • 20. Contoh pasar persaingan monopolistik
  • 21. PASAR PERSAINGAN MONOPOLISTIK SATU PENJUAL (memonopoli) DI BANYAK ANTARA PEMBELI PENJUAL LAIN