SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  6
Télécharger pour lire hors ligne
MANAJEMEN RESIKO
Silvia R Agustin – 1005824, silviarahayu194@gmail.com

Mengelola dan menganalisis resiko adalah tindakan yang membantu tim perangkat
lunak untuk memahami dan mengelola ketidakpastian. Banyak masalah dapat mengganggu
proyek software. Resiko adalah potensi masalah yang mungkin terjadi, mungkin juga tidak.
Tetapi apapun hasilnya analisis resiko itu ide yang benar-nenar baik untuk mengidentifikasi,
menilai kemungkinan terjadinya resiko, memperkirakan dampaknya, dan membangun
antisipasi jika masalah benar – benar terjadi. Orang – orang yang berperan dalam
menganalisis resiko pada software ini adalah manager, stake holder dan software
engineering.
Software adalah sesuatu yang sulit dibuat. Banyak hal bisa salah, dan sejujurnya hal
ini sering terjadi. Untuk alasan inilah banyak yang harus dipersiapkan. Memahami rsiko dan
mengambil langkah – langkah proaktif untuk menghindari atau mengelola kemungkinan
resiko tersebut. Ini menjadi elemen penting dalam manajemen proyek perangkat lunak.
Tahap untuk mengetahui kesalahan adalah yang pertama disebut dengan Identifikasi
resiko, selanjutnya masing –masing resiko di analisis untuk menentukan kemungkinan
kerusakan pada software. Setelah informasi didapatkan tingkat resiko dengan kemungkinan
serta dampaknya pada akhirnya akan dilakukan pengembangan rencana untuk mengelola
resiko yang memiliki kemungkinan dan dampak yang tinggi.

I.

Strategi Reaktif Vs Proaktif
Strategi Reaktif, memonitor proyek terhadap kemungkinan resiko. Sumber – sumber

daya dikesampingkan padahal seharusnya sumber – sumber daya menjadi masalah yang
sebenarnya/ penting.
Strategi Proaktif, dimulai sebelum kerja teknis diawali. Resiko potensial diidentifikasi,
probabilitas dan pengaruh proyek diperkirakan, dan diprioritaskan menurut kepentingan,
kemudian membangun suatu rencana untuk manajemen resiko. Sasaran utama adalah
bagaimana kita menghindari resiko.
II. Resiko Software
1.

Karakteristik risiko :
a.
b.

2.

Ketidakpastian
Kerugian

Kategori risiko :
a.

Risiko proyek
Risiko proyek mengancam rencana proyek. Bila risiko proyek menjadi

kenyataan maka ada kemungkinan jadwal proyek akan mengalami slip biaya
menjadi bertambah. Risiko proyek mengidentifikasi :
1) Biaya
2) Sumber daya
3) jadwal
4) pelanggan
5) personil (staffing & organisasi)
6) Masalah persyaratan

b.

Risiko teknis
Risiko teknis mengancam kualitas & ketepatan waktu software yg akan
dihasilkan. Bila resiko teknis menjadi kenyataan maka implementasinya
menjadi sangat sulit atau tidak mungkin. Risiko teknis mengidentifikasi :
1) desain potensial
2) ambiquitas
3) implementasi
4) spesifikasi
5) interfacing
6) ketidakpastian teknik
7) verivikasi
8) keusangan teknik
9) masalah pemeliharaan
10) teknologi yg leading edge

c.

Risiko bisnis
bisnis mengancam viabilitas software yang akan dibangun. Resiko bisnis

membahayakan proyek atau produk. 5 Resiko Bisnis yang Utama :
1) Resiko Pasar
2) Resiko Strategi
3) Resiko Pemasaran
4) Resiko Manajemen
5) Resiko Biaya

3.

Kategori risiko oleh Robert Charette :
a.

Risiko yang sudah diketahui
Resiko yang sudah diketahui adalah resiko yang dapat diungkap setelah

dilakukan evaluasi secara hati-hati terhadap rencana proyek, bisnis, dan lingkungan
teknik dimana proyek sedang dikembangkan, dan sumber informasi reliable lainnya,
seperti :
1) Tanggal penyampaian yang tidak realitas
2) Kurangnya persyaratan yang terdokumentasi
3) Kurangnya ruang lingkup Software
4) Lingkungan pengembangan yang buruk

b.

Risiko yang dapat diramalkan
Resiko yang dapat diramalkan. Diekstrapolasi dari pengalaman proyek

sebelumnya. Misalnya :
1) Pergantian staff
2) Komunikasi yang buruk dengan para pelanggan
3) Mengurangi usaha staff bila permintaan pemeliharaan sedang berlangsung
dilayani

c.

Risiko yang tidak diharapkan
Resiko yang tidak diharapkan. Resiko ini dapat benar-benar terjadi, tetapi sangat

sulit untuk diidentifikasi sebelumnya.

III. Identifikasi Resiko
Identifikasi resiko adalah usaha sistematis untuk menentukan ancaman terhadap rencana
proyek. Tujuan identifikasi risiko : Untuk menghindari resiko bilamana mungkin, serta
menghindarinya setiap saat diperlukan.
a. Tipe Resiko
1) Resiko generik. Merupakan ancaman potensial pada setiap proyek Software.
2) Resiko produk spesifik. Hanya dapat diidentifikasi dengan pemahaman khusus
mengenai teknologi, manusia, serta lingkungan yang spesifik terhadap proyek
yang ada.
Metode untuk mengidentifikasi resiko adalah menciptakan checklist item risiko.

b. Kategori checklist item risiko :
1) Resiko ukuran produk
2) Resiko yang mempengaruhi bisnis
3) Resiko yang dihubungkan dgn karakteristik pelanggan
4) Resiko definisi proses
5) Resiko teknologi yang akan dibangun
6) Resiko lingkungan pengembangan
7) Resiko yang berhubungan dgn ukuran dan pengalaman staf

c. Komponen Resiko dan Driver
Pedoman untuk mengidentifikasi resiko Software dan pengurangannya yaitu
menghendaki agar manajer proyek mengidentifikasi resiko driver yang mempengaruhi
komponen risiko Software : kinerja, biaya, dukungan dan jadwal.
Komponen risiko didefinisikan dengan cara sbb :
1) Resiko kinerja = tingkat ketidakpastian dimana produk akan memenuhi
persyaratannya dan cocok dengan penggunaannya.
2) Resiko biaya = tingkat ketidakpastian dimana biaya proyek akan dijaga
3) Resiko dukungan = tingkat ketidakpastian dimana Software akan mudah
dikoreksi, disesuaikan dan ditingkatkan.
4) Resiko jadwal = tingkat ketidakpastian dimana jadwal proyek akan dijaga dan
produk akan disampaikan tepat waktu.

d. Proyeksi Resiko / Perkiraan Resiko
Dua cara melakukan proyeksi resiko :
1) Probabilitas di mana resiko adalah nyata
2) Konsekuensi masalah yang berhubungan dengan resiko
Perencanaan proyek bersama dengan manajer dan staf teknik melakukan 4 aktifitas
proyeksi resiko :
1) Membangun suatu skala yang merefleksikan kemungkinan resiko yang dirasakan
2) Menggambar konsekuensi resiko
3) Memperkirakan pengaruh resiko pada proyek dan produk
4) Memcatat keseluruhan akurasi proyeksi proyek resiko sehingga akan tidak ada
kesalahpahaman

e. Menilai Pengaruh Resiko
Tiga faktor yg mempengaruhi konsekuensi jika suatu risiko benar-benar terjadi :
1) Sifatnya : Risiko yang menunjukkan masalah yg muncul bila ia terjadi
2) Ruang lingkupnya : Menggabungkan kepelikannya (seberapa seriusnya masalah
ini ?) dengan keseluruhan distribusi ( berapa banyak proyek yg akan dipengaruhi
atau berapa banyak pelanggan terganggu ? )
3) Timingnya : Mempertimbangkan kapan dan untuk berapa lama pengaruh itu
dirasakan.

IV. Pengurangan, Monitoring, dan Manajemen Resiko
Tujuan analisis resiko yaitu membantu tim proyek dalam mengembangkan strategi yang
berkaitan dengan resiko. Strategi yang efektif harus memiliki gagasan berikut :
1.

Menghindari resiko, yaitu denga pendekatan proaktif terhadap resiko

2.

Monitoring resiko, yaitu :
a.

Memonitoring faktor – faktor yang dapat memberikan suatu indikasi apakah
resiko sedang menjadi lebih atau kurang mungkin

b.
3.

memonitor efektivitas langkah pengurangan resiko

Manajemen resiko dan perencanaan kemungkinan, mengasumsikan bahwa usaha
pengurangan telah gagal dan bahwa resiko telah menjadi kenyataan.

V. Resiko Keselamatan dan Bahaya
Resiko dapat terjadi setelah perangkat lunak dikembangkan dengan sukses dan dikirim
ke pelanggan Resiko secara khusus berhubungan dengan konsekuensi kegagalan perangkat
lunak dilapangan Keselamatan perangkat lunak dan analisis bahaya adalah aktivitas jaminan
kualitas perangkat lunak yang berfokus pada identifikasi dan perkiraan bahaya potensial yang
dapat mempengaruhi perangkat lunak secara negatif dan menyebabkan keseluruhan sistem
menjadi gagal.
VI. RMMM
Risk Mitigating, Monitoring and Management Plan, mendokumentasi semua kegiatan
yang dilakukan sebagai bagian dari analisis resiko. Digunakan oleh manajer proyek sebagai
bahan dari keseluruhan rencana proyek, RMMM plan dikembangkan dan proyek dimulai,
pengurangan resiko dan langkah monitoring dimulai.
Monitoring resiko adalah aktivitas penelusuran proyek dengan tiga sasaran utama :
1. Memperkirakan apakah resiko yg diramalkan benar2 terjadi
2. Memastikan bahwa langkah aversi resiko yg didefinisikan untuk resiko telah diterapkan
dgn benar
3. Mengumpulkan informasi yg dapat digunakan utk analisis resiko masa yg akan datang
Tugas lain monitoring resiko adalah erusaha menentukan “resiko asli” (resiko apa atau
masalah mana yang menyebabkan resiko) pada keseluruhan proyek.

Sumber :
1. Roger S Pressman, "Software Enginering: A Practitioners Approach"
2. Bob Hughes, "Software Project Management"
3. Rekayasa Perangkat Lunak, STMIK-AUB Surakarta

Contenu connexe

Tendances

Sistem informasi manajemen keamanan informasi
Sistem informasi manajemen    keamanan informasiSistem informasi manajemen    keamanan informasi
Sistem informasi manajemen keamanan informasiHarisno Al-anshori
 
Tugas 5 - MPPL - Project Charter
Tugas  5 - MPPL -  Project CharterTugas  5 - MPPL -  Project Charter
Tugas 5 - MPPL - Project CharterRaden Kusuma
 
Project charter-Contoh
Project charter-ContohProject charter-Contoh
Project charter-ContohFajar Baskoro
 
Komputer dan kejahatan (CYBER CRIME)
Komputer dan kejahatan (CYBER CRIME)Komputer dan kejahatan (CYBER CRIME)
Komputer dan kejahatan (CYBER CRIME)Khicef Setia
 
Sistem Informasi Produksi
Sistem Informasi ProduksiSistem Informasi Produksi
Sistem Informasi ProduksiLuthfi Nk
 
Proposal manajemen proyek
Proposal manajemen proyekProposal manajemen proyek
Proposal manajemen proyekAnandaAyu ZB
 
PRESENTASI CYBERSECURITY REKTOR
PRESENTASI CYBERSECURITY REKTORPRESENTASI CYBERSECURITY REKTOR
PRESENTASI CYBERSECURITY REKTORWalid Umar
 
Dokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan ProyekDokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan ProyekHamka Aminullah
 
Project Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
Project Charter Sistem Informasi Posko KeamananProject Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
Project Charter Sistem Informasi Posko KeamananPutriAprilliandini
 
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking BarangProposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking BarangGhifaroza Rahmadiana
 
Perencanaan fasilitas dan tata letak
Perencanaan fasilitas dan tata letakPerencanaan fasilitas dan tata letak
Perencanaan fasilitas dan tata letakEty Dwi Susanti
 
Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)tafrikan
 
Laporan pembuatan aplikasi my so untuk android ppt
Laporan pembuatan aplikasi my so untuk android pptLaporan pembuatan aplikasi my so untuk android ppt
Laporan pembuatan aplikasi my so untuk android pptWahyu Anggara
 
Proposal Project Management Plan
Proposal Project Management PlanProposal Project Management Plan
Proposal Project Management PlanSariWahyuningsih4
 

Tendances (20)

Pertemuan 6 Estmasi Usaha Tes
Pertemuan 6 Estmasi Usaha TesPertemuan 6 Estmasi Usaha Tes
Pertemuan 6 Estmasi Usaha Tes
 
Sistem informasi manajemen keamanan informasi
Sistem informasi manajemen    keamanan informasiSistem informasi manajemen    keamanan informasi
Sistem informasi manajemen keamanan informasi
 
Tugas 5 - MPPL - Project Charter
Tugas  5 - MPPL -  Project CharterTugas  5 - MPPL -  Project Charter
Tugas 5 - MPPL - Project Charter
 
Project charter-Contoh
Project charter-ContohProject charter-Contoh
Project charter-Contoh
 
Komputer dan kejahatan (CYBER CRIME)
Komputer dan kejahatan (CYBER CRIME)Komputer dan kejahatan (CYBER CRIME)
Komputer dan kejahatan (CYBER CRIME)
 
Sistem Informasi Produksi
Sistem Informasi ProduksiSistem Informasi Produksi
Sistem Informasi Produksi
 
Proposal manajemen proyek
Proposal manajemen proyekProposal manajemen proyek
Proposal manajemen proyek
 
Laporan analisis sistem informasi
Laporan analisis sistem informasiLaporan analisis sistem informasi
Laporan analisis sistem informasi
 
Sistem informasi manufaktur
Sistem informasi manufakturSistem informasi manufaktur
Sistem informasi manufaktur
 
PRESENTASI CYBERSECURITY REKTOR
PRESENTASI CYBERSECURITY REKTORPRESENTASI CYBERSECURITY REKTOR
PRESENTASI CYBERSECURITY REKTOR
 
UAS MPPL
UAS MPPLUAS MPPL
UAS MPPL
 
Dokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan ProyekDokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan Proyek
 
Project Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
Project Charter Sistem Informasi Posko KeamananProject Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
Project Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
 
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking BarangProposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
 
Perencanaan fasilitas dan tata letak
Perencanaan fasilitas dan tata letakPerencanaan fasilitas dan tata letak
Perencanaan fasilitas dan tata letak
 
Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)
 
Laporan pembuatan aplikasi my so untuk android ppt
Laporan pembuatan aplikasi my so untuk android pptLaporan pembuatan aplikasi my so untuk android ppt
Laporan pembuatan aplikasi my so untuk android ppt
 
Konsep dasar UI/UX
Konsep dasar UI/UXKonsep dasar UI/UX
Konsep dasar UI/UX
 
Proposal Project Management Plan
Proposal Project Management PlanProposal Project Management Plan
Proposal Project Management Plan
 
Kualitas informasi
Kualitas informasiKualitas informasi
Kualitas informasi
 

En vedette

10. manajemen-resiko
10. manajemen-resiko10. manajemen-resiko
10. manajemen-resikoI-moch Malik
 
Rekayasa Perangkat Lunak MANAJEMEN RISIKO
Rekayasa Perangkat Lunak MANAJEMEN RISIKORekayasa Perangkat Lunak MANAJEMEN RISIKO
Rekayasa Perangkat Lunak MANAJEMEN RISIKOListyowatik (Yanie)
 
PPT ERM Identifikasi Resiko
PPT ERM Identifikasi ResikoPPT ERM Identifikasi Resiko
PPT ERM Identifikasi Resikosssf
 
Manajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi RisikoManajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi RisikoDeady Rizky Yunanto
 
Identifikasi Bahaya dan Penilaian Resiko
Identifikasi Bahaya dan Penilaian ResikoIdentifikasi Bahaya dan Penilaian Resiko
Identifikasi Bahaya dan Penilaian ResikoHerry Prakoso
 

En vedette (6)

10. manajemen-resiko
10. manajemen-resiko10. manajemen-resiko
10. manajemen-resiko
 
Rekayasa Perangkat Lunak MANAJEMEN RISIKO
Rekayasa Perangkat Lunak MANAJEMEN RISIKORekayasa Perangkat Lunak MANAJEMEN RISIKO
Rekayasa Perangkat Lunak MANAJEMEN RISIKO
 
PPT ERM Identifikasi Resiko
PPT ERM Identifikasi ResikoPPT ERM Identifikasi Resiko
PPT ERM Identifikasi Resiko
 
Manajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi RisikoManajemen Risiko - Identifikasi Risiko
Manajemen Risiko - Identifikasi Risiko
 
Project charter
Project charterProject charter
Project charter
 
Identifikasi Bahaya dan Penilaian Resiko
Identifikasi Bahaya dan Penilaian ResikoIdentifikasi Bahaya dan Penilaian Resiko
Identifikasi Bahaya dan Penilaian Resiko
 

Similaire à MANAJEMEN RESIKO

Buku ajar kecil 05
Buku ajar kecil 05Buku ajar kecil 05
Buku ajar kecil 05Ainul Yaqin
 
Materi 4-manajemen resiko ti
Materi 4-manajemen resiko tiMateri 4-manajemen resiko ti
Materi 4-manajemen resiko tiFajar Baskoro
 
Manajemen proyek perangkat lunak syafria zepri pratama
Manajemen proyek perangkat lunak syafria zepri pratama Manajemen proyek perangkat lunak syafria zepri pratama
Manajemen proyek perangkat lunak syafria zepri pratama safriazepripratama
 
Manajemen Pengadaan dan Risiko
Manajemen Pengadaan dan RisikoManajemen Pengadaan dan Risiko
Manajemen Pengadaan dan Risikosandykece
 
Rpl 04 - manajemen proyek dan kuis 1
Rpl   04 - manajemen proyek dan kuis 1Rpl   04 - manajemen proyek dan kuis 1
Rpl 04 - manajemen proyek dan kuis 1Febriyani Syafri
 
Identifikasi Risiko.pdf
Identifikasi Risiko.pdfIdentifikasi Risiko.pdf
Identifikasi Risiko.pdfAdiNatakusuma2
 
tugas tik.pptx
tugas tik.pptxtugas tik.pptx
tugas tik.pptxAlvinnes
 
tugas tik.pptx
tugas tik.pptxtugas tik.pptx
tugas tik.pptxAlvinnes
 
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAKRekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAKListyowatik (Yanie)
 
MANAJEMEN PROYEK RPL.pptx
MANAJEMEN PROYEK RPL.pptxMANAJEMEN PROYEK RPL.pptx
MANAJEMEN PROYEK RPL.pptxalisofyan13
 
Manajemen Proyek Perangkat Lunak (Pert9-10) : Manajemen Risiko
Manajemen Proyek Perangkat Lunak (Pert9-10) : Manajemen RisikoManajemen Proyek Perangkat Lunak (Pert9-10) : Manajemen Risiko
Manajemen Proyek Perangkat Lunak (Pert9-10) : Manajemen RisikoMutmainnah Muchtar
 
PM Risk management plan
PM Risk management planPM Risk management plan
PM Risk management planBagus Wahyu
 

Similaire à MANAJEMEN RESIKO (20)

Buku ajar kecil 05
Buku ajar kecil 05Buku ajar kecil 05
Buku ajar kecil 05
 
Materi 4-manajemen resiko ti
Materi 4-manajemen resiko tiMateri 4-manajemen resiko ti
Materi 4-manajemen resiko ti
 
Manajemen proyek perangkat lunak syafria zepri pratama
Manajemen proyek perangkat lunak syafria zepri pratama Manajemen proyek perangkat lunak syafria zepri pratama
Manajemen proyek perangkat lunak syafria zepri pratama
 
Manajemen Pengadaan dan Risiko
Manajemen Pengadaan dan RisikoManajemen Pengadaan dan Risiko
Manajemen Pengadaan dan Risiko
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Materi PPL.docx
Materi PPL.docxMateri PPL.docx
Materi PPL.docx
 
Rpl upload #4
Rpl upload #4Rpl upload #4
Rpl upload #4
 
Rpl 04 - manajemen proyek dan kuis 1
Rpl   04 - manajemen proyek dan kuis 1Rpl   04 - manajemen proyek dan kuis 1
Rpl 04 - manajemen proyek dan kuis 1
 
Identifikasi Risiko.pdf
Identifikasi Risiko.pdfIdentifikasi Risiko.pdf
Identifikasi Risiko.pdf
 
tugas tik.pptx
tugas tik.pptxtugas tik.pptx
tugas tik.pptx
 
tugas tik.pptx
tugas tik.pptxtugas tik.pptx
tugas tik.pptx
 
RANGKUMAN
RANGKUMANRANGKUMAN
RANGKUMAN
 
Dev&qual
Dev&qualDev&qual
Dev&qual
 
Software Performance Engineering
Software Performance EngineeringSoftware Performance Engineering
Software Performance Engineering
 
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAKRekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
 
MANAJEMEN PROYEK RPL.pptx
MANAJEMEN PROYEK RPL.pptxMANAJEMEN PROYEK RPL.pptx
MANAJEMEN PROYEK RPL.pptx
 
Rpl upload #3
Rpl upload #3Rpl upload #3
Rpl upload #3
 
Manajemen Proyek Perangkat Lunak (Pert9-10) : Manajemen Risiko
Manajemen Proyek Perangkat Lunak (Pert9-10) : Manajemen RisikoManajemen Proyek Perangkat Lunak (Pert9-10) : Manajemen Risiko
Manajemen Proyek Perangkat Lunak (Pert9-10) : Manajemen Risiko
 
KUALITAS SOURCE CODE.pptx
KUALITAS SOURCE CODE.pptxKUALITAS SOURCE CODE.pptx
KUALITAS SOURCE CODE.pptx
 
PM Risk management plan
PM Risk management planPM Risk management plan
PM Risk management plan
 

Dernier

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 

Dernier (20)

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 

MANAJEMEN RESIKO

  • 1. MANAJEMEN RESIKO Silvia R Agustin – 1005824, silviarahayu194@gmail.com Mengelola dan menganalisis resiko adalah tindakan yang membantu tim perangkat lunak untuk memahami dan mengelola ketidakpastian. Banyak masalah dapat mengganggu proyek software. Resiko adalah potensi masalah yang mungkin terjadi, mungkin juga tidak. Tetapi apapun hasilnya analisis resiko itu ide yang benar-nenar baik untuk mengidentifikasi, menilai kemungkinan terjadinya resiko, memperkirakan dampaknya, dan membangun antisipasi jika masalah benar – benar terjadi. Orang – orang yang berperan dalam menganalisis resiko pada software ini adalah manager, stake holder dan software engineering. Software adalah sesuatu yang sulit dibuat. Banyak hal bisa salah, dan sejujurnya hal ini sering terjadi. Untuk alasan inilah banyak yang harus dipersiapkan. Memahami rsiko dan mengambil langkah – langkah proaktif untuk menghindari atau mengelola kemungkinan resiko tersebut. Ini menjadi elemen penting dalam manajemen proyek perangkat lunak. Tahap untuk mengetahui kesalahan adalah yang pertama disebut dengan Identifikasi resiko, selanjutnya masing –masing resiko di analisis untuk menentukan kemungkinan kerusakan pada software. Setelah informasi didapatkan tingkat resiko dengan kemungkinan serta dampaknya pada akhirnya akan dilakukan pengembangan rencana untuk mengelola resiko yang memiliki kemungkinan dan dampak yang tinggi. I. Strategi Reaktif Vs Proaktif Strategi Reaktif, memonitor proyek terhadap kemungkinan resiko. Sumber – sumber daya dikesampingkan padahal seharusnya sumber – sumber daya menjadi masalah yang sebenarnya/ penting. Strategi Proaktif, dimulai sebelum kerja teknis diawali. Resiko potensial diidentifikasi, probabilitas dan pengaruh proyek diperkirakan, dan diprioritaskan menurut kepentingan, kemudian membangun suatu rencana untuk manajemen resiko. Sasaran utama adalah bagaimana kita menghindari resiko.
  • 2. II. Resiko Software 1. Karakteristik risiko : a. b. 2. Ketidakpastian Kerugian Kategori risiko : a. Risiko proyek Risiko proyek mengancam rencana proyek. Bila risiko proyek menjadi kenyataan maka ada kemungkinan jadwal proyek akan mengalami slip biaya menjadi bertambah. Risiko proyek mengidentifikasi : 1) Biaya 2) Sumber daya 3) jadwal 4) pelanggan 5) personil (staffing & organisasi) 6) Masalah persyaratan b. Risiko teknis Risiko teknis mengancam kualitas & ketepatan waktu software yg akan dihasilkan. Bila resiko teknis menjadi kenyataan maka implementasinya menjadi sangat sulit atau tidak mungkin. Risiko teknis mengidentifikasi : 1) desain potensial 2) ambiquitas 3) implementasi 4) spesifikasi 5) interfacing 6) ketidakpastian teknik 7) verivikasi 8) keusangan teknik 9) masalah pemeliharaan 10) teknologi yg leading edge c. Risiko bisnis bisnis mengancam viabilitas software yang akan dibangun. Resiko bisnis membahayakan proyek atau produk. 5 Resiko Bisnis yang Utama :
  • 3. 1) Resiko Pasar 2) Resiko Strategi 3) Resiko Pemasaran 4) Resiko Manajemen 5) Resiko Biaya 3. Kategori risiko oleh Robert Charette : a. Risiko yang sudah diketahui Resiko yang sudah diketahui adalah resiko yang dapat diungkap setelah dilakukan evaluasi secara hati-hati terhadap rencana proyek, bisnis, dan lingkungan teknik dimana proyek sedang dikembangkan, dan sumber informasi reliable lainnya, seperti : 1) Tanggal penyampaian yang tidak realitas 2) Kurangnya persyaratan yang terdokumentasi 3) Kurangnya ruang lingkup Software 4) Lingkungan pengembangan yang buruk b. Risiko yang dapat diramalkan Resiko yang dapat diramalkan. Diekstrapolasi dari pengalaman proyek sebelumnya. Misalnya : 1) Pergantian staff 2) Komunikasi yang buruk dengan para pelanggan 3) Mengurangi usaha staff bila permintaan pemeliharaan sedang berlangsung dilayani c. Risiko yang tidak diharapkan Resiko yang tidak diharapkan. Resiko ini dapat benar-benar terjadi, tetapi sangat sulit untuk diidentifikasi sebelumnya. III. Identifikasi Resiko Identifikasi resiko adalah usaha sistematis untuk menentukan ancaman terhadap rencana proyek. Tujuan identifikasi risiko : Untuk menghindari resiko bilamana mungkin, serta menghindarinya setiap saat diperlukan. a. Tipe Resiko
  • 4. 1) Resiko generik. Merupakan ancaman potensial pada setiap proyek Software. 2) Resiko produk spesifik. Hanya dapat diidentifikasi dengan pemahaman khusus mengenai teknologi, manusia, serta lingkungan yang spesifik terhadap proyek yang ada. Metode untuk mengidentifikasi resiko adalah menciptakan checklist item risiko. b. Kategori checklist item risiko : 1) Resiko ukuran produk 2) Resiko yang mempengaruhi bisnis 3) Resiko yang dihubungkan dgn karakteristik pelanggan 4) Resiko definisi proses 5) Resiko teknologi yang akan dibangun 6) Resiko lingkungan pengembangan 7) Resiko yang berhubungan dgn ukuran dan pengalaman staf c. Komponen Resiko dan Driver Pedoman untuk mengidentifikasi resiko Software dan pengurangannya yaitu menghendaki agar manajer proyek mengidentifikasi resiko driver yang mempengaruhi komponen risiko Software : kinerja, biaya, dukungan dan jadwal. Komponen risiko didefinisikan dengan cara sbb : 1) Resiko kinerja = tingkat ketidakpastian dimana produk akan memenuhi persyaratannya dan cocok dengan penggunaannya. 2) Resiko biaya = tingkat ketidakpastian dimana biaya proyek akan dijaga 3) Resiko dukungan = tingkat ketidakpastian dimana Software akan mudah dikoreksi, disesuaikan dan ditingkatkan. 4) Resiko jadwal = tingkat ketidakpastian dimana jadwal proyek akan dijaga dan produk akan disampaikan tepat waktu. d. Proyeksi Resiko / Perkiraan Resiko Dua cara melakukan proyeksi resiko : 1) Probabilitas di mana resiko adalah nyata 2) Konsekuensi masalah yang berhubungan dengan resiko Perencanaan proyek bersama dengan manajer dan staf teknik melakukan 4 aktifitas proyeksi resiko :
  • 5. 1) Membangun suatu skala yang merefleksikan kemungkinan resiko yang dirasakan 2) Menggambar konsekuensi resiko 3) Memperkirakan pengaruh resiko pada proyek dan produk 4) Memcatat keseluruhan akurasi proyeksi proyek resiko sehingga akan tidak ada kesalahpahaman e. Menilai Pengaruh Resiko Tiga faktor yg mempengaruhi konsekuensi jika suatu risiko benar-benar terjadi : 1) Sifatnya : Risiko yang menunjukkan masalah yg muncul bila ia terjadi 2) Ruang lingkupnya : Menggabungkan kepelikannya (seberapa seriusnya masalah ini ?) dengan keseluruhan distribusi ( berapa banyak proyek yg akan dipengaruhi atau berapa banyak pelanggan terganggu ? ) 3) Timingnya : Mempertimbangkan kapan dan untuk berapa lama pengaruh itu dirasakan. IV. Pengurangan, Monitoring, dan Manajemen Resiko Tujuan analisis resiko yaitu membantu tim proyek dalam mengembangkan strategi yang berkaitan dengan resiko. Strategi yang efektif harus memiliki gagasan berikut : 1. Menghindari resiko, yaitu denga pendekatan proaktif terhadap resiko 2. Monitoring resiko, yaitu : a. Memonitoring faktor – faktor yang dapat memberikan suatu indikasi apakah resiko sedang menjadi lebih atau kurang mungkin b. 3. memonitor efektivitas langkah pengurangan resiko Manajemen resiko dan perencanaan kemungkinan, mengasumsikan bahwa usaha pengurangan telah gagal dan bahwa resiko telah menjadi kenyataan. V. Resiko Keselamatan dan Bahaya Resiko dapat terjadi setelah perangkat lunak dikembangkan dengan sukses dan dikirim ke pelanggan Resiko secara khusus berhubungan dengan konsekuensi kegagalan perangkat lunak dilapangan Keselamatan perangkat lunak dan analisis bahaya adalah aktivitas jaminan kualitas perangkat lunak yang berfokus pada identifikasi dan perkiraan bahaya potensial yang dapat mempengaruhi perangkat lunak secara negatif dan menyebabkan keseluruhan sistem menjadi gagal.
  • 6. VI. RMMM Risk Mitigating, Monitoring and Management Plan, mendokumentasi semua kegiatan yang dilakukan sebagai bagian dari analisis resiko. Digunakan oleh manajer proyek sebagai bahan dari keseluruhan rencana proyek, RMMM plan dikembangkan dan proyek dimulai, pengurangan resiko dan langkah monitoring dimulai. Monitoring resiko adalah aktivitas penelusuran proyek dengan tiga sasaran utama : 1. Memperkirakan apakah resiko yg diramalkan benar2 terjadi 2. Memastikan bahwa langkah aversi resiko yg didefinisikan untuk resiko telah diterapkan dgn benar 3. Mengumpulkan informasi yg dapat digunakan utk analisis resiko masa yg akan datang Tugas lain monitoring resiko adalah erusaha menentukan “resiko asli” (resiko apa atau masalah mana yang menyebabkan resiko) pada keseluruhan proyek. Sumber : 1. Roger S Pressman, "Software Enginering: A Practitioners Approach" 2. Bob Hughes, "Software Project Management" 3. Rekayasa Perangkat Lunak, STMIK-AUB Surakarta