SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  5
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KIMIA
STORYBOARD
(BENZENA DAN TURUNANNYA)

OLEH:

YULI
A1C4 12 030

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS HALU OLEO
KENDARI
2013
STORYBOARD
Slide 1:
Merupakan pembukaan dari suatu presentasi yang terdapat kalimat pembuka serta
judul besar yang dibahas serta nama dan stambuk.

Slide 2:

Merupakan halaman menu atau home agar slide selanjutnya dapat tersusun
berdasarkan halaman ini.
Menu : Halaman yang terdapat semua judul besar, standar kompetensi,
kompetensi dasar, indikator, tujuan pembelajaran serta soal-soal.
SK/KD : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink dimana ketika diklik
akan menuju slide yang memuat Standar Kompetensi dan Kompetensi dasar dari
materi.
Indikator : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink dimana ketika
diklik akan menuju slide yang memuat indikator dari materi.
Tujuan Pembelajaran : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink
dimana ketika diklik akan menuju slide yang memuat tujuan pembelajaran dari
materi.
Materi : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink dimana ketika diklik
akan menuju slide yang memuat materi-materi yang ditampilkan.
Soal : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink dimana ketika diklik
akan menuju slide yang memuat contoh soal-soal dari materi.
Slide 3:

Merupakan jendela dimana termuat SK dan KD dari materi yang di presentasekan
serta disampingnya terdapat menu-menu yang telah termuat hiperlink sehingga
bila diklik akan kehalaman yang diinginkan.
Slide 4:
Merupakan jendela yang memuat indikator sehingga maksud dari pembelajaran
dapat diketahui sebelum dimulai.
Slide 5:

Merupakan jendela dimana memuat tujuan dari suatu pembelajaran atas materi
yang disajikan.
Slide 6-16:
Merupakan jendela dari materi secara umum dari pembelajaran benzena dan
turunannya.
Slide 17-18:

Merupakan contoh soal-soal dari materi benzena dan turunannya.

Contenu connexe

Similaire à Story board

MATERI SESI 6 UT.pptx
MATERI SESI 6 UT.pptxMATERI SESI 6 UT.pptx
MATERI SESI 6 UT.pptxNovitaMajid
 
PPT MODUL 9 DAN 10.pptx
PPT MODUL 9 DAN 10.pptxPPT MODUL 9 DAN 10.pptx
PPT MODUL 9 DAN 10.pptxKaista Glow
 
prosedur penyusunan modul
prosedur penyusunan modulprosedur penyusunan modul
prosedur penyusunan modulRahmahaza
 
TUGAS LAPANGAN.pptx
TUGAS LAPANGAN.pptxTUGAS LAPANGAN.pptx
TUGAS LAPANGAN.pptxAryaDoeta
 
[FINAL] Seri 4 Webinar IKM - CP dan Perangkat Ajar.pdf
[FINAL] Seri 4 Webinar IKM - CP dan Perangkat Ajar.pdf[FINAL] Seri 4 Webinar IKM - CP dan Perangkat Ajar.pdf
[FINAL] Seri 4 Webinar IKM - CP dan Perangkat Ajar.pdfRitaYuliastuti
 
Laporan final tugas akhir smt
Laporan final tugas akhir smtLaporan final tugas akhir smt
Laporan final tugas akhir smtanihdx
 
Pengertian slideshare Smpit Bunayya
Pengertian slideshare Smpit BunayyaPengertian slideshare Smpit Bunayya
Pengertian slideshare Smpit Bunayyayusuf ardian
 
3.1 Landasan ontologi Teknologi Pendidikan
3.1 Landasan ontologi Teknologi Pendidikan3.1 Landasan ontologi Teknologi Pendidikan
3.1 Landasan ontologi Teknologi PendidikanHari Sugiarto
 
Tugas Kurikulum
Tugas KurikulumTugas Kurikulum
Tugas Kurikulumsanti
 
Tugas Kurikulum
Tugas KurikulumTugas Kurikulum
Tugas Kurikulumsanti
 
Tugas Kurikulum
Tugas KurikulumTugas Kurikulum
Tugas Kurikulumsanti
 
PPT PEMBELAJARAN FISIKA 2 Kelompok 11 .pptx
PPT PEMBELAJARAN FISIKA 2 Kelompok 11 .pptxPPT PEMBELAJARAN FISIKA 2 Kelompok 11 .pptx
PPT PEMBELAJARAN FISIKA 2 Kelompok 11 .pptxdhiaistiqamah1
 
Modul kelompok 1
Modul kelompok 1Modul kelompok 1
Modul kelompok 115010107016
 
tutorial pembuatan modul
tutorial pembuatan modultutorial pembuatan modul
tutorial pembuatan modulRizal55
 
Metode Penulisan Karya Ilmiah
Metode Penulisan Karya IlmiahMetode Penulisan Karya Ilmiah
Metode Penulisan Karya IlmiahAdy Setiawan
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajarangesty
 
Analisis Capaian Pembelajaran (CP) Kumer.pptx
Analisis Capaian Pembelajaran (CP) Kumer.pptxAnalisis Capaian Pembelajaran (CP) Kumer.pptx
Analisis Capaian Pembelajaran (CP) Kumer.pptxUjangRuhiyat1
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaranmulqiyati
 

Similaire à Story board (20)

MATERI SESI 6 UT.pptx
MATERI SESI 6 UT.pptxMATERI SESI 6 UT.pptx
MATERI SESI 6 UT.pptx
 
PPT MODUL 9 DAN 10.pptx
PPT MODUL 9 DAN 10.pptxPPT MODUL 9 DAN 10.pptx
PPT MODUL 9 DAN 10.pptx
 
prosedur penyusunan modul
prosedur penyusunan modulprosedur penyusunan modul
prosedur penyusunan modul
 
7. cara pembuatan diktat modul teks
7. cara pembuatan diktat modul teks7. cara pembuatan diktat modul teks
7. cara pembuatan diktat modul teks
 
TUGAS LAPANGAN.pptx
TUGAS LAPANGAN.pptxTUGAS LAPANGAN.pptx
TUGAS LAPANGAN.pptx
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 
[FINAL] Seri 4 Webinar IKM - CP dan Perangkat Ajar.pdf
[FINAL] Seri 4 Webinar IKM - CP dan Perangkat Ajar.pdf[FINAL] Seri 4 Webinar IKM - CP dan Perangkat Ajar.pdf
[FINAL] Seri 4 Webinar IKM - CP dan Perangkat Ajar.pdf
 
Laporan final tugas akhir smt
Laporan final tugas akhir smtLaporan final tugas akhir smt
Laporan final tugas akhir smt
 
Pengertian slideshare Smpit Bunayya
Pengertian slideshare Smpit BunayyaPengertian slideshare Smpit Bunayya
Pengertian slideshare Smpit Bunayya
 
3.1 Landasan ontologi Teknologi Pendidikan
3.1 Landasan ontologi Teknologi Pendidikan3.1 Landasan ontologi Teknologi Pendidikan
3.1 Landasan ontologi Teknologi Pendidikan
 
Tugas Kurikulum
Tugas KurikulumTugas Kurikulum
Tugas Kurikulum
 
Tugas Kurikulum
Tugas KurikulumTugas Kurikulum
Tugas Kurikulum
 
Tugas Kurikulum
Tugas KurikulumTugas Kurikulum
Tugas Kurikulum
 
PPT PEMBELAJARAN FISIKA 2 Kelompok 11 .pptx
PPT PEMBELAJARAN FISIKA 2 Kelompok 11 .pptxPPT PEMBELAJARAN FISIKA 2 Kelompok 11 .pptx
PPT PEMBELAJARAN FISIKA 2 Kelompok 11 .pptx
 
Modul kelompok 1
Modul kelompok 1Modul kelompok 1
Modul kelompok 1
 
tutorial pembuatan modul
tutorial pembuatan modultutorial pembuatan modul
tutorial pembuatan modul
 
Metode Penulisan Karya Ilmiah
Metode Penulisan Karya IlmiahMetode Penulisan Karya Ilmiah
Metode Penulisan Karya Ilmiah
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Analisis Capaian Pembelajaran (CP) Kumer.pptx
Analisis Capaian Pembelajaran (CP) Kumer.pptxAnalisis Capaian Pembelajaran (CP) Kumer.pptx
Analisis Capaian Pembelajaran (CP) Kumer.pptx
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
 

Plus de You-lii Ssi

4 junal-henky-irawan
4 junal-henky-irawan4 junal-henky-irawan
4 junal-henky-irawanYou-lii Ssi
 
4 junal-henky-irawan
4 junal-henky-irawan4 junal-henky-irawan
4 junal-henky-irawanYou-lii Ssi
 
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02You-lii Ssi
 
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02You-lii Ssi
 
10 publication 4_korakakis et al_2009
10 publication 4_korakakis et al_200910 publication 4_korakakis et al_2009
10 publication 4_korakakis et al_2009You-lii Ssi
 

Plus de You-lii Ssi (7)

Vol1 2 28-41
Vol1 2 28-41Vol1 2 28-41
Vol1 2 28-41
 
4 junal-henky-irawan
4 junal-henky-irawan4 junal-henky-irawan
4 junal-henky-irawan
 
4 junal-henky-irawan
4 junal-henky-irawan4 junal-henky-irawan
4 junal-henky-irawan
 
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
 
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
Larutanelektrolitnonelektrolit 120326201144-phpapp02
 
10 publication 4_korakakis et al_2009
10 publication 4_korakakis et al_200910 publication 4_korakakis et al_2009
10 publication 4_korakakis et al_2009
 
Tusedv7i2a5
Tusedv7i2a5Tusedv7i2a5
Tusedv7i2a5
 

Story board

  • 1. PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KIMIA STORYBOARD (BENZENA DAN TURUNANNYA) OLEH: YULI A1C4 12 030 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS HALU OLEO KENDARI 2013
  • 2. STORYBOARD Slide 1: Merupakan pembukaan dari suatu presentasi yang terdapat kalimat pembuka serta judul besar yang dibahas serta nama dan stambuk. Slide 2: Merupakan halaman menu atau home agar slide selanjutnya dapat tersusun berdasarkan halaman ini.
  • 3. Menu : Halaman yang terdapat semua judul besar, standar kompetensi, kompetensi dasar, indikator, tujuan pembelajaran serta soal-soal. SK/KD : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink dimana ketika diklik akan menuju slide yang memuat Standar Kompetensi dan Kompetensi dasar dari materi. Indikator : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink dimana ketika diklik akan menuju slide yang memuat indikator dari materi. Tujuan Pembelajaran : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink dimana ketika diklik akan menuju slide yang memuat tujuan pembelajaran dari materi. Materi : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink dimana ketika diklik akan menuju slide yang memuat materi-materi yang ditampilkan. Soal : Merupakan salah satu kotak yang memuat hiperlink dimana ketika diklik akan menuju slide yang memuat contoh soal-soal dari materi. Slide 3: Merupakan jendela dimana termuat SK dan KD dari materi yang di presentasekan serta disampingnya terdapat menu-menu yang telah termuat hiperlink sehingga bila diklik akan kehalaman yang diinginkan. Slide 4:
  • 4. Merupakan jendela yang memuat indikator sehingga maksud dari pembelajaran dapat diketahui sebelum dimulai. Slide 5: Merupakan jendela dimana memuat tujuan dari suatu pembelajaran atas materi yang disajikan. Slide 6-16:
  • 5. Merupakan jendela dari materi secara umum dari pembelajaran benzena dan turunannya. Slide 17-18: Merupakan contoh soal-soal dari materi benzena dan turunannya.