SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  9
PRODUKSI KOMUDITAS RAMBUTAN 
AHMAD SURYADI 
201 11 11 036
PENDAHULUAN 
• Buah rambutan adalah salah satu komoditi 
tanaman hortikultura, yang merupakan 
komoditas pertanian yang strategis dan 
memegang peranan penting dalam kehidupan 
manusia dipandang dari sudut konsumsi, 
produksi dan pendapatan masyarakat
• Buah rambutan sebagai buah tropis dalam 
perdagangan internasional dikelompokkan 
sebagai buah yang bersifat eksotik. Dengan 
alasan untuk pemeliharaan kesehatan, di 
negara-negara maju seperti di Eropa, konsumsi 
rambutan meningkat, baik dalam bentuk buah 
segar maupun dalam bentuk buah olahan.
• Di Kabupaten Gowa, populasi rambutan tercatat 
2.188 pohon dengan produksi 457 ton. Data 
populasi dan produksi rambutan ini, belum 
memperlihatkan tingkat kualitas, hanya berdasarkan 
kuantitas saja, sehingga di masa-masa datang, 
kualitas maupun kuantitas rambutan perlu mendapat 
perhatian yang lebih serius.
• Penerapan teknologi pasca panen merupakan andalan 
untuk mempertahankan, meningkatkan dan 
menambah nilai jual produk rambutan yang selalu 
dituntut prima oleh konsumen yang humanistik. 
Daerah penghasil rambutan terbesar di Sulawesi 
Utara yaitu Minahasa Utara dan Minahasa Selatan 
(Desa Ongkaw) merupakan sentra pengembangan dan 
penghasil rambutan yang pada musim panen 
melimpah.
Cara Panen 
• Cara pemanenan yg terbaik adalah dipetik beserta 
tungkalnya yg sudah matang (hanya yg sudah masak) 
sekaligus melakukan pemangkasan pohon agar tidak 
menjadi rusak.
PASCA PANEN RAMBUTAN 
• Pengumpulan 
• Penyortiran & Penggolongan 
• Penyimpanan 
• Pengemasan & Pengangkutan
Keripik Buah Rambutan Produksi Aneka Keripik 
Malang 
Keripik Buah Rambutan tersedia di Aneka 
Keripik Malang, dibuat dengan bahan baku buah 
rambutan 100% asli. Pada proses pembuatannya, 
buah rambutan dipilih secara selektif yang sudah 
benar benar matang dari tanamannya, manis rasanya 
serta daging buahnya juga kenyal, agar 
mendapatkan hasil kualitas produk keripik buah 
rambutan yang terbaik.
Presentation1 ptb rambutan

Contenu connexe

Tendances

Cara membuat tepung pisang
Cara membuat tepung pisangCara membuat tepung pisang
Cara membuat tepung pisangBP4K
 
Beras organik keunggulan, manfaat, jenis, harga, merk dan ciri cirinya
Beras organik  keunggulan, manfaat, jenis, harga, merk dan ciri cirinyaBeras organik  keunggulan, manfaat, jenis, harga, merk dan ciri cirinya
Beras organik keunggulan, manfaat, jenis, harga, merk dan ciri cirinyabangkabelitungtours
 
Bab 1 kepentingan pertanian di malaysia
Bab 1 kepentingan pertanian di malaysiaBab 1 kepentingan pertanian di malaysia
Bab 1 kepentingan pertanian di malaysiatintaimi
 
Agribisnis Hilir
Agribisnis HilirAgribisnis Hilir
Agribisnis HilirAnzar Wulan
 
Pres. prospek ind. pengol. buah
Pres. prospek ind. pengol. buahPres. prospek ind. pengol. buah
Pres. prospek ind. pengol. buahmasterbu
 
Potensi & Prospek Sektor Agribisnis
Potensi & Prospek Sektor AgribisnisPotensi & Prospek Sektor Agribisnis
Potensi & Prospek Sektor AgribisnisDennisaDianita
 
Cemewew proposal bussines plan
Cemewew proposal bussines planCemewew proposal bussines plan
Cemewew proposal bussines planRyan Wahyudi
 
Kuliah+2+ +ruang+lingkup+sistem+agribisnis
Kuliah+2+ +ruang+lingkup+sistem+agribisnisKuliah+2+ +ruang+lingkup+sistem+agribisnis
Kuliah+2+ +ruang+lingkup+sistem+agribisnissamsul alam
 

Tendances (12)

Cara membuat tepung pisang
Cara membuat tepung pisangCara membuat tepung pisang
Cara membuat tepung pisang
 
Beras organik keunggulan, manfaat, jenis, harga, merk dan ciri cirinya
Beras organik  keunggulan, manfaat, jenis, harga, merk dan ciri cirinyaBeras organik  keunggulan, manfaat, jenis, harga, merk dan ciri cirinya
Beras organik keunggulan, manfaat, jenis, harga, merk dan ciri cirinya
 
The Minum Jus
The Minum JusThe Minum Jus
The Minum Jus
 
Pengantar agribisnis
Pengantar agribisnisPengantar agribisnis
Pengantar agribisnis
 
Bab 1 kepentingan pertanian di malaysia
Bab 1 kepentingan pertanian di malaysiaBab 1 kepentingan pertanian di malaysia
Bab 1 kepentingan pertanian di malaysia
 
Agribisnis Hilir
Agribisnis HilirAgribisnis Hilir
Agribisnis Hilir
 
2. peluang dan kendala sektor pertanian
2. peluang dan kendala sektor pertanian2. peluang dan kendala sektor pertanian
2. peluang dan kendala sektor pertanian
 
Pres. prospek ind. pengol. buah
Pres. prospek ind. pengol. buahPres. prospek ind. pengol. buah
Pres. prospek ind. pengol. buah
 
Potensi & Prospek Sektor Agribisnis
Potensi & Prospek Sektor AgribisnisPotensi & Prospek Sektor Agribisnis
Potensi & Prospek Sektor Agribisnis
 
Cemewew proposal bussines plan
Cemewew proposal bussines planCemewew proposal bussines plan
Cemewew proposal bussines plan
 
Kuliah+2+ +ruang+lingkup+sistem+agribisnis
Kuliah+2+ +ruang+lingkup+sistem+agribisnisKuliah+2+ +ruang+lingkup+sistem+agribisnis
Kuliah+2+ +ruang+lingkup+sistem+agribisnis
 
Pabrik Pengolahan Padi Modern
Pabrik Pengolahan Padi ModernPabrik Pengolahan Padi Modern
Pabrik Pengolahan Padi Modern
 

Presentation1 ptb rambutan

  • 1. PRODUKSI KOMUDITAS RAMBUTAN AHMAD SURYADI 201 11 11 036
  • 2. PENDAHULUAN • Buah rambutan adalah salah satu komoditi tanaman hortikultura, yang merupakan komoditas pertanian yang strategis dan memegang peranan penting dalam kehidupan manusia dipandang dari sudut konsumsi, produksi dan pendapatan masyarakat
  • 3. • Buah rambutan sebagai buah tropis dalam perdagangan internasional dikelompokkan sebagai buah yang bersifat eksotik. Dengan alasan untuk pemeliharaan kesehatan, di negara-negara maju seperti di Eropa, konsumsi rambutan meningkat, baik dalam bentuk buah segar maupun dalam bentuk buah olahan.
  • 4. • Di Kabupaten Gowa, populasi rambutan tercatat 2.188 pohon dengan produksi 457 ton. Data populasi dan produksi rambutan ini, belum memperlihatkan tingkat kualitas, hanya berdasarkan kuantitas saja, sehingga di masa-masa datang, kualitas maupun kuantitas rambutan perlu mendapat perhatian yang lebih serius.
  • 5. • Penerapan teknologi pasca panen merupakan andalan untuk mempertahankan, meningkatkan dan menambah nilai jual produk rambutan yang selalu dituntut prima oleh konsumen yang humanistik. Daerah penghasil rambutan terbesar di Sulawesi Utara yaitu Minahasa Utara dan Minahasa Selatan (Desa Ongkaw) merupakan sentra pengembangan dan penghasil rambutan yang pada musim panen melimpah.
  • 6. Cara Panen • Cara pemanenan yg terbaik adalah dipetik beserta tungkalnya yg sudah matang (hanya yg sudah masak) sekaligus melakukan pemangkasan pohon agar tidak menjadi rusak.
  • 7. PASCA PANEN RAMBUTAN • Pengumpulan • Penyortiran & Penggolongan • Penyimpanan • Pengemasan & Pengangkutan
  • 8. Keripik Buah Rambutan Produksi Aneka Keripik Malang Keripik Buah Rambutan tersedia di Aneka Keripik Malang, dibuat dengan bahan baku buah rambutan 100% asli. Pada proses pembuatannya, buah rambutan dipilih secara selektif yang sudah benar benar matang dari tanamannya, manis rasanya serta daging buahnya juga kenyal, agar mendapatkan hasil kualitas produk keripik buah rambutan yang terbaik.