SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  16
Asri Afriliany Surbakti
2013831013
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
METODE PELATIHAN
On The Job
Training
- Job Instruction
Training
- Job Rotation
- Apprenticeships
Off The Job
Training
- Lecture
- Seminar or Workshop
- Video Presentation
- Vestibule Training
- Role Playing
- Case Study
- Simulation
- Self Study
- Programmed Training
- Laboratory Training
1. On The Job Training
Pelatihan ini dilakukan di tempat
kerja karyawan tersebut, sehingga
pada saat bekerja karyawan bisa
sambil melakukan pelatihan.
2. Off The Job Training
Pelatihan yang dilakukan di luar
waktu kerja dan
di tempat tertentu sehingga lebih
1. JOB INSTRUCTION TRAINING
Pelatihan dengan memberikan petunjuk-petunjuk
secara langsung dan dengan tahapan yang jelas kepada
karyawan yang dilatih. Pelatihan ini melatih karyawan
dalam bentuk skill.
Contoh : Melatih karyawan untuk
mengoperasikan suatu mesin
beserta tahapannya.
2. JOB ROTATION
Pelatihan dengan memindahkan karyawan ke bagian
pekerjaan lain agar memperoleh pengalaman kerja
baru. Pelatihan ini melatih karyawan dalam bentuk
skill.
Contoh :
Dalam suatu klinik kecantikan, karyawan
yang bekerja sebagai kasir diberi
pelatihan di klinik tersebut bagaimana
cara facial agar mengantisipasi suatu saat
kekurangan karyawan yang mampu facial.
Contoh :
Seorang calon
sekretaris baru
diberi pelatihan oleh
sekretaris yang sudah
lama tentang tugas-
tugas yang akan di
3. APPRENTICESHIPS / MAGANG
Pelatihan yang dilakukan kepada karyawan baru, dilatih
oleh karyawan lama yang sudah ahli pada pekerjaan
tertentu. Pelatihan ini melatih karyawan dalam bentuk
skill.
Contoh :
Karyawan yang bekerja di instansi
Pekerjaan Umum ditugaskan melajutkan
kuliah di Universitas Parahyangan.
1. LECTURE
Pelatihan yang dilakukan sekelompok karyawan di
tempat pendidikan untuk menambah ilmu dan
pengetahuan mengenai bidang pekerjaan karyawan
tersebut. Pelatihan ini melatih karyawan dalam bentuk
knowledge.
Contoh :
Perusahaan pembuat
komputer mengundang
seminar mengenai suatu
aplikasi baru, agar
karyawan dapat mengenal
aplikasi tersebut lebih
rinci.
2. SEMINAR OR WORKSHOP
Pelatihan dimana para karyawan diminta untuk
memberikan penilaian terhadap topik yang diseminarkan
oleh orang lain, dan bertujuan untuk melatih kecakapan
dalam memberikan komentar.
Contoh :
Direktur utama Perusahaan Alfamart
melakukan pelatihan ceramah dan juga
disertai video mengenai proses
perkembangan alfamart yang sudah sukses
sebelumnya.
3. VIDEO PRESENTATION
Pelatihan ini menggunakan televisi, video atau film
sebagai media pelatihannya. Hampir sama dengan
metode lecture, namun metode ini menggunakan media
video agar lebih menarik. Metode ini juga melatih
karyawan dalam bentuk knowledge.
Contoh :
Beberapa operator mesin dilatih di
ruangan lain dengan mesin yang memiliki
jenis yang sama agar bisa mengoperasikan
mesin tersebut dengan baik.
4. VESTIBULE TRAINING
Pelatihan untuk mengajarkan hal khusus, yang dilakukan
di tempat terpisah dari tempat kerja karyawan, namum
di kondisikan sama dengan tempat kerjanya. Pelatihan
ini melatih karyawan dalam bentuk skill.
Contoh :
Beberapa karyawan berperan sebagai
manager dan ada juga sebagai bawahan, dan
dalam kasus tersebut manajer sedang
memberi saran kepada bawahannya. Kemudian
masing-masing karyawan memberi komentar
terhadap peran yang dimainkannya.
5. ROLE PLAYING
Pelatihan dimana karyawan diminta untuk melakukan
satu atau lebih peran dalam pekerjaan yang lain, dan
karyawan tersebut akan dihadapkan pada suatu masalah
lalu harus memberi komentar terhadap peran yang
diambilnya.
Contoh :
Para karyawan suatu perusahaan asuransi
menganalisis masalah pengaruh kenaikan
dolar bagi perusahaan mereka dan mencari
solusi agar tidak memberi dampak yang
buruk bagi perusahaan tersebut.
6. CASE STUDY
Pelatihan dimana karyawan diminta untuk
menganalisis suatu masalah dan memberikan solusi
yang terbaik dari masalah tersebut.
Contoh :
Sebelum melakukan praktek penerbangan,
seorang calon pilot melakukan simulasi
penerbangan terlebih dahulu sebelum
mengoperasikan pesawat sebenarnya.
7. SIMULATION
Pelatihan yang dimana situasi dibuat senyata
mungkin sesuai dengan keadaan sebenarnya, tetapi
hanya sebuah tiruan. Pelatihan ini melatih dalam
bentuk skill.
Contoh :
Sebelum melakukan tes untuk naik jabatan,
karyawan melakukan pelatihan dengan
diberi modul dan kaset sebagai bahan
untuk tes.
8. SELF STUDY
Pelatihan yang menggunakan modul, video tape
atau kaset, sehingga karyawan dapat
mempelajarinya sendiri. Metode ini digunakan pada
pelatihan yang memiliki banyak karyawan dan
tersebar pada beberapa daerah berbeda.
Contoh :
Para karyawan Indomaret melakukan tes
menggunakan komputer yang sudah di
program khusus untuk mengetahui seberapa
jauh mereka mengenal perusahaan mereka.
9. PROGRAMING LEARNING
Pelatihan dimana para karyawan menjawab beberapa
pertanyaan yang sudah disediakan pada komputer yang
sudah di program khusus. Pertanyaan ini digunakan
untuk mengetahui seberapa jauh karyawan mengetahui
tentang perusahaan mereka.
Contoh :
Karyawan yang bekerja di rumah sakit
sebagai perawat, analis, farmasi dan yang
lainnya melakukan sharing mengenai
tanggapan masing-masing orang mengenai
dirinya, sehingga bisa saling memperbaiki
diri untuk ke depannya.
10. LABORATORY TRAINING
Pelatihan dengan kelompok diskusi yang tak
beraturan dan dimana masing-masihg orang
mengungkapkan perasaannya terhadap orang lain,
sehingga saling mengerti satu sama lain.

Contenu connexe

Tendances

Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptWira Kharisma
 
Bab 5 pelibatan dan pemberdayaan karyawan
Bab 5 pelibatan dan pemberdayaan karyawanBab 5 pelibatan dan pemberdayaan karyawan
Bab 5 pelibatan dan pemberdayaan karyawanKartika Lukitasari
 
Keragaman dalam organisasi ppt 1
Keragaman dalam organisasi ppt 1Keragaman dalam organisasi ppt 1
Keragaman dalam organisasi ppt 1ReniFatmawati5
 
Strategic Unilever
Strategic UnileverStrategic Unilever
Strategic UnileverSonya Emily
 
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanJenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanMonang Sinaga
 
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinanFaktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinanEdwarn Abazel
 
Sejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen MutuSejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen MutuSiti Sahati
 
Pengambilan keputusan dalam kondisi resiko dan ketidakpastian ( mursanto &amp...
Pengambilan keputusan dalam kondisi resiko dan ketidakpastian ( mursanto &amp...Pengambilan keputusan dalam kondisi resiko dan ketidakpastian ( mursanto &amp...
Pengambilan keputusan dalam kondisi resiko dan ketidakpastian ( mursanto &amp...padlah1984
 
8. manajemen-persediaan
8. manajemen-persediaan8. manajemen-persediaan
8. manajemen-persediaanLambok_siregar
 
Strategic human resource management
Strategic human resource management Strategic human resource management
Strategic human resource management Kacung Abdullah
 
Contoh perusahaan nasional, internasional, multinasional, globlal
Contoh perusahaan nasional, internasional, multinasional, globlalContoh perusahaan nasional, internasional, multinasional, globlal
Contoh perusahaan nasional, internasional, multinasional, globlalLailiya NR
 
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya ManusiaSkema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya ManusiaWilliam Perkasa
 
Perubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiPerubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiFrans Dione
 
Tantangan MSDM Internasional Kel. 3
Tantangan MSDM Internasional Kel. 3Tantangan MSDM Internasional Kel. 3
Tantangan MSDM Internasional Kel. 3abi-ray
 
Chapter 8 Aspek Manajemen Operasional dan Teknologi
Chapter 8 Aspek Manajemen Operasional dan TeknologiChapter 8 Aspek Manajemen Operasional dan Teknologi
Chapter 8 Aspek Manajemen Operasional dan TeknologiDiah Febriani Sutomo
 

Tendances (20)

Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
 
Bab 5 pelibatan dan pemberdayaan karyawan
Bab 5 pelibatan dan pemberdayaan karyawanBab 5 pelibatan dan pemberdayaan karyawan
Bab 5 pelibatan dan pemberdayaan karyawan
 
Contoh Job Analysis
Contoh Job AnalysisContoh Job Analysis
Contoh Job Analysis
 
Keragaman dalam organisasi ppt 1
Keragaman dalam organisasi ppt 1Keragaman dalam organisasi ppt 1
Keragaman dalam organisasi ppt 1
 
Strategic Unilever
Strategic UnileverStrategic Unilever
Strategic Unilever
 
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanJenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
 
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinanFaktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinan
 
STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)
 
Manajemen SDM (Rekrutmen & Seleksi)
Manajemen SDM (Rekrutmen & Seleksi)Manajemen SDM (Rekrutmen & Seleksi)
Manajemen SDM (Rekrutmen & Seleksi)
 
Sejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen MutuSejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen Mutu
 
Resiko dan ketidak pastian
Resiko dan ketidak pastianResiko dan ketidak pastian
Resiko dan ketidak pastian
 
Pengambilan keputusan dalam kondisi resiko dan ketidakpastian ( mursanto &amp...
Pengambilan keputusan dalam kondisi resiko dan ketidakpastian ( mursanto &amp...Pengambilan keputusan dalam kondisi resiko dan ketidakpastian ( mursanto &amp...
Pengambilan keputusan dalam kondisi resiko dan ketidakpastian ( mursanto &amp...
 
8. manajemen-persediaan
8. manajemen-persediaan8. manajemen-persediaan
8. manajemen-persediaan
 
Strategic human resource management
Strategic human resource management Strategic human resource management
Strategic human resource management
 
Contoh perusahaan nasional, internasional, multinasional, globlal
Contoh perusahaan nasional, internasional, multinasional, globlalContoh perusahaan nasional, internasional, multinasional, globlal
Contoh perusahaan nasional, internasional, multinasional, globlal
 
Aspek Keuangan Studi Kelayakan Bisnis
Aspek Keuangan Studi Kelayakan BisnisAspek Keuangan Studi Kelayakan Bisnis
Aspek Keuangan Studi Kelayakan Bisnis
 
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya ManusiaSkema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
Skema Ruang Lingkup Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Perubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiPerubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasi
 
Tantangan MSDM Internasional Kel. 3
Tantangan MSDM Internasional Kel. 3Tantangan MSDM Internasional Kel. 3
Tantangan MSDM Internasional Kel. 3
 
Chapter 8 Aspek Manajemen Operasional dan Teknologi
Chapter 8 Aspek Manajemen Operasional dan TeknologiChapter 8 Aspek Manajemen Operasional dan Teknologi
Chapter 8 Aspek Manajemen Operasional dan Teknologi
 

Similaire à METODE PELATIHAN YANG EFEKTIF

Implementasi pelatihan dan pengembangan dalam proses peningkatan kemampuan sdm
Implementasi pelatihan dan pengembangan dalam proses peningkatan kemampuan sdmImplementasi pelatihan dan pengembangan dalam proses peningkatan kemampuan sdm
Implementasi pelatihan dan pengembangan dalam proses peningkatan kemampuan sdmDhesy Wulandari
 
Penggembangan sdm
Penggembangan sdmPenggembangan sdm
Penggembangan sdmppnibb
 
Penggembangan sdm
Penggembangan sdmPenggembangan sdm
Penggembangan sdmppnibb
 
Penggembangan sdm
Penggembangan sdmPenggembangan sdm
Penggembangan sdmppnibb
 
latihan
latihanlatihan
latihanCg Zue
 
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...Al-waris Suarez
 
Daf 2323 t4 latihan dalaman
Daf 2323 t4 latihan dalamanDaf 2323 t4 latihan dalaman
Daf 2323 t4 latihan dalamanSurianim Azmi
 
Pelatihan dan Pengembangan
Pelatihan dan PengembanganPelatihan dan Pengembangan
Pelatihan dan PengembanganFirman Bachtiar
 
Materi Training_Beberapa Metode OJT
Materi Training_Beberapa Metode  OJTMateri Training_Beberapa Metode  OJT
Materi Training_Beberapa Metode OJTKanaidi ken
 
Model Drills and Practice
Model Drills and PracticeModel Drills and Practice
Model Drills and Practiceastutisafitri
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii1933R
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii1933R
 
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptxMeisya43
 
Pelatihan & pengembangan kelompok 4
Pelatihan & pengembangan kelompok 4Pelatihan & pengembangan kelompok 4
Pelatihan & pengembangan kelompok 4aprialis alis
 
Pelatihan dan pengembangan PPT in Bahasa
Pelatihan dan pengembangan PPT in BahasaPelatihan dan pengembangan PPT in Bahasa
Pelatihan dan pengembangan PPT in BahasaYesica Adicondro
 
Sumber manusia(pp)
Sumber manusia(pp)Sumber manusia(pp)
Sumber manusia(pp)SITI HAJAR
 

Similaire à METODE PELATIHAN YANG EFEKTIF (20)

Implementasi pelatihan dan pengembangan dalam proses peningkatan kemampuan sdm
Implementasi pelatihan dan pengembangan dalam proses peningkatan kemampuan sdmImplementasi pelatihan dan pengembangan dalam proses peningkatan kemampuan sdm
Implementasi pelatihan dan pengembangan dalam proses peningkatan kemampuan sdm
 
Penggembangan sdm
Penggembangan sdmPenggembangan sdm
Penggembangan sdm
 
Penggembangan sdm
Penggembangan sdmPenggembangan sdm
Penggembangan sdm
 
Penggembangan sdm
Penggembangan sdmPenggembangan sdm
Penggembangan sdm
 
latihan
latihanlatihan
latihan
 
JENIS PELATIHAN
JENIS PELATIHAN JENIS PELATIHAN
JENIS PELATIHAN
 
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
2.pengembangan karyawan http://www.slideshare.net/alwarisreds/sistem-pelayana...
 
Daf 2323 t4 latihan dalaman
Daf 2323 t4 latihan dalamanDaf 2323 t4 latihan dalaman
Daf 2323 t4 latihan dalaman
 
Pelatihan dan Pengembangan
Pelatihan dan PengembanganPelatihan dan Pengembangan
Pelatihan dan Pengembangan
 
Training traditional method
Training traditional methodTraining traditional method
Training traditional method
 
Materi Training_Beberapa Metode OJT
Materi Training_Beberapa Metode  OJTMateri Training_Beberapa Metode  OJT
Materi Training_Beberapa Metode OJT
 
Model Drills and Practice
Model Drills and PracticeModel Drills and Practice
Model Drills and Practice
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
 
Pelatihan & pengembangan kelompok 4
Pelatihan & pengembangan kelompok 4Pelatihan & pengembangan kelompok 4
Pelatihan & pengembangan kelompok 4
 
Pelatihan dan pengembangan PPT in Bahasa
Pelatihan dan pengembangan PPT in BahasaPelatihan dan pengembangan PPT in Bahasa
Pelatihan dan pengembangan PPT in Bahasa
 
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENTMANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
 
Jenis latihan
Jenis latihanJenis latihan
Jenis latihan
 
Sumber manusia(pp)
Sumber manusia(pp)Sumber manusia(pp)
Sumber manusia(pp)
 

Dernier

materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptTaufikFadhilah
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfAgungNugroho932694
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfHeriyantoHeriyanto44
 
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian KasihTeks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasihssuserfcb9e3
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...NiswatuzZahroh
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Abdiera
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxdonny761155
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfandriasyulianto57
 
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimAsi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimNodd Nittong
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...Riyan Hidayatullah
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiOviLarassaty1
 
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaAbdiera
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfEmeldaSpd
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunnhsani2006
 
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptxGandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptxHansTobing
 
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docxRPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docxSyifaDzikron
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]Abdiera
 
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuAdab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuKarticha
 

Dernier (20)

materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
 
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian KasihTeks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimAsi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
 
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
 
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptxGandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
 
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docxRPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
 
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuAdab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
 

METODE PELATIHAN YANG EFEKTIF

  • 2. METODE PELATIHAN On The Job Training - Job Instruction Training - Job Rotation - Apprenticeships Off The Job Training - Lecture - Seminar or Workshop - Video Presentation - Vestibule Training - Role Playing - Case Study - Simulation - Self Study - Programmed Training - Laboratory Training
  • 3. 1. On The Job Training Pelatihan ini dilakukan di tempat kerja karyawan tersebut, sehingga pada saat bekerja karyawan bisa sambil melakukan pelatihan. 2. Off The Job Training Pelatihan yang dilakukan di luar waktu kerja dan di tempat tertentu sehingga lebih
  • 4. 1. JOB INSTRUCTION TRAINING Pelatihan dengan memberikan petunjuk-petunjuk secara langsung dan dengan tahapan yang jelas kepada karyawan yang dilatih. Pelatihan ini melatih karyawan dalam bentuk skill. Contoh : Melatih karyawan untuk mengoperasikan suatu mesin beserta tahapannya.
  • 5. 2. JOB ROTATION Pelatihan dengan memindahkan karyawan ke bagian pekerjaan lain agar memperoleh pengalaman kerja baru. Pelatihan ini melatih karyawan dalam bentuk skill. Contoh : Dalam suatu klinik kecantikan, karyawan yang bekerja sebagai kasir diberi pelatihan di klinik tersebut bagaimana cara facial agar mengantisipasi suatu saat kekurangan karyawan yang mampu facial.
  • 6. Contoh : Seorang calon sekretaris baru diberi pelatihan oleh sekretaris yang sudah lama tentang tugas- tugas yang akan di 3. APPRENTICESHIPS / MAGANG Pelatihan yang dilakukan kepada karyawan baru, dilatih oleh karyawan lama yang sudah ahli pada pekerjaan tertentu. Pelatihan ini melatih karyawan dalam bentuk skill.
  • 7. Contoh : Karyawan yang bekerja di instansi Pekerjaan Umum ditugaskan melajutkan kuliah di Universitas Parahyangan. 1. LECTURE Pelatihan yang dilakukan sekelompok karyawan di tempat pendidikan untuk menambah ilmu dan pengetahuan mengenai bidang pekerjaan karyawan tersebut. Pelatihan ini melatih karyawan dalam bentuk knowledge.
  • 8. Contoh : Perusahaan pembuat komputer mengundang seminar mengenai suatu aplikasi baru, agar karyawan dapat mengenal aplikasi tersebut lebih rinci. 2. SEMINAR OR WORKSHOP Pelatihan dimana para karyawan diminta untuk memberikan penilaian terhadap topik yang diseminarkan oleh orang lain, dan bertujuan untuk melatih kecakapan dalam memberikan komentar.
  • 9. Contoh : Direktur utama Perusahaan Alfamart melakukan pelatihan ceramah dan juga disertai video mengenai proses perkembangan alfamart yang sudah sukses sebelumnya. 3. VIDEO PRESENTATION Pelatihan ini menggunakan televisi, video atau film sebagai media pelatihannya. Hampir sama dengan metode lecture, namun metode ini menggunakan media video agar lebih menarik. Metode ini juga melatih karyawan dalam bentuk knowledge.
  • 10. Contoh : Beberapa operator mesin dilatih di ruangan lain dengan mesin yang memiliki jenis yang sama agar bisa mengoperasikan mesin tersebut dengan baik. 4. VESTIBULE TRAINING Pelatihan untuk mengajarkan hal khusus, yang dilakukan di tempat terpisah dari tempat kerja karyawan, namum di kondisikan sama dengan tempat kerjanya. Pelatihan ini melatih karyawan dalam bentuk skill.
  • 11. Contoh : Beberapa karyawan berperan sebagai manager dan ada juga sebagai bawahan, dan dalam kasus tersebut manajer sedang memberi saran kepada bawahannya. Kemudian masing-masing karyawan memberi komentar terhadap peran yang dimainkannya. 5. ROLE PLAYING Pelatihan dimana karyawan diminta untuk melakukan satu atau lebih peran dalam pekerjaan yang lain, dan karyawan tersebut akan dihadapkan pada suatu masalah lalu harus memberi komentar terhadap peran yang diambilnya.
  • 12. Contoh : Para karyawan suatu perusahaan asuransi menganalisis masalah pengaruh kenaikan dolar bagi perusahaan mereka dan mencari solusi agar tidak memberi dampak yang buruk bagi perusahaan tersebut. 6. CASE STUDY Pelatihan dimana karyawan diminta untuk menganalisis suatu masalah dan memberikan solusi yang terbaik dari masalah tersebut.
  • 13. Contoh : Sebelum melakukan praktek penerbangan, seorang calon pilot melakukan simulasi penerbangan terlebih dahulu sebelum mengoperasikan pesawat sebenarnya. 7. SIMULATION Pelatihan yang dimana situasi dibuat senyata mungkin sesuai dengan keadaan sebenarnya, tetapi hanya sebuah tiruan. Pelatihan ini melatih dalam bentuk skill.
  • 14. Contoh : Sebelum melakukan tes untuk naik jabatan, karyawan melakukan pelatihan dengan diberi modul dan kaset sebagai bahan untuk tes. 8. SELF STUDY Pelatihan yang menggunakan modul, video tape atau kaset, sehingga karyawan dapat mempelajarinya sendiri. Metode ini digunakan pada pelatihan yang memiliki banyak karyawan dan tersebar pada beberapa daerah berbeda.
  • 15. Contoh : Para karyawan Indomaret melakukan tes menggunakan komputer yang sudah di program khusus untuk mengetahui seberapa jauh mereka mengenal perusahaan mereka. 9. PROGRAMING LEARNING Pelatihan dimana para karyawan menjawab beberapa pertanyaan yang sudah disediakan pada komputer yang sudah di program khusus. Pertanyaan ini digunakan untuk mengetahui seberapa jauh karyawan mengetahui tentang perusahaan mereka.
  • 16. Contoh : Karyawan yang bekerja di rumah sakit sebagai perawat, analis, farmasi dan yang lainnya melakukan sharing mengenai tanggapan masing-masing orang mengenai dirinya, sehingga bisa saling memperbaiki diri untuk ke depannya. 10. LABORATORY TRAINING Pelatihan dengan kelompok diskusi yang tak beraturan dan dimana masing-masihg orang mengungkapkan perasaannya terhadap orang lain, sehingga saling mengerti satu sama lain.