SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  2
Lembar Kerja Siswa GLB dan GLBB
Kelompok :
Ketua :
Anggota :
Tujuan Pengamatan :
Mengidentifikasi perbedaan GLB
dengan GLBB
Alat dan Bahan :
ticker timer + pita, gunting, kereta
dinamik (trolley), penggaris, bidang
miring + balok ganjalan, pita perekat
(cellotape), catu daya (power supply)
dan kertas grafik.
Suatu hari cecep mengajak temannya bermain sepeda menuju lapangan sekolah
yang tidak begitu jauh dari rumahnya. Mereka sepakat untuk berangkat pukul
07.00. Namun cecep lebih cepat 15 menit berangkat dari temannya. Ketika
sampainya dilapangan cecep terperanjat melihat temannya yang di
tinggalkannya itu menyusulnya dibelakang tepat di waktu yang sama mereka
sampai tujuan. Cecep pun berfikir, jika jalan yang dilaluinya datar dan
kecepatannya mengayuh sepeda adalah 10m/s dari pertama bergerak hingga
sampai dilapangan, berapakah kecepatan temannya sehingga mereka bisa
sampai pada waktu yang sama dan apakah kecepatan temannya juga selalu
tetap seperti nya atau berbedakah…??
Nama : Emiliani
Nim : 1405113592
Kelas : Fisika 5B
Pertanyaan :
1. Tempelkan grafik GLB dan GLBB yang telah kamu potong tadi di kertas buku
lalu satukan dengan LKS ini.
2. Buatlah Grafik hubungan kecepatan terhadap waktu pada GLB dan GLBB .
Jawaban :………………………………………………………………………………………
Kesimpulan :
A. Percobaan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB)
Kamu diminta untuk meletakkan pita tickertimer pada kereta dinamik
dengan pita perekat lalu letakkan kereta dinamik tersebut pada bidang
miring seperti gambar dibawah. Selanjutnya hidupkan ticker timer lalu
lepaskan kereta dinamik hingga kereta tersebut meluncur ke bawah.
Terakhir kamu di minta untuk memotong pita-pita tersebut untuk 8 satuan
titik yang terbentuk di pita mulai dari awal gerakan lalu tempelkan hasil
potongan pita tersebut pada kertas grafik.
B. Percobaan Gerak Lurus Beraturan (GLBB)
Kamu diminta untuk meletakkan pita ticker timer pada kereta dinamik
dengan pita perekat lalu letakkan kereta dinamik tersebut pada bidang
datar seperti gambar dibawah. Selanjutnya hidupkan ticker timer kemudian
lepaskan kereta dinamik hingga kereta tersebut meluncur pada bidang
datar. Terakhir, kamu diminta untuk memotong pita-pita tersebut untuk 8
satuan titik yang terbentuk di pita mulai dari awal gerakan lalu tempelkan
hasil potongan pita tersebut pada kertas grafik.
Dari percobaan yang telah dilakukan dapat di simpulkan bahwa pada Gerak Lurus
beraturan kecepatannya selalu…… sedangkan pada Gerak Lurus Berubah
Beraturan kecepatannya selalu…….

Contenu connexe

En vedette

Modul pembelajaran materi glb glbb sma
Modul pembelajaran materi glb glbb smaModul pembelajaran materi glb glbb sma
Modul pembelajaran materi glb glbb smaAjeng Rizki Rahmawati
 
Gerak lurus beraturan
Gerak lurus beraturanGerak lurus beraturan
Gerak lurus beraturanFaizur Azhad
 
Gerak Lurus Beraturan dan GLBB Oleh : Torus Manuntun, S.Pd
Gerak Lurus Beraturan dan GLBB Oleh : Torus Manuntun, S.PdGerak Lurus Beraturan dan GLBB Oleh : Torus Manuntun, S.Pd
Gerak Lurus Beraturan dan GLBB Oleh : Torus Manuntun, S.Pdtorusmanuntun
 
Gerak Benda
Gerak BendaGerak Benda
Gerak Bendaboim007
 
RPP KURIKULUM 2013 IPA KELAS 8 SEMESTER 1 BAB 1 - GERAK PADA MAKHLUK HIDUP D...
RPP KURIKULUM 2013  IPA KELAS 8 SEMESTER 1 BAB 1 - GERAK PADA MAKHLUK HIDUP D...RPP KURIKULUM 2013  IPA KELAS 8 SEMESTER 1 BAB 1 - GERAK PADA MAKHLUK HIDUP D...
RPP KURIKULUM 2013 IPA KELAS 8 SEMESTER 1 BAB 1 - GERAK PADA MAKHLUK HIDUP D...sajidintuban
 
RPP IPA KURIKULUM 2013 KELAS 8 SEMESTER 1
RPP IPA KURIKULUM 2013 KELAS 8 SEMESTER 1RPP IPA KURIKULUM 2013 KELAS 8 SEMESTER 1
RPP IPA KURIKULUM 2013 KELAS 8 SEMESTER 1sajidintuban
 
Rpp bab-iii-glb-dan-glbb
Rpp bab-iii-glb-dan-glbbRpp bab-iii-glb-dan-glbb
Rpp bab-iii-glb-dan-glbbsintakiki18
 
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER IRPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER IMAFIA '11
 
BAHAN AJAR GERAK LURUS
BAHAN AJAR GERAK LURUSBAHAN AJAR GERAK LURUS
BAHAN AJAR GERAK LURUSMAFIA '11
 
Rpp revisi 2016 pjok smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pjok smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 pjok smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pjok smp kelas 8 rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ips smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8 rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2016 ipa smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ipa smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ipa smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ipa smp kelas 8 rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2016 pai smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pai smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 pai smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pai smp kelas 8 rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Kls 8 buku siswa ipa kurikulum 2013
Kls 8 buku siswa ipa kurikulum 2013Kls 8 buku siswa ipa kurikulum 2013
Kls 8 buku siswa ipa kurikulum 2013Agus Hariyatno
 

En vedette (20)

Makalah telaah
Makalah telaahMakalah telaah
Makalah telaah
 
Gerak Lurus
Gerak LurusGerak Lurus
Gerak Lurus
 
Modul pembelajaran materi glb glbb sma
Modul pembelajaran materi glb glbb smaModul pembelajaran materi glb glbb sma
Modul pembelajaran materi glb glbb sma
 
Gerak lurus beraturan
Gerak lurus beraturanGerak lurus beraturan
Gerak lurus beraturan
 
Gerak Lurus Beraturan dan GLBB Oleh : Torus Manuntun, S.Pd
Gerak Lurus Beraturan dan GLBB Oleh : Torus Manuntun, S.PdGerak Lurus Beraturan dan GLBB Oleh : Torus Manuntun, S.Pd
Gerak Lurus Beraturan dan GLBB Oleh : Torus Manuntun, S.Pd
 
PPT Materi gerak lurus kelas X
PPT Materi gerak lurus kelas X PPT Materi gerak lurus kelas X
PPT Materi gerak lurus kelas X
 
Gerak Benda
Gerak BendaGerak Benda
Gerak Benda
 
Ppt animasi gerak lurus
Ppt animasi gerak lurusPpt animasi gerak lurus
Ppt animasi gerak lurus
 
RPP KURIKULUM 2013 IPA KELAS 8 SEMESTER 1 BAB 1 - GERAK PADA MAKHLUK HIDUP D...
RPP KURIKULUM 2013  IPA KELAS 8 SEMESTER 1 BAB 1 - GERAK PADA MAKHLUK HIDUP D...RPP KURIKULUM 2013  IPA KELAS 8 SEMESTER 1 BAB 1 - GERAK PADA MAKHLUK HIDUP D...
RPP KURIKULUM 2013 IPA KELAS 8 SEMESTER 1 BAB 1 - GERAK PADA MAKHLUK HIDUP D...
 
Gerak(kelas 7)
Gerak(kelas 7)Gerak(kelas 7)
Gerak(kelas 7)
 
RPP IPA KURIKULUM 2013 KELAS 8 SEMESTER 1
RPP IPA KURIKULUM 2013 KELAS 8 SEMESTER 1RPP IPA KURIKULUM 2013 KELAS 8 SEMESTER 1
RPP IPA KURIKULUM 2013 KELAS 8 SEMESTER 1
 
Rpp bab-iii-glb-dan-glbb
Rpp bab-iii-glb-dan-glbbRpp bab-iii-glb-dan-glbb
Rpp bab-iii-glb-dan-glbb
 
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER IRPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
 
BAHAN AJAR GERAK LURUS
BAHAN AJAR GERAK LURUSBAHAN AJAR GERAK LURUS
BAHAN AJAR GERAK LURUS
 
Rpp revisi 2016 pjok smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pjok smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 pjok smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pjok smp kelas 8 rpp diva pendidikan
 
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ips smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ips smp kelas 8 rpp diva pendidikan
 
Rpp revisi 2016 ipa smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ipa smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ipa smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ipa smp kelas 8 rpp diva pendidikan
 
Rpp revisi 2016 pai smp kelas 8 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pai smp kelas 8   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 pai smp kelas 8   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pai smp kelas 8 rpp diva pendidikan
 
RPP SMP IPA Kelas VIII
RPP SMP IPA Kelas VIIIRPP SMP IPA Kelas VIII
RPP SMP IPA Kelas VIII
 
Kls 8 buku siswa ipa kurikulum 2013
Kls 8 buku siswa ipa kurikulum 2013Kls 8 buku siswa ipa kurikulum 2013
Kls 8 buku siswa ipa kurikulum 2013
 

Dernier

PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanssuserc81826
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaruSilvanaAyu
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............SenLord
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxGyaCahyaPratiwi
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024MALISAAININOORBINTIA
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxLeniMawarti1
 
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdfProgram Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdfwaktinisayunw93
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxHeriyantoHeriyanto44
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfHendroGunawan8
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptssuser940815
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfEmeldaSpd
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Abdiera
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaAbdiera
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiOviLarassaty1
 
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunnhsani2006
 
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docxRPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docxSyifaDzikron
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxdonny761155
 
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptxProduct Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptxKaista Glow
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfNURAFIFAHBINTIJAMALU
 

Dernier (20)

PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
 
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdfProgram Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
Program Roots Indonesia/Aksi Nyata AAP.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran BerdifferensiasiDiagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
Diagram Fryer Pembelajaran Berdifferensiasi
 
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
 
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docxRPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
RPP PERBAIKAN UNTUK SIMULASI (Recovered).docx
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
 
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptxProduct Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
 

Emiliani(1405113592)

  • 1. Lembar Kerja Siswa GLB dan GLBB Kelompok : Ketua : Anggota : Tujuan Pengamatan : Mengidentifikasi perbedaan GLB dengan GLBB Alat dan Bahan : ticker timer + pita, gunting, kereta dinamik (trolley), penggaris, bidang miring + balok ganjalan, pita perekat (cellotape), catu daya (power supply) dan kertas grafik. Suatu hari cecep mengajak temannya bermain sepeda menuju lapangan sekolah yang tidak begitu jauh dari rumahnya. Mereka sepakat untuk berangkat pukul 07.00. Namun cecep lebih cepat 15 menit berangkat dari temannya. Ketika sampainya dilapangan cecep terperanjat melihat temannya yang di tinggalkannya itu menyusulnya dibelakang tepat di waktu yang sama mereka sampai tujuan. Cecep pun berfikir, jika jalan yang dilaluinya datar dan kecepatannya mengayuh sepeda adalah 10m/s dari pertama bergerak hingga sampai dilapangan, berapakah kecepatan temannya sehingga mereka bisa sampai pada waktu yang sama dan apakah kecepatan temannya juga selalu tetap seperti nya atau berbedakah…?? Nama : Emiliani Nim : 1405113592 Kelas : Fisika 5B
  • 2. Pertanyaan : 1. Tempelkan grafik GLB dan GLBB yang telah kamu potong tadi di kertas buku lalu satukan dengan LKS ini. 2. Buatlah Grafik hubungan kecepatan terhadap waktu pada GLB dan GLBB . Jawaban :……………………………………………………………………………………… Kesimpulan : A. Percobaan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) Kamu diminta untuk meletakkan pita tickertimer pada kereta dinamik dengan pita perekat lalu letakkan kereta dinamik tersebut pada bidang miring seperti gambar dibawah. Selanjutnya hidupkan ticker timer lalu lepaskan kereta dinamik hingga kereta tersebut meluncur ke bawah. Terakhir kamu di minta untuk memotong pita-pita tersebut untuk 8 satuan titik yang terbentuk di pita mulai dari awal gerakan lalu tempelkan hasil potongan pita tersebut pada kertas grafik. B. Percobaan Gerak Lurus Beraturan (GLBB) Kamu diminta untuk meletakkan pita ticker timer pada kereta dinamik dengan pita perekat lalu letakkan kereta dinamik tersebut pada bidang datar seperti gambar dibawah. Selanjutnya hidupkan ticker timer kemudian lepaskan kereta dinamik hingga kereta tersebut meluncur pada bidang datar. Terakhir, kamu diminta untuk memotong pita-pita tersebut untuk 8 satuan titik yang terbentuk di pita mulai dari awal gerakan lalu tempelkan hasil potongan pita tersebut pada kertas grafik. Dari percobaan yang telah dilakukan dapat di simpulkan bahwa pada Gerak Lurus beraturan kecepatannya selalu…… sedangkan pada Gerak Lurus Berubah Beraturan kecepatannya selalu…….