SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
PERENCANAAN
STRATEGIS
PERTEMUAN I
SASARAN PEMBELAJARAN
• Mahasiswa memahami ruang lingkup
perencanaan strategi
• Mampu menjelaskan karakteristik
perencaan strategi
• Mampu menjelaskan proses perencanaan
strategis
• Dapat membuat perencanaan strategi
untuk umkm
KARATERISTIK
PERENCANAAN STRATEGIS
• Manajer yg paling kompeten untuk
memikirkan arah masa depan (rencana
spesifik) yang akan diambil oleh suatu entitas
bisnis dan bagaimana menuju arah tersebut.
• Perencanaan strategis adalah proses
memutuskan program-program yg akan
dilaksanakan oleh organisasi dan perkiraan
jumlah sumber daya yg akan dialokasikan ke
setiap program selama beberapa tahun ke
depan
Hubungan Formulasi Strategis
& Perencanaan Strategis
• Formulasi strategis merupakan proses
untuk memutuskan strategi baru
• Perencanaan strategis merupakan
proses untuk memutuskan bagaimana
mengimplementasikan strategi tersebut.
FORMULASI STRATEGI
• Menentukan cita-cita organisasi
dan menciptakan strategi-strategi
utama untuk mencapai cita-cita
tersebut.
• Contoh: diversifikasi produk
• Merupakan keputusan strategis
PERENCANAAN STRATEGI
• Melalui diversifikasi produk,
• Apakah dilakukan melalui akuisisi atau
pertumbuhan organik.
• Lini produk mana yang akan ditekankan.
• Apakah akan membuat sendiri atau
membeli dari luar perusahaan.
• Jalur pemasaran yang mana yang akan
digunakan.
MANFAAT DAN
KETERBATASAN
PERENCANAAN
STRATEGIS
MANFAAT
1. Kerangka kerja untuk mengembangkan
anggaran tahunan.
2. Alat pengembangan manajemen
3. Mekanisme untuk memaksa manajemen
agar memikirkan jangka panjang
4. Alat untuk mensejajarkan manajer
dengan strategi korporat
Kerangka Kerja untuk
Pengembangan Anggaran
Anggaran operasi memerlukan komitmen sumber daya
untuk tahun mendatang.
Pembuatan rencana strategis harus memfasilitasi formulasi
dari anggaran operasi yang efektif.
Alat Pengembangan Manajemen
o Perencanaan strategi formal adalah alat
pendidikan dan pelatihan manajemen
yang unggul dalam melengkapi para
manajer dengan suatu pemikiran
mengenai strategi dan implementasinya.
Mekanisme untuk Memaksa
Manajemen Memikirkan Jangka
Panjang
o Manajer cenderung khawatir mengenai
masalah-masalah taktis dan pengelolaan
urusan bisnis rutin saat ini.
o Proses perencanaan strategis formal
memaksa manajer untuk menyediakan
waktu guna memikirkan masalah-masalah
jangka panjang yang penting.
Alat untuk Mensejajarkan Manajer
dengan Strategi Korporat
Debat, diskusi dan negosiasi yang terjadi
selama proses perencanaan mengklarifikasi
strategi korporat, menyatukan dan
mensejajarkan manajer dengan strategi
korporat, dan mengungkapkan implikasi dari
strategi korporat bagi manajer individual.
Dengan adanya serangan teroris (11-09-
2001) di Amerika Serikat, perencanaan
strategis untuk perusahaan-perusahaan
Amerika mengambil dimensi tambahan, yaitu
perencanaan bencana.
KETERBATASAN
Perencanaan strategis berakhir menjadi
“pengisian formulir, latihan birokrasi, tanpa
pemikiran strategis”.
Organisasi mungkin menciptakan
departemen perencanaan strategis yang
besar dan mendelegasikan pembuatan
rencana strategis kepada para staf
departemen tesebut.
Hakekat Perencanaan Strategis
Perencanaan strategis adalah proses memutuskan
program-program yang akan dilaksanakan oleh organisasi
dan perkiraan jumlah sumber daya yang akan dialokasikan
ke setiap program selama beberapa tahun ke depan.
• Karakteristik dari Perencanaan Strategis
1.Hubungan dengan Formulasi Strategis
2.Evolusi dari Perencanaan Strategis
3.Manfaat dan keterbatasan dari Perencanaan
Strategis
4.Struktur dan Isi Program
5.Hubungan Organisasional
Menganalisis Program Baru yang diusulkan
Analisis Investasi Modal
Menganalisis Program yang sedang
berjalan
 Analisis rantai Nilai (Value Chain
Analysis)
1. Hubungan dengan Pemasok
2. Hubungan dengan Pelanggan
3. Hubungan proses didalam rantai
nilai dari perusahaan tersebut.
PROSES
PERENCANAAN
STRATEGIS
1. Meninjau dan Membuat Rencana Strategis
2. Memutuskan Asumsi dan Pedoman
3. Analisis
4. Meninjau dan Menyetujui
1. Meninjau dan Membuat Rencana
Strategis
Secara konseptual, implikasi dari setiap
keputusan masa yang akan datang (Mis:
5 tahun) sebaiknya dimasukkan dalam
rencana strategis yang akan
dilaksanakan
2. Memutuskan Asumsi dan Pedoman
Rencana strategis yang telah
diperbaharui harus memasukkan asumsi-
asumsi, seperti pertumbuhan Produk
Domestik Bruto (PDB), tarif upah, harga
bahan baku, suku bunga, harga jual,
pesaing
3. Analisis
Melakukan analisis terhadap rencana
strategis unit-unit bisnis sebagai satu
rencana strategis korporat secara
keseluruhan.
Misalkan: Unit Bisnis X merencanakan
strategi pemasaran baru; Unit Bisnis Y
merencanakan penambahan karyawan
baru; dan Unit Bisnis Z mengasumsikan
peningkatan dalam produktivitas
4. Meninjau dan Menyetujui
Rencana strategis harus dipresentasikan
pada pertemuan dewan direksi dan CEO
memberikan persetujuan akhir.
Persetujuan sebaiknya dilakukan sebelu
awal dari proses pembuatan anggaran,
karena rencana strategis merupakan
input yang penting bagi proses tersebut.
DISKUSI
• Jelasakan perencanaan strategi menurut
para ahli
• Jelaskan Hubungan Formulasi Strategis
dan Perencanaan Strategis
TUGAS
• Buatlah rangkuman dari jurnal tentang
perencanaan strategi usaha untuk bisnis umkm

More Related Content

What's hot

Manajemen Operasioanal - Strategi proses
Manajemen Operasioanal - Strategi prosesManajemen Operasioanal - Strategi proses
Manajemen Operasioanal - Strategi prosesArif Setiawan
 
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian KonsumenPasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian KonsumenINDAHMAWARNI1
 
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses auditKonsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses auditDian Rahmah
 
Makalah - Analisis Laporan Kinerja Keuangan - BAB10
Makalah - Analisis Laporan Kinerja Keuangan - BAB10Makalah - Analisis Laporan Kinerja Keuangan - BAB10
Makalah - Analisis Laporan Kinerja Keuangan - BAB10Fox Broadcasting
 
Manajemen keuangan UMKM
Manajemen keuangan UMKMManajemen keuangan UMKM
Manajemen keuangan UMKMNgatidjo -
 
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensiPenerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensiFaridaabraham
 
Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Judianto Nugroho
 
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...Mirza Syah
 
IMPLEMENTASI STRATEGIK PERUSAHAAN
IMPLEMENTASI STRATEGIK PERUSAHAANIMPLEMENTASI STRATEGIK PERUSAHAAN
IMPLEMENTASI STRATEGIK PERUSAHAANHeru Fernandez
 
Pengambilan keputusan taktis
Pengambilan keputusan taktisPengambilan keputusan taktis
Pengambilan keputusan taktisIsmha Mhanyun
 
Keputusan investasi modal
Keputusan investasi modalKeputusan investasi modal
Keputusan investasi modalIffa Tabahati
 
Sistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi AkuntansiSistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi Akuntansiawalalghali
 
Audit pemasaran (bab 6), Audit Kinerja Manajemen
Audit pemasaran (bab 6), Audit Kinerja ManajemenAudit pemasaran (bab 6), Audit Kinerja Manajemen
Audit pemasaran (bab 6), Audit Kinerja ManajemenYunita Tri Andra Yani
 
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN SyaifLasvera Eroer
 
Sistem Biaya Taksirn
Sistem Biaya TaksirnSistem Biaya Taksirn
Sistem Biaya TaksirnAdi Jauhari
 
Is 7-pengambilan keputusan
Is 7-pengambilan keputusanIs 7-pengambilan keputusan
Is 7-pengambilan keputusanSiti Rubayati
 
Manajemen keuangan bab 22
Manajemen keuangan bab 22Manajemen keuangan bab 22
Manajemen keuangan bab 22Lia Ivvana
 

What's hot (20)

Manajemen Operasioanal - Strategi proses
Manajemen Operasioanal - Strategi prosesManajemen Operasioanal - Strategi proses
Manajemen Operasioanal - Strategi proses
 
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian KonsumenPasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen
 
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses auditKonsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
 
Makalah - Analisis Laporan Kinerja Keuangan - BAB10
Makalah - Analisis Laporan Kinerja Keuangan - BAB10Makalah - Analisis Laporan Kinerja Keuangan - BAB10
Makalah - Analisis Laporan Kinerja Keuangan - BAB10
 
Manajemen keuangan UMKM
Manajemen keuangan UMKMManajemen keuangan UMKM
Manajemen keuangan UMKM
 
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensiPenerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
 
Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5
 
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
 
IMPLEMENTASI STRATEGIK PERUSAHAAN
IMPLEMENTASI STRATEGIK PERUSAHAANIMPLEMENTASI STRATEGIK PERUSAHAAN
IMPLEMENTASI STRATEGIK PERUSAHAAN
 
Pengambilan keputusan taktis
Pengambilan keputusan taktisPengambilan keputusan taktis
Pengambilan keputusan taktis
 
Keputusan investasi modal
Keputusan investasi modalKeputusan investasi modal
Keputusan investasi modal
 
Sistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi AkuntansiSistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi Akuntansi
 
7 strategi lokasi
7 strategi lokasi7 strategi lokasi
7 strategi lokasi
 
Audit pemasaran (bab 6), Audit Kinerja Manajemen
Audit pemasaran (bab 6), Audit Kinerja ManajemenAudit pemasaran (bab 6), Audit Kinerja Manajemen
Audit pemasaran (bab 6), Audit Kinerja Manajemen
 
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
 
Sistem Biaya Taksirn
Sistem Biaya TaksirnSistem Biaya Taksirn
Sistem Biaya Taksirn
 
Is 7-pengambilan keputusan
Is 7-pengambilan keputusanIs 7-pengambilan keputusan
Is 7-pengambilan keputusan
 
Perlindungan konsumen
 Perlindungan konsumen Perlindungan konsumen
Perlindungan konsumen
 
Manajemen keuangan bab 22
Manajemen keuangan bab 22Manajemen keuangan bab 22
Manajemen keuangan bab 22
 
Artikel 6.MAD CAPM dan APT
Artikel 6.MAD CAPM dan APTArtikel 6.MAD CAPM dan APT
Artikel 6.MAD CAPM dan APT
 

Similar to Materi 01 Perencanaan Bisnis - Perencanaan Strategi (2).ppt

Makalah m.stratejik . 2
Makalah m.stratejik . 2Makalah m.stratejik . 2
Makalah m.stratejik . 2MAHPUDIN AJAH
 
Ringkasan materi uas Dwi Puji Susanti
Ringkasan materi uas Dwi Puji SusantiRingkasan materi uas Dwi Puji Susanti
Ringkasan materi uas Dwi Puji Susantidwipuji95
 
Makalah TUGAS SEBELUM UTS
Makalah TUGAS SEBELUM UTSMakalah TUGAS SEBELUM UTS
Makalah TUGAS SEBELUM UTSoppi novitasari
 
Manajemen strategik Tugas makalah 2
Manajemen strategik Tugas makalah 2Manajemen strategik Tugas makalah 2
Manajemen strategik Tugas makalah 2kurnia95
 
Makalah Manajemen Stratejik Ke-2
Makalah Manajemen Stratejik Ke-2Makalah Manajemen Stratejik Ke-2
Makalah Manajemen Stratejik Ke-2AliMusaaa
 
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y maMakalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y maAgungsupriatna55
 
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y maMakalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y maAgungsupriatna55
 
Lilian Oktaviani 11150465 5 X Tugas Makalah UAS
Lilian Oktaviani 11150465 5 X Tugas Makalah UASLilian Oktaviani 11150465 5 X Tugas Makalah UAS
Lilian Oktaviani 11150465 5 X Tugas Makalah UASLilian Oktaviani
 
Yuliawati 11150293 5 x tugas makalah (2)
Yuliawati 11150293  5 x tugas makalah (2)Yuliawati 11150293  5 x tugas makalah (2)
Yuliawati 11150293 5 x tugas makalah (2)yuliawati as
 
Ringkasan materi uts
Ringkasan materi utsRingkasan materi uts
Ringkasan materi utsdwipuji95
 
Membangun Sistem Monitoring dan Evaluasi dalam rangka Sertifikasi Industri
Membangun Sistem Monitoring dan Evaluasi dalam rangka Sertifikasi IndustriMembangun Sistem Monitoring dan Evaluasi dalam rangka Sertifikasi Industri
Membangun Sistem Monitoring dan Evaluasi dalam rangka Sertifikasi IndustriDadang Solihin
 
Khafidoh.11150372 - Makalah Manajemen Strategik (UTS)
Khafidoh.11150372 - Makalah Manajemen Strategik (UTS)Khafidoh.11150372 - Makalah Manajemen Strategik (UTS)
Khafidoh.11150372 - Makalah Manajemen Strategik (UTS)Khafidoh Ms
 
PPT Desain Organisasi-02.pdf
PPT Desain Organisasi-02.pdfPPT Desain Organisasi-02.pdf
PPT Desain Organisasi-02.pdfTittoRohendra1
 
Hakekat dan tujuan perencanaan
Hakekat dan tujuan perencanaanHakekat dan tujuan perencanaan
Hakekat dan tujuan perencanaanFaizal Rahman
 
Makalah manajemen strtegik
Makalah manajemen strtegikMakalah manajemen strtegik
Makalah manajemen strtegikHaryadiYadi1
 
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uts man. strategik)
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uts man. strategik)Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uts man. strategik)
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uts man. strategik)Fahrullah Adiansah
 
Presentasi manajement strategic.pdf
Presentasi manajement strategic.pdfPresentasi manajement strategic.pdf
Presentasi manajement strategic.pdfkapal04
 

Similar to Materi 01 Perencanaan Bisnis - Perencanaan Strategi (2).ppt (20)

Makalah m.stratejik . 2
Makalah m.stratejik . 2Makalah m.stratejik . 2
Makalah m.stratejik . 2
 
Ringkasan materi uas Dwi Puji Susanti
Ringkasan materi uas Dwi Puji SusantiRingkasan materi uas Dwi Puji Susanti
Ringkasan materi uas Dwi Puji Susanti
 
Makalah sesudah uts
Makalah sesudah uts Makalah sesudah uts
Makalah sesudah uts
 
Makalah TUGAS SEBELUM UTS
Makalah TUGAS SEBELUM UTSMakalah TUGAS SEBELUM UTS
Makalah TUGAS SEBELUM UTS
 
Manajemen strategik Tugas makalah 2
Manajemen strategik Tugas makalah 2Manajemen strategik Tugas makalah 2
Manajemen strategik Tugas makalah 2
 
Bahan pelope 2
Bahan pelope 2Bahan pelope 2
Bahan pelope 2
 
Makalah Manajemen Stratejik Ke-2
Makalah Manajemen Stratejik Ke-2Makalah Manajemen Stratejik Ke-2
Makalah Manajemen Stratejik Ke-2
 
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y maMakalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
 
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y maMakalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
Makalah uas, manajemen stratejik agung supriatna 11150479 kela 5 y ma
 
Lilian Oktaviani 11150465 5 X Tugas Makalah UAS
Lilian Oktaviani 11150465 5 X Tugas Makalah UASLilian Oktaviani 11150465 5 X Tugas Makalah UAS
Lilian Oktaviani 11150465 5 X Tugas Makalah UAS
 
Yuliawati 11150293 5 x tugas makalah (2)
Yuliawati 11150293  5 x tugas makalah (2)Yuliawati 11150293  5 x tugas makalah (2)
Yuliawati 11150293 5 x tugas makalah (2)
 
Ringkasan materi uts
Ringkasan materi utsRingkasan materi uts
Ringkasan materi uts
 
Membangun Sistem Monitoring dan Evaluasi dalam rangka Sertifikasi Industri
Membangun Sistem Monitoring dan Evaluasi dalam rangka Sertifikasi IndustriMembangun Sistem Monitoring dan Evaluasi dalam rangka Sertifikasi Industri
Membangun Sistem Monitoring dan Evaluasi dalam rangka Sertifikasi Industri
 
Khafidoh.11150372 - Makalah Manajemen Strategik (UTS)
Khafidoh.11150372 - Makalah Manajemen Strategik (UTS)Khafidoh.11150372 - Makalah Manajemen Strategik (UTS)
Khafidoh.11150372 - Makalah Manajemen Strategik (UTS)
 
PPT Desain Organisasi-02.pdf
PPT Desain Organisasi-02.pdfPPT Desain Organisasi-02.pdf
PPT Desain Organisasi-02.pdf
 
Hakekat dan tujuan perencanaan
Hakekat dan tujuan perencanaanHakekat dan tujuan perencanaan
Hakekat dan tujuan perencanaan
 
Makalah manajemen strtegik
Makalah manajemen strtegikMakalah manajemen strtegik
Makalah manajemen strtegik
 
MAKALAH UTS
MAKALAH UTSMAKALAH UTS
MAKALAH UTS
 
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uts man. strategik)
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uts man. strategik)Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uts man. strategik)
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uts man. strategik)
 
Presentasi manajement strategic.pdf
Presentasi manajement strategic.pdfPresentasi manajement strategic.pdf
Presentasi manajement strategic.pdf
 

Recently uploaded

Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.pptKarakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.pptmuhammadarsyad77
 
1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx
1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx
1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptxloegtyatmadji
 
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121tubagus30
 
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.pptPresentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.pptzulfikar425966
 
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsungSaham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsunghaechanlee650
 
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...BagaimanaCaraMenggug
 
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdfKemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdfsoftraxindo
 
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5SubhiMunir3
 
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh Cityjaanualu31
 

Recently uploaded (17)

MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptxMODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
 
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotecAbortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
 
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptxMETODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
 
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptxTEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
 
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.pptKarakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
 
1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx
1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx
1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx
 
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
 
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptxMODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
 
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.pptPresentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
 
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsungSaham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
 
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
 
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
 
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
 
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdfKemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
 
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
 
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
 
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptxPEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
 

Materi 01 Perencanaan Bisnis - Perencanaan Strategi (2).ppt

  • 2. SASARAN PEMBELAJARAN • Mahasiswa memahami ruang lingkup perencanaan strategi • Mampu menjelaskan karakteristik perencaan strategi • Mampu menjelaskan proses perencanaan strategis • Dapat membuat perencanaan strategi untuk umkm
  • 3.
  • 4. KARATERISTIK PERENCANAAN STRATEGIS • Manajer yg paling kompeten untuk memikirkan arah masa depan (rencana spesifik) yang akan diambil oleh suatu entitas bisnis dan bagaimana menuju arah tersebut. • Perencanaan strategis adalah proses memutuskan program-program yg akan dilaksanakan oleh organisasi dan perkiraan jumlah sumber daya yg akan dialokasikan ke setiap program selama beberapa tahun ke depan
  • 5. Hubungan Formulasi Strategis & Perencanaan Strategis • Formulasi strategis merupakan proses untuk memutuskan strategi baru • Perencanaan strategis merupakan proses untuk memutuskan bagaimana mengimplementasikan strategi tersebut.
  • 6.
  • 7. FORMULASI STRATEGI • Menentukan cita-cita organisasi dan menciptakan strategi-strategi utama untuk mencapai cita-cita tersebut. • Contoh: diversifikasi produk • Merupakan keputusan strategis
  • 8. PERENCANAAN STRATEGI • Melalui diversifikasi produk, • Apakah dilakukan melalui akuisisi atau pertumbuhan organik. • Lini produk mana yang akan ditekankan. • Apakah akan membuat sendiri atau membeli dari luar perusahaan. • Jalur pemasaran yang mana yang akan digunakan.
  • 10. MANFAAT 1. Kerangka kerja untuk mengembangkan anggaran tahunan. 2. Alat pengembangan manajemen 3. Mekanisme untuk memaksa manajemen agar memikirkan jangka panjang 4. Alat untuk mensejajarkan manajer dengan strategi korporat
  • 11. Kerangka Kerja untuk Pengembangan Anggaran Anggaran operasi memerlukan komitmen sumber daya untuk tahun mendatang. Pembuatan rencana strategis harus memfasilitasi formulasi dari anggaran operasi yang efektif.
  • 12. Alat Pengembangan Manajemen o Perencanaan strategi formal adalah alat pendidikan dan pelatihan manajemen yang unggul dalam melengkapi para manajer dengan suatu pemikiran mengenai strategi dan implementasinya.
  • 13. Mekanisme untuk Memaksa Manajemen Memikirkan Jangka Panjang o Manajer cenderung khawatir mengenai masalah-masalah taktis dan pengelolaan urusan bisnis rutin saat ini. o Proses perencanaan strategis formal memaksa manajer untuk menyediakan waktu guna memikirkan masalah-masalah jangka panjang yang penting.
  • 14. Alat untuk Mensejajarkan Manajer dengan Strategi Korporat Debat, diskusi dan negosiasi yang terjadi selama proses perencanaan mengklarifikasi strategi korporat, menyatukan dan mensejajarkan manajer dengan strategi korporat, dan mengungkapkan implikasi dari strategi korporat bagi manajer individual. Dengan adanya serangan teroris (11-09- 2001) di Amerika Serikat, perencanaan strategis untuk perusahaan-perusahaan Amerika mengambil dimensi tambahan, yaitu perencanaan bencana.
  • 15. KETERBATASAN Perencanaan strategis berakhir menjadi “pengisian formulir, latihan birokrasi, tanpa pemikiran strategis”. Organisasi mungkin menciptakan departemen perencanaan strategis yang besar dan mendelegasikan pembuatan rencana strategis kepada para staf departemen tesebut.
  • 16. Hakekat Perencanaan Strategis Perencanaan strategis adalah proses memutuskan program-program yang akan dilaksanakan oleh organisasi dan perkiraan jumlah sumber daya yang akan dialokasikan ke setiap program selama beberapa tahun ke depan. • Karakteristik dari Perencanaan Strategis 1.Hubungan dengan Formulasi Strategis 2.Evolusi dari Perencanaan Strategis 3.Manfaat dan keterbatasan dari Perencanaan Strategis 4.Struktur dan Isi Program 5.Hubungan Organisasional
  • 17. Menganalisis Program Baru yang diusulkan Analisis Investasi Modal Menganalisis Program yang sedang berjalan  Analisis rantai Nilai (Value Chain Analysis) 1. Hubungan dengan Pemasok 2. Hubungan dengan Pelanggan 3. Hubungan proses didalam rantai nilai dari perusahaan tersebut.
  • 19. 1. Meninjau dan Membuat Rencana Strategis 2. Memutuskan Asumsi dan Pedoman 3. Analisis 4. Meninjau dan Menyetujui
  • 20. 1. Meninjau dan Membuat Rencana Strategis Secara konseptual, implikasi dari setiap keputusan masa yang akan datang (Mis: 5 tahun) sebaiknya dimasukkan dalam rencana strategis yang akan dilaksanakan
  • 21. 2. Memutuskan Asumsi dan Pedoman Rencana strategis yang telah diperbaharui harus memasukkan asumsi- asumsi, seperti pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB), tarif upah, harga bahan baku, suku bunga, harga jual, pesaing
  • 22. 3. Analisis Melakukan analisis terhadap rencana strategis unit-unit bisnis sebagai satu rencana strategis korporat secara keseluruhan. Misalkan: Unit Bisnis X merencanakan strategi pemasaran baru; Unit Bisnis Y merencanakan penambahan karyawan baru; dan Unit Bisnis Z mengasumsikan peningkatan dalam produktivitas
  • 23. 4. Meninjau dan Menyetujui Rencana strategis harus dipresentasikan pada pertemuan dewan direksi dan CEO memberikan persetujuan akhir. Persetujuan sebaiknya dilakukan sebelu awal dari proses pembuatan anggaran, karena rencana strategis merupakan input yang penting bagi proses tersebut.
  • 24. DISKUSI • Jelasakan perencanaan strategi menurut para ahli • Jelaskan Hubungan Formulasi Strategis dan Perencanaan Strategis
  • 25. TUGAS • Buatlah rangkuman dari jurnal tentang perencanaan strategi usaha untuk bisnis umkm