SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
HASIL RESUME MULAI KELOMPOK 1-3
MUKTAR ISNAN HASIBUAN
MPI Unit 2
FILSAFAT PENDIDIKAN ISLAM
RESUME KELOMPOK 1 :
PENGERTIAN, TUJUAN, RUANG LINGKUP FILSAFAT DAN FILSAFAT
PENDIDIKAN ISLAM
PEMBAHASAN
Ilmuilmu yang muncul sekarang ini tidak lain adalah Turunan atau sebagian jawaban
tentang pertanyaan-pertanyaan yang dilontarkan oleh Filsafat. Filsafat melahirkan kebijaksanaan.
Dirinya dan dunia ini adalah ciptaan Yang Maha Kuasa. Ke wilayah kesadaran yang lebih tinggi,
tidak hanya kesadaran material atau kesadaran Semu.
Dengan dimilikinya kebijaksanaan ini, para filosof menjadi orang-orang yang paling
Mengerti dan tahu akan hakikat hidup dan kehidupan. Filsafat merupakan sikap. Oleh keragaman
pemikiran dan perbedaan sudut pandang ketika melihat suatu objek filsafat. Berkenaan dengan
pengertian filsafat tersebut, kita bisa menggunakan dan mencarikannya dengan pendekatan
filosofis.
Tentunya, jika hal itu yang dipergunakan, maka sangat wajar pendefinisian tentang
filsafat sangat beragam dan bervariasi, baik dari segi makna maupun ruang lingkupnya.
Berfilsafat adalah berpikir, tetapi tidak setiap berpikir itu berfilsafat. berpikir berfilsafat adalah
berpikir secara sistematis, radikal dan universal tentang segala yang ada dan Mungkin ada agar
diketahui hakikat yang sebenarnya dan bagaimana sikap kita terhadap Kebenaran itu. Filsafat
adalah berpikir untuk mengetahui tentang hakikat segala sesuatu.
Pendidikan yang ditentukan dalam bentuk yang lengkap-melengkapi, bertalian dan
Selaras. Tujuan Filsafat Pendidikan Islam pembelajaran yang ideal. Menggunakan rambu-rambu
dari teori pendidik.
Adapun secara mikro, objek kajian filsafat pendidikan adalah Hal-hal yang merupakan
faktor atau komponen dalam proses Pelaksanaan pendidikan. Faktor atau komponen pendidikan
Itu umumnya, yaitu tujuan pendidikan, pendidik, anak didik, Alat pendidikan Dan lingkungan
pendidikan. Pendidikan Islam Dalam tinjauan mikro adalah pemikiran yang serba mendalam,
Mendasar, sistematis, terpadu, logis, menyeluruh, dan universal Mengenai konsep- konsep
pendidikan yang mencakup lima faktor Pendidikan tersebut .
RESUME KELOMPOK 2 :
Terminologi Pendidikan Dalam Islam
Pengertian Pendidikan
Beberapa ahli pendidikan banyak menjelaskan tentang pengertian Pendidikan, seperti
beberapa ahli Ki hajar Dewantara , Pendidikan adalah tuntutan segala kekuatan kodrat yang ada
pada anak agar mereka kelak menjadi manusia dan anggota masyarakat yang dapat mencapai
keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi tingginya. yang dimaksud dengan pendidikan Islam
adalah suatu usaha untuk membina dan mengasuh peserta didik agar senantiasa dapat memahami
ajaran Islam secara menyeluruh, menghayati tujuannya, yang pada akhirnya dapat mengamalkan
serta menjadikan Islam sebagai pandangan hidup. Namun dalam konteks yang lebih luas,
pengertian pendidikan Islam yang terkandung dalam term al-tarbiyah terdiri dari empat unsur
pendekatan, yaitu memelihara dan menjaga fithrah anak didik menjelang dewasa. melaksanakan
pendidikan secara bertahap.
Al-tarbiyah al-Diniyah / pendidikan agama. Ta'lîm al-dîn / pengajaran agama. Al-
Tarbiyah al-Muslimîn / pendidikan orang-orang Islam. Al-Tarbiyah Indal al-Islâm / pendidikan
dikalangan orang-orang Islam.
-Riyadhah
Istilah riyadhah merupakan istilah pendidikan yang digunakan dan dikembangkan oleh
Imam Al-Ghazali untuk menyebutkan istilah pelatihan terhadap pribadi individu pada fase anak-
anak, atau yang dikenal dengan riyadhatusshibyan. Imam Al-Ghazali dalam mendidik anak, lebih
menekankan pada domain afektif dan psikomotor dibandingkan penguasan dan pengisian domain
kognitif . Dalam praksisnya, para pakar berbeda pendapat mengenai definisi pendidikan Islam itu
sendiri. Karenanya pendidikan Islam menyiapkan manusia untuk hidup baik dalam keadaan
damai maupun perang dan menyiapkannya untuk menghadapi masyarakat dengan segala
kebaikan dan kejahatannya serta manis dan pahitnya.
Karenanya, tujuan pendidikan Islam tidak terlepas dari tujuan hidup manusia dalam
Islam, yaitu untuk menciptakan pribadi-pribadi hamba Allah yang selalu bertaqwa kepada-Nya
dan dapat mencapai kehidupan berbahagia di dunia dan akhirat. Berdasarkan beberapa
pengertian di atas, maka yang dimaksud dengan pendidikan Islam adalah proses bimbingan
kepada manusia yang mencakup jasmani dan rohani yang berdasarkan pada ajaran dan dogma
agama agar terbentuk kepribadian yang utama menurut aturan Islam dalam kehidupannya
sehingga kelak memperoleh kebahagiaan di akhirat nanti. Pertanyaan yang muncul dan dapat
didiskusikan adalah dari beberapa istilah tersebut manakah yang relevan untuk menyebutkan dan
mewakili istilah pendidikan Islam?, Pertanyaan lain yang dapat dimunculkan adalah «apakah
pendidikan Islam itu sama atau berbeda dengan pendidikan pada umumnya berkaitan dengan
dasar , orientasi serta nilai yang ditransfer.
RESUME KELOMPOK 3 :
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
Salah satu unsur yang bertanggung jawab dalam proses pendidikan adalah guru. Pendidik
pada hakekatnya adalah orang yang telah mendapat amanah dan memiliki tanggung jawab
akhirat dalam mendidik, membimbing, mengarahkan dan mengantarkan peserta didik menuju
pintu gerbang kesuksesan baik di dunia maupun di akhirat. Oleh karena itu penting bagi pendidik
untuk mengetahui tugas dan tanggung jawabnya serta memiliki etika dan sifat pendidik yang
dilandasi oleh ajaran Islam. Sebagai studi kepustakaan, penelitian ini menggunakan sumber-
sumber tertulis yang berkaitan dengan topik penelitian.
Islam adalah pendidik yang memperhatikan tugas dan tanggung jawabnya terhadap
peserta didik, yang dilandasi iman dan taqwa kepada Allah SWT, serta mampu mengembangkan
potensi yang ada baik secara fisik maupun fisik.
Dalam menciptakan masyarakat yang dinamis, pendidikan memegang peranan yang
menentukan terhadap eksistensi dan perkembangan masyarakat, hal ini karena pendidikan
merupakan proses usaha mengalihkan, melestarikan, serta mentransformasikan nilai budaya
dalam segala jenis dan aspeknya untuk generasi selanjutnya. Sebagaimana dalam dunia islam,
peranan pendidikan Islam keberadaannya merupakan salah satu bentuk aktualisasi dari cita cita
Islam yang bisa melestarikan, mengalihkan, menanamkan dan mentransformasikan nilai Islam
pada generasi penerusnya sehingga nilai kultural agama yang diharapkan dapat tetap berfungsi
dan berkembang dalam masyarakat dari waktu ke waktu. Salah satu unsur yang bertanggung
jawab dalam proses pendidikan adalah pendidik. Sumber tertulis ini diteliti dengan menggunakan
metode analisis data yang dianalisis, disajikan, dan kemudian ditarik kesimpulan.
Tidak ada pengetahuan yang kami miliki kecuali apa yang Engkau ajarkan kepada kami
.... Pengetahuan berasal dari Tuhan, pendidik pertama adalah Tuhan. dari darah para syuhada,
dan sebagainya.
- Tugas dan Tanggung Jawab Pendidik dalam Perspektif Islam
Di pundak para pengajarlah perintah yang berat disampaikan, namun mendidik adalah pekerjaan
yang terhormat. Kehadiran guru seharusnya menjadi contoh yang baik bagi siswanya dan
lingkungan sekitarnya, karena dalam segala hal perilaku seorang guru, dari hal kecil hingga hal
besar, tidak lepas dari pertimbangan iklim sekolah dan lingkungan sekolah.
-Beberapa pendapat tokoh islam mengenai tugas pendidik sebagai berikut
Marimba, tugas pendidik dalam pendidikan Islam adalah membimbing dan mengenali
kebutuhan atau kemampuan anak didik, menciptakan situasi yang kondusif bagi berlangsungnya
proses pendidikan, menambah dan mengembangkan ilmu yang dimiliki untuk ditransformasikan
kepada anak didik, dan selalu membuka diri terhadap segala kelemahan dan kekurangannya.
Pendidik diharapkan dapat mengasah semangat siswanya. Sehubungan dengan pemikiran ini,
An-Nahlavi berpendapat bahwa selain dipercaya untuk memindahkan berbagai informasi dan
kemampuan kepada siswa, tugas utama yang harus diselesaikan guru adalah tazkiyat an-nafs,
khususnya memupuk, membersihkan, membangkitkan semangat siswa kepada-Nya.
Dari Ibnu Umar r. Setiap kamu adalah penggembala, dan masingmasing bertanggung
jawab atas apa yang digembalakannya» Seorang guru harus mengamalkan ilmunya dan tidak
menyimpang dalam perkataan dan perbuatannya.
Hadits Nabi menegaskan bahwa orang-orang yang berilmu melebihi orang-orang yang
berpuasa dan berdoa di malam hari, tinta administrasi lebih penting. Pendidik hendaknya
membina dan menjaga kesucian manusia berdasarkan ayat di atas Al-Nahlawi.

More Related Content

Similar to PENDIDIKAN ISLAM YANG BERKUALITAS

Review Jurnal Hakikat Pendidik Dalam Islam.pdf
Review Jurnal Hakikat Pendidik Dalam Islam.pdfReview Jurnal Hakikat Pendidik Dalam Islam.pdf
Review Jurnal Hakikat Pendidik Dalam Islam.pdfUlfa Izzah
 
Filsafat Pendidikan Islam
Filsafat Pendidikan  IslamFilsafat Pendidikan  Islam
Filsafat Pendidikan IslamRahmad Alfianto
 
Peserta Didik Dalam Pendidikan Islam
Peserta Didik Dalam Pendidikan IslamPeserta Didik Dalam Pendidikan Islam
Peserta Didik Dalam Pendidikan Islamvivid rohmaniyah
 
3. hakikat pendidikan islam - editan.pdf
3. hakikat pendidikan islam - editan.pdf3. hakikat pendidikan islam - editan.pdf
3. hakikat pendidikan islam - editan.pdfDahlanSyukur
 
Etika pendidikan dalam islam.pdf
Etika pendidikan dalam islam.pdfEtika pendidikan dalam islam.pdf
Etika pendidikan dalam islam.pdfMuksal Mina
 
Pengertian Psi ( pengantar studi islam )
Pengertian Psi ( pengantar studi islam )Pengertian Psi ( pengantar studi islam )
Pengertian Psi ( pengantar studi islam )Maulana Arief
 
FILSAFAT PENDIDIKAN (2).pdf
FILSAFAT PENDIDIKAN (2).pdfFILSAFAT PENDIDIKAN (2).pdf
FILSAFAT PENDIDIKAN (2).pdfNurTasya9
 
Kelompok 3.Hakikat pendidik dalam islam
Kelompok 3.Hakikat pendidik dalam islamKelompok 3.Hakikat pendidik dalam islam
Kelompok 3.Hakikat pendidik dalam islamMunaa
 
Filsapat pendidikan.docx
Filsapat pendidikan.docxFilsapat pendidikan.docx
Filsapat pendidikan.docxNurulAula2
 
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAMHAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAMMuksal Mina
 
sistem pendidikan islam
sistem pendidikan islamsistem pendidikan islam
sistem pendidikan islamRasyidiAli
 
Tugas filsafat tema 3.docx
Tugas filsafat tema 3.docxTugas filsafat tema 3.docx
Tugas filsafat tema 3.docxssuser7e718f
 
resume filsafat pendidikan islam.docx
resume filsafat pendidikan islam.docxresume filsafat pendidikan islam.docx
resume filsafat pendidikan islam.docxMuzizahFitri
 
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islamResensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islamSafitri
 
kelompok 3 putri muna nurul.docx
kelompok 3 putri muna nurul.docxkelompok 3 putri muna nurul.docx
kelompok 3 putri muna nurul.docxPutriazzahraLubis
 
LANDASAN PENDIDIKAN ISLAM.pptx
LANDASAN PENDIDIKAN ISLAM.pptxLANDASAN PENDIDIKAN ISLAM.pptx
LANDASAN PENDIDIKAN ISLAM.pptxMuhammadIkhwansah
 

Similar to PENDIDIKAN ISLAM YANG BERKUALITAS (20)

Review Jurnal Hakikat Pendidik Dalam Islam.pdf
Review Jurnal Hakikat Pendidik Dalam Islam.pdfReview Jurnal Hakikat Pendidik Dalam Islam.pdf
Review Jurnal Hakikat Pendidik Dalam Islam.pdf
 
Filsafat Pendidikan Islam
Filsafat Pendidikan  IslamFilsafat Pendidikan  Islam
Filsafat Pendidikan Islam
 
Peserta Didik Dalam Pendidikan Islam
Peserta Didik Dalam Pendidikan IslamPeserta Didik Dalam Pendidikan Islam
Peserta Didik Dalam Pendidikan Islam
 
222.docx
222.docx222.docx
222.docx
 
3. hakikat pendidikan islam - editan.pdf
3. hakikat pendidikan islam - editan.pdf3. hakikat pendidikan islam - editan.pdf
3. hakikat pendidikan islam - editan.pdf
 
Etika pendidikan dalam islam.pdf
Etika pendidikan dalam islam.pdfEtika pendidikan dalam islam.pdf
Etika pendidikan dalam islam.pdf
 
Pengertian Psi ( pengantar studi islam )
Pengertian Psi ( pengantar studi islam )Pengertian Psi ( pengantar studi islam )
Pengertian Psi ( pengantar studi islam )
 
FILSAFAT PENDIDIKAN (2).pdf
FILSAFAT PENDIDIKAN (2).pdfFILSAFAT PENDIDIKAN (2).pdf
FILSAFAT PENDIDIKAN (2).pdf
 
Kelompok 3.Hakikat pendidik dalam islam
Kelompok 3.Hakikat pendidik dalam islamKelompok 3.Hakikat pendidik dalam islam
Kelompok 3.Hakikat pendidik dalam islam
 
Filsapat pendidikan.docx
Filsapat pendidikan.docxFilsapat pendidikan.docx
Filsapat pendidikan.docx
 
Ipi
IpiIpi
Ipi
 
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAMHAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM
 
sistem pendidikan islam
sistem pendidikan islamsistem pendidikan islam
sistem pendidikan islam
 
Tugas filsafat tema 3.docx
Tugas filsafat tema 3.docxTugas filsafat tema 3.docx
Tugas filsafat tema 3.docx
 
resume filsafat pendidikan islam.docx
resume filsafat pendidikan islam.docxresume filsafat pendidikan islam.docx
resume filsafat pendidikan islam.docx
 
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islamResensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
 
kelompok 3 putri muna nurul.docx
kelompok 3 putri muna nurul.docxkelompok 3 putri muna nurul.docx
kelompok 3 putri muna nurul.docx
 
resume filsafat kel 3.docx
resume filsafat kel 3.docxresume filsafat kel 3.docx
resume filsafat kel 3.docx
 
14155621 topik6konseppendidikan
14155621 topik6konseppendidikan14155621 topik6konseppendidikan
14155621 topik6konseppendidikan
 
LANDASAN PENDIDIKAN ISLAM.pptx
LANDASAN PENDIDIKAN ISLAM.pptxLANDASAN PENDIDIKAN ISLAM.pptx
LANDASAN PENDIDIKAN ISLAM.pptx
 

Recently uploaded

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 

Recently uploaded (20)

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 

PENDIDIKAN ISLAM YANG BERKUALITAS

  • 1. HASIL RESUME MULAI KELOMPOK 1-3 MUKTAR ISNAN HASIBUAN MPI Unit 2 FILSAFAT PENDIDIKAN ISLAM RESUME KELOMPOK 1 : PENGERTIAN, TUJUAN, RUANG LINGKUP FILSAFAT DAN FILSAFAT PENDIDIKAN ISLAM PEMBAHASAN Ilmuilmu yang muncul sekarang ini tidak lain adalah Turunan atau sebagian jawaban tentang pertanyaan-pertanyaan yang dilontarkan oleh Filsafat. Filsafat melahirkan kebijaksanaan. Dirinya dan dunia ini adalah ciptaan Yang Maha Kuasa. Ke wilayah kesadaran yang lebih tinggi, tidak hanya kesadaran material atau kesadaran Semu. Dengan dimilikinya kebijaksanaan ini, para filosof menjadi orang-orang yang paling Mengerti dan tahu akan hakikat hidup dan kehidupan. Filsafat merupakan sikap. Oleh keragaman pemikiran dan perbedaan sudut pandang ketika melihat suatu objek filsafat. Berkenaan dengan pengertian filsafat tersebut, kita bisa menggunakan dan mencarikannya dengan pendekatan filosofis. Tentunya, jika hal itu yang dipergunakan, maka sangat wajar pendefinisian tentang filsafat sangat beragam dan bervariasi, baik dari segi makna maupun ruang lingkupnya. Berfilsafat adalah berpikir, tetapi tidak setiap berpikir itu berfilsafat. berpikir berfilsafat adalah berpikir secara sistematis, radikal dan universal tentang segala yang ada dan Mungkin ada agar diketahui hakikat yang sebenarnya dan bagaimana sikap kita terhadap Kebenaran itu. Filsafat adalah berpikir untuk mengetahui tentang hakikat segala sesuatu. Pendidikan yang ditentukan dalam bentuk yang lengkap-melengkapi, bertalian dan Selaras. Tujuan Filsafat Pendidikan Islam pembelajaran yang ideal. Menggunakan rambu-rambu dari teori pendidik.
  • 2. Adapun secara mikro, objek kajian filsafat pendidikan adalah Hal-hal yang merupakan faktor atau komponen dalam proses Pelaksanaan pendidikan. Faktor atau komponen pendidikan Itu umumnya, yaitu tujuan pendidikan, pendidik, anak didik, Alat pendidikan Dan lingkungan pendidikan. Pendidikan Islam Dalam tinjauan mikro adalah pemikiran yang serba mendalam, Mendasar, sistematis, terpadu, logis, menyeluruh, dan universal Mengenai konsep- konsep pendidikan yang mencakup lima faktor Pendidikan tersebut .
  • 3. RESUME KELOMPOK 2 : Terminologi Pendidikan Dalam Islam Pengertian Pendidikan Beberapa ahli pendidikan banyak menjelaskan tentang pengertian Pendidikan, seperti beberapa ahli Ki hajar Dewantara , Pendidikan adalah tuntutan segala kekuatan kodrat yang ada pada anak agar mereka kelak menjadi manusia dan anggota masyarakat yang dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi tingginya. yang dimaksud dengan pendidikan Islam adalah suatu usaha untuk membina dan mengasuh peserta didik agar senantiasa dapat memahami ajaran Islam secara menyeluruh, menghayati tujuannya, yang pada akhirnya dapat mengamalkan serta menjadikan Islam sebagai pandangan hidup. Namun dalam konteks yang lebih luas, pengertian pendidikan Islam yang terkandung dalam term al-tarbiyah terdiri dari empat unsur pendekatan, yaitu memelihara dan menjaga fithrah anak didik menjelang dewasa. melaksanakan pendidikan secara bertahap. Al-tarbiyah al-Diniyah / pendidikan agama. Ta'lîm al-dîn / pengajaran agama. Al- Tarbiyah al-Muslimîn / pendidikan orang-orang Islam. Al-Tarbiyah Indal al-Islâm / pendidikan dikalangan orang-orang Islam. -Riyadhah Istilah riyadhah merupakan istilah pendidikan yang digunakan dan dikembangkan oleh Imam Al-Ghazali untuk menyebutkan istilah pelatihan terhadap pribadi individu pada fase anak- anak, atau yang dikenal dengan riyadhatusshibyan. Imam Al-Ghazali dalam mendidik anak, lebih menekankan pada domain afektif dan psikomotor dibandingkan penguasan dan pengisian domain kognitif . Dalam praksisnya, para pakar berbeda pendapat mengenai definisi pendidikan Islam itu sendiri. Karenanya pendidikan Islam menyiapkan manusia untuk hidup baik dalam keadaan damai maupun perang dan menyiapkannya untuk menghadapi masyarakat dengan segala kebaikan dan kejahatannya serta manis dan pahitnya. Karenanya, tujuan pendidikan Islam tidak terlepas dari tujuan hidup manusia dalam Islam, yaitu untuk menciptakan pribadi-pribadi hamba Allah yang selalu bertaqwa kepada-Nya dan dapat mencapai kehidupan berbahagia di dunia dan akhirat. Berdasarkan beberapa
  • 4. pengertian di atas, maka yang dimaksud dengan pendidikan Islam adalah proses bimbingan kepada manusia yang mencakup jasmani dan rohani yang berdasarkan pada ajaran dan dogma agama agar terbentuk kepribadian yang utama menurut aturan Islam dalam kehidupannya sehingga kelak memperoleh kebahagiaan di akhirat nanti. Pertanyaan yang muncul dan dapat didiskusikan adalah dari beberapa istilah tersebut manakah yang relevan untuk menyebutkan dan mewakili istilah pendidikan Islam?, Pertanyaan lain yang dapat dimunculkan adalah «apakah pendidikan Islam itu sama atau berbeda dengan pendidikan pada umumnya berkaitan dengan dasar , orientasi serta nilai yang ditransfer.
  • 5. RESUME KELOMPOK 3 : HAKIKAT PENDIDIK DALAM ISLAM Salah satu unsur yang bertanggung jawab dalam proses pendidikan adalah guru. Pendidik pada hakekatnya adalah orang yang telah mendapat amanah dan memiliki tanggung jawab akhirat dalam mendidik, membimbing, mengarahkan dan mengantarkan peserta didik menuju pintu gerbang kesuksesan baik di dunia maupun di akhirat. Oleh karena itu penting bagi pendidik untuk mengetahui tugas dan tanggung jawabnya serta memiliki etika dan sifat pendidik yang dilandasi oleh ajaran Islam. Sebagai studi kepustakaan, penelitian ini menggunakan sumber- sumber tertulis yang berkaitan dengan topik penelitian. Islam adalah pendidik yang memperhatikan tugas dan tanggung jawabnya terhadap peserta didik, yang dilandasi iman dan taqwa kepada Allah SWT, serta mampu mengembangkan potensi yang ada baik secara fisik maupun fisik. Dalam menciptakan masyarakat yang dinamis, pendidikan memegang peranan yang menentukan terhadap eksistensi dan perkembangan masyarakat, hal ini karena pendidikan merupakan proses usaha mengalihkan, melestarikan, serta mentransformasikan nilai budaya dalam segala jenis dan aspeknya untuk generasi selanjutnya. Sebagaimana dalam dunia islam, peranan pendidikan Islam keberadaannya merupakan salah satu bentuk aktualisasi dari cita cita Islam yang bisa melestarikan, mengalihkan, menanamkan dan mentransformasikan nilai Islam pada generasi penerusnya sehingga nilai kultural agama yang diharapkan dapat tetap berfungsi dan berkembang dalam masyarakat dari waktu ke waktu. Salah satu unsur yang bertanggung jawab dalam proses pendidikan adalah pendidik. Sumber tertulis ini diteliti dengan menggunakan metode analisis data yang dianalisis, disajikan, dan kemudian ditarik kesimpulan. Tidak ada pengetahuan yang kami miliki kecuali apa yang Engkau ajarkan kepada kami .... Pengetahuan berasal dari Tuhan, pendidik pertama adalah Tuhan. dari darah para syuhada, dan sebagainya. - Tugas dan Tanggung Jawab Pendidik dalam Perspektif Islam Di pundak para pengajarlah perintah yang berat disampaikan, namun mendidik adalah pekerjaan yang terhormat. Kehadiran guru seharusnya menjadi contoh yang baik bagi siswanya dan
  • 6. lingkungan sekitarnya, karena dalam segala hal perilaku seorang guru, dari hal kecil hingga hal besar, tidak lepas dari pertimbangan iklim sekolah dan lingkungan sekolah. -Beberapa pendapat tokoh islam mengenai tugas pendidik sebagai berikut Marimba, tugas pendidik dalam pendidikan Islam adalah membimbing dan mengenali kebutuhan atau kemampuan anak didik, menciptakan situasi yang kondusif bagi berlangsungnya proses pendidikan, menambah dan mengembangkan ilmu yang dimiliki untuk ditransformasikan kepada anak didik, dan selalu membuka diri terhadap segala kelemahan dan kekurangannya. Pendidik diharapkan dapat mengasah semangat siswanya. Sehubungan dengan pemikiran ini, An-Nahlavi berpendapat bahwa selain dipercaya untuk memindahkan berbagai informasi dan kemampuan kepada siswa, tugas utama yang harus diselesaikan guru adalah tazkiyat an-nafs, khususnya memupuk, membersihkan, membangkitkan semangat siswa kepada-Nya. Dari Ibnu Umar r. Setiap kamu adalah penggembala, dan masingmasing bertanggung jawab atas apa yang digembalakannya» Seorang guru harus mengamalkan ilmunya dan tidak menyimpang dalam perkataan dan perbuatannya. Hadits Nabi menegaskan bahwa orang-orang yang berilmu melebihi orang-orang yang berpuasa dan berdoa di malam hari, tinta administrasi lebih penting. Pendidik hendaknya membina dan menjaga kesucian manusia berdasarkan ayat di atas Al-Nahlawi.