SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  13
KEHAMILAN DENGAN KELAINAN
         SISTEM PERKEMIHAN
                                    OLEH :
    Rahmah Utami Pangestika     ( 11150226
                                         )
         Gita Mentari         ( 11150237 )
    Rofiqoh Damayanti           ( 11150248
                                         )
        Muliana               ( 11150258 )
1. Pengertian
   Macam-macam infeksi saluran kemih :
         Bakteri Uria Tanpa Gejala (Asimptomatik)
         Bakteriuria Dengan Gejala (Simptomatik)

2. Etiologi
3. Patofisologi
4. Tanda Dan Gejala
5. Penatalaksanaan
6. Kasus
 Pengertian
      Sistem perkemihan merupakan suatu sistem dimana terjadi
 proses penyaringan darah sehingga darah bebas dari zat-zat yang
 tidak dipergunakan oleh tubuh dan menyerap zat-zat yang masih
 dipergunakan oleh tubuh . Zat-zat yang tidak dipergunakan lagi oleh
 tubuh larut dalam air dan dikeluarkan berupa urin (air kemih).
       Infeksi saluran kemih adalah bila pada pemeriksaan urin,
 ditemukan bakteri yang jumlahnya lebih dari 10.000 per ml. Infeksi
 saluran kencing merupakan komplikasi medik utama pada wanita
 hamil sekitar 15% wanita mengalami 1 kali serangan akut infeksi
 saluran kencing selama hidupnya. Infeksi saluran kencing dapat
Macam-macam infeksi saluran kemih :
 1.   Bakteri Uria Tanpa Gejala (Asimptomatik)

        Frekuensi bakteriuria tanpa gejala kira-kira 2-10
      %, dan dipengaruhi oleh paritas, ras,
      sosioekonomi wanita hamil tersebut. Beberapa
      peneliti mendapatkan adanya hubungan kejadian
      bakteriuria ini dengan peningkatan kejadian
      anemia dalam kehamilan, persalinan premature,
      gangguan pertumbuhan janin, dan preeclampsia.
Lanjutan.....
    2. Bakteriuria Dengan Gejala

     (Simptomatik)

   Yang terbagi atas :
      Sistitis                      Sindroma nefrotik

      Pielonefritis akuta           Gagal ginjal mendadak

      Glomerulonefritis akuta       Ginjal polikistik

      Glomeruloneferitis kronika    Tuberklosis ginjal
Etiologi
   Pada wanita hamil terjadi penurunan tonus dan

   aktifitas otot-otot ureter yang berakibat terjadinya
   penurunan kecepatan pengeluaran urin melalui
   system pengumpul urin. Ureter bagian atas dan pelvis
   renal mengalami dilatasi dan menyebabkan terjadinya
   hidronefrosis fisiologis pada kehamilan.

   Hidronefrosis ani adalah akibat pengaruh

   progesterone terhadap tonus otot dan peristaltic, dan
   yang paling penting adalah akibat obstuksi mekanik
   oleh uterus yang membesar.
Lanjutan .....
 Infeksi saluran kencing merupakan jenis infeksi

 nosokomial yang paling sering terjadi sekitar 40%
 dari seluruh infeksi pada rumah sakit setiap
 tahunnya. Organisme yang menyerang bagian
 tertentu sistem urin menyebabkan infeksi pada
 saluran kencing yaitu ginjal (pielonefritis),
 kandung kemih (Sistitis), atau urin ( Bakteriuria).
Patofisiologi
    Kebanyaka infeksi traktus urinarius disebkan
oleh bakteri gramnegatif, terutama Escercacoll,
spesies pseudomonas dan organesme yang berasal
dari enterobakter. Jumlah selurunya mencapai lebih
dari 80% kultur positif infeksi saluran kencing.
Tanda dan gejala
      Pada dasarnya dari setiap jenisnya hampir memiliki
 kesamaan tanda dan gejala namun ada beberapa yang
 memiliki spesifikasi tertentu seperti pada :

 Pada sistitis :
    1. Kencing sakit terutama pada akhir berkemih
    2. Meningkatnya frekuensi berkemih dan kadang-kadang disertai
     nyeridi bagian atas simfisis
    3. Perasaan ingin berkemih yang tidak dapat ditahan
    4. Air kemih kadang-kadang tersa panas
Lanjutan ....
    Pada Pielonefritis akuta
      1. Penyakit biasa timbul mendadak
      2. Wanita yang sebelumnya merasa sakit sedikit pada
        kandung kemih
      3. Tiba-tiba menggigil
      4. Badan panas
      5. Rasa nyeri dipunggung terutama sebealh kanan
      6. Nafsu makan berkurang, mual, muntah-muntah, dan
        kadang-kadang diare
Lanjutan ....

 Glomeruloneferitis
 kronika                      Gagal ginjal
   1. Terdapat proteinuria    mendadak
                                1. epsis
   2. Kelainan sedimen
                                2. adanya tanda-tanda oliguri
     dan hipertensi               mendadak dan asothemia
   3. edema di muka             3. pembekuan darah intra
   4. Anemia                      paskuler
Penatalaksanaan
      Penanganan secara umum yakni di lakukan
 pengobatan rawat jalan dan pasien di anjurkan untuk
 banyak minum. Atur frekuensi berkemih untuk mengurangi
 sensasi nyeri, spasme dan rangsangan untuk selalu
 berkemih ( tetapi dengan jumlah urin yang minimal ).
      Hanya ibu hamil yang mengeluh nyeri hebat disertai
 dengan hematuria, memerlukan perawatan dan observasi
 ketat. Tetapi antibiotika yang dipilih, mirip dengan
 pengobatan bakteriuria asimptomatik. Apabila antibiotika
 tunggal kurang memberikan manfaat, berikan antibiotika
 kombinasi.
Terima kasih

Contenu connexe

Tendances

Konsep dasar masa nifas
Konsep dasar masa nifasKonsep dasar masa nifas
Konsep dasar masa nifasSumiaty Syifah
 
Penatalaksanaan rujukan pada pendarahan postpartum
Penatalaksanaan rujukan pada pendarahan postpartumPenatalaksanaan rujukan pada pendarahan postpartum
Penatalaksanaan rujukan pada pendarahan postpartumhesti kusdianingrum
 
1. falsafah dan definisi bidan
1. falsafah dan definisi bidan1. falsafah dan definisi bidan
1. falsafah dan definisi bidanadeputra93
 
Caput succedaneum dan cephalhematoma
Caput succedaneum dan cephalhematomaCaput succedaneum dan cephalhematoma
Caput succedaneum dan cephalhematomaFuji Astuti
 
Gangguan menstruasi dan perdarahan
Gangguan menstruasi dan perdarahanGangguan menstruasi dan perdarahan
Gangguan menstruasi dan perdarahanAsih Astuti
 
Ppt Jurnal Reading
Ppt Jurnal ReadingPpt Jurnal Reading
Ppt Jurnal ReadingNs. Lutfi
 
10 preeklampsia eklampsia
10 preeklampsia eklampsia10 preeklampsia eklampsia
10 preeklampsia eklampsiaJoni Iswanto
 
Partograf dan penilaian kemajuan persalinan
Partograf dan penilaian kemajuan persalinanPartograf dan penilaian kemajuan persalinan
Partograf dan penilaian kemajuan persalinanDokter Tekno
 
Perdarahan ante partum
Perdarahan ante partumPerdarahan ante partum
Perdarahan ante partumDokter Tekno
 
Manajemen Kegawat Daruratan Obstetri dan Ginekologi
Manajemen Kegawat Daruratan Obstetri dan GinekologiManajemen Kegawat Daruratan Obstetri dan Ginekologi
Manajemen Kegawat Daruratan Obstetri dan GinekologiDokter Tekno
 
Kekurangan kalori dan protein
Kekurangan kalori dan proteinKekurangan kalori dan protein
Kekurangan kalori dan proteinReza Oktarama
 

Tendances (20)

Konsep dasar masa nifas
Konsep dasar masa nifasKonsep dasar masa nifas
Konsep dasar masa nifas
 
ANC Berkualitas
ANC BerkualitasANC Berkualitas
ANC Berkualitas
 
Penatalaksanaan rujukan pada pendarahan postpartum
Penatalaksanaan rujukan pada pendarahan postpartumPenatalaksanaan rujukan pada pendarahan postpartum
Penatalaksanaan rujukan pada pendarahan postpartum
 
Ppt campak
Ppt campakPpt campak
Ppt campak
 
Sp isolasi sosial
Sp isolasi sosialSp isolasi sosial
Sp isolasi sosial
 
1. falsafah dan definisi bidan
1. falsafah dan definisi bidan1. falsafah dan definisi bidan
1. falsafah dan definisi bidan
 
Caput succedaneum dan cephalhematoma
Caput succedaneum dan cephalhematomaCaput succedaneum dan cephalhematoma
Caput succedaneum dan cephalhematoma
 
Fetal distress dan asfiksia neonatorum
Fetal distress dan asfiksia neonatorumFetal distress dan asfiksia neonatorum
Fetal distress dan asfiksia neonatorum
 
Gangguan menstruasi dan perdarahan
Gangguan menstruasi dan perdarahanGangguan menstruasi dan perdarahan
Gangguan menstruasi dan perdarahan
 
Ppt Jurnal Reading
Ppt Jurnal ReadingPpt Jurnal Reading
Ppt Jurnal Reading
 
Rupture uteri
Rupture uteriRupture uteri
Rupture uteri
 
10 preeklampsia eklampsia
10 preeklampsia eklampsia10 preeklampsia eklampsia
10 preeklampsia eklampsia
 
Partograf dan penilaian kemajuan persalinan
Partograf dan penilaian kemajuan persalinanPartograf dan penilaian kemajuan persalinan
Partograf dan penilaian kemajuan persalinan
 
Perdarahan ante partum
Perdarahan ante partumPerdarahan ante partum
Perdarahan ante partum
 
Laporan Pendahuluan MALARIA (LP)
Laporan Pendahuluan MALARIA (LP)Laporan Pendahuluan MALARIA (LP)
Laporan Pendahuluan MALARIA (LP)
 
Atresia ani
Atresia aniAtresia ani
Atresia ani
 
Manajemen Kegawat Daruratan Obstetri dan Ginekologi
Manajemen Kegawat Daruratan Obstetri dan GinekologiManajemen Kegawat Daruratan Obstetri dan Ginekologi
Manajemen Kegawat Daruratan Obstetri dan Ginekologi
 
P petri dbd
P petri dbdP petri dbd
P petri dbd
 
Kekurangan kalori dan protein
Kekurangan kalori dan proteinKekurangan kalori dan protein
Kekurangan kalori dan protein
 
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPATMENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
 

En vedette

Sistem perkemihan pada ibu hamil
Sistem perkemihan pada ibu hamilSistem perkemihan pada ibu hamil
Sistem perkemihan pada ibu hamilRahayu Pratiwi
 
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamilPerubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamildiana permatasari
 
Mengetahui identifikasi kejadian partus lama pada ibu bersalin di ruang kebi...
Mengetahui identifikasi  kejadian partus lama pada ibu bersalin di ruang kebi...Mengetahui identifikasi  kejadian partus lama pada ibu bersalin di ruang kebi...
Mengetahui identifikasi kejadian partus lama pada ibu bersalin di ruang kebi...Operator Warnet Vast Raha
 
Chyntia presentation postmatur
Chyntia presentation postmaturChyntia presentation postmatur
Chyntia presentation postmaturChiyapuri
 
PPT SOAP Bumil Postmatur
PPT SOAP Bumil PostmaturPPT SOAP Bumil Postmatur
PPT SOAP Bumil PostmaturChiyapuri
 
Makalah deteksi patologi persalinan kala 1 “inersia uteri”
Makalah deteksi patologi persalinan kala 1 “inersia uteri”Makalah deteksi patologi persalinan kala 1 “inersia uteri”
Makalah deteksi patologi persalinan kala 1 “inersia uteri”Sentra Komputer dan Foto Copy
 
Ketuban pecah sebelum waktunya. by surangga
Ketuban pecah sebelum waktunya. by suranggaKetuban pecah sebelum waktunya. by surangga
Ketuban pecah sebelum waktunya. by suranggaSurangga Jaya
 
Power Point Kehamilan
Power Point KehamilanPower Point Kehamilan
Power Point KehamilanFirdika Arini
 
PENYAKIT JANTUNG - KEADAAN BERKAITAN DENGAN KEHAMILAN
PENYAKIT JANTUNG - KEADAAN BERKAITAN DENGAN KEHAMILANPENYAKIT JANTUNG - KEADAAN BERKAITAN DENGAN KEHAMILAN
PENYAKIT JANTUNG - KEADAAN BERKAITAN DENGAN KEHAMILANMuhammad Nasrullah
 
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan IIPenatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan IIpjj_kemenkes
 
Ketuban pecah dini ppt
Ketuban pecah dini pptKetuban pecah dini ppt
Ketuban pecah dini pptTaufik Tias
 
Kelainan dalam lamanya kehamilan smt 4
Kelainan dalam lamanya kehamilan smt 4Kelainan dalam lamanya kehamilan smt 4
Kelainan dalam lamanya kehamilan smt 4Rofi'ah Muwafaqoh
 
PPT PENYAKIT JANTUNG DALAM KEHAMILAN
PPT PENYAKIT JANTUNG DALAM KEHAMILANPPT PENYAKIT JANTUNG DALAM KEHAMILAN
PPT PENYAKIT JANTUNG DALAM KEHAMILANDian Vivahana
 
Penyakit yang menyertai persalinan 3
Penyakit yang menyertai persalinan 3Penyakit yang menyertai persalinan 3
Penyakit yang menyertai persalinan 3089633666
 
Power point sistem penapasan
Power point sistem penapasanPower point sistem penapasan
Power point sistem penapasanRose Rose
 
Materi dasar. kebijakan kia
Materi dasar. kebijakan kia Materi dasar. kebijakan kia
Materi dasar. kebijakan kia Desty Amelia
 

En vedette (20)

Sistem perkemihan pada ibu hamil
Sistem perkemihan pada ibu hamilSistem perkemihan pada ibu hamil
Sistem perkemihan pada ibu hamil
 
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamilPerubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
 
Mengetahui identifikasi kejadian partus lama pada ibu bersalin di ruang kebi...
Mengetahui identifikasi  kejadian partus lama pada ibu bersalin di ruang kebi...Mengetahui identifikasi  kejadian partus lama pada ibu bersalin di ruang kebi...
Mengetahui identifikasi kejadian partus lama pada ibu bersalin di ruang kebi...
 
Chyntia presentation postmatur
Chyntia presentation postmaturChyntia presentation postmatur
Chyntia presentation postmatur
 
PPT SOAP Bumil Postmatur
PPT SOAP Bumil PostmaturPPT SOAP Bumil Postmatur
PPT SOAP Bumil Postmatur
 
Makalah deteksi patologi persalinan kala 1 “inersia uteri”
Makalah deteksi patologi persalinan kala 1 “inersia uteri”Makalah deteksi patologi persalinan kala 1 “inersia uteri”
Makalah deteksi patologi persalinan kala 1 “inersia uteri”
 
Ketuban pecah sebelum waktunya. by surangga
Ketuban pecah sebelum waktunya. by suranggaKetuban pecah sebelum waktunya. by surangga
Ketuban pecah sebelum waktunya. by surangga
 
Distosia bahu
Distosia bahuDistosia bahu
Distosia bahu
 
Distosia bahu
Distosia bahuDistosia bahu
Distosia bahu
 
Power Point Kehamilan
Power Point KehamilanPower Point Kehamilan
Power Point Kehamilan
 
PENYAKIT JANTUNG - KEADAAN BERKAITAN DENGAN KEHAMILAN
PENYAKIT JANTUNG - KEADAAN BERKAITAN DENGAN KEHAMILANPENYAKIT JANTUNG - KEADAAN BERKAITAN DENGAN KEHAMILAN
PENYAKIT JANTUNG - KEADAAN BERKAITAN DENGAN KEHAMILAN
 
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan IIPenatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
 
Ketuban pecah dini ppt
Ketuban pecah dini pptKetuban pecah dini ppt
Ketuban pecah dini ppt
 
Kelainan dalam lamanya kehamilan smt 4
Kelainan dalam lamanya kehamilan smt 4Kelainan dalam lamanya kehamilan smt 4
Kelainan dalam lamanya kehamilan smt 4
 
Power point askep 1
Power point askep 1Power point askep 1
Power point askep 1
 
PPT PENYAKIT JANTUNG DALAM KEHAMILAN
PPT PENYAKIT JANTUNG DALAM KEHAMILANPPT PENYAKIT JANTUNG DALAM KEHAMILAN
PPT PENYAKIT JANTUNG DALAM KEHAMILAN
 
Penyakit yang menyertai persalinan 3
Penyakit yang menyertai persalinan 3Penyakit yang menyertai persalinan 3
Penyakit yang menyertai persalinan 3
 
Power point sistem penapasan
Power point sistem penapasanPower point sistem penapasan
Power point sistem penapasan
 
Materi dasar. kebijakan kia
Materi dasar. kebijakan kia Materi dasar. kebijakan kia
Materi dasar. kebijakan kia
 
Tuberkulosis ppt
Tuberkulosis pptTuberkulosis ppt
Tuberkulosis ppt
 

Similaire à KEHAMILAN DENGAN KELAINAN SISTEM PERKEMIHAN (20)

PATHOFIS GANGGUAN PERKEMIHAN
PATHOFIS GANGGUAN PERKEMIHANPATHOFIS GANGGUAN PERKEMIHAN
PATHOFIS GANGGUAN PERKEMIHAN
 
Isk
IskIsk
Isk
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Askep isk
Askep iskAskep isk
Askep isk
 
Askep isk AKPER PEMKAB MUNA AKPER PEMKAB MUNA
Askep isk AKPER PEMKAB MUNA  AKPER PEMKAB MUNA Askep isk AKPER PEMKAB MUNA  AKPER PEMKAB MUNA
Askep isk AKPER PEMKAB MUNA AKPER PEMKAB MUNA
 
Askep isk AKPER PEMKAB MUNA
Askep isk AKPER PEMKAB MUNA Askep isk AKPER PEMKAB MUNA
Askep isk AKPER PEMKAB MUNA
 
Askep isk AKPER PEMKAB MUNA
Askep isk AKPER PEMKAB MUNA Askep isk AKPER PEMKAB MUNA
Askep isk AKPER PEMKAB MUNA
 
Isk
IskIsk
Isk
 
Askep isk fitri fix
Askep isk fitri fixAskep isk fitri fix
Askep isk fitri fix
 
Infeksi Traktus Urinarius.pptx
Infeksi Traktus Urinarius.pptxInfeksi Traktus Urinarius.pptx
Infeksi Traktus Urinarius.pptx
 
Presentasi cysdtitis
Presentasi cysdtitisPresentasi cysdtitis
Presentasi cysdtitis
 
PPT KEL 3.pptx
PPT KEL 3.pptxPPT KEL 3.pptx
PPT KEL 3.pptx
 
Sistitis
SistitisSistitis
Sistitis
 
Isk
IskIsk
Isk
 
Eliminasi urine
Eliminasi urineEliminasi urine
Eliminasi urine
 
Askep uretritis
Askep uretritisAskep uretritis
Askep uretritis
 
Askep isk
Askep iskAskep isk
Askep isk
 
Askep isk
Askep iskAskep isk
Askep isk
 
ASUHAN KEPERAWATAN INFEKSI SALURAN KEMIH.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN INFEKSI SALURAN KEMIH.pptxASUHAN KEPERAWATAN INFEKSI SALURAN KEMIH.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN INFEKSI SALURAN KEMIH.pptx
 
kelompok199
kelompok199kelompok199
kelompok199
 

Plus de Rofiqoh Damayanti

ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI) ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI) Rofiqoh Damayanti
 
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (MUNTAH dan GUMOH)
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (MUNTAH dan GUMOH)ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (MUNTAH dan GUMOH)
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (MUNTAH dan GUMOH)Rofiqoh Damayanti
 
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (OBSTIPASI)
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (OBSTIPASI)ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (OBSTIPASI)
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (OBSTIPASI)Rofiqoh Damayanti
 
Sistem informasi kesehatan & management data kesehatan
Sistem informasi kesehatan & management data kesehatan Sistem informasi kesehatan & management data kesehatan
Sistem informasi kesehatan & management data kesehatan Rofiqoh Damayanti
 

Plus de Rofiqoh Damayanti (6)

ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI) ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
ASUHAN KEBIDANAN PATOLOGI (Bendungan ASI)
 
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (MUNTAH dan GUMOH)
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (MUNTAH dan GUMOH)ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (MUNTAH dan GUMOH)
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (MUNTAH dan GUMOH)
 
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (OBSTIPASI)
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (OBSTIPASI)ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (OBSTIPASI)
ASUHAN KEBIDANAN NEONATUS (OBSTIPASI)
 
Sistem informasi kesehatan & management data kesehatan
Sistem informasi kesehatan & management data kesehatan Sistem informasi kesehatan & management data kesehatan
Sistem informasi kesehatan & management data kesehatan
 
Ppt jean ball
Ppt jean ballPpt jean ball
Ppt jean ball
 
Peran dan fungsi bidan
Peran dan fungsi bidanPeran dan fungsi bidan
Peran dan fungsi bidan
 

KEHAMILAN DENGAN KELAINAN SISTEM PERKEMIHAN

  • 1. KEHAMILAN DENGAN KELAINAN SISTEM PERKEMIHAN OLEH : Rahmah Utami Pangestika ( 11150226 ) Gita Mentari ( 11150237 ) Rofiqoh Damayanti ( 11150248 ) Muliana ( 11150258 )
  • 2. 1. Pengertian  Macam-macam infeksi saluran kemih :  Bakteri Uria Tanpa Gejala (Asimptomatik)  Bakteriuria Dengan Gejala (Simptomatik) 2. Etiologi 3. Patofisologi 4. Tanda Dan Gejala 5. Penatalaksanaan 6. Kasus
  • 3.  Pengertian Sistem perkemihan merupakan suatu sistem dimana terjadi proses penyaringan darah sehingga darah bebas dari zat-zat yang tidak dipergunakan oleh tubuh dan menyerap zat-zat yang masih dipergunakan oleh tubuh . Zat-zat yang tidak dipergunakan lagi oleh tubuh larut dalam air dan dikeluarkan berupa urin (air kemih). Infeksi saluran kemih adalah bila pada pemeriksaan urin, ditemukan bakteri yang jumlahnya lebih dari 10.000 per ml. Infeksi saluran kencing merupakan komplikasi medik utama pada wanita hamil sekitar 15% wanita mengalami 1 kali serangan akut infeksi saluran kencing selama hidupnya. Infeksi saluran kencing dapat
  • 4. Macam-macam infeksi saluran kemih : 1. Bakteri Uria Tanpa Gejala (Asimptomatik) Frekuensi bakteriuria tanpa gejala kira-kira 2-10 %, dan dipengaruhi oleh paritas, ras, sosioekonomi wanita hamil tersebut. Beberapa peneliti mendapatkan adanya hubungan kejadian bakteriuria ini dengan peningkatan kejadian anemia dalam kehamilan, persalinan premature, gangguan pertumbuhan janin, dan preeclampsia.
  • 5. Lanjutan.....  2. Bakteriuria Dengan Gejala (Simptomatik) Yang terbagi atas :  Sistitis  Sindroma nefrotik  Pielonefritis akuta  Gagal ginjal mendadak  Glomerulonefritis akuta  Ginjal polikistik  Glomeruloneferitis kronika  Tuberklosis ginjal
  • 6. Etiologi  Pada wanita hamil terjadi penurunan tonus dan aktifitas otot-otot ureter yang berakibat terjadinya penurunan kecepatan pengeluaran urin melalui system pengumpul urin. Ureter bagian atas dan pelvis renal mengalami dilatasi dan menyebabkan terjadinya hidronefrosis fisiologis pada kehamilan.  Hidronefrosis ani adalah akibat pengaruh progesterone terhadap tonus otot dan peristaltic, dan yang paling penting adalah akibat obstuksi mekanik oleh uterus yang membesar.
  • 7. Lanjutan .....  Infeksi saluran kencing merupakan jenis infeksi nosokomial yang paling sering terjadi sekitar 40% dari seluruh infeksi pada rumah sakit setiap tahunnya. Organisme yang menyerang bagian tertentu sistem urin menyebabkan infeksi pada saluran kencing yaitu ginjal (pielonefritis), kandung kemih (Sistitis), atau urin ( Bakteriuria).
  • 8. Patofisiologi Kebanyaka infeksi traktus urinarius disebkan oleh bakteri gramnegatif, terutama Escercacoll, spesies pseudomonas dan organesme yang berasal dari enterobakter. Jumlah selurunya mencapai lebih dari 80% kultur positif infeksi saluran kencing.
  • 9. Tanda dan gejala Pada dasarnya dari setiap jenisnya hampir memiliki kesamaan tanda dan gejala namun ada beberapa yang memiliki spesifikasi tertentu seperti pada :  Pada sistitis : 1. Kencing sakit terutama pada akhir berkemih 2. Meningkatnya frekuensi berkemih dan kadang-kadang disertai nyeridi bagian atas simfisis 3. Perasaan ingin berkemih yang tidak dapat ditahan 4. Air kemih kadang-kadang tersa panas
  • 10. Lanjutan ....  Pada Pielonefritis akuta 1. Penyakit biasa timbul mendadak 2. Wanita yang sebelumnya merasa sakit sedikit pada kandung kemih 3. Tiba-tiba menggigil 4. Badan panas 5. Rasa nyeri dipunggung terutama sebealh kanan 6. Nafsu makan berkurang, mual, muntah-muntah, dan kadang-kadang diare
  • 11. Lanjutan ....  Glomeruloneferitis kronika  Gagal ginjal 1. Terdapat proteinuria mendadak 1. epsis 2. Kelainan sedimen 2. adanya tanda-tanda oliguri dan hipertensi mendadak dan asothemia 3. edema di muka 3. pembekuan darah intra 4. Anemia paskuler
  • 12. Penatalaksanaan Penanganan secara umum yakni di lakukan pengobatan rawat jalan dan pasien di anjurkan untuk banyak minum. Atur frekuensi berkemih untuk mengurangi sensasi nyeri, spasme dan rangsangan untuk selalu berkemih ( tetapi dengan jumlah urin yang minimal ). Hanya ibu hamil yang mengeluh nyeri hebat disertai dengan hematuria, memerlukan perawatan dan observasi ketat. Tetapi antibiotika yang dipilih, mirip dengan pengobatan bakteriuria asimptomatik. Apabila antibiotika tunggal kurang memberikan manfaat, berikan antibiotika kombinasi.