SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  15
Télécharger pour lire hors ligne
YAYASAN SENYUM KITA
Yayasan Senyum Kita selama tahun 2019 terus berupaya
memberikan manfaat dan menciptakan masa depan yang
lebih baik bagi yatim, dhuafa, dan difabel untuk meraih impian
mereka.
Tahun 2019 ini Kita juga fokus pada berbagai program
pemberdayaan di Rumah Senyum Kita, bedanya? Mereka
yang mengikuti program ini adalah mereka yang benar-benar
membutuhkan ataupun ingin mengembangkan minat dan
kapasitasnya.
Ada Ken Ayu yang melalui Pelatihan Pubic Speaking
akhirnya bisa menjadi MC acara kita, Ada Heza yang melalui
Pelatihan Desain Grafis akhirnya membuat desain poster. Ya,
mereka adalah beberapa contoh bahwa dengan keterbatasan
tapi mereka juga mempunyai kesempatan yang sama untuk
berkarya.
TTD
Dwi Wahyu Arif Nugroho, S.Psi
Presiden Direktur YSK
Program Sehati merupakan bagian dari Yayasan
Senyum Kita yang bergerak dalam bidang beasiswa
adik asuh. Beasiswa Pendidikan merupakan salah satu
program unggulan Yayasan Senyum Kita.
Saat ini Yayasan Senyum Kita memiliki 160 adik asuh dari
mulai jenjang pendidikan TK, SD, SMP, SMA dan
Perguruan. Penyebarannya sekarang berada di 4 provinsi
yang meliputi DIY, Jawa Tengah, Jawa Barat, dan Papua.
SeMANGAT (Senyum Terpelajar Terpadu) merupakan salah
satu dari program dari Yayasan Senyum Kita yang bertujuan
untuk pemberdayaan adik asuh dan pendampingan akademik
maupun non akademik agar adik asuh dapat mandiri dan kreatif.
SeMANGAT Belajar
Merupakan program pendampingan belajar adik
asuh atau penerima manfaat senyum yang bertujuan
Semangat Belajar merupakan salah satu upaya
Yayasan Senyum Kita untuk meningkatkan
kemampuan akademik adik senyum yang memiliki
hambatan belajar, untuk persiapan Ujian Nasional,
atau untuk meningkatkan nilai akademiknya.
Peserta pendampingan belajar ini merupakan adik
asuh. Sistem pendampingan belajar dilakukan
seperti les privat pada umumnya, hanya saja di
samping pemberian materi pelajaran, tentor senyum
juga ditekankan untuk memberikan pendidikan moral
dan karakter.
PELATIHAN BAHASA
INGGRIS
Pelatihan Bahasa Inggris dilakukan setiap minggu sekali. Pelatihan ini
bertujuan untuk melatih adik asuh senyum agar dapat menguasai Bahasa
Inggris maupun meningkatkan kemampuan akademik adik asuh
Selain kegiatan dalam kelas, kita
juga mengadakan Outing Class.
Kegiatan Outing Class di lakukan
di Titik Nol Yogyakarta, pada
tanggal 8 Desember 2019.
PELATIHAN DESAIN
GRAFIS
Pelatihan Desain Grafis bertujuan untuk
memperkenalkan dunia desain grafis kepada adik
asuh agar dapat mengembangkan minat dan bakat
adik asuh. Harapannya pelatihan ini bisa
mengembangkan kompetensi sehingga mampu
bersaing di masa depan.
PELATIHAN PUBLIC
SPEAKING
Pelatihan Public Speaking bertujuan untuk melatih
kepercayaan diri adik asuh dan kemampuan
presentasi atau berbicara di depan umum dengan
baik. Salah satu hasil dari pelatihan ini adalah
peserta pelatihan mampu menjadi MC dalam kegiatan
kita.
KEGIATAN LAIN
SENYUM MERAIH PRESTASI (SERASI)
Program SERASI pada tahun ini pada tahap pendampingan realisasi karya, apresiasi dan 3
finalis terbaik mendapatkan kesempatan untuk mengikuti program wisata impian.
SENYUM CERIA RAMADHAN
Program buka bersama dengan menghadirkan inspirator dr Gamal Albisaid, selain itu juga
ada lomba cerdas cermat, penampilan adik asuh, dongeng dan apresiasi adik asuh.
ORIENTASI BEASISWA (ORBIT)
Orientasi Beasiswa merupakan acara pembekalan dan penyaluran beasiswa bagi adik asuh
sekaligus penandatangan Mou bagi penerima beasiswa. Tahun 2019 ini Orbit telah
dilaksanakan dua kali yaitu pada tanggal 14 April 2019 di Museum Vredeburg dan tanggal
29 Desember 2019 di Jogja National Museum.
SENYUM YOUTH CAMP Kolaborasi dengan ASTRA STARTUP COMMUNITY
Program pelatihan 2 hari 1 malam tentang kewirausahaan ini merupakan kerjasama kita
dengan Astra Startup Community. Acara ini digelar di Agradaya, Sleman pada tanggal 28-29
September 2019.
SENYUM RAIHAN
Raihan Gema Raya Nur Ikhsan sering
disapa Raihan. Raihan tinggal di
Cokrobedog RT08/12 Sidoarum, Godean
bersama ibunya. Raihan lahir di Sleman
25 juni 2009, dan bersekolah di Taud
Saqu khoirul Umah, kelas 3.
Raihan penyandang disabilitas untuk
melakukan kegiatan sehari-hari Raihan
menggunakan kursi roda dan dibantu
ibunya. Tetapi, membuat Raihan
menjadi spesial karena semangatnya,
Raihan seorang Tahfidz Al-Quran.
Beberapa kejuaraan pernah Raihan
raih seperti, Juara 3 Tahfidz di Umy,
Juara 2 balap kursi roda, dan Juara 1
hafalan juz 30 di masjid Al Aman.
LAPORAN
ARUS KAS
PENERIMAAN TAHUN 2019
Diagram Penerimaan
tahun 2019
Pada tahun 2019 ini jumlah Donasi Kakak SEH ATI (donasi
rutin Kakak Asuh) adalah sebesar Rp283.184.853,- dan
Donasi Bantu Dhuafa (donasi tidak rutin) adalah sebesar
Rp81.792.433,- .
Untuk Donasi SeMANGAT (program pendampingan belajar
adik asuh) adalah sebesar Rp12.532.591,- .
Untuk Donasi Program Lain (SCR , SETIA , dll) adalah
Rp101.737.539,- .
Jumlah Donasi Lain- lain (donasi yang tidak mencantum
kan keterangan khusus) adalah sebesar Rp80.977.181,- .
Oleh karena itu, total pemasukan Yayasan Senyum Kita
pada tahun 2019 adalah sebesar Rp560.224.597,-
dengan rata-rata pemasukan per bulan sebesar
Rp46.685.383,08.
PENGELUARAN TAHUN 2019
Diagram Pengeluaran
tahun 2019
Pada tahun 2019 ini jumlah pengeluaran untuk program
SEH ATI dan Bantu Dhuafa (kebutuhan adik SEH ATI
yang tidak rutin) adalah sebesar Rp277.887.849,- .
Untuk pengeluaran program SeMANGAT (program
pendampingan belajar adik asuh) adalah sebesar
Rp33.746.268,- . dan untuk pengeluaran Program
Lain (SCR, SETIA, Senyum Peduli Bencana, dll) adalah
Rp150.832.000,- .
Jum lah pengeluaran lain- lain (administrasi,
Fundraising, H R D , dll) adalah sebesar
Rp92.634.647,- .
Oleh karena itu, total pengeluaran Yayasan Senyum
Kita pada tahun 2019 adalah sebesar
Rp555.100.764,
Donasi Kakak
SEHATI
51%
Donasi
BantuDhuafa
15%
Donasi
Program
SeMANGAT
2%
Donasi
Program Lain
18%
Donasi lain-lain
14%
Program
SEHATI &
BantuDhuafa;
50%
Program
SeMANGAT
6%
Program Lain
(Senyum Peduli
Bencana, dll)
27%
Lain-lain (Admin,
Fundraising, HRD, dll)
17%
LAPORAN
ARUS KAS
GRAFIK PENERIMAAN DAN PENGELUARAN
JAN - DES 2019
Rp 100.000.000
Rp 75.000.000
Rp 50.000.000
Rp 25.000.000
PENERIMAAN
PENGELUARAN
Jan Mar Mei Jul Sep Nov
Rp 0
RUMAH SENYUM KITA
Blimbingsari CT IV/04
RT 02/RW 15 Caturtunggal, Depok, Sleman, DI
Yogyakarta (Belakang Apotek UGM)
√ Fb: fb.com/senyumkita
√ tw, ig &Line@: @SenyumKita
√ Hp/wa: 087800655888
√ web: http//www.senyumkita.com
Nomor Rekening Yayasan
• BCA 0376674554
• BRI 216401000174306
• Bank Mandiri 1370011984412
• BNI Syariah 724771607
semua atas nama Yayasan Senyum Kita

Contenu connexe

Tendances

Contoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser MusikContoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser Musikdhechaaditya
 
Proposal Reuni SMP N Painan Angkatan 1990
Proposal Reuni SMP N Painan Angkatan 1990Proposal Reuni SMP N Painan Angkatan 1990
Proposal Reuni SMP N Painan Angkatan 1990M. Adli
 
Contoh proposal sponsorship
Contoh proposal sponsorshipContoh proposal sponsorship
Contoh proposal sponsorshipFahreza Azhar
 
Surat ipnu
Surat ipnuSurat ipnu
Surat ipnulyasuyi
 
Contoh proposal festival band
Contoh proposal festival bandContoh proposal festival band
Contoh proposal festival band'huda' Putra
 
Draft - SK Pengurus Pusat (17 10 20)
Draft - SK Pengurus Pusat (17 10 20)Draft - SK Pengurus Pusat (17 10 20)
Draft - SK Pengurus Pusat (17 10 20)CIkumparan
 
Contoh proposal sponsorship lomba akuntansi
Contoh proposal sponsorship lomba akuntansiContoh proposal sponsorship lomba akuntansi
Contoh proposal sponsorship lomba akuntansiRamanda Yogi Pratama
 
Contoh proposal tasyakkur imtihan dan pengajian umum, haflah akhirussanah
Contoh proposal tasyakkur imtihan dan pengajian umum, haflah akhirussanahContoh proposal tasyakkur imtihan dan pengajian umum, haflah akhirussanah
Contoh proposal tasyakkur imtihan dan pengajian umum, haflah akhirussanahAhmad Toprak
 
New proposal safari ramadhan 1442 h
New   proposal safari ramadhan 1442 hNew   proposal safari ramadhan 1442 h
New proposal safari ramadhan 1442 hSMK BABUSSALAM
 
PROPOSAL EVENT FESTIVAL
PROPOSAL EVENT FESTIVAL PROPOSAL EVENT FESTIVAL
PROPOSAL EVENT FESTIVAL ssuserad0491
 

Tendances (20)

Contoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser MusikContoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
Contoh Proposal Sponsorship Event Konser Musik
 
Proposal reuni
Proposal reuniProposal reuni
Proposal reuni
 
CONTOH PROPOSAL REUNI AKBAR SMA NEGERI 39
CONTOH PROPOSAL REUNI AKBAR SMA NEGERI 39 CONTOH PROPOSAL REUNI AKBAR SMA NEGERI 39
CONTOH PROPOSAL REUNI AKBAR SMA NEGERI 39
 
Proposal baksos
Proposal baksosProposal baksos
Proposal baksos
 
Proposal Reuni SMP N Painan Angkatan 1990
Proposal Reuni SMP N Painan Angkatan 1990Proposal Reuni SMP N Painan Angkatan 1990
Proposal Reuni SMP N Painan Angkatan 1990
 
Regulation of financial accounting
Regulation of financial accountingRegulation of financial accounting
Regulation of financial accounting
 
Contoh proposal sponsorship
Contoh proposal sponsorshipContoh proposal sponsorship
Contoh proposal sponsorship
 
Surat ipnu
Surat ipnuSurat ipnu
Surat ipnu
 
Contoh proposal festival band
Contoh proposal festival bandContoh proposal festival band
Contoh proposal festival band
 
Proposal musik
Proposal musikProposal musik
Proposal musik
 
Draft - SK Pengurus Pusat (17 10 20)
Draft - SK Pengurus Pusat (17 10 20)Draft - SK Pengurus Pusat (17 10 20)
Draft - SK Pengurus Pusat (17 10 20)
 
Contoh proposal sponsorship lomba akuntansi
Contoh proposal sponsorship lomba akuntansiContoh proposal sponsorship lomba akuntansi
Contoh proposal sponsorship lomba akuntansi
 
Dana pensiun
Dana pensiunDana pensiun
Dana pensiun
 
Contoh proposal tasyakkur imtihan dan pengajian umum, haflah akhirussanah
Contoh proposal tasyakkur imtihan dan pengajian umum, haflah akhirussanahContoh proposal tasyakkur imtihan dan pengajian umum, haflah akhirussanah
Contoh proposal tasyakkur imtihan dan pengajian umum, haflah akhirussanah
 
Proposal Ramadhan
Proposal RamadhanProposal Ramadhan
Proposal Ramadhan
 
Proposal reuni
Proposal reuniProposal reuni
Proposal reuni
 
Modal Ventura
Modal VenturaModal Ventura
Modal Ventura
 
New proposal safari ramadhan 1442 h
New   proposal safari ramadhan 1442 hNew   proposal safari ramadhan 1442 h
New proposal safari ramadhan 1442 h
 
Proposal Reuni SMPN 157
Proposal Reuni SMPN 157Proposal Reuni SMPN 157
Proposal Reuni SMPN 157
 
PROPOSAL EVENT FESTIVAL
PROPOSAL EVENT FESTIVAL PROPOSAL EVENT FESTIVAL
PROPOSAL EVENT FESTIVAL
 

Similaire à YSK Program

Proposal Senyum Community 2011
Proposal Senyum Community 2011Proposal Senyum Community 2011
Proposal Senyum Community 2011Dwi N
 
Proposal Sharing is Caring Bela Kopeang
Proposal Sharing is Caring Bela Kopeang Proposal Sharing is Caring Bela Kopeang
Proposal Sharing is Caring Bela Kopeang Muh Saleh
 
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasPenawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasYayasan Senyum Kita
 
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venuebrosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venueYayasan Senyum Kita
 
Buku MSC Oktober 2022_04102022.pdf
Buku MSC Oktober 2022_04102022.pdfBuku MSC Oktober 2022_04102022.pdf
Buku MSC Oktober 2022_04102022.pdfssuser486fb6
 
Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__
Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__
Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__Yayasan Senyum Kita
 
Presentasi profil bmh jatim 2016 oleh imron 082.3355.0044.5
Presentasi profil bmh jatim 2016 oleh imron 082.3355.0044.5Presentasi profil bmh jatim 2016 oleh imron 082.3355.0044.5
Presentasi profil bmh jatim 2016 oleh imron 082.3355.0044.5Imron Mahmudi
 
Crowdfunding ANDROMEDA
Crowdfunding ANDROMEDACrowdfunding ANDROMEDA
Crowdfunding ANDROMEDAWandi Supandi
 

Similaire à YSK Program (20)

Tentang Program SEHATI
Tentang Program SEHATITentang Program SEHATI
Tentang Program SEHATI
 
Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019
 
Laporan Tahunan YSK 2016 update
Laporan Tahunan YSK 2016 updateLaporan Tahunan YSK 2016 update
Laporan Tahunan YSK 2016 update
 
Leaflet ysk 2020
Leaflet ysk 2020Leaflet ysk 2020
Leaflet ysk 2020
 
Proposal Senyum Community 2011
Proposal Senyum Community 2011Proposal Senyum Community 2011
Proposal Senyum Community 2011
 
Annual report YSK 2018
Annual report YSK 2018Annual report YSK 2018
Annual report YSK 2018
 
Laporan tengah tahun 2017
Laporan tengah tahun 2017Laporan tengah tahun 2017
Laporan tengah tahun 2017
 
Proposal Sharing is Caring Bela Kopeang
Proposal Sharing is Caring Bela Kopeang Proposal Sharing is Caring Bela Kopeang
Proposal Sharing is Caring Bela Kopeang
 
Proposal SCR 2017
Proposal SCR 2017Proposal SCR 2017
Proposal SCR 2017
 
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasPenawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
 
Laporan sc sms1 2015
Laporan sc sms1 2015Laporan sc sms1 2015
Laporan sc sms1 2015
 
Tentang Yayasan SenyumKita
Tentang Yayasan SenyumKitaTentang Yayasan SenyumKita
Tentang Yayasan SenyumKita
 
Annual Report YSK 2017
Annual Report YSK 2017Annual Report YSK 2017
Annual Report YSK 2017
 
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venuebrosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
 
Laporan sms 1 2014
Laporan sms  1 2014Laporan sms  1 2014
Laporan sms 1 2014
 
Buku MSC Oktober 2022_04102022.pdf
Buku MSC Oktober 2022_04102022.pdfBuku MSC Oktober 2022_04102022.pdf
Buku MSC Oktober 2022_04102022.pdf
 
Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__
Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__
Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__
 
Presentasi profil bmh jatim 2016 oleh imron 082.3355.0044.5
Presentasi profil bmh jatim 2016 oleh imron 082.3355.0044.5Presentasi profil bmh jatim 2016 oleh imron 082.3355.0044.5
Presentasi profil bmh jatim 2016 oleh imron 082.3355.0044.5
 
Laporan Tengah Tahun 2019
Laporan Tengah Tahun 2019Laporan Tengah Tahun 2019
Laporan Tengah Tahun 2019
 
Crowdfunding ANDROMEDA
Crowdfunding ANDROMEDACrowdfunding ANDROMEDA
Crowdfunding ANDROMEDA
 

Plus de Yayasan Senyum Kita (13)

Leaflet YSK 2022
Leaflet YSK 2022Leaflet YSK 2022
Leaflet YSK 2022
 
Laporan tengah tahun 2020
Laporan tengah tahun 2020Laporan tengah tahun 2020
Laporan tengah tahun 2020
 
Proposal Kolaborasi
Proposal KolaborasiProposal Kolaborasi
Proposal Kolaborasi
 
Laporan tengah tahun 2018
Laporan tengah tahun 2018Laporan tengah tahun 2018
Laporan tengah tahun 2018
 
Yayasan SenyumKita
Yayasan SenyumKitaYayasan SenyumKita
Yayasan SenyumKita
 
Proposal SETIAfest 2017
Proposal SETIAfest 2017Proposal SETIAfest 2017
Proposal SETIAfest 2017
 
SETIA magz #2 juni 2015
SETIA magz #2 juni 2015SETIA magz #2 juni 2015
SETIA magz #2 juni 2015
 
Proposal SETIAfest 2016
Proposal SETIAfest 2016Proposal SETIAfest 2016
Proposal SETIAfest 2016
 
Lap tengah th 2016
Lap tengah th 2016Lap tengah th 2016
Lap tengah th 2016
 
Proposal Senyum Ceria Ramadhan (SCR) Yayasan Senyum Kita
Proposal Senyum Ceria Ramadhan (SCR) Yayasan Senyum KitaProposal Senyum Ceria Ramadhan (SCR) Yayasan Senyum Kita
Proposal Senyum Ceria Ramadhan (SCR) Yayasan Senyum Kita
 
Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015
Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015
Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015
 
Proposal scr 2015
Proposal scr 2015Proposal scr 2015
Proposal scr 2015
 
Laporan Program SC sms2 2014
Laporan Program SC sms2 2014Laporan Program SC sms2 2014
Laporan Program SC sms2 2014
 

YSK Program

  • 2. Yayasan Senyum Kita selama tahun 2019 terus berupaya memberikan manfaat dan menciptakan masa depan yang lebih baik bagi yatim, dhuafa, dan difabel untuk meraih impian mereka. Tahun 2019 ini Kita juga fokus pada berbagai program pemberdayaan di Rumah Senyum Kita, bedanya? Mereka yang mengikuti program ini adalah mereka yang benar-benar membutuhkan ataupun ingin mengembangkan minat dan kapasitasnya. Ada Ken Ayu yang melalui Pelatihan Pubic Speaking akhirnya bisa menjadi MC acara kita, Ada Heza yang melalui Pelatihan Desain Grafis akhirnya membuat desain poster. Ya, mereka adalah beberapa contoh bahwa dengan keterbatasan tapi mereka juga mempunyai kesempatan yang sama untuk berkarya. TTD Dwi Wahyu Arif Nugroho, S.Psi Presiden Direktur YSK
  • 3.
  • 4. Program Sehati merupakan bagian dari Yayasan Senyum Kita yang bergerak dalam bidang beasiswa adik asuh. Beasiswa Pendidikan merupakan salah satu program unggulan Yayasan Senyum Kita. Saat ini Yayasan Senyum Kita memiliki 160 adik asuh dari mulai jenjang pendidikan TK, SD, SMP, SMA dan Perguruan. Penyebarannya sekarang berada di 4 provinsi yang meliputi DIY, Jawa Tengah, Jawa Barat, dan Papua.
  • 5. SeMANGAT (Senyum Terpelajar Terpadu) merupakan salah satu dari program dari Yayasan Senyum Kita yang bertujuan untuk pemberdayaan adik asuh dan pendampingan akademik maupun non akademik agar adik asuh dapat mandiri dan kreatif. SeMANGAT Belajar Merupakan program pendampingan belajar adik asuh atau penerima manfaat senyum yang bertujuan Semangat Belajar merupakan salah satu upaya Yayasan Senyum Kita untuk meningkatkan kemampuan akademik adik senyum yang memiliki hambatan belajar, untuk persiapan Ujian Nasional, atau untuk meningkatkan nilai akademiknya. Peserta pendampingan belajar ini merupakan adik asuh. Sistem pendampingan belajar dilakukan seperti les privat pada umumnya, hanya saja di samping pemberian materi pelajaran, tentor senyum juga ditekankan untuk memberikan pendidikan moral dan karakter.
  • 6. PELATIHAN BAHASA INGGRIS Pelatihan Bahasa Inggris dilakukan setiap minggu sekali. Pelatihan ini bertujuan untuk melatih adik asuh senyum agar dapat menguasai Bahasa Inggris maupun meningkatkan kemampuan akademik adik asuh Selain kegiatan dalam kelas, kita juga mengadakan Outing Class. Kegiatan Outing Class di lakukan di Titik Nol Yogyakarta, pada tanggal 8 Desember 2019.
  • 7. PELATIHAN DESAIN GRAFIS Pelatihan Desain Grafis bertujuan untuk memperkenalkan dunia desain grafis kepada adik asuh agar dapat mengembangkan minat dan bakat adik asuh. Harapannya pelatihan ini bisa mengembangkan kompetensi sehingga mampu bersaing di masa depan.
  • 8. PELATIHAN PUBLIC SPEAKING Pelatihan Public Speaking bertujuan untuk melatih kepercayaan diri adik asuh dan kemampuan presentasi atau berbicara di depan umum dengan baik. Salah satu hasil dari pelatihan ini adalah peserta pelatihan mampu menjadi MC dalam kegiatan kita.
  • 9. KEGIATAN LAIN SENYUM MERAIH PRESTASI (SERASI) Program SERASI pada tahun ini pada tahap pendampingan realisasi karya, apresiasi dan 3 finalis terbaik mendapatkan kesempatan untuk mengikuti program wisata impian. SENYUM CERIA RAMADHAN Program buka bersama dengan menghadirkan inspirator dr Gamal Albisaid, selain itu juga ada lomba cerdas cermat, penampilan adik asuh, dongeng dan apresiasi adik asuh.
  • 10. ORIENTASI BEASISWA (ORBIT) Orientasi Beasiswa merupakan acara pembekalan dan penyaluran beasiswa bagi adik asuh sekaligus penandatangan Mou bagi penerima beasiswa. Tahun 2019 ini Orbit telah dilaksanakan dua kali yaitu pada tanggal 14 April 2019 di Museum Vredeburg dan tanggal 29 Desember 2019 di Jogja National Museum. SENYUM YOUTH CAMP Kolaborasi dengan ASTRA STARTUP COMMUNITY Program pelatihan 2 hari 1 malam tentang kewirausahaan ini merupakan kerjasama kita dengan Astra Startup Community. Acara ini digelar di Agradaya, Sleman pada tanggal 28-29 September 2019.
  • 11. SENYUM RAIHAN Raihan Gema Raya Nur Ikhsan sering disapa Raihan. Raihan tinggal di Cokrobedog RT08/12 Sidoarum, Godean bersama ibunya. Raihan lahir di Sleman 25 juni 2009, dan bersekolah di Taud Saqu khoirul Umah, kelas 3. Raihan penyandang disabilitas untuk melakukan kegiatan sehari-hari Raihan menggunakan kursi roda dan dibantu ibunya. Tetapi, membuat Raihan menjadi spesial karena semangatnya, Raihan seorang Tahfidz Al-Quran. Beberapa kejuaraan pernah Raihan raih seperti, Juara 3 Tahfidz di Umy, Juara 2 balap kursi roda, dan Juara 1 hafalan juz 30 di masjid Al Aman.
  • 12.
  • 13. LAPORAN ARUS KAS PENERIMAAN TAHUN 2019 Diagram Penerimaan tahun 2019 Pada tahun 2019 ini jumlah Donasi Kakak SEH ATI (donasi rutin Kakak Asuh) adalah sebesar Rp283.184.853,- dan Donasi Bantu Dhuafa (donasi tidak rutin) adalah sebesar Rp81.792.433,- . Untuk Donasi SeMANGAT (program pendampingan belajar adik asuh) adalah sebesar Rp12.532.591,- . Untuk Donasi Program Lain (SCR , SETIA , dll) adalah Rp101.737.539,- . Jumlah Donasi Lain- lain (donasi yang tidak mencantum kan keterangan khusus) adalah sebesar Rp80.977.181,- . Oleh karena itu, total pemasukan Yayasan Senyum Kita pada tahun 2019 adalah sebesar Rp560.224.597,- dengan rata-rata pemasukan per bulan sebesar Rp46.685.383,08. PENGELUARAN TAHUN 2019 Diagram Pengeluaran tahun 2019 Pada tahun 2019 ini jumlah pengeluaran untuk program SEH ATI dan Bantu Dhuafa (kebutuhan adik SEH ATI yang tidak rutin) adalah sebesar Rp277.887.849,- . Untuk pengeluaran program SeMANGAT (program pendampingan belajar adik asuh) adalah sebesar Rp33.746.268,- . dan untuk pengeluaran Program Lain (SCR, SETIA, Senyum Peduli Bencana, dll) adalah Rp150.832.000,- . Jum lah pengeluaran lain- lain (administrasi, Fundraising, H R D , dll) adalah sebesar Rp92.634.647,- . Oleh karena itu, total pengeluaran Yayasan Senyum Kita pada tahun 2019 adalah sebesar Rp555.100.764, Donasi Kakak SEHATI 51% Donasi BantuDhuafa 15% Donasi Program SeMANGAT 2% Donasi Program Lain 18% Donasi lain-lain 14% Program SEHATI & BantuDhuafa; 50% Program SeMANGAT 6% Program Lain (Senyum Peduli Bencana, dll) 27% Lain-lain (Admin, Fundraising, HRD, dll) 17%
  • 14. LAPORAN ARUS KAS GRAFIK PENERIMAAN DAN PENGELUARAN JAN - DES 2019 Rp 100.000.000 Rp 75.000.000 Rp 50.000.000 Rp 25.000.000 PENERIMAAN PENGELUARAN Jan Mar Mei Jul Sep Nov Rp 0
  • 15. RUMAH SENYUM KITA Blimbingsari CT IV/04 RT 02/RW 15 Caturtunggal, Depok, Sleman, DI Yogyakarta (Belakang Apotek UGM) √ Fb: fb.com/senyumkita √ tw, ig &Line@: @SenyumKita √ Hp/wa: 087800655888 √ web: http//www.senyumkita.com Nomor Rekening Yayasan • BCA 0376674554 • BRI 216401000174306 • Bank Mandiri 1370011984412 • BNI Syariah 724771607 semua atas nama Yayasan Senyum Kita