SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  12
OPERATION SYSTEM OPEN
SOURCE
OPERATION SYSTEM
Sistem operasi (bahasa Inggris: operating system ; OS) adalah
seperangkat program yang mengelola sumber daya perangkat keras
komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat
lunak.
OS OPEN SOURCH
Open Source merupakan gabungan dari kata Open yang berarti
terbuka, dan Source yang berarti Kode/Sumber. Jadi, Open Source
merupakan suatu istilah untuk perangkat lunak yang memberikan
kebebasan kode programnya untuk dilihat, diketahui sistem kerjanya,
dan dimodifikasi oleh orang lain.
Sistem operasi yang termasuk open source :
linux
Unix
SISTEM OPERASI OPEN SOURCE
(LINUX)
Pada tahun 1991, seorang mahasiswa S2 di filandia mulai
mengembangkan suatu sistem operasi yang disebut linux. Dalam
pengembangan linus torvald Ia melempar kode program dari linux ke
komunitas terbuka untuk dikembangkan bersama-sama. Semenjak itu
komunitas linux jadi semakin berkembang yang kemudian melahirkan
distribusi-distribusi linux yang berbeda tetapi memiliki pondasi yang
sama yaitu Kornel linux dan librari GNU glibc. Seiring dengan semakin
stabilnya rilis dari distribusi linux, semakin meningkat juga kebutuhan
untuk mendefinisikan jenis peranti lunak ini.
Linux adalah suatu program yang pertumbuhannya paling
cepat, dan bersifat multitasking, multi user, yang dapat
berjalan di berbagai platform prosesor.
Keunggulan :
- tahan virus
- sistem operasinya bebas
- mudah digunakan
- multi pengguna dan multi tugas
kekurangan :
- tidak ada tampilan grafis
- beberapa hardware sulit menyediakan driver untuk linux
DAFTAR DISTRIBUTOR LINUX
TERKEMUKA
1. RedHat Linux, distributor paling populer di AS dan salah satu yang
paling mudah digunakan.
2. Suse Linux, distribusi Linux paling populer di Eropa yang juga
menyediakan perangkat instalasi dan panduan berbahasa Indonesia.
3. Slackware Linux, merupakan distribusi yang pernah merajai di
dunia Linux. Hampir semua dokumentasi Linux disusun berdasarkan
Slackware. Dua hal penting dari Slackware adalah bahwa semua isinya
(kernel, library ataupun aplikasinya) adalah yang sudah teruji.
Sehingga mungkin agak tua tapi yang pasti stabil.
4. Debian, distribusi yang mengutamakan kestabilan dan kehandalan,
meskipun mengorbankan aspek kemudahan dan kemutakhiran
program. Debian menggunakan .deb dalam paket instalasi
programnya.
5. Ubuntu merupakan sistem operasi turunan dari debian dan
berbasis linux sehingga bersifat open source.
MACAM-MACAM OS OPEN SOURCH
Linux Ubuntu
Linux Mint
BlankOn Linux
Garuda OS
LINUX UBUNTU
Ubuntu (/ʊˈbʊntuː/)
merupakan salah satu
distribusi Linux yang
berbasiskan Debian dan
didistribusikan sebagai
perangkat lunak bebas.
Nama Ubuntu berasal
dari filosofi dari Afrika
Selatan yang berarti
"kemanusiaan kepada
sesama". Ubuntu
dirancang untuk
kepentingan penggunaan
pribadi, namun versi
server Ubuntu juga
tersedia, dan telah
dipakai secara luas.
LINUX MINT
Linux Mint adalah sistem operasi berbasis
Linux untuk PC. Inti dari LinuxMint adalah
Ubuntu, sehingga aplikasi yang dapat
berjalan di Ubuntu, juga bisa berjalan pada
LinuxMint. Walaupun inti dari LinuxMint
adalah Ubuntu, LinuxMint hadir dengan
tampilan yang berbeda dengan Ubuntu.
BLANKON LINUX
BlankOn Linux adalah sebuah distribusi Linux berbasis Debian yang
dikembangkan oleh tim pengembang BlankOn Indonesia dengan
dukungan dari Yayasan Penggerak Linux Indonesia (YPLI).
Tujuan pengembangan distro Linux
BlankOn adalah menghasilkan distro
Linux yang sesuai dengan
kebutuhan pengguna komputer
umum di Indonesia, khususnya
untuk dunia pendidikan,
perkantoran, dan pemerintahan.
GARUDA OS
GARUDA adalah sistem operasi
(OS) legal berbasis sistem
terbuka (Open Source) kreasi
dari pengembang lokal.
GARUDA menggunakan
desktop modern yang
menawan dan sangat mudah
dipergunakan, bahkan oleh
para pengguna yang sudah
terbiasa dengan Windows.
OS Open Source Terpopuler

Contenu connexe

Tendances

Fawnia jovita x tkj 2 11_open source
Fawnia jovita x tkj 2 11_open sourceFawnia jovita x tkj 2 11_open source
Fawnia jovita x tkj 2 11_open source_Fawniajovt
 
Sistem operasi 2 pert 1
Sistem operasi 2 pert 1Sistem operasi 2 pert 1
Sistem operasi 2 pert 1mupidah ptik
 
Presentasi perbandingan linux
Presentasi perbandingan linuxPresentasi perbandingan linux
Presentasi perbandingan linuxJendral Agus
 
Open and close source
Open and close sourceOpen and close source
Open and close sourceRifai Ananda
 
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windowsTugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windowsAr Fitriyah'siidede
 
Presentasi OS Linux
Presentasi OS LinuxPresentasi OS Linux
Presentasi OS LinuxDenny Sam
 
Presentasi Linux Slax
Presentasi Linux SlaxPresentasi Linux Slax
Presentasi Linux Slaxvivilovely08
 
Presentasi linux-remastering-slax
Presentasi linux-remastering-slaxPresentasi linux-remastering-slax
Presentasi linux-remastering-slaxRizky PoerDan
 
Sania salsabila (x tkj 32)
Sania salsabila (x tkj 32)Sania salsabila (x tkj 32)
Sania salsabila (x tkj 32)saniasb
 
Adm sistem operasi jaringan
Adm sistem operasi jaringanAdm sistem operasi jaringan
Adm sistem operasi jaringanJck Jo
 
Sistem operasi jaringan, Red Hat Linux
Sistem operasi jaringan, Red Hat LinuxSistem operasi jaringan, Red Hat Linux
Sistem operasi jaringan, Red Hat LinuxSMKN 3 TANGERANG
 
Makalah perbedaan struktur debian & kali linux
Makalah perbedaan struktur debian & kali linuxMakalah perbedaan struktur debian & kali linux
Makalah perbedaan struktur debian & kali linuxAriansyah Akbar
 
Pengertian open source
Pengertian open sourcePengertian open source
Pengertian open sourcemeldivaindira
 
Tugas so aprilia rosita 02_x-tkj2
Tugas so aprilia rosita 02_x-tkj2Tugas so aprilia rosita 02_x-tkj2
Tugas so aprilia rosita 02_x-tkj2apriliarosita
 

Tendances (20)

Open source
Open sourceOpen source
Open source
 
Fawnia jovita x tkj 2 11_open source
Fawnia jovita x tkj 2 11_open sourceFawnia jovita x tkj 2 11_open source
Fawnia jovita x tkj 2 11_open source
 
Sistem operasi 2 pert 1
Sistem operasi 2 pert 1Sistem operasi 2 pert 1
Sistem operasi 2 pert 1
 
Presentasi perbandingan linux
Presentasi perbandingan linuxPresentasi perbandingan linux
Presentasi perbandingan linux
 
Open and close source
Open and close sourceOpen and close source
Open and close source
 
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windowsTugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
 
Presentasi OS Linux
Presentasi OS LinuxPresentasi OS Linux
Presentasi OS Linux
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
01 tos
01 tos01 tos
01 tos
 
Presentasi Linux Slax
Presentasi Linux SlaxPresentasi Linux Slax
Presentasi Linux Slax
 
Presentasi linux-remastering-slax
Presentasi linux-remastering-slaxPresentasi linux-remastering-slax
Presentasi linux-remastering-slax
 
Sania salsabila (x tkj 32)
Sania salsabila (x tkj 32)Sania salsabila (x tkj 32)
Sania salsabila (x tkj 32)
 
Linux
LinuxLinux
Linux
 
Adm sistem operasi jaringan
Adm sistem operasi jaringanAdm sistem operasi jaringan
Adm sistem operasi jaringan
 
Sistem operasi jaringan, Red Hat Linux
Sistem operasi jaringan, Red Hat LinuxSistem operasi jaringan, Red Hat Linux
Sistem operasi jaringan, Red Hat Linux
 
Makalah perbedaan struktur debian & kali linux
Makalah perbedaan struktur debian & kali linuxMakalah perbedaan struktur debian & kali linux
Makalah perbedaan struktur debian & kali linux
 
Pengertian open source
Pengertian open sourcePengertian open source
Pengertian open source
 
Contoh
ContohContoh
Contoh
 
Open source
Open sourceOpen source
Open source
 
Tugas so aprilia rosita 02_x-tkj2
Tugas so aprilia rosita 02_x-tkj2Tugas so aprilia rosita 02_x-tkj2
Tugas so aprilia rosita 02_x-tkj2
 

En vedette

Open Source Operating System [Chapter 1]
Open Source Operating System [Chapter 1]Open Source Operating System [Chapter 1]
Open Source Operating System [Chapter 1]Zulhilmi Shaffe
 
Open source operating systems
Open source operating systemsOpen source operating systems
Open source operating systemsTushar B Kute
 
OPEN SOURCE SEMINAR PRESENTATION
OPEN SOURCE SEMINAR PRESENTATIONOPEN SOURCE SEMINAR PRESENTATION
OPEN SOURCE SEMINAR PRESENTATIONRitwick Halder
 
Linux a free and open source operating system
Linux a free and open source operating systemLinux a free and open source operating system
Linux a free and open source operating systembanwait
 
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anita
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anitaAplikasi accessories pada windows oleh desi anita
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anitadesi anita
 
Instal sistem operasi open source menggunakan virtual box
Instal sistem operasi open source menggunakan virtual boxInstal sistem operasi open source menggunakan virtual box
Instal sistem operasi open source menggunakan virtual boxbojogman
 
Operating systems Overview
Operating systems OverviewOperating systems Overview
Operating systems OverviewNAILBITER
 
Types of Operating System
Types of Operating SystemTypes of Operating System
Types of Operating SystemHemant Raj
 
types of operating system
types of operating systemtypes of operating system
types of operating systemMahira Rashdi
 

En vedette (10)

Open Source Operating System [Chapter 1]
Open Source Operating System [Chapter 1]Open Source Operating System [Chapter 1]
Open Source Operating System [Chapter 1]
 
Open source operating systems
Open source operating systemsOpen source operating systems
Open source operating systems
 
OPEN SOURCE SEMINAR PRESENTATION
OPEN SOURCE SEMINAR PRESENTATIONOPEN SOURCE SEMINAR PRESENTATION
OPEN SOURCE SEMINAR PRESENTATION
 
Linux a free and open source operating system
Linux a free and open source operating systemLinux a free and open source operating system
Linux a free and open source operating system
 
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anita
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anitaAplikasi accessories pada windows oleh desi anita
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anita
 
Instal sistem operasi open source menggunakan virtual box
Instal sistem operasi open source menggunakan virtual boxInstal sistem operasi open source menggunakan virtual box
Instal sistem operasi open source menggunakan virtual box
 
Operating system
Operating system Operating system
Operating system
 
Operating systems Overview
Operating systems OverviewOperating systems Overview
Operating systems Overview
 
Types of Operating System
Types of Operating SystemTypes of Operating System
Types of Operating System
 
types of operating system
types of operating systemtypes of operating system
types of operating system
 

Similaire à OS Open Source Terpopuler

tugas akhir aplikasi sosial media
tugas akhir aplikasi sosial mediatugas akhir aplikasi sosial media
tugas akhir aplikasi sosial mediaRoby Ilham
 
Sejarah linux & Distribusinya
Sejarah linux & DistribusinyaSejarah linux & Distribusinya
Sejarah linux & DistribusinyaShofi Asriani
 
Presentasi LinuxPresentation
Presentasi LinuxPresentationPresentasi LinuxPresentation
Presentasi LinuxPresentationZumhari Zumhari
 
Perbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close sourcePerbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close sourcevelisya NT
 
Pendahuluan modul 2
Pendahuluan modul 2Pendahuluan modul 2
Pendahuluan modul 2Ngurah Ajoes
 
1705552030 i made ari wiradana pdfmakalah
1705552030 i made ari wiradana pdfmakalah1705552030 i made ari wiradana pdfmakalah
1705552030 i made ari wiradana pdfmakalahAri Wiradana
 
Sistem operasi 3 [gnu linux]
Sistem operasi   3 [gnu linux]Sistem operasi   3 [gnu linux]
Sistem operasi 3 [gnu linux]beiharira
 
Tugas praktikum 1 'ms dos & linux'
Tugas praktikum 1   'ms dos & linux'Tugas praktikum 1   'ms dos & linux'
Tugas praktikum 1 'ms dos & linux'antomargo
 
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linuxMakalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linuxdellasafira
 
Presentation kelompok 32
Presentation kelompok 32Presentation kelompok 32
Presentation kelompok 32megasilvianasp
 
Tugas makalah l inux terbaru
Tugas makalah l inux terbaruTugas makalah l inux terbaru
Tugas makalah l inux terbaruahmady
 
Pengenalan linux dasar dan ubuntu
Pengenalan linux dasar dan ubuntuPengenalan linux dasar dan ubuntu
Pengenalan linux dasar dan ubuntuHendri Destiwanto
 

Similaire à OS Open Source Terpopuler (20)

tugas akhir aplikasi sosial media
tugas akhir aplikasi sosial mediatugas akhir aplikasi sosial media
tugas akhir aplikasi sosial media
 
Sejarah linux
Sejarah linuxSejarah linux
Sejarah linux
 
Linux
LinuxLinux
Linux
 
Sejarah linux & Distribusinya
Sejarah linux & DistribusinyaSejarah linux & Distribusinya
Sejarah linux & Distribusinya
 
Linux
LinuxLinux
Linux
 
Presentasi LinuxPresentation
Presentasi LinuxPresentationPresentasi LinuxPresentation
Presentasi LinuxPresentation
 
Makalah asm fix
Makalah asm fixMakalah asm fix
Makalah asm fix
 
Perbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close sourcePerbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close source
 
Pendahuluan modul 2
Pendahuluan modul 2Pendahuluan modul 2
Pendahuluan modul 2
 
1705552030 i made ari wiradana pdfmakalah
1705552030 i made ari wiradana pdfmakalah1705552030 i made ari wiradana pdfmakalah
1705552030 i made ari wiradana pdfmakalah
 
Sistem operasi 3 [gnu linux]
Sistem operasi   3 [gnu linux]Sistem operasi   3 [gnu linux]
Sistem operasi 3 [gnu linux]
 
Tugas praktikum 1 'ms dos & linux'
Tugas praktikum 1   'ms dos & linux'Tugas praktikum 1   'ms dos & linux'
Tugas praktikum 1 'ms dos & linux'
 
ZOMBIE
ZOMBIEZOMBIE
ZOMBIE
 
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linuxMakalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
 
Presentation kelompok 32
Presentation kelompok 32Presentation kelompok 32
Presentation kelompok 32
 
Makalah linux 23-7-2010
Makalah linux 23-7-2010Makalah linux 23-7-2010
Makalah linux 23-7-2010
 
Mengenal Linux
Mengenal LinuxMengenal Linux
Mengenal Linux
 
Tugas makalah l inux terbaru
Tugas makalah l inux terbaruTugas makalah l inux terbaru
Tugas makalah l inux terbaru
 
Pengenalan linux dasar dan ubuntu
Pengenalan linux dasar dan ubuntuPengenalan linux dasar dan ubuntu
Pengenalan linux dasar dan ubuntu
 
Tentang Linux
Tentang Linux Tentang Linux
Tentang Linux
 

OS Open Source Terpopuler

  • 2. OPERATION SYSTEM Sistem operasi (bahasa Inggris: operating system ; OS) adalah seperangkat program yang mengelola sumber daya perangkat keras komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat lunak.
  • 3. OS OPEN SOURCH Open Source merupakan gabungan dari kata Open yang berarti terbuka, dan Source yang berarti Kode/Sumber. Jadi, Open Source merupakan suatu istilah untuk perangkat lunak yang memberikan kebebasan kode programnya untuk dilihat, diketahui sistem kerjanya, dan dimodifikasi oleh orang lain. Sistem operasi yang termasuk open source : linux Unix
  • 4. SISTEM OPERASI OPEN SOURCE (LINUX) Pada tahun 1991, seorang mahasiswa S2 di filandia mulai mengembangkan suatu sistem operasi yang disebut linux. Dalam pengembangan linus torvald Ia melempar kode program dari linux ke komunitas terbuka untuk dikembangkan bersama-sama. Semenjak itu komunitas linux jadi semakin berkembang yang kemudian melahirkan distribusi-distribusi linux yang berbeda tetapi memiliki pondasi yang sama yaitu Kornel linux dan librari GNU glibc. Seiring dengan semakin stabilnya rilis dari distribusi linux, semakin meningkat juga kebutuhan untuk mendefinisikan jenis peranti lunak ini.
  • 5. Linux adalah suatu program yang pertumbuhannya paling cepat, dan bersifat multitasking, multi user, yang dapat berjalan di berbagai platform prosesor. Keunggulan : - tahan virus - sistem operasinya bebas - mudah digunakan - multi pengguna dan multi tugas kekurangan : - tidak ada tampilan grafis - beberapa hardware sulit menyediakan driver untuk linux
  • 6. DAFTAR DISTRIBUTOR LINUX TERKEMUKA 1. RedHat Linux, distributor paling populer di AS dan salah satu yang paling mudah digunakan. 2. Suse Linux, distribusi Linux paling populer di Eropa yang juga menyediakan perangkat instalasi dan panduan berbahasa Indonesia. 3. Slackware Linux, merupakan distribusi yang pernah merajai di dunia Linux. Hampir semua dokumentasi Linux disusun berdasarkan Slackware. Dua hal penting dari Slackware adalah bahwa semua isinya (kernel, library ataupun aplikasinya) adalah yang sudah teruji. Sehingga mungkin agak tua tapi yang pasti stabil. 4. Debian, distribusi yang mengutamakan kestabilan dan kehandalan, meskipun mengorbankan aspek kemudahan dan kemutakhiran program. Debian menggunakan .deb dalam paket instalasi programnya. 5. Ubuntu merupakan sistem operasi turunan dari debian dan berbasis linux sehingga bersifat open source.
  • 7. MACAM-MACAM OS OPEN SOURCH Linux Ubuntu Linux Mint BlankOn Linux Garuda OS
  • 8. LINUX UBUNTU Ubuntu (/ʊˈbʊntuː/) merupakan salah satu distribusi Linux yang berbasiskan Debian dan didistribusikan sebagai perangkat lunak bebas. Nama Ubuntu berasal dari filosofi dari Afrika Selatan yang berarti "kemanusiaan kepada sesama". Ubuntu dirancang untuk kepentingan penggunaan pribadi, namun versi server Ubuntu juga tersedia, dan telah dipakai secara luas.
  • 9. LINUX MINT Linux Mint adalah sistem operasi berbasis Linux untuk PC. Inti dari LinuxMint adalah Ubuntu, sehingga aplikasi yang dapat berjalan di Ubuntu, juga bisa berjalan pada LinuxMint. Walaupun inti dari LinuxMint adalah Ubuntu, LinuxMint hadir dengan tampilan yang berbeda dengan Ubuntu.
  • 10. BLANKON LINUX BlankOn Linux adalah sebuah distribusi Linux berbasis Debian yang dikembangkan oleh tim pengembang BlankOn Indonesia dengan dukungan dari Yayasan Penggerak Linux Indonesia (YPLI). Tujuan pengembangan distro Linux BlankOn adalah menghasilkan distro Linux yang sesuai dengan kebutuhan pengguna komputer umum di Indonesia, khususnya untuk dunia pendidikan, perkantoran, dan pemerintahan.
  • 11. GARUDA OS GARUDA adalah sistem operasi (OS) legal berbasis sistem terbuka (Open Source) kreasi dari pengembang lokal. GARUDA menggunakan desktop modern yang menawan dan sangat mudah dipergunakan, bahkan oleh para pengguna yang sudah terbiasa dengan Windows.