SlideShare a Scribd company logo
MTs Salafiyah Syafi’iyah Al-As’Adiyah Balikeran (2021) @Zainul
‫اإلسالمى‬ ‫شافعية‬ ‫سلفية‬ ‫معهد‬
‫الشرقية‬ ‫جاوى‬ ‫ستوبندو‬ ‫سكرجو‬
Nama : Hari/Tanggal :
Kelas : VII Bidang Studi : Sains/IPA Terpadu
A. Pilihlah dan beri tanda silang (X) pada jawaban yang paling tepat!.
1. Sel yang tidak memiliki membran inti disebut……
a. Uniseluler b. Multiseluler c. Prokariotik d. Eukariotik
2. Bagian utama dari sel adalah sebagai berikut, kecuali…..
a. Membran sel b. Nukleus c. Protoplasma d. Mitokondria
3. Organel berikut yang hanya terdapat pada sel hewan adalah…….
a. Mitokondria b. Kloroplas c. Dinding Sel d. Sentriol
4. Jaringan otot yang menyusun anggota sistem gerak manusia adalah otot…
a. Otot bisep b. Otot polos c. Otot jantung d. Otot lurik
5. Jaringan tumbuhan yang terus membelah dan menghasilkan jaringan lainnya adalah jaringan…..
a. Meristem b. Parenkim c. Penyokong d. Pengangkut
6. Satu makhluk hidup dalam lingkungan disebut dengan……
a. Organisme b. Individu c. Komunitas d. Populasi
7. Tempat makhluk hidup tinggal disebut dengan istilah …….
a. Lingkungan b. Habitat c. Ekosistem d. Biotik
8. Gambaran perbandingan tingkat trofik dalam suatu ekosistem disebut dengan…….
a. Rantai makanan b. Jaring-jaring
makanan
c. Piramida makanan d. Siklus energi
9. Hubungan yang tidak saling mempengaruhi antar organisme disebut dengan…….
a. Simbiosis b. Antibiosis c. Netralisme d. Alelopati
10. Zat yang dapat mencemari lingkungan dan mengganggu kehidupan makhluk hidup disebut…….
a. Polusi b. Polutan c. Limbah d. Sampah
11. Prinsip ekologi dengan melakukan pengurangan penggunaan bahan yang dapat menimbulkan
pencemaran disebut dengan prinsip…….
a. Recycle b. Reuse c. Reduce d. Repair
12. Berikut ini yang tergolong gas rumah kaca, kecuali…….
a. CO2 b. O2 c. CFC d. CH4
13. Hujan asam terjadi karena adanya pencemaran gas…….
a. SO2 & H2O b. O2 & NO2 c. SO2 & NO2 d. O2 & H2O
14. Manusia dan seluruh makhluk hidup tinggal di lapisan bumi yaitu…….
a. Kerak bumi b. Inti bumi c. Astenosfer d. Meosfer
15. Fenomena dan peristiwa cuaca seperti hujan, angin, awan terjadi pada lapisan atmosfer yaitu….
a. Troposfer b. Stratosfer c. Mesosfer d. Eksosfer
16. Gempa bumi dapat terjadi akibat hal berikut, kecuali…….
a. Aktifitas Tektonik b. Aktifitas Vulkanik c. Runtuhan d. Tsunami
17. Proses pengikisan muka bumi yang terjadi karena aliran air yang mengikis permukaan bumi disebut
dengan peristiwa…….
a. Erosi b. Ablasi c. Devlasi d. Abrasi
18. Hipotesis yang menjelaskan bagaimana tata surya terbentuk dari bola kabut raksasa yang berputar
membentuk cakram raksasa yang dikemukakan Kuiper disebut hipotesis…….
a. Nebula b. Planetisimal c. Kondensasi d. Bintang kembar
19. Tahun Hijriah yang disebut juga dengan penanggalan islam dihitung berdasarkan peristiwa…….
a. Revolusi bumi
terhadap matahari
b. Rotasi bumi c. Revolusi bulan
terhadap bumi
d. Revolusi bulan
terhadap matahari
TPSM Bidang Pendidikan P2S2
Ujian Semester Genap Madrasah Tsanawiyah
Tapel 2020/2021
MTs Salafiyah Syafi’iyah Al-As’Adiyah Balikeran (2021) @Zainul
20. Berikut dibawah merupakan dampak dari rotasi bumi yang dapat kita rasakan, kecuali…….
a. Pergantian siang dan
malam
b. Perubahan waktu c. Pergerakan semu
matahari
d. Perubahan
musim
B. Kerjakan soal-soal dibawah ini dengan baik dan benar!
1. Sebutkan fungsi masing-masing dari organ-organ pada tubuh manusia berikut: Jantung, paru-paru,
ginjal, hati, kulit.
2. Sebutkan fungsi masing-masing dari organ-organ tumbuhan berikut: Daun, Batang, Akar, Bunga, Buah.
3. Perhatikan gambar dibawah ini!.
Jelaskan maksud gambar diatas dan peranan tiap komponenya dalam ekosistem….
4. Menurut Pendapat kalian apa penyebab dan bagaimana proses terjadinya gelombang Tsunami….
5. Ceritakan apa yang kalian peroleh selama belajar Ilmu Pengetahuan Alam di kelas 7 MTs. Jelaskan
bahasan yang menarik atau yang tidak kalian pahami beserta alasannya!.

More Related Content

What's hot

Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
sajidintuban
 
Biologi 1 far
Biologi 1 farBiologi 1 far
Biologi 1 far
Casini Mu'thi
 
Soal sel dan jaringan (ully)
Soal sel dan jaringan (ully)Soal sel dan jaringan (ully)
Soal sel dan jaringan (ully)
kareninaullychristantea
 
Simpulan membran sel
Simpulan membran selSimpulan membran sel
Simpulan membran sel
muhammad aswan
 
Tugas tik 3 topic 5
Tugas tik 3 topic 5Tugas tik 3 topic 5
Tugas tik 3 topic 5
ShafiraRizkyAmaliaNa
 
Mitokondria
MitokondriaMitokondria
Mitokondria
BetaYuliandari
 
Soal biologi-snmptn-2008-102
Soal biologi-snmptn-2008-102Soal biologi-snmptn-2008-102
Soal biologi-snmptn-2008-102
Arif Wicaksono
 
Kunci jawaban biologi sma x
Kunci jawaban biologi sma xKunci jawaban biologi sma x
Kunci jawaban biologi sma x
Ariska Armaya
 
Rpp3 peredaran darah
Rpp3 peredaran darahRpp3 peredaran darah
Rpp3 peredaran darah
Jeny Hardiah
 
Rpp4 peredaran darah
Rpp4  peredaran darahRpp4  peredaran darah
Rpp4 peredaran darah
Jeny Hardiah
 
Pengertian sel menurut beberapa ahli
Pengertian sel menurut beberapa ahliPengertian sel menurut beberapa ahli
Pengertian sel menurut beberapa ahliKurnia Wati
 
Sel dian rahmawati
Sel dian rahmawatiSel dian rahmawati
Sel dian rahmawati
Dian Rahmawati
 
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8Agustinus Wiyarno
 
Sel jaringan-organ-dan-sistem-organ1
Sel jaringan-organ-dan-sistem-organ1Sel jaringan-organ-dan-sistem-organ1
Sel jaringan-organ-dan-sistem-organ1
Alqharomi
 
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab113765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
ILyas Santoso
 
Contoh soal essay dan uraian IPA SMP/MTs mid semester Genap
Contoh soal essay dan uraian IPA SMP/MTs mid semester GenapContoh soal essay dan uraian IPA SMP/MTs mid semester Genap
Contoh soal essay dan uraian IPA SMP/MTs mid semester Genap
Imroatul Mufidah
 
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
sajidintuban
 
27499244 1-pengertian-sel
27499244 1-pengertian-sel27499244 1-pengertian-sel
27499244 1-pengertian-selSMPN 4 Kerinci
 

What's hot (18)

Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
 
Biologi 1 far
Biologi 1 farBiologi 1 far
Biologi 1 far
 
Soal sel dan jaringan (ully)
Soal sel dan jaringan (ully)Soal sel dan jaringan (ully)
Soal sel dan jaringan (ully)
 
Simpulan membran sel
Simpulan membran selSimpulan membran sel
Simpulan membran sel
 
Tugas tik 3 topic 5
Tugas tik 3 topic 5Tugas tik 3 topic 5
Tugas tik 3 topic 5
 
Mitokondria
MitokondriaMitokondria
Mitokondria
 
Soal biologi-snmptn-2008-102
Soal biologi-snmptn-2008-102Soal biologi-snmptn-2008-102
Soal biologi-snmptn-2008-102
 
Kunci jawaban biologi sma x
Kunci jawaban biologi sma xKunci jawaban biologi sma x
Kunci jawaban biologi sma x
 
Rpp3 peredaran darah
Rpp3 peredaran darahRpp3 peredaran darah
Rpp3 peredaran darah
 
Rpp4 peredaran darah
Rpp4  peredaran darahRpp4  peredaran darah
Rpp4 peredaran darah
 
Pengertian sel menurut beberapa ahli
Pengertian sel menurut beberapa ahliPengertian sel menurut beberapa ahli
Pengertian sel menurut beberapa ahli
 
Sel dian rahmawati
Sel dian rahmawatiSel dian rahmawati
Sel dian rahmawati
 
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
 
Sel jaringan-organ-dan-sistem-organ1
Sel jaringan-organ-dan-sistem-organ1Sel jaringan-organ-dan-sistem-organ1
Sel jaringan-organ-dan-sistem-organ1
 
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab113765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
 
Contoh soal essay dan uraian IPA SMP/MTs mid semester Genap
Contoh soal essay dan uraian IPA SMP/MTs mid semester GenapContoh soal essay dan uraian IPA SMP/MTs mid semester Genap
Contoh soal essay dan uraian IPA SMP/MTs mid semester Genap
 
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
 
27499244 1-pengertian-sel
27499244 1-pengertian-sel27499244 1-pengertian-sel
27499244 1-pengertian-sel
 

Similar to Soal Ujian IPA 7 MTS Salafiyah Syafi'iyah Al-As'Adiyah Balikeran 2021

Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 7 MTs Salaviyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 7 MTs Salaviyah Syafi'iyah Sukorejo 2023Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 7 MTs Salaviyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 7 MTs Salaviyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
ZainulHasan13
 
Ipa smp-uts-viii-ok
Ipa smp-uts-viii-okIpa smp-uts-viii-ok
Ipa smp-uts-viii-ok
dwi wahyu
 
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 9 MTs Salafiyah Syafi'iyah Pa 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 9 MTs Salafiyah Syafi'iyah Pa 2023Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 9 MTs Salafiyah Syafi'iyah Pa 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 9 MTs Salafiyah Syafi'iyah Pa 2023
ZainulHasan13
 
Soal ipa seleksi peminatan kelas smpi 1 sukorejo 2020
Soal ipa seleksi peminatan kelas smpi 1 sukorejo 2020Soal ipa seleksi peminatan kelas smpi 1 sukorejo 2020
Soal ipa seleksi peminatan kelas smpi 1 sukorejo 2020
ZainulHasan13
 
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docxSOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
DiditRomadon2
 
kisi-kisi soal ipa kelas sembilan mts
kisi-kisi     soal ipa kelas sembilan mtskisi-kisi     soal ipa kelas sembilan mts
kisi-kisi soal ipa kelas sembilan mts
ratnasyahbudi1
 
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 8 MTs Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 8 MTs Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo 2023Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 8 MTs Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 8 MTs Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
ZainulHasan13
 
soal mid semester 1 Ips 7
soal mid semester 1 Ips 7soal mid semester 1 Ips 7
soal mid semester 1 Ips 7
GE CENTRE
 
Soal ipa kelas 7 semester 2
Soal ipa kelas 7 semester 2Soal ipa kelas 7 semester 2
Soal ipa kelas 7 semester 2
fikrianandaputra
 
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganPemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganSeptian Muna Barakati
 
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganPemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Operator Warnet Vast Raha
 
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 TahunKumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docxSOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
FetyFatimah5
 
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XIContoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Erwan Pradipta
 
contoh soal UN SMA\
contoh soal UN SMA\contoh soal UN SMA\
contoh soal UN SMA\Titu Kireina
 
Osn biologi
Osn biologiOsn biologi
Osn biologi
Agung Lee
 
Soal smp
Soal smpSoal smp
LATSOL US IPA 1.docx
LATSOL US IPA 1.docxLATSOL US IPA 1.docx
LATSOL US IPA 1.docx
DwiAsihRamadhani
 
Soal2 iad
Soal2 iadSoal2 iad
Soal2 iad
274346
 

Similar to Soal Ujian IPA 7 MTS Salafiyah Syafi'iyah Al-As'Adiyah Balikeran 2021 (20)

Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 7 MTs Salaviyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 7 MTs Salaviyah Syafi'iyah Sukorejo 2023Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 7 MTs Salaviyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 7 MTs Salaviyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
 
Ipa smp-uts-viii-ok
Ipa smp-uts-viii-okIpa smp-uts-viii-ok
Ipa smp-uts-viii-ok
 
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 9 MTs Salafiyah Syafi'iyah Pa 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 9 MTs Salafiyah Syafi'iyah Pa 2023Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 9 MTs Salafiyah Syafi'iyah Pa 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 9 MTs Salafiyah Syafi'iyah Pa 2023
 
Soal ipa seleksi peminatan kelas smpi 1 sukorejo 2020
Soal ipa seleksi peminatan kelas smpi 1 sukorejo 2020Soal ipa seleksi peminatan kelas smpi 1 sukorejo 2020
Soal ipa seleksi peminatan kelas smpi 1 sukorejo 2020
 
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docxSOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
 
Ba nk soalipakls8smp
Ba nk soalipakls8smpBa nk soalipakls8smp
Ba nk soalipakls8smp
 
kisi-kisi soal ipa kelas sembilan mts
kisi-kisi     soal ipa kelas sembilan mtskisi-kisi     soal ipa kelas sembilan mts
kisi-kisi soal ipa kelas sembilan mts
 
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 8 MTs Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 8 MTs Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo 2023Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 8 MTs Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
Evaluasi Pembelajaran IPA Kelas 8 MTs Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo 2023
 
soal mid semester 1 Ips 7
soal mid semester 1 Ips 7soal mid semester 1 Ips 7
soal mid semester 1 Ips 7
 
Soal ipa kelas 7 semester 2
Soal ipa kelas 7 semester 2Soal ipa kelas 7 semester 2
Soal ipa kelas 7 semester 2
 
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganPemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
 
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganPemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
 
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 TahunKumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
 
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docxSOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
 
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XIContoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XI
 
contoh soal UN SMA\
contoh soal UN SMA\contoh soal UN SMA\
contoh soal UN SMA\
 
Osn biologi
Osn biologiOsn biologi
Osn biologi
 
Soal smp
Soal smpSoal smp
Soal smp
 
LATSOL US IPA 1.docx
LATSOL US IPA 1.docxLATSOL US IPA 1.docx
LATSOL US IPA 1.docx
 
Soal2 iad
Soal2 iadSoal2 iad
Soal2 iad
 

More from ZainulHasan13

Ulangan Harian Ekologi, Bumi, dan Antariksa IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Ulangan Harian Ekologi, Bumi, dan Antariksa IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 SukorejoUlangan Harian Ekologi, Bumi, dan Antariksa IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Ulangan Harian Ekologi, Bumi, dan Antariksa IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
ZainulHasan13
 
Ujian Praktik IPA Pesawat MTs Salsyaf Putra
Ujian Praktik IPA Pesawat MTs Salsyaf PutraUjian Praktik IPA Pesawat MTs Salsyaf Putra
Ujian Praktik IPA Pesawat MTs Salsyaf Putra
ZainulHasan13
 
Ujian Praktik IPA (Sistem organ dan organ tubuh manusia)
Ujian Praktik IPA (Sistem organ dan organ tubuh manusia)Ujian Praktik IPA (Sistem organ dan organ tubuh manusia)
Ujian Praktik IPA (Sistem organ dan organ tubuh manusia)
ZainulHasan13
 
Pembuatan Pupuk Pestisida Nabati Puji Fitriani
Pembuatan Pupuk Pestisida Nabati Puji FitrianiPembuatan Pupuk Pestisida Nabati Puji Fitriani
Pembuatan Pupuk Pestisida Nabati Puji Fitriani
ZainulHasan13
 
Memilih Bibit Tabulampot Berkualitas Puji Fitriani
Memilih Bibit Tabulampot Berkualitas Puji FitrianiMemilih Bibit Tabulampot Berkualitas Puji Fitriani
Memilih Bibit Tabulampot Berkualitas Puji Fitriani
ZainulHasan13
 
Penilaian Sumatif Gaya dan Hukum Newton SMP 1Ibrahimy 1 SUkorejo
Penilaian Sumatif Gaya dan Hukum Newton SMP 1Ibrahimy 1 SUkorejoPenilaian Sumatif Gaya dan Hukum Newton SMP 1Ibrahimy 1 SUkorejo
Penilaian Sumatif Gaya dan Hukum Newton SMP 1Ibrahimy 1 SUkorejo
ZainulHasan13
 
Penilaian sumatif IPA SMP Ibrahimy 1 SukorejoGerak
Penilaian sumatif IPA SMP Ibrahimy 1 SukorejoGerakPenilaian sumatif IPA SMP Ibrahimy 1 SukorejoGerak
Penilaian sumatif IPA SMP Ibrahimy 1 SukorejoGerak
ZainulHasan13
 
Bahas Soal Latihan Penilaian SUmatif Akhir Semester Ganjil SMP Ibrahimy 1 Suk...
Bahas Soal Latihan Penilaian SUmatif Akhir Semester Ganjil SMP Ibrahimy 1 Suk...Bahas Soal Latihan Penilaian SUmatif Akhir Semester Ganjil SMP Ibrahimy 1 Suk...
Bahas Soal Latihan Penilaian SUmatif Akhir Semester Ganjil SMP Ibrahimy 1 Suk...
ZainulHasan13
 
Soal Latihan Penilaian Sumatif Akhir Semester Kelas 7 SMP
Soal Latihan Penilaian Sumatif Akhir Semester Kelas 7 SMPSoal Latihan Penilaian Sumatif Akhir Semester Kelas 7 SMP
Soal Latihan Penilaian Sumatif Akhir Semester Kelas 7 SMP
ZainulHasan13
 
Ulangan Tekanan.pptx
Ulangan Tekanan.pptxUlangan Tekanan.pptx
Ulangan Tekanan.pptx
ZainulHasan13
 
Try Out Sumatif Akhir semester ganjil Kelas 7 2023.pptx
Try Out Sumatif Akhir semester ganjil Kelas 7 2023.pptxTry Out Sumatif Akhir semester ganjil Kelas 7 2023.pptx
Try Out Sumatif Akhir semester ganjil Kelas 7 2023.pptx
ZainulHasan13
 
Penilaian Sumatif 7B.pptx
Penilaian Sumatif 7B.pptxPenilaian Sumatif 7B.pptx
Penilaian Sumatif 7B.pptx
ZainulHasan13
 
Penilaian Sumatif 7 D.pptx
Penilaian Sumatif 7 D.pptxPenilaian Sumatif 7 D.pptx
Penilaian Sumatif 7 D.pptx
ZainulHasan13
 
Penilaian Sumatif 7A.pptx
Penilaian Sumatif 7A.pptxPenilaian Sumatif 7A.pptx
Penilaian Sumatif 7A.pptx
ZainulHasan13
 
Penilaian Sumatif 7E.pptx
Penilaian Sumatif 7E.pptxPenilaian Sumatif 7E.pptx
Penilaian Sumatif 7E.pptx
ZainulHasan13
 
Penilaian Sumatif 7F.pptx
Penilaian Sumatif 7F.pptxPenilaian Sumatif 7F.pptx
Penilaian Sumatif 7F.pptx
ZainulHasan13
 
Penilaian Sumatif 7G.pptx
Penilaian Sumatif 7G.pptxPenilaian Sumatif 7G.pptx
Penilaian Sumatif 7G.pptx
ZainulHasan13
 
Penilaian Sumatif 7C.pptx
Penilaian Sumatif 7C.pptxPenilaian Sumatif 7C.pptx
Penilaian Sumatif 7C.pptx
ZainulHasan13
 
Bahasa Inggris Teks Naratif
Bahasa Inggris Teks NaratifBahasa Inggris Teks Naratif
Bahasa Inggris Teks Naratif
ZainulHasan13
 
Wawasan Wiyata Mandala MPLS SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Wawasan Wiyata Mandala MPLS SMP Ibrahimy 1 SukorejoWawasan Wiyata Mandala MPLS SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Wawasan Wiyata Mandala MPLS SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
ZainulHasan13
 

More from ZainulHasan13 (20)

Ulangan Harian Ekologi, Bumi, dan Antariksa IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Ulangan Harian Ekologi, Bumi, dan Antariksa IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 SukorejoUlangan Harian Ekologi, Bumi, dan Antariksa IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Ulangan Harian Ekologi, Bumi, dan Antariksa IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
 
Ujian Praktik IPA Pesawat MTs Salsyaf Putra
Ujian Praktik IPA Pesawat MTs Salsyaf PutraUjian Praktik IPA Pesawat MTs Salsyaf Putra
Ujian Praktik IPA Pesawat MTs Salsyaf Putra
 
Ujian Praktik IPA (Sistem organ dan organ tubuh manusia)
Ujian Praktik IPA (Sistem organ dan organ tubuh manusia)Ujian Praktik IPA (Sistem organ dan organ tubuh manusia)
Ujian Praktik IPA (Sistem organ dan organ tubuh manusia)
 
Pembuatan Pupuk Pestisida Nabati Puji Fitriani
Pembuatan Pupuk Pestisida Nabati Puji FitrianiPembuatan Pupuk Pestisida Nabati Puji Fitriani
Pembuatan Pupuk Pestisida Nabati Puji Fitriani
 
Memilih Bibit Tabulampot Berkualitas Puji Fitriani
Memilih Bibit Tabulampot Berkualitas Puji FitrianiMemilih Bibit Tabulampot Berkualitas Puji Fitriani
Memilih Bibit Tabulampot Berkualitas Puji Fitriani
 
Penilaian Sumatif Gaya dan Hukum Newton SMP 1Ibrahimy 1 SUkorejo
Penilaian Sumatif Gaya dan Hukum Newton SMP 1Ibrahimy 1 SUkorejoPenilaian Sumatif Gaya dan Hukum Newton SMP 1Ibrahimy 1 SUkorejo
Penilaian Sumatif Gaya dan Hukum Newton SMP 1Ibrahimy 1 SUkorejo
 
Penilaian sumatif IPA SMP Ibrahimy 1 SukorejoGerak
Penilaian sumatif IPA SMP Ibrahimy 1 SukorejoGerakPenilaian sumatif IPA SMP Ibrahimy 1 SukorejoGerak
Penilaian sumatif IPA SMP Ibrahimy 1 SukorejoGerak
 
Bahas Soal Latihan Penilaian SUmatif Akhir Semester Ganjil SMP Ibrahimy 1 Suk...
Bahas Soal Latihan Penilaian SUmatif Akhir Semester Ganjil SMP Ibrahimy 1 Suk...Bahas Soal Latihan Penilaian SUmatif Akhir Semester Ganjil SMP Ibrahimy 1 Suk...
Bahas Soal Latihan Penilaian SUmatif Akhir Semester Ganjil SMP Ibrahimy 1 Suk...
 
Soal Latihan Penilaian Sumatif Akhir Semester Kelas 7 SMP
Soal Latihan Penilaian Sumatif Akhir Semester Kelas 7 SMPSoal Latihan Penilaian Sumatif Akhir Semester Kelas 7 SMP
Soal Latihan Penilaian Sumatif Akhir Semester Kelas 7 SMP
 
Ulangan Tekanan.pptx
Ulangan Tekanan.pptxUlangan Tekanan.pptx
Ulangan Tekanan.pptx
 
Try Out Sumatif Akhir semester ganjil Kelas 7 2023.pptx
Try Out Sumatif Akhir semester ganjil Kelas 7 2023.pptxTry Out Sumatif Akhir semester ganjil Kelas 7 2023.pptx
Try Out Sumatif Akhir semester ganjil Kelas 7 2023.pptx
 
Penilaian Sumatif 7B.pptx
Penilaian Sumatif 7B.pptxPenilaian Sumatif 7B.pptx
Penilaian Sumatif 7B.pptx
 
Penilaian Sumatif 7 D.pptx
Penilaian Sumatif 7 D.pptxPenilaian Sumatif 7 D.pptx
Penilaian Sumatif 7 D.pptx
 
Penilaian Sumatif 7A.pptx
Penilaian Sumatif 7A.pptxPenilaian Sumatif 7A.pptx
Penilaian Sumatif 7A.pptx
 
Penilaian Sumatif 7E.pptx
Penilaian Sumatif 7E.pptxPenilaian Sumatif 7E.pptx
Penilaian Sumatif 7E.pptx
 
Penilaian Sumatif 7F.pptx
Penilaian Sumatif 7F.pptxPenilaian Sumatif 7F.pptx
Penilaian Sumatif 7F.pptx
 
Penilaian Sumatif 7G.pptx
Penilaian Sumatif 7G.pptxPenilaian Sumatif 7G.pptx
Penilaian Sumatif 7G.pptx
 
Penilaian Sumatif 7C.pptx
Penilaian Sumatif 7C.pptxPenilaian Sumatif 7C.pptx
Penilaian Sumatif 7C.pptx
 
Bahasa Inggris Teks Naratif
Bahasa Inggris Teks NaratifBahasa Inggris Teks Naratif
Bahasa Inggris Teks Naratif
 
Wawasan Wiyata Mandala MPLS SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Wawasan Wiyata Mandala MPLS SMP Ibrahimy 1 SukorejoWawasan Wiyata Mandala MPLS SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Wawasan Wiyata Mandala MPLS SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
 

Recently uploaded

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
AryaMahardhika3
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
KotogadangKependuduk
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 

Recently uploaded (20)

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 

Soal Ujian IPA 7 MTS Salafiyah Syafi'iyah Al-As'Adiyah Balikeran 2021

  • 1. MTs Salafiyah Syafi’iyah Al-As’Adiyah Balikeran (2021) @Zainul ‫اإلسالمى‬ ‫شافعية‬ ‫سلفية‬ ‫معهد‬ ‫الشرقية‬ ‫جاوى‬ ‫ستوبندو‬ ‫سكرجو‬ Nama : Hari/Tanggal : Kelas : VII Bidang Studi : Sains/IPA Terpadu A. Pilihlah dan beri tanda silang (X) pada jawaban yang paling tepat!. 1. Sel yang tidak memiliki membran inti disebut…… a. Uniseluler b. Multiseluler c. Prokariotik d. Eukariotik 2. Bagian utama dari sel adalah sebagai berikut, kecuali….. a. Membran sel b. Nukleus c. Protoplasma d. Mitokondria 3. Organel berikut yang hanya terdapat pada sel hewan adalah……. a. Mitokondria b. Kloroplas c. Dinding Sel d. Sentriol 4. Jaringan otot yang menyusun anggota sistem gerak manusia adalah otot… a. Otot bisep b. Otot polos c. Otot jantung d. Otot lurik 5. Jaringan tumbuhan yang terus membelah dan menghasilkan jaringan lainnya adalah jaringan….. a. Meristem b. Parenkim c. Penyokong d. Pengangkut 6. Satu makhluk hidup dalam lingkungan disebut dengan…… a. Organisme b. Individu c. Komunitas d. Populasi 7. Tempat makhluk hidup tinggal disebut dengan istilah ……. a. Lingkungan b. Habitat c. Ekosistem d. Biotik 8. Gambaran perbandingan tingkat trofik dalam suatu ekosistem disebut dengan……. a. Rantai makanan b. Jaring-jaring makanan c. Piramida makanan d. Siklus energi 9. Hubungan yang tidak saling mempengaruhi antar organisme disebut dengan……. a. Simbiosis b. Antibiosis c. Netralisme d. Alelopati 10. Zat yang dapat mencemari lingkungan dan mengganggu kehidupan makhluk hidup disebut……. a. Polusi b. Polutan c. Limbah d. Sampah 11. Prinsip ekologi dengan melakukan pengurangan penggunaan bahan yang dapat menimbulkan pencemaran disebut dengan prinsip……. a. Recycle b. Reuse c. Reduce d. Repair 12. Berikut ini yang tergolong gas rumah kaca, kecuali……. a. CO2 b. O2 c. CFC d. CH4 13. Hujan asam terjadi karena adanya pencemaran gas……. a. SO2 & H2O b. O2 & NO2 c. SO2 & NO2 d. O2 & H2O 14. Manusia dan seluruh makhluk hidup tinggal di lapisan bumi yaitu……. a. Kerak bumi b. Inti bumi c. Astenosfer d. Meosfer 15. Fenomena dan peristiwa cuaca seperti hujan, angin, awan terjadi pada lapisan atmosfer yaitu…. a. Troposfer b. Stratosfer c. Mesosfer d. Eksosfer 16. Gempa bumi dapat terjadi akibat hal berikut, kecuali……. a. Aktifitas Tektonik b. Aktifitas Vulkanik c. Runtuhan d. Tsunami 17. Proses pengikisan muka bumi yang terjadi karena aliran air yang mengikis permukaan bumi disebut dengan peristiwa……. a. Erosi b. Ablasi c. Devlasi d. Abrasi 18. Hipotesis yang menjelaskan bagaimana tata surya terbentuk dari bola kabut raksasa yang berputar membentuk cakram raksasa yang dikemukakan Kuiper disebut hipotesis……. a. Nebula b. Planetisimal c. Kondensasi d. Bintang kembar 19. Tahun Hijriah yang disebut juga dengan penanggalan islam dihitung berdasarkan peristiwa……. a. Revolusi bumi terhadap matahari b. Rotasi bumi c. Revolusi bulan terhadap bumi d. Revolusi bulan terhadap matahari TPSM Bidang Pendidikan P2S2 Ujian Semester Genap Madrasah Tsanawiyah Tapel 2020/2021
  • 2. MTs Salafiyah Syafi’iyah Al-As’Adiyah Balikeran (2021) @Zainul 20. Berikut dibawah merupakan dampak dari rotasi bumi yang dapat kita rasakan, kecuali……. a. Pergantian siang dan malam b. Perubahan waktu c. Pergerakan semu matahari d. Perubahan musim B. Kerjakan soal-soal dibawah ini dengan baik dan benar! 1. Sebutkan fungsi masing-masing dari organ-organ pada tubuh manusia berikut: Jantung, paru-paru, ginjal, hati, kulit. 2. Sebutkan fungsi masing-masing dari organ-organ tumbuhan berikut: Daun, Batang, Akar, Bunga, Buah. 3. Perhatikan gambar dibawah ini!. Jelaskan maksud gambar diatas dan peranan tiap komponenya dalam ekosistem…. 4. Menurut Pendapat kalian apa penyebab dan bagaimana proses terjadinya gelombang Tsunami…. 5. Ceritakan apa yang kalian peroleh selama belajar Ilmu Pengetahuan Alam di kelas 7 MTs. Jelaskan bahasan yang menarik atau yang tidak kalian pahami beserta alasannya!.