SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Tutorial 
Mesin CNC 
& 
Souvenir Karet 
eRBe.printshop 
Jl Rawabuntu Selatan, blok RB.2/3, 
BSD Sektor 1.1, Serpong, 
Tangerang Selatan 15318
4 
SOUVENIR KARET (GANTUNGAN KUNCI) 
Peralatan & Perlengkapan: 
 Mesin Oven (pemanas) 
 Matress/moulding/cetakan karet 
 Kape untuk mengangkat moulding dari oven 
 Jarum besar/tusuk gigi untuk mengangkat karet dari cetakan 
 Baskom air 
 Kain/handuk 
 Rakel sablon, untuk tahap pengolesan bahan ke moulding 
 Busa/foam untuk proses karet setengah matang 
 Karet rubber 
 Pigmen warna karet 
Hal-hal yang perlu diperhatikan: 
 Bahan karet memiliki masa kadaluwarsa, untuk yang belum tercampur pigmen 
warna tahan sampai dengan 1 bulan, sedangkan untuk yang dusah dicampur 
pigmen warna tahan sampai dengan 1 minggu. 
 Bahan karet dan matress/moulding jangan sampai terkena air karena hasil 
souvenir yang dihasilkan akan bolong/bolong karena gelembung udara sehingga 
tidak halus dan mengkilap. 
 Suhu oven standar adalah 1200, sedangkan untuk moulding yang tebal seperti 
untuk pembuatan gelang suhunya 900-1000, karena kalau terlalu panas bahan akan 
cepat nempel ke moulding sehingga matangnya tidak rata. 
 Bahan karet/rubber 1 kg untuk pembuatan karet sebanyak ±100 pcs. 
 Pigmen warna 0,5 ons (Rp 15.000) bisa digunakan untuk campuran 5 kg rubber. 
 Jika ingin menghasilkan karet yang glossy/menyala menggunakan pigmen warna 
“glow in the dark” (Rp 50.000/0,5 ons) yang berupa bubuk pigmen. 
Tahapan Pembuatan: 
1) Pengisian bahan karet/rubber pada matress/moulding bertahap sesuai dengan 
warna yang dibutuhkan pada souvenir karet yang akan dibuat. Untuk souvenir 2D 
(gantungan kunci) pada umumnya 2-3 kali.
4 
2) Pengolesan bahan karet yang telah diisi pada matress agar tidak ada yang 
kelebihan/luber dan kotor di area gambar, karena akan menghasilkan cetakan 
yang kurang bagus, dan bisa terkelupas saat dibersihkan pada tahap 1/2 matang. 
3) Setengah matang . Karet yang sudah dioles dimasukkan ke dalam oven sampai 
karet setengah matang, jangan sampai matang karena ketika dibersihkan karet 
angkat terangkat. 
4) Pembersihan . Setelah karet setengah matang diangkat dari oven, lalu dibersihkan 
dengan kuas untuk menghilangkan sisa-sisa karet yang tidak terpakai di molding, 
agar tidak ikut tercetak pada souvenir. 
5) Blok. Setelah karet setengah mateng bersih, kemudian diisi secara blok/penuh 
dengan bahan karet berikutnya, bisa berbeda warna sesuai dengan desain sebagai 
dasar/landasan souvenir (gantungan kunci). 
6) Pematangan . Karet yang sudah diblok, dimasukkan kembali ke dalam oven sampai 
matang. Perlu diperhatikan agar jangan terlalu lama di dalam oven, karena karet 
yang dihasilkan akan gosong/kurang bagus. Setelah karet cukup matang, 
kemudian angkat dan masukan ke dalam air, agar karet lebih solid dan mudah 
diangkat dari cetakan/moulding. 
MESIN CNC 
Sofware yang digunakan 
1) Rhinoceros 
Aplikasi ini digunakan untuk proses desain gambar yang mau dicetak/diproduksi 
menggunakan mesin CNC. Kita bisa menggambar langsung, maupun import file 
dari aplikasi desain lain seperti CorelDraw dengan format yang mendukung: *.AI, 
*.DWG, *.DXF CAD 2004 matrix milimeter, *.Pdf, *.eps dengan matriks small 
object (milimeter). 
2) Mach 3 mill 
Aplikasi ini digunakan untuk mengoperasikan mesin CNC, dengan mengambil file 
yang telah diolah menggunakan Rhinoceros. 
Rhinoceros 
1) Buka aplikasi Rhinoceros. 
2) Kemudian pada kotak dialog box yang muncul, pilih milimeter (mm). 
3) Oke/Generate.
4 
4) Untuk memudahkan pada bagian bawah layar ceklist pada checkbox “end”, 
“near”, dan aktifkan ortho. 
5) Kita bekerja menggunakan layar yang TOP, bisa menggambar langsung maupun 
mengimport dari Corel dan aplikasi desain lainnya dengan file yang mendukung: 
*.AI, *.DWG, *.DXF CAD 2004 matrix milimeter, *.Pdf, *.eps dengan matriks small 
object (milimeter). 
6) Pada saat menggambar posisikan di titik nol (0) yaitu dengan cara click pada 
gambar tekan angka nol (0) lalu enter. 
Menu pada Rhinoceros yang digunakan 
 Transform 
- Scale 2D : untuk mengubah ukuran gambar 
- Mirror : pada saat gambar di mirror/dibuat terbalik, kita harus klik pada 
command dialog (di bagian atas) “Click copy yes:” 
 Dimension 
- Linear Dimension : untuk mengukur gambar 2D 
Pocketing (Bobok background) 
Mengolah desain gambar agar bisa di cetak di mesin CNC dengan cara membobok 
background gambar (seperti menggali). Tahapannya, yaitu: 
 Klik area/gambar yang akan digali/pocket 
 Klik Create 2 1/2 Axis Pocketing 
 Pilih tab Tool pada tampilan yang muncul 
- Pilih tool sesuai dengan jarum/tool yang digunakan (0.3, 0.5, 1, 3, 6)
4 
- Jika belum ada, klik edit/create/select tool 
- Pilih yang ke-2 (flat) pada bagian atas tampilan. 
- Ubah ukuran Diameter sesuai dengan tool yang digunakan misal: 3 
- Save as FlatMill3 
 Tab Feed & Speeds (untuk mengatur kecepatan putaran spindle) 
- Plunge (kecepatan terjun/turunnya jarum spindle) 
Standarnya : 800 - 1000 
- 

4 
- Jika belum ada, klik edit/create/select tool 
- Pilih yang ke-2 (flat) pada bagian atas tampilan. 
- Ubah ukuran Diameter sesuai dengan tool yang digunakan misal: 3 
- Save as FlatMill3 
 Tab Feed & Speeds (untuk mengatur kecepatan putaran spindle) 
- Plunge (kecepatan terjun/turunnya jarum spindle) 
Standarnya : 800 - 1000 
- 


More Related Content

Viewers also liked

Seminar Akademik
Seminar AkademikSeminar Akademik
Seminar AkademikUde Sojung
 
Budidaya rumput laut
Budidaya rumput lautBudidaya rumput laut
Budidaya rumput lautUde Sojung
 
CDI Best Practices with Real-Life Examples - TUT3287
CDI Best Practices with Real-Life Examples - TUT3287CDI Best Practices with Real-Life Examples - TUT3287
CDI Best Practices with Real-Life Examples - TUT3287Ahmad Gohar
 
Laparoscopic Surgery Training at World laparoscopy hospital
Laparoscopic Surgery Training at World laparoscopy hospitalLaparoscopic Surgery Training at World laparoscopy hospital
Laparoscopic Surgery Training at World laparoscopy hospitalrkmishra14
 
Single incision laparoscopic Surgery-SILS
Single incision laparoscopic Surgery-SILSSingle incision laparoscopic Surgery-SILS
Single incision laparoscopic Surgery-SILSrkmishra14
 
THE INFORMATION MANAGEMENT OFMEDICAL INFORMATION PROFESSIONALS IN EVIDENCE-BA...
THE INFORMATION MANAGEMENT OFMEDICAL INFORMATION PROFESSIONALS IN EVIDENCE-BA...THE INFORMATION MANAGEMENT OFMEDICAL INFORMATION PROFESSIONALS IN EVIDENCE-BA...
THE INFORMATION MANAGEMENT OFMEDICAL INFORMATION PROFESSIONALS IN EVIDENCE-BA...Somrux Sahapong
 
International Journal of Engineering Research and Development
International Journal of Engineering Research and DevelopmentInternational Journal of Engineering Research and Development
International Journal of Engineering Research and DevelopmentIJERD Editor
 
Hoja de Vida David E Silva Polo (1)
Hoja de Vida David E Silva Polo (1)Hoja de Vida David E Silva Polo (1)
Hoja de Vida David E Silva Polo (1)David Silva Polo
 
Allen's Recruiter Resume
Allen's Recruiter ResumeAllen's Recruiter Resume
Allen's Recruiter ResumeAllen Bozeman
 
100903709 percubaan-upsr-2012-pahang-matematik-kertas-1
100903709 percubaan-upsr-2012-pahang-matematik-kertas-1100903709 percubaan-upsr-2012-pahang-matematik-kertas-1
100903709 percubaan-upsr-2012-pahang-matematik-kertas-1ar-rifke.com
 

Viewers also liked (11)

Seminar Akademik
Seminar AkademikSeminar Akademik
Seminar Akademik
 
Budidaya rumput laut
Budidaya rumput lautBudidaya rumput laut
Budidaya rumput laut
 
CDI Best Practices with Real-Life Examples - TUT3287
CDI Best Practices with Real-Life Examples - TUT3287CDI Best Practices with Real-Life Examples - TUT3287
CDI Best Practices with Real-Life Examples - TUT3287
 
Laparoscopic Surgery Training at World laparoscopy hospital
Laparoscopic Surgery Training at World laparoscopy hospitalLaparoscopic Surgery Training at World laparoscopy hospital
Laparoscopic Surgery Training at World laparoscopy hospital
 
Single incision laparoscopic Surgery-SILS
Single incision laparoscopic Surgery-SILSSingle incision laparoscopic Surgery-SILS
Single incision laparoscopic Surgery-SILS
 
THE INFORMATION MANAGEMENT OFMEDICAL INFORMATION PROFESSIONALS IN EVIDENCE-BA...
THE INFORMATION MANAGEMENT OFMEDICAL INFORMATION PROFESSIONALS IN EVIDENCE-BA...THE INFORMATION MANAGEMENT OFMEDICAL INFORMATION PROFESSIONALS IN EVIDENCE-BA...
THE INFORMATION MANAGEMENT OFMEDICAL INFORMATION PROFESSIONALS IN EVIDENCE-BA...
 
Laparoscopy
LaparoscopyLaparoscopy
Laparoscopy
 
International Journal of Engineering Research and Development
International Journal of Engineering Research and DevelopmentInternational Journal of Engineering Research and Development
International Journal of Engineering Research and Development
 
Hoja de Vida David E Silva Polo (1)
Hoja de Vida David E Silva Polo (1)Hoja de Vida David E Silva Polo (1)
Hoja de Vida David E Silva Polo (1)
 
Allen's Recruiter Resume
Allen's Recruiter ResumeAllen's Recruiter Resume
Allen's Recruiter Resume
 
100903709 percubaan-upsr-2012-pahang-matematik-kertas-1
100903709 percubaan-upsr-2012-pahang-matematik-kertas-1100903709 percubaan-upsr-2012-pahang-matematik-kertas-1
100903709 percubaan-upsr-2012-pahang-matematik-kertas-1
 

Similar to Tutorial cnc & karet

Tutorial slate material 3dsmax 2010
Tutorial slate material 3dsmax 2010Tutorial slate material 3dsmax 2010
Tutorial slate material 3dsmax 2010Hendi Hendratman
 
Menggambar Teknik, UPB
Menggambar Teknik, UPBMenggambar Teknik, UPB
Menggambar Teknik, UPBadji21
 
modul-MASTERCAME-basic-1.pdf
modul-MASTERCAME-basic-1.pdfmodul-MASTERCAME-basic-1.pdf
modul-MASTERCAME-basic-1.pdfBuatNongton2
 
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTERTUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTERSarwanto.S.Pd.T
 
TUGAS BESAR INTEGRASI PERANCANGAN & PROSES MANUFAKTUR
TUGAS BESAR  INTEGRASI PERANCANGAN & PROSES MANUFAKTURTUGAS BESAR  INTEGRASI PERANCANGAN & PROSES MANUFAKTUR
TUGAS BESAR INTEGRASI PERANCANGAN & PROSES MANUFAKTURAlbertus Rianto
 
Tugas besar Integrasi Perancangan dan Proses Manufaktur
Tugas besar Integrasi Perancangan dan Proses ManufakturTugas besar Integrasi Perancangan dan Proses Manufaktur
Tugas besar Integrasi Perancangan dan Proses ManufakturAlbertus Rianto
 
Modul kurikulum 2013 mengidentifikasi sarana dan prasarana
Modul kurikulum 2013 mengidentifikasi sarana dan prasaranaModul kurikulum 2013 mengidentifikasi sarana dan prasarana
Modul kurikulum 2013 mengidentifikasi sarana dan prasaranaAgus Yamàichà
 
Cetak foto digitalppt
Cetak foto digitalpptCetak foto digitalppt
Cetak foto digitalpptSesar SarPig
 
Membuat stempel palsu dg corel draw
Membuat stempel palsu dg corel drawMembuat stempel palsu dg corel draw
Membuat stempel palsu dg corel drawagus anto
 
Tutorial powermill cnc 4 axis
Tutorial powermill cnc 4 axisTutorial powermill cnc 4 axis
Tutorial powermill cnc 4 axisZul Abidin
 
Mengenal Mesin Offset
Mengenal Mesin OffsetMengenal Mesin Offset
Mengenal Mesin OffsetLita_Dewi
 
Injection mold design by zul fauzi
Injection mold design by zul fauziInjection mold design by zul fauzi
Injection mold design by zul fauziZul Abidin
 
Pengenalan auto cad praktikum menggambar_kim
Pengenalan auto cad praktikum menggambar_kimPengenalan auto cad praktikum menggambar_kim
Pengenalan auto cad praktikum menggambar_kimmustakimmuhtar
 

Similar to Tutorial cnc & karet (20)

Modul cetak sablon
Modul cetak sablonModul cetak sablon
Modul cetak sablon
 
1. bab1
1. bab11. bab1
1. bab1
 
Tutorial slate material 3dsmax 2010
Tutorial slate material 3dsmax 2010Tutorial slate material 3dsmax 2010
Tutorial slate material 3dsmax 2010
 
Menggambar Teknik, UPB
Menggambar Teknik, UPBMenggambar Teknik, UPB
Menggambar Teknik, UPB
 
modul-MASTERCAME-basic-1.pdf
modul-MASTERCAME-basic-1.pdfmodul-MASTERCAME-basic-1.pdf
modul-MASTERCAME-basic-1.pdf
 
Laporan pkl grafika
Laporan pkl grafikaLaporan pkl grafika
Laporan pkl grafika
 
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTERTUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
 
Presentasi printer
Presentasi printerPresentasi printer
Presentasi printer
 
Teknik sablon
Teknik sablonTeknik sablon
Teknik sablon
 
Bab iii metodologi 3513100006
Bab iii metodologi 3513100006Bab iii metodologi 3513100006
Bab iii metodologi 3513100006
 
TUGAS BESAR INTEGRASI PERANCANGAN & PROSES MANUFAKTUR
TUGAS BESAR  INTEGRASI PERANCANGAN & PROSES MANUFAKTURTUGAS BESAR  INTEGRASI PERANCANGAN & PROSES MANUFAKTUR
TUGAS BESAR INTEGRASI PERANCANGAN & PROSES MANUFAKTUR
 
Tugas besar Integrasi Perancangan dan Proses Manufaktur
Tugas besar Integrasi Perancangan dan Proses ManufakturTugas besar Integrasi Perancangan dan Proses Manufaktur
Tugas besar Integrasi Perancangan dan Proses Manufaktur
 
Modul kurikulum 2013 mengidentifikasi sarana dan prasarana
Modul kurikulum 2013 mengidentifikasi sarana dan prasaranaModul kurikulum 2013 mengidentifikasi sarana dan prasarana
Modul kurikulum 2013 mengidentifikasi sarana dan prasarana
 
Cetak foto digitalppt
Cetak foto digitalpptCetak foto digitalppt
Cetak foto digitalppt
 
Membuat stempel palsu dg corel draw
Membuat stempel palsu dg corel drawMembuat stempel palsu dg corel draw
Membuat stempel palsu dg corel draw
 
FOTOKOPI 1
FOTOKOPI 1FOTOKOPI 1
FOTOKOPI 1
 
Tutorial powermill cnc 4 axis
Tutorial powermill cnc 4 axisTutorial powermill cnc 4 axis
Tutorial powermill cnc 4 axis
 
Mengenal Mesin Offset
Mengenal Mesin OffsetMengenal Mesin Offset
Mengenal Mesin Offset
 
Injection mold design by zul fauzi
Injection mold design by zul fauziInjection mold design by zul fauzi
Injection mold design by zul fauzi
 
Pengenalan auto cad praktikum menggambar_kim
Pengenalan auto cad praktikum menggambar_kimPengenalan auto cad praktikum menggambar_kim
Pengenalan auto cad praktikum menggambar_kim
 

Tutorial cnc & karet

  • 1. Tutorial Mesin CNC & Souvenir Karet eRBe.printshop Jl Rawabuntu Selatan, blok RB.2/3, BSD Sektor 1.1, Serpong, Tangerang Selatan 15318
  • 2. 4 SOUVENIR KARET (GANTUNGAN KUNCI) Peralatan & Perlengkapan:  Mesin Oven (pemanas)  Matress/moulding/cetakan karet  Kape untuk mengangkat moulding dari oven  Jarum besar/tusuk gigi untuk mengangkat karet dari cetakan  Baskom air  Kain/handuk  Rakel sablon, untuk tahap pengolesan bahan ke moulding  Busa/foam untuk proses karet setengah matang  Karet rubber  Pigmen warna karet Hal-hal yang perlu diperhatikan:  Bahan karet memiliki masa kadaluwarsa, untuk yang belum tercampur pigmen warna tahan sampai dengan 1 bulan, sedangkan untuk yang dusah dicampur pigmen warna tahan sampai dengan 1 minggu.  Bahan karet dan matress/moulding jangan sampai terkena air karena hasil souvenir yang dihasilkan akan bolong/bolong karena gelembung udara sehingga tidak halus dan mengkilap.  Suhu oven standar adalah 1200, sedangkan untuk moulding yang tebal seperti untuk pembuatan gelang suhunya 900-1000, karena kalau terlalu panas bahan akan cepat nempel ke moulding sehingga matangnya tidak rata.  Bahan karet/rubber 1 kg untuk pembuatan karet sebanyak ±100 pcs.  Pigmen warna 0,5 ons (Rp 15.000) bisa digunakan untuk campuran 5 kg rubber.  Jika ingin menghasilkan karet yang glossy/menyala menggunakan pigmen warna “glow in the dark” (Rp 50.000/0,5 ons) yang berupa bubuk pigmen. Tahapan Pembuatan: 1) Pengisian bahan karet/rubber pada matress/moulding bertahap sesuai dengan warna yang dibutuhkan pada souvenir karet yang akan dibuat. Untuk souvenir 2D (gantungan kunci) pada umumnya 2-3 kali.
  • 3. 4 2) Pengolesan bahan karet yang telah diisi pada matress agar tidak ada yang kelebihan/luber dan kotor di area gambar, karena akan menghasilkan cetakan yang kurang bagus, dan bisa terkelupas saat dibersihkan pada tahap 1/2 matang. 3) Setengah matang . Karet yang sudah dioles dimasukkan ke dalam oven sampai karet setengah matang, jangan sampai matang karena ketika dibersihkan karet angkat terangkat. 4) Pembersihan . Setelah karet setengah matang diangkat dari oven, lalu dibersihkan dengan kuas untuk menghilangkan sisa-sisa karet yang tidak terpakai di molding, agar tidak ikut tercetak pada souvenir. 5) Blok. Setelah karet setengah mateng bersih, kemudian diisi secara blok/penuh dengan bahan karet berikutnya, bisa berbeda warna sesuai dengan desain sebagai dasar/landasan souvenir (gantungan kunci). 6) Pematangan . Karet yang sudah diblok, dimasukkan kembali ke dalam oven sampai matang. Perlu diperhatikan agar jangan terlalu lama di dalam oven, karena karet yang dihasilkan akan gosong/kurang bagus. Setelah karet cukup matang, kemudian angkat dan masukan ke dalam air, agar karet lebih solid dan mudah diangkat dari cetakan/moulding. MESIN CNC Sofware yang digunakan 1) Rhinoceros Aplikasi ini digunakan untuk proses desain gambar yang mau dicetak/diproduksi menggunakan mesin CNC. Kita bisa menggambar langsung, maupun import file dari aplikasi desain lain seperti CorelDraw dengan format yang mendukung: *.AI, *.DWG, *.DXF CAD 2004 matrix milimeter, *.Pdf, *.eps dengan matriks small object (milimeter). 2) Mach 3 mill Aplikasi ini digunakan untuk mengoperasikan mesin CNC, dengan mengambil file yang telah diolah menggunakan Rhinoceros. Rhinoceros 1) Buka aplikasi Rhinoceros. 2) Kemudian pada kotak dialog box yang muncul, pilih milimeter (mm). 3) Oke/Generate.
  • 4. 4 4) Untuk memudahkan pada bagian bawah layar ceklist pada checkbox “end”, “near”, dan aktifkan ortho. 5) Kita bekerja menggunakan layar yang TOP, bisa menggambar langsung maupun mengimport dari Corel dan aplikasi desain lainnya dengan file yang mendukung: *.AI, *.DWG, *.DXF CAD 2004 matrix milimeter, *.Pdf, *.eps dengan matriks small object (milimeter). 6) Pada saat menggambar posisikan di titik nol (0) yaitu dengan cara click pada gambar tekan angka nol (0) lalu enter. Menu pada Rhinoceros yang digunakan  Transform - Scale 2D : untuk mengubah ukuran gambar - Mirror : pada saat gambar di mirror/dibuat terbalik, kita harus klik pada command dialog (di bagian atas) “Click copy yes:”  Dimension - Linear Dimension : untuk mengukur gambar 2D Pocketing (Bobok background) Mengolah desain gambar agar bisa di cetak di mesin CNC dengan cara membobok background gambar (seperti menggali). Tahapannya, yaitu:  Klik area/gambar yang akan digali/pocket  Klik Create 2 1/2 Axis Pocketing  Pilih tab Tool pada tampilan yang muncul - Pilih tool sesuai dengan jarum/tool yang digunakan (0.3, 0.5, 1, 3, 6)
  • 5. 4 - Jika belum ada, klik edit/create/select tool - Pilih yang ke-2 (flat) pada bagian atas tampilan. - Ubah ukuran Diameter sesuai dengan tool yang digunakan misal: 3 - Save as FlatMill3  Tab Feed & Speeds (untuk mengatur kecepatan putaran spindle) - Plunge (kecepatan terjun/turunnya jarum spindle) Standarnya : 800 - 1000 - 
  • 6. 4 - Jika belum ada, klik edit/create/select tool - Pilih yang ke-2 (flat) pada bagian atas tampilan. - Ubah ukuran Diameter sesuai dengan tool yang digunakan misal: 3 - Save as FlatMill3  Tab Feed & Speeds (untuk mengatur kecepatan putaran spindle) - Plunge (kecepatan terjun/turunnya jarum spindle) Standarnya : 800 - 1000 - 