SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
Albertus Purnomo, OFM
The noun corruption comes from Latin —
com, meaning "with, together,"
and rumpere, meaning "to break.“
Engaging in corruption can "break" or
destroy someone's trustworthiness and
good reputation with others.
Corruption is dishonest action that
destroys people's trust.
Dua kejahatan anak-anak imam Eli: Hofni
dan Pinehas:
Melakukan korupsi terhadap binatang
kurban (1 Sam 2:13-17)
Tidur dengan perempuan-perempuan yang
melayani pintu Rumah Allah (pelacuran
bakti) (1Sam 2:22)
 Setiap kali seseorang mempersembahkan
korban sembelihan, sementara daging itu
dimasak, datanglah bujang imam membawa
garpu bergigi tiga di tangannya 14 dan
dicucukkannya ke dalam bejana atau ke dalam
kuali atau ke dalam belanga atau ke dalam
periuk. Segala yang ditarik dengan garpu itu
ke atas, diambil imam itu untuk dirinya
sendiri. Demikianlah mereka memperlakukan
semua orang Israel yang datang ke sana, ke
Silo.

 15 Bahkan sebelum lemaknya dibakar, bujang
imam itu datang, lalu berkata kepada orang yang
mempersembahkan korban itu: "Berikanlah daging
kepada imam untuk dipanggang, sebab ia tidak
mau menerima dari padamu daging yang dimasak,
hanya yang mentah saja.“ 16 Apabila orang itu
menjawabnya: "Bukankah lemak itu harus dibakar
dahulu, kemudian barulah ambil bagimu sesuka
hatimu," maka berkatalah ia kepada orang itu:
"Sekarang juga harus kauberikan, kalau tidak,
aku akan mengambilnya dengan kekerasan."
 (1Sa 2:13-16 ITB)
Inilah hak imam terhadap kaum awam,
terhadap mereka yang
mempersembahkan korban sembelihan,
baik lembu maupun domba: kepada imam
haruslah diberikan paha depan, kedua
rahang dan perut besar. (Deu 18:3 ITB)
Sisanya untuk dipersembahkan kepada
Allah, tetapi diambil semua oleh anak-anak
Eli
Mengapa engkau memandang dengan
loba kepada korban sembelihan-Ku dan
korban sajian-Ku, yang telah
Kuperintahkan, dan mengapa engkau
menghormati anak-anakmu lebih dari
pada-Ku, sambil kamu menggemukkan
dirimu dengan bagian yang terbaik dari
setiap korban sajian umat-Ku Israel? (1Sa
2:29 ITB)
Kritik nabi terhadap zamannya :
Penyembahan berhala (relasi vertikal) dan
keadilan (relasi horisontal)
Menjalankan keadilan adalah wujud
konkret pelaksanaan Perjanjian (Sinai)
Dua nabi yang berjuang menegakkan
keadilan sosial : Amos (Kerajaan Utara:
Israel) dan Yesaya (Kerajaan Selatan:
Yehuda)
Kesejangan antara Kaya dan Miskin
sangat lebar pada zaman Yerobeam II
Seluruh teks mengkritik ketidakadilan
sosial
Korupsi: Oleh karena mereka menjual
orang benar karena uang dan orang
miskin karena sepasang kasut; 7 mereka
menginjak-injak kepala orang lemah ke
dalam debu dan membelokkan jalan orang
sengsara; (Amo 2:6-7 ITB)
 Korupsi: mereka merebahkan diri di samping
setiap mezbah di atas pakaian gadaian
orang, dan minum anggur orang-orang yang
kena denda di rumah Allah mereka. (Amo 2:8
ITB)
 Menikmati korupsi: Dengarlah firman ini, hai
lembu-lembu Basan, yang ada di gunung
Samaria, yang memeras orang lemah, yang
menginjak orang miskin, yang mengatakan
kepada tuan-tuanmu: bawalah ke mari,
supaya kita minum-minum! (Amo 4:1 ITB)
 11 Sebab itu, karena kamu menginjak-injak orang yang
lemah dan mengambil pajak gandum dari padanya,
sekalipun kamu telah mendirikan rumah-rumah dari
batu pahat, kamu tidak akan mendiaminya; sekalipun
kamu telah membuat kebun anggur yang indah, kamu
tidak akan minum anggurnya.
 12 Sebab Aku tahu, bahwa perbuatanmu yang jahat
banyak dan dosamu berjumlah besar, hai kamu yang
menjadikan orang benar terjepit, yang menerima uang
suap dan yang mengesampingkan orang miskin di
pintu gerbang.
 (Amo 5:11-12 ITB)
Lalu Yesus masuk ke Bait Allah dan
mulailah Ia mengusir semua pedagang di
situ,46 kata-Nya kepada mereka: "Ada
tertulis: Rumah-Ku adalah rumah doa.
Tetapi kamu menjadikannya sarang
penyamun." (Luk 19:45-46// bdk Yes 56:7,
Yer 7:11)
Pasar hewan dan Pasar uang
Para pegawai Bait Allah menentukan
apakah hewannya layak untuk korban atau
tidak?
Jika tidak layak, wajib beli di Bait Allah
dengan harga tinggi, beberapa kali lipat
dari harga biasa.
Money Changer
Tidak boleh menggunakan mata uang
kekaisaran – kekafiran untuk
mempersembahkan uang.
Ditukar dengan mata uang yang sedang
laku keras di wilayah pantai Tirus sampai
Israel
Pegawai Bait Allah mengantongi izin dari
otoritas Bait Allah (imam).
Ada seorang lain yang bernama Ananias.
Ia beserta isterinya Safira menjual
sebidang tanah.
 2 Dengan setahu isterinya ia menahan
sebagian dari hasil penjualan itu dan
sebagian lain dibawa dan diletakkannya di
depan kaki rasul-rasul.
 Tetapi Petrus berkata: "Ananias, mengapa
hatimu dikuasai Iblis, sehingga engkau
mendustai Roh Kudus dan menahan
sebagian dari hasil penjualan tanah itu?
 4 Selama tanah itu tidak dijual, bukankah itu
tetap kepunyaanmu, dan setelah dijual,
bukankah hasilnya itu tetap dalam kuasamu?
Mengapa engkau merencanakan perbuatan
itu dalam hatimu? Engkau bukan mendustai
manusia, tetapi mendustai Allah." (Act 5:1-4
ITB)
A bribe is money or a favor given or
promised in order to influence the
judgment or conduct of a person in a
trusted position.
The Bible is clear that giving or receiving a
bribe is evil.
[Kitab Perjanjian] Suap janganlah
kauterima, sebab suap membuat buta
mata orang-orang yang melihat dan
memutarbalikkan perkara orang-orang
yang benar. (Exo 23:8 ITB)

 Janganlah memutarbalikkan keadilan,
janganlah memandang bulu dan janganlah
menerima suap, sebab suap membuat buta
mata orang-orang bijaksana dan
memutarbalikkan perkataan orang-orang
yang benar. 20 Semata-mata keadilan, itulah
yang harus kaukejar, supaya engkau hidup
dan memiliki negeri yang diberikan kepadamu
oleh TUHAN, Allahmu."
 (Deu 16:19-20 ITB)
 Bribery is a blinding influence upon
wisdom and discernment. It also perverts
(menyesatkan) or twists the words of
those who would be righteous in the sight
of God.
 Terkutuklah orang yang menerima suap
untuk membunuh seseorang yang tidak
bersalah. Dan seluruh bangsa itu harus
berkata: Amin! (Deu 27:25 ITB)
Kasus Nabot vs Ahab dan Izebel
When high officials give and receive
bribes, it causes evil in a society. Bribery is
one characteristic of a corrupt society.
By justice a king gives a country stability,
but those who are greedy for bribes tear it
down. (Pro 29:4 NIV)
Dengan keadilan seorang raja
menegakkan negerinya, tetapi orang yang
memungut banyak pajak meruntuhkannya
(Pro 29:4 ITB)
Yesaya mengkritik para pemimpin
Yerusalem yang suka akan suaap dan
mengejar uang suap (Yes 1:2-23) 
sumber kehancuran Yerusalem (tidak ada
keadilan)
Bdk. Sebab TUHAN, Allahmulah Allah
segala allah dan Tuhan segala tuhan, Allah
yang besar, kuat dan dahsyat, yang tidak
memandang bulu ataupun menerima suap;
(Deu 10:17 ITB)
Korupsi dan suap dalam Alkitab adalah
pelanggaran terhadap hukum Taurat
Pelanggaran ini berarti juga pelanggaran
terhadap Perjanjian antara YHWH dengan
Israel
Dampak pelanggaran: kutuk atau tiadanya
berkat untuk Israel === tidak ada shalom
(kedamaian dan keselamatan).
Korupsi dan suap mencederai keadilan =
menghina Allah, sumber keadilan
Korupsi dan suap merusak tatanan
masyarakat yang dibangun atas dasar
hukum.
Intinya, korupsi dan suap == merusak,
membuat masyarakat kembali kepada
situasi pra penciptaan (tohu we bohu;
chaos).

More Related Content

What's hot

Sesi 5 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 2
Sesi 5 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 2Sesi 5 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 2
Sesi 5 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 2albertus purnomo
 
Berjalan dalam taurat tuhan (2)
Berjalan dalam taurat tuhan (2)Berjalan dalam taurat tuhan (2)
Berjalan dalam taurat tuhan (2)albertus purnomo
 
Daniel 11 – bagian 1
Daniel 11 – bagian 1Daniel 11 – bagian 1
Daniel 11 – bagian 1Justin Soputra
 
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnaiKota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnaiFreeChildrenStories
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-12 Triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-12 Triwulan I 2020Pelajaran Sekolah Sabat ke-12 Triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-12 Triwulan I 2020David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan ii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan ii 2018David Syahputra
 
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji albertus purnomo
 
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan I 2019Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan I 2019David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021David Syahputra
 
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)Johan Setiawan
 
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1albertus purnomo
 
Sesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilangan
Sesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilanganSesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilangan
Sesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilanganalbertus purnomo
 

What's hot (20)

Sesi 5 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 2
Sesi 5 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 2Sesi 5 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 2
Sesi 5 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 2
 
Daniel 7 – bagian 4
Daniel 7 – bagian 4Daniel 7 – bagian 4
Daniel 7 – bagian 4
 
Berjalan dalam taurat tuhan (2)
Berjalan dalam taurat tuhan (2)Berjalan dalam taurat tuhan (2)
Berjalan dalam taurat tuhan (2)
 
Daniel 11 – bagian 1
Daniel 11 – bagian 1Daniel 11 – bagian 1
Daniel 11 – bagian 1
 
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnaiKota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
 
Kota kota dalam Alkitab
Kota kota dalam AlkitabKota kota dalam Alkitab
Kota kota dalam Alkitab
 
Daniel 2
Daniel 2Daniel 2
Daniel 2
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-12 Triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-12 Triwulan I 2020Pelajaran Sekolah Sabat ke-12 Triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-12 Triwulan I 2020
 
Kesetiaan & Aniaya
Kesetiaan & AniayaKesetiaan & Aniaya
Kesetiaan & Aniaya
 
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan ii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan ii 2018
 
Daniel 7 – bagian 1
Daniel 7 – bagian 1Daniel 7 – bagian 1
Daniel 7 – bagian 1
 
Daniel 10
Daniel 10Daniel 10
Daniel 10
 
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
 
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan I 2019Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan I 2019
 
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
 
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
 
Daniel 7 – bagian 3
Daniel 7 – bagian 3Daniel 7 – bagian 3
Daniel 7 – bagian 3
 
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
 
Sesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilangan
Sesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilanganSesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilangan
Sesi 6 Pengajaran Taurat KPKS kitab Imamat dan bilangan
 

Similar to Korupsi dalam alkitab

Belajar ketaatan naomi
Belajar ketaatan naomiBelajar ketaatan naomi
Belajar ketaatan naomiHendra Kasenda
 
Pelajaran sekolah sabat ke-6 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-6 triwulan I 2019Pelajaran sekolah sabat ke-6 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-6 triwulan I 2019David Syahputra
 
Hidup mati dikuasai lidah rev. 2 feb 2022
Hidup mati dikuasai lidah rev. 2 feb 2022Hidup mati dikuasai lidah rev. 2 feb 2022
Hidup mati dikuasai lidah rev. 2 feb 2022ssuserc8a156
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan 4 2014
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan 4 2014Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan 4 2014
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan 4 2014David Syahputra
 
Sesi 14. Reformasi religius pada zaman raja Yosia.pdf
Sesi 14. Reformasi religius pada zaman raja Yosia.pdfSesi 14. Reformasi religius pada zaman raja Yosia.pdf
Sesi 14. Reformasi religius pada zaman raja Yosia.pdfalbertus purnomo
 

Similar to Korupsi dalam alkitab (6)

Belajar ketaatan naomi
Belajar ketaatan naomiBelajar ketaatan naomi
Belajar ketaatan naomi
 
Pelajaran sekolah sabat ke-6 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-6 triwulan I 2019Pelajaran sekolah sabat ke-6 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-6 triwulan I 2019
 
Ringk alk hak (7)
Ringk alk hak (7)Ringk alk hak (7)
Ringk alk hak (7)
 
Hidup mati dikuasai lidah rev. 2 feb 2022
Hidup mati dikuasai lidah rev. 2 feb 2022Hidup mati dikuasai lidah rev. 2 feb 2022
Hidup mati dikuasai lidah rev. 2 feb 2022
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan 4 2014
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan 4 2014Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan 4 2014
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan 4 2014
 
Sesi 14. Reformasi religius pada zaman raja Yosia.pdf
Sesi 14. Reformasi religius pada zaman raja Yosia.pdfSesi 14. Reformasi religius pada zaman raja Yosia.pdf
Sesi 14. Reformasi religius pada zaman raja Yosia.pdf
 

More from albertus purnomo

ORK 21 September 2023.pptx
ORK 21 September 2023.pptxORK 21 September 2023.pptx
ORK 21 September 2023.pptxalbertus purnomo
 
Oase Rohani Katolik 23 Januari 2023.pptx
Oase Rohani Katolik 23 Januari 2023.pptxOase Rohani Katolik 23 Januari 2023.pptx
Oase Rohani Katolik 23 Januari 2023.pptxalbertus purnomo
 
Minggu biasa XVI Juli 2023.pptx
Minggu biasa XVI Juli 2023.pptxMinggu biasa XVI Juli 2023.pptx
Minggu biasa XVI Juli 2023.pptxalbertus purnomo
 
Renungan ORK 1 Januari 2022.pptx
Renungan ORK 1 Januari 2022.pptxRenungan ORK 1 Januari 2022.pptx
Renungan ORK 1 Januari 2022.pptxalbertus purnomo
 
Renungan Ork 10 Desember 2022.pptx
Renungan Ork 10 Desember 2022.pptxRenungan Ork 10 Desember 2022.pptx
Renungan Ork 10 Desember 2022.pptxalbertus purnomo
 
Renungan ORK 1 Februari 2022.pptx
Renungan ORK 1 Februari 2022.pptxRenungan ORK 1 Februari 2022.pptx
Renungan ORK 1 Februari 2022.pptxalbertus purnomo
 
ORK senin 10 Oktober 2022.pptx
ORK senin 10 Oktober 2022.pptxORK senin 10 Oktober 2022.pptx
ORK senin 10 Oktober 2022.pptxalbertus purnomo
 
ORK 10 September 2022.pptx
ORK 10 September 2022.pptxORK 10 September 2022.pptx
ORK 10 September 2022.pptxalbertus purnomo
 
ORK 10 Agustus Santo Laurentius.pptx
ORK 10 Agustus Santo Laurentius.pptxORK 10 Agustus Santo Laurentius.pptx
ORK 10 Agustus Santo Laurentius.pptxalbertus purnomo
 
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pptx
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pptxSesi 11. Bait Allah Salomo.pptx
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pptxalbertus purnomo
 
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pdf
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pdfSesi 11. Bait Allah Salomo.pdf
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pdfalbertus purnomo
 
Sesi 12. Kerajaan Israel (Utara) dan Yehuda (.pptx
Sesi 12. Kerajaan Israel (Utara) dan Yehuda (.pptxSesi 12. Kerajaan Israel (Utara) dan Yehuda (.pptx
Sesi 12. Kerajaan Israel (Utara) dan Yehuda (.pptxalbertus purnomo
 
Sesi 10. Kitab Raja-Raja dan figur Salomo dan proyek mercusuar kerajaan Israe...
Sesi 10. Kitab Raja-Raja dan figur Salomo dan proyek mercusuar kerajaan Israe...Sesi 10. Kitab Raja-Raja dan figur Salomo dan proyek mercusuar kerajaan Israe...
Sesi 10. Kitab Raja-Raja dan figur Salomo dan proyek mercusuar kerajaan Israe...albertus purnomo
 
Sesi 8. Figur Samuel dan Saul, serta perannya dalam.pptx
Sesi 8. Figur Samuel dan Saul, serta perannya dalam.pptxSesi 8. Figur Samuel dan Saul, serta perannya dalam.pptx
Sesi 8. Figur Samuel dan Saul, serta perannya dalam.pptxalbertus purnomo
 

More from albertus purnomo (20)

ORK 23 Maret 2023.pptx
ORK 23 Maret 2023.pptxORK 23 Maret 2023.pptx
ORK 23 Maret 2023.pptx
 
ORK 23 Agustus 2023.pptx
ORK 23 Agustus 2023.pptxORK 23 Agustus 2023.pptx
ORK 23 Agustus 2023.pptx
 
ORK 21 September 2023.pptx
ORK 21 September 2023.pptxORK 21 September 2023.pptx
ORK 21 September 2023.pptx
 
Oase Rohani Katolik 23 Januari 2023.pptx
Oase Rohani Katolik 23 Januari 2023.pptxOase Rohani Katolik 23 Januari 2023.pptx
Oase Rohani Katolik 23 Januari 2023.pptx
 
Minggu biasa XVI Juli 2023.pptx
Minggu biasa XVI Juli 2023.pptxMinggu biasa XVI Juli 2023.pptx
Minggu biasa XVI Juli 2023.pptx
 
Renungan ORK 1 Januari 2022.pptx
Renungan ORK 1 Januari 2022.pptxRenungan ORK 1 Januari 2022.pptx
Renungan ORK 1 Januari 2022.pptx
 
Renungan Ork 10 Desember 2022.pptx
Renungan Ork 10 Desember 2022.pptxRenungan Ork 10 Desember 2022.pptx
Renungan Ork 10 Desember 2022.pptx
 
Renungan ORK 1 Februari 2022.pptx
Renungan ORK 1 Februari 2022.pptxRenungan ORK 1 Februari 2022.pptx
Renungan ORK 1 Februari 2022.pptx
 
ORK senin 10 Oktober 2022.pptx
ORK senin 10 Oktober 2022.pptxORK senin 10 Oktober 2022.pptx
ORK senin 10 Oktober 2022.pptx
 
ORK 21 Agustus 2022.pptx
ORK 21 Agustus 2022.pptxORK 21 Agustus 2022.pptx
ORK 21 Agustus 2022.pptx
 
ORK 10 November 2022.pptx
ORK 10 November 2022.pptxORK 10 November 2022.pptx
ORK 10 November 2022.pptx
 
ORK 10 juli 2022.pptx
ORK 10 juli 2022.pptxORK 10 juli 2022.pptx
ORK 10 juli 2022.pptx
 
ORK 10 September 2022.pptx
ORK 10 September 2022.pptxORK 10 September 2022.pptx
ORK 10 September 2022.pptx
 
ORK 10 Agustus Santo Laurentius.pptx
ORK 10 Agustus Santo Laurentius.pptxORK 10 Agustus Santo Laurentius.pptx
ORK 10 Agustus Santo Laurentius.pptx
 
ORK 10 juni 2021.pptx
ORK 10 juni 2021.pptxORK 10 juni 2021.pptx
ORK 10 juni 2021.pptx
 
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pptx
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pptxSesi 11. Bait Allah Salomo.pptx
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pptx
 
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pdf
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pdfSesi 11. Bait Allah Salomo.pdf
Sesi 11. Bait Allah Salomo.pdf
 
Sesi 12. Kerajaan Israel (Utara) dan Yehuda (.pptx
Sesi 12. Kerajaan Israel (Utara) dan Yehuda (.pptxSesi 12. Kerajaan Israel (Utara) dan Yehuda (.pptx
Sesi 12. Kerajaan Israel (Utara) dan Yehuda (.pptx
 
Sesi 10. Kitab Raja-Raja dan figur Salomo dan proyek mercusuar kerajaan Israe...
Sesi 10. Kitab Raja-Raja dan figur Salomo dan proyek mercusuar kerajaan Israe...Sesi 10. Kitab Raja-Raja dan figur Salomo dan proyek mercusuar kerajaan Israe...
Sesi 10. Kitab Raja-Raja dan figur Salomo dan proyek mercusuar kerajaan Israe...
 
Sesi 8. Figur Samuel dan Saul, serta perannya dalam.pptx
Sesi 8. Figur Samuel dan Saul, serta perannya dalam.pptxSesi 8. Figur Samuel dan Saul, serta perannya dalam.pptx
Sesi 8. Figur Samuel dan Saul, serta perannya dalam.pptx
 

Recently uploaded

BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptxBUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptxWahyudinHioda
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Ustadz Habib
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURANBudiSetiawan246494
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
Pendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptxPendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptxArdianAlaziz
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaRobert Siby
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Adam Hiola
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHRobert Siby
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.KennayaWjaya
 
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SDKISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SDAprihatiningrum Hidayati
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratpuji239858
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfsrengseng1c
 

Recently uploaded (14)

BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptxBUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
Pendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptxPendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptx
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
 
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SDKISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
 

Korupsi dalam alkitab

  • 2. The noun corruption comes from Latin — com, meaning "with, together," and rumpere, meaning "to break.“ Engaging in corruption can "break" or destroy someone's trustworthiness and good reputation with others. Corruption is dishonest action that destroys people's trust.
  • 3. Dua kejahatan anak-anak imam Eli: Hofni dan Pinehas: Melakukan korupsi terhadap binatang kurban (1 Sam 2:13-17) Tidur dengan perempuan-perempuan yang melayani pintu Rumah Allah (pelacuran bakti) (1Sam 2:22)
  • 4.  Setiap kali seseorang mempersembahkan korban sembelihan, sementara daging itu dimasak, datanglah bujang imam membawa garpu bergigi tiga di tangannya 14 dan dicucukkannya ke dalam bejana atau ke dalam kuali atau ke dalam belanga atau ke dalam periuk. Segala yang ditarik dengan garpu itu ke atas, diambil imam itu untuk dirinya sendiri. Demikianlah mereka memperlakukan semua orang Israel yang datang ke sana, ke Silo. 
  • 5.  15 Bahkan sebelum lemaknya dibakar, bujang imam itu datang, lalu berkata kepada orang yang mempersembahkan korban itu: "Berikanlah daging kepada imam untuk dipanggang, sebab ia tidak mau menerima dari padamu daging yang dimasak, hanya yang mentah saja.“ 16 Apabila orang itu menjawabnya: "Bukankah lemak itu harus dibakar dahulu, kemudian barulah ambil bagimu sesuka hatimu," maka berkatalah ia kepada orang itu: "Sekarang juga harus kauberikan, kalau tidak, aku akan mengambilnya dengan kekerasan."  (1Sa 2:13-16 ITB)
  • 6. Inilah hak imam terhadap kaum awam, terhadap mereka yang mempersembahkan korban sembelihan, baik lembu maupun domba: kepada imam haruslah diberikan paha depan, kedua rahang dan perut besar. (Deu 18:3 ITB) Sisanya untuk dipersembahkan kepada Allah, tetapi diambil semua oleh anak-anak Eli
  • 7. Mengapa engkau memandang dengan loba kepada korban sembelihan-Ku dan korban sajian-Ku, yang telah Kuperintahkan, dan mengapa engkau menghormati anak-anakmu lebih dari pada-Ku, sambil kamu menggemukkan dirimu dengan bagian yang terbaik dari setiap korban sajian umat-Ku Israel? (1Sa 2:29 ITB)
  • 8. Kritik nabi terhadap zamannya : Penyembahan berhala (relasi vertikal) dan keadilan (relasi horisontal) Menjalankan keadilan adalah wujud konkret pelaksanaan Perjanjian (Sinai) Dua nabi yang berjuang menegakkan keadilan sosial : Amos (Kerajaan Utara: Israel) dan Yesaya (Kerajaan Selatan: Yehuda)
  • 9. Kesejangan antara Kaya dan Miskin sangat lebar pada zaman Yerobeam II Seluruh teks mengkritik ketidakadilan sosial Korupsi: Oleh karena mereka menjual orang benar karena uang dan orang miskin karena sepasang kasut; 7 mereka menginjak-injak kepala orang lemah ke dalam debu dan membelokkan jalan orang sengsara; (Amo 2:6-7 ITB)
  • 10.  Korupsi: mereka merebahkan diri di samping setiap mezbah di atas pakaian gadaian orang, dan minum anggur orang-orang yang kena denda di rumah Allah mereka. (Amo 2:8 ITB)  Menikmati korupsi: Dengarlah firman ini, hai lembu-lembu Basan, yang ada di gunung Samaria, yang memeras orang lemah, yang menginjak orang miskin, yang mengatakan kepada tuan-tuanmu: bawalah ke mari, supaya kita minum-minum! (Amo 4:1 ITB)
  • 11.  11 Sebab itu, karena kamu menginjak-injak orang yang lemah dan mengambil pajak gandum dari padanya, sekalipun kamu telah mendirikan rumah-rumah dari batu pahat, kamu tidak akan mendiaminya; sekalipun kamu telah membuat kebun anggur yang indah, kamu tidak akan minum anggurnya.  12 Sebab Aku tahu, bahwa perbuatanmu yang jahat banyak dan dosamu berjumlah besar, hai kamu yang menjadikan orang benar terjepit, yang menerima uang suap dan yang mengesampingkan orang miskin di pintu gerbang.  (Amo 5:11-12 ITB)
  • 12. Lalu Yesus masuk ke Bait Allah dan mulailah Ia mengusir semua pedagang di situ,46 kata-Nya kepada mereka: "Ada tertulis: Rumah-Ku adalah rumah doa. Tetapi kamu menjadikannya sarang penyamun." (Luk 19:45-46// bdk Yes 56:7, Yer 7:11)
  • 13. Pasar hewan dan Pasar uang Para pegawai Bait Allah menentukan apakah hewannya layak untuk korban atau tidak? Jika tidak layak, wajib beli di Bait Allah dengan harga tinggi, beberapa kali lipat dari harga biasa.
  • 14. Money Changer Tidak boleh menggunakan mata uang kekaisaran – kekafiran untuk mempersembahkan uang. Ditukar dengan mata uang yang sedang laku keras di wilayah pantai Tirus sampai Israel Pegawai Bait Allah mengantongi izin dari otoritas Bait Allah (imam).
  • 15. Ada seorang lain yang bernama Ananias. Ia beserta isterinya Safira menjual sebidang tanah.  2 Dengan setahu isterinya ia menahan sebagian dari hasil penjualan itu dan sebagian lain dibawa dan diletakkannya di depan kaki rasul-rasul.
  • 16.  Tetapi Petrus berkata: "Ananias, mengapa hatimu dikuasai Iblis, sehingga engkau mendustai Roh Kudus dan menahan sebagian dari hasil penjualan tanah itu?  4 Selama tanah itu tidak dijual, bukankah itu tetap kepunyaanmu, dan setelah dijual, bukankah hasilnya itu tetap dalam kuasamu? Mengapa engkau merencanakan perbuatan itu dalam hatimu? Engkau bukan mendustai manusia, tetapi mendustai Allah." (Act 5:1-4 ITB)
  • 17. A bribe is money or a favor given or promised in order to influence the judgment or conduct of a person in a trusted position. The Bible is clear that giving or receiving a bribe is evil.
  • 18. [Kitab Perjanjian] Suap janganlah kauterima, sebab suap membuat buta mata orang-orang yang melihat dan memutarbalikkan perkara orang-orang yang benar. (Exo 23:8 ITB) 
  • 19.  Janganlah memutarbalikkan keadilan, janganlah memandang bulu dan janganlah menerima suap, sebab suap membuat buta mata orang-orang bijaksana dan memutarbalikkan perkataan orang-orang yang benar. 20 Semata-mata keadilan, itulah yang harus kaukejar, supaya engkau hidup dan memiliki negeri yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu."  (Deu 16:19-20 ITB)
  • 20.  Bribery is a blinding influence upon wisdom and discernment. It also perverts (menyesatkan) or twists the words of those who would be righteous in the sight of God.
  • 21.  Terkutuklah orang yang menerima suap untuk membunuh seseorang yang tidak bersalah. Dan seluruh bangsa itu harus berkata: Amin! (Deu 27:25 ITB) Kasus Nabot vs Ahab dan Izebel When high officials give and receive bribes, it causes evil in a society. Bribery is one characteristic of a corrupt society.
  • 22. By justice a king gives a country stability, but those who are greedy for bribes tear it down. (Pro 29:4 NIV) Dengan keadilan seorang raja menegakkan negerinya, tetapi orang yang memungut banyak pajak meruntuhkannya (Pro 29:4 ITB)
  • 23. Yesaya mengkritik para pemimpin Yerusalem yang suka akan suaap dan mengejar uang suap (Yes 1:2-23)  sumber kehancuran Yerusalem (tidak ada keadilan) Bdk. Sebab TUHAN, Allahmulah Allah segala allah dan Tuhan segala tuhan, Allah yang besar, kuat dan dahsyat, yang tidak memandang bulu ataupun menerima suap; (Deu 10:17 ITB)
  • 24. Korupsi dan suap dalam Alkitab adalah pelanggaran terhadap hukum Taurat Pelanggaran ini berarti juga pelanggaran terhadap Perjanjian antara YHWH dengan Israel Dampak pelanggaran: kutuk atau tiadanya berkat untuk Israel === tidak ada shalom (kedamaian dan keselamatan).
  • 25. Korupsi dan suap mencederai keadilan = menghina Allah, sumber keadilan Korupsi dan suap merusak tatanan masyarakat yang dibangun atas dasar hukum. Intinya, korupsi dan suap == merusak, membuat masyarakat kembali kepada situasi pra penciptaan (tohu we bohu; chaos).