SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  3
Télécharger pour lire hors ligne
NAMA:ARIA ERWANDA 07 OKTOBER 2021
KELAS:X TPM3
RANGKUMAN PERMAINAN SOFTBALL
Softball adalahadalahsatujenispermainanolahragayangdimainkansecarabereguyangterdiri
atas 2 tim. Masing-masingtimberjumlah9orang dan dipimpinolehsatukapten.Softball merupakan
perkembangandari olahragasejenis,yaknibaseball (bisbol) atauhardball.
Sejarah singkat permainan softball di dunia yaitu berasal dari Amerika Serikat dan diciptakan oleh
George Hancock pada tahun 1887 di kota Chicago. Diameter bola softball adalah 28-30,5 cm. Dalam
permainansoftball,terdapatsebuahreguyangberjaga(defense) dan tim yang memukul (offense).
Seperti yang telah kita ketahui olahraga ini menjalar pertama kali dari AS ke Kanada, Eropa, dan
kemudian Asia.
Perkembangan di Asia terpesat terutama setelah usainya Perang Dunia II. Saat ini, di Jepang,
Philipina,TaiwandanKoreaSelatan,softball telah menjadi permainan rakyat. Olahraga ini menjadi
olahraga yang sangat pesat perkembangannya dan sangat digemari di Asia, sehingga dibentuklah
Amateur Softball Asia, yang disingkat ASA-ASIA. Anggotanya antara lain Jepang, Philipina, Korea
Selatan, Taiwan, Hongkong, Pakistan, India, Muangthai, Singapura dan Indonesia.
KejuaraanSoftball wanita se-Asia pertama kali diselenggarakan di Manila, pada Februari 1967, dan
pesertanyabaru5 negara yaituPhilipina,Jepang,KoreaSelatan,TaiwandanHongkong.Demikianlah
selanjutnyadirencanakankejuaraan Asia ini setiap tahun sekali, dengan penyelenggaraan setahun
sekali bergantianantaraputeradanputeri.Misalnyatahunini kejuaraansoftball putera,makatahun
depanuntukbagianputerinya.Softball jugasedangberjuanguntukdipertandingkandi AsianGames.
Dalam Asian Games Bangkok tahun 1966, Softball juga ikut demonstrasi.
Sebelum perang kemerdekaan, sebetulnya softball sudah ada yang melakukannya di Indonesia,
namun sifatnya masih sangat terbatas. Artinya hanya dimainkan di sekolah-sekolah tertentu saja.
Pada mulanya ada anggapan bahwa permainan olahraga Softball hanya pantas dimainkan oleh
golonganwanitasaja.Hal ini terusberlangsungsampai tahun1966an. Olehkarenaitusoftball hanya
dimainkan oleh puteri saja. Ketika Asian Games Bangkok, terbukalah mata kita bahwa sebenarnya
olahragaSoftball itudapatdimainkanbaikolehputeri maupunputera.Padawaktuituputera-putera
kita, masih menyenangi olahraga baseball.
MelihatperkembanganSoftball begitu pesat dan adanya kompetisi antara negara setiap tahunnya.
Timbullah perhatian kita terhadap cabang olahraga ini secara serius. Awalnya Softball hanya
berkembang di Jakarta, Bandung, Pelembang, Semarang dan Surabaya. Tetapi kini telah menjadi
salah satu cabang olahraga yang yang sangat digemari masyarakat, terutama para pelajar dan
mahasiswa. Untuk menyalurkan kegiatan-kegiatan softball di Indonesia, diperlukan suatu badan
yang mengaturnya, maka dibentuklah Organisasi Induk dengan nama PERBASASI (Perserikatan
Baseball & Softball Amatir Seluruh Indonesia). Dengan adanya wadah PB. PERBASASI ini mulailah
diadakan kompetisi softball tingkat nasional. Kejuaraan Nasional I diselenggarakan tahun 1967 di
Jakarta.Di sampingitusejak PON VII di Surabaya, Softball menjadi salah satu cabang olahraga yang
dipertandingkan.
Cara Bermain Softball
Cara bermain permainan olagraga softball, permainan ini dimainkan oleh dua tim di lapangan
softball.Setiaptimminimal memiliki 9 pemain dan selebihnya merupakan cadangan. Posisi 9 orang
pemainini adalah1 orang pitcher,1 orang catcher, dan 7 orangbertahan/fielderyang terbagi dalam
4 penjaga daerahd alam (infielder) dan 3 orang penjaga daerah luar (outfielder).
Permainan terdiri dari 9 babak yang disebut inning. Di dalam satu inning, tim yang bertanding
masing-masingmempunyai kesempatanmemukul (batting) untukmencetak angka (run). Ketika tim
yang menyerang mendapat giliran memukul, seorang pelempar bola (pitcher) tim bertahan
melemparkan bola kearah penangkap bola (catcher) sekencang-kencangnya agar bola tidak dapat
dipukul.Timyangmendapatgiliranmemukulbergantianseorangdemi seoranguntukmemukul bola.
Tim yang berjaga berusaha mematikan anggota tim yang mendapat giliran memukul. Tim yang
mendapat giliran memukul mendapat kesempatan 3 kali mati (out) sebelum giliran memukul
digantikan tim yang bertahan
Skor atau run dihasilkan dari seorang runner berlari menginjak semua base secara berurutan dan
kembali menginjakhome plate.Setiappelari yang berhasil mengelilingi dan menginjak home plate
mendapat satu angka. Waktu permainan ditentukan oleh inning. Setiap tim mendapat giliran
memukul sampai 3 kali out dan mematikan tim lawan 3 kali out, disebut 1 inning. Dalam tiap
pertandingan sofbol durasi permainan setidaknya 7 inning tergantung situasi, atau lama waktu 2
jam. Setelah menghabiskan inning, tim yang mencetak angka (run) terbanyak menjadi pemenang.
Jika dalam inning yang ditentukan waktu sudah habis dan kedua belah tim dalam keadaan seri,
inningtambahandimainkansampai salahsatutimkeluarsebagai pemenang. Kondisi itu disebut tie
breakatau seri.Padapermulaanpermainan, tim yang menjadi tuan rumah (home team) mendapat
giliran melempar sedangkan tim tamu (visitor) mendapat giliran memukul.
Teknik Dasar Bermain Softball
Secara umum, teknik dasar bermain softball ada 4 yaitu teknik melenpar bola, menangkap bola,
memegangpemkul (bat) danteknikmemukul bola,teknikmemukul dalam permainan softball ada 2
macam yaitu swing dan tumbuk / bunt, sedangkan teknik melempar dan menangkap bola ada 3
macam, yaitu:
- LemparanAtas (OverhandThrow)
- LemparanSamping(SidehandThrow)
- LemparanBawah (UnderhandThrow).
Teknik Dasar Memegang Kayu Pemukul (Bat)
Cara memegangkayupemukul ataubatdalampermainansoftball adalahdengancara pemukul atau
kayu tersebut dipegang erat-erat dengan tangan merapat atau sedikit renggang dengan posisi
tangan kanan di sebelah atas dan tangan kiri di sebelah bawah.
Teknik Dasar Memukul Bola
Pada dasarnya teknik memukul bola dalam softball dibagi menjadi 2 macam, yaitu pukulan swing
dan pukulan tumbuk / Bunt.
Peraturan Permainan Softball
Peraturan pemain dalam softball :
 Satu tim terdiri dari 9 orang pemain,dipimpin oleh seorang kapten regu.
 Pergantian pemain harus memberitahukan kepada umpire.
 Pemain yang sudah diganti tidak boleh main lagi.
 Adapun susunan pemainnya 1 orang pitcher’s, 2 orang catcher’s, 3, 4, base man, 6
shortstop, short fielder, 7, 8, 9 left fielder, middle fielder, dan right fielder.
Perlengkapandan Lapangan Softball
Berikutini adalahperlengkapanperlengkapanyangharusadadan digunakandalampertandingan
softball,demi keamanandankelancaranpemain:
1. Glove (pelindungtangan)
Pemainpenjagamenggunakanglove (sarungtangan) terbuatdaari kulitagaktebal dengan
ukuranglovessoftball adalah38x 38 dan beratglovessoftball 283 gram.
2. BolaSoftball
Bolasoftball terbuatdari kulityangdi dalamnyaterdiri atascampurangabus dan
karet.Lingkaranbolasoftball adalah30 cm danberat bolasoftball adalah190 gram.
3. Pemukul
Alatpemukul ataustickyangdipakai harussesuai denganketentuanyangdikeluarkan
olehPBPERBASASIyangpanjangnyatidaklebihdari 40 cm
4. Leightguard
5. Bodyprotector
6. Masker
7. Lapangan lengkap

Contenu connexe

Tendances (20)

Makalah permainan bola basket SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Makalah permainan bola basket SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA Makalah permainan bola basket SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Makalah permainan bola basket SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
 
Softball
SoftballSoftball
Softball
 
Kliping bola basket
Kliping bola basketKliping bola basket
Kliping bola basket
 
sepak bola
sepak bolasepak bola
sepak bola
 
Softball
Softball Softball
Softball
 
kelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besar
kelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besarkelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besar
kelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besar
 
Permainan Bola Besar
Permainan Bola BesarPermainan Bola Besar
Permainan Bola Besar
 
Rpp softball1
Rpp softball1Rpp softball1
Rpp softball1
 
Gambar kliping
Gambar klipingGambar kliping
Gambar kliping
 
Basketball
BasketballBasketball
Basketball
 
Sejarah bola basket
Sejarah bola basketSejarah bola basket
Sejarah bola basket
 
BASKET (PELAJARAN OLAH RAGA)
BASKET (PELAJARAN OLAH RAGA)BASKET (PELAJARAN OLAH RAGA)
BASKET (PELAJARAN OLAH RAGA)
 
Softball
SoftballSoftball
Softball
 
Sofbol
SofbolSofbol
Sofbol
 
Permainan sofbol
Permainan sofbolPermainan sofbol
Permainan sofbol
 
PPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKET
PPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKETPPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKET
PPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKET
 
BOLA BASKET
BOLA BASKETBOLA BASKET
BOLA BASKET
 
Materi penjasorkes kelas x
Materi penjasorkes kelas xMateri penjasorkes kelas x
Materi penjasorkes kelas x
 
Bola basket
Bola basketBola basket
Bola basket
 
Permainan Sepak Bola
Permainan Sepak BolaPermainan Sepak Bola
Permainan Sepak Bola
 

Similaire à SOFTBALL

Permainan Bola Kecil softball.pptx
Permainan Bola Kecil softball.pptxPermainan Bola Kecil softball.pptx
Permainan Bola Kecil softball.pptxEXPOSEMIPASMAGATA
 
SOFTBALL_11.pptx
SOFTBALL_11.pptxSOFTBALL_11.pptx
SOFTBALL_11.pptxChindi7
 
Tugas mata pelajaran penjaskes
Tugas mata pelajaran penjaskesTugas mata pelajaran penjaskes
Tugas mata pelajaran penjaskesRohman Efendi
 
1. materi pjok kelas 6 bab 1 permainan softball
1. materi pjok kelas 6 bab 1 permainan softball1. materi pjok kelas 6 bab 1 permainan softball
1. materi pjok kelas 6 bab 1 permainan softballEndang Zahrow
 
Makalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Makalah Tentang Sejarah Sepak BolaMakalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Makalah Tentang Sejarah Sepak BolaFajar Aditiya Sukma
 
permainan bola voli, basket, sepak bola
permainan bola voli, basket, sepak bolapermainan bola voli, basket, sepak bola
permainan bola voli, basket, sepak bolaBella Mellisani
 
Asal usul permainan bola basket
Asal usul permainan bola basketAsal usul permainan bola basket
Asal usul permainan bola basketNurulJannah156
 
PPT Penjaskes: Bola Besar
PPT Penjaskes: Bola BesarPPT Penjaskes: Bola Besar
PPT Penjaskes: Bola BesarUNESA
 
Teknik dasar permainan rounders
Teknik dasar permainan roundersTeknik dasar permainan rounders
Teknik dasar permainan roundersiindarmiyati
 
Kelas2 semester2
Kelas2 semester2Kelas2 semester2
Kelas2 semester2arman11111
 
Bisbol
BisbolBisbol
BisbolRin272
 

Similaire à SOFTBALL (20)

Permainan Bola Kecil softball.pptx
Permainan Bola Kecil softball.pptxPermainan Bola Kecil softball.pptx
Permainan Bola Kecil softball.pptx
 
SOFTBALL_11.pptx
SOFTBALL_11.pptxSOFTBALL_11.pptx
SOFTBALL_11.pptx
 
388181326 modul-softball
388181326 modul-softball388181326 modul-softball
388181326 modul-softball
 
Bola voli
Bola voliBola voli
Bola voli
 
Bola voli
Bola voliBola voli
Bola voli
 
Tugas mata pelajaran penjaskes
Tugas mata pelajaran penjaskesTugas mata pelajaran penjaskes
Tugas mata pelajaran penjaskes
 
1. materi pjok kelas 6 bab 1 permainan softball
1. materi pjok kelas 6 bab 1 permainan softball1. materi pjok kelas 6 bab 1 permainan softball
1. materi pjok kelas 6 bab 1 permainan softball
 
Materi Penjasorkes Lengkap
Materi Penjasorkes LengkapMateri Penjasorkes Lengkap
Materi Penjasorkes Lengkap
 
Makalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Makalah Tentang Sejarah Sepak BolaMakalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Makalah Tentang Sejarah Sepak Bola
 
permainan bola voli, basket, sepak bola
permainan bola voli, basket, sepak bolapermainan bola voli, basket, sepak bola
permainan bola voli, basket, sepak bola
 
Asal usul permainan bola basket
Asal usul permainan bola basketAsal usul permainan bola basket
Asal usul permainan bola basket
 
PPT Penjaskes: Bola Besar
PPT Penjaskes: Bola BesarPPT Penjaskes: Bola Besar
PPT Penjaskes: Bola Besar
 
Teknik dasar permainan rounders
Teknik dasar permainan roundersTeknik dasar permainan rounders
Teknik dasar permainan rounders
 
Olahraga
OlahragaOlahraga
Olahraga
 
Sofbol
SofbolSofbol
Sofbol
 
Bola keranjang
Bola keranjangBola keranjang
Bola keranjang
 
Kelas2 semester2
Kelas2 semester2Kelas2 semester2
Kelas2 semester2
 
Makalah soft ball
Makalah soft ballMakalah soft ball
Makalah soft ball
 
Bisbol
BisbolBisbol
Bisbol
 
Basket
BasketBasket
Basket
 

SOFTBALL

  • 1. NAMA:ARIA ERWANDA 07 OKTOBER 2021 KELAS:X TPM3 RANGKUMAN PERMAINAN SOFTBALL Softball adalahadalahsatujenispermainanolahragayangdimainkansecarabereguyangterdiri atas 2 tim. Masing-masingtimberjumlah9orang dan dipimpinolehsatukapten.Softball merupakan perkembangandari olahragasejenis,yaknibaseball (bisbol) atauhardball. Sejarah singkat permainan softball di dunia yaitu berasal dari Amerika Serikat dan diciptakan oleh George Hancock pada tahun 1887 di kota Chicago. Diameter bola softball adalah 28-30,5 cm. Dalam permainansoftball,terdapatsebuahreguyangberjaga(defense) dan tim yang memukul (offense). Seperti yang telah kita ketahui olahraga ini menjalar pertama kali dari AS ke Kanada, Eropa, dan kemudian Asia. Perkembangan di Asia terpesat terutama setelah usainya Perang Dunia II. Saat ini, di Jepang, Philipina,TaiwandanKoreaSelatan,softball telah menjadi permainan rakyat. Olahraga ini menjadi olahraga yang sangat pesat perkembangannya dan sangat digemari di Asia, sehingga dibentuklah Amateur Softball Asia, yang disingkat ASA-ASIA. Anggotanya antara lain Jepang, Philipina, Korea Selatan, Taiwan, Hongkong, Pakistan, India, Muangthai, Singapura dan Indonesia. KejuaraanSoftball wanita se-Asia pertama kali diselenggarakan di Manila, pada Februari 1967, dan pesertanyabaru5 negara yaituPhilipina,Jepang,KoreaSelatan,TaiwandanHongkong.Demikianlah selanjutnyadirencanakankejuaraan Asia ini setiap tahun sekali, dengan penyelenggaraan setahun sekali bergantianantaraputeradanputeri.Misalnyatahunini kejuaraansoftball putera,makatahun depanuntukbagianputerinya.Softball jugasedangberjuanguntukdipertandingkandi AsianGames. Dalam Asian Games Bangkok tahun 1966, Softball juga ikut demonstrasi. Sebelum perang kemerdekaan, sebetulnya softball sudah ada yang melakukannya di Indonesia, namun sifatnya masih sangat terbatas. Artinya hanya dimainkan di sekolah-sekolah tertentu saja. Pada mulanya ada anggapan bahwa permainan olahraga Softball hanya pantas dimainkan oleh golonganwanitasaja.Hal ini terusberlangsungsampai tahun1966an. Olehkarenaitusoftball hanya dimainkan oleh puteri saja. Ketika Asian Games Bangkok, terbukalah mata kita bahwa sebenarnya olahragaSoftball itudapatdimainkanbaikolehputeri maupunputera.Padawaktuituputera-putera kita, masih menyenangi olahraga baseball. MelihatperkembanganSoftball begitu pesat dan adanya kompetisi antara negara setiap tahunnya. Timbullah perhatian kita terhadap cabang olahraga ini secara serius. Awalnya Softball hanya berkembang di Jakarta, Bandung, Pelembang, Semarang dan Surabaya. Tetapi kini telah menjadi salah satu cabang olahraga yang yang sangat digemari masyarakat, terutama para pelajar dan mahasiswa. Untuk menyalurkan kegiatan-kegiatan softball di Indonesia, diperlukan suatu badan yang mengaturnya, maka dibentuklah Organisasi Induk dengan nama PERBASASI (Perserikatan Baseball & Softball Amatir Seluruh Indonesia). Dengan adanya wadah PB. PERBASASI ini mulailah diadakan kompetisi softball tingkat nasional. Kejuaraan Nasional I diselenggarakan tahun 1967 di
  • 2. Jakarta.Di sampingitusejak PON VII di Surabaya, Softball menjadi salah satu cabang olahraga yang dipertandingkan. Cara Bermain Softball Cara bermain permainan olagraga softball, permainan ini dimainkan oleh dua tim di lapangan softball.Setiaptimminimal memiliki 9 pemain dan selebihnya merupakan cadangan. Posisi 9 orang pemainini adalah1 orang pitcher,1 orang catcher, dan 7 orangbertahan/fielderyang terbagi dalam 4 penjaga daerahd alam (infielder) dan 3 orang penjaga daerah luar (outfielder). Permainan terdiri dari 9 babak yang disebut inning. Di dalam satu inning, tim yang bertanding masing-masingmempunyai kesempatanmemukul (batting) untukmencetak angka (run). Ketika tim yang menyerang mendapat giliran memukul, seorang pelempar bola (pitcher) tim bertahan melemparkan bola kearah penangkap bola (catcher) sekencang-kencangnya agar bola tidak dapat dipukul.Timyangmendapatgiliranmemukulbergantianseorangdemi seoranguntukmemukul bola. Tim yang berjaga berusaha mematikan anggota tim yang mendapat giliran memukul. Tim yang mendapat giliran memukul mendapat kesempatan 3 kali mati (out) sebelum giliran memukul digantikan tim yang bertahan Skor atau run dihasilkan dari seorang runner berlari menginjak semua base secara berurutan dan kembali menginjakhome plate.Setiappelari yang berhasil mengelilingi dan menginjak home plate mendapat satu angka. Waktu permainan ditentukan oleh inning. Setiap tim mendapat giliran memukul sampai 3 kali out dan mematikan tim lawan 3 kali out, disebut 1 inning. Dalam tiap pertandingan sofbol durasi permainan setidaknya 7 inning tergantung situasi, atau lama waktu 2 jam. Setelah menghabiskan inning, tim yang mencetak angka (run) terbanyak menjadi pemenang. Jika dalam inning yang ditentukan waktu sudah habis dan kedua belah tim dalam keadaan seri, inningtambahandimainkansampai salahsatutimkeluarsebagai pemenang. Kondisi itu disebut tie breakatau seri.Padapermulaanpermainan, tim yang menjadi tuan rumah (home team) mendapat giliran melempar sedangkan tim tamu (visitor) mendapat giliran memukul. Teknik Dasar Bermain Softball Secara umum, teknik dasar bermain softball ada 4 yaitu teknik melenpar bola, menangkap bola, memegangpemkul (bat) danteknikmemukul bola,teknikmemukul dalam permainan softball ada 2 macam yaitu swing dan tumbuk / bunt, sedangkan teknik melempar dan menangkap bola ada 3 macam, yaitu: - LemparanAtas (OverhandThrow) - LemparanSamping(SidehandThrow) - LemparanBawah (UnderhandThrow). Teknik Dasar Memegang Kayu Pemukul (Bat) Cara memegangkayupemukul ataubatdalampermainansoftball adalahdengancara pemukul atau kayu tersebut dipegang erat-erat dengan tangan merapat atau sedikit renggang dengan posisi tangan kanan di sebelah atas dan tangan kiri di sebelah bawah. Teknik Dasar Memukul Bola Pada dasarnya teknik memukul bola dalam softball dibagi menjadi 2 macam, yaitu pukulan swing dan pukulan tumbuk / Bunt.
  • 3. Peraturan Permainan Softball Peraturan pemain dalam softball :  Satu tim terdiri dari 9 orang pemain,dipimpin oleh seorang kapten regu.  Pergantian pemain harus memberitahukan kepada umpire.  Pemain yang sudah diganti tidak boleh main lagi.  Adapun susunan pemainnya 1 orang pitcher’s, 2 orang catcher’s, 3, 4, base man, 6 shortstop, short fielder, 7, 8, 9 left fielder, middle fielder, dan right fielder. Perlengkapandan Lapangan Softball Berikutini adalahperlengkapanperlengkapanyangharusadadan digunakandalampertandingan softball,demi keamanandankelancaranpemain: 1. Glove (pelindungtangan) Pemainpenjagamenggunakanglove (sarungtangan) terbuatdaari kulitagaktebal dengan ukuranglovessoftball adalah38x 38 dan beratglovessoftball 283 gram. 2. BolaSoftball Bolasoftball terbuatdari kulityangdi dalamnyaterdiri atascampurangabus dan karet.Lingkaranbolasoftball adalah30 cm danberat bolasoftball adalah190 gram. 3. Pemukul Alatpemukul ataustickyangdipakai harussesuai denganketentuanyangdikeluarkan olehPBPERBASASIyangpanjangnyatidaklebihdari 40 cm 4. Leightguard 5. Bodyprotector 6. Masker 7. Lapangan lengkap