SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Karena HUTAN penopang Hidup Makhluk Tuhan
Ardian Marga Wahana
15061129
Aplikasi Komputer 1 E3
Universitas Mercu Buana Yogyakarta 2015
Hutan adalah suatu kesatuan ekosistem berupa hamparan lahan berisi sumber
daya alam hayati yang didominasi pepohonan dalam persekutuan alam
lingkungannya.
Hutan Indonesia merupakan salah satu hutan tropis terluas di dunia dan
ditempatkan pada urutan kedua dalam hal tingkat keaneka ragaman hayati.
Hutan Indonesia memberikan manfaat berlipat ganda, baik secara langsung
maupun tidak langsung kepada manusia untuk memenuhi hampir semua
kebutuhan manusia.
● Kekayaan Hutan Indonesia
Ini adalah potret hutan Indonesia, hutan tropis yang terletak di katulistiwa.
Yang masih hijau,indah yang disebut dunia dengan PARU-PARU Bumi kita.
Taman Nasional Kayang Mentarang (TNKM) berada di provinsi Kalimantan Utara
yang ditetapkan pertama kali pada tahun 1980 sebagai Cagar Alam oleh Menteri
Pertanian Indonesia.
MASIH SAMAKAH HUTAN KITA
DENGAN YANG LALU?
Jawabannya adalah
TIDAK!
Sekarang tidak akan sama dengan yang dulu.
Ulah siapa ini semua?
Apakah pohon akan rusak dengan sendirinya?
Siapa yang harus bertanggung jawab?
Aku? Dia? Kita? Atau Mereka?
Kebakaran hutan
Lihat orang gambar!
Apakah mereka berusaha memadamkan api? Atau melihat dan menunggu semua
habis kemudian membuka lahan untuk industri?
Kabut asap yang terjadi karena pembakaran hutan.
Menyebabkan penyakit mata, saluran pernafasaan hingga kematian menyerang.
Bagaimana dengan mereka yang masih belajar ditingkat lebih rendah dari
kita?
Mereka berjuang menghadapi kabut asap dengan senyuman.
Cermati!
APA YANG HARUS KITA PERBUAT?
KITA DIAM?
ATAU
KITA BERUSAHA MERUBAHNYA?
Tidak ada waktu lagi untuk berleha-leha atau
“Ah…itu bisa dilakukan nanti!” Waktu terus
berjalan dan kita tidak tahu apa yang akan
kita hadapi kedepan, apa lagi sudah banyak
terjadi Bencana di Planet Bumi ini.
BENCANA di planet kita ini sebagai isyarat’ untuk kita
sebagai Anak Bangsa, Manusia sebagai khalifah di muka
Bumi ini, untuk aksi bertindak bersama semua komponen
masyarakat seluruh dunia untuk melakukan tindakan nyata
meyerukan dan berjuang dalam misi sosial yang mulia ini
yang TOP Urgent’ untuk menyelamatkan Bumi Ibu Pertiwi
dari Ancaman Bencana Global.
Let’s Go Green Indonesia Ku…
Ayo, kini saatnya memulai kebiasaan baru, yakni: menanam Pohon,
Pisahkan sampah pada Tong Sampah yang dihasilkan antara yang Organik
(warna Hijau) dan Non-Organik (warna Merah).
Mulailah mencoba merubah ke gaya hidup, Life Style kita semua dengan
gaya hidup Green LifeStyle’; melakukan 7 Program:
- Menanam Pohon,
- Membuang sampah dengan Benar,
- Menghemat Energi,
- Matikan lampu kalau tidak digunakan dll,
- Jika Anda mempunyai kendaraan,
- Pergunakanlah kendaraan Anda dengan bijaksana. Gunakan kendaraan
umum demi mengurangi efek gas rumah kaca dari kendaraan kita menuju
yang Ramah Lingkungan,
- Sukseskan acara program Car Free Day dan ajakan program Hijau
lainnya, karna Jangan Biarkan Bencana Lingkungan Global Warming
menghampiri kita, “sesal kemudian tiada guna Teman”.
TERIMAKASIH
Dari saya:
ARDIAN MARGA

More Related Content

Viewers also liked

Minutes of the November 12 2014 MHSPC Meeting
Minutes of the November 12 2014 MHSPC MeetingMinutes of the November 12 2014 MHSPC Meeting
Minutes of the November 12 2014 MHSPC MeetingA Wittnebel Consulting
 
Top M & A mistakes
Top M & A mistakesTop M & A mistakes
Top M & A mistakesTony Wayne
 
Солдатский треугольник
Солдатский треугольникСолдатский треугольник
Солдатский треугольникAlexander Zhirnov
 
粒子物理與天文物理學簡介
粒子物理與天文物理學簡介粒子物理與天文物理學簡介
粒子物理與天文物理學簡介Yuan CHAO
 
GeoCapabilities: curriculum making workshop
GeoCapabilities: curriculum making workshopGeoCapabilities: curriculum making workshop
GeoCapabilities: curriculum making workshopKarl Donert
 

Viewers also liked (6)

Army Officer Caps
Army Officer CapsArmy Officer Caps
Army Officer Caps
 
Minutes of the November 12 2014 MHSPC Meeting
Minutes of the November 12 2014 MHSPC MeetingMinutes of the November 12 2014 MHSPC Meeting
Minutes of the November 12 2014 MHSPC Meeting
 
Top M & A mistakes
Top M & A mistakesTop M & A mistakes
Top M & A mistakes
 
Солдатский треугольник
Солдатский треугольникСолдатский треугольник
Солдатский треугольник
 
粒子物理與天文物理學簡介
粒子物理與天文物理學簡介粒子物理與天文物理學簡介
粒子物理與天文物理學簡介
 
GeoCapabilities: curriculum making workshop
GeoCapabilities: curriculum making workshopGeoCapabilities: curriculum making workshop
GeoCapabilities: curriculum making workshop
 

Similar to karena Hutan penopang Mkhluk Tuhan

Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan MOSES HADUN
 
KELOMPOK 5 ISD Isu lingkungan.pptx
KELOMPOK 5 ISD Isu lingkungan.pptxKELOMPOK 5 ISD Isu lingkungan.pptx
KELOMPOK 5 ISD Isu lingkungan.pptxSalsaKiki
 
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran1;WORO HANDAYANI SPd
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran1;WORO HANDAYANI SPdKurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran1;WORO HANDAYANI SPd
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran1;WORO HANDAYANI SPdWoro Handayani
 
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran:WORO HANDAYANI,SPd,MPd
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran:WORO HANDAYANI,SPd,MPdKurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran:WORO HANDAYANI,SPd,MPd
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran:WORO HANDAYANI,SPd,MPdWoro Handayani
 
Reboisasi dan daur ulang
Reboisasi dan daur ulangReboisasi dan daur ulang
Reboisasi dan daur ulangGriha Pambayun
 
MENUNTASKAN MASALAH KERUSAKAN HUTAN DI INDONESIA
MENUNTASKAN MASALAH KERUSAKAN HUTAN DI INDONESIAMENUNTASKAN MASALAH KERUSAKAN HUTAN DI INDONESIA
MENUNTASKAN MASALAH KERUSAKAN HUTAN DI INDONESIAAchmad Ramdhany Irdiansyah
 
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.pptPERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.pptFifiIndriani
 
Makalah+etika+illegal+logging
Makalah+etika+illegal+loggingMakalah+etika+illegal+logging
Makalah+etika+illegal+loggingAba Abdillah
 
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga SatwaPelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga SatwaDapu Creative Aceh
 
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1Nurin Imanina
 
Materi Dasar Duta Lingkungan Hidup - by Bayu Widiyanto, M.Si.
Materi Dasar Duta Lingkungan Hidup - by Bayu Widiyanto, M.Si.Materi Dasar Duta Lingkungan Hidup - by Bayu Widiyanto, M.Si.
Materi Dasar Duta Lingkungan Hidup - by Bayu Widiyanto, M.Si.Dhio R
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Gaya Hidup Berkelanjutan _ Sampahku T...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Gaya Hidup Berkelanjutan _ Sampahku T...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Gaya Hidup Berkelanjutan _ Sampahku T...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Gaya Hidup Berkelanjutan _ Sampahku T...KikiPurnamasari2
 
Status lingkungan hidup indonesia 2012. pilar lingkungan hidup indonesia
Status lingkungan hidup indonesia 2012. pilar lingkungan hidup indonesiaStatus lingkungan hidup indonesia 2012. pilar lingkungan hidup indonesia
Status lingkungan hidup indonesia 2012. pilar lingkungan hidup indonesiaOswar Mungkasa
 
KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...
KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...
KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...Oswar Mungkasa
 
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaKerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaAlveraadk
 
Era hijau 2006_keluaran_1
Era hijau 2006_keluaran_1Era hijau 2006_keluaran_1
Era hijau 2006_keluaran_1Mohd Hafiz
 
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Sufriadi Ayi
 

Similar to karena Hutan penopang Mkhluk Tuhan (20)

Bab 1 uli
Bab 1 uliBab 1 uli
Bab 1 uli
 
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
Tugas POSTER analisa lingkungan bangunan
 
KELOMPOK 5 ISD Isu lingkungan.pptx
KELOMPOK 5 ISD Isu lingkungan.pptxKELOMPOK 5 ISD Isu lingkungan.pptx
KELOMPOK 5 ISD Isu lingkungan.pptx
 
Plh
PlhPlh
Plh
 
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran1;WORO HANDAYANI SPd
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran1;WORO HANDAYANI SPdKurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran1;WORO HANDAYANI SPd
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran1;WORO HANDAYANI SPd
 
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran:WORO HANDAYANI,SPd,MPd
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran:WORO HANDAYANI,SPd,MPdKurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran:WORO HANDAYANI,SPd,MPd
Kurikulum sadar lingkungan cegah kebakaran:WORO HANDAYANI,SPd,MPd
 
Reboisasi dan daur ulang
Reboisasi dan daur ulangReboisasi dan daur ulang
Reboisasi dan daur ulang
 
Ganesha Hijau
Ganesha HijauGanesha Hijau
Ganesha Hijau
 
MENUNTASKAN MASALAH KERUSAKAN HUTAN DI INDONESIA
MENUNTASKAN MASALAH KERUSAKAN HUTAN DI INDONESIAMENUNTASKAN MASALAH KERUSAKAN HUTAN DI INDONESIA
MENUNTASKAN MASALAH KERUSAKAN HUTAN DI INDONESIA
 
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.pptPERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
 
Makalah+etika+illegal+logging
Makalah+etika+illegal+loggingMakalah+etika+illegal+logging
Makalah+etika+illegal+logging
 
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga SatwaPelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
 
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
 
Materi Dasar Duta Lingkungan Hidup - by Bayu Widiyanto, M.Si.
Materi Dasar Duta Lingkungan Hidup - by Bayu Widiyanto, M.Si.Materi Dasar Duta Lingkungan Hidup - by Bayu Widiyanto, M.Si.
Materi Dasar Duta Lingkungan Hidup - by Bayu Widiyanto, M.Si.
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Gaya Hidup Berkelanjutan _ Sampahku T...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Gaya Hidup Berkelanjutan _ Sampahku T...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Gaya Hidup Berkelanjutan _ Sampahku T...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Gaya Hidup Berkelanjutan _ Sampahku T...
 
Status lingkungan hidup indonesia 2012. pilar lingkungan hidup indonesia
Status lingkungan hidup indonesia 2012. pilar lingkungan hidup indonesiaStatus lingkungan hidup indonesia 2012. pilar lingkungan hidup indonesia
Status lingkungan hidup indonesia 2012. pilar lingkungan hidup indonesia
 
KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...
KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...
KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...
 
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaKerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
 
Era hijau 2006_keluaran_1
Era hijau 2006_keluaran_1Era hijau 2006_keluaran_1
Era hijau 2006_keluaran_1
 
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
 

Recently uploaded

Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptAlfandoWibowo2
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

karena Hutan penopang Mkhluk Tuhan

  • 1. Karena HUTAN penopang Hidup Makhluk Tuhan Ardian Marga Wahana 15061129 Aplikasi Komputer 1 E3 Universitas Mercu Buana Yogyakarta 2015
  • 2. Hutan adalah suatu kesatuan ekosistem berupa hamparan lahan berisi sumber daya alam hayati yang didominasi pepohonan dalam persekutuan alam lingkungannya. Hutan Indonesia merupakan salah satu hutan tropis terluas di dunia dan ditempatkan pada urutan kedua dalam hal tingkat keaneka ragaman hayati. Hutan Indonesia memberikan manfaat berlipat ganda, baik secara langsung maupun tidak langsung kepada manusia untuk memenuhi hampir semua kebutuhan manusia. ● Kekayaan Hutan Indonesia
  • 3. Ini adalah potret hutan Indonesia, hutan tropis yang terletak di katulistiwa. Yang masih hijau,indah yang disebut dunia dengan PARU-PARU Bumi kita.
  • 4. Taman Nasional Kayang Mentarang (TNKM) berada di provinsi Kalimantan Utara yang ditetapkan pertama kali pada tahun 1980 sebagai Cagar Alam oleh Menteri Pertanian Indonesia.
  • 5. MASIH SAMAKAH HUTAN KITA DENGAN YANG LALU?
  • 6. Jawabannya adalah TIDAK! Sekarang tidak akan sama dengan yang dulu.
  • 7. Ulah siapa ini semua? Apakah pohon akan rusak dengan sendirinya? Siapa yang harus bertanggung jawab? Aku? Dia? Kita? Atau Mereka?
  • 8. Kebakaran hutan Lihat orang gambar! Apakah mereka berusaha memadamkan api? Atau melihat dan menunggu semua habis kemudian membuka lahan untuk industri?
  • 9. Kabut asap yang terjadi karena pembakaran hutan. Menyebabkan penyakit mata, saluran pernafasaan hingga kematian menyerang.
  • 10. Bagaimana dengan mereka yang masih belajar ditingkat lebih rendah dari kita? Mereka berjuang menghadapi kabut asap dengan senyuman.
  • 12. APA YANG HARUS KITA PERBUAT? KITA DIAM? ATAU KITA BERUSAHA MERUBAHNYA?
  • 13. Tidak ada waktu lagi untuk berleha-leha atau “Ah…itu bisa dilakukan nanti!” Waktu terus berjalan dan kita tidak tahu apa yang akan kita hadapi kedepan, apa lagi sudah banyak terjadi Bencana di Planet Bumi ini.
  • 14. BENCANA di planet kita ini sebagai isyarat’ untuk kita sebagai Anak Bangsa, Manusia sebagai khalifah di muka Bumi ini, untuk aksi bertindak bersama semua komponen masyarakat seluruh dunia untuk melakukan tindakan nyata meyerukan dan berjuang dalam misi sosial yang mulia ini yang TOP Urgent’ untuk menyelamatkan Bumi Ibu Pertiwi dari Ancaman Bencana Global. Let’s Go Green Indonesia Ku…
  • 15. Ayo, kini saatnya memulai kebiasaan baru, yakni: menanam Pohon, Pisahkan sampah pada Tong Sampah yang dihasilkan antara yang Organik (warna Hijau) dan Non-Organik (warna Merah). Mulailah mencoba merubah ke gaya hidup, Life Style kita semua dengan gaya hidup Green LifeStyle’; melakukan 7 Program: - Menanam Pohon, - Membuang sampah dengan Benar, - Menghemat Energi, - Matikan lampu kalau tidak digunakan dll, - Jika Anda mempunyai kendaraan, - Pergunakanlah kendaraan Anda dengan bijaksana. Gunakan kendaraan umum demi mengurangi efek gas rumah kaca dari kendaraan kita menuju yang Ramah Lingkungan, - Sukseskan acara program Car Free Day dan ajakan program Hijau lainnya, karna Jangan Biarkan Bencana Lingkungan Global Warming menghampiri kita, “sesal kemudian tiada guna Teman”.
  • 16.

Editor's Notes

  1. <number>