SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Oleh: Osa Omar Sharif
LATIHAN SOAL PRA-UTS
1. Harga suatu barang sebesar Rp 10.000,- dan jumlah barang yang diminta sebanyak 40
unit. Ketika harga barang tersebut naik menjadi Rp 15.000,-, jumlah barang yang
diminta sebanyak 20 unit. Tentukan persamaan fungsi permintaan barang tersebut.
2. Misalkan penawaran dan permintaan terhadap produk Ballpoint Snowman seperti
pada tabel di bawah ini:
Rp 1.850,- Rp 2.000,-
Permintaan 1000 unit 750 unit
Penawaran 1050 unit 1200 unit
a. Tentukan harga dan jumlah keseimbangan dari produk Ballpoint Snowman
tersebut!
b. Berapa total pajak yang diterima pemerintah jika ditetapkan pajak-proporsional
20% dari harga jual?
c. Gambarkan grafik keseimbangan produk Ballpoint Snowman sebelum dan sesudah
pajak tersebut!
3. Fungsi permintaan akan barang x ditunjukkan oleh persamaan Qd = 20 – P2, sedangkan
fungsi penawarannya Qs = -6 + 4P2. Jika terhadap barang tersebut pemerintah
mengenakan pajak sebesar 2 rupiah per unit, hitung:
a. Harga dan jumlah keseimbangan barang tersebut sebelum dan sesudah pengaruh
pajak.
b. Berapa besar pajak yang ditanggung oleh konsumen dan produsen?
c. Berapa besar total pendapatan pajak yang diterima pemerintah?
4. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 0.5Q2 +29Q +100 dan fungsi harga P = 50 – 5Q.
a. Carilah jumlah produksi yang dapat memaksimalkan laba?
b. Berapalah nilai laba maksimum tersebut?
c. Berapakah harga jual per unit dari produk tersebut?
d. Berapakah biaya total yang dikeluarkan perusahaan?
e. Berapakah penerimaan total yang diperoleh perusahaan?
Oleh: Osa Omar Sharif
5. Toko ‘Cora’ memproduksi 1000 unit boneka per hari. Misalkan biaya rata-rata per hari
untuk memproduksi boneka memenuhi persamaan AVC = 7Q – 3200 dan total gaji
harian pegawai (FC) Rp 500.000,-
a. Tentukan persamaan dan besarnya biaya total produksi boneka per hari!
b. Tentukan biaya marjinal jika produksi hariannya dinaikkan 50%?
c. Jika fungsi permintaan boneka memenuhi persamaan P = -5Q + 20.500, tentukan
pada jumlah produksi berapa boneka ‘Cora’ mengalami BEP?
6. Misalkan Bank Cabang Asli menetapkan bunga sebesar 8% per tahun yang
dimajemukkan secara semesteran. Elsa mendepositokan 𝑅𝑝. 100.000.000,00 di bank
tersebut. Tentukan berapa tahun yang diperlukan supaya deposito Elsa mencapai
𝑅𝑝. 150.000.000,00?
Oleh: Osa Omar Sharif
7. Pak Widodo ingin membeli rumah di Kotabaru Parahyangan seharga
𝑅𝑝. 1.540.000.000,00 secara kredit. Sesuai dengan perjanjian dengan pihak
pengembang, waktu pembayaran rumah tersebut adalah 15 tahun. Berapakah jumlah
pembayaran setiap bulan yang harus dibayar oleh Pak Widodo jika tingkat bunga yang
dikenakan adalah 12%?
1. Permintaan akan barang x ditunjukkan oleh persamaan Qdx = 5 – 2Px + Py
sedangkan penawarannya Qsx = 3Px – 3. Di lain pihak, permintaan terhadap barang y
ditunjukkan oleh persamaan Qdy = 10 + 2Px – 5Py, sedangkan penawarannya Qsy =
5Py – 6. Berapa harga keseimbangan dan jumlah keseimbangan yang terjadi di pasar
untuk masing – masing barang tersebut?
2. Biaya total yang dikeluarkan sebuah perusahaan ditunjukkan oleh persamaan TC = 2Q2
– 20Q + 60. Hitung:
a. Biaya total minimum
b. Biaya tetap, biaya variabel, biaya rata-rata, biaya tetap rata-rata dan biaya variabel
rata-rata
c. Jika produksi meningkat sebanyak satu unit, berapakah biaya marjinal?
3. Fungsi permintaan yang dihadapi oleh produsen monopolis ditunjukkan oleh P=1000-
0.5Q.
a. [3 poin] Bagaimana persamaan penerimaan totalnya?
b. [4 poin] Berapa besarnya penerimaan total jika terjual barang sebanyak 200 unit,
dan berapa harga jual per unit?
c. [4 poin] Hitunglah penerimaan marjinal dari penjualan sebanyak 200 unit menjadi
400 unit?
4. Pak Haryono ingin membeli rumah di Kanayakan seharga Rp 850.000.000,- secara
kredit. Sesuai dengan perjanjian dengan pihak pengembang, waktu pembayaran rumah
tersebut adalah 10 tahun. Berapakah jumlah pembayaran setiap bulan yang harus
dibayar oleh Pak Widodo jika tingkat bunga yang dikenakan adalah 12%?
5. Fungsi permintaan dan penawaran akan suatu jenis barang tertentu ditunjukkan oleh
persamaan : Qd = 1500 – 10p dan Qs = 20P – 1200. Setiap barang yang dijual dikenakan
pajak sebesar Rp 15,- per unit. Pertanyaan:
a.Berapakah harga dan jumlah kesimbangan sebelum dan sesudah pajak?
b.Berapakah beban pajak yang ditanggung konsumen, produsen, dan berapakah total
penerimaan pemerintah dari pajak?
Oleh: Osa Omar Sharif
6. Diketahui persamaan fungsi biaya TC = 2000 + 2Q dan besarnya harga P = 22.
a. Tentukan Q, TR, dan TC ketika BEP
b. Jika barang yang diproduksi (Q) sebesar 200 unit, tentukan besarnya rugi atau laba
7. Biaya total yang dikeluarkan sebuah perusahaan ditunjukkan oleh persamaan TC =2Q2 –
20Q + 60. Hitung:
a. Biaya total minimum
b. Biaya tetap, biaya variabel, biaya rata-rata, biaya tetap rata-rata dan biaya variabel
rata-rata
c. Jika produksi meningkat sebanyak satu unit, berapa biaya marjinal
8. Toko ‘Finger Puppets’ memproduksi 1000 unit boneka jari per hari. Misalkan biaya rata-
rata per hari untuk memproduksi boneka memenuhi persamaan 𝐴𝑉𝐶 = 7𝑄 − 3200
dan total gaji harian pegawai Rp. 500.000,00 .
a. Tentukan persamaan dan besarnya biaya total produksi boneka jari per hari!
b. Tentukan biaya marjinal jika produksi hariannya dinaikkan 50%?
c. Jika fungsi permintaan boneka jari memenuhi persamaan 𝑃 = −5𝑄 + 20.500,
tentukan pada jumlah produksi berapa boneka jari ‘Finger Puppets’ mengalami
BEP?

More Related Content

Similar to Kuissblmuts

Fungsi linier dalam ekonomi
Fungsi linier dalam ekonomiFungsi linier dalam ekonomi
Fungsi linier dalam ekonomiArizky16
 
aset tetap & properti investasi
aset tetap & properti investasiaset tetap & properti investasi
aset tetap & properti investasiTrisna Wahyuni
 
To ekonomi a dki 2016
To ekonomi a dki 2016To ekonomi a dki 2016
To ekonomi a dki 2016Kasmadi Rais
 
Latihan Soal Ujian Akademik Akutansi PPG Daljab Tipe B.pdf
Latihan Soal Ujian Akademik Akutansi PPG Daljab Tipe B.pdfLatihan Soal Ujian Akademik Akutansi PPG Daljab Tipe B.pdf
Latihan Soal Ujian Akademik Akutansi PPG Daljab Tipe B.pdfMuhammad Iqbal
 
MATERI 3.7 KELAS 11.pptx
MATERI 3.7 KELAS 11.pptxMATERI 3.7 KELAS 11.pptx
MATERI 3.7 KELAS 11.pptxfaridamaya2
 
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)Bayu Bayu
 
KELOMPOK 1 MATEMATIKA EKONOMI KEUANGAN.pptx
KELOMPOK 1 MATEMATIKA EKONOMI  KEUANGAN.pptxKELOMPOK 1 MATEMATIKA EKONOMI  KEUANGAN.pptx
KELOMPOK 1 MATEMATIKA EKONOMI KEUANGAN.pptxYuripeAutority
 
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan UsahaManajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan UsahaTOFIK SUPRIYADI
 
Nilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
Nilai Waktu Dari Uang Dan EkivalensiNilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
Nilai Waktu Dari Uang Dan EkivalensiRizky Angga Kusuma
 
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7MyOs Supardi
 

Similar to Kuissblmuts (13)

Fungsi linier dalam ekonomi
Fungsi linier dalam ekonomiFungsi linier dalam ekonomi
Fungsi linier dalam ekonomi
 
Sma -ekonomi_2006-pdf
Sma  -ekonomi_2006-pdfSma  -ekonomi_2006-pdf
Sma -ekonomi_2006-pdf
 
aset tetap & properti investasi
aset tetap & properti investasiaset tetap & properti investasi
aset tetap & properti investasi
 
To ekonomi a dki 2016
To ekonomi a dki 2016To ekonomi a dki 2016
To ekonomi a dki 2016
 
Pengantar nilai pabean
Pengantar nilai pabeanPengantar nilai pabean
Pengantar nilai pabean
 
Pasal 22
Pasal 22Pasal 22
Pasal 22
 
Latihan Soal Ujian Akademik Akutansi PPG Daljab Tipe B.pdf
Latihan Soal Ujian Akademik Akutansi PPG Daljab Tipe B.pdfLatihan Soal Ujian Akademik Akutansi PPG Daljab Tipe B.pdf
Latihan Soal Ujian Akademik Akutansi PPG Daljab Tipe B.pdf
 
MATERI 3.7 KELAS 11.pptx
MATERI 3.7 KELAS 11.pptxMATERI 3.7 KELAS 11.pptx
MATERI 3.7 KELAS 11.pptx
 
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
 
KELOMPOK 1 MATEMATIKA EKONOMI KEUANGAN.pptx
KELOMPOK 1 MATEMATIKA EKONOMI  KEUANGAN.pptxKELOMPOK 1 MATEMATIKA EKONOMI  KEUANGAN.pptx
KELOMPOK 1 MATEMATIKA EKONOMI KEUANGAN.pptx
 
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan UsahaManajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
 
Nilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
Nilai Waktu Dari Uang Dan EkivalensiNilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
Nilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
 
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
 

More from bayu hidayah

Buku PPKN kelas VII K13
Buku PPKN kelas VII K13Buku PPKN kelas VII K13
Buku PPKN kelas VII K13bayu hidayah
 
Buku Pendidikan Jasmani dan kesehatan
Buku Pendidikan Jasmani dan kesehatan Buku Pendidikan Jasmani dan kesehatan
Buku Pendidikan Jasmani dan kesehatan bayu hidayah
 
Buku Matematika Kelas VII semester 1
Buku Matematika Kelas VII  semester 1Buku Matematika Kelas VII  semester 1
Buku Matematika Kelas VII semester 1bayu hidayah
 
Buku IPS K13 Kelas VII
Buku IPS  K13 Kelas VIIBuku IPS  K13 Kelas VII
Buku IPS K13 Kelas VIIbayu hidayah
 
Buku IPA k13 kls VII
Buku IPA k13 kls VIIBuku IPA k13 kls VII
Buku IPA k13 kls VIIbayu hidayah
 
BUKU PRAKARYA Kelas VII emester 1
BUKU PRAKARYA Kelas VII emester 1  BUKU PRAKARYA Kelas VII emester 1
BUKU PRAKARYA Kelas VII emester 1 bayu hidayah
 
buku bahasa inggris K13 kls VII
buku  bahasa inggris K13 kls VII buku  bahasa inggris K13 kls VII
buku bahasa inggris K13 kls VII bayu hidayah
 
Buku Bahasa indonesia kls 7
Buku Bahasa indonesia kls 7Buku Bahasa indonesia kls 7
Buku Bahasa indonesia kls 7bayu hidayah
 
Juara lomba milad mtsn panekan
Juara lomba milad mtsn panekanJuara lomba milad mtsn panekan
Juara lomba milad mtsn panekanbayu hidayah
 
Formulir pendaftaran
Formulir pendaftaranFormulir pendaftaran
Formulir pendaftaranbayu hidayah
 
Ppdb 2015 -_2016_oke
Ppdb 2015 -_2016_okePpdb 2015 -_2016_oke
Ppdb 2015 -_2016_okebayu hidayah
 
Model rapor kurikulum 2013
Model rapor kurikulum 2013Model rapor kurikulum 2013
Model rapor kurikulum 2013bayu hidayah
 
Model rapor kurikulum 2013
Model rapor kurikulum 2013Model rapor kurikulum 2013
Model rapor kurikulum 2013bayu hidayah
 
Domnis implementasi kurma 2013 siap
Domnis implementasi kurma 2013 siapDomnis implementasi kurma 2013 siap
Domnis implementasi kurma 2013 siapbayu hidayah
 
Rpp prakarya KANG RUN DAYAT
Rpp prakarya  KANG RUN DAYATRpp prakarya  KANG RUN DAYAT
Rpp prakarya KANG RUN DAYATbayu hidayah
 
Pengantar mapel prakarya
Pengantar mapel prakaryaPengantar mapel prakarya
Pengantar mapel prakaryabayu hidayah
 

More from bayu hidayah (20)

Buku PPKN kelas VII K13
Buku PPKN kelas VII K13Buku PPKN kelas VII K13
Buku PPKN kelas VII K13
 
Buku Pendidikan Jasmani dan kesehatan
Buku Pendidikan Jasmani dan kesehatan Buku Pendidikan Jasmani dan kesehatan
Buku Pendidikan Jasmani dan kesehatan
 
Buku Matematika Kelas VII semester 1
Buku Matematika Kelas VII  semester 1Buku Matematika Kelas VII  semester 1
Buku Matematika Kelas VII semester 1
 
Buku IPS K13 Kelas VII
Buku IPS  K13 Kelas VIIBuku IPS  K13 Kelas VII
Buku IPS K13 Kelas VII
 
Buku IPA k13 kls VII
Buku IPA k13 kls VIIBuku IPA k13 kls VII
Buku IPA k13 kls VII
 
BUKU PRAKARYA Kelas VII emester 1
BUKU PRAKARYA Kelas VII emester 1  BUKU PRAKARYA Kelas VII emester 1
BUKU PRAKARYA Kelas VII emester 1
 
buku bahasa inggris K13 kls VII
buku  bahasa inggris K13 kls VII buku  bahasa inggris K13 kls VII
buku bahasa inggris K13 kls VII
 
Buku Bahasa indonesia kls 7
Buku Bahasa indonesia kls 7Buku Bahasa indonesia kls 7
Buku Bahasa indonesia kls 7
 
Juara lomba milad mtsn panekan
Juara lomba milad mtsn panekanJuara lomba milad mtsn panekan
Juara lomba milad mtsn panekan
 
Formulir pendaftaran
Formulir pendaftaranFormulir pendaftaran
Formulir pendaftaran
 
Ppdb 2015 -_2016_oke
Ppdb 2015 -_2016_okePpdb 2015 -_2016_oke
Ppdb 2015 -_2016_oke
 
Model rapor kurikulum 2013
Model rapor kurikulum 2013Model rapor kurikulum 2013
Model rapor kurikulum 2013
 
Model rapor kurikulum 2013
Model rapor kurikulum 2013Model rapor kurikulum 2013
Model rapor kurikulum 2013
 
10 penilaian
10 penilaian10 penilaian
10 penilaian
 
penilaian umum
penilaian umumpenilaian umum
penilaian umum
 
Domnis implementasi kurma 2013 siap
Domnis implementasi kurma 2013 siapDomnis implementasi kurma 2013 siap
Domnis implementasi kurma 2013 siap
 
Jurnal mengajar
Jurnal mengajarJurnal mengajar
Jurnal mengajar
 
Rpp prakarya KANG RUN DAYAT
Rpp prakarya  KANG RUN DAYATRpp prakarya  KANG RUN DAYAT
Rpp prakarya KANG RUN DAYAT
 
Pengantar mapel prakarya
Pengantar mapel prakaryaPengantar mapel prakarya
Pengantar mapel prakarya
 
KD Prakarya
KD Prakarya KD Prakarya
KD Prakarya
 

Kuissblmuts

  • 1. Oleh: Osa Omar Sharif LATIHAN SOAL PRA-UTS 1. Harga suatu barang sebesar Rp 10.000,- dan jumlah barang yang diminta sebanyak 40 unit. Ketika harga barang tersebut naik menjadi Rp 15.000,-, jumlah barang yang diminta sebanyak 20 unit. Tentukan persamaan fungsi permintaan barang tersebut. 2. Misalkan penawaran dan permintaan terhadap produk Ballpoint Snowman seperti pada tabel di bawah ini: Rp 1.850,- Rp 2.000,- Permintaan 1000 unit 750 unit Penawaran 1050 unit 1200 unit a. Tentukan harga dan jumlah keseimbangan dari produk Ballpoint Snowman tersebut! b. Berapa total pajak yang diterima pemerintah jika ditetapkan pajak-proporsional 20% dari harga jual? c. Gambarkan grafik keseimbangan produk Ballpoint Snowman sebelum dan sesudah pajak tersebut! 3. Fungsi permintaan akan barang x ditunjukkan oleh persamaan Qd = 20 – P2, sedangkan fungsi penawarannya Qs = -6 + 4P2. Jika terhadap barang tersebut pemerintah mengenakan pajak sebesar 2 rupiah per unit, hitung: a. Harga dan jumlah keseimbangan barang tersebut sebelum dan sesudah pengaruh pajak. b. Berapa besar pajak yang ditanggung oleh konsumen dan produsen? c. Berapa besar total pendapatan pajak yang diterima pemerintah? 4. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 0.5Q2 +29Q +100 dan fungsi harga P = 50 – 5Q. a. Carilah jumlah produksi yang dapat memaksimalkan laba? b. Berapalah nilai laba maksimum tersebut? c. Berapakah harga jual per unit dari produk tersebut? d. Berapakah biaya total yang dikeluarkan perusahaan? e. Berapakah penerimaan total yang diperoleh perusahaan?
  • 2. Oleh: Osa Omar Sharif 5. Toko ‘Cora’ memproduksi 1000 unit boneka per hari. Misalkan biaya rata-rata per hari untuk memproduksi boneka memenuhi persamaan AVC = 7Q – 3200 dan total gaji harian pegawai (FC) Rp 500.000,- a. Tentukan persamaan dan besarnya biaya total produksi boneka per hari! b. Tentukan biaya marjinal jika produksi hariannya dinaikkan 50%? c. Jika fungsi permintaan boneka memenuhi persamaan P = -5Q + 20.500, tentukan pada jumlah produksi berapa boneka ‘Cora’ mengalami BEP? 6. Misalkan Bank Cabang Asli menetapkan bunga sebesar 8% per tahun yang dimajemukkan secara semesteran. Elsa mendepositokan 𝑅𝑝. 100.000.000,00 di bank tersebut. Tentukan berapa tahun yang diperlukan supaya deposito Elsa mencapai 𝑅𝑝. 150.000.000,00?
  • 3. Oleh: Osa Omar Sharif 7. Pak Widodo ingin membeli rumah di Kotabaru Parahyangan seharga 𝑅𝑝. 1.540.000.000,00 secara kredit. Sesuai dengan perjanjian dengan pihak pengembang, waktu pembayaran rumah tersebut adalah 15 tahun. Berapakah jumlah pembayaran setiap bulan yang harus dibayar oleh Pak Widodo jika tingkat bunga yang dikenakan adalah 12%? 1. Permintaan akan barang x ditunjukkan oleh persamaan Qdx = 5 – 2Px + Py sedangkan penawarannya Qsx = 3Px – 3. Di lain pihak, permintaan terhadap barang y ditunjukkan oleh persamaan Qdy = 10 + 2Px – 5Py, sedangkan penawarannya Qsy = 5Py – 6. Berapa harga keseimbangan dan jumlah keseimbangan yang terjadi di pasar untuk masing – masing barang tersebut? 2. Biaya total yang dikeluarkan sebuah perusahaan ditunjukkan oleh persamaan TC = 2Q2 – 20Q + 60. Hitung: a. Biaya total minimum b. Biaya tetap, biaya variabel, biaya rata-rata, biaya tetap rata-rata dan biaya variabel rata-rata c. Jika produksi meningkat sebanyak satu unit, berapakah biaya marjinal? 3. Fungsi permintaan yang dihadapi oleh produsen monopolis ditunjukkan oleh P=1000- 0.5Q. a. [3 poin] Bagaimana persamaan penerimaan totalnya? b. [4 poin] Berapa besarnya penerimaan total jika terjual barang sebanyak 200 unit, dan berapa harga jual per unit? c. [4 poin] Hitunglah penerimaan marjinal dari penjualan sebanyak 200 unit menjadi 400 unit? 4. Pak Haryono ingin membeli rumah di Kanayakan seharga Rp 850.000.000,- secara kredit. Sesuai dengan perjanjian dengan pihak pengembang, waktu pembayaran rumah tersebut adalah 10 tahun. Berapakah jumlah pembayaran setiap bulan yang harus dibayar oleh Pak Widodo jika tingkat bunga yang dikenakan adalah 12%? 5. Fungsi permintaan dan penawaran akan suatu jenis barang tertentu ditunjukkan oleh persamaan : Qd = 1500 – 10p dan Qs = 20P – 1200. Setiap barang yang dijual dikenakan pajak sebesar Rp 15,- per unit. Pertanyaan: a.Berapakah harga dan jumlah kesimbangan sebelum dan sesudah pajak? b.Berapakah beban pajak yang ditanggung konsumen, produsen, dan berapakah total penerimaan pemerintah dari pajak?
  • 4. Oleh: Osa Omar Sharif 6. Diketahui persamaan fungsi biaya TC = 2000 + 2Q dan besarnya harga P = 22. a. Tentukan Q, TR, dan TC ketika BEP b. Jika barang yang diproduksi (Q) sebesar 200 unit, tentukan besarnya rugi atau laba 7. Biaya total yang dikeluarkan sebuah perusahaan ditunjukkan oleh persamaan TC =2Q2 – 20Q + 60. Hitung: a. Biaya total minimum b. Biaya tetap, biaya variabel, biaya rata-rata, biaya tetap rata-rata dan biaya variabel rata-rata c. Jika produksi meningkat sebanyak satu unit, berapa biaya marjinal 8. Toko ‘Finger Puppets’ memproduksi 1000 unit boneka jari per hari. Misalkan biaya rata- rata per hari untuk memproduksi boneka memenuhi persamaan 𝐴𝑉𝐶 = 7𝑄 − 3200 dan total gaji harian pegawai Rp. 500.000,00 . a. Tentukan persamaan dan besarnya biaya total produksi boneka jari per hari! b. Tentukan biaya marjinal jika produksi hariannya dinaikkan 50%? c. Jika fungsi permintaan boneka jari memenuhi persamaan 𝑃 = −5𝑄 + 20.500, tentukan pada jumlah produksi berapa boneka jari ‘Finger Puppets’ mengalami BEP?