SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
SURAT PERJANJIAN KERJASAMA
Pada Hari ini : ________________________________________
Tanggal

: ________________________________________

Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama

: ________________________________________

Status

: Investor

Alamat

: ________________________________________
________________________________________

Selanjutnya di dalam perjanjian kerjasama ini disebut sebagai PIHAK PERTAMA.

Nama

: Radi Ihlas A

Status

: Pelaku Usaha

Alamat

: Perumnas Situendah C24 RT/RW 02/02
Jl. Pelabuhan II, Sukabumi, Jawa Barat 43169

Selanjutnya di dalam perjanjian kerjasama ini disebut sebagai PIHAK KEDUA.

KEDUA BELAH PIHAK telah sepakat untuk membuat Perjanjian Kerjasama dengan ketentuan
yang diatur dalam pasal-pasal di bawah ini :
PASAL 1
Bentuk Kerjasama
PIHAK PERTAMA mempercayakan dana sebesar Rp ____________________________
kepada PIHAK KEDUA, untuk dikelola dan digunakan pada pelaksanaan BISNIS yang Bernama
Berkah emAs BAtangan (BABA), yang merupakan kegiatan usaha bergerak pada bidang Jasa
Jual-Beli-Simpan Emas Murni Batangan.
PASAL 2
Deskripsi Kerja
BABA adalah Berkah emAs BAtangan, merupakan kegiatan usaha yang bergerak pada
bidang jasa jual-beli-simpan Emas Batangan Murni (24Karat – 99,99%) bersertifikat resmi
Logam Mulia (PT. Antam Tbk,).
Bisnis ini berlandaskan pada PENDIDIKAN INVESTASI EMAS bagi kesejahteraan bersama.
Tujuan dari Bisnis ini adalah untuk mencerdaskan masyarakat dalam mengantisipasi
kekacauan ekonomi kapitalisme, dan juga memberikan pemahaman megenai perencanaan
kehidupan yang lebih baik.
Pola utama Bisnis yang akan dijalankan yaitu pembelian Emas Batangan langsung kepada
Logam Mulia (PT. Antam Tbk,) lalu menjualnya kepada masyarakat umum.
Penjualan Emas dilakukan secara kontan maupun secara angsuran tanpa bunga (bukan
perkreditan), tetapi berdasarkan nilai yang disepakati (akad).

PASAL 3
Masa Kontrak
Perjanjian kerjasama ini berlaku sejak tanggal ditanda tangani oleh KEDUA BELAH PIHAK
sampai dengan jangka waktu selama 1 (satu) tahun

PASAL 4
Kewajiban, Hak-hak, dan Kondisi dalam Sistem Investasi

PIHAK PERTAMA
1. Berkewajiban untuk memahami Proposal Penawaran Bisnis yang telah diberikan oleh
PIHAK KEDUA
2. Berhak memperhatikan serta mengetahui perkembangan bisnis, dan secara sukarela
memberikan saran maupun kritik demi kebaikan keberlangsungan usaha
3. Berhak menerima Neraca Investasi yang dilaporkan oleh PIHAK KEDUA
4. Berhak memperoleh pembagian keuntungan bisnis sebesar 40%
5. Berhak mendapat Laporan Bulanan, Laporan Hasil Evaluasi Caturwulan, Laporan
Tahunan terkait bisnis yang dibuat oleh PIHAK KEDUA
6. Berhak untuk menarik sebagian atau seluruh Nilai yang Diinvestasikan kapan saja
sesuai kondisi Bisnis
PIHAK KEDUA
1. Berkewajiban untuk menjaga dan mengelola Dana yang dipercayakan oleh PIHAK
PERTAMA dengan SUNGGUH-SUNGGUH dan PENUH RASA TANGGUNG JAWAB
2. Berkewajiban untuk memberikan informasi terkait bisnis dengan SEJUJUR-JUJURNYA
kepada PIHAK PERTAMA
3. Berkewajiban untuk membuat Laporan Bulanan, Laporan Hasil Evaluasi Caturwulan,
Laporan Tahunan terkait bisnis dan menyerahkannya kepada PIHAK PERTAMA
4. Berkewajiban menyerahkan sebagian atau seluruh Nilai yang Diinvestasikan kapan
saja sesuai permintaan PIHAK PERTAMA
5. Berhak memperoleh pembagian keuntungan bisnis sebesar 60%

Kondisi dalam Sistem Investasi yang akan diterapkan ialah sebagai berikut:
1. Investasi dapat ditarik kapan pun karena nilai asset setiap paket bersifat tetap,
sangat jelas, dan pasti sepanjang waktu
2. Apabila investasi ditarik sebelum dilakukan penghitungan hasil usaha, maka investor
tidak akan memperoleh pembagian keuntungan
3. Pembagian keuntungan dilakukan setiap 4 bulan sekali (catur wulan) yaitu setelah
dilakukannya penghitungan hasil usaha
4. Hasil usaha ialah selisih nilai penjualan dengan nilai pembelian yang telah dikurangi
biaya operasional
5. Pembagian keuntungan dihitung setelah hasil usaha dipotong 5% untuk Zakat dan
Dana Sosial
6. Beban Perpajakan diserahkan menjadi kewajiban masing-masing investor ataupun
pelaku usaha sebagai pemilik NPWP Individual
7. Setiap aturan dan kesepakatan bersifat dinamis disesuaikan dengan kondisi dan
kebutuhan bersama
8. Pengambilan keputusan dan penyelesaian permasalahan dilakukan secara
kekeluargaan sesuai musyawarah mufakat

PASAL 5
Penafsiran dan Penyelesaian Perselisihan
1. Segala hal yang belum cukup diatur dalam perjanjian ini, dan atau apabila terdapat
perbedaan pendapat dalam menafsirkan perjanjian kerja ini, maka KEDUA BELAH
PIHAK sepakat untuk menyelesaikannya secara musyawarah untuk mufakat, yang
mana kesepakatannya akan dituangkan dalam addendum atau perjanjian kerja
tambahan yang menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari perjanjian kerja ini.
2. Dalam keadaan tidak terduga atau force majeur yang dapat menyebabkan kerjasama
antara KEDUA BELAH PIHAK terputus atau ada hal tak terduga lainnya sehingga
kegiatan bisnis terpaksa dihentikan, PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA bersepakat
untuk membicarakan kelanjutan kerjasama ini dalam proses musyawarah.
3. KEDUA BELAH PIHAK bisa memutuskan hubungan kerjasama hanya bila salah satu
pihak mencederai janji sesuai kontrak ini
4. Bila PIHAK PERTAMA memutuskan kontrak tanpa adanya cedera janji atau kondisi
tak terduga seperti disebut di atas, maka PIHAK PERTAMA wajib menerima
kompensasi bisnis sesuai keadaan yang paling aktual

PASAL 6
Lain-lain
Dengan ditanda tanganinya perjanjian kerja ini, maka semua hubungan kerjasama yang
berlaku adalah sesuai dengan perjanjian ini, kecuali berkait hal-hal yang sesuai Undangundang yang ada dinyatakan tetap berlaku walaupun adanya kontak kerja ini.

PIHAK PERTAMA

_______________________________

PIHAK KEDUA

Radi Ihlas Albani

More Related Content

What's hot

Perjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha BersamaPerjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha BersamaLegal Akses
 
surat peringatan (somasi) untuk melakukan pembayaran
surat peringatan (somasi) untuk melakukan pembayaransurat peringatan (somasi) untuk melakukan pembayaran
surat peringatan (somasi) untuk melakukan pembayaranLegal Akses
 
CONTOH PERJANJIAN SEWA-MENYEWA ALAT PERTANIAN (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
CONTOH PERJANJIAN SEWA-MENYEWA ALAT PERTANIAN (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...CONTOH PERJANJIAN SEWA-MENYEWA ALAT PERTANIAN (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
CONTOH PERJANJIAN SEWA-MENYEWA ALAT PERTANIAN (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...GLC
 
berita acara serah terima dokumen
berita acara serah terima dokumenberita acara serah terima dokumen
berita acara serah terima dokumenLegal Akses
 
Surat perjanjian kontrak kerja
Surat perjanjian kontrak kerjaSurat perjanjian kontrak kerja
Surat perjanjian kontrak kerjaVika Yurista
 
Kesepakatan bersama pengakhiran perjanjian
Kesepakatan bersama pengakhiran perjanjianKesepakatan bersama pengakhiran perjanjian
Kesepakatan bersama pengakhiran perjanjianLegal Akses
 
surat pernyataan direktur tentang alamat perusahaan
surat pernyataan direktur tentang alamat perusahaansurat pernyataan direktur tentang alamat perusahaan
surat pernyataan direktur tentang alamat perusahaanLegal Akses
 
contoh : surat perjanjian
contoh : surat perjanjiancontoh : surat perjanjian
contoh : surat perjanjianahmad jaeni
 
Tips membuat surat perjanjian kerja sama
Tips membuat surat perjanjian kerja samaTips membuat surat perjanjian kerja sama
Tips membuat surat perjanjian kerja samaAbdul Qohhaar
 
Surat pembatalan-perjanjian
Surat pembatalan-perjanjianSurat pembatalan-perjanjian
Surat pembatalan-perjanjianKades Pauh
 
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))GLC
 
Surat pernyataan peralihan tanggung jawab
Surat pernyataan peralihan tanggung jawabSurat pernyataan peralihan tanggung jawab
Surat pernyataan peralihan tanggung jawabandijunaidi
 
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumnPerjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumnGLC
 
Draf surat kuasa berperkara di arbitrase
Draf surat kuasa berperkara di arbitraseDraf surat kuasa berperkara di arbitrase
Draf surat kuasa berperkara di arbitraseLegal Akses
 
surat pernyataan pelunasan hutang dan jaminan
surat pernyataan pelunasan hutang dan jaminansurat pernyataan pelunasan hutang dan jaminan
surat pernyataan pelunasan hutang dan jaminanLegal Akses
 
surat penunjukan membuka kantor cabang
surat penunjukan membuka kantor cabangsurat penunjukan membuka kantor cabang
surat penunjukan membuka kantor cabangLegal Akses
 

What's hot (20)

Perjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha BersamaPerjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha Bersama
 
surat peringatan (somasi) untuk melakukan pembayaran
surat peringatan (somasi) untuk melakukan pembayaransurat peringatan (somasi) untuk melakukan pembayaran
surat peringatan (somasi) untuk melakukan pembayaran
 
CONTOH PERJANJIAN SEWA-MENYEWA ALAT PERTANIAN (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
CONTOH PERJANJIAN SEWA-MENYEWA ALAT PERTANIAN (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...CONTOH PERJANJIAN SEWA-MENYEWA ALAT PERTANIAN (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
CONTOH PERJANJIAN SEWA-MENYEWA ALAT PERTANIAN (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
 
berita acara serah terima dokumen
berita acara serah terima dokumenberita acara serah terima dokumen
berita acara serah terima dokumen
 
surat wasiat
surat wasiatsurat wasiat
surat wasiat
 
Surat perjanjian kontrak kerja
Surat perjanjian kontrak kerjaSurat perjanjian kontrak kerja
Surat perjanjian kontrak kerja
 
Kesepakatan bersama pengakhiran perjanjian
Kesepakatan bersama pengakhiran perjanjianKesepakatan bersama pengakhiran perjanjian
Kesepakatan bersama pengakhiran perjanjian
 
surat pernyataan direktur tentang alamat perusahaan
surat pernyataan direktur tentang alamat perusahaansurat pernyataan direktur tentang alamat perusahaan
surat pernyataan direktur tentang alamat perusahaan
 
contoh : surat perjanjian
contoh : surat perjanjiancontoh : surat perjanjian
contoh : surat perjanjian
 
Tips membuat surat perjanjian kerja sama
Tips membuat surat perjanjian kerja samaTips membuat surat perjanjian kerja sama
Tips membuat surat perjanjian kerja sama
 
Surat pembatalan-perjanjian
Surat pembatalan-perjanjianSurat pembatalan-perjanjian
Surat pembatalan-perjanjian
 
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
 
Form mkt20b (surat pernyataan pengakuan hutang)
Form mkt20b (surat pernyataan pengakuan hutang)Form mkt20b (surat pernyataan pengakuan hutang)
Form mkt20b (surat pernyataan pengakuan hutang)
 
Surat pernyataan peralihan tanggung jawab
Surat pernyataan peralihan tanggung jawabSurat pernyataan peralihan tanggung jawab
Surat pernyataan peralihan tanggung jawab
 
Contoh Perjanjian Kerja Kontrak Bilingual (2 Bahasa)
Contoh Perjanjian Kerja Kontrak Bilingual (2 Bahasa)Contoh Perjanjian Kerja Kontrak Bilingual (2 Bahasa)
Contoh Perjanjian Kerja Kontrak Bilingual (2 Bahasa)
 
Surat perjanjian
Surat perjanjianSurat perjanjian
Surat perjanjian
 
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumnPerjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
 
Draf surat kuasa berperkara di arbitrase
Draf surat kuasa berperkara di arbitraseDraf surat kuasa berperkara di arbitrase
Draf surat kuasa berperkara di arbitrase
 
surat pernyataan pelunasan hutang dan jaminan
surat pernyataan pelunasan hutang dan jaminansurat pernyataan pelunasan hutang dan jaminan
surat pernyataan pelunasan hutang dan jaminan
 
surat penunjukan membuka kantor cabang
surat penunjukan membuka kantor cabangsurat penunjukan membuka kantor cabang
surat penunjukan membuka kantor cabang
 

Viewers also liked

Contoh Surat Perjanjian Kerjasama
Contoh Surat Perjanjian KerjasamaContoh Surat Perjanjian Kerjasama
Contoh Surat Perjanjian KerjasamaJohn Manullang
 
Draf Perjanjian Kerja
Draf Perjanjian KerjaDraf Perjanjian Kerja
Draf Perjanjian KerjaLegal Akses
 
Jenis kontrak konstruksi wildan nuruzzaman
Jenis kontrak konstruksi wildan nuruzzamanJenis kontrak konstruksi wildan nuruzzaman
Jenis kontrak konstruksi wildan nuruzzamanWildan Nuruzzaman
 
Juknis pembelajaran kecakapan hidup berorientasi pemberdayaan perempuan 2012.
Juknis pembelajaran kecakapan hidup berorientasi pemberdayaan perempuan 2012.Juknis pembelajaran kecakapan hidup berorientasi pemberdayaan perempuan 2012.
Juknis pembelajaran kecakapan hidup berorientasi pemberdayaan perempuan 2012.Musfaul Bait Part II
 
Perjanjian bagi hasil_(uu_2_thn_1960)_2
Perjanjian bagi hasil_(uu_2_thn_1960)_2Perjanjian bagi hasil_(uu_2_thn_1960)_2
Perjanjian bagi hasil_(uu_2_thn_1960)_2Ilham Mustafa
 
Contoh surat tugas operator emis
Contoh surat tugas operator emisContoh surat tugas operator emis
Contoh surat tugas operator emisBang Izul Berkata
 
Contoh surat tugas
Contoh surat tugasContoh surat tugas
Contoh surat tugasLexa Kumara
 
Contoh - Surat perjanjian kontrak bangunan
Contoh - Surat perjanjian kontrak bangunanContoh - Surat perjanjian kontrak bangunan
Contoh - Surat perjanjian kontrak bangunankopihitambasi
 
Surat perjanjian
Surat perjanjianSurat perjanjian
Surat perjanjiantegar30
 
Kredensial praktik keperawatan AKPER PEMKAB MUNA
Kredensial praktik keperawatan AKPER PEMKAB MUNA Kredensial praktik keperawatan AKPER PEMKAB MUNA
Kredensial praktik keperawatan AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Surat tugas peserta
Surat tugas pesertaSurat tugas peserta
Surat tugas pesertadenipacitan
 
Surat tugas prajabatan
Surat tugas prajabatanSurat tugas prajabatan
Surat tugas prajabatansukarianto
 
Contoh surat perjanjian pengikat jual beli tanah
Contoh surat perjanjian pengikat jual beli tanahContoh surat perjanjian pengikat jual beli tanah
Contoh surat perjanjian pengikat jual beli tanahPaul Aurel
 
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaansurat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaanLegal Akses
 
panduan kredensial staf keperawatan.pdf
panduan kredensial staf keperawatan.pdfpanduan kredensial staf keperawatan.pdf
panduan kredensial staf keperawatan.pdfriantynova
 

Viewers also liked (20)

Contoh spk
Contoh spk Contoh spk
Contoh spk
 
Contoh Surat Perjanjian Kerjasama
Contoh Surat Perjanjian KerjasamaContoh Surat Perjanjian Kerjasama
Contoh Surat Perjanjian Kerjasama
 
Draf Perjanjian Kerja
Draf Perjanjian KerjaDraf Perjanjian Kerja
Draf Perjanjian Kerja
 
Jenis kontrak konstruksi wildan nuruzzaman
Jenis kontrak konstruksi wildan nuruzzamanJenis kontrak konstruksi wildan nuruzzaman
Jenis kontrak konstruksi wildan nuruzzaman
 
Surat Tugas BPS
Surat Tugas BPSSurat Tugas BPS
Surat Tugas BPS
 
Juknis pembelajaran kecakapan hidup berorientasi pemberdayaan perempuan 2012.
Juknis pembelajaran kecakapan hidup berorientasi pemberdayaan perempuan 2012.Juknis pembelajaran kecakapan hidup berorientasi pemberdayaan perempuan 2012.
Juknis pembelajaran kecakapan hidup berorientasi pemberdayaan perempuan 2012.
 
Surat tugas
Surat tugasSurat tugas
Surat tugas
 
Perjanjian bagi hasil_(uu_2_thn_1960)_2
Perjanjian bagi hasil_(uu_2_thn_1960)_2Perjanjian bagi hasil_(uu_2_thn_1960)_2
Perjanjian bagi hasil_(uu_2_thn_1960)_2
 
Contoh surat tugas operator emis
Contoh surat tugas operator emisContoh surat tugas operator emis
Contoh surat tugas operator emis
 
Contoh surat tugas
Contoh surat tugasContoh surat tugas
Contoh surat tugas
 
Contoh - Surat perjanjian kontrak bangunan
Contoh - Surat perjanjian kontrak bangunanContoh - Surat perjanjian kontrak bangunan
Contoh - Surat perjanjian kontrak bangunan
 
Surat perjanjian
Surat perjanjianSurat perjanjian
Surat perjanjian
 
Contoh Surat tugas
Contoh Surat tugasContoh Surat tugas
Contoh Surat tugas
 
Kredensial praktik keperawatan AKPER PEMKAB MUNA
Kredensial praktik keperawatan AKPER PEMKAB MUNA Kredensial praktik keperawatan AKPER PEMKAB MUNA
Kredensial praktik keperawatan AKPER PEMKAB MUNA
 
Surat tugas peserta
Surat tugas pesertaSurat tugas peserta
Surat tugas peserta
 
Surat tugas prajabatan
Surat tugas prajabatanSurat tugas prajabatan
Surat tugas prajabatan
 
Perjanjian kerjasama usaha umum
Perjanjian kerjasama usaha umumPerjanjian kerjasama usaha umum
Perjanjian kerjasama usaha umum
 
Contoh surat perjanjian pengikat jual beli tanah
Contoh surat perjanjian pengikat jual beli tanahContoh surat perjanjian pengikat jual beli tanah
Contoh surat perjanjian pengikat jual beli tanah
 
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaansurat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
 
panduan kredensial staf keperawatan.pdf
panduan kredensial staf keperawatan.pdfpanduan kredensial staf keperawatan.pdf
panduan kredensial staf keperawatan.pdf
 

Similar to Kerjasama Investasi Emas

9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptxdonihasmanto
 
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada BundaMateri Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada BundaIkbalAdytiaNst
 
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & InvestasiPasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & InvestasiValbury Group Asia Division
 
Financial Planning.pdf
Financial Planning.pdfFinancial Planning.pdf
Financial Planning.pdfMuzahidAkbar1
 
Langkah – langkah Meresmikan Agen Perjalanan Wisata chapter1
Langkah – langkah Meresmikan Agen Perjalanan Wisata chapter1Langkah – langkah Meresmikan Agen Perjalanan Wisata chapter1
Langkah – langkah Meresmikan Agen Perjalanan Wisata chapter1Auliana Riztianti
 
Psak 67 pengungkapan investasi pada entitas lain 23122014
Psak 67 pengungkapan investasi pada entitas lain 23122014Psak 67 pengungkapan investasi pada entitas lain 23122014
Psak 67 pengungkapan investasi pada entitas lain 23122014PPA FEUI
 
Persekutuan.pdf
Persekutuan.pdfPersekutuan.pdf
Persekutuan.pdfRito Doank
 
Why Indonesian company difficult to get funding from Capital Venture
Why Indonesian company difficult to get funding from Capital VentureWhy Indonesian company difficult to get funding from Capital Venture
Why Indonesian company difficult to get funding from Capital VentureSetiono Winardi
 
HUKUM PERUSAHAAN yang tidak bisa menjadi ng.ppt
HUKUM PERUSAHAAN yang tidak bisa menjadi ng.pptHUKUM PERUSAHAAN yang tidak bisa menjadi ng.ppt
HUKUM PERUSAHAAN yang tidak bisa menjadi ng.pptRirisSitinjak2
 
Ias 27-consolidated-and-separate-financial-statement
Ias 27-consolidated-and-separate-financial-statementIas 27-consolidated-and-separate-financial-statement
Ias 27-consolidated-and-separate-financial-statementFreddy Ananda Gotama Putra
 
Buku p ph upload
Buku p ph uploadBuku p ph upload
Buku p ph uploadharsela
 
Desain Layout - Buku Pintar Akses Pembiayaan Kemenpar Layout
Desain Layout - Buku Pintar Akses Pembiayaan Kemenpar LayoutDesain Layout - Buku Pintar Akses Pembiayaan Kemenpar Layout
Desain Layout - Buku Pintar Akses Pembiayaan Kemenpar LayoutMultimedia Phicos
 
Pembubaran Karena Perubahan Sekutu dan Likuiditas
Pembubaran Karena Perubahan Sekutu dan LikuiditasPembubaran Karena Perubahan Sekutu dan Likuiditas
Pembubaran Karena Perubahan Sekutu dan LikuiditasCorinna Theodora
 

Similar to Kerjasama Investasi Emas (20)

9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
 
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada BundaMateri Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
 
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & InvestasiPasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
 
Accounting Syaria
Accounting SyariaAccounting Syaria
Accounting Syaria
 
Financial Planning.pdf
Financial Planning.pdfFinancial Planning.pdf
Financial Planning.pdf
 
kepailitan
kepailitankepailitan
kepailitan
 
Langkah – langkah Meresmikan Agen Perjalanan Wisata chapter1
Langkah – langkah Meresmikan Agen Perjalanan Wisata chapter1Langkah – langkah Meresmikan Agen Perjalanan Wisata chapter1
Langkah – langkah Meresmikan Agen Perjalanan Wisata chapter1
 
Psak 67 pengungkapan investasi pada entitas lain 23122014
Psak 67 pengungkapan investasi pada entitas lain 23122014Psak 67 pengungkapan investasi pada entitas lain 23122014
Psak 67 pengungkapan investasi pada entitas lain 23122014
 
Persekutuan.pdf
Persekutuan.pdfPersekutuan.pdf
Persekutuan.pdf
 
HUTANG LANCAR d3.ppt
HUTANG LANCAR d3.pptHUTANG LANCAR d3.ppt
HUTANG LANCAR d3.ppt
 
Why Indonesian company difficult to get funding from Capital Venture
Why Indonesian company difficult to get funding from Capital VentureWhy Indonesian company difficult to get funding from Capital Venture
Why Indonesian company difficult to get funding from Capital Venture
 
HUKUM PERUSAHAAN yang tidak bisa menjadi ng.ppt
HUKUM PERUSAHAAN yang tidak bisa menjadi ng.pptHUKUM PERUSAHAAN yang tidak bisa menjadi ng.ppt
HUKUM PERUSAHAAN yang tidak bisa menjadi ng.ppt
 
Ias 27-consolidated-and-separate-financial-statement
Ias 27-consolidated-and-separate-financial-statementIas 27-consolidated-and-separate-financial-statement
Ias 27-consolidated-and-separate-financial-statement
 
8 langkah memulai usaha
8 langkah memulai usaha8 langkah memulai usaha
8 langkah memulai usaha
 
Makalah psak 105
Makalah psak 105Makalah psak 105
Makalah psak 105
 
Buku p ph upload
Buku p ph uploadBuku p ph upload
Buku p ph upload
 
Akad syirkah
Akad syirkahAkad syirkah
Akad syirkah
 
Desain Layout - Buku Pintar Akses Pembiayaan Kemenpar Layout
Desain Layout - Buku Pintar Akses Pembiayaan Kemenpar LayoutDesain Layout - Buku Pintar Akses Pembiayaan Kemenpar Layout
Desain Layout - Buku Pintar Akses Pembiayaan Kemenpar Layout
 
Pembubaran Karena Perubahan Sekutu dan Likuiditas
Pembubaran Karena Perubahan Sekutu dan LikuiditasPembubaran Karena Perubahan Sekutu dan Likuiditas
Pembubaran Karena Perubahan Sekutu dan Likuiditas
 
Booklet koperasi-oke
Booklet koperasi-okeBooklet koperasi-oke
Booklet koperasi-oke
 

Kerjasama Investasi Emas

  • 1. SURAT PERJANJIAN KERJASAMA Pada Hari ini : ________________________________________ Tanggal : ________________________________________ Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : ________________________________________ Status : Investor Alamat : ________________________________________ ________________________________________ Selanjutnya di dalam perjanjian kerjasama ini disebut sebagai PIHAK PERTAMA. Nama : Radi Ihlas A Status : Pelaku Usaha Alamat : Perumnas Situendah C24 RT/RW 02/02 Jl. Pelabuhan II, Sukabumi, Jawa Barat 43169 Selanjutnya di dalam perjanjian kerjasama ini disebut sebagai PIHAK KEDUA. KEDUA BELAH PIHAK telah sepakat untuk membuat Perjanjian Kerjasama dengan ketentuan yang diatur dalam pasal-pasal di bawah ini : PASAL 1 Bentuk Kerjasama PIHAK PERTAMA mempercayakan dana sebesar Rp ____________________________ kepada PIHAK KEDUA, untuk dikelola dan digunakan pada pelaksanaan BISNIS yang Bernama Berkah emAs BAtangan (BABA), yang merupakan kegiatan usaha bergerak pada bidang Jasa Jual-Beli-Simpan Emas Murni Batangan.
  • 2. PASAL 2 Deskripsi Kerja BABA adalah Berkah emAs BAtangan, merupakan kegiatan usaha yang bergerak pada bidang jasa jual-beli-simpan Emas Batangan Murni (24Karat – 99,99%) bersertifikat resmi Logam Mulia (PT. Antam Tbk,). Bisnis ini berlandaskan pada PENDIDIKAN INVESTASI EMAS bagi kesejahteraan bersama. Tujuan dari Bisnis ini adalah untuk mencerdaskan masyarakat dalam mengantisipasi kekacauan ekonomi kapitalisme, dan juga memberikan pemahaman megenai perencanaan kehidupan yang lebih baik. Pola utama Bisnis yang akan dijalankan yaitu pembelian Emas Batangan langsung kepada Logam Mulia (PT. Antam Tbk,) lalu menjualnya kepada masyarakat umum. Penjualan Emas dilakukan secara kontan maupun secara angsuran tanpa bunga (bukan perkreditan), tetapi berdasarkan nilai yang disepakati (akad). PASAL 3 Masa Kontrak Perjanjian kerjasama ini berlaku sejak tanggal ditanda tangani oleh KEDUA BELAH PIHAK sampai dengan jangka waktu selama 1 (satu) tahun PASAL 4 Kewajiban, Hak-hak, dan Kondisi dalam Sistem Investasi PIHAK PERTAMA 1. Berkewajiban untuk memahami Proposal Penawaran Bisnis yang telah diberikan oleh PIHAK KEDUA 2. Berhak memperhatikan serta mengetahui perkembangan bisnis, dan secara sukarela memberikan saran maupun kritik demi kebaikan keberlangsungan usaha 3. Berhak menerima Neraca Investasi yang dilaporkan oleh PIHAK KEDUA 4. Berhak memperoleh pembagian keuntungan bisnis sebesar 40% 5. Berhak mendapat Laporan Bulanan, Laporan Hasil Evaluasi Caturwulan, Laporan Tahunan terkait bisnis yang dibuat oleh PIHAK KEDUA 6. Berhak untuk menarik sebagian atau seluruh Nilai yang Diinvestasikan kapan saja sesuai kondisi Bisnis
  • 3. PIHAK KEDUA 1. Berkewajiban untuk menjaga dan mengelola Dana yang dipercayakan oleh PIHAK PERTAMA dengan SUNGGUH-SUNGGUH dan PENUH RASA TANGGUNG JAWAB 2. Berkewajiban untuk memberikan informasi terkait bisnis dengan SEJUJUR-JUJURNYA kepada PIHAK PERTAMA 3. Berkewajiban untuk membuat Laporan Bulanan, Laporan Hasil Evaluasi Caturwulan, Laporan Tahunan terkait bisnis dan menyerahkannya kepada PIHAK PERTAMA 4. Berkewajiban menyerahkan sebagian atau seluruh Nilai yang Diinvestasikan kapan saja sesuai permintaan PIHAK PERTAMA 5. Berhak memperoleh pembagian keuntungan bisnis sebesar 60% Kondisi dalam Sistem Investasi yang akan diterapkan ialah sebagai berikut: 1. Investasi dapat ditarik kapan pun karena nilai asset setiap paket bersifat tetap, sangat jelas, dan pasti sepanjang waktu 2. Apabila investasi ditarik sebelum dilakukan penghitungan hasil usaha, maka investor tidak akan memperoleh pembagian keuntungan 3. Pembagian keuntungan dilakukan setiap 4 bulan sekali (catur wulan) yaitu setelah dilakukannya penghitungan hasil usaha 4. Hasil usaha ialah selisih nilai penjualan dengan nilai pembelian yang telah dikurangi biaya operasional 5. Pembagian keuntungan dihitung setelah hasil usaha dipotong 5% untuk Zakat dan Dana Sosial 6. Beban Perpajakan diserahkan menjadi kewajiban masing-masing investor ataupun pelaku usaha sebagai pemilik NPWP Individual 7. Setiap aturan dan kesepakatan bersifat dinamis disesuaikan dengan kondisi dan kebutuhan bersama 8. Pengambilan keputusan dan penyelesaian permasalahan dilakukan secara kekeluargaan sesuai musyawarah mufakat PASAL 5 Penafsiran dan Penyelesaian Perselisihan 1. Segala hal yang belum cukup diatur dalam perjanjian ini, dan atau apabila terdapat perbedaan pendapat dalam menafsirkan perjanjian kerja ini, maka KEDUA BELAH PIHAK sepakat untuk menyelesaikannya secara musyawarah untuk mufakat, yang mana kesepakatannya akan dituangkan dalam addendum atau perjanjian kerja tambahan yang menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari perjanjian kerja ini.
  • 4. 2. Dalam keadaan tidak terduga atau force majeur yang dapat menyebabkan kerjasama antara KEDUA BELAH PIHAK terputus atau ada hal tak terduga lainnya sehingga kegiatan bisnis terpaksa dihentikan, PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA bersepakat untuk membicarakan kelanjutan kerjasama ini dalam proses musyawarah. 3. KEDUA BELAH PIHAK bisa memutuskan hubungan kerjasama hanya bila salah satu pihak mencederai janji sesuai kontrak ini 4. Bila PIHAK PERTAMA memutuskan kontrak tanpa adanya cedera janji atau kondisi tak terduga seperti disebut di atas, maka PIHAK PERTAMA wajib menerima kompensasi bisnis sesuai keadaan yang paling aktual PASAL 6 Lain-lain Dengan ditanda tanganinya perjanjian kerja ini, maka semua hubungan kerjasama yang berlaku adalah sesuai dengan perjanjian ini, kecuali berkait hal-hal yang sesuai Undangundang yang ada dinyatakan tetap berlaku walaupun adanya kontak kerja ini. PIHAK PERTAMA _______________________________ PIHAK KEDUA Radi Ihlas Albani