SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  5
Télécharger pour lire hors ligne
PERENCANAAN DAN STUDI KELAYAKAN INVESTASI PROYEK
PERUMAHAN TAMAN SENTOSA TAHAP II BOYOLALI
Nida Inayati Mufidatul Khasanah1), Siti Qomariyah2), Adi Yusuf Muttaqien3)
1),2),3) Fakultas Teknik,Jurusan Teknik Sipil, UniversitasSebelas Maret,
Jl. Ir. Sutami 36A, Surakarta 57126; Telp. 0271-634524. Email: nidainaya@yahoo.com
Abstract
Housing is a basic human need for family production facilities and a strategic point in human development towards the entrance to the world that
promise. The housing comprises not only the house but also the infrastructure to meet these needs. Then be made with the hous ing plan drawings,
preparing the budget, determine the feasibility of investment and determine the selling price of the home. The method used in this study is a
descriptive analysis method to plan and estimate the cost to the picture. Analyze the feasibility of the Nilai Sekarang metho d (Net Preset Value)
and Arus Pengembalian Internal Method (Internal Rate of Return). Housing Investment Taman Sentosa Tahap II feasible because NPV> 0
and IRR> 10% MARR. Housing Investment Taman Sentosa Tahap II feasible because NPV> 0 and IRR> 10% MARR. Home sale
price in cash for the type 45 is Rp 277.421.163,- and the type 55 is Rp 331.733.590,- while installments for the type 45 is Rp 460.009.131,-
with monthly installments is Rp 6.876.142,- and the type 55 is Rp 555.246.029,-with monthly installments is Rp 8.299.727,-.
Keywords:
Housing, Investment feasibility,Budget..
Abstrak
Perumahan merupakan kebutuhan dasar manusia untuk sarana produksi keluarga dan merupakan titik strategis dalam pembangunan
manusia menuju pintu masuk ke dunia yang menjanjikan. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, perumahan tidak hanya terdiri dari rumah
tetapi juga dengan infrastrukturnya. Maka dibuatlah perumahan dengan merencanakan gambar, menyusun anggaran biaya, mengetahui
kelayakan investasi serta menentukan harga jual rumah. Metode yang digunakan dalam studi ini adalah metode analisis deskriptif. dengan
merencanakan gambar dan anggaran biayanya. Menganalisis kelayakan dengan metode Nilai Sekarang (Net Preset Value) dan Met ode Arus
Pengembalian Internal (Internal Rate of Return). Investasi Perumahan Taman Sentosa Tahap II layak karena NPV > 0 dan IRR > 10%
MARR. Harga jual rumah secara tunai untuk rumah tipe 45 sebesar Rp277.421.163,- dan rumah tipe 55 sebesar Rp 331.733.590,-
sedangkan secara angsuran untuk rumah tipe 45 sebesar Rp 460.009.131,- dengan angsuran per bulan Rp 6.876.142,- dan rumah tipe 55
sebesar Rp 555.246.029,- dengan angsuran per bulan Rp 8.299.727,-.
PENDAHULUAN
Seiring dengan dinamika masyarakat, maka suatu wilayah juga akan tumbuh dan berkembang seiring dengan waktu.
Perumahan merupakan salah satu elemen yang terkait dalam pembangunan wilayah. Mengacu pada pentingnya
fungsi perumahan dalam perencanaan suatu wilayah, suatu upaya diperlukan untuk dapat memahami permasalahan
dan potensi yang terkandung dalam suatu kelompok hunian.
Studi ini mengkaji dan merencanakan Perumahan Taman Sentosa Tahap II yang terletak di Desa Ngargorejo
Kecamatan Ngemplak Kabupaten Boyolali. Perumahan Taman Sentosa Tahap II merupakan daerah
pengembangan dari Perumahan Taman Sentosa tahap I. Studi ini meliputi perencanaan anggaran biaya
pembangunan perumahan dan analisis kelayakannya yang mencakup bangunan hunian, bangunan fasilitas, dan
akses jalan yang merupakan salah satu aspek penting dalam suatu pembangunan perumahan. Studi ini kemudian
dilanjutkan dengan kelayakan proyek dari segi ekonomi teknik yaitu menentukan besar angsuran perumahan per
bulan.
Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah :
a. Bagaimana rencana gambar Perumahan Taman Sentosa Tahap II?
b. Berapakah besar total rencana anggaran biaya pembangunan Proyek Perumahan Taman Sentosa Tahap II?
c. Berapakah harga jual Perumahan Taman Sentosa Tahap II?
d. Bagaimana kelayakan proyek Perumahan Taman Sentosa Tahap II?
LANDASAN TEORI
Tinjauan Pustaka
Perumahan adalah kelompok rumah yang berfungsi sebagai lingkungan tempat tinggal atau lingkungan hunian
yang dilengkapi dengan prasarana dan sarana lingkungan, utilitas umum dan fasilitas sosial.
e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/187
Rencana dan anggaran adalah merencanakan sesuatu bangunan dalam bentuk dan faedah dalam penggunaannya,
beserta besar biaya yang diperlukan dan susunan-susunan pelaksanaan dalam bidang administrasi maupun
pelaksanaan kerjadalam bidang teknik.
Studi kelayakan merupakan tahap awal dari suatu kegiatan proyek yang sangat penting untuk dilakukan sebelum
mengambil keputusan untuk melakukan investasi. Studi kelayakan investasi memberikan variable-variabel yang
sangat berpengaruh dalam suatu proyek serta memfokuskan pada analisis variable-variabel tersebut untuk acuan
dalam pengambilan keputusan layak atau tidaknya investasi proyek tersebut dilaksanakan.
Salah satu studi kelayakan yang dilakukan adalah dengan analisis ekonomi teknik. Ekonomi teknik digunakan
untuk menentukan pilihan terbaik dari sejumlah alternative yang ada. Agar dapat menentukan pilihan yang
terbaik, nilai (dalam hal ini uang) harus dibandingkan dari masing-masing alternativ. Nilai uang itu baru dapat
dibandingkan bila berada pada waktu yang sama dengan cara mengkonversi nilai dari w aktu yang berbeda
tersebut.
Harga jual produk atau jasa, selain mempengaruhi volume penjualan atau jumlah pembeli produk atau jasa
tersebut, juga akan mempengaruhi jumlah pendapatan perusahaan. Dalam jangka panjang harga jual produk atau
jasa yang ditetapkan harus mampu menutup semua biaya perusahaan dan menghasilkan laba bagi perusahaan.
Dasar Teori
Komponen Biaya Perumahan
Komponen biaya perumahan terdiri dari HPPB (Harga Pokok Pengembangan Bangunan) yaitu seluruh biaya
pembangunan rumah/luas banguan dan HPPT (Harga Pokok Pengembangan Tanah) yaitu seluruh biaya
pengembangan lahan/kavling efektif.
Harga Jual Produk
Harga jual produk terdiri harga tanah, harga bangunan, biaya operasional dan pemeliharaan (administrasi). Harga
tanah diperoleh dari HPPT ditambah dengan keuntungan. Harga bangunan diperoleh dari HPPB dan
keuntungan.
Analisis Ekonomi Teknik
Analisis ekonomi teknik digunakan untuk menentukan pilihan terbaik dari sejumlah alternative yang ada. Agar
dapat menentukan pilihan yang terbaik, nilai (dalam hal ini uang) harus dibandingkan dari masing-masing
alternativ. Nilai uang itu baru dapat dibandingkan bila berada pada waktu yang sama dengan cara mengkonversi nilai
dari w aktu yang berbeda tersebut.
Metode Nilai Sekarang Netto (Net Present Value)
Metoda ini dikenal sebagai metoda Present Worth (nilai Sekarang) dan digunakan untuk menentukan apakah suatu
rencana mempunyai keuntungan dalam periode waktu analisis. Hal ini dihitung dari Present Worth of the Benefit
(PWB), dan Present Worth of the Cost (PWC). Aliran kas proyek yang dikaji meliputi keseluruhan, yaitu biaya modal,
operasional, produksi,pemeliharaan, dan pengeluaran lain-lain. Rumus dapat dilihatpada Persamaan [1].
NPV = PWB − PWC − I' ......................... [1]
NPV adalah nilai sekarang neto; PWB nilai sekarang dari keuntungan; PWC niali sekarang dari biaya dan I’ adalah
biaya investasi setelah konstruksi.
Kriteria keputusan untuk mengetahui layak atau tidaknya suatu investasi dalam metode NPV, yaitu jika:
NPV > 0, usulan investasiditerima
NPV < 0, investasi ditolak
NPV = 0, nilai investasi sama walau usulan investasi diterima maupun ditolak.
Metode Tingkat Pengembalian/Internal Rate of Return Method (IRR)
Metoda Tingkat Pengembalian/Internal Rate of Return Method (IRR) adalah besarnya tingkatan bunga yang menjadikan
biaya pengeluaran dan pemasukan sama besarnya. Logika sederhananya menjelaskan bahwa investasi dikatakan
menguntungkan jika tingkat bunga ini lebih besar dari tingkat bunga yang relevan. Metoda ini digunakan untuk
memperoleh suatu tingkat bunga dimana nilai pengeluaran sekarang bersih (NPV) adalah nol.
Untuk perhitungan IRR dapat dilihat pada Persamaan [2].
e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/188
NPV = PWB − PWC − I '= 0 pada tingkat suku bunga (i) tertentu …………………….[2]
Kriteria keputusan untuk mengetahui layak atau tidaknya investasi dalam metode IRR, yaitu jika IRR>MARR,
usulan investasi diterima (menguntungkan).
METODE
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif, yaitu metode untuk memecahkan
suatu masalah yang ada dengan cara mengumpulkan data, disusun, dijelaskan, diolah dan dianalisis sehingga
diperoleh hasil akhir. Hasil akhir ini kemudian digunakan sebagai bahan untuk mengambil kesimpulan dari
pemasalahan yang ada. Dengan metode ini hubungan antara besar investasi bangunan perumahan dengan nilai
jualnya dapat ditetapkan.
HASIL DAN PEMBAHASAN
Mengacu pada siteplan Perumahan Taman Sentosa Tahap I, maka di buat site plan Perumahan Taman Sentosa
Tahap IIsebagai berikut:
U
KETERANGAN:
:RUM AH TIPE 45/96
:RUM AH TIPE 55/112
:LAHA N SA RA NA
OLAHRAGA
:M USHOLA
:J ALAN ROW 8
:J ALAN ROW 6
:TAM AN
:TPS
:LAHA N GE DU N G
PERTEM UAN
Gambar 1. Site plan perumahan taman sentosa tahap II
Tabel 1. Hasil perencanaan bangunan rumah
No Rumah Jumlah rumah Luas bangunan (m2) Luas kavling (m2)
1 Tipe 45/96 88 3.960 8.448
2 Tipe 55/112 56 3.080 6.272
Total 114 7.040 14.720
Tabel 1. menunjukan bahwa rumah tipe 45/96 terdiri dari luas lahan yang terbangun adalah 45 m2 dan luas lahan total
96 m2. Sedangkan rumah tipe 55/112 terdiri dari lahan yang terbangun adalah 55 m2 dan luas lahan total 112 m2.
Untuk luas bangunan fasilitas dapat dilihat pada Tabel 2.
Tabel 2. Hasil perencanaan bangunan fasilitas
No Bangunan Ukuran (m) Luas (m2)
1 Sarana olah raga 20 x 24 480
2 Mushola 20 x 24 480
3 Tempat pertemuan 8 x 21,5 170
4 Jalan Row 8 1.000
Row 6 6.700
5 Drainase D 0,5 125
D 0,3 595
6 Taman 7 x 24 672
0,5 x 8 x 26 104
7 TPS 6 x 11 66
Total 10.393
e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/189
Gambar 2. Layout Rumah Tipe 45
Gambar 3. Denah Rumah Tipe 45
Pada Gambar 2. Dan Gambar 3. Menunjukkan bahwa rumah tipe 45 terdiri dari dua kamar tidur, satu ruang
keluarga, satu ruang tamu, dapur, kamar mandi serta teras dan carpot. Luas lahan 96 m2 yaitu panjang 12 m dan
lebar 8 m. Rumah tipe 55 terdiri dari tiga kamar tidur, satu ruang keluarga, satu ruang tamu, dapur, kamar mandi
serta teras dan carpot. Luas lahan 112 m2 yaitu panjang 14 m dan lebar 8 m.
Tabel 3. Hasil rekapitulasi rencana anggaran biaya
No Jenis pekerjaan Harga
1 Banguanan rumah Rp21.391.500.000,-
2 Bangunan fasilitas Rp1.705.100.000,-
Tabel 3. menunjukan besarnya biaya untuk pembangunan perumahan. Sedangkan biaya investasi proyek atau
capital cost sebesar Rp39.566.037.000,- yang terdiri dari Harga Pokok Pengembangan Bangunan (HPPB) dan
Harga Pokok Pengembangan Tanah (HPPT).
Hasil dari perhitungan pendapatan proyek dengan variable Z yang digunakan untuk menganalisis penilaian
kelayakan investasi dapat dilihat pada Tabel 4. Dari Tabel 4. Tersebut kemudian digunakan untuk menganalisis
kelayakan investasi.Hasil penilaian kelayakan investasi Perumahan Taman Sentosa Tahap II adalah layak.
Tabel 4. Hasil perhitungan pendapatan dan pengeluaran perumahan
Data Nilai
Pendapatan tahunan Rp10.010.919.100,-
Pengeluaran tahunan Rp500.545.037,-
Nilai investasi Rp39.566.037.000,-
Nilai investasi setelah konstruksi Rp52.662.395.247,-
Umue investasi 10 tahun
Suku bunga 10%
e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/190
Tabel 5. Hasil perhitungan harga jual minimum
No Rumah Tunai Angsuran Angsuran per bulan
1 Tipe 45 Rp277.421.163,- Rp460.009.131 Rp6.876.142,-
2 Tipe 55 Rp331.733.590,- Rp555.246.029 Rp8.299.727,-
Tabel 5. menunjukkan hasil dari perhitungan harga jual minimum rumah. Harga jual rumah angsuran selama 10
tahun lebih besar daripada harga tunai. Hal itu dikarenakan meningkatnya nilai jual di tahun-tahun berikutnya. Hal
lain yang mempengaruhi adalah besar suku bunga untuk penjualan perumahan.
SIMPULAN
Perumahan Taman Sentosa Tahap II terdiri dari 88 rumah tipe 45 dan 56 rumah tipe 55 dengan fasilitas jalan
utama, jalan lingkungan, mushola, taman, saluran drainase dan tempat pembuangan sampah.
Hasil Rencana Anggaran Biaya Perumahan Taman Sentosa Tahap II adalah untuk bangunan rumah tipe 45 = Rp
128.414.475,- ; rumah tipe 55 = Rp145.468.797,- ; mushola = Rp 375.471.175,- ; jalan = Rp 726.894.246,- ;
taman = Rp 50.540.465,- ; saluran drainase = Rp 374.094.185,- dan tempat pembuangan sampah = Rp
23.066.057,- .
Investasi Perumahan Taman Sentosa Tahap II layak karena NPV = Rp2.699.118.609,- > 0 dan IRR =
11,13132% > 10% MARR.
Harga jual rumah Perumahan Taman Sentosa Tahap II dibayar secara tunai untuk rumah tipe 45 sebesar Rp
277.421.163,- dan rumah tipe 55 sebesar Rp 331.733.590,-. Rumah tipe 45 dibayar sevara angsuran sebesar
Rp460.009.131,- dengan angsuran per bulan Rp 6.876.142,- dan rumah tipe 55 sebesar Rp555.246.029,- dengan
angsuran per bulan Rp 8.299.727,-.
UCAPAN TERIMAKASIH
Saya ucapkan terimah kasih kepada ibu Siti Qomariyah dan bapak Adi Yusuf M yang senantiasa membimbing saya
hingga terselesainya penelitian ini.
REFERENSI
Anonim,“Undang-Undang No.4 Tahun 1992 Tentang Perumahan dan Pemukiman”.
Mukomoko,2000, “DasarPenyusunan Anggaran BiayaBangunan”, Gaya Media Permata, Jakarta.
Raharjo,Ferianto,2007, “ Ekonomi Teknik Analisis Pengambilan Keputusan”, Andi Offset, Yogyakarta.
Soeharto,Iman, “Manajemen Proyek dari Konseptual sampai Operasional”,Erlangga,Jakarta.
Suratno,2005, “Pengaruh Penyediaan Fasilitas Sosial Terhadap Harga Jual Perumahan di Batam Center Kota Batam”,
Magister Teknik Pembangunan Wilayahdan Kota UNDIP, Semarang.
http://ilmusipil.com accessd: 20-03-13
e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/191

Contenu connexe

En vedette

Profil Perusahaan
Profil PerusahaanProfil Perusahaan
Profil PerusahaanMubarroq
 
Performance Photography
Performance PhotographyPerformance Photography
Performance Photographybolix
 
增加常識
增加常識增加常識
增加常識honan4108
 
חלק מהעבודות
חלק מהעבודותחלק מהעבודות
חלק מהעבודותAssafgold
 
Proposal Usaha Tekstil
 Proposal Usaha Tekstil  Proposal Usaha Tekstil
Proposal Usaha Tekstil Anggu Dwi
 
Posterscope OOH predictions 2016
Posterscope OOH predictions 2016Posterscope OOH predictions 2016
Posterscope OOH predictions 2016Carat Nederland
 
Knowledge Management, Market orientation, and Innovative Capacity Conceptualized
Knowledge Management, Market orientation, and Innovative Capacity ConceptualizedKnowledge Management, Market orientation, and Innovative Capacity Conceptualized
Knowledge Management, Market orientation, and Innovative Capacity ConceptualizedHugoColumns
 
Radio Advertising Industry Snapshot – August 2015
Radio Advertising Industry Snapshot – August 2015Radio Advertising Industry Snapshot – August 2015
Radio Advertising Industry Snapshot – August 2015PakistanAdvertisersSociety
 

En vedette (12)

Profil Perusahaan
Profil PerusahaanProfil Perusahaan
Profil Perusahaan
 
Performance Photography
Performance PhotographyPerformance Photography
Performance Photography
 
增加常識
增加常識增加常識
增加常識
 
חלק מהעבודות
חלק מהעבודותחלק מהעבודות
חלק מהעבודות
 
Print Media Analysis August 2016
Print Media Analysis August 2016Print Media Analysis August 2016
Print Media Analysis August 2016
 
Proposal Usaha Tekstil
 Proposal Usaha Tekstil  Proposal Usaha Tekstil
Proposal Usaha Tekstil
 
Posterscope OOH predictions 2016
Posterscope OOH predictions 2016Posterscope OOH predictions 2016
Posterscope OOH predictions 2016
 
Knowledge Management, Market orientation, and Innovative Capacity Conceptualized
Knowledge Management, Market orientation, and Innovative Capacity ConceptualizedKnowledge Management, Market orientation, and Innovative Capacity Conceptualized
Knowledge Management, Market orientation, and Innovative Capacity Conceptualized
 
Lobster training 2015
Lobster training 2015Lobster training 2015
Lobster training 2015
 
AR-TELKOM-2015_ENG.1
AR-TELKOM-2015_ENG.1AR-TELKOM-2015_ENG.1
AR-TELKOM-2015_ENG.1
 
Radio Advertising Industry Snapshot – August 2015
Radio Advertising Industry Snapshot – August 2015Radio Advertising Industry Snapshot – August 2015
Radio Advertising Industry Snapshot – August 2015
 
Manajemen pemasaran - starbucks
Manajemen pemasaran - starbucksManajemen pemasaran - starbucks
Manajemen pemasaran - starbucks
 

Similaire à 67 259-1-pb

Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1nur_asifah
 
Investasi sektor publik
Investasi sektor publik Investasi sektor publik
Investasi sektor publik M Satrio
 
Analisa sensivits parameter yang mempengaruhi (rab)
Analisa sensivits parameter yang mempengaruhi (rab)Analisa sensivits parameter yang mempengaruhi (rab)
Analisa sensivits parameter yang mempengaruhi (rab)ariefmcty
 
6. estimasi
6. estimasi6. estimasi
6. estimasimoryku
 
Estimasi dan studi kelayakan
Estimasi dan studi kelayakanEstimasi dan studi kelayakan
Estimasi dan studi kelayakanRhara Apriliant
 
Alif rendy makalah ekotek
Alif rendy makalah ekotekAlif rendy makalah ekotek
Alif rendy makalah ekotekalif_rendy
 
Perencanaan administrasi pendidikan
Perencanaan administrasi pendidikanPerencanaan administrasi pendidikan
Perencanaan administrasi pendidikanNur Hitmah
 
Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur Asifah sifah
 
Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur Asifah sifah
 
Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur Asifah sifah
 
Ekonomi teknik 1
Ekonomi teknik 1Ekonomi teknik 1
Ekonomi teknik 1Nimas Putri
 
RENCANA KERJA REKAYASA NILAI
RENCANA KERJA REKAYASA NILAIRENCANA KERJA REKAYASA NILAI
RENCANA KERJA REKAYASA NILAIIing Pamungkas
 
ekonomi teknik.pdf
ekonomi teknik.pdfekonomi teknik.pdf
ekonomi teknik.pdfGGGaming49
 
Tugas Administrasi Kontrak dan Anggaran Borongan
Tugas Administrasi Kontrak dan Anggaran Borongan Tugas Administrasi Kontrak dan Anggaran Borongan
Tugas Administrasi Kontrak dan Anggaran Borongan Debora Elluisa Manurung
 
Estimasi dan studi kelayakan
Estimasi dan studi kelayakanEstimasi dan studi kelayakan
Estimasi dan studi kelayakanEduktif Center
 
COST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptx
COST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptxCOST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptx
COST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptxAskariB1
 
Resume manajemen keuangan sebelum uas
Resume manajemen keuangan sebelum uasResume manajemen keuangan sebelum uas
Resume manajemen keuangan sebelum uasainamarsela
 
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky AbadiMPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky AbadiIrsyad Rizaldi
 
Identifikasi proyek
Identifikasi proyekIdentifikasi proyek
Identifikasi proyektitiwerdhy
 

Similaire à 67 259-1-pb (20)

Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1
 
Tahapan proyek
Tahapan proyekTahapan proyek
Tahapan proyek
 
Investasi sektor publik
Investasi sektor publik Investasi sektor publik
Investasi sektor publik
 
Analisa sensivits parameter yang mempengaruhi (rab)
Analisa sensivits parameter yang mempengaruhi (rab)Analisa sensivits parameter yang mempengaruhi (rab)
Analisa sensivits parameter yang mempengaruhi (rab)
 
6. estimasi
6. estimasi6. estimasi
6. estimasi
 
Estimasi dan studi kelayakan
Estimasi dan studi kelayakanEstimasi dan studi kelayakan
Estimasi dan studi kelayakan
 
Alif rendy makalah ekotek
Alif rendy makalah ekotekAlif rendy makalah ekotek
Alif rendy makalah ekotek
 
Perencanaan administrasi pendidikan
Perencanaan administrasi pendidikanPerencanaan administrasi pendidikan
Perencanaan administrasi pendidikan
 
Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1
 
Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1
 
Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1Nur asifah ekonomitekniktugas1
Nur asifah ekonomitekniktugas1
 
Ekonomi teknik 1
Ekonomi teknik 1Ekonomi teknik 1
Ekonomi teknik 1
 
RENCANA KERJA REKAYASA NILAI
RENCANA KERJA REKAYASA NILAIRENCANA KERJA REKAYASA NILAI
RENCANA KERJA REKAYASA NILAI
 
ekonomi teknik.pdf
ekonomi teknik.pdfekonomi teknik.pdf
ekonomi teknik.pdf
 
Tugas Administrasi Kontrak dan Anggaran Borongan
Tugas Administrasi Kontrak dan Anggaran Borongan Tugas Administrasi Kontrak dan Anggaran Borongan
Tugas Administrasi Kontrak dan Anggaran Borongan
 
Estimasi dan studi kelayakan
Estimasi dan studi kelayakanEstimasi dan studi kelayakan
Estimasi dan studi kelayakan
 
COST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptx
COST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptxCOST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptx
COST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptx
 
Resume manajemen keuangan sebelum uas
Resume manajemen keuangan sebelum uasResume manajemen keuangan sebelum uas
Resume manajemen keuangan sebelum uas
 
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky AbadiMPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
 
Identifikasi proyek
Identifikasi proyekIdentifikasi proyek
Identifikasi proyek
 

Dernier

My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat airMy lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat airSyahyuti Si-Buyuang
 
Daftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docx
Daftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docxDaftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docx
Daftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docxGidion Turuallo
 
pengolahan citra mengenai segmentasi citra.pptx
pengolahan citra mengenai segmentasi citra.pptxpengolahan citra mengenai segmentasi citra.pptx
pengolahan citra mengenai segmentasi citra.pptxRikiDarmawan11
 
Sumber-Semula-Jadi-Utama-Dan-Kerjasama-Ekonomi-Dunia.pptx
Sumber-Semula-Jadi-Utama-Dan-Kerjasama-Ekonomi-Dunia.pptxSumber-Semula-Jadi-Utama-Dan-Kerjasama-Ekonomi-Dunia.pptx
Sumber-Semula-Jadi-Utama-Dan-Kerjasama-Ekonomi-Dunia.pptxAndrewJohn78
 
Kisetoto : Bandar Situs Slot Gacor Terbaik Malam Ini Bonus New Member 100 di ...
Kisetoto : Bandar Situs Slot Gacor Terbaik Malam Ini Bonus New Member 100 di ...Kisetoto : Bandar Situs Slot Gacor Terbaik Malam Ini Bonus New Member 100 di ...
Kisetoto : Bandar Situs Slot Gacor Terbaik Malam Ini Bonus New Member 100 di ...Kisetoto
 
Jasatoto99 : Situs Deposit via Qriss Teraman dan Slot Maxwin Terpercaya
Jasatoto99 : Situs Deposit via Qriss Teraman  dan Slot Maxwin TerpercayaJasatoto99 : Situs Deposit via Qriss Teraman  dan Slot Maxwin Terpercaya
Jasatoto99 : Situs Deposit via Qriss Teraman dan Slot Maxwin TerpercayaJasatoto99
 
Aksi Nyata Perencanaan Berbasis Data di Satuan Pendidikan DEFA ANGGARA.pdf
Aksi Nyata Perencanaan Berbasis Data di Satuan Pendidikan DEFA ANGGARA.pdfAksi Nyata Perencanaan Berbasis Data di Satuan Pendidikan DEFA ANGGARA.pdf
Aksi Nyata Perencanaan Berbasis Data di Satuan Pendidikan DEFA ANGGARA.pdfdefaanggara42
 
Sakai99 : Bandar Slot Gampang Menang Server Thailand Terbaru
Sakai99 : Bandar Slot Gampang Menang Server Thailand TerbaruSakai99 : Bandar Slot Gampang Menang Server Thailand Terbaru
Sakai99 : Bandar Slot Gampang Menang Server Thailand TerbaruSakai99
 
Kodomo99 : Slot Pulsa Tanpa Potongan Mudah Menang
Kodomo99 : Slot Pulsa Tanpa Potongan Mudah MenangKodomo99 : Slot Pulsa Tanpa Potongan Mudah Menang
Kodomo99 : Slot Pulsa Tanpa Potongan Mudah MenangKodomo99
 

Dernier (9)

My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat airMy lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
 
Daftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docx
Daftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docxDaftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docx
Daftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docx
 
pengolahan citra mengenai segmentasi citra.pptx
pengolahan citra mengenai segmentasi citra.pptxpengolahan citra mengenai segmentasi citra.pptx
pengolahan citra mengenai segmentasi citra.pptx
 
Sumber-Semula-Jadi-Utama-Dan-Kerjasama-Ekonomi-Dunia.pptx
Sumber-Semula-Jadi-Utama-Dan-Kerjasama-Ekonomi-Dunia.pptxSumber-Semula-Jadi-Utama-Dan-Kerjasama-Ekonomi-Dunia.pptx
Sumber-Semula-Jadi-Utama-Dan-Kerjasama-Ekonomi-Dunia.pptx
 
Kisetoto : Bandar Situs Slot Gacor Terbaik Malam Ini Bonus New Member 100 di ...
Kisetoto : Bandar Situs Slot Gacor Terbaik Malam Ini Bonus New Member 100 di ...Kisetoto : Bandar Situs Slot Gacor Terbaik Malam Ini Bonus New Member 100 di ...
Kisetoto : Bandar Situs Slot Gacor Terbaik Malam Ini Bonus New Member 100 di ...
 
Jasatoto99 : Situs Deposit via Qriss Teraman dan Slot Maxwin Terpercaya
Jasatoto99 : Situs Deposit via Qriss Teraman  dan Slot Maxwin TerpercayaJasatoto99 : Situs Deposit via Qriss Teraman  dan Slot Maxwin Terpercaya
Jasatoto99 : Situs Deposit via Qriss Teraman dan Slot Maxwin Terpercaya
 
Aksi Nyata Perencanaan Berbasis Data di Satuan Pendidikan DEFA ANGGARA.pdf
Aksi Nyata Perencanaan Berbasis Data di Satuan Pendidikan DEFA ANGGARA.pdfAksi Nyata Perencanaan Berbasis Data di Satuan Pendidikan DEFA ANGGARA.pdf
Aksi Nyata Perencanaan Berbasis Data di Satuan Pendidikan DEFA ANGGARA.pdf
 
Sakai99 : Bandar Slot Gampang Menang Server Thailand Terbaru
Sakai99 : Bandar Slot Gampang Menang Server Thailand TerbaruSakai99 : Bandar Slot Gampang Menang Server Thailand Terbaru
Sakai99 : Bandar Slot Gampang Menang Server Thailand Terbaru
 
Kodomo99 : Slot Pulsa Tanpa Potongan Mudah Menang
Kodomo99 : Slot Pulsa Tanpa Potongan Mudah MenangKodomo99 : Slot Pulsa Tanpa Potongan Mudah Menang
Kodomo99 : Slot Pulsa Tanpa Potongan Mudah Menang
 

67 259-1-pb

  • 1. PERENCANAAN DAN STUDI KELAYAKAN INVESTASI PROYEK PERUMAHAN TAMAN SENTOSA TAHAP II BOYOLALI Nida Inayati Mufidatul Khasanah1), Siti Qomariyah2), Adi Yusuf Muttaqien3) 1),2),3) Fakultas Teknik,Jurusan Teknik Sipil, UniversitasSebelas Maret, Jl. Ir. Sutami 36A, Surakarta 57126; Telp. 0271-634524. Email: nidainaya@yahoo.com Abstract Housing is a basic human need for family production facilities and a strategic point in human development towards the entrance to the world that promise. The housing comprises not only the house but also the infrastructure to meet these needs. Then be made with the hous ing plan drawings, preparing the budget, determine the feasibility of investment and determine the selling price of the home. The method used in this study is a descriptive analysis method to plan and estimate the cost to the picture. Analyze the feasibility of the Nilai Sekarang metho d (Net Preset Value) and Arus Pengembalian Internal Method (Internal Rate of Return). Housing Investment Taman Sentosa Tahap II feasible because NPV> 0 and IRR> 10% MARR. Housing Investment Taman Sentosa Tahap II feasible because NPV> 0 and IRR> 10% MARR. Home sale price in cash for the type 45 is Rp 277.421.163,- and the type 55 is Rp 331.733.590,- while installments for the type 45 is Rp 460.009.131,- with monthly installments is Rp 6.876.142,- and the type 55 is Rp 555.246.029,-with monthly installments is Rp 8.299.727,-. Keywords: Housing, Investment feasibility,Budget.. Abstrak Perumahan merupakan kebutuhan dasar manusia untuk sarana produksi keluarga dan merupakan titik strategis dalam pembangunan manusia menuju pintu masuk ke dunia yang menjanjikan. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, perumahan tidak hanya terdiri dari rumah tetapi juga dengan infrastrukturnya. Maka dibuatlah perumahan dengan merencanakan gambar, menyusun anggaran biaya, mengetahui kelayakan investasi serta menentukan harga jual rumah. Metode yang digunakan dalam studi ini adalah metode analisis deskriptif. dengan merencanakan gambar dan anggaran biayanya. Menganalisis kelayakan dengan metode Nilai Sekarang (Net Preset Value) dan Met ode Arus Pengembalian Internal (Internal Rate of Return). Investasi Perumahan Taman Sentosa Tahap II layak karena NPV > 0 dan IRR > 10% MARR. Harga jual rumah secara tunai untuk rumah tipe 45 sebesar Rp277.421.163,- dan rumah tipe 55 sebesar Rp 331.733.590,- sedangkan secara angsuran untuk rumah tipe 45 sebesar Rp 460.009.131,- dengan angsuran per bulan Rp 6.876.142,- dan rumah tipe 55 sebesar Rp 555.246.029,- dengan angsuran per bulan Rp 8.299.727,-. PENDAHULUAN Seiring dengan dinamika masyarakat, maka suatu wilayah juga akan tumbuh dan berkembang seiring dengan waktu. Perumahan merupakan salah satu elemen yang terkait dalam pembangunan wilayah. Mengacu pada pentingnya fungsi perumahan dalam perencanaan suatu wilayah, suatu upaya diperlukan untuk dapat memahami permasalahan dan potensi yang terkandung dalam suatu kelompok hunian. Studi ini mengkaji dan merencanakan Perumahan Taman Sentosa Tahap II yang terletak di Desa Ngargorejo Kecamatan Ngemplak Kabupaten Boyolali. Perumahan Taman Sentosa Tahap II merupakan daerah pengembangan dari Perumahan Taman Sentosa tahap I. Studi ini meliputi perencanaan anggaran biaya pembangunan perumahan dan analisis kelayakannya yang mencakup bangunan hunian, bangunan fasilitas, dan akses jalan yang merupakan salah satu aspek penting dalam suatu pembangunan perumahan. Studi ini kemudian dilanjutkan dengan kelayakan proyek dari segi ekonomi teknik yaitu menentukan besar angsuran perumahan per bulan. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : a. Bagaimana rencana gambar Perumahan Taman Sentosa Tahap II? b. Berapakah besar total rencana anggaran biaya pembangunan Proyek Perumahan Taman Sentosa Tahap II? c. Berapakah harga jual Perumahan Taman Sentosa Tahap II? d. Bagaimana kelayakan proyek Perumahan Taman Sentosa Tahap II? LANDASAN TEORI Tinjauan Pustaka Perumahan adalah kelompok rumah yang berfungsi sebagai lingkungan tempat tinggal atau lingkungan hunian yang dilengkapi dengan prasarana dan sarana lingkungan, utilitas umum dan fasilitas sosial. e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/187
  • 2. Rencana dan anggaran adalah merencanakan sesuatu bangunan dalam bentuk dan faedah dalam penggunaannya, beserta besar biaya yang diperlukan dan susunan-susunan pelaksanaan dalam bidang administrasi maupun pelaksanaan kerjadalam bidang teknik. Studi kelayakan merupakan tahap awal dari suatu kegiatan proyek yang sangat penting untuk dilakukan sebelum mengambil keputusan untuk melakukan investasi. Studi kelayakan investasi memberikan variable-variabel yang sangat berpengaruh dalam suatu proyek serta memfokuskan pada analisis variable-variabel tersebut untuk acuan dalam pengambilan keputusan layak atau tidaknya investasi proyek tersebut dilaksanakan. Salah satu studi kelayakan yang dilakukan adalah dengan analisis ekonomi teknik. Ekonomi teknik digunakan untuk menentukan pilihan terbaik dari sejumlah alternative yang ada. Agar dapat menentukan pilihan yang terbaik, nilai (dalam hal ini uang) harus dibandingkan dari masing-masing alternativ. Nilai uang itu baru dapat dibandingkan bila berada pada waktu yang sama dengan cara mengkonversi nilai dari w aktu yang berbeda tersebut. Harga jual produk atau jasa, selain mempengaruhi volume penjualan atau jumlah pembeli produk atau jasa tersebut, juga akan mempengaruhi jumlah pendapatan perusahaan. Dalam jangka panjang harga jual produk atau jasa yang ditetapkan harus mampu menutup semua biaya perusahaan dan menghasilkan laba bagi perusahaan. Dasar Teori Komponen Biaya Perumahan Komponen biaya perumahan terdiri dari HPPB (Harga Pokok Pengembangan Bangunan) yaitu seluruh biaya pembangunan rumah/luas banguan dan HPPT (Harga Pokok Pengembangan Tanah) yaitu seluruh biaya pengembangan lahan/kavling efektif. Harga Jual Produk Harga jual produk terdiri harga tanah, harga bangunan, biaya operasional dan pemeliharaan (administrasi). Harga tanah diperoleh dari HPPT ditambah dengan keuntungan. Harga bangunan diperoleh dari HPPB dan keuntungan. Analisis Ekonomi Teknik Analisis ekonomi teknik digunakan untuk menentukan pilihan terbaik dari sejumlah alternative yang ada. Agar dapat menentukan pilihan yang terbaik, nilai (dalam hal ini uang) harus dibandingkan dari masing-masing alternativ. Nilai uang itu baru dapat dibandingkan bila berada pada waktu yang sama dengan cara mengkonversi nilai dari w aktu yang berbeda tersebut. Metode Nilai Sekarang Netto (Net Present Value) Metoda ini dikenal sebagai metoda Present Worth (nilai Sekarang) dan digunakan untuk menentukan apakah suatu rencana mempunyai keuntungan dalam periode waktu analisis. Hal ini dihitung dari Present Worth of the Benefit (PWB), dan Present Worth of the Cost (PWC). Aliran kas proyek yang dikaji meliputi keseluruhan, yaitu biaya modal, operasional, produksi,pemeliharaan, dan pengeluaran lain-lain. Rumus dapat dilihatpada Persamaan [1]. NPV = PWB − PWC − I' ......................... [1] NPV adalah nilai sekarang neto; PWB nilai sekarang dari keuntungan; PWC niali sekarang dari biaya dan I’ adalah biaya investasi setelah konstruksi. Kriteria keputusan untuk mengetahui layak atau tidaknya suatu investasi dalam metode NPV, yaitu jika: NPV > 0, usulan investasiditerima NPV < 0, investasi ditolak NPV = 0, nilai investasi sama walau usulan investasi diterima maupun ditolak. Metode Tingkat Pengembalian/Internal Rate of Return Method (IRR) Metoda Tingkat Pengembalian/Internal Rate of Return Method (IRR) adalah besarnya tingkatan bunga yang menjadikan biaya pengeluaran dan pemasukan sama besarnya. Logika sederhananya menjelaskan bahwa investasi dikatakan menguntungkan jika tingkat bunga ini lebih besar dari tingkat bunga yang relevan. Metoda ini digunakan untuk memperoleh suatu tingkat bunga dimana nilai pengeluaran sekarang bersih (NPV) adalah nol. Untuk perhitungan IRR dapat dilihat pada Persamaan [2]. e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/188
  • 3. NPV = PWB − PWC − I '= 0 pada tingkat suku bunga (i) tertentu …………………….[2] Kriteria keputusan untuk mengetahui layak atau tidaknya investasi dalam metode IRR, yaitu jika IRR>MARR, usulan investasi diterima (menguntungkan). METODE Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif, yaitu metode untuk memecahkan suatu masalah yang ada dengan cara mengumpulkan data, disusun, dijelaskan, diolah dan dianalisis sehingga diperoleh hasil akhir. Hasil akhir ini kemudian digunakan sebagai bahan untuk mengambil kesimpulan dari pemasalahan yang ada. Dengan metode ini hubungan antara besar investasi bangunan perumahan dengan nilai jualnya dapat ditetapkan. HASIL DAN PEMBAHASAN Mengacu pada siteplan Perumahan Taman Sentosa Tahap I, maka di buat site plan Perumahan Taman Sentosa Tahap IIsebagai berikut: U KETERANGAN: :RUM AH TIPE 45/96 :RUM AH TIPE 55/112 :LAHA N SA RA NA OLAHRAGA :M USHOLA :J ALAN ROW 8 :J ALAN ROW 6 :TAM AN :TPS :LAHA N GE DU N G PERTEM UAN Gambar 1. Site plan perumahan taman sentosa tahap II Tabel 1. Hasil perencanaan bangunan rumah No Rumah Jumlah rumah Luas bangunan (m2) Luas kavling (m2) 1 Tipe 45/96 88 3.960 8.448 2 Tipe 55/112 56 3.080 6.272 Total 114 7.040 14.720 Tabel 1. menunjukan bahwa rumah tipe 45/96 terdiri dari luas lahan yang terbangun adalah 45 m2 dan luas lahan total 96 m2. Sedangkan rumah tipe 55/112 terdiri dari lahan yang terbangun adalah 55 m2 dan luas lahan total 112 m2. Untuk luas bangunan fasilitas dapat dilihat pada Tabel 2. Tabel 2. Hasil perencanaan bangunan fasilitas No Bangunan Ukuran (m) Luas (m2) 1 Sarana olah raga 20 x 24 480 2 Mushola 20 x 24 480 3 Tempat pertemuan 8 x 21,5 170 4 Jalan Row 8 1.000 Row 6 6.700 5 Drainase D 0,5 125 D 0,3 595 6 Taman 7 x 24 672 0,5 x 8 x 26 104 7 TPS 6 x 11 66 Total 10.393 e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/189
  • 4. Gambar 2. Layout Rumah Tipe 45 Gambar 3. Denah Rumah Tipe 45 Pada Gambar 2. Dan Gambar 3. Menunjukkan bahwa rumah tipe 45 terdiri dari dua kamar tidur, satu ruang keluarga, satu ruang tamu, dapur, kamar mandi serta teras dan carpot. Luas lahan 96 m2 yaitu panjang 12 m dan lebar 8 m. Rumah tipe 55 terdiri dari tiga kamar tidur, satu ruang keluarga, satu ruang tamu, dapur, kamar mandi serta teras dan carpot. Luas lahan 112 m2 yaitu panjang 14 m dan lebar 8 m. Tabel 3. Hasil rekapitulasi rencana anggaran biaya No Jenis pekerjaan Harga 1 Banguanan rumah Rp21.391.500.000,- 2 Bangunan fasilitas Rp1.705.100.000,- Tabel 3. menunjukan besarnya biaya untuk pembangunan perumahan. Sedangkan biaya investasi proyek atau capital cost sebesar Rp39.566.037.000,- yang terdiri dari Harga Pokok Pengembangan Bangunan (HPPB) dan Harga Pokok Pengembangan Tanah (HPPT). Hasil dari perhitungan pendapatan proyek dengan variable Z yang digunakan untuk menganalisis penilaian kelayakan investasi dapat dilihat pada Tabel 4. Dari Tabel 4. Tersebut kemudian digunakan untuk menganalisis kelayakan investasi.Hasil penilaian kelayakan investasi Perumahan Taman Sentosa Tahap II adalah layak. Tabel 4. Hasil perhitungan pendapatan dan pengeluaran perumahan Data Nilai Pendapatan tahunan Rp10.010.919.100,- Pengeluaran tahunan Rp500.545.037,- Nilai investasi Rp39.566.037.000,- Nilai investasi setelah konstruksi Rp52.662.395.247,- Umue investasi 10 tahun Suku bunga 10% e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/190
  • 5. Tabel 5. Hasil perhitungan harga jual minimum No Rumah Tunai Angsuran Angsuran per bulan 1 Tipe 45 Rp277.421.163,- Rp460.009.131 Rp6.876.142,- 2 Tipe 55 Rp331.733.590,- Rp555.246.029 Rp8.299.727,- Tabel 5. menunjukkan hasil dari perhitungan harga jual minimum rumah. Harga jual rumah angsuran selama 10 tahun lebih besar daripada harga tunai. Hal itu dikarenakan meningkatnya nilai jual di tahun-tahun berikutnya. Hal lain yang mempengaruhi adalah besar suku bunga untuk penjualan perumahan. SIMPULAN Perumahan Taman Sentosa Tahap II terdiri dari 88 rumah tipe 45 dan 56 rumah tipe 55 dengan fasilitas jalan utama, jalan lingkungan, mushola, taman, saluran drainase dan tempat pembuangan sampah. Hasil Rencana Anggaran Biaya Perumahan Taman Sentosa Tahap II adalah untuk bangunan rumah tipe 45 = Rp 128.414.475,- ; rumah tipe 55 = Rp145.468.797,- ; mushola = Rp 375.471.175,- ; jalan = Rp 726.894.246,- ; taman = Rp 50.540.465,- ; saluran drainase = Rp 374.094.185,- dan tempat pembuangan sampah = Rp 23.066.057,- . Investasi Perumahan Taman Sentosa Tahap II layak karena NPV = Rp2.699.118.609,- > 0 dan IRR = 11,13132% > 10% MARR. Harga jual rumah Perumahan Taman Sentosa Tahap II dibayar secara tunai untuk rumah tipe 45 sebesar Rp 277.421.163,- dan rumah tipe 55 sebesar Rp 331.733.590,-. Rumah tipe 45 dibayar sevara angsuran sebesar Rp460.009.131,- dengan angsuran per bulan Rp 6.876.142,- dan rumah tipe 55 sebesar Rp555.246.029,- dengan angsuran per bulan Rp 8.299.727,-. UCAPAN TERIMAKASIH Saya ucapkan terimah kasih kepada ibu Siti Qomariyah dan bapak Adi Yusuf M yang senantiasa membimbing saya hingga terselesainya penelitian ini. REFERENSI Anonim,“Undang-Undang No.4 Tahun 1992 Tentang Perumahan dan Pemukiman”. Mukomoko,2000, “DasarPenyusunan Anggaran BiayaBangunan”, Gaya Media Permata, Jakarta. Raharjo,Ferianto,2007, “ Ekonomi Teknik Analisis Pengambilan Keputusan”, Andi Offset, Yogyakarta. Soeharto,Iman, “Manajemen Proyek dari Konseptual sampai Operasional”,Erlangga,Jakarta. Suratno,2005, “Pengaruh Penyediaan Fasilitas Sosial Terhadap Harga Jual Perumahan di Batam Center Kota Batam”, Magister Teknik Pembangunan Wilayahdan Kota UNDIP, Semarang. http://ilmusipil.com accessd: 20-03-13 e-Jurnal MATRIKS TEKNIK SIPIL/ JUNI 2013/191