SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
KESALAHAN DALAM
PENGUKURAN
By : Yassyir Maulana
• PENGUKURAN MERUPAKAN
PROSES YANG MELIBATKAN ALAT
UKUR, ORANG DAN BENDA UKUR.
• TIDAK ADA PENGUKURAN YANG
MEMBERIKAN KETELITIAN YANG
ABSOLUT ATAU SELALU TEPAT.
• KESALAHAN MERUPAKAN
PERBEDAAN ANTARA HASIL
FAKTOR-FAKTOR KESALAHAN
PENGUKURAN
• FAKTOR-FAKTOR YANG MEMBUAT SUATU
PROSES PENGUKURAN MENJADI TIDAK
TELITI DAN TIDAK TEPAT DAPAT BERASAL
DARI BERBAGAI SUMBER YAITU :
• ALAT UKUR
• BENDA UKUR
• POSISI PENGUKURAN
• LINGKUNGAN
• DAN ORANG (SI PENGUKUR)
PENYIMPANGAN DARI ALAT
UKUR
• ALAT TIDAK DIKALIBRASI SEBELUM
DIGUNAKAN UNTUK MENGUKUR.
CARA MENGATASINYA ADALAH
DENGAN MELAKUKAN KALIBRASI
SEBELUM ALAT UKUR DIGUNAKAN.
• SENSOR PADA ALAT UKUR YANG
DIGUNAKAN KEMUNGKINAN SUDAH
AUS. MENGGANTI ALAT UKUR YANG
SUDAH RUSAK DENGAN ALAT UKUR
BARU.
KALIBRASI
• FILOSOFI KALIBRASI
Setiap instrumen ukur harus dianggap tidak cukup baik sampai
terbukti melalui kalibrasi dan atau pengujian bahwa instrumen ukur
tersebut memang baik.
• DEFINISI KALIBRASI
Kalibrasi adalah kegiatan untuk menentukan kebenaran
konvensional nilai penunjukkan alat ukur dan bahan ukur dengan
cara membandingkan terhadap standar ukur yang mampu telusur
(traceable) ke standar nasional maupun internasional untuk satuan
ukuran dan/atau internasional dan bahan-bahan acuan
tersertifikasi.
PENYIMPANGAN DARI BENDA
UKUR
• BENDA UKUR YANG ELASTIS YANG
DAPAT BERUBAH BENTUK ATAU
DEFORMASI KARENA
MENDAPATKAN TEKANAN DARI
ALAT UKUR.
• BENDA UKUR YANG KUAT TETAPI
PANJANG DAN DILETAKKAN PADA
TUMPUAN, AKAN MENGALAMI
LENDUTAN KARENA BERAT BEBAN
SENDIRI. UNTUK MENGATASI HAL
ITU BIASANYA JARAK TUMPUAN
DITENTUKAN SEDEMIKIAN RUPA
SEHINGGA DIPEROLEH KEDUA
UJUNGNYA TETAP SEJAJAR.
TITIK BESSEL
TITIK AIRY
PENYIMPANGAN AKIBAT POSISI
PENGUKURAN
• KESALAHAN TERJADI KARENA
POSISI PENGUKURAN TIDAK
TEGAK LURUS. TERBENTUKNYA
SUDUT PADA SAAT
PENGUKURAN KARENA
KESALAHAN POSISI
PENGUKURAN DISEBUT
KESALAHAN KOSINUS DAN
SINUS.
• KESALAHAN TERSEBUT
KARENACARA MEMEGANG DAN
MELETAKKAN ALAT UKUR PADA
BENDA KERJA KURANG TEPAT.
• MISALNYA POSISI UJUNG
SENSOR JAM UKUR, POSISI
MISTAR BAJA, POSISI KEDUA
RAHANG UKUR JANGKA
SORONG, POSISI KEDUA UJUNG
PENYIMPANGAN AKIBAT
LINGKUNGAN
• CAHAYA DAN PENERANGAN YANG KURANG DAPAT
MENGAKIBATKAN KESALAHAN DALAM MEMBACA
SKALA. TERLALU BANYAK CAHAYA PUN TIDAK
BOLEH KARENA DAPAT MENYEBABKAN RUANGAN
MENJADI PANAS.
• DEBU DAPAT MENYEBABKAN KESALAHAN
SISTEMATIS KARENA DAPAT MENEMPEL PADA
PERMUKAAN SENSOR ALAT UKUR.
• TEMPERATUR DAN GETARAN LANTAI JUGA DAPAT
MEMPENGARUHI HASIL DARI PENGUKURAN.
• TEMPERATUR YANG DIJINKAN UNTUK KONDISI
PENGUKURAN GEOMETRIS ADALAH 20° DAN
KELEMBAPAN KELEMBABAN 70-75%
PENYIMPANGAN DARI SI
PENGUKUR
• JIKA DUA ORANG MELAKUKAN PENGUKURAN
DENGAN MENGGUNAKAN ALAT UKUR DAN BENDA
UKUR YANG SAMA, DAPAT DIPASTIKAN DATA
HASIL PENGUKURAN AKAN BERBEDA.
• SUMBER PERBEDAAN TERSEBUT DAPAT
BERASAL DARI CARA MENGUKUR, PENGALAMAN,
KEAHLIAN SERTA KEMAMPUAN MASING-MASING.
• SYARAT YANG HARUS DIMILIKI SEORANG
PENGUKUR ADALAH :
• MEMPUNYAI PENGALAMAN PRAKTEK
• MEMPUNYAI PENGETAHUAN MENGENAI DASAR-
DASAR PENGUKURAN
KESALAHAN PEMBACAAN
YANG DIKENAL DENGAN
NAMA PARALLAKS, DAPAT
TERJADI PADA WAKTU
MEMBACA POSISI JARUM
PENUNJUK RELATIF
TERHADAP SKALA.
PARALLAKS AKAN TERJADI
BILA PENGAMAT TIDAK
MENGUSAHAKAN (SALAH
SATU) MATANYA KIRA-KIRA
TERLETAK PADA BIDANG

More Related Content

What's hot

Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miringLaporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miringNurul Hanifah
 
Definisi sifat fluida
Definisi sifat fluidaDefinisi sifat fluida
Definisi sifat fluidaoilandgas24
 
Modul thermodinamika (penyelesaian soal siklus pembangkit daya)
Modul thermodinamika (penyelesaian soal  siklus pembangkit daya)Modul thermodinamika (penyelesaian soal  siklus pembangkit daya)
Modul thermodinamika (penyelesaian soal siklus pembangkit daya)Ali Hasimi Pane
 
Grinding and sizing
Grinding and sizingGrinding and sizing
Grinding and sizingIffa M.Nisa
 
Modul perpindahan panas konduksi steady state one dimensional
Modul perpindahan panas konduksi steady state one dimensionalModul perpindahan panas konduksi steady state one dimensional
Modul perpindahan panas konduksi steady state one dimensionalAli Hasimi Pane
 
TEORI DASAR PENGUKURAN
TEORI DASAR PENGUKURANTEORI DASAR PENGUKURAN
TEORI DASAR PENGUKURANRafben Andika
 
Teknik Pengambilan Contoh
Teknik Pengambilan ContohTeknik Pengambilan Contoh
Teknik Pengambilan ContohlombkTBK
 
Perbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon Tinggi
Perbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon TinggiPerbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon Tinggi
Perbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon TinggiAbdul Ghofur
 
DASAR PSIKROMETRIK
DASAR PSIKROMETRIKDASAR PSIKROMETRIK
DASAR PSIKROMETRIKKiki Amelia
 
Pertemuan ke 6dan-7_neraca_massa
Pertemuan ke 6dan-7_neraca_massaPertemuan ke 6dan-7_neraca_massa
Pertemuan ke 6dan-7_neraca_massaKhoridatun Nafisah
 
Persentasi Alat Industri Kimia (Size Reduction)
Persentasi Alat Industri Kimia (Size Reduction)Persentasi Alat Industri Kimia (Size Reduction)
Persentasi Alat Industri Kimia (Size Reduction)AhmadRifaldhi
 
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGILAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGIEDIS BLOG
 

What's hot (20)

Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miringLaporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
 
Definisi sifat fluida
Definisi sifat fluidaDefinisi sifat fluida
Definisi sifat fluida
 
Modul thermodinamika (penyelesaian soal siklus pembangkit daya)
Modul thermodinamika (penyelesaian soal  siklus pembangkit daya)Modul thermodinamika (penyelesaian soal  siklus pembangkit daya)
Modul thermodinamika (penyelesaian soal siklus pembangkit daya)
 
Process flow diagram pg
Process flow diagram pgProcess flow diagram pg
Process flow diagram pg
 
Grinding and sizing
Grinding and sizingGrinding and sizing
Grinding and sizing
 
Laporan uji kekerasan
Laporan uji kekerasanLaporan uji kekerasan
Laporan uji kekerasan
 
Modul perpindahan panas konduksi steady state one dimensional
Modul perpindahan panas konduksi steady state one dimensionalModul perpindahan panas konduksi steady state one dimensional
Modul perpindahan panas konduksi steady state one dimensional
 
TEORI DASAR PENGUKURAN
TEORI DASAR PENGUKURANTEORI DASAR PENGUKURAN
TEORI DASAR PENGUKURAN
 
Mekanika Fluida
Mekanika FluidaMekanika Fluida
Mekanika Fluida
 
Metode pengujian korosi
Metode pengujian korosiMetode pengujian korosi
Metode pengujian korosi
 
Sieving
SievingSieving
Sieving
 
Teknik Pengambilan Contoh
Teknik Pengambilan ContohTeknik Pengambilan Contoh
Teknik Pengambilan Contoh
 
Laporan pengenalan alat
Laporan pengenalan alatLaporan pengenalan alat
Laporan pengenalan alat
 
Perbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon Tinggi
Perbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon TinggiPerbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon Tinggi
Perbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon Tinggi
 
DASAR PSIKROMETRIK
DASAR PSIKROMETRIKDASAR PSIKROMETRIK
DASAR PSIKROMETRIK
 
Pertemuan ke 6dan-7_neraca_massa
Pertemuan ke 6dan-7_neraca_massaPertemuan ke 6dan-7_neraca_massa
Pertemuan ke 6dan-7_neraca_massa
 
Persentasi Alat Industri Kimia (Size Reduction)
Persentasi Alat Industri Kimia (Size Reduction)Persentasi Alat Industri Kimia (Size Reduction)
Persentasi Alat Industri Kimia (Size Reduction)
 
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGILAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
 
[Presentasi] Logam Besi (Fe)
[Presentasi] Logam Besi (Fe)[Presentasi] Logam Besi (Fe)
[Presentasi] Logam Besi (Fe)
 
Diagram fasa
Diagram fasaDiagram fasa
Diagram fasa
 

Viewers also liked

Prinsip pengukuran
Prinsip pengukuranPrinsip pengukuran
Prinsip pengukuranHabdi Rizki
 
Kalibrasi - ISO 22000:2005 - HACCP
Kalibrasi - ISO 22000:2005 - HACCPKalibrasi - ISO 22000:2005 - HACCP
Kalibrasi - ISO 22000:2005 - HACCPTRiP Consultant
 
Perbedaan massa dan berat soal dan pembahasan ipa fisika smp kelas 9
Perbedaan massa  dan  berat soal dan pembahasan ipa fisika smp kelas 9Perbedaan massa  dan  berat soal dan pembahasan ipa fisika smp kelas 9
Perbedaan massa dan berat soal dan pembahasan ipa fisika smp kelas 9Kijoko Gebleg
 
50439294 metrologi-industri
50439294 metrologi-industri50439294 metrologi-industri
50439294 metrologi-industriS Hanov D Sinaga
 
Roundness measurement
Roundness measurementRoundness measurement
Roundness measurementMahros Darsin
 
ALAT UKUR LISTRIK PMMC
ALAT UKUR LISTRIK PMMCALAT UKUR LISTRIK PMMC
ALAT UKUR LISTRIK PMMCyosferdi
 
Jenis jenis-pengukuran-2
Jenis jenis-pengukuran-2Jenis jenis-pengukuran-2
Jenis jenis-pengukuran-2Arief Efendi
 
Spherecity and roundness
Spherecity and roundnessSpherecity and roundness
Spherecity and roundnessSabeh Khan
 
Toleransi linier
Toleransi linierToleransi linier
Toleransi linierndirocket
 
1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahan1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahanSimon Patabang
 
Makalah pengukuran teknik
Makalah pengukuran teknikMakalah pengukuran teknik
Makalah pengukuran tekniksadil_ahmad
 
Bab 4 macam2 alat-ukur-penggunaanya
Bab 4 macam2 alat-ukur-penggunaanyaBab 4 macam2 alat-ukur-penggunaanya
Bab 4 macam2 alat-ukur-penggunaanyaAgus Subowo
 
KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...
KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...
KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...Ir. Najamudin, MT
 
Laporan akhir METROLOGI INDUSTRI UNRI DIAN HARYANTO 1407123394
Laporan akhir METROLOGI INDUSTRI UNRI DIAN HARYANTO 1407123394Laporan akhir METROLOGI INDUSTRI UNRI DIAN HARYANTO 1407123394
Laporan akhir METROLOGI INDUSTRI UNRI DIAN HARYANTO 1407123394dian haryanto
 

Viewers also liked (20)

Karakteristik geometris
Karakteristik geometrisKarakteristik geometris
Karakteristik geometris
 
Prinsip pengukuran
Prinsip pengukuranPrinsip pengukuran
Prinsip pengukuran
 
Kalibrasi - ISO 22000:2005 - HACCP
Kalibrasi - ISO 22000:2005 - HACCPKalibrasi - ISO 22000:2005 - HACCP
Kalibrasi - ISO 22000:2005 - HACCP
 
alat ukur 1
 alat ukur 1 alat ukur 1
alat ukur 1
 
Perbedaan massa dan berat soal dan pembahasan ipa fisika smp kelas 9
Perbedaan massa  dan  berat soal dan pembahasan ipa fisika smp kelas 9Perbedaan massa  dan  berat soal dan pembahasan ipa fisika smp kelas 9
Perbedaan massa dan berat soal dan pembahasan ipa fisika smp kelas 9
 
50439294 metrologi-industri
50439294 metrologi-industri50439294 metrologi-industri
50439294 metrologi-industri
 
Mengukur Panjang Objek
Mengukur Panjang ObjekMengukur Panjang Objek
Mengukur Panjang Objek
 
Roundness measurement
Roundness measurementRoundness measurement
Roundness measurement
 
ALAT UKUR LISTRIK PMMC
ALAT UKUR LISTRIK PMMCALAT UKUR LISTRIK PMMC
ALAT UKUR LISTRIK PMMC
 
Jenis jenis-pengukuran-2
Jenis jenis-pengukuran-2Jenis jenis-pengukuran-2
Jenis jenis-pengukuran-2
 
Spherecity and roundness
Spherecity and roundnessSpherecity and roundness
Spherecity and roundness
 
Toleransi 2
Toleransi 2Toleransi 2
Toleransi 2
 
Toleransi linier
Toleransi linierToleransi linier
Toleransi linier
 
Bahan kuliah metrologi 1
Bahan kuliah metrologi 1Bahan kuliah metrologi 1
Bahan kuliah metrologi 1
 
1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahan1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahan
 
Makalah pengukuran teknik
Makalah pengukuran teknikMakalah pengukuran teknik
Makalah pengukuran teknik
 
Pengantar metrologi industri
Pengantar metrologi industriPengantar metrologi industri
Pengantar metrologi industri
 
Bab 4 macam2 alat-ukur-penggunaanya
Bab 4 macam2 alat-ukur-penggunaanyaBab 4 macam2 alat-ukur-penggunaanya
Bab 4 macam2 alat-ukur-penggunaanya
 
KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...
KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...
KONSEP DASAR PENGUKURAN TEKNIK Oleh Ir. Najamudin, MT Dosen Universitas Banda...
 
Laporan akhir METROLOGI INDUSTRI UNRI DIAN HARYANTO 1407123394
Laporan akhir METROLOGI INDUSTRI UNRI DIAN HARYANTO 1407123394Laporan akhir METROLOGI INDUSTRI UNRI DIAN HARYANTO 1407123394
Laporan akhir METROLOGI INDUSTRI UNRI DIAN HARYANTO 1407123394
 

Kesalahan dalam pengukuran

  • 2. • PENGUKURAN MERUPAKAN PROSES YANG MELIBATKAN ALAT UKUR, ORANG DAN BENDA UKUR. • TIDAK ADA PENGUKURAN YANG MEMBERIKAN KETELITIAN YANG ABSOLUT ATAU SELALU TEPAT. • KESALAHAN MERUPAKAN PERBEDAAN ANTARA HASIL
  • 3. FAKTOR-FAKTOR KESALAHAN PENGUKURAN • FAKTOR-FAKTOR YANG MEMBUAT SUATU PROSES PENGUKURAN MENJADI TIDAK TELITI DAN TIDAK TEPAT DAPAT BERASAL DARI BERBAGAI SUMBER YAITU : • ALAT UKUR • BENDA UKUR • POSISI PENGUKURAN • LINGKUNGAN • DAN ORANG (SI PENGUKUR)
  • 4. PENYIMPANGAN DARI ALAT UKUR • ALAT TIDAK DIKALIBRASI SEBELUM DIGUNAKAN UNTUK MENGUKUR. CARA MENGATASINYA ADALAH DENGAN MELAKUKAN KALIBRASI SEBELUM ALAT UKUR DIGUNAKAN. • SENSOR PADA ALAT UKUR YANG DIGUNAKAN KEMUNGKINAN SUDAH AUS. MENGGANTI ALAT UKUR YANG SUDAH RUSAK DENGAN ALAT UKUR BARU.
  • 5. KALIBRASI • FILOSOFI KALIBRASI Setiap instrumen ukur harus dianggap tidak cukup baik sampai terbukti melalui kalibrasi dan atau pengujian bahwa instrumen ukur tersebut memang baik. • DEFINISI KALIBRASI Kalibrasi adalah kegiatan untuk menentukan kebenaran konvensional nilai penunjukkan alat ukur dan bahan ukur dengan cara membandingkan terhadap standar ukur yang mampu telusur (traceable) ke standar nasional maupun internasional untuk satuan ukuran dan/atau internasional dan bahan-bahan acuan tersertifikasi.
  • 6.
  • 7. PENYIMPANGAN DARI BENDA UKUR • BENDA UKUR YANG ELASTIS YANG DAPAT BERUBAH BENTUK ATAU DEFORMASI KARENA MENDAPATKAN TEKANAN DARI ALAT UKUR. • BENDA UKUR YANG KUAT TETAPI PANJANG DAN DILETAKKAN PADA TUMPUAN, AKAN MENGALAMI LENDUTAN KARENA BERAT BEBAN SENDIRI. UNTUK MENGATASI HAL ITU BIASANYA JARAK TUMPUAN DITENTUKAN SEDEMIKIAN RUPA SEHINGGA DIPEROLEH KEDUA UJUNGNYA TETAP SEJAJAR.
  • 9. PENYIMPANGAN AKIBAT POSISI PENGUKURAN • KESALAHAN TERJADI KARENA POSISI PENGUKURAN TIDAK TEGAK LURUS. TERBENTUKNYA SUDUT PADA SAAT PENGUKURAN KARENA KESALAHAN POSISI PENGUKURAN DISEBUT KESALAHAN KOSINUS DAN SINUS. • KESALAHAN TERSEBUT KARENACARA MEMEGANG DAN MELETAKKAN ALAT UKUR PADA BENDA KERJA KURANG TEPAT. • MISALNYA POSISI UJUNG SENSOR JAM UKUR, POSISI MISTAR BAJA, POSISI KEDUA RAHANG UKUR JANGKA SORONG, POSISI KEDUA UJUNG
  • 10.
  • 11. PENYIMPANGAN AKIBAT LINGKUNGAN • CAHAYA DAN PENERANGAN YANG KURANG DAPAT MENGAKIBATKAN KESALAHAN DALAM MEMBACA SKALA. TERLALU BANYAK CAHAYA PUN TIDAK BOLEH KARENA DAPAT MENYEBABKAN RUANGAN MENJADI PANAS. • DEBU DAPAT MENYEBABKAN KESALAHAN SISTEMATIS KARENA DAPAT MENEMPEL PADA PERMUKAAN SENSOR ALAT UKUR. • TEMPERATUR DAN GETARAN LANTAI JUGA DAPAT MEMPENGARUHI HASIL DARI PENGUKURAN. • TEMPERATUR YANG DIJINKAN UNTUK KONDISI PENGUKURAN GEOMETRIS ADALAH 20° DAN KELEMBAPAN KELEMBABAN 70-75%
  • 12. PENYIMPANGAN DARI SI PENGUKUR • JIKA DUA ORANG MELAKUKAN PENGUKURAN DENGAN MENGGUNAKAN ALAT UKUR DAN BENDA UKUR YANG SAMA, DAPAT DIPASTIKAN DATA HASIL PENGUKURAN AKAN BERBEDA. • SUMBER PERBEDAAN TERSEBUT DAPAT BERASAL DARI CARA MENGUKUR, PENGALAMAN, KEAHLIAN SERTA KEMAMPUAN MASING-MASING. • SYARAT YANG HARUS DIMILIKI SEORANG PENGUKUR ADALAH : • MEMPUNYAI PENGALAMAN PRAKTEK • MEMPUNYAI PENGETAHUAN MENGENAI DASAR- DASAR PENGUKURAN
  • 13. KESALAHAN PEMBACAAN YANG DIKENAL DENGAN NAMA PARALLAKS, DAPAT TERJADI PADA WAKTU MEMBACA POSISI JARUM PENUNJUK RELATIF TERHADAP SKALA. PARALLAKS AKAN TERJADI BILA PENGAMAT TIDAK MENGUSAHAKAN (SALAH SATU) MATANYA KIRA-KIRA TERLETAK PADA BIDANG