SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK INFORMASI DAN KOMPUTER (PTIK)
 JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
 FAKULTAS TEKNIK – UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR




Pengantar basis
     data
Arsitektur DBMS Multi User
Teleprocessing
 Arsitektur tradisional untuk sistem multi user adalah
              teleprocessing, dimana satu
komputer dengan sebuah CPU dan sejumlah terminal
            seperti pada gambar di bawah
                           ini.
Arsitektur Teleprocessing
Semua pemrosesan dikerjakan dalam batasan fisik
komputer yang sama. Terminal untuk pemakai
berjenis 'dumb', yang tidak dapat berfungsi sendiri
dan masing- masing dihubungkan ke komputer pusat.
Terminal-terminal tersebut mengirimkan        pesan
melalui subsistem pengontrol komunikasi pada sistem
operasi ke program aplikasi, yang bergantian
menggunakan layanan DBMS.
Dengan cara yang sama, pesan dikembalikan ke
terminal pemakai. Arsitektur ini menempatkan beban
yang besar pada komputer pusat yang tidak hanya
menjalankan program aplikasi tetapi juga harus
menyelesaikan sejumlah pekerjaan pada terminal
seperti format data untuk tampilan di monitor.
File-Server
Proses didistribusikan ke dalam jaringan sejenis LAN
(Local Area Network). File server mengendalikan file
yang diperlukan oleh aplikasi dan DBMS. Meskipun
aplikasi dan DBMS dijalankan pada masing-masing
workstation tetapi tetap meminta file dari file server
jika diperlukan (perhatikan gambar di halaman
berikut ini).
Arsitektur File Server
Dengan cara ini, file server berfungsi sebagai sebuah hard disk yang
digunakan
secara bersamaan.
Kerugian arsitektur file-server adalah :
- Terdapat lalulintas jaringan yang besar
- Masing-masing workstation membutuhkan copy DBMS
- Kontrol terhadap concurrency, recovery dan integrity menjadi lebih
kompleks
karena sejumlah DBMS mengakses file secara bersamaan


More Related Content

Viewers also liked (12)

Классный час "День народного единства"
Классный час "День народного единства"Классный час "День народного единства"
Классный час "День народного единства"
 
Pedoman PTK
Pedoman PTKPedoman PTK
Pedoman PTK
 
Goals and tools for a better organization of european health promotion activi...
Goals and tools for a better organization of european health promotion activi...Goals and tools for a better organization of european health promotion activi...
Goals and tools for a better organization of european health promotion activi...
 
Penerapan syariat islam
Penerapan syariat islamPenerapan syariat islam
Penerapan syariat islam
 
Good App To Be Great Testin For Eoe
Good App To Be Great  Testin For EoeGood App To Be Great  Testin For Eoe
Good App To Be Great Testin For Eoe
 
The parts of speech
The parts of speechThe parts of speech
The parts of speech
 
Supplier Enablement Program Services
Supplier Enablement Program ServicesSupplier Enablement Program Services
Supplier Enablement Program Services
 
Bologna ambiente fattori
Bologna  ambiente fattoriBologna  ambiente fattori
Bologna ambiente fattori
 
Communication English
Communication EnglishCommunication English
Communication English
 
How Twitter Is Studied in the Medical Professions: A Classification of Twitte...
How Twitter Is Studied in the Medical Professions: A Classification of Twitte...How Twitter Is Studied in the Medical Professions: A Classification of Twitte...
How Twitter Is Studied in the Medical Professions: A Classification of Twitte...
 
Васіль Быкаў: пайсці і вярнуцца
Васіль Быкаў: пайсці і вярнуццаВасіль Быкаў: пайсці і вярнуцца
Васіль Быкаў: пайсці і вярнуцца
 
μικρος πριγκιπας παρουσιαση
μικρος πριγκιπας παρουσιασημικρος πριγκιπας παρουσιαση
μικρος πριγκιπας παρουσιαση
 

Similar to Pertemuan 8

Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Syaddad Abdullah
 
Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Syaddad Abdullah
 
Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9bagas123
 
jurnal mahasiswa -- hubungan pengetahuan dasar komputer
 jurnal mahasiswa -- hubungan pengetahuan dasar komputer  jurnal mahasiswa -- hubungan pengetahuan dasar komputer
jurnal mahasiswa -- hubungan pengetahuan dasar komputer 8flames
 
pengenalan jaringan komputer dan pemahaman dasar jaringan
pengenalan jaringan komputer dan pemahaman dasar jaringanpengenalan jaringan komputer dan pemahaman dasar jaringan
pengenalan jaringan komputer dan pemahaman dasar jaringandowndloa
 
Pemrosesan paralel untuk kompresi data
Pemrosesan paralel untuk kompresi dataPemrosesan paralel untuk kompresi data
Pemrosesan paralel untuk kompresi dataEmus Kelen
 
Pertemuan ke-11
Pertemuan ke-11Pertemuan ke-11
Pertemuan ke-11legito
 
POWER POINT HAMID
POWER POINT HAMIDPOWER POINT HAMID
POWER POINT HAMID93523348
 
Jaringan internet (presentasi)
Jaringan internet (presentasi)Jaringan internet (presentasi)
Jaringan internet (presentasi)rahmatd sugiono
 
Arsitektur dbms multiuser
Arsitektur dbms multiuserArsitektur dbms multiuser
Arsitektur dbms multiuserIrsyad Casanova
 
Modul 3 - Jaringan Komputer
Modul 3 - Jaringan KomputerModul 3 - Jaringan Komputer
Modul 3 - Jaringan Komputerjagoanilmu
 
Analisa Subnetting Local Area Network (Lan) Pada Lab Jaringan Komputer di UPNVJ
Analisa Subnetting Local Area Network (Lan) Pada Lab Jaringan Komputer di UPNVJAnalisa Subnetting Local Area Network (Lan) Pada Lab Jaringan Komputer di UPNVJ
Analisa Subnetting Local Area Network (Lan) Pada Lab Jaringan Komputer di UPNVJAchmad Nurcholis
 
Job Sheet komputer dan jaringan
Job Sheet komputer dan jaringanJob Sheet komputer dan jaringan
Job Sheet komputer dan jaringanBayu Chendoel's
 
JARINGAN LAN
JARINGAN LANJARINGAN LAN
JARINGAN LANsirook
 
Arsitektur Jaringan dan Distribusi System
Arsitektur Jaringan dan Distribusi SystemArsitektur Jaringan dan Distribusi System
Arsitektur Jaringan dan Distribusi SystemRezky Maulana
 

Similar to Pertemuan 8 (20)

Pertemuan 8
Pertemuan 8Pertemuan 8
Pertemuan 8
 
Pertemuan 8
Pertemuan 8Pertemuan 8
Pertemuan 8
 
Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9
 
Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9
 
Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
jurnal mahasiswa -- hubungan pengetahuan dasar komputer
 jurnal mahasiswa -- hubungan pengetahuan dasar komputer  jurnal mahasiswa -- hubungan pengetahuan dasar komputer
jurnal mahasiswa -- hubungan pengetahuan dasar komputer
 
Pertemuan tiga
Pertemuan tigaPertemuan tiga
Pertemuan tiga
 
pengenalan jaringan komputer dan pemahaman dasar jaringan
pengenalan jaringan komputer dan pemahaman dasar jaringanpengenalan jaringan komputer dan pemahaman dasar jaringan
pengenalan jaringan komputer dan pemahaman dasar jaringan
 
Pemrosesan paralel untuk kompresi data
Pemrosesan paralel untuk kompresi dataPemrosesan paralel untuk kompresi data
Pemrosesan paralel untuk kompresi data
 
Pertemuan ke-11
Pertemuan ke-11Pertemuan ke-11
Pertemuan ke-11
 
POWER POINT HAMID
POWER POINT HAMIDPOWER POINT HAMID
POWER POINT HAMID
 
Jaringan internet (presentasi)
Jaringan internet (presentasi)Jaringan internet (presentasi)
Jaringan internet (presentasi)
 
Arsitektur dbms multiuser
Arsitektur dbms multiuserArsitektur dbms multiuser
Arsitektur dbms multiuser
 
Modul 3 - Jaringan Komputer
Modul 3 - Jaringan KomputerModul 3 - Jaringan Komputer
Modul 3 - Jaringan Komputer
 
Pertemuan 6
Pertemuan 6Pertemuan 6
Pertemuan 6
 
Analisa Subnetting Local Area Network (Lan) Pada Lab Jaringan Komputer di UPNVJ
Analisa Subnetting Local Area Network (Lan) Pada Lab Jaringan Komputer di UPNVJAnalisa Subnetting Local Area Network (Lan) Pada Lab Jaringan Komputer di UPNVJ
Analisa Subnetting Local Area Network (Lan) Pada Lab Jaringan Komputer di UPNVJ
 
Job Sheet komputer dan jaringan
Job Sheet komputer dan jaringanJob Sheet komputer dan jaringan
Job Sheet komputer dan jaringan
 
JARINGAN LAN
JARINGAN LANJARINGAN LAN
JARINGAN LAN
 
Arsitektur Jaringan dan Distribusi System
Arsitektur Jaringan dan Distribusi SystemArsitektur Jaringan dan Distribusi System
Arsitektur Jaringan dan Distribusi System
 

More from mutmainnamaruru (20)

Ujian tengah semester
Ujian tengah semesterUjian tengah semester
Ujian tengah semester
 
Ujian tengah semester
Ujian tengah semesterUjian tengah semester
Ujian tengah semester
 
Ujian akhir semester
Ujian akhir semesterUjian akhir semester
Ujian akhir semester
 
Pertemuan 10
Pertemuan 10Pertemuan 10
Pertemuan 10
 
Pertemuan 10
Pertemuan 10Pertemuan 10
Pertemuan 10
 
Pertemuan 9
Pertemuan 9Pertemuan 9
Pertemuan 9
 
Pertemuan 9
Pertemuan 9Pertemuan 9
Pertemuan 9
 
Pertemuan 11
Pertemuan 11Pertemuan 11
Pertemuan 11
 
Pertemuan 12
Pertemuan 12Pertemuan 12
Pertemuan 12
 
Pertemuan 10
Pertemuan 10Pertemuan 10
Pertemuan 10
 
Pertemuan 9
Pertemuan 9Pertemuan 9
Pertemuan 9
 
Ujian tengah semester
Ujian tengah semesterUjian tengah semester
Ujian tengah semester
 
Ujian akhir semester
Ujian akhir semesterUjian akhir semester
Ujian akhir semester
 
Ujian akhir semester
Ujian akhir semesterUjian akhir semester
Ujian akhir semester
 
Ujian tengah semester
Ujian tengah semesterUjian tengah semester
Ujian tengah semester
 
Pertemuan 16
Pertemuan 16Pertemuan 16
Pertemuan 16
 
Pertemuan 11
Pertemuan 11Pertemuan 11
Pertemuan 11
 
Pertemuan 16
Pertemuan 16Pertemuan 16
Pertemuan 16
 
Pertemuan 15
Pertemuan 15Pertemuan 15
Pertemuan 15
 
Pertemuan 14
Pertemuan 14Pertemuan 14
Pertemuan 14
 

Pertemuan 8

  • 1. PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK INFORMASI DAN KOMPUTER (PTIK) JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK – UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR Pengantar basis data
  • 3. Teleprocessing Arsitektur tradisional untuk sistem multi user adalah teleprocessing, dimana satu komputer dengan sebuah CPU dan sejumlah terminal seperti pada gambar di bawah ini.
  • 5. Semua pemrosesan dikerjakan dalam batasan fisik komputer yang sama. Terminal untuk pemakai berjenis 'dumb', yang tidak dapat berfungsi sendiri dan masing- masing dihubungkan ke komputer pusat. Terminal-terminal tersebut mengirimkan pesan melalui subsistem pengontrol komunikasi pada sistem operasi ke program aplikasi, yang bergantian menggunakan layanan DBMS.
  • 6. Dengan cara yang sama, pesan dikembalikan ke terminal pemakai. Arsitektur ini menempatkan beban yang besar pada komputer pusat yang tidak hanya menjalankan program aplikasi tetapi juga harus menyelesaikan sejumlah pekerjaan pada terminal seperti format data untuk tampilan di monitor.
  • 8. Proses didistribusikan ke dalam jaringan sejenis LAN (Local Area Network). File server mengendalikan file yang diperlukan oleh aplikasi dan DBMS. Meskipun aplikasi dan DBMS dijalankan pada masing-masing workstation tetapi tetap meminta file dari file server jika diperlukan (perhatikan gambar di halaman berikut ini).
  • 10. Dengan cara ini, file server berfungsi sebagai sebuah hard disk yang digunakan secara bersamaan. Kerugian arsitektur file-server adalah : - Terdapat lalulintas jaringan yang besar - Masing-masing workstation membutuhkan copy DBMS - Kontrol terhadap concurrency, recovery dan integrity menjadi lebih kompleks karena sejumlah DBMS mengakses file secara bersamaan