SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Disusun Oleh :
SALASUN AHMAD KHOLIQ YASIN 113-12-079
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) SALATIGA 2014
‫السل م عليكم‬
Hari ini semarang bertabur
bintang
•

•

•

•
•

•

•

Malam puncak penganugerahan festifal film Indonesia (FFI) 2013 akan menyuguhkan hiburan spektakuler
bagi masyarakat semarang. Sejak sabtu (7/12) pagi, publik setempat bakla melihat langsung wajah-wajah
yang selama ini hanya biasa dilihat dii layar kaca. Tak kurang ada 283 artis akan meramaikan pawai jelang
malam puncak penganugrahan piala citra itu. Kegiatan ratusan artis ini akan dimulai pada sabtu pagi,
dengan senam pagi didepan balai kota semarang mulai pukukl 07.00 WIB. Kemudian pada pukul 09.00
WIB, seluruh artis akan diarak dari balai kota semarang menuju gedung gubernur jawa tengah dijalan
pahlawan.
Kepada dinas kebudayaan dan pariwisata jateng, prasetyo ariwibowo, kepada espos disela mendampingi
artis ibu kota di simpang lima semarang, jum’at (6/12), memperkirakan ratusan ribu pasang mata akan
menyaksikan pawai bertabung bintang tersebut. “pawai artris ini diperkirakan akan mampu menyedot
250.000 untuk menyaksikan acaranya,” kata prasetyo.
Sementara itu, pengumuman sekaligus penyerahan piala citra FFI 2013 kepada artris dan aktore terbaik
akan dilaksanakan di grand marina, tawang emas, kota semarang, sabtu malam. Ketua dewan juri FFI
2013, slamet rahardjo, menyatakan Sembilan dewan juri pada kamis (5/12) sudah melakukan rapat untukl
menentukan pemenang pada masing –masing kategori. “saya sudah menandatangai siapa pemenang
masing-masing kategori tinggal diumumkan besok malam (sabtu ini).” Ungkap slamet, tanpa member
bocoran nam-nama sang pemenang.
Belenggu
Sementara itu, wajah-wajah yang taka sing dalam dunia seni peran meramaikan daftar nominasi FFI 2013.
Untuk kategori pemeran utama wanita terbaikada adinda wirasti (dalam film laura dan marsha), happy
salma (film air mata terakhir bunda), imeldha therine (film belenggu), dan laura basuki (film madre).
Selanjutnya, di kategori pemeran utama pria terbaik, muncul nama abimana aryasatya (film belenggu),
ikranagara (film sang kyai), joe taslim (filam la tahzan), liqman sardi (film rectoverso), dan reza rahardian
(film habiebie dan ainun)/
Sementara itu, sederetan judul film mengisi nominasi film terbaik. Nominasinya adalah film 5 CM produk PT
Soraya Intercine Film, film belenggu produksi Falcon Pictures, film habiebie dan ainun produksi MD Pictures
Film, film laura dan marsha produksi Inno Maleoo Pictures, dan film sang kyai produksi PT Rapi Film.
Film belenggu besutan sutradara upi avianto, merajai unggulan FFI 2013 dengan menyabet nominasi paling
banyak yakni 13 kategori. Salah satunya, untuk dua nomine pemeran utama wanita terbaik. Selain itu,
SUB JUDUL :
1. LEKSIKAL
2. KETERAMPILAN MEMBACA
3. KETERAMPILAN BERBICARA
4. KETERAMPILAN MENULIS
•
•

•
•
•

LEKSIKAL
Word : film, artis, piala, juri, nominasi,
penghargaan,
Pollywords : film belenggu, pawai bertabung,
puncak penganugrahan, malam puncak,
piala citra, seni peran
Collocation : pasang mata, pemeran utama
Fixed expression : besuka cita, harga diri
Semifixed expression : sementara itu,
selanjutnya
PENGEMBANGAN KETRAMPILAN
MEMBACA
•
•
•
•
•

Siapa saja artis yang masuk dalam nominasi
pemeran utama wanita terbaik ?
Siapa saja actor yang namanya masuk dalam
nominasi pemeran utama pria terbaik ?
Sebutkan nama-nama film yang masuk dalam
nominasi film terbaik !
Dimana penyerahan piala citra FFI 2013 akan
dilaksanakan ?
Apa judul film yang menyabet nominasi paling
banyak dalam FFI 2013 kali ini, dan nama
sutradaranya ?
PENGEMBANGAN KETRAMPILAN
BERBICARA

#Suatu pagi saat jogging (lari-lari)
A : hai ,.,.
B: hai juga,.,.
A: udah dari tadi lari-larinya
B:yah,. Dari jam 7 pagi tadi
A: emmm,., eh,., hari ini kota semarang akan menjadi sangat ramai
B: eemm,., biasanya juga rame
A: ih,. Enggak,. Yang ini beda
B: masa ,., memangnya ada apa ?
A: kamu enggak tahu ya, hari ini tu adalah malam puncak penganugerahan festifal film Indonesia 2013
B: oh,., apa itu festifal film Indonesia
A: Aduh,. Masak kamu tidak tahu,, !! festival film Indonesia adalah sebuah agenda besar yang diselenggarakan untuk memberikan pengharagaan kepada artis
dan actor terbaik di Indonesia
B: oh,., penghargaan untuk artis dan aktor terbaik.
A: bukan Cuma itu, penghargaan juga diberikan untuk film-film terbaik.
B: wah,., pasti asyik tu acaranya, aku yakin ratusan ribu pasang mata akan menyaksikannya
A: iya,. Aku pikIr juga begitu, penyerahan piala citra festival film Indonesia akan dilaksanakan di grand marina, tawang emas, kota semarang nanti malam.
B: wah,., itu tidak terlalu jauh dari sini,.!!
A: iya, itu sekitar 10 menit kalo kita berjalan kaki, menurut surat kabar yang aku baca, film belenggu besutan sutradarea upi avianto merajai unggulan festival fi
Indonesia tahun ini dengan menyabet nominasi paling banyak yakni 13 kategori, salah satunya utnuk dua nominasi pemeran utama wanita terbaik.
B: oh,., ya ya ya,., kalo begitu aku mau pulang dulu ya,., aku mau siap-siap untuk menyaksikan festival film Indonesia mala mini.
A: ok ,. Aku juga,. Sampi ketemu nanti malam
B: ok
Pertanyaan :
Apa topic yang dibicarakn A dan B ?
Apa itu festival film Indonesia ?
Dimana festival film Indonesia akan diselenggarakan ?
Apa judul film yangmenyabet nominasi paling banyak dalam festival film Indonesia pada tahun 2013 ini ?
Siapa nama sutradara film yang menyabet nominasi paling banyak ?
KEMAMPUAN MENULIS
•
•
•
•
•
•

Susunlah kata-kata dibawah ini supaya
menjadi kalimat yang sempurna :
Menyaksikan – Indonesia - aku – film – ingin –
festival.
Artis – sangat – banyak – menjadi – orang –
ingin.
Belenggu – upi avianto – sutradara – adalah –
film.
Kota – ramai – hari – semarang – ini – sangat
– menjadi – akan.
Pria – reza rahardian – utama – nominasi –
terbaik – pemeran – masuk.
Susunlah kalimat-kalimat dibawah ini supaya menjadi sebuah
paragraf yang baik :
•

•
•

•
•
•

Sementara itu, pengumuman sekaligus penyerahan piala citra FFI
2013 kepada artis dan actor terbaik akan dilaksanakan di grand
marina, tawang emas, kota semarang, sabtu malam.
Film belenggu besutan sutradara upi avianto merajai unggulan FFI
2013 dengan menyabet nominasi paling banyak yakni 13 kategori.
Kepala dinas kebudayaan dan pariwisata jateng, prasetyo
ariwibowo, kwpada espos disela mendampingi artis ibu kota di
simpang lima semarang , jum’at (6/12), memperkirakan ratusan ribu
pasang mata akan menyaksikan malam puncak festival film
Indonesia tersebut.
Wajah-wajah yang taka sing dalam dunia seni peran meramamikan
daftar nominasi festival film Indonesia 2013.
Malam puncak penganugerahan festival film Indonesia 2013 akan
menyuguhkan hiburan spektakuler bagi masyarakat semarang.
Tidak hanya nama-nama artis yng terpampang dalam nominasi
festival film Indonesia 2013 tetapi sederetan judul film juga ikut
serta mengisi nominasi film terbaik dalam festival film Indonesia
2013 ini.
KUNCI JAWABAN PENGEMBANGAN KETERAMPILAN
MEMBACA
•
•
•
•
•

;

1. Adinia wirasti, happy salma, Imelda therine,
laudya Cynthia bella, dan laura basuki.
2. Abimana aryasatya, ikranagara, joe taslim,
lukman sardi, dan reza rahardian.
3. Film 5 CM, film belenggu, film habibi dan
ainun, film laura & marsya, dan film sang kyai.
4. Di grand marina, tawang emas, kota
semarang.
5. Film belenggu, yang di sutradarai oleh upi
avianto
KUNCI JAWABAN PENGEMBANGAN KETERAMPILAN
BERBICARA :
•
•

•
•
•

Malam puncak penganugerahan festival
film Indonesia 2013
festival film Indonesia adalah sebuah
agenda besar yang diselenggarakan untuk
memberikan pengharagaan kepada artis
dan actor terbaik di Indonesia dan juga
kepada film-film terbaik Indonesia
Di grand marina, tawang emas, kota
semarang.
Film belenggu
upi avianto
KUNCI JAWABAN PENGEMBANGAN KEMAMPUAN
MENULIS (A) :
•
•
•
•
•

1. Aku ingin menyaksikan festival film
Indonesia.
2. Banyak orang sangat ingin menjadi
artis .
3. Upi avianto adalah sutradara film
belenggu.
4. Hari ini kota semarang akan menjadi
sangat ramai.
5. Reza rahardian masuk nominasi
pemeran utama pria terbaik.
KUNCI JAWABAN PENGEMBANGAN KEMAMPUAN
MENULIS (B) :
•
•

•

•
•

•

1. Malam puncak penganugerahan festival film Indonesia 2013 akan
menyuguhkan hiburan spektakuler bagi masyarakat semarang.
2. Kepala dinas kebudayaan dan pariwisata jateng, prasetyo ariwibowo,
kwpada espos disela mendampingi artis ibu kota di simpang lima
semarang , jum’at (6/12), memperkirakan ratusan ribu pasang mata
akan menyaksikan malam puncak festival film Indonesia tersebut.
3. Sementara itu, pengumuman sekaligus penyerahan piala citra FFI
2013 kepada artis dan actor terbaik akan dilaksanakan di grand marina,
tawang emas, kota semarang, sabtu malam.
4. Wajah-wajah yang taka sing dalam dunia seni peran meramamikan
daftar nominasi festival film Indonesia 2013.
5. Tidak hanya nama-nama artis yng terpampang dalam nominasi
festival film Indonesia 2013 tetapi sederetan judul film juga ikut serta
mengisi nominasi film terbaik dalam festival film Indonesia 2013 ini.
6. Film belenggu besutan sutradara upi avianto merajai unggulan FFI
2013 dengan menyabet nominasi paling banyak yakni 13 kategori.
IT’S NOT WHAT YOU DON’T KNOW THAT GETS YOU INTO TROUBLE, IT’S
WHAT YOU KNOW FOR SURE THAT AIN’T SO.

“NO ONE IS OLD ENOUGH TO KNOW
BETTER”

THANKS

More Related Content

More from Abdul Rosyid

Kosa kata dalam bahasa indonesia mansur ICP`12 STAIN Salatiga
Kosa kata dalam bahasa indonesia mansur ICP`12 STAIN SalatigaKosa kata dalam bahasa indonesia mansur ICP`12 STAIN Salatiga
Kosa kata dalam bahasa indonesia mansur ICP`12 STAIN SalatigaAbdul Rosyid
 
kosa kata dalam bahasa Indonesia mufti azharudin Stain Salatiga
kosa kata dalam bahasa Indonesia mufti azharudin Stain Salatigakosa kata dalam bahasa Indonesia mufti azharudin Stain Salatiga
kosa kata dalam bahasa Indonesia mufti azharudin Stain SalatigaAbdul Rosyid
 
Kosakata dalam bahasa indonesia Arief ICP`12 STAIN Salatiga
Kosakata dalam bahasa indonesia Arief ICP`12 STAIN SalatigaKosakata dalam bahasa indonesia Arief ICP`12 STAIN Salatiga
Kosakata dalam bahasa indonesia Arief ICP`12 STAIN SalatigaAbdul Rosyid
 
Kosa kata dalam bahasa indonesia rosid ICP`12 STAIN SALATIGA
Kosa kata dalam bahasa indonesia rosid ICP`12 STAIN SALATIGAKosa kata dalam bahasa indonesia rosid ICP`12 STAIN SALATIGA
Kosa kata dalam bahasa indonesia rosid ICP`12 STAIN SALATIGAAbdul Rosyid
 
Comparrative study on idiom english indonesia
Comparrative study on idiom english indonesiaComparrative study on idiom english indonesia
Comparrative study on idiom english indonesiaAbdul Rosyid
 
ASAS-ASAS BIMBINGAN DAN KONSELING
ASAS-ASAS BIMBINGAN DAN KONSELINGASAS-ASAS BIMBINGAN DAN KONSELING
ASAS-ASAS BIMBINGAN DAN KONSELINGAbdul Rosyid
 

More from Abdul Rosyid (6)

Kosa kata dalam bahasa indonesia mansur ICP`12 STAIN Salatiga
Kosa kata dalam bahasa indonesia mansur ICP`12 STAIN SalatigaKosa kata dalam bahasa indonesia mansur ICP`12 STAIN Salatiga
Kosa kata dalam bahasa indonesia mansur ICP`12 STAIN Salatiga
 
kosa kata dalam bahasa Indonesia mufti azharudin Stain Salatiga
kosa kata dalam bahasa Indonesia mufti azharudin Stain Salatigakosa kata dalam bahasa Indonesia mufti azharudin Stain Salatiga
kosa kata dalam bahasa Indonesia mufti azharudin Stain Salatiga
 
Kosakata dalam bahasa indonesia Arief ICP`12 STAIN Salatiga
Kosakata dalam bahasa indonesia Arief ICP`12 STAIN SalatigaKosakata dalam bahasa indonesia Arief ICP`12 STAIN Salatiga
Kosakata dalam bahasa indonesia Arief ICP`12 STAIN Salatiga
 
Kosa kata dalam bahasa indonesia rosid ICP`12 STAIN SALATIGA
Kosa kata dalam bahasa indonesia rosid ICP`12 STAIN SALATIGAKosa kata dalam bahasa indonesia rosid ICP`12 STAIN SALATIGA
Kosa kata dalam bahasa indonesia rosid ICP`12 STAIN SALATIGA
 
Comparrative study on idiom english indonesia
Comparrative study on idiom english indonesiaComparrative study on idiom english indonesia
Comparrative study on idiom english indonesia
 
ASAS-ASAS BIMBINGAN DAN KONSELING
ASAS-ASAS BIMBINGAN DAN KONSELINGASAS-ASAS BIMBINGAN DAN KONSELING
ASAS-ASAS BIMBINGAN DAN KONSELING
 

Recently uploaded

Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxRIMA685626
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 

Recently uploaded (20)

Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 

Kosa Kata Dalam Bahasa Indonesia Salasun ICP`12 STAIN Salatiga

  • 1. Disusun Oleh : SALASUN AHMAD KHOLIQ YASIN 113-12-079 SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) SALATIGA 2014
  • 3. Hari ini semarang bertabur bintang • • • • • • • Malam puncak penganugerahan festifal film Indonesia (FFI) 2013 akan menyuguhkan hiburan spektakuler bagi masyarakat semarang. Sejak sabtu (7/12) pagi, publik setempat bakla melihat langsung wajah-wajah yang selama ini hanya biasa dilihat dii layar kaca. Tak kurang ada 283 artis akan meramaikan pawai jelang malam puncak penganugrahan piala citra itu. Kegiatan ratusan artis ini akan dimulai pada sabtu pagi, dengan senam pagi didepan balai kota semarang mulai pukukl 07.00 WIB. Kemudian pada pukul 09.00 WIB, seluruh artis akan diarak dari balai kota semarang menuju gedung gubernur jawa tengah dijalan pahlawan. Kepada dinas kebudayaan dan pariwisata jateng, prasetyo ariwibowo, kepada espos disela mendampingi artis ibu kota di simpang lima semarang, jum’at (6/12), memperkirakan ratusan ribu pasang mata akan menyaksikan pawai bertabung bintang tersebut. “pawai artris ini diperkirakan akan mampu menyedot 250.000 untuk menyaksikan acaranya,” kata prasetyo. Sementara itu, pengumuman sekaligus penyerahan piala citra FFI 2013 kepada artris dan aktore terbaik akan dilaksanakan di grand marina, tawang emas, kota semarang, sabtu malam. Ketua dewan juri FFI 2013, slamet rahardjo, menyatakan Sembilan dewan juri pada kamis (5/12) sudah melakukan rapat untukl menentukan pemenang pada masing –masing kategori. “saya sudah menandatangai siapa pemenang masing-masing kategori tinggal diumumkan besok malam (sabtu ini).” Ungkap slamet, tanpa member bocoran nam-nama sang pemenang. Belenggu Sementara itu, wajah-wajah yang taka sing dalam dunia seni peran meramaikan daftar nominasi FFI 2013. Untuk kategori pemeran utama wanita terbaikada adinda wirasti (dalam film laura dan marsha), happy salma (film air mata terakhir bunda), imeldha therine (film belenggu), dan laura basuki (film madre). Selanjutnya, di kategori pemeran utama pria terbaik, muncul nama abimana aryasatya (film belenggu), ikranagara (film sang kyai), joe taslim (filam la tahzan), liqman sardi (film rectoverso), dan reza rahardian (film habiebie dan ainun)/ Sementara itu, sederetan judul film mengisi nominasi film terbaik. Nominasinya adalah film 5 CM produk PT Soraya Intercine Film, film belenggu produksi Falcon Pictures, film habiebie dan ainun produksi MD Pictures Film, film laura dan marsha produksi Inno Maleoo Pictures, dan film sang kyai produksi PT Rapi Film. Film belenggu besutan sutradara upi avianto, merajai unggulan FFI 2013 dengan menyabet nominasi paling banyak yakni 13 kategori. Salah satunya, untuk dua nomine pemeran utama wanita terbaik. Selain itu,
  • 4. SUB JUDUL : 1. LEKSIKAL 2. KETERAMPILAN MEMBACA 3. KETERAMPILAN BERBICARA 4. KETERAMPILAN MENULIS
  • 5. • • • • • LEKSIKAL Word : film, artis, piala, juri, nominasi, penghargaan, Pollywords : film belenggu, pawai bertabung, puncak penganugrahan, malam puncak, piala citra, seni peran Collocation : pasang mata, pemeran utama Fixed expression : besuka cita, harga diri Semifixed expression : sementara itu, selanjutnya
  • 6. PENGEMBANGAN KETRAMPILAN MEMBACA • • • • • Siapa saja artis yang masuk dalam nominasi pemeran utama wanita terbaik ? Siapa saja actor yang namanya masuk dalam nominasi pemeran utama pria terbaik ? Sebutkan nama-nama film yang masuk dalam nominasi film terbaik ! Dimana penyerahan piala citra FFI 2013 akan dilaksanakan ? Apa judul film yang menyabet nominasi paling banyak dalam FFI 2013 kali ini, dan nama sutradaranya ?
  • 7. PENGEMBANGAN KETRAMPILAN BERBICARA #Suatu pagi saat jogging (lari-lari) A : hai ,.,. B: hai juga,.,. A: udah dari tadi lari-larinya B:yah,. Dari jam 7 pagi tadi A: emmm,., eh,., hari ini kota semarang akan menjadi sangat ramai B: eemm,., biasanya juga rame A: ih,. Enggak,. Yang ini beda B: masa ,., memangnya ada apa ? A: kamu enggak tahu ya, hari ini tu adalah malam puncak penganugerahan festifal film Indonesia 2013 B: oh,., apa itu festifal film Indonesia A: Aduh,. Masak kamu tidak tahu,, !! festival film Indonesia adalah sebuah agenda besar yang diselenggarakan untuk memberikan pengharagaan kepada artis dan actor terbaik di Indonesia B: oh,., penghargaan untuk artis dan aktor terbaik. A: bukan Cuma itu, penghargaan juga diberikan untuk film-film terbaik. B: wah,., pasti asyik tu acaranya, aku yakin ratusan ribu pasang mata akan menyaksikannya A: iya,. Aku pikIr juga begitu, penyerahan piala citra festival film Indonesia akan dilaksanakan di grand marina, tawang emas, kota semarang nanti malam. B: wah,., itu tidak terlalu jauh dari sini,.!! A: iya, itu sekitar 10 menit kalo kita berjalan kaki, menurut surat kabar yang aku baca, film belenggu besutan sutradarea upi avianto merajai unggulan festival fi Indonesia tahun ini dengan menyabet nominasi paling banyak yakni 13 kategori, salah satunya utnuk dua nominasi pemeran utama wanita terbaik. B: oh,., ya ya ya,., kalo begitu aku mau pulang dulu ya,., aku mau siap-siap untuk menyaksikan festival film Indonesia mala mini. A: ok ,. Aku juga,. Sampi ketemu nanti malam B: ok Pertanyaan : Apa topic yang dibicarakn A dan B ? Apa itu festival film Indonesia ? Dimana festival film Indonesia akan diselenggarakan ? Apa judul film yangmenyabet nominasi paling banyak dalam festival film Indonesia pada tahun 2013 ini ? Siapa nama sutradara film yang menyabet nominasi paling banyak ?
  • 8. KEMAMPUAN MENULIS • • • • • • Susunlah kata-kata dibawah ini supaya menjadi kalimat yang sempurna : Menyaksikan – Indonesia - aku – film – ingin – festival. Artis – sangat – banyak – menjadi – orang – ingin. Belenggu – upi avianto – sutradara – adalah – film. Kota – ramai – hari – semarang – ini – sangat – menjadi – akan. Pria – reza rahardian – utama – nominasi – terbaik – pemeran – masuk.
  • 9. Susunlah kalimat-kalimat dibawah ini supaya menjadi sebuah paragraf yang baik : • • • • • • Sementara itu, pengumuman sekaligus penyerahan piala citra FFI 2013 kepada artis dan actor terbaik akan dilaksanakan di grand marina, tawang emas, kota semarang, sabtu malam. Film belenggu besutan sutradara upi avianto merajai unggulan FFI 2013 dengan menyabet nominasi paling banyak yakni 13 kategori. Kepala dinas kebudayaan dan pariwisata jateng, prasetyo ariwibowo, kwpada espos disela mendampingi artis ibu kota di simpang lima semarang , jum’at (6/12), memperkirakan ratusan ribu pasang mata akan menyaksikan malam puncak festival film Indonesia tersebut. Wajah-wajah yang taka sing dalam dunia seni peran meramamikan daftar nominasi festival film Indonesia 2013. Malam puncak penganugerahan festival film Indonesia 2013 akan menyuguhkan hiburan spektakuler bagi masyarakat semarang. Tidak hanya nama-nama artis yng terpampang dalam nominasi festival film Indonesia 2013 tetapi sederetan judul film juga ikut serta mengisi nominasi film terbaik dalam festival film Indonesia 2013 ini.
  • 10. KUNCI JAWABAN PENGEMBANGAN KETERAMPILAN MEMBACA • • • • • ; 1. Adinia wirasti, happy salma, Imelda therine, laudya Cynthia bella, dan laura basuki. 2. Abimana aryasatya, ikranagara, joe taslim, lukman sardi, dan reza rahardian. 3. Film 5 CM, film belenggu, film habibi dan ainun, film laura & marsya, dan film sang kyai. 4. Di grand marina, tawang emas, kota semarang. 5. Film belenggu, yang di sutradarai oleh upi avianto
  • 11. KUNCI JAWABAN PENGEMBANGAN KETERAMPILAN BERBICARA : • • • • • Malam puncak penganugerahan festival film Indonesia 2013 festival film Indonesia adalah sebuah agenda besar yang diselenggarakan untuk memberikan pengharagaan kepada artis dan actor terbaik di Indonesia dan juga kepada film-film terbaik Indonesia Di grand marina, tawang emas, kota semarang. Film belenggu upi avianto
  • 12. KUNCI JAWABAN PENGEMBANGAN KEMAMPUAN MENULIS (A) : • • • • • 1. Aku ingin menyaksikan festival film Indonesia. 2. Banyak orang sangat ingin menjadi artis . 3. Upi avianto adalah sutradara film belenggu. 4. Hari ini kota semarang akan menjadi sangat ramai. 5. Reza rahardian masuk nominasi pemeran utama pria terbaik.
  • 13. KUNCI JAWABAN PENGEMBANGAN KEMAMPUAN MENULIS (B) : • • • • • • 1. Malam puncak penganugerahan festival film Indonesia 2013 akan menyuguhkan hiburan spektakuler bagi masyarakat semarang. 2. Kepala dinas kebudayaan dan pariwisata jateng, prasetyo ariwibowo, kwpada espos disela mendampingi artis ibu kota di simpang lima semarang , jum’at (6/12), memperkirakan ratusan ribu pasang mata akan menyaksikan malam puncak festival film Indonesia tersebut. 3. Sementara itu, pengumuman sekaligus penyerahan piala citra FFI 2013 kepada artis dan actor terbaik akan dilaksanakan di grand marina, tawang emas, kota semarang, sabtu malam. 4. Wajah-wajah yang taka sing dalam dunia seni peran meramamikan daftar nominasi festival film Indonesia 2013. 5. Tidak hanya nama-nama artis yng terpampang dalam nominasi festival film Indonesia 2013 tetapi sederetan judul film juga ikut serta mengisi nominasi film terbaik dalam festival film Indonesia 2013 ini. 6. Film belenggu besutan sutradara upi avianto merajai unggulan FFI 2013 dengan menyabet nominasi paling banyak yakni 13 kategori.
  • 14. IT’S NOT WHAT YOU DON’T KNOW THAT GETS YOU INTO TROUBLE, IT’S WHAT YOU KNOW FOR SURE THAT AIN’T SO. “NO ONE IS OLD ENOUGH TO KNOW BETTER” THANKS