SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
IPOLEKSOSBUD
I
D
E
O
L
O
G
I
P
O
L
I
T
I
K
E
K
O
N
O
M
I
S
O
S
I
A
L
B
U
D
A
Y
A
PENGERTIANIMPLEMENTASI PANCASILA
• IMPLEMENTASI DALAM KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA DIARTIKAN SEBAGAI
PELAKSAAN ATAU PENERAPAN. ARTINYA YANG DILAKSANAKAN DAN DITERAPKAN ADALAH
KURIKULUM YANG TELAH DIRANCANG ATAU DIDESAIN UNTUK KEMUDIAN DIJALANKAN
SEPENUHNYA.
• IMPLEMENTASI PANCASILA ARTINYA MENERAPKAN PANCASILA DALAM SEGALA ASPEK
KEHIDUPAN KITA BUKAN HANYA DI DIUCAPKAN SEMATA. SEBAGAI BANGSA INDONESIA
YANG BERIDEOLOGI PANCASILA PENERAPAN PANCASILA INI HARUS DITERAPKAN JUGA
DALAM BIDANG POLITIK, EKONOMI, SOSIAL, BUDAYA, PERTAHANAN DAN KEAMANAN
(IPOLEKSOSBUD HAMKAN) DALAM BERBANGSA DAN BERNEGARA.
IMPLEMENTASI PANCASILA DALAMBIDANGIDEOLOGI
Ideologi Pancasila adalah suatu gagasan pemikiran dan norma yang secara rill harus
dilaksanakan dalam kehidupan berbangsa,bermasyarakat dan bernegara dengan sifat sebagai
ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi nasional yang berarti sebagai cita – cita bernegara dan sarana yang
memeprsatukan masyarakat perlu perwujudan yang konkret dan operasional aplikatif sehingga
tidak hanya diucapkan saja . dalam TAP MPR NO XVII/MPR/1998 dinyatakan bahwa pancasila itu
perlu diamalkan dalam bentuk pelaksanaan yang konsistensi dalam kehidupan bernegara.
SOSIALISME KOMUNISME PANCASILA
SEKULER
LIBERAL
Manusia,Mahluk,Jasmani Manusia mahluk rohani dan jasmani Manusia mahluk rohani dan jasmani
Manusia mahluk social Manusia Pribadi dan Sosial Manusia individu
HAM diabaikan
HAM di junjung tinggi, terpadu dengan
kewajiban asasi
HAM dijunjung tinggi secara mutlak
Nasionalisme di tolak Nasionalisme dijunjung tinggi Nasionalisme di abaikan
Keputusan di tangan pimpinan partai
Keputusan melalui musyawarah , mufakat dan
voting
dominasi
Dominasi partai Tidak ada dominasi Dominasi
Tidak ada oposisi Tidak ada oposisi Ada oposisi
Tidak ada perbedaan pendapat Ada perbedaan pendapat Ada perbedaan pendapat
Kepentingan Negara Kepentingan seluruh negara Kepentingan Mayoritas
PERBANDINGANIDEOLOGI PANCASILADENGANIDEOLOGI LAINNYA
IMPLEMENTASI PANCASILADALAMBIDANGPOLITIK
Implementasi politik memandang Indonesia sebagai satu kesatuan wilayah, meliputi tanah(Darat),
air(Laut), termasuk dasar laut dan tanah di bawahnya dan udara di atasnya secara tidak terpisahkan yang
menyaukan bangsa dan negara secara utuh menyeluruh mencangkup bidang kehidupan nasional Pembangunan
dan pengembangan bidang politik harus mendasarkan pada dasar hakekat manusia. Hal ini di dasarakan pada
kenyataan objektif bahwa manusia adalah sebagai subjek Negara , oleh Karena itu kehidupan politik harus benar
– benar merealisasikan tujuan demi harkat dan martabat manusia.
Pengembangan politik negara terutama dalam proses reformasi ini harus bendasarkan pada moralitas
bangsa sebagai mana tertuang dalam Pancasila sehingga praktek – praktek politik yang menghalalkan segala
cara harus segera di akhiri.
Nilai-nilai Pancasila juga harus diterapkan sebagai sumber etika politik. Sebagai dasar filsafat negara Pancasila
tidak hanya merupaka sumber dari peraturan perundang-undangan, melainkan juga sumber moralitas utama
dalam hubungan legitimasi kekuasaan, hokum serta berbagai kebijakan dalam pelaksanaan dan
penyelenggaraan bernegara
IMPLEMENTASI PANCASILADALAMBIDANGEKONOMI
Di dalam dunia ilmu ekonomi terdapat istilah yang terkuat yang menang. Sehingga biasanya pengembangan
ekonomi mengarah pada persaingan bebas dan jarang memeningkan moralitas kemanusiaan. Hal ini tidak sesuai
dengan pacasila yang lebih tertuju kepada ekonomi kerakyatan, yaitu ekonomi yang humanistic mendasarkan pada
tujan demi kesejahteraan rakyat secara luas (Mubyarto , 1999).
Implementasi atau penerapan wawasan menjadi pola yang mendasari cara berpikir,bersikap,dan bertindak
dalam rangka menghadapi berbagai masalah menyangkut kehidupan berbangsa dan benergara. Implementasi
wawasan berdasarkan pada kepentingan rakyat dan wilayah tanah air secara utuh dan menyeluruh.
Dalam bidang ekonomi implementasi akan menciptakan tatanan ekonomi yang benar – benar menjamin
pemenuhan dan peningkatan kesejahteraan dan kemakmuran rakyat secara adil dan merata. Di samping itu, dapat
mencerminkan tanggung jawab pengelolaan sumber daya alam yang memperhatikan kebutuhan masyarakat antar
daerah secara timbal balik serta kelestarian sumber daya alam itu sendiri.
sistem ekonomi Indonesia mendasarkan atas kekeluargaan seluruh bangsa. Ekonomi seperti ini yang
dinamakan degan ekonomi Pancasila.
IMPLEMENTASI PANCASILADALAMBIDANGSOSIALBUDAYA
Pengaruh budaya luar terhadap budaya Indonesia Kebudayaan Indonesia walau beranekaragam,
namun pada dasarnya terbentuk dan dipengaruhi oleh kebudayaan besar lainnya seperti kebudayaan
Tionghoa, kebudayaan India dan Kebudayaan Arab. Kebudayaan India masuk dari penyebaran agama
Hindu dan Budha di Nusantara jauh sebelum Indonesia terbentuk.
Dari waktu ke waktu budaya barat semakin marak dan diserap dengan mudah oleh masyarakat kita.
Tidak peduli budaya itu merusak ataukah tidak, namun nampaknya masyarakat kita lebih suka
menghadapi budaya-budaya luar itu daripada melestarikan budaya tanah airnya sendiri. Hal ini harus
bisa disikapi dengan seksama karena bila kebiasaan ini terus berlangsung tanpa proses penyaringan
dan pengontrolan, maka dapat dipastikan bahwa budaya Indonesia akan hilang lenyap tinggal nama
Oleh karna itu dalam pengembangan social budaya pada masa reformasi ini harus mengangkat nilai
– nilai Pancasila itu sendiri. Dalam prinsip etika Pancasila pada hakikatnya bersifat manusiawi artinya
nilai – nilai pancasila mendasarkan pada nilai yang bersumber pada harkat dan martabat manusia
sebagai mahluk yang berbudaya.
Implementasi pancasila dalam pembuatan kebijakan negara dalam bidang pertahanan dan keamanan dituangkan
dalam pasal 27 ayat (3) dan pasal 30. Pasal-pasal tersebut merupakan penjabaran dari pokok pikiran persatuan yang
merupakan pancaran dari sila pertama pancasila. Pokok pikiran ini adalah landasan bagi pembangunan bidang
pertahanan dan keamanan nasional.
maka implementasi pancasila dalam pembuatan kebijakan negara pada bidang pertahanan dan keamanan harus
diawali dengan kesadaran bahwa indonesia adalah negara hukum. Pertahanan dan keamanan negara di atur dan
dikembangkan menurut dasar kemanusiaan, bukan kekuasaandengan kata lain, pertahanan dan keamanan indonesia
berbasis pada moralitas keamanan sehingga kebijakan yang terkait dengannya harus terhindar dari pelanggaran hak-
hak asasi manusia
pertahanan keamanan negara harus berdasar pada tujuan tercapainya kesejahteraan hidup manusia sebagai
makhluk Tuhan Yang Maha Esa (sila pertama dan kedua), berdasar pada tujuan untuk mewujudkan kepentingan
seluruh warga sebagai warga negara (sila ke tiga), harus mampu menjamin hak-hak dasar, persamaan derajat serta
kebebasan kemanusiaan (sila keempat), dan ditujukan untuk mewujudkan keadilan dalam hidup masyarakat (sila
kelima). Semua ini dimaksudkan agar pertahanan dan keamanan dapat ditempatkan dalam konteks negara hukum,
yang menghindari kesewenang-wenangan negara dalam melindungi dan membela wilayah negara dengan bangsa,
serta dalam mengayomi masyarakat.
IMPLEMENTASI PANCASILADALAMBIDANGPERTAHANAN& KEAMANAN
Implementasi pancasila dalam bidang IPOLEKSOSBUDHANKAM

More Related Content

What's hot

Bahasa sebagai sistem
Bahasa sebagai sistemBahasa sebagai sistem
Bahasa sebagai sistem
Ester Emilia
 

What's hot (20)

Kalimat efektif ppt
Kalimat efektif pptKalimat efektif ppt
Kalimat efektif ppt
 
MAKALAH “PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA KEHIDUPAN DALAM BERMASYARAKAT, BERBANGSA...
MAKALAH “PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA KEHIDUPAN DALAM BERMASYARAKAT, BERBANGSA...MAKALAH “PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA KEHIDUPAN DALAM BERMASYARAKAT, BERBANGSA...
MAKALAH “PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA KEHIDUPAN DALAM BERMASYARAKAT, BERBANGSA...
 
Urgensi Pancasila sebagai Dasar Negara
Urgensi Pancasila sebagai Dasar NegaraUrgensi Pancasila sebagai Dasar Negara
Urgensi Pancasila sebagai Dasar Negara
 
Bab ii pancasila dalam arus sejarah bangsa indonesia
Bab ii pancasila dalam arus sejarah bangsa indonesiaBab ii pancasila dalam arus sejarah bangsa indonesia
Bab ii pancasila dalam arus sejarah bangsa indonesia
 
Laporan hasil wawancara kelompok 4
Laporan hasil wawancara   kelompok 4Laporan hasil wawancara   kelompok 4
Laporan hasil wawancara kelompok 4
 
Wawasan Nusantara
Wawasan NusantaraWawasan Nusantara
Wawasan Nusantara
 
contoh Bab 1. pendahuluan makalah
contoh Bab 1. pendahuluan makalahcontoh Bab 1. pendahuluan makalah
contoh Bab 1. pendahuluan makalah
 
Tugas resensi jurnal rahmat
Tugas resensi jurnal rahmatTugas resensi jurnal rahmat
Tugas resensi jurnal rahmat
 
Bahasa sebagai sistem
Bahasa sebagai sistemBahasa sebagai sistem
Bahasa sebagai sistem
 
Sumber Historis, Sosiologis, Politis Pancasila sebagai Sistem Etika
Sumber Historis, Sosiologis, Politis Pancasila sebagai Sistem EtikaSumber Historis, Sosiologis, Politis Pancasila sebagai Sistem Etika
Sumber Historis, Sosiologis, Politis Pancasila sebagai Sistem Etika
 
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam IslamIlmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
 
Ppt Demokrasi Indonesia
Ppt Demokrasi IndonesiaPpt Demokrasi Indonesia
Ppt Demokrasi Indonesia
 
1. identitas nasional
1. identitas nasional1. identitas nasional
1. identitas nasional
 
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat IndonesiaKemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
 
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasioContoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
 
Pengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ah
Pengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ahPengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ah
Pengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ah
 
Pertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasiPertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasi
 
Soal dan jawaban filsafat ilmu dari semua materi.docx alwi
Soal dan jawaban filsafat ilmu dari semua materi.docx alwiSoal dan jawaban filsafat ilmu dari semua materi.docx alwi
Soal dan jawaban filsafat ilmu dari semua materi.docx alwi
 
Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"
Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"
Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"
 
Ciri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks AkademikCiri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks Akademik
 

Similar to Implementasi pancasila dalam bidang IPOLEKSOSBUDHANKAM

Artikel pendidikan kewarganegaraan, PANCASILA
Artikel pendidikan kewarganegaraan, PANCASILAArtikel pendidikan kewarganegaraan, PANCASILA
Artikel pendidikan kewarganegaraan, PANCASILA
Raha Sia
 
Makalah pancasila kahfi
Makalah pancasila kahfiMakalah pancasila kahfi
Makalah pancasila kahfi
anihdx
 
Pancasila sebagai paradigma pembangunan
Pancasila sebagai paradigma pembangunanPancasila sebagai paradigma pembangunan
Pancasila sebagai paradigma pembangunan
dita wahyu
 
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa IndonesiaPancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
metalujay
 
Pendidikan pancasila materi
Pendidikan pancasila materiPendidikan pancasila materi
Pendidikan pancasila materi
Iko Matussuniah
 
Pendidikan populis berwawasan budaya atau nilai
Pendidikan populis berwawasan budaya atau nilaiPendidikan populis berwawasan budaya atau nilai
Pendidikan populis berwawasan budaya atau nilai
Anggit Diaz
 
revitalisasi nilai pancasila.ppt
revitalisasi nilai pancasila.pptrevitalisasi nilai pancasila.ppt
revitalisasi nilai pancasila.ppt
bajingan2
 
pancasila bersifat piramida
pancasila bersifat piramidapancasila bersifat piramida
pancasila bersifat piramida
Taqwa nuddin
 
Makalah pancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunan
Makalah pancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunanMakalah pancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunan
Makalah pancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunan
Fahmy Metala
 

Similar to Implementasi pancasila dalam bidang IPOLEKSOSBUDHANKAM (20)

Wire ppkn 2
Wire ppkn 2Wire ppkn 2
Wire ppkn 2
 
Pancasila sebagai paradigma pembangunan
Pancasila sebagai paradigma pembangunanPancasila sebagai paradigma pembangunan
Pancasila sebagai paradigma pembangunan
 
Pancasila ppt
Pancasila pptPancasila ppt
Pancasila ppt
 
Paradigma Pancasila
Paradigma PancasilaParadigma Pancasila
Paradigma Pancasila
 
Artikel pendidikan kewarganegaraan, PANCASILA
Artikel pendidikan kewarganegaraan, PANCASILAArtikel pendidikan kewarganegaraan, PANCASILA
Artikel pendidikan kewarganegaraan, PANCASILA
 
Makalah pancasila kahfi
Makalah pancasila kahfiMakalah pancasila kahfi
Makalah pancasila kahfi
 
PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA PEMBANGUNAN.ppt
PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA PEMBANGUNAN.pptPANCASILA SEBAGAI PARADIGMA PEMBANGUNAN.ppt
PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA PEMBANGUNAN.ppt
 
Pancasila sebagai paradigma pembangunan
Pancasila sebagai paradigma pembangunanPancasila sebagai paradigma pembangunan
Pancasila sebagai paradigma pembangunan
 
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa IndonesiaPancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
 
Pancasila sebagai paradigma
Pancasila sebagai paradigmaPancasila sebagai paradigma
Pancasila sebagai paradigma
 
tugas pancasila ok.docx
tugas pancasila ok.docxtugas pancasila ok.docx
tugas pancasila ok.docx
 
Pendidikan pancasila materi
Pendidikan pancasila materiPendidikan pancasila materi
Pendidikan pancasila materi
 
Pendidikan populis berwawasan budaya atau nilai
Pendidikan populis berwawasan budaya atau nilaiPendidikan populis berwawasan budaya atau nilai
Pendidikan populis berwawasan budaya atau nilai
 
1_PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
1_PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx1_PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
1_PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
 
Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan
Pancasila sebagai Paradigma PembangunanPancasila sebagai Paradigma Pembangunan
Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan
 
revitalisasi nilai pancasila.ppt
revitalisasi nilai pancasila.pptrevitalisasi nilai pancasila.ppt
revitalisasi nilai pancasila.ppt
 
pancasila bersifat piramida
pancasila bersifat piramidapancasila bersifat piramida
pancasila bersifat piramida
 
Paper Pancasila Sebagai Paradigma Pembangunan
Paper Pancasila Sebagai Paradigma PembangunanPaper Pancasila Sebagai Paradigma Pembangunan
Paper Pancasila Sebagai Paradigma Pembangunan
 
Makalah pancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunan
Makalah pancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunanMakalah pancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunan
Makalah pancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunan
 
Makalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaMakalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasila
 

Recently uploaded

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 

Recently uploaded (20)

RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 

Implementasi pancasila dalam bidang IPOLEKSOSBUDHANKAM

  • 1.
  • 3. PENGERTIANIMPLEMENTASI PANCASILA • IMPLEMENTASI DALAM KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA DIARTIKAN SEBAGAI PELAKSAAN ATAU PENERAPAN. ARTINYA YANG DILAKSANAKAN DAN DITERAPKAN ADALAH KURIKULUM YANG TELAH DIRANCANG ATAU DIDESAIN UNTUK KEMUDIAN DIJALANKAN SEPENUHNYA. • IMPLEMENTASI PANCASILA ARTINYA MENERAPKAN PANCASILA DALAM SEGALA ASPEK KEHIDUPAN KITA BUKAN HANYA DI DIUCAPKAN SEMATA. SEBAGAI BANGSA INDONESIA YANG BERIDEOLOGI PANCASILA PENERAPAN PANCASILA INI HARUS DITERAPKAN JUGA DALAM BIDANG POLITIK, EKONOMI, SOSIAL, BUDAYA, PERTAHANAN DAN KEAMANAN (IPOLEKSOSBUD HAMKAN) DALAM BERBANGSA DAN BERNEGARA.
  • 4. IMPLEMENTASI PANCASILA DALAMBIDANGIDEOLOGI Ideologi Pancasila adalah suatu gagasan pemikiran dan norma yang secara rill harus dilaksanakan dalam kehidupan berbangsa,bermasyarakat dan bernegara dengan sifat sebagai ideologi terbuka Pancasila sebagai ideologi nasional yang berarti sebagai cita – cita bernegara dan sarana yang memeprsatukan masyarakat perlu perwujudan yang konkret dan operasional aplikatif sehingga tidak hanya diucapkan saja . dalam TAP MPR NO XVII/MPR/1998 dinyatakan bahwa pancasila itu perlu diamalkan dalam bentuk pelaksanaan yang konsistensi dalam kehidupan bernegara.
  • 5. SOSIALISME KOMUNISME PANCASILA SEKULER LIBERAL Manusia,Mahluk,Jasmani Manusia mahluk rohani dan jasmani Manusia mahluk rohani dan jasmani Manusia mahluk social Manusia Pribadi dan Sosial Manusia individu HAM diabaikan HAM di junjung tinggi, terpadu dengan kewajiban asasi HAM dijunjung tinggi secara mutlak Nasionalisme di tolak Nasionalisme dijunjung tinggi Nasionalisme di abaikan Keputusan di tangan pimpinan partai Keputusan melalui musyawarah , mufakat dan voting dominasi Dominasi partai Tidak ada dominasi Dominasi Tidak ada oposisi Tidak ada oposisi Ada oposisi Tidak ada perbedaan pendapat Ada perbedaan pendapat Ada perbedaan pendapat Kepentingan Negara Kepentingan seluruh negara Kepentingan Mayoritas PERBANDINGANIDEOLOGI PANCASILADENGANIDEOLOGI LAINNYA
  • 6. IMPLEMENTASI PANCASILADALAMBIDANGPOLITIK Implementasi politik memandang Indonesia sebagai satu kesatuan wilayah, meliputi tanah(Darat), air(Laut), termasuk dasar laut dan tanah di bawahnya dan udara di atasnya secara tidak terpisahkan yang menyaukan bangsa dan negara secara utuh menyeluruh mencangkup bidang kehidupan nasional Pembangunan dan pengembangan bidang politik harus mendasarkan pada dasar hakekat manusia. Hal ini di dasarakan pada kenyataan objektif bahwa manusia adalah sebagai subjek Negara , oleh Karena itu kehidupan politik harus benar – benar merealisasikan tujuan demi harkat dan martabat manusia. Pengembangan politik negara terutama dalam proses reformasi ini harus bendasarkan pada moralitas bangsa sebagai mana tertuang dalam Pancasila sehingga praktek – praktek politik yang menghalalkan segala cara harus segera di akhiri. Nilai-nilai Pancasila juga harus diterapkan sebagai sumber etika politik. Sebagai dasar filsafat negara Pancasila tidak hanya merupaka sumber dari peraturan perundang-undangan, melainkan juga sumber moralitas utama dalam hubungan legitimasi kekuasaan, hokum serta berbagai kebijakan dalam pelaksanaan dan penyelenggaraan bernegara
  • 7. IMPLEMENTASI PANCASILADALAMBIDANGEKONOMI Di dalam dunia ilmu ekonomi terdapat istilah yang terkuat yang menang. Sehingga biasanya pengembangan ekonomi mengarah pada persaingan bebas dan jarang memeningkan moralitas kemanusiaan. Hal ini tidak sesuai dengan pacasila yang lebih tertuju kepada ekonomi kerakyatan, yaitu ekonomi yang humanistic mendasarkan pada tujan demi kesejahteraan rakyat secara luas (Mubyarto , 1999). Implementasi atau penerapan wawasan menjadi pola yang mendasari cara berpikir,bersikap,dan bertindak dalam rangka menghadapi berbagai masalah menyangkut kehidupan berbangsa dan benergara. Implementasi wawasan berdasarkan pada kepentingan rakyat dan wilayah tanah air secara utuh dan menyeluruh. Dalam bidang ekonomi implementasi akan menciptakan tatanan ekonomi yang benar – benar menjamin pemenuhan dan peningkatan kesejahteraan dan kemakmuran rakyat secara adil dan merata. Di samping itu, dapat mencerminkan tanggung jawab pengelolaan sumber daya alam yang memperhatikan kebutuhan masyarakat antar daerah secara timbal balik serta kelestarian sumber daya alam itu sendiri. sistem ekonomi Indonesia mendasarkan atas kekeluargaan seluruh bangsa. Ekonomi seperti ini yang dinamakan degan ekonomi Pancasila.
  • 8. IMPLEMENTASI PANCASILADALAMBIDANGSOSIALBUDAYA Pengaruh budaya luar terhadap budaya Indonesia Kebudayaan Indonesia walau beranekaragam, namun pada dasarnya terbentuk dan dipengaruhi oleh kebudayaan besar lainnya seperti kebudayaan Tionghoa, kebudayaan India dan Kebudayaan Arab. Kebudayaan India masuk dari penyebaran agama Hindu dan Budha di Nusantara jauh sebelum Indonesia terbentuk. Dari waktu ke waktu budaya barat semakin marak dan diserap dengan mudah oleh masyarakat kita. Tidak peduli budaya itu merusak ataukah tidak, namun nampaknya masyarakat kita lebih suka menghadapi budaya-budaya luar itu daripada melestarikan budaya tanah airnya sendiri. Hal ini harus bisa disikapi dengan seksama karena bila kebiasaan ini terus berlangsung tanpa proses penyaringan dan pengontrolan, maka dapat dipastikan bahwa budaya Indonesia akan hilang lenyap tinggal nama Oleh karna itu dalam pengembangan social budaya pada masa reformasi ini harus mengangkat nilai – nilai Pancasila itu sendiri. Dalam prinsip etika Pancasila pada hakikatnya bersifat manusiawi artinya nilai – nilai pancasila mendasarkan pada nilai yang bersumber pada harkat dan martabat manusia sebagai mahluk yang berbudaya.
  • 9. Implementasi pancasila dalam pembuatan kebijakan negara dalam bidang pertahanan dan keamanan dituangkan dalam pasal 27 ayat (3) dan pasal 30. Pasal-pasal tersebut merupakan penjabaran dari pokok pikiran persatuan yang merupakan pancaran dari sila pertama pancasila. Pokok pikiran ini adalah landasan bagi pembangunan bidang pertahanan dan keamanan nasional. maka implementasi pancasila dalam pembuatan kebijakan negara pada bidang pertahanan dan keamanan harus diawali dengan kesadaran bahwa indonesia adalah negara hukum. Pertahanan dan keamanan negara di atur dan dikembangkan menurut dasar kemanusiaan, bukan kekuasaandengan kata lain, pertahanan dan keamanan indonesia berbasis pada moralitas keamanan sehingga kebijakan yang terkait dengannya harus terhindar dari pelanggaran hak- hak asasi manusia pertahanan keamanan negara harus berdasar pada tujuan tercapainya kesejahteraan hidup manusia sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa (sila pertama dan kedua), berdasar pada tujuan untuk mewujudkan kepentingan seluruh warga sebagai warga negara (sila ke tiga), harus mampu menjamin hak-hak dasar, persamaan derajat serta kebebasan kemanusiaan (sila keempat), dan ditujukan untuk mewujudkan keadilan dalam hidup masyarakat (sila kelima). Semua ini dimaksudkan agar pertahanan dan keamanan dapat ditempatkan dalam konteks negara hukum, yang menghindari kesewenang-wenangan negara dalam melindungi dan membela wilayah negara dengan bangsa, serta dalam mengayomi masyarakat. IMPLEMENTASI PANCASILADALAMBIDANGPERTAHANAN& KEAMANAN