SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
Kebidanan/001/2/2013
MODUL PRAKTIKUM
( 4 B )
ASPEK HUKUM PRAKTIK KEBIDANAN
PENULIS:
Siti Patimah ,SST,M.Keb
PENDIDIKAN JARAK JAUH PENDIDIKAN TINGGI KESEHATAN
PUSDIKLATNAKES BADAN PPSDM KESEHATAN
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
2013
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan
1
TUJUAN PENUGASAN
1.	 Menjelaskan pengenalan hukum
2.	 Menjelaskan pengantar hukum
kesehatan
3.	 Memahami aspek hukum dalam
praktik kebidanan
4.	 Menjelaskan malpraktik
TUGAS
Untuk lebih memperdalam pema-
haman anda tentang Pokok bahasan
ini maka Lakukanlah kajian tentang
masalah hukum yang pernah dialami
bidan. Kasus dapat diambil dari keja-
dian yang dimuat media massa atau
yang ada di daerah anda sendiri.
Sistematika penulisan sesuai den-
gan petunjuk praktek pada modul ini.
Selamat mengerjakan.....
Hukum Kesehatan dalam Kebidanan
Kegiatan Belajar I
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan
2
A.	 SISTEMATIKA
1.	 Bagian Pendahuluan
a.	 Halaman judul
1)	 Halaman judul berisi jud-
ul tugas dengan ukuran
huruf 14pt dan dicetak te-
bal
2)	 Unit kegiatan belajar
3)	 Maksud penulisan
4)	 Logo Kementerian Kese-
hatan
5)	 Nama mahasiswa ditulis
dengan huruf kapital dan
diberi garis bawah serta
dicetak tebal
6)	 Nomor induk mahasiswa
dicetak tebal
7)	 Nama unit organisasi insti-
tusi pendidikan dan tahun
pembuatan tugas
b.	 Kata pengantar yang berisi
tujuan penulisan dan per-
nyataan terimakasih
c.	 Daftar isi yang merupakan
deskripsi dari bagian-bagian
tugas yang disusun
d.	 Daftar tabel, daftar gambar,
daftar lampiran bila ada yang
memuat nomor, judul dan
nomor halamannya
2.	 Bagian Isi
a.	 Bab I berisi pendahuluan
yang memuat latar belakang,
tujuan dan manfaat penyusu-
nan laporan
b.	 Bab II merupakan isi laporan
yang memuat paparan dan
analisis mahasiswa terkait tu-
gas yang diberikan
c.	 Bab III yang berisi kesimpulan
dan saran
3.	 Bagian Akhir
a.	 Daftar pustaka
1)	 Mencerminkan kemam-
puan penelusuran dan
wawasan mahasiswa terh-
adap literatur yang dipakai
dalam analisis tugas dan
penyusunan laporan
2)	 Referensi dalam daftar
pustaka diharapkan berisi
Petunjuk Teknis Penulisan
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan
3
referensi yang paling baru
atau hasil penelitian seku-
rang-kurangnya 10 tahun
terakhir
3)	 Seluruh referensi yang di-
gunakan dalam teks harus
tertulis di daftar pustaka
dan sebaliknya, seluruh
referensi yang ada dalam
daftar pustaka harus ada
di dalam teks laporan
b.	 Lampiran
Lampiran berisi tentang hal-
hal lain yang menunjang
laporan pembuatan tugas
misalnya daftar tabel atau
gambar ilustrasi
B.	 FORMAT PENGETIKAN
1.	 Bahan dan ukuran
Laporan disusun diatas kertas
A4 80 gr/m². Jilid menggunakan
kertas buffalo berwarna biru di
bagian belakang dan plastik be-
ning di bagian depan.
2.	 Pengetikan
a.	 Jenis huruf yang digunakan
adalah Times New Roman
ukuran 12 pt. Besar ukuran
huruf untuk judul 14 pt.
b.	 Spasi yang digunakan untuk
teks dalam laporan yaitu 2
spasi
c.	 Pengetikan dicetak hanya
pada satu halaman
d.	 Batas tepi pengetikan diatur
dari tepi kertas yaitu sebagai
berikut :
1)	 Tepi atas dan tepi kiri 4 cm
2)	 Tepi bawah dan tepi kanan
3 cm
e.	 Alinea baru dimulai dari batas
tepi kiri ketikan pada ketukan
ke-6
f.	 Awal kalimat harus menggu-
nakan huruf besar
g.	 Bilangan diketik dengan ang-
ka kecuali bilangan yang dit-
ulis pada awal kalimat ditulis
dengan huruf
h.	 Tidak mencantumkan kata
sambung di awal kalimat
3.	 Penomoran
a.	 Penomoran halaman judul
hingga akhir laporan ditulis
dengan angka romawi ke-
cil sedangkan penomoran
halaman bagian-bagian lain
ditulis dengan angka arab
b.	 Penomoran halaman ditem-
patkan di sebelah kanan atas
kecuali pada halaman yang
ada judul bab ditempatkan
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan
4
pada halaman sebelah ten-
gah bawah
c.	 Penomoran tabel dan gam-
bar menggunakan angka
arab. Penomoran dan judul
tabel ditempatkan pada ba-
gian atas tabel, sedangkan
nomor dan judul gambar
ditempatkan pada bagian
bawah gambar.
d.	 Penomoran judul yang lazim
digunakan adalah sebagai
berikut :
BAB I
PENDAHULUAN
A.	Latar Belakang
Berisi latar belakang permasalahan
yang berhubungan dengan tugas
yang diberikan dan penyusunan
laporan analisis yang akan dikerja-
kan.
B.	 Tujuan Penulisan
Berisi tujuan penulisan dan peny-
usunan laporan analisis tugas.
C.	 Manfaat Penulisan
Berisi manfaat dari penulisan dan
penyusunan laporan analisis tugas.
BAB II
KAJIAN TUGAS
A.	Analisis Tugas
1.	 ............
a.	 ...........
1)	 .............
a)	 ............
B.	 Pembahasan
1.	 ............
a.	 ...........
1)	 .............
a)	 ............
BAB III
PENUTUP
A.	Kesimpulan
Berisi kesimpulan dari isi laporan
analisis tugas.
B.	 Saran
Berisi saran dari penulis tentang
materi dan hasil analisis dari tugas
yang diberikan
4.	 Penulisan referensi daftar pustaka
Penulisan referensi pada laporan
ini yaitu menggunakan sistem
Harvard
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan
5
a.	 Sumber pustaka disusun
berdasarkan alfabetis
b.	 Untuk menjaga konsistensi
nama penulis dalam refer-
ensi dimulai dengan nama
belakang dilanjutkan den-
gan singkatan nama depan
penulis
c.	 Penulis editor disingkat
menjadi “ed”
d.	 Bila mengacu pada bebera-
pa tulisan dari satu penulis,
pustaka disusun secara kro-
nologis berdasarkan tahun
terbitnya atau bila tahun
terbitnya sama, tambahkan
huruf dibelakang tahun
Contoh :
Depkes, RI (2000)......................
Depkes, RI (2001a)....................
Depkes, RI (2001b)...................
e.	 Penulisan referensi mencan-
tumkan :
1)	 Nama penulis/editor/
penyusun/institusi yang
bertanggung jawab,
2)	 Tahun terbit,
3)	 Judul buku dan sub judul
(ditulis dengan cetak tebal,
diberi garis bawah, dicetak
miring dan harus konsis-
ten)
4)	 Seri buku atau volume bisa
ada
5)	 Edisi terbit
6)	 Nama penerbit
7)	 Tempat terbit
8)	 Halaman buku yang digu-
nakan sebagai referensi
Contoh :
Varney, Helen (1999) Var-
ney’s Midwifery Text
Book, Vol I ed 1 ˢᵗ, Bartlett
Publisher, London
f.	 Artikel yang bersumber dari
jurnal ditulis sebagai berikut :
1)	 Nama penulis artikel
2)	 Tahun dipublikasikan
3)	 Judul artikel
4)	 Judul jurnal
5)	 Volume dan nomor jurnal
6)	 Halaman jurnal yang
memuat artikel yang digu-
nakan sebagai referensi
Contoh :
Fuad, Ch (2003) Pengaruh
Pendidikan Kesehatan Repro-
duksi di Kota Yogyakarta, Ber-
ita Kedokteran Masyarakat
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan
6
XIX/I/1-60, Hal. 3-7
g.	 Artikel jurnal elektronik ditu-
lis sebagai berikut
Contoh :
BKKBN (2005) Remaja Butuh
Informasi Kesehatan Repro-
duksi, tersedia dalam http;//
hqweb01.bkkbn.go.id/
hqweb/ceria/2004/ss3/hasil.
html; diakses tanggal 20 Ok-
tober 2005

More Related Content

Viewers also liked

Modul 1 etikolegal
Modul 1 etikolegalModul 1 etikolegal
Modul 1 etikolegalpjj_kemenkes
 
Mi2 a kb5 pengertian ketepatan, kelengkapan - kebenaran laporan ppt
Mi2 a kb5 pengertian ketepatan, kelengkapan - kebenaran laporan pptMi2 a kb5 pengertian ketepatan, kelengkapan - kebenaran laporan ppt
Mi2 a kb5 pengertian ketepatan, kelengkapan - kebenaran laporan pptpjj_kemenkes
 
Modul 3 biologi kb 1
Modul 3 biologi kb 1Modul 3 biologi kb 1
Modul 3 biologi kb 1pjj_kemenkes
 
M 1 kb3 andrologi dasar
M 1 kb3 andrologi dasarM 1 kb3 andrologi dasar
M 1 kb3 andrologi dasarpjj_kemenkes
 
Modul 1 kb 2 komunikasi
Modul 1 kb 2 komunikasiModul 1 kb 2 komunikasi
Modul 1 kb 2 komunikasipjj_kemenkes
 
Kb 3 aplikasi ilmu pengetahuan, teknologi & seni dalam kaitannya dalam prakti...
Kb 3 aplikasi ilmu pengetahuan, teknologi & seni dalam kaitannya dalam prakti...Kb 3 aplikasi ilmu pengetahuan, teknologi & seni dalam kaitannya dalam prakti...
Kb 3 aplikasi ilmu pengetahuan, teknologi & seni dalam kaitannya dalam prakti...pjj_kemenkes
 
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUS
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUSASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUS
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUSpjj_kemenkes
 
Modul 4 Praktikum Biokimia
Modul 4 Praktikum BiokimiaModul 4 Praktikum Biokimia
Modul 4 Praktikum Biokimiapjj_kemenkes
 
Implikasi,Legal Etik pada Dokumentasi Keperawatan Serta Strategi Manejemen Re...
Implikasi,Legal Etik pada Dokumentasi Keperawatan Serta Strategi Manejemen Re...Implikasi,Legal Etik pada Dokumentasi Keperawatan Serta Strategi Manejemen Re...
Implikasi,Legal Etik pada Dokumentasi Keperawatan Serta Strategi Manejemen Re...pjj_kemenkes
 
Pedoman praktikum 3 kdk 1
Pedoman praktikum 3 kdk 1Pedoman praktikum 3 kdk 1
Pedoman praktikum 3 kdk 1pjj_kemenkes
 
Pedoman praktikum 2 kdk 1
Pedoman praktikum 2 kdk 1Pedoman praktikum 2 kdk 1
Pedoman praktikum 2 kdk 1pjj_kemenkes
 
Modul 7 panduan praktikum diskusi dan seminar
Modul 7 panduan praktikum diskusi dan seminarModul 7 panduan praktikum diskusi dan seminar
Modul 7 panduan praktikum diskusi dan seminarpjj_kemenkes
 
Modul 7 kb 2 asuhan keperawatan kebutuhan rasa aman dan nyaman
Modul 7 kb 2 asuhan keperawatan kebutuhan rasa aman dan nyamanModul 7 kb 2 asuhan keperawatan kebutuhan rasa aman dan nyaman
Modul 7 kb 2 asuhan keperawatan kebutuhan rasa aman dan nyamanpjj_kemenkes
 
Modul 5 panduan praktikum observasi kb 1. -
Modul 5 panduan praktikum observasi kb 1. -Modul 5 panduan praktikum observasi kb 1. -
Modul 5 panduan praktikum observasi kb 1. -pjj_kemenkes
 
Pedoman praktikum 1 kdk 1
Pedoman praktikum 1 kdk 1Pedoman praktikum 1 kdk 1
Pedoman praktikum 1 kdk 1pjj_kemenkes
 

Viewers also liked (20)

Modul 1 etikolegal
Modul 1 etikolegalModul 1 etikolegal
Modul 1 etikolegal
 
Mi2 a kb5 pengertian ketepatan, kelengkapan - kebenaran laporan ppt
Mi2 a kb5 pengertian ketepatan, kelengkapan - kebenaran laporan pptMi2 a kb5 pengertian ketepatan, kelengkapan - kebenaran laporan ppt
Mi2 a kb5 pengertian ketepatan, kelengkapan - kebenaran laporan ppt
 
Modul 3 biologi kb 1
Modul 3 biologi kb 1Modul 3 biologi kb 1
Modul 3 biologi kb 1
 
M 1 kb3 andrologi dasar
M 1 kb3 andrologi dasarM 1 kb3 andrologi dasar
M 1 kb3 andrologi dasar
 
Kb 1
Kb 1Kb 1
Kb 1
 
Modul 1 kb 2 komunikasi
Modul 1 kb 2 komunikasiModul 1 kb 2 komunikasi
Modul 1 kb 2 komunikasi
 
Kb 2
Kb 2Kb 2
Kb 2
 
Kb 3 aplikasi ilmu pengetahuan, teknologi & seni dalam kaitannya dalam prakti...
Kb 3 aplikasi ilmu pengetahuan, teknologi & seni dalam kaitannya dalam prakti...Kb 3 aplikasi ilmu pengetahuan, teknologi & seni dalam kaitannya dalam prakti...
Kb 3 aplikasi ilmu pengetahuan, teknologi & seni dalam kaitannya dalam prakti...
 
Modul 1 cetak
Modul 1 cetakModul 1 cetak
Modul 1 cetak
 
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUS
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUSASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUS
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUS
 
Modul 4 Praktikum Biokimia
Modul 4 Praktikum BiokimiaModul 4 Praktikum Biokimia
Modul 4 Praktikum Biokimia
 
Implikasi,Legal Etik pada Dokumentasi Keperawatan Serta Strategi Manejemen Re...
Implikasi,Legal Etik pada Dokumentasi Keperawatan Serta Strategi Manejemen Re...Implikasi,Legal Etik pada Dokumentasi Keperawatan Serta Strategi Manejemen Re...
Implikasi,Legal Etik pada Dokumentasi Keperawatan Serta Strategi Manejemen Re...
 
Kb 3(1)
Kb 3(1)Kb 3(1)
Kb 3(1)
 
Pedoman praktikum 3 kdk 1
Pedoman praktikum 3 kdk 1Pedoman praktikum 3 kdk 1
Pedoman praktikum 3 kdk 1
 
Pedoman praktikum 2 kdk 1
Pedoman praktikum 2 kdk 1Pedoman praktikum 2 kdk 1
Pedoman praktikum 2 kdk 1
 
Modul 7 panduan praktikum diskusi dan seminar
Modul 7 panduan praktikum diskusi dan seminarModul 7 panduan praktikum diskusi dan seminar
Modul 7 panduan praktikum diskusi dan seminar
 
Kb 3
Kb 3Kb 3
Kb 3
 
Modul 7 kb 2 asuhan keperawatan kebutuhan rasa aman dan nyaman
Modul 7 kb 2 asuhan keperawatan kebutuhan rasa aman dan nyamanModul 7 kb 2 asuhan keperawatan kebutuhan rasa aman dan nyaman
Modul 7 kb 2 asuhan keperawatan kebutuhan rasa aman dan nyaman
 
Modul 5 panduan praktikum observasi kb 1. -
Modul 5 panduan praktikum observasi kb 1. -Modul 5 panduan praktikum observasi kb 1. -
Modul 5 panduan praktikum observasi kb 1. -
 
Pedoman praktikum 1 kdk 1
Pedoman praktikum 1 kdk 1Pedoman praktikum 1 kdk 1
Pedoman praktikum 1 kdk 1
 

Similar to Hukum Kesehatan dalam Kebidanan

Kb 2 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 2 modul praktikum 1 (etika moral)Kb 2 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 2 modul praktikum 1 (etika moral)pjj_kemenkes
 
Kb 3 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 3 modul praktikum 1 (etika moral)Kb 3 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 3 modul praktikum 1 (etika moral)pjj_kemenkes
 
Kb 1 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 1 modul praktikum 1 (etika moral)Kb 1 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 1 modul praktikum 1 (etika moral)pjj_kemenkes
 
Pedoman penulisan skripsi
Pedoman penulisan skripsiPedoman penulisan skripsi
Pedoman penulisan skripsiAnggayuh Gusti
 
Juknis penulisan pkl stan
Juknis penulisan pkl  stanJuknis penulisan pkl  stan
Juknis penulisan pkl standwintafitrianty
 
5. bab-iii
5. bab-iii5. bab-iii
5. bab-iiibund2
 
Format laporan kemajuan_n_laporan_akhir_penelitian_dosen_pemula
Format laporan kemajuan_n_laporan_akhir_penelitian_dosen_pemulaFormat laporan kemajuan_n_laporan_akhir_penelitian_dosen_pemula
Format laporan kemajuan_n_laporan_akhir_penelitian_dosen_pemulaaryonurutomo
 
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 6 2018-1
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 6  2018-1Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 6  2018-1
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 6 2018-1Ircham Ali
 
Panduan skripsi teknik elektro FT UMT
Panduan skripsi teknik elektro FT UMTPanduan skripsi teknik elektro FT UMT
Panduan skripsi teknik elektro FT UMTmardiesadi
 
Petunjuk penulisan ta (if)
Petunjuk penulisan ta (if)Petunjuk penulisan ta (if)
Petunjuk penulisan ta (if)Ryan ForPeace
 
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 7 2019 Final
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 7 2019 FinalPanduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 7 2019 Final
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 7 2019 FinalIrcham Ali
 
Proposal pengajuan-judul-skripsi
Proposal pengajuan-judul-skripsiProposal pengajuan-judul-skripsi
Proposal pengajuan-judul-skripsiAlisubkhan0711
 
Pedoman penulisan skripsi 1
Pedoman penulisan skripsi 1Pedoman penulisan skripsi 1
Pedoman penulisan skripsi 1offline26
 
Buku panduan LKTIN ITS 2014
Buku panduan LKTIN ITS 2014Buku panduan LKTIN ITS 2014
Buku panduan LKTIN ITS 2014skyseeker123
 

Similar to Hukum Kesehatan dalam Kebidanan (20)

Kb 2 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 2 modul praktikum 1 (etika moral)Kb 2 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 2 modul praktikum 1 (etika moral)
 
Kb 3 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 3 modul praktikum 1 (etika moral)Kb 3 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 3 modul praktikum 1 (etika moral)
 
Kb 3 praktikum 3
Kb 3 praktikum 3Kb 3 praktikum 3
Kb 3 praktikum 3
 
Kb 2 praktikum 3
Kb 2 praktikum 3Kb 2 praktikum 3
Kb 2 praktikum 3
 
Kb 1 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 1 modul praktikum 1 (etika moral)Kb 1 modul praktikum 1 (etika moral)
Kb 1 modul praktikum 1 (etika moral)
 
Kb 1
Kb 1Kb 1
Kb 1
 
Kb 1
Kb 1Kb 1
Kb 1
 
Pedoman penulisan skripsi
Pedoman penulisan skripsiPedoman penulisan skripsi
Pedoman penulisan skripsi
 
Juknis penulisan pkl stan
Juknis penulisan pkl  stanJuknis penulisan pkl  stan
Juknis penulisan pkl stan
 
5. bab-iii
5. bab-iii5. bab-iii
5. bab-iii
 
Buku panduan skripsi fix 2014
Buku panduan skripsi fix 2014Buku panduan skripsi fix 2014
Buku panduan skripsi fix 2014
 
Format laporan kemajuan_n_laporan_akhir_penelitian_dosen_pemula
Format laporan kemajuan_n_laporan_akhir_penelitian_dosen_pemulaFormat laporan kemajuan_n_laporan_akhir_penelitian_dosen_pemula
Format laporan kemajuan_n_laporan_akhir_penelitian_dosen_pemula
 
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 6 2018-1
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 6  2018-1Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 6  2018-1
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 6 2018-1
 
Panduan skripsi teknik elektro FT UMT
Panduan skripsi teknik elektro FT UMTPanduan skripsi teknik elektro FT UMT
Panduan skripsi teknik elektro FT UMT
 
Petunjuk penulisan ta (if)
Petunjuk penulisan ta (if)Petunjuk penulisan ta (if)
Petunjuk penulisan ta (if)
 
Pps
PpsPps
Pps
 
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 7 2019 Final
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 7 2019 FinalPanduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 7 2019 Final
Panduan Tesis Prodi Magister Sistem Informasi edisi 7 2019 Final
 
Proposal pengajuan-judul-skripsi
Proposal pengajuan-judul-skripsiProposal pengajuan-judul-skripsi
Proposal pengajuan-judul-skripsi
 
Pedoman penulisan skripsi 1
Pedoman penulisan skripsi 1Pedoman penulisan skripsi 1
Pedoman penulisan skripsi 1
 
Buku panduan LKTIN ITS 2014
Buku panduan LKTIN ITS 2014Buku panduan LKTIN ITS 2014
Buku panduan LKTIN ITS 2014
 

More from pjj_kemenkes

Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 

More from pjj_kemenkes (20)

Modul 4 MTBS
Modul 4 MTBSModul 4 MTBS
Modul 4 MTBS
 
Modul 3 MTBS
Modul 3 MTBSModul 3 MTBS
Modul 3 MTBS
 
Modul 2 MTBS
Modul 2 MTBSModul 2 MTBS
Modul 2 MTBS
 
Modul 1 MTBS
Modul 1 MTBSModul 1 MTBS
Modul 1 MTBS
 
Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid III
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid III
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid III
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid III
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid III
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid III
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid III
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid III
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid III
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatan
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatan
 

Recently uploaded

ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.pptANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.pptAcephasan2
 
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxAcephasan2
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diriandi861789
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfMeboix
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabayaajongshopp
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxIrfanNersMaulana
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitIrfanNersMaulana
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosizahira96431
 
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUNPPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUNYhoGa3
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxDianaayulestari2
 
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxmarodotodo
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiNezaPurna
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptKianSantang21
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAcephasan2
 
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptxpenyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptxagussudarmanto9
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikassuser1cc42a
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdfMeboix
 
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptxDiagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptxMelisaBSelawati
 
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa HalusinasiMateri Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasiantoniareong
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensissuser1cc42a
 

Recently uploaded (20)

ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.pptANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
 
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
 
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUNPPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
 
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
 
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptxpenyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptxDiagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
 
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa HalusinasiMateri Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensi
 

Hukum Kesehatan dalam Kebidanan

  • 1.
  • 2. Kebidanan/001/2/2013 MODUL PRAKTIKUM ( 4 B ) ASPEK HUKUM PRAKTIK KEBIDANAN PENULIS: Siti Patimah ,SST,M.Keb PENDIDIKAN JARAK JAUH PENDIDIKAN TINGGI KESEHATAN PUSDIKLATNAKES BADAN PPSDM KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA 2013
  • 3. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 1 TUJUAN PENUGASAN 1. Menjelaskan pengenalan hukum 2. Menjelaskan pengantar hukum kesehatan 3. Memahami aspek hukum dalam praktik kebidanan 4. Menjelaskan malpraktik TUGAS Untuk lebih memperdalam pema- haman anda tentang Pokok bahasan ini maka Lakukanlah kajian tentang masalah hukum yang pernah dialami bidan. Kasus dapat diambil dari keja- dian yang dimuat media massa atau yang ada di daerah anda sendiri. Sistematika penulisan sesuai den- gan petunjuk praktek pada modul ini. Selamat mengerjakan..... Hukum Kesehatan dalam Kebidanan Kegiatan Belajar I
  • 4. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 2 A. SISTEMATIKA 1. Bagian Pendahuluan a. Halaman judul 1) Halaman judul berisi jud- ul tugas dengan ukuran huruf 14pt dan dicetak te- bal 2) Unit kegiatan belajar 3) Maksud penulisan 4) Logo Kementerian Kese- hatan 5) Nama mahasiswa ditulis dengan huruf kapital dan diberi garis bawah serta dicetak tebal 6) Nomor induk mahasiswa dicetak tebal 7) Nama unit organisasi insti- tusi pendidikan dan tahun pembuatan tugas b. Kata pengantar yang berisi tujuan penulisan dan per- nyataan terimakasih c. Daftar isi yang merupakan deskripsi dari bagian-bagian tugas yang disusun d. Daftar tabel, daftar gambar, daftar lampiran bila ada yang memuat nomor, judul dan nomor halamannya 2. Bagian Isi a. Bab I berisi pendahuluan yang memuat latar belakang, tujuan dan manfaat penyusu- nan laporan b. Bab II merupakan isi laporan yang memuat paparan dan analisis mahasiswa terkait tu- gas yang diberikan c. Bab III yang berisi kesimpulan dan saran 3. Bagian Akhir a. Daftar pustaka 1) Mencerminkan kemam- puan penelusuran dan wawasan mahasiswa terh- adap literatur yang dipakai dalam analisis tugas dan penyusunan laporan 2) Referensi dalam daftar pustaka diharapkan berisi Petunjuk Teknis Penulisan
  • 5. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 3 referensi yang paling baru atau hasil penelitian seku- rang-kurangnya 10 tahun terakhir 3) Seluruh referensi yang di- gunakan dalam teks harus tertulis di daftar pustaka dan sebaliknya, seluruh referensi yang ada dalam daftar pustaka harus ada di dalam teks laporan b. Lampiran Lampiran berisi tentang hal- hal lain yang menunjang laporan pembuatan tugas misalnya daftar tabel atau gambar ilustrasi B. FORMAT PENGETIKAN 1. Bahan dan ukuran Laporan disusun diatas kertas A4 80 gr/m². Jilid menggunakan kertas buffalo berwarna biru di bagian belakang dan plastik be- ning di bagian depan. 2. Pengetikan a. Jenis huruf yang digunakan adalah Times New Roman ukuran 12 pt. Besar ukuran huruf untuk judul 14 pt. b. Spasi yang digunakan untuk teks dalam laporan yaitu 2 spasi c. Pengetikan dicetak hanya pada satu halaman d. Batas tepi pengetikan diatur dari tepi kertas yaitu sebagai berikut : 1) Tepi atas dan tepi kiri 4 cm 2) Tepi bawah dan tepi kanan 3 cm e. Alinea baru dimulai dari batas tepi kiri ketikan pada ketukan ke-6 f. Awal kalimat harus menggu- nakan huruf besar g. Bilangan diketik dengan ang- ka kecuali bilangan yang dit- ulis pada awal kalimat ditulis dengan huruf h. Tidak mencantumkan kata sambung di awal kalimat 3. Penomoran a. Penomoran halaman judul hingga akhir laporan ditulis dengan angka romawi ke- cil sedangkan penomoran halaman bagian-bagian lain ditulis dengan angka arab b. Penomoran halaman ditem- patkan di sebelah kanan atas kecuali pada halaman yang ada judul bab ditempatkan
  • 6. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 4 pada halaman sebelah ten- gah bawah c. Penomoran tabel dan gam- bar menggunakan angka arab. Penomoran dan judul tabel ditempatkan pada ba- gian atas tabel, sedangkan nomor dan judul gambar ditempatkan pada bagian bawah gambar. d. Penomoran judul yang lazim digunakan adalah sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Berisi latar belakang permasalahan yang berhubungan dengan tugas yang diberikan dan penyusunan laporan analisis yang akan dikerja- kan. B. Tujuan Penulisan Berisi tujuan penulisan dan peny- usunan laporan analisis tugas. C. Manfaat Penulisan Berisi manfaat dari penulisan dan penyusunan laporan analisis tugas. BAB II KAJIAN TUGAS A. Analisis Tugas 1. ............ a. ........... 1) ............. a) ............ B. Pembahasan 1. ............ a. ........... 1) ............. a) ............ BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Berisi kesimpulan dari isi laporan analisis tugas. B. Saran Berisi saran dari penulis tentang materi dan hasil analisis dari tugas yang diberikan 4. Penulisan referensi daftar pustaka Penulisan referensi pada laporan ini yaitu menggunakan sistem Harvard
  • 7. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 5 a. Sumber pustaka disusun berdasarkan alfabetis b. Untuk menjaga konsistensi nama penulis dalam refer- ensi dimulai dengan nama belakang dilanjutkan den- gan singkatan nama depan penulis c. Penulis editor disingkat menjadi “ed” d. Bila mengacu pada bebera- pa tulisan dari satu penulis, pustaka disusun secara kro- nologis berdasarkan tahun terbitnya atau bila tahun terbitnya sama, tambahkan huruf dibelakang tahun Contoh : Depkes, RI (2000)...................... Depkes, RI (2001a).................... Depkes, RI (2001b)................... e. Penulisan referensi mencan- tumkan : 1) Nama penulis/editor/ penyusun/institusi yang bertanggung jawab, 2) Tahun terbit, 3) Judul buku dan sub judul (ditulis dengan cetak tebal, diberi garis bawah, dicetak miring dan harus konsis- ten) 4) Seri buku atau volume bisa ada 5) Edisi terbit 6) Nama penerbit 7) Tempat terbit 8) Halaman buku yang digu- nakan sebagai referensi Contoh : Varney, Helen (1999) Var- ney’s Midwifery Text Book, Vol I ed 1 ˢᵗ, Bartlett Publisher, London f. Artikel yang bersumber dari jurnal ditulis sebagai berikut : 1) Nama penulis artikel 2) Tahun dipublikasikan 3) Judul artikel 4) Judul jurnal 5) Volume dan nomor jurnal 6) Halaman jurnal yang memuat artikel yang digu- nakan sebagai referensi Contoh : Fuad, Ch (2003) Pengaruh Pendidikan Kesehatan Repro- duksi di Kota Yogyakarta, Ber- ita Kedokteran Masyarakat
  • 8. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 6 XIX/I/1-60, Hal. 3-7 g. Artikel jurnal elektronik ditu- lis sebagai berikut Contoh : BKKBN (2005) Remaja Butuh Informasi Kesehatan Repro- duksi, tersedia dalam http;// hqweb01.bkkbn.go.id/ hqweb/ceria/2004/ss3/hasil. html; diakses tanggal 20 Ok- tober 2005