SlideShare a Scribd company logo
1 of 158
SUGITYO, S.Pd.M.Kom SMAN 10 SEMARANG
Standar Kompetensi
2. Menerapkan konsep kelistrikan dan kemagnetan dalam
berbagai penyelesaian masalah dan produk teknologi.
Kompetensi Dasar
2.1 Memformulasikan gaya listrik, kuat medan listrik,
fluks, potensial listrik, dan energi potensial listrik
serta penerapannya pada keping sejajar.
Indikator Pencapaian Kompetensi
Mendeskripsikan gaya elektrostatik (hukum Coulomb)
pada muatan titik.
Mengaplikasikan hukum Coulomb dan hukum Gauss untuk
mencari medan listrik bagi distribusi muatan kontinyu.
Memformulasikan energi potensial listrik dan kaitannya
dengan gaya, medan listrik, dan potensial listrik.
Memformulasikan prinsip kerja kapasitor keping sejajar.
Daftar Isi
 Listrik Statis
 Hukum Coulomb
 Elektroskop
 Generator Van De Graaff
Listrik Statis
Listrik statis adalah listrik yang diam untuk
sementara pada suatu benda
Orang pertama yang melakukan percobaan
tentang listrik statis adalah Thales of Miletus.
Ia menggosokkan batu ambar dengan kain wol,
kemudian ia dekatkan ke bulu ayam. Ternyata
bulu ayam terbang dan menempel pada batu
ambar beberapa saat kemudian jatuh lagi.

awal
Memberi Muatan Listrik Statis
Suatu benda dapat diberi muatan listrik statis dengan
cara menggosoknya dengan benda lain
Mengapa demikian?
Untuk jelasnya kita perlu memahami model atom
terlebih dahulu.

awal
Atom
Atom merupakan partikel
terkecil penyusun suatu
unsur yang masih memiliki
sifat unsur tersebut.
Atom terdiri dari partikelpartikel yang jauh lebih kecil
yang memiliki sifat sendiri.
Partikel-partikel tersebut
adalah proton, netron yang
terdapat dalam inti atom dan
elektron yang mengorbit inti
dengan lintasan tertentu.

awal
Atommemiliki sifat
Proton
bermuatan listrik positip
dan elektron memiliki sifat
bermuatan listrik negatip,
sedang neutron memiliki
sifat yang netral.
Besar muatan listrik proton
dan elektron sama.

awal
Atom netral memiliki
Atom yang
jumlah proton dan
elektron yang sama.
Suatu atom akan memiliki
muatan listrik negatif bila
atom tersebut kelebihan
elektron
Dan atom akan bermuatan
positip bila kekurangan
elektron

awal
Atom Netral
Atom yang netral memiliki
jumlah proton dan
elektron yang sama.

awal
Atom Negatif
Bila suatu atom mendapat
tambahan elektron dari
atom lain, maka atom
ersebut menjadi
kelebihan elektron
Atom menjadi bermuatan
negatip

awal
Atom Positip
Jika suatu atom kehilangan
elektron, maka atom
tersebut menjadi
kekurangan elektron
Atom tersebut menjadi
bermuatan positip

awal
Menggosok dua jenis benda
Dua buah benda tertentu bila saling digosok, maka
kedua benda akan bermuatan listrik.
Contoh: Balon dengan kain wol,
Kaca dengan kain sutra
Mika dengan kain wol
Mika dengan kain sutra

awal
Balon dengan Kain Wol
Balon bila kita gosok
dengan kain wol maka
elektron berpindah dari
kain wol ke balon.
Sehingga balon menjadi
bermuatan listrik negatif
dan kain wol bermuatan
listrik positif

awal
Kaca dengan kain sutra
Bila kaca kita gosok
dengan kin sutra,
elektron berpindah dari
kaca ke kain sutra.
Sehingga kaca menjadi
bermuatan lisrik positip
dan kain sutra
bermuatan listrik negatif.

awal
Sifat Muatan Listrik

awal
Sifat Muatan Listrik
Dua buah benda bermuatan listrik memiliki sifat:
- jika muatannya sama akan saling tolak menolak
- jika muatannya berbeda akan saling tarik menarik
Benda netral akan selalu ditarik oleh benda bermuatan
listrik

awal
Menginduksi dengan Benda
Bermuatan Listrik
Selain dengan
menggosok, suatu
benda dapat diberi
muatan listrik
dengan cara
diinduksi dengan
benda lain yang
telah bermuatan
listrik.

awal
Hukum Coulomb
Gaya tolak menolak atau gaya tarik menarik antara
dua buah benda bermuatan listrik kita sebut gaya
Coulomb sebagai penghrgaan atas jasa Charles
Augustin de Coulomb, ahli fisika berkebangsaan
Prancis yang merupakan orang pertama yang meneliti
gaya listrik dan merumuskannya secara matematis.

awal
Hukum Coulomb
Dari hasil percobaannya, Disimpulkan bahwa:

Gaya listrik (tarik-menarik atau tolakmenolak) antara dua muatan listrik
sebanding dengan besar muatan listrik
masing-masing dan berbanding terbalik
dengan kuadrat jarak pisah antara kedua
muatan listrik. (Hk. Coulomb)

awal
Hukum Coulomb

Hukum Coulomb dapat dirumuskan menjadi:

F=k

Q1.Q2
d²

Ket: F = gaya coulomb (N)
Q = muatan listrik ( c )
d = jarak antara muatan listrik (m )

awal
Gaya Coulomb Sebanding dengan muatan
listrik
Gaya coulomb antar dua
buah muatan akan
berubah sebanding bila
muatannya berubah

Q1

Q’1

F

F’

Q2

Q’2

Q’1.Q’2
F’ = Q1.Q2 F
awal
Gaya Coulomb berbanding terbalik dengan
kuadrat jarak kedua muatan
Gaya coulomb juga akan
berubah jika jarak kedua
muatan berubah

d
F
d’
F’

d 2
F’=( ) F
d’

awal
r
++++++

─

KAPASITOR
Fungsi Kapasitor
. Untuk menyimpan muatan listrik
. Didalam bidang elektronik seperti pada rangkaian
radio, TV,dll
yaitu untuk memisahkan arus bolak-balik dengan
arus searah.
Kapasitor digolongkan menjadi:
. Kapasitor dengan polaritas : kapasitor elektrolit
(elco)
. Kapasitor non polar : kapasitor kertas, keramik,
mika, dan
Simbol kapasitor non variabel condensator(varco)
polar :
_

polaritas

:

+
Kapasitas Kapasitor
Kapasitas kapasitor adalah kemampuan kapasitor
untuk menyimpan muatan listrik.
Atau perbandingan antara muatan dengan potensial
listrik.
q
C = kapasitas
C
v
1) kapasitor(Coulomb/volt = F)
q = muatan listrik (Coulomb)
V = potensial listrik (volt)
Dalam SI satuan kapasitas kapasitor adalah
farad(F), dalam praktik sehari-hari satuan farad
terlampau besar sehingga menggunakan satuan
yang lebih kecil yaitu mikro faraf(µF), nano
farad(nF), dan piko farad(pF)
1 F = 106 µF, 1F = 10-9 nF, dan 1F = 10-12pF
Kapasitas kapasitor keping sejajar
+
+
+

. Kuat medan listrik antara kedua
keping:
q

_ _
_
_
_

E

ε0A

1)

Hubungan antara beda potensial v dengan kuat
medan listrik E pada kapasitor keping sejajar
q
adalah :

d

v = E d = ε0 A
Kapsitas kapasitor : C

q
v

q
qd
ε0A

ε0 A
d

2)

ε0 = permitivitas udara/vakum =8,85 x10-12 C2N1m-2
A = luas tiap keping
d = jarak antara kedua keping
Dielektrik
Dielektrik suatu bahan isolasi seperti kertas,plastik,
karet
atau
kaca,
bila
bahan
tersebut
disisipkan/diisikan dalam ruang antara kedua keping
kapasitor maka kapasitas kapasitor akan meningkat,
dimana permitivitas vakum/udara diganti dengan
permitivitas dielektrik(ε).
ε=εrε0
εr=ε/ε0
εr = permitivitas
relatif
Berdasarkan persamaan 2)

ε0 A
C
d

εrε0 A
d

εA
d

εr

C
ε0 A
d

C
C0

εr

Permitivitas relatif(εr) dapat diperoleh dengan
perbandingan antara kapasitas dengan
dielektrik(CD) dan kapasitas tanpa dielektrik(C0)

εr

CD
C0

CD = ε r C0

4)

C
C0

3)
Kapasitas kapasitor bola

Potensial di dalam dan di kulit
bola

+ R
- +
+ +
+ +
-

v = k q/r
R
Kapasitasqkapasitor :
kq
k
C = R/k
C = q/v =
R

Susunan Kapasitor

a. Susunan seri kapasitor
C1

C2

C3

Cgab susunan seri :
1
C gab

+

_
v

1 1 1
1
.........
C1 C 2 C3
Cn
Potensial yang timbul pada ujung-ujung C
v1 = q/C1, v2 = q/C2 , v3 = q/C3

Vgab = v1 + v2 + v3 atau

Vgab = q/Cgab

b. Susunan paralel kapasitor
C1

Cgab susunan paralel :
C1

+v

Cgab = C1+ C22+ ….. Cn
_

Untuk
kapasitor
mempunyai nilai sama
C

Muatan total: qtot = q1+ q2
= C2 v
atau

qtot = Cgab v

yang
Cgab = n

dimana q1 = C1 v, q2
Energi yang tersimpan dalam kapasitor
Sebuah
kapasitor
yang
bermuatan
memiliki
potensial yang tersimpan didalamnya, jika salah
satu muatan dibebaskan mulai dari keadaan diam
dari satu keping ke keping lainnya, maka energi
potensialnya makin besar selama muatan itu
berpindah. Bila kapasitor dihubungkan dengan
baterai berarti memberi muatan pada kapasitor,
bila muatan yang diisikan mencapapai maksimum,
maka sedikit demi sedikit muatan dipindahkan dari
keping ke keping lain. Setelah muatan dipindahkan,
beda potensial akhir antara kedua keping adalah v
= q/C. Beda potensial awal nol dan beda potensial
q
rata-rata selama proses pemindahan adalah :

v

0

v
2

0

C
2

v

q
2C
Usaha yang diperlukan untuk memindahkan muatan
q adalah

W=qv

W

q
q
2C

W

1 CV
2 C

W

2

1 q2
2 q
v

1 q2
2 C
1
CV 2
2

Karena q = C V, maka

Karena C = q/C, maka

1
qV
2

Persamaan energi yang tersimpan dalam kapasitor
adalah :
1
1 q2 1
2
W
CV
qV
2
2 C 2
Elektroskop yang
Elektroskop adalah alat
digunakan untuk mengetahui
apakah suatu benda
bermuatan listrik atau tidak.

awal
Menentukanbenda bermuatan
listrik
Untuk mengetahui apakah suatu
benda bermuatan listrik atau
tidak, kita dapat mendekatkan
benda tersebut ke elektroskop
netral

awal
Menentukan jenis muatan
listrik suatu benda
Jenis muatan listrik suatu
benda dapat dilakukan
dengan cara mendekatkan
benda tersebut ke
elektroskop bermuatan
listrik

awal
Distribusi Muatan Listrik pada Konduktor
berongga

awal
Distribusi Muatan Listrik pada Konduktor
berongga pada
Muatan listrik
konduktor berongga
hanya terdistribusi pada
permukaan luarnya, tidak
pada permukaan
dalamnya

awal
Konduktorbola
Bola
Untuk konduktor
berongga, muatan listrik
menyebar merata pada
permukaan luar

awal
Distribusi Muatan Listrik pada Konduktor
berongga
Distribusi muatan listrik
pada konduktor
berongga dipusatkan
pada bagian luar yang
memiliki kelengkungan
paling tajam

awal
Generator Van de Graaff
Silinder politen
Generator van de
graaff adalah
generator yang
menghasilkan
listrik statis yang
sangat besar

Sabuk
karet

Silinder logam
awal
Petir Buatan

awal
Angin Listrik

awal
Terjadinya Petir
Petir terjadi karena
lompatan elektronelektron dari awan
bermuatan negatif ke
Bumi yang bermuatan
positif

awal
Penangkal Petir
Penangkal petir
merupakan alat pengarah
petir agar petir hanya
menyambar kepadanya,
bukan ke bagian
bangunan lainnya

awal
Bahaya Listrik Statis
Pada truk tangki pengangkut bahan yang mudah
terbakar, dipasang rantai pada bagian bawahnya. Ini
dimaksudkan agar listrik statis yang timbul karena
gesekan ban dengan jalan dapat dinetralkan sehingga
tidak membahayakan muatan tangki.

awal
Penggunaan Listrik Statis
Pengendap elektrostatis
Alat ini ditemukan oleh F.G. Cottrell pada tahun 1907. Alat
ini digunakan untuk membersihkan udara yang keluar dari
cerobong asap
Pengecatan Mobil
Agar mobil dapat dicat dengan rata, maka badan mobil
diberi muatan listrik yang berbeda dengan muatan listrik
pada cat. Dengan demikian cat dapat menempel kuat dan
merata pada mobil
awal
Penggunaan Listrik Statis
Mesin Fotokopi
Mesin fotokopi memanfaatkan konsep listrik statis dan optik.
Mesin ini memanfaatkan sifat unik dari logam selenium,
yaitu dapat menghantarkan listrik ketika terkena cahaya
dan tidak menghantarkan listrik ketika tidak terkena
cahaya.

awal
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII
Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII

More Related Content

What's hot

Bahan ajar listrik magnet herman mursito
Bahan ajar listrik magnet herman mursitoBahan ajar listrik magnet herman mursito
Bahan ajar listrik magnet herman mursitoHerman Mursito
 
Bab 2 listrik statis dan dinamis
Bab 2   listrik statis dan dinamisBab 2   listrik statis dan dinamis
Bab 2 listrik statis dan dinamiseli priyatna laidan
 
LISTRIK STATIS
LISTRIK STATIS LISTRIK STATIS
LISTRIK STATIS Mr. FM
 
FISIKA LISTRIK STATIS KELAS 12 MIPA 6 SMAN 7 TANGERANG
FISIKA LISTRIK STATIS KELAS 12 MIPA 6 SMAN 7 TANGERANGFISIKA LISTRIK STATIS KELAS 12 MIPA 6 SMAN 7 TANGERANG
FISIKA LISTRIK STATIS KELAS 12 MIPA 6 SMAN 7 TANGERANGAstari Sari
 
Gaya Elektrostatis kelas IX bab I
Gaya Elektrostatis kelas IX bab IGaya Elektrostatis kelas IX bab I
Gaya Elektrostatis kelas IX bab Inurul ikhsani
 
Makalh elektrostatis
Makalh elektrostatisMakalh elektrostatis
Makalh elektrostatismuli ani
 
Listrik dinamis dan statis
Listrik  dinamis dan statisListrik  dinamis dan statis
Listrik dinamis dan statisAlfirapradina
 
Listrik Statis dan Listrik Dinamis
Listrik Statis dan Listrik DinamisListrik Statis dan Listrik Dinamis
Listrik Statis dan Listrik DinamisLianita Dian
 
Potensial listrik dan kapasitor(hizkia glorius soma)
Potensial listrik dan kapasitor(hizkia glorius soma)Potensial listrik dan kapasitor(hizkia glorius soma)
Potensial listrik dan kapasitor(hizkia glorius soma)PT. Likers Fice.com
 
Listrik statis-fix
Listrik statis-fixListrik statis-fix
Listrik statis-fixBudi Santoso
 
Listrik statis firman ahyuda
Listrik statis  firman ahyudaListrik statis  firman ahyuda
Listrik statis firman ahyudafirmanahyuda
 
listrik statis kelas 9
listrik statis kelas 9listrik statis kelas 9
listrik statis kelas 9atalyataqwa
 

What's hot (20)

Kuliah 1 listrik statis
Kuliah 1 listrik statisKuliah 1 listrik statis
Kuliah 1 listrik statis
 
Bahan ajar listrik magnet herman mursito
Bahan ajar listrik magnet herman mursitoBahan ajar listrik magnet herman mursito
Bahan ajar listrik magnet herman mursito
 
Elektrostatis
ElektrostatisElektrostatis
Elektrostatis
 
Bab 2 listrik statis dan dinamis
Bab 2   listrik statis dan dinamisBab 2   listrik statis dan dinamis
Bab 2 listrik statis dan dinamis
 
LISTRIK STATIS
LISTRIK STATIS LISTRIK STATIS
LISTRIK STATIS
 
FISIKA LISTRIK STATIS KELAS 12 MIPA 6 SMAN 7 TANGERANG
FISIKA LISTRIK STATIS KELAS 12 MIPA 6 SMAN 7 TANGERANGFISIKA LISTRIK STATIS KELAS 12 MIPA 6 SMAN 7 TANGERANG
FISIKA LISTRIK STATIS KELAS 12 MIPA 6 SMAN 7 TANGERANG
 
ppt Listrik statis
ppt Listrik statisppt Listrik statis
ppt Listrik statis
 
Gaya Elektrostatis kelas IX bab I
Gaya Elektrostatis kelas IX bab IGaya Elektrostatis kelas IX bab I
Gaya Elektrostatis kelas IX bab I
 
Tugas fisika (listrik statis)
Tugas fisika (listrik statis)Tugas fisika (listrik statis)
Tugas fisika (listrik statis)
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statis
 
Makalh elektrostatis
Makalh elektrostatisMakalh elektrostatis
Makalh elektrostatis
 
Listrik Statis
Listrik StatisListrik Statis
Listrik Statis
 
Listrik
ListrikListrik
Listrik
 
Listrik dinamis dan statis
Listrik  dinamis dan statisListrik  dinamis dan statis
Listrik dinamis dan statis
 
Listrik Statis dan Listrik Dinamis
Listrik Statis dan Listrik DinamisListrik Statis dan Listrik Dinamis
Listrik Statis dan Listrik Dinamis
 
Potensial listrik dan kapasitor(hizkia glorius soma)
Potensial listrik dan kapasitor(hizkia glorius soma)Potensial listrik dan kapasitor(hizkia glorius soma)
Potensial listrik dan kapasitor(hizkia glorius soma)
 
Listrik statis-fix
Listrik statis-fixListrik statis-fix
Listrik statis-fix
 
Listrik statis firman ahyuda
Listrik statis  firman ahyudaListrik statis  firman ahyuda
Listrik statis firman ahyuda
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statis
 
listrik statis kelas 9
listrik statis kelas 9listrik statis kelas 9
listrik statis kelas 9
 

Viewers also liked

Viewers also liked (20)

Morning fishing
Morning fishingMorning fishing
Morning fishing
 
Nombres
NombresNombres
Nombres
 
Shudaramam - P.V.Radhakrishna
Shudaramam - P.V.RadhakrishnaShudaramam - P.V.Radhakrishna
Shudaramam - P.V.Radhakrishna
 
Đề cương ôn tập thi vào cao học KTQD môn Toán Kinh tế 2012
Đề cương ôn tập thi vào cao học KTQD môn Toán Kinh tế 2012Đề cương ôn tập thi vào cao học KTQD môn Toán Kinh tế 2012
Đề cương ôn tập thi vào cao học KTQD môn Toán Kinh tế 2012
 
Linterna azul
Linterna azulLinterna azul
Linterna azul
 
Orofluido pantone
Orofluido pantoneOrofluido pantone
Orofluido pantone
 
Navidad Fibroamigas
Navidad FibroamigasNavidad Fibroamigas
Navidad Fibroamigas
 
Weekly plan ppg_sce3109
Weekly plan ppg_sce3109Weekly plan ppg_sce3109
Weekly plan ppg_sce3109
 
م3
م3م3
م3
 
wiwrvdm
wiwrvdmwiwrvdm
wiwrvdm
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Sofskill kelompok 3
Sofskill kelompok 3Sofskill kelompok 3
Sofskill kelompok 3
 
Tremolada ricetta risotto hai frutti di mare
Tremolada ricetta risotto hai frutti di mareTremolada ricetta risotto hai frutti di mare
Tremolada ricetta risotto hai frutti di mare
 
2016 Volunteer Excellence Awards
2016 Volunteer Excellence Awards2016 Volunteer Excellence Awards
2016 Volunteer Excellence Awards
 
Trabajo de laborario karen
Trabajo de laborario karenTrabajo de laborario karen
Trabajo de laborario karen
 
Indah cover
Indah coverIndah cover
Indah cover
 
Manajemen kompensasi
Manajemen kompensasiManajemen kompensasi
Manajemen kompensasi
 
TRABAJO DE LABORATORIO
TRABAJO DE LABORATORIOTRABAJO DE LABORATORIO
TRABAJO DE LABORATORIO
 
Zato my iz_zato
Zato my iz_zatoZato my iz_zato
Zato my iz_zato
 
Född före 1978
Född före 1978Född före 1978
Född före 1978
 

Similar to Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII

Elektrostatika.ppt
Elektrostatika.pptElektrostatika.ppt
Elektrostatika.pptCecepSanusi2
 
pres_6_fis.pptx
pres_6_fis.pptxpres_6_fis.pptx
pres_6_fis.pptxCVLK2
 
Fisika - Listrik Statis
Fisika - Listrik StatisFisika - Listrik Statis
Fisika - Listrik StatisFatimahFF
 
01.muatan listrik dan hukum coulomb
01.muatan listrik dan hukum coulomb01.muatan listrik dan hukum coulomb
01.muatan listrik dan hukum coulombnovi hendriadi
 
01.muatan listrik dan hukum coulomb
01.muatan listrik dan hukum coulomb01.muatan listrik dan hukum coulomb
01.muatan listrik dan hukum coulombnovi hendriadi
 
Bab 1 Listrik Statis
Bab 1 Listrik StatisBab 1 Listrik Statis
Bab 1 Listrik StatisMustahal SSi
 
Medan Listrik Pertemuan 5.pptx
Medan Listrik Pertemuan 5.pptxMedan Listrik Pertemuan 5.pptx
Medan Listrik Pertemuan 5.pptxendarwati12
 
listrik statik
listrik statiklistrik statik
listrik statikStudent
 
Listrik Statis.ppt
Listrik Statis.pptListrik Statis.ppt
Listrik Statis.pptCocKu2
 
Listrik Statis.ppt
Listrik Statis.pptListrik Statis.ppt
Listrik Statis.pptrambosiahaan
 
Listrik statis - Fisika
Listrik statis - FisikaListrik statis - Fisika
Listrik statis - FisikaLulu Zakiah
 
Energi_dan_potensial_listrik_kelompok_B.pptx
Energi_dan_potensial_listrik_kelompok_B.pptxEnergi_dan_potensial_listrik_kelompok_B.pptx
Energi_dan_potensial_listrik_kelompok_B.pptxVanVans1
 
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1Paarief Udin
 
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1Paarief Udin
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statiszendeling
 
KELISTRIKAN_PPT.pptx
KELISTRIKAN_PPT.pptxKELISTRIKAN_PPT.pptx
KELISTRIKAN_PPT.pptxiingdurahim17
 

Similar to Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII (20)

Ppt hukum ohm bag 1
Ppt hukum ohm bag 1Ppt hukum ohm bag 1
Ppt hukum ohm bag 1
 
Elektrostatika.ppt
Elektrostatika.pptElektrostatika.ppt
Elektrostatika.ppt
 
pres_6_fis.pptx
pres_6_fis.pptxpres_6_fis.pptx
pres_6_fis.pptx
 
Fisika - Listrik Statis
Fisika - Listrik StatisFisika - Listrik Statis
Fisika - Listrik Statis
 
LISTRIK STATIS.ppt
LISTRIK STATIS.pptLISTRIK STATIS.ppt
LISTRIK STATIS.ppt
 
01.muatan listrik dan hukum coulomb
01.muatan listrik dan hukum coulomb01.muatan listrik dan hukum coulomb
01.muatan listrik dan hukum coulomb
 
01.muatan listrik dan hukum coulomb
01.muatan listrik dan hukum coulomb01.muatan listrik dan hukum coulomb
01.muatan listrik dan hukum coulomb
 
Bab 1 Listrik Statis
Bab 1 Listrik StatisBab 1 Listrik Statis
Bab 1 Listrik Statis
 
Medan Listrik Pertemuan 5.pptx
Medan Listrik Pertemuan 5.pptxMedan Listrik Pertemuan 5.pptx
Medan Listrik Pertemuan 5.pptx
 
listrik statik
listrik statiklistrik statik
listrik statik
 
Listrik Statis.ppt
Listrik Statis.pptListrik Statis.ppt
Listrik Statis.ppt
 
Listrik Statis.ppt
Listrik Statis.pptListrik Statis.ppt
Listrik Statis.ppt
 
Listrik statis - Fisika
Listrik statis - FisikaListrik statis - Fisika
Listrik statis - Fisika
 
Energi_dan_potensial_listrik_kelompok_B.pptx
Energi_dan_potensial_listrik_kelompok_B.pptxEnergi_dan_potensial_listrik_kelompok_B.pptx
Energi_dan_potensial_listrik_kelompok_B.pptx
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
 
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
Listrik mau'izhatun syarifah dan riskiya yulianti rahmah xii ipa 1
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statis
 
KELISTRIKAN_PPT.pptx
KELISTRIKAN_PPT.pptxKELISTRIKAN_PPT.pptx
KELISTRIKAN_PPT.pptx
 

More from sma 10 semarang

1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 3
1. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 31. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 3
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 3sma 10 semarang
 
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 2
1. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 21. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 2
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 2sma 10 semarang
 
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 1
1. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 11. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 1
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 1sma 10 semarang
 
Sk kd fisika-smakelasxii
Sk kd fisika-smakelasxiiSk kd fisika-smakelasxii
Sk kd fisika-smakelasxiisma 10 semarang
 
Langkah sederhana menjual 10 botol organik melilea greenfield sebulan
Langkah sederhana menjual 10 botol organik melilea greenfield sebulanLangkah sederhana menjual 10 botol organik melilea greenfield sebulan
Langkah sederhana menjual 10 botol organik melilea greenfield sebulansma 10 semarang
 
Laboratorium fisika baru
Laboratorium fisika baruLaboratorium fisika baru
Laboratorium fisika barusma 10 semarang
 
1 persamaan gerak e dit_sept_2013
1 persamaan gerak e dit_sept_20131 persamaan gerak e dit_sept_2013
1 persamaan gerak e dit_sept_2013sma 10 semarang
 
Undangan rapat qurban 2013
Undangan rapat qurban 2013Undangan rapat qurban 2013
Undangan rapat qurban 2013sma 10 semarang
 
KARTU PEMELIHARAAN BARANG LAB SMAN 10 SMG
KARTU PEMELIHARAAN BARANG LAB SMAN 10 SMGKARTU PEMELIHARAAN BARANG LAB SMAN 10 SMG
KARTU PEMELIHARAAN BARANG LAB SMAN 10 SMGsma 10 semarang
 
Proposal iht SMAN 10 SMG juli 2013
Proposal iht   SMAN 10 SMG  juli 2013Proposal iht   SMAN 10 SMG  juli 2013
Proposal iht SMAN 10 SMG juli 2013sma 10 semarang
 
Analisis standar isi sma negeri 10 semarang
Analisis standar isi sma negeri 10 semarangAnalisis standar isi sma negeri 10 semarang
Analisis standar isi sma negeri 10 semarangsma 10 semarang
 
Analisis standard pengelolaan
Analisis standard  pengelolaanAnalisis standard  pengelolaan
Analisis standard pengelolaansma 10 semarang
 
Analisis standarpengelolaan sma sukodono
Analisis standarpengelolaan sma sukodonoAnalisis standarpengelolaan sma sukodono
Analisis standarpengelolaan sma sukodonosma 10 semarang
 

More from sma 10 semarang (18)

1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 3
1. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 31. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 3
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 3
 
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 2
1. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 21. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 2
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 2
 
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 1
1. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 11. rab rehab kelas   2020 kelas xi ips 1
1. rab rehab kelas 2020 kelas xi ips 1
 
Sk kd fisika-smakelasxii
Sk kd fisika-smakelasxiiSk kd fisika-smakelasxii
Sk kd fisika-smakelasxii
 
Langkah sederhana menjual 10 botol organik melilea greenfield sebulan
Langkah sederhana menjual 10 botol organik melilea greenfield sebulanLangkah sederhana menjual 10 botol organik melilea greenfield sebulan
Langkah sederhana menjual 10 botol organik melilea greenfield sebulan
 
Org perpus
Org perpusOrg perpus
Org perpus
 
Laboratorium fisika baru
Laboratorium fisika baruLaboratorium fisika baru
Laboratorium fisika baru
 
1 persamaan gerak e dit_sept_2013
1 persamaan gerak e dit_sept_20131 persamaan gerak e dit_sept_2013
1 persamaan gerak e dit_sept_2013
 
Undangan rapat qurban 2013
Undangan rapat qurban 2013Undangan rapat qurban 2013
Undangan rapat qurban 2013
 
Efek doppler
Efek dopplerEfek doppler
Efek doppler
 
Fisika03 2
Fisika03 2 Fisika03 2
Fisika03 2
 
Kartu barang lab
Kartu barang labKartu barang lab
Kartu barang lab
 
KARTU PEMELIHARAAN BARANG LAB SMAN 10 SMG
KARTU PEMELIHARAAN BARANG LAB SMAN 10 SMGKARTU PEMELIHARAAN BARANG LAB SMAN 10 SMG
KARTU PEMELIHARAAN BARANG LAB SMAN 10 SMG
 
Kartu barang lab
Kartu barang labKartu barang lab
Kartu barang lab
 
Proposal iht SMAN 10 SMG juli 2013
Proposal iht   SMAN 10 SMG  juli 2013Proposal iht   SMAN 10 SMG  juli 2013
Proposal iht SMAN 10 SMG juli 2013
 
Analisis standar isi sma negeri 10 semarang
Analisis standar isi sma negeri 10 semarangAnalisis standar isi sma negeri 10 semarang
Analisis standar isi sma negeri 10 semarang
 
Analisis standard pengelolaan
Analisis standard  pengelolaanAnalisis standard  pengelolaan
Analisis standard pengelolaan
 
Analisis standarpengelolaan sma sukodono
Analisis standarpengelolaan sma sukodonoAnalisis standarpengelolaan sma sukodono
Analisis standarpengelolaan sma sukodono
 

Recently uploaded

TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfAkhyar33
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 

Listrik statik edit for senior haigh scool grade XII

  • 2. Standar Kompetensi 2. Menerapkan konsep kelistrikan dan kemagnetan dalam berbagai penyelesaian masalah dan produk teknologi. Kompetensi Dasar 2.1 Memformulasikan gaya listrik, kuat medan listrik, fluks, potensial listrik, dan energi potensial listrik serta penerapannya pada keping sejajar. Indikator Pencapaian Kompetensi Mendeskripsikan gaya elektrostatik (hukum Coulomb) pada muatan titik. Mengaplikasikan hukum Coulomb dan hukum Gauss untuk mencari medan listrik bagi distribusi muatan kontinyu. Memformulasikan energi potensial listrik dan kaitannya dengan gaya, medan listrik, dan potensial listrik. Memformulasikan prinsip kerja kapasitor keping sejajar.
  • 3. Daftar Isi  Listrik Statis  Hukum Coulomb  Elektroskop  Generator Van De Graaff
  • 4. Listrik Statis Listrik statis adalah listrik yang diam untuk sementara pada suatu benda Orang pertama yang melakukan percobaan tentang listrik statis adalah Thales of Miletus. Ia menggosokkan batu ambar dengan kain wol, kemudian ia dekatkan ke bulu ayam. Ternyata bulu ayam terbang dan menempel pada batu ambar beberapa saat kemudian jatuh lagi. awal
  • 5. Memberi Muatan Listrik Statis Suatu benda dapat diberi muatan listrik statis dengan cara menggosoknya dengan benda lain Mengapa demikian? Untuk jelasnya kita perlu memahami model atom terlebih dahulu. awal
  • 6. Atom Atom merupakan partikel terkecil penyusun suatu unsur yang masih memiliki sifat unsur tersebut. Atom terdiri dari partikelpartikel yang jauh lebih kecil yang memiliki sifat sendiri. Partikel-partikel tersebut adalah proton, netron yang terdapat dalam inti atom dan elektron yang mengorbit inti dengan lintasan tertentu. awal
  • 7. Atommemiliki sifat Proton bermuatan listrik positip dan elektron memiliki sifat bermuatan listrik negatip, sedang neutron memiliki sifat yang netral. Besar muatan listrik proton dan elektron sama. awal
  • 8. Atom netral memiliki Atom yang jumlah proton dan elektron yang sama. Suatu atom akan memiliki muatan listrik negatif bila atom tersebut kelebihan elektron Dan atom akan bermuatan positip bila kekurangan elektron awal
  • 9. Atom Netral Atom yang netral memiliki jumlah proton dan elektron yang sama. awal
  • 10. Atom Negatif Bila suatu atom mendapat tambahan elektron dari atom lain, maka atom ersebut menjadi kelebihan elektron Atom menjadi bermuatan negatip awal
  • 11. Atom Positip Jika suatu atom kehilangan elektron, maka atom tersebut menjadi kekurangan elektron Atom tersebut menjadi bermuatan positip awal
  • 12. Menggosok dua jenis benda Dua buah benda tertentu bila saling digosok, maka kedua benda akan bermuatan listrik. Contoh: Balon dengan kain wol, Kaca dengan kain sutra Mika dengan kain wol Mika dengan kain sutra awal
  • 13. Balon dengan Kain Wol Balon bila kita gosok dengan kain wol maka elektron berpindah dari kain wol ke balon. Sehingga balon menjadi bermuatan listrik negatif dan kain wol bermuatan listrik positif awal
  • 14. Kaca dengan kain sutra Bila kaca kita gosok dengan kin sutra, elektron berpindah dari kaca ke kain sutra. Sehingga kaca menjadi bermuatan lisrik positip dan kain sutra bermuatan listrik negatif. awal
  • 16. Sifat Muatan Listrik Dua buah benda bermuatan listrik memiliki sifat: - jika muatannya sama akan saling tolak menolak - jika muatannya berbeda akan saling tarik menarik Benda netral akan selalu ditarik oleh benda bermuatan listrik awal
  • 17. Menginduksi dengan Benda Bermuatan Listrik Selain dengan menggosok, suatu benda dapat diberi muatan listrik dengan cara diinduksi dengan benda lain yang telah bermuatan listrik. awal
  • 18. Hukum Coulomb Gaya tolak menolak atau gaya tarik menarik antara dua buah benda bermuatan listrik kita sebut gaya Coulomb sebagai penghrgaan atas jasa Charles Augustin de Coulomb, ahli fisika berkebangsaan Prancis yang merupakan orang pertama yang meneliti gaya listrik dan merumuskannya secara matematis. awal
  • 19. Hukum Coulomb Dari hasil percobaannya, Disimpulkan bahwa: Gaya listrik (tarik-menarik atau tolakmenolak) antara dua muatan listrik sebanding dengan besar muatan listrik masing-masing dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak pisah antara kedua muatan listrik. (Hk. Coulomb) awal
  • 20. Hukum Coulomb Hukum Coulomb dapat dirumuskan menjadi: F=k Q1.Q2 d² Ket: F = gaya coulomb (N) Q = muatan listrik ( c ) d = jarak antara muatan listrik (m ) awal
  • 21. Gaya Coulomb Sebanding dengan muatan listrik Gaya coulomb antar dua buah muatan akan berubah sebanding bila muatannya berubah Q1 Q’1 F F’ Q2 Q’2 Q’1.Q’2 F’ = Q1.Q2 F awal
  • 22. Gaya Coulomb berbanding terbalik dengan kuadrat jarak kedua muatan Gaya coulomb juga akan berubah jika jarak kedua muatan berubah d F d’ F’ d 2 F’=( ) F d’ awal
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29.
  • 30.
  • 31.
  • 32.
  • 33.
  • 34.
  • 35.
  • 36.
  • 37.
  • 38.
  • 39.
  • 40.
  • 41.
  • 42.
  • 43.
  • 44.
  • 45.
  • 46.
  • 47.
  • 48.
  • 49.
  • 50.
  • 51.
  • 52.
  • 53.
  • 54.
  • 55.
  • 56.
  • 57.
  • 58.
  • 59.
  • 60.
  • 61.
  • 62.
  • 63.
  • 64.
  • 65.
  • 66.
  • 67.
  • 68.
  • 69.
  • 70.
  • 71.
  • 72.
  • 73.
  • 74. r
  • 75.
  • 76.
  • 77.
  • 78.
  • 79.
  • 80.
  • 81.
  • 82.
  • 83.
  • 84.
  • 85.
  • 86.
  • 87.
  • 88.
  • 89.
  • 90.
  • 91.
  • 92.
  • 93.
  • 94.
  • 95.
  • 96.
  • 97.
  • 98.
  • 99.
  • 100.
  • 101.
  • 102.
  • 103.
  • 104.
  • 105.
  • 106.
  • 107.
  • 108.
  • 110.
  • 111. Fungsi Kapasitor . Untuk menyimpan muatan listrik . Didalam bidang elektronik seperti pada rangkaian radio, TV,dll yaitu untuk memisahkan arus bolak-balik dengan arus searah. Kapasitor digolongkan menjadi: . Kapasitor dengan polaritas : kapasitor elektrolit (elco) . Kapasitor non polar : kapasitor kertas, keramik, mika, dan Simbol kapasitor non variabel condensator(varco) polar : _ polaritas : +
  • 112. Kapasitas Kapasitor Kapasitas kapasitor adalah kemampuan kapasitor untuk menyimpan muatan listrik. Atau perbandingan antara muatan dengan potensial listrik. q C = kapasitas C v 1) kapasitor(Coulomb/volt = F) q = muatan listrik (Coulomb) V = potensial listrik (volt) Dalam SI satuan kapasitas kapasitor adalah farad(F), dalam praktik sehari-hari satuan farad terlampau besar sehingga menggunakan satuan yang lebih kecil yaitu mikro faraf(µF), nano farad(nF), dan piko farad(pF) 1 F = 106 µF, 1F = 10-9 nF, dan 1F = 10-12pF
  • 113. Kapasitas kapasitor keping sejajar + + + . Kuat medan listrik antara kedua keping: q _ _ _ _ _ E ε0A 1) Hubungan antara beda potensial v dengan kuat medan listrik E pada kapasitor keping sejajar q adalah : d v = E d = ε0 A Kapsitas kapasitor : C q v q qd ε0A ε0 A d 2) ε0 = permitivitas udara/vakum =8,85 x10-12 C2N1m-2 A = luas tiap keping d = jarak antara kedua keping
  • 114. Dielektrik Dielektrik suatu bahan isolasi seperti kertas,plastik, karet atau kaca, bila bahan tersebut disisipkan/diisikan dalam ruang antara kedua keping kapasitor maka kapasitas kapasitor akan meningkat, dimana permitivitas vakum/udara diganti dengan permitivitas dielektrik(ε). ε=εrε0 εr=ε/ε0 εr = permitivitas relatif Berdasarkan persamaan 2) ε0 A C d εrε0 A d εA d εr C ε0 A d C C0 εr Permitivitas relatif(εr) dapat diperoleh dengan perbandingan antara kapasitas dengan dielektrik(CD) dan kapasitas tanpa dielektrik(C0) εr CD C0 CD = ε r C0 4) C C0 3)
  • 115. Kapasitas kapasitor bola Potensial di dalam dan di kulit bola + R - + + + + + - v = k q/r R Kapasitasqkapasitor : kq k C = R/k C = q/v = R Susunan Kapasitor a. Susunan seri kapasitor C1 C2 C3 Cgab susunan seri : 1 C gab + _ v 1 1 1 1 ......... C1 C 2 C3 Cn
  • 116. Potensial yang timbul pada ujung-ujung C v1 = q/C1, v2 = q/C2 , v3 = q/C3 Vgab = v1 + v2 + v3 atau Vgab = q/Cgab b. Susunan paralel kapasitor C1 Cgab susunan paralel : C1 +v Cgab = C1+ C22+ ….. Cn _ Untuk kapasitor mempunyai nilai sama C Muatan total: qtot = q1+ q2 = C2 v atau qtot = Cgab v yang Cgab = n dimana q1 = C1 v, q2
  • 117. Energi yang tersimpan dalam kapasitor Sebuah kapasitor yang bermuatan memiliki potensial yang tersimpan didalamnya, jika salah satu muatan dibebaskan mulai dari keadaan diam dari satu keping ke keping lainnya, maka energi potensialnya makin besar selama muatan itu berpindah. Bila kapasitor dihubungkan dengan baterai berarti memberi muatan pada kapasitor, bila muatan yang diisikan mencapapai maksimum, maka sedikit demi sedikit muatan dipindahkan dari keping ke keping lain. Setelah muatan dipindahkan, beda potensial akhir antara kedua keping adalah v = q/C. Beda potensial awal nol dan beda potensial q rata-rata selama proses pemindahan adalah : v 0 v 2 0 C 2 v q 2C
  • 118. Usaha yang diperlukan untuk memindahkan muatan q adalah W=qv W q q 2C W 1 CV 2 C W 2 1 q2 2 q v 1 q2 2 C 1 CV 2 2 Karena q = C V, maka Karena C = q/C, maka 1 qV 2 Persamaan energi yang tersimpan dalam kapasitor adalah : 1 1 q2 1 2 W CV qV 2 2 C 2
  • 119.
  • 120.
  • 121.
  • 122.
  • 123.
  • 124.
  • 125.
  • 126.
  • 127.
  • 128.
  • 129. Elektroskop yang Elektroskop adalah alat digunakan untuk mengetahui apakah suatu benda bermuatan listrik atau tidak. awal
  • 130. Menentukanbenda bermuatan listrik Untuk mengetahui apakah suatu benda bermuatan listrik atau tidak, kita dapat mendekatkan benda tersebut ke elektroskop netral awal
  • 131. Menentukan jenis muatan listrik suatu benda Jenis muatan listrik suatu benda dapat dilakukan dengan cara mendekatkan benda tersebut ke elektroskop bermuatan listrik awal
  • 132. Distribusi Muatan Listrik pada Konduktor berongga awal
  • 133. Distribusi Muatan Listrik pada Konduktor berongga pada Muatan listrik konduktor berongga hanya terdistribusi pada permukaan luarnya, tidak pada permukaan dalamnya awal
  • 134. Konduktorbola Bola Untuk konduktor berongga, muatan listrik menyebar merata pada permukaan luar awal
  • 135. Distribusi Muatan Listrik pada Konduktor berongga Distribusi muatan listrik pada konduktor berongga dipusatkan pada bagian luar yang memiliki kelengkungan paling tajam awal
  • 136. Generator Van de Graaff Silinder politen Generator van de graaff adalah generator yang menghasilkan listrik statis yang sangat besar Sabuk karet Silinder logam awal
  • 139. Terjadinya Petir Petir terjadi karena lompatan elektronelektron dari awan bermuatan negatif ke Bumi yang bermuatan positif awal
  • 140. Penangkal Petir Penangkal petir merupakan alat pengarah petir agar petir hanya menyambar kepadanya, bukan ke bagian bangunan lainnya awal
  • 141. Bahaya Listrik Statis Pada truk tangki pengangkut bahan yang mudah terbakar, dipasang rantai pada bagian bawahnya. Ini dimaksudkan agar listrik statis yang timbul karena gesekan ban dengan jalan dapat dinetralkan sehingga tidak membahayakan muatan tangki. awal
  • 142. Penggunaan Listrik Statis Pengendap elektrostatis Alat ini ditemukan oleh F.G. Cottrell pada tahun 1907. Alat ini digunakan untuk membersihkan udara yang keluar dari cerobong asap Pengecatan Mobil Agar mobil dapat dicat dengan rata, maka badan mobil diberi muatan listrik yang berbeda dengan muatan listrik pada cat. Dengan demikian cat dapat menempel kuat dan merata pada mobil awal
  • 143. Penggunaan Listrik Statis Mesin Fotokopi Mesin fotokopi memanfaatkan konsep listrik statis dan optik. Mesin ini memanfaatkan sifat unik dari logam selenium, yaitu dapat menghantarkan listrik ketika terkena cahaya dan tidak menghantarkan listrik ketika tidak terkena cahaya. awal