58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase

Isyyatul Aufa
Isyyatul AufaStaff Divisi Konservasi Sumber Daya Alam à KPPL HMTL FTSP

bsjbc

a) Draft Laporan Akhir Perencanaan
b) Draft Rencana Anggaran Biaya
c) Draft Rancangan Gambar DED
3. Laporan Akhir ( final report )
Laporan ini merupakan laporan akhir detail perencanaan teknis infrastruktur drainase dengan
mengakomodir semua masukan - masukan hasil diskusi dari konsep laporan akhir yang sudah
disetujui tim teknis. Masing-masing jenis laporan dibuat rangkap 5 (lima) serta diserahkan
selambat-lambatnya 30 (sembilan puluh) hari kalender setelah diterbitkan SPMK. Laporan
dimaksud terdiri dari:
d) Laporan Akhir Perencanaan
e) Album Gambar Detail Engineering Design
f) Rencana Anggaran Biaya
g) Rencana Kerja dan Syarat – Syarat
4. Laporan Soft Copy
Laporan ini berupa soft copy dari semua laporan yang ada
K. PENUTUP
Kerangka Acuan Kerja ini dibuat berdasarkan Pengetahuan, Pemahaman dan Pengalaman Lapangan
dalam pekerjaan yang sejenis, akan tetapi tidak menutup kemungkinan penyesuaian kembali
dengan Kondisi Lapangan yang ditemui selama penyelenggaraan Penyediaan Jasa Konsultansi Detail
Engineering Design ini berlangsung. Setelah Kerangka Acuan Kerja ( KAK ) ini diterima maka
konsultan hendaknya memeriksa semua masukan yang diterima dan mencari bahan informasi yang
dibutuhkan.
PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN
KEGIATAN PEMBANGUNAN DRAINASE
PERKOTAAN
KABUPATEN TANA TIDUNG
SAID AGIL, ST, MT
NIP. 19691117 199903 1 005
I. KEBUTUHAN TENAGA AHLI
Tenaga ahli yang diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan Detail Engineering Design (DED)
Drainase pada area perkotaan ini, adalah sebagai berikut:
1. Team Leader;
a) Sarjana Teknik Sipil Strata 1 (satu),
b) Pengalaman minimal 5 tahun, diantaranya berpengalaman dalam penyusunan Detail
Engineering Design dibidang pembangunan infrastruktur kawasan perkotaan.
c) Sedikitnya berpengalaman sebagai Co Team Leader atau Tanggung Jawab sejenis selama 3
tahun.
2. Ahli Teknik Sipil;
a) Sarjana Teknik Sipil Strata 1 (satu),
b) Pengalaman minimal 3 (lima) tahun, diantaranya berpengalaman , dalam penyusunan
Detail Engineering Design utamanya dalam bidang konstruksi dan kawasan perkotaan.
3. Estimator;
a) Diploma 3 (tiga),
b) Pengalaman minimal 3 (tiga) tahun, diantaranya berpengalaman dalam Penyusunan Detail
Engineering Design utamanya dalam bidang penyusunan Rencana Anggaran & Biaya
pekerjaan fisik dan dokumen tender.
4. Drafter AutoCAD;
c) STM Bangunan, Jurusan bangunan, drainase atau jalan,
d) Pengalaman minimal 2 (dua) tahun, diantaranya berpengalaman dalam Penyusunan Detail
Engineering Design utamanya dalam bidang Produksi, dan Penyajian Gambar Kerja Detail
Enggineering Design.
J. KELUARAN / PRODUK
Sebagai hasil produk kegiatan konsultan, akan dituangkan dalam 2 (dua) jenis laporan, yang harus
diserahkan secara berurutan sesuai dengan tahapan dan jadwal pelaksanaan. Laporan kegiatan
pekerjaan Detail Engineering Design (DED) Drainase Pemukiman yang harus diserahkan konsultan
terdiri dari :
1. Laporan Pendahuluan
Laporan pendahuluan merupakan laporan hasil temuan awal, metodoiogi dan pendekatan
serta rencana kerja yang akan dilaksanakan penyedia jasa konsultansi dalam menangani
pekerjaan ini. Laporan pendahuluan, sudah harus diserahkan 7 (tujuh) hari kalender setelah
diterbitkan SPMK dan dinyatakan diterima setelah dilakukan konsultasi serta pembahasan
dengan Tim Teknis. Jumlah laporan yang diserahkan sebanyak 5 (lima) rangkap. Garis besar
laporan pendahuluan berisi :
a) Temuan awal dan gambaran umum lokasi
b) Jadwal penugasan Tenaga Ahli serta tanggung jawabnya.
c) Metodologi dan pendekatan
d) Rencana Kerja dan Jadwal Pelaksanaan Kegiatan Konsultan.
2. Laporan Antara
Laporan ini merupakan laporan antara atau laporan tengah dengan mengakomodir semua
masukan - masukan hasil diskusi dari konsep laporan awal yang sudah disetujui tim teknis.
Masing-masing jenis laporan dibuat rangkap 5 (lima) serta diserahkan selambat-lambatnya 20
(dua puluh) hari kalender setelah diterbitkan SPMK. Laporan dimaksud terdiri dari:
2. Tujuan
Menyiapkan Detail Engineering Design (DED) pada sistem drainase Kabupaten Tana Tidung, yang
sesuai dengan kondisi wilayah, kebutuhan & kearifan masyarakat lokal dengan teknologi ramah
lingkungan.
D. SASARAN
Sasaran yang akan dicapai dari kegiatan ini adalah :
1. Tersedianya Detail Engineering Design Drainase Perkotaan.
2. Tersedianya dokumen perencanaan sebagai informasi koordinasi dan sinkronisasi dengan
perencanaan komponen infrastruktur terkait.
3. Diperoleh rencana anggaran / biaya pembangunan drainase.
E. LINGKUP KEGIATAN
Lingkup kegiatan yang harus dilaksanakan oleh konsultan perencana adalah perpedoman pada
ketentuan teknis yang berlaku. Penyusunan Detail Engineering Design (DED) dilakukan pada
perkotaan dimana daerah tersebut merupakan prioritas penanganan.
Pada penugasannya, konsultan perencana mempunyai ruang lingkup sebagai berikut :
1. Identifikasi, inventarisasi kondisi drainase, pada area pemukiman.
2. Mengevaluasi kondisi sistem infrastruktur drainase yang sudah ada dan yang akan dibangun.
3. Mengkaji ketepatan pendekatan, metoda, dan teknologi dalam membangun infrastruktur
drainase sesuai dengan kebutuhan masyarakat dan kondisi wilayah agar terhindar dari
"pembangunan infrastruktur yang tidak dapat dimanfaatkan".
4. Menyusun detail perencanaan teknis infrastruktur drainase yang tepat guna sesuai kebutuhan
serta kondisi wilayahnya.
5. Menyusun rencana anggaran biaya pembangunan drainase.
F. LOKASI KEGIATAN
Lokasi kegiatan penyusunan Detail Engineering Design (DED) drainase mencakup : Pemukiman
Perkotaan di Tideng Pale
Adapun sebagai Wilayah Study penyusunan Detail Engineering Design adalah sebagai berikut:
-Pemukiman yang mengalami permasalahan drainase
-Pemukiman yang belum dilakukan Detail Engineering Design.
G. WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN
Jangka waktu pelaksanaan penyusunan Detail Engineering Design (DED) Drainase Perkotaan,
dilaksanakan dalam waktu 30 (tiga puluh) hari kalender.
H. SUMBER DANA
Sumber dana dari keseluruhan pekerjaan perencanaan dibebankan pada dana APBD Tahun
Anggaran 2011 dengan pagu dana sebesar Rp. 40.000.000,- (empat puluh juta rupiah).
Besarnya biaya konsultan perencana merupakan biaya tetap dan pasti termasuk pajak-pajak yang
harus dibayarkan. Ketentuan pembiayaan dan pembayaran diatur dalam surat perjanjian pekerjaan
perencanaan yang dibuat Pimpinan Proyek dan Konsultan Perencana.
KERANGKA ACUAN KERJA ( KAK )
KEGIATAN
PENYUSUNAN DED DRAINASE PERKOTAAN
KABUPATEN TANA TIDUNG
A. UMUM
Setiap bangunan negara harus diwujudkan dengan sebaik-baiknya, sehingga mampu memenuhi
secara optimal fungsi bangunanya, andal,dan dapat sebagai teladan bagi lingkungannya serta
berkontribusi positif bagi perkembangan wilayah.
Setiap bangunan negara harus direncanakan, dirancang dengan sebaik-baiknya, sehingga dapat
memenuhi kriteria teknis bangunan yang layak dari segi mutu, biaya dan kriteria administrasi bagi
bangunan negara.
B. LATAR BELAKANG
Saat ini begitu banyak permasalahan lingkungan yang terjadi, diantaranya adalah banjir. Kini banjir
sudah umum terjadi di kawasan pedesaan dan perkotaan. Persoalan ini diakibatkan karena
berbagai hal, salah satu penyebabnya adalah kurangnya perhatian dalam mengelola sistem
drainase. Sistem drainase sendiri terdiri dari empat macam, yaitu sistem drainase primer, sistem
drainase sekunder, sistem drainase tersier dan sistem drainase kuarter.
Sistem drainase ini memiliki peran dan fungsinya masing-masing. Sudah seharusnya bahwa fungsi
drainase ini tidak dialihfungsikan atau berfungsi ganda sebagai saluran irigasi, yang kini marak
terjadi. Alih fungsi ini tidak hanya menimbulkan satu permasalahan saja, tetapi nantinya akan
timbulnya kekacauan dalam penanganan sistem drainase pula. Permasalahan-permasalahan ini
terjadi akibat adanya peningkatan debit pada saluran drainase. Penyebab lainnya adalah karena
peningkatan jumlah penduduk, amblesan tanah, penyempitan dan pendangkalan saluran, serta
sampah di saluran drainase.
Pertama perlu dipahami bahwa masalah banjir adalah bukan masalah parsial, tetapi masalah yang
terintegrasi. Begitu juga penanganannya harus dilakukan secara terintegrasi. Masalah banjir erat
sekali kaitannya dengan system drainase yang kita terapkan, dimana dalam system drainase seluruh
komponen masyarakat pasti terlibat.
Di dalam mendukung pelaksanaan pembangunan infrastruktur drainase Perkotaan seperti yang
diharapkan, diperlukan suatu perencanaan detail yang sesuai dengan kondisi dan kebutuhan
masyarakat yang tinggal di Kawasan & Permukiman dimaksud.
C. MAKSUD DAN TUJUAN
1. Maksud
Melakukan usaha penanganan pada sektor wilayah, melalui Penyusunan Detail Engineering
Design untuk untuk mendukung keberadaan kawasan perkotaan.

Recommandé

Kerangka acuan kerja par
Kerangka acuan kerjaKerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerjaAndang Wicaksono
3.4K vues11 diapositives
Bab e. uraian pendekatan, metodologi dan program kerja par
Bab e. uraian pendekatan, metodologi dan program kerjaBab e. uraian pendekatan, metodologi dan program kerja
Bab e. uraian pendekatan, metodologi dan program kerjaAngga Erlangga
1.6K vues75 diapositives
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan par
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase PerkotaanPermen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaaninfosanitasi
18.5K vues18 diapositives
Pelaksanaan pembangunan drainase perkotaan dan clean construction par
Pelaksanaan pembangunan drainase perkotaan dan clean constructionPelaksanaan pembangunan drainase perkotaan dan clean construction
Pelaksanaan pembangunan drainase perkotaan dan clean constructioninfosanitasi
32.7K vues26 diapositives
219348525 kerangka-acuan-kerja-pemetaan-irigasi-kak par
219348525 kerangka-acuan-kerja-pemetaan-irigasi-kak219348525 kerangka-acuan-kerja-pemetaan-irigasi-kak
219348525 kerangka-acuan-kerja-pemetaan-irigasi-kakHarry
5.7K vues11 diapositives
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1 par
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lamp1infosanitasi
59.5K vues116 diapositives

Contenu connexe

Tendances

PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d... par
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...Joy Irman
59.1K vues103 diapositives
Contoh metoda pelaksanaan drainase par
Contoh metoda pelaksanaan drainaseContoh metoda pelaksanaan drainase
Contoh metoda pelaksanaan drainaseMetza d'Arch
8.7K vues5 diapositives
Pedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan Pengukuran Topografi dan Pemetaan par
Pedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan Pengukuran Topografi dan PemetaanPedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan Pengukuran Topografi dan Pemetaan
Pedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan Pengukuran Topografi dan PemetaanCv. Ainayya
67.2K vues15 diapositives
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19 par
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19Claudius Herry
38.4K vues26 diapositives
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan par
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan Gremons
32.6K vues80 diapositives
Gambar teknis perencanaan drainase par
Gambar teknis perencanaan drainaseGambar teknis perencanaan drainase
Gambar teknis perencanaan drainaseinfosanitasi
113K vues17 diapositives

Tendances(20)

PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d... par Joy Irman
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...
PerMen Pekerjaan Umum No. 14 Tahun 2010 Standar Pelayanan Minimal bidang PU d...
Joy Irman59.1K vues
Contoh metoda pelaksanaan drainase par Metza d'Arch
Contoh metoda pelaksanaan drainaseContoh metoda pelaksanaan drainase
Contoh metoda pelaksanaan drainase
Metza d'Arch8.7K vues
Pedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan Pengukuran Topografi dan Pemetaan par Cv. Ainayya
Pedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan Pengukuran Topografi dan PemetaanPedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan Pengukuran Topografi dan Pemetaan
Pedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan Pengukuran Topografi dan Pemetaan
Cv. Ainayya67.2K vues
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19 par Claudius Herry
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19
Claudius Herry38.4K vues
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan par Gremons
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan
Gremons32.6K vues
Gambar teknis perencanaan drainase par infosanitasi
Gambar teknis perencanaan drainaseGambar teknis perencanaan drainase
Gambar teknis perencanaan drainase
infosanitasi113K vues
Bab 4 tanggapan thd kak par mitrakawasa
Bab 4 tanggapan thd kakBab 4 tanggapan thd kak
Bab 4 tanggapan thd kak
mitrakawasa782 vues
Tata Cara Penyusunan Detail Desain (DED) Drainase Perkotaan - bagian 2 par Joy Irman
Tata Cara Penyusunan Detail Desain (DED) Drainase Perkotaan - bagian 2Tata Cara Penyusunan Detail Desain (DED) Drainase Perkotaan - bagian 2
Tata Cara Penyusunan Detail Desain (DED) Drainase Perkotaan - bagian 2
Joy Irman15.5K vues
Pedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air Minum par infosanitasi
Pedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air Minum
infosanitasi51.8K vues
Pedoman Pemeliharaan dan Rehabilitasi Sistem Penyediaan Air Minum par infosanitasi
Pedoman Pemeliharaan dan Rehabilitasi Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Pemeliharaan dan Rehabilitasi Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Pemeliharaan dan Rehabilitasi Sistem Penyediaan Air Minum
infosanitasi27.6K vues
Pedoman kajian-penetapan-sempadan-sungai-dan-perijinan-pemanfaatan-sungai par sidaltaru
Pedoman kajian-penetapan-sempadan-sungai-dan-perijinan-pemanfaatan-sungaiPedoman kajian-penetapan-sempadan-sungai-dan-perijinan-pemanfaatan-sungai
Pedoman kajian-penetapan-sempadan-sungai-dan-perijinan-pemanfaatan-sungai
sidaltaru4K vues
Pedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum par infosanitasi
Pedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
infosanitasi67.3K vues
Penyelenggaraan Sistem Drainase Perkotaan - A2 Perencanaan par Joy Irman
Penyelenggaraan Sistem Drainase Perkotaan - A2 PerencanaanPenyelenggaraan Sistem Drainase Perkotaan - A2 Perencanaan
Penyelenggaraan Sistem Drainase Perkotaan - A2 Perencanaan
Joy Irman3.5K vues
Inovasi Pembangunan Air Minum dan Sanitasi di Indonesia. Pembelajaran dari Ki... par Oswar Mungkasa
Inovasi Pembangunan Air Minum dan Sanitasi di Indonesia. Pembelajaran dari Ki...Inovasi Pembangunan Air Minum dan Sanitasi di Indonesia. Pembelajaran dari Ki...
Inovasi Pembangunan Air Minum dan Sanitasi di Indonesia. Pembelajaran dari Ki...
Oswar Mungkasa9.8K vues
Pedoman teknis pembangunan bangunan gedung negara par infosanitasi
Pedoman teknis pembangunan bangunan gedung negaraPedoman teknis pembangunan bangunan gedung negara
Pedoman teknis pembangunan bangunan gedung negara
infosanitasi61.6K vues
Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ... par Deki Zulkarnain
Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...
Permen pu20 tahun2007 tt pedoman teknis analisis aspek fisik dan lingkungan, ...
Deki Zulkarnain11.3K vues
Tata cara pembuatan detail drainase par infosanitasi
Tata cara pembuatan detail drainaseTata cara pembuatan detail drainase
Tata cara pembuatan detail drainase
infosanitasi77.2K vues

Similaire à 58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase

Kerangka acuan kerja_kak_pekerjaan_peren par
Kerangka acuan kerja_kak_pekerjaan_perenKerangka acuan kerja_kak_pekerjaan_peren
Kerangka acuan kerja_kak_pekerjaan_perenergi bari
72 vues15 diapositives
Contoh kak psu par
Contoh kak psuContoh kak psu
Contoh kak psujefri wandi
1.6K vues9 diapositives
Kak perenc.irigasi 2013 par
Kak perenc.irigasi 2013Kak perenc.irigasi 2013
Kak perenc.irigasi 2013ironsand2009
3.2K vues10 diapositives
KAK Jasa Konsultasi Trase Oprite Jembatan Kabupaten.docx par
KAK Jasa Konsultasi Trase Oprite Jembatan Kabupaten.docxKAK Jasa Konsultasi Trase Oprite Jembatan Kabupaten.docx
KAK Jasa Konsultasi Trase Oprite Jembatan Kabupaten.docxbloeroeghqeedz
13 vues11 diapositives
Kak pengawasan dermaga rpm 15 par
Kak pengawasan dermaga rpm 15Kak pengawasan dermaga rpm 15
Kak pengawasan dermaga rpm 15Ahmadnoorperady
2.6K vues6 diapositives
Drainase - Proses desain drainase perkotaan par
Drainase - Proses desain drainase perkotaanDrainase - Proses desain drainase perkotaan
Drainase - Proses desain drainase perkotaannoussevarenna
66 vues12 diapositives

Similaire à 58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase(20)

Kerangka acuan kerja_kak_pekerjaan_peren par ergi bari
Kerangka acuan kerja_kak_pekerjaan_perenKerangka acuan kerja_kak_pekerjaan_peren
Kerangka acuan kerja_kak_pekerjaan_peren
ergi bari72 vues
Kak perenc.irigasi 2013 par ironsand2009
Kak perenc.irigasi 2013Kak perenc.irigasi 2013
Kak perenc.irigasi 2013
ironsand20093.2K vues
KAK Jasa Konsultasi Trase Oprite Jembatan Kabupaten.docx par bloeroeghqeedz
KAK Jasa Konsultasi Trase Oprite Jembatan Kabupaten.docxKAK Jasa Konsultasi Trase Oprite Jembatan Kabupaten.docx
KAK Jasa Konsultasi Trase Oprite Jembatan Kabupaten.docx
bloeroeghqeedz13 vues
Drainase - Proses desain drainase perkotaan par noussevarenna
Drainase - Proses desain drainase perkotaanDrainase - Proses desain drainase perkotaan
Drainase - Proses desain drainase perkotaan
noussevarenna66 vues
Tata cara penyusunan biaya operasi dan pemeliharaan drainase par infosanitasi
Tata cara penyusunan biaya operasi dan pemeliharaan drainaseTata cara penyusunan biaya operasi dan pemeliharaan drainase
Tata cara penyusunan biaya operasi dan pemeliharaan drainase
infosanitasi12.2K vues
6 perencanaan pengelolaan_air_limbah_dengan_sistem_terpusat par Gloria Siagian
6 perencanaan pengelolaan_air_limbah_dengan_sistem_terpusat6 perencanaan pengelolaan_air_limbah_dengan_sistem_terpusat
6 perencanaan pengelolaan_air_limbah_dengan_sistem_terpusat
Gloria Siagian2.9K vues
Bab 2 pendahuluan halsel 2017 par Hendy Hidayat
Bab 2 pendahuluan halsel 2017Bab 2 pendahuluan halsel 2017
Bab 2 pendahuluan halsel 2017
Hendy Hidayat419 vues
Perencanaan pengelolaan air_limbah_dengan_sistem_terpusat par Cratos27
Perencanaan pengelolaan air_limbah_dengan_sistem_terpusatPerencanaan pengelolaan air_limbah_dengan_sistem_terpusat
Perencanaan pengelolaan air_limbah_dengan_sistem_terpusat
Cratos27313 vues
Perencanaan pengelolaan air_limbah_dengan_sistem_terpusat par Cratos27
Perencanaan pengelolaan air_limbah_dengan_sistem_terpusatPerencanaan pengelolaan air_limbah_dengan_sistem_terpusat
Perencanaan pengelolaan air_limbah_dengan_sistem_terpusat
Cratos27143 vues
LAPDAL DED SMPN 6 Blitar.pptx par ssuser904ed0
LAPDAL DED SMPN 6 Blitar.pptxLAPDAL DED SMPN 6 Blitar.pptx
LAPDAL DED SMPN 6 Blitar.pptx
ssuser904ed033 vues
Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164 par Hilmi Raditya
Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164
Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164
Hilmi Raditya50 vues
PRESENTASI PRC JL ANASAI UPLOAD.pptx par irnafh1
PRESENTASI PRC JL ANASAI UPLOAD.pptxPRESENTASI PRC JL ANASAI UPLOAD.pptx
PRESENTASI PRC JL ANASAI UPLOAD.pptx
irnafh15 vues
Tata Cara Penyusunan Detail Desain (DED) Drainase Perkotaan - bagian 1 par Joy Irman
Tata Cara Penyusunan Detail Desain (DED) Drainase Perkotaan -  bagian 1Tata Cara Penyusunan Detail Desain (DED) Drainase Perkotaan -  bagian 1
Tata Cara Penyusunan Detail Desain (DED) Drainase Perkotaan - bagian 1
Joy Irman16.3K vues
USTEK GG. DENU.pdf par AriRizal4
USTEK GG. DENU.pdfUSTEK GG. DENU.pdf
USTEK GG. DENU.pdf
AriRizal4280 vues
Pengembangan dan Perencanaan Sistem Jaringan Air Limbah Terpusat par Joy Irman
Pengembangan dan Perencanaan Sistem Jaringan Air Limbah TerpusatPengembangan dan Perencanaan Sistem Jaringan Air Limbah Terpusat
Pengembangan dan Perencanaan Sistem Jaringan Air Limbah Terpusat
Joy Irman2K vues

58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase

  • 1. a) Draft Laporan Akhir Perencanaan b) Draft Rencana Anggaran Biaya c) Draft Rancangan Gambar DED 3. Laporan Akhir ( final report ) Laporan ini merupakan laporan akhir detail perencanaan teknis infrastruktur drainase dengan mengakomodir semua masukan - masukan hasil diskusi dari konsep laporan akhir yang sudah disetujui tim teknis. Masing-masing jenis laporan dibuat rangkap 5 (lima) serta diserahkan selambat-lambatnya 30 (sembilan puluh) hari kalender setelah diterbitkan SPMK. Laporan dimaksud terdiri dari: d) Laporan Akhir Perencanaan e) Album Gambar Detail Engineering Design f) Rencana Anggaran Biaya g) Rencana Kerja dan Syarat – Syarat 4. Laporan Soft Copy Laporan ini berupa soft copy dari semua laporan yang ada K. PENUTUP Kerangka Acuan Kerja ini dibuat berdasarkan Pengetahuan, Pemahaman dan Pengalaman Lapangan dalam pekerjaan yang sejenis, akan tetapi tidak menutup kemungkinan penyesuaian kembali dengan Kondisi Lapangan yang ditemui selama penyelenggaraan Penyediaan Jasa Konsultansi Detail Engineering Design ini berlangsung. Setelah Kerangka Acuan Kerja ( KAK ) ini diterima maka konsultan hendaknya memeriksa semua masukan yang diterima dan mencari bahan informasi yang dibutuhkan. PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN KEGIATAN PEMBANGUNAN DRAINASE PERKOTAAN KABUPATEN TANA TIDUNG SAID AGIL, ST, MT NIP. 19691117 199903 1 005
  • 2. I. KEBUTUHAN TENAGA AHLI Tenaga ahli yang diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan Detail Engineering Design (DED) Drainase pada area perkotaan ini, adalah sebagai berikut: 1. Team Leader; a) Sarjana Teknik Sipil Strata 1 (satu), b) Pengalaman minimal 5 tahun, diantaranya berpengalaman dalam penyusunan Detail Engineering Design dibidang pembangunan infrastruktur kawasan perkotaan. c) Sedikitnya berpengalaman sebagai Co Team Leader atau Tanggung Jawab sejenis selama 3 tahun. 2. Ahli Teknik Sipil; a) Sarjana Teknik Sipil Strata 1 (satu), b) Pengalaman minimal 3 (lima) tahun, diantaranya berpengalaman , dalam penyusunan Detail Engineering Design utamanya dalam bidang konstruksi dan kawasan perkotaan. 3. Estimator; a) Diploma 3 (tiga), b) Pengalaman minimal 3 (tiga) tahun, diantaranya berpengalaman dalam Penyusunan Detail Engineering Design utamanya dalam bidang penyusunan Rencana Anggaran & Biaya pekerjaan fisik dan dokumen tender. 4. Drafter AutoCAD; c) STM Bangunan, Jurusan bangunan, drainase atau jalan, d) Pengalaman minimal 2 (dua) tahun, diantaranya berpengalaman dalam Penyusunan Detail Engineering Design utamanya dalam bidang Produksi, dan Penyajian Gambar Kerja Detail Enggineering Design. J. KELUARAN / PRODUK Sebagai hasil produk kegiatan konsultan, akan dituangkan dalam 2 (dua) jenis laporan, yang harus diserahkan secara berurutan sesuai dengan tahapan dan jadwal pelaksanaan. Laporan kegiatan pekerjaan Detail Engineering Design (DED) Drainase Pemukiman yang harus diserahkan konsultan terdiri dari : 1. Laporan Pendahuluan Laporan pendahuluan merupakan laporan hasil temuan awal, metodoiogi dan pendekatan serta rencana kerja yang akan dilaksanakan penyedia jasa konsultansi dalam menangani pekerjaan ini. Laporan pendahuluan, sudah harus diserahkan 7 (tujuh) hari kalender setelah diterbitkan SPMK dan dinyatakan diterima setelah dilakukan konsultasi serta pembahasan dengan Tim Teknis. Jumlah laporan yang diserahkan sebanyak 5 (lima) rangkap. Garis besar laporan pendahuluan berisi : a) Temuan awal dan gambaran umum lokasi b) Jadwal penugasan Tenaga Ahli serta tanggung jawabnya. c) Metodologi dan pendekatan d) Rencana Kerja dan Jadwal Pelaksanaan Kegiatan Konsultan. 2. Laporan Antara Laporan ini merupakan laporan antara atau laporan tengah dengan mengakomodir semua masukan - masukan hasil diskusi dari konsep laporan awal yang sudah disetujui tim teknis. Masing-masing jenis laporan dibuat rangkap 5 (lima) serta diserahkan selambat-lambatnya 20 (dua puluh) hari kalender setelah diterbitkan SPMK. Laporan dimaksud terdiri dari:
  • 3. 2. Tujuan Menyiapkan Detail Engineering Design (DED) pada sistem drainase Kabupaten Tana Tidung, yang sesuai dengan kondisi wilayah, kebutuhan & kearifan masyarakat lokal dengan teknologi ramah lingkungan. D. SASARAN Sasaran yang akan dicapai dari kegiatan ini adalah : 1. Tersedianya Detail Engineering Design Drainase Perkotaan. 2. Tersedianya dokumen perencanaan sebagai informasi koordinasi dan sinkronisasi dengan perencanaan komponen infrastruktur terkait. 3. Diperoleh rencana anggaran / biaya pembangunan drainase. E. LINGKUP KEGIATAN Lingkup kegiatan yang harus dilaksanakan oleh konsultan perencana adalah perpedoman pada ketentuan teknis yang berlaku. Penyusunan Detail Engineering Design (DED) dilakukan pada perkotaan dimana daerah tersebut merupakan prioritas penanganan. Pada penugasannya, konsultan perencana mempunyai ruang lingkup sebagai berikut : 1. Identifikasi, inventarisasi kondisi drainase, pada area pemukiman. 2. Mengevaluasi kondisi sistem infrastruktur drainase yang sudah ada dan yang akan dibangun. 3. Mengkaji ketepatan pendekatan, metoda, dan teknologi dalam membangun infrastruktur drainase sesuai dengan kebutuhan masyarakat dan kondisi wilayah agar terhindar dari "pembangunan infrastruktur yang tidak dapat dimanfaatkan". 4. Menyusun detail perencanaan teknis infrastruktur drainase yang tepat guna sesuai kebutuhan serta kondisi wilayahnya. 5. Menyusun rencana anggaran biaya pembangunan drainase. F. LOKASI KEGIATAN Lokasi kegiatan penyusunan Detail Engineering Design (DED) drainase mencakup : Pemukiman Perkotaan di Tideng Pale Adapun sebagai Wilayah Study penyusunan Detail Engineering Design adalah sebagai berikut: -Pemukiman yang mengalami permasalahan drainase -Pemukiman yang belum dilakukan Detail Engineering Design. G. WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN Jangka waktu pelaksanaan penyusunan Detail Engineering Design (DED) Drainase Perkotaan, dilaksanakan dalam waktu 30 (tiga puluh) hari kalender. H. SUMBER DANA Sumber dana dari keseluruhan pekerjaan perencanaan dibebankan pada dana APBD Tahun Anggaran 2011 dengan pagu dana sebesar Rp. 40.000.000,- (empat puluh juta rupiah). Besarnya biaya konsultan perencana merupakan biaya tetap dan pasti termasuk pajak-pajak yang harus dibayarkan. Ketentuan pembiayaan dan pembayaran diatur dalam surat perjanjian pekerjaan perencanaan yang dibuat Pimpinan Proyek dan Konsultan Perencana.
  • 4. KERANGKA ACUAN KERJA ( KAK ) KEGIATAN PENYUSUNAN DED DRAINASE PERKOTAAN KABUPATEN TANA TIDUNG A. UMUM Setiap bangunan negara harus diwujudkan dengan sebaik-baiknya, sehingga mampu memenuhi secara optimal fungsi bangunanya, andal,dan dapat sebagai teladan bagi lingkungannya serta berkontribusi positif bagi perkembangan wilayah. Setiap bangunan negara harus direncanakan, dirancang dengan sebaik-baiknya, sehingga dapat memenuhi kriteria teknis bangunan yang layak dari segi mutu, biaya dan kriteria administrasi bagi bangunan negara. B. LATAR BELAKANG Saat ini begitu banyak permasalahan lingkungan yang terjadi, diantaranya adalah banjir. Kini banjir sudah umum terjadi di kawasan pedesaan dan perkotaan. Persoalan ini diakibatkan karena berbagai hal, salah satu penyebabnya adalah kurangnya perhatian dalam mengelola sistem drainase. Sistem drainase sendiri terdiri dari empat macam, yaitu sistem drainase primer, sistem drainase sekunder, sistem drainase tersier dan sistem drainase kuarter. Sistem drainase ini memiliki peran dan fungsinya masing-masing. Sudah seharusnya bahwa fungsi drainase ini tidak dialihfungsikan atau berfungsi ganda sebagai saluran irigasi, yang kini marak terjadi. Alih fungsi ini tidak hanya menimbulkan satu permasalahan saja, tetapi nantinya akan timbulnya kekacauan dalam penanganan sistem drainase pula. Permasalahan-permasalahan ini terjadi akibat adanya peningkatan debit pada saluran drainase. Penyebab lainnya adalah karena peningkatan jumlah penduduk, amblesan tanah, penyempitan dan pendangkalan saluran, serta sampah di saluran drainase. Pertama perlu dipahami bahwa masalah banjir adalah bukan masalah parsial, tetapi masalah yang terintegrasi. Begitu juga penanganannya harus dilakukan secara terintegrasi. Masalah banjir erat sekali kaitannya dengan system drainase yang kita terapkan, dimana dalam system drainase seluruh komponen masyarakat pasti terlibat. Di dalam mendukung pelaksanaan pembangunan infrastruktur drainase Perkotaan seperti yang diharapkan, diperlukan suatu perencanaan detail yang sesuai dengan kondisi dan kebutuhan masyarakat yang tinggal di Kawasan & Permukiman dimaksud. C. MAKSUD DAN TUJUAN 1. Maksud Melakukan usaha penanganan pada sektor wilayah, melalui Penyusunan Detail Engineering Design untuk untuk mendukung keberadaan kawasan perkotaan.