SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  26
PERSEBARAN FLORA DAN
FAUNA DI INDONESIA
 keanekaragaman hayati Indonesia termasuk
tiga besar di dunia bersama-sama dengan
Brazil di Amerika Selatan dan Zaire di Afrika.
Berdasarkan data dari Departemen Kehutanan
dan Perkebunan, pada tahun 1999 jumlah
spesies tumbuhan di Indonesia mencapai
8.000 spesies yang sudah teridentifikasi dan
jumlah spesies hewan mencapai 2.215
spesies. Spesies hewan terdiri atas 515
mamalia, 60 reptil, 1.519 burung, dan 121
kupu-kupu.
1
 Besarnya keanekaragaman hayati di
Indonesia berkaitan erat dengan kondisi iklim
dan kondisi fisik wilayah. Suhu dan curah
hujan yang besar memungkinkan tumbuhnya
beragam jenis tumbuhan. Mengapa demikian?
 Tumbuhan memerlukan air dan suhu yang
sesuai. Makin banyak air tersedia makin
banyak tumbuhan yang dapat tumbuh dan
karena itu makin banyak hewan yang dapat
hidup di daerah tersebut.
2
PERSEBARAN FLORA DAN
FAUNA DI INDONESIA
 Faktor yang memengaruhi
persebaran flora dan fauna:
1. faktor bentuk muka bumi,
2. faktor manusia,
3. faktor iklim, mencakup curah
hujan, temperatur udara,
angin, dan kelembapan
udara,
4. faktor tanah.
3
Persebaran Flora di
Indonesia
Kelompok Indo-Malayan meliputi kawasan Indonesia
Barat.
Pulau-pulau yang masuk ke dalam kelompok ini adalah
Sumatra, Kalimantan, Jawa, dan Bali.
Kelompok Indo-Australian meliputi tumbuhan yang ada
kawasan Indonesia Timur.
Pulau-pulau yang termasuk dalam kawasan ini adalah
Sulawesi, Nusa Tenggara, Maluku, dan Papua.
4
Persebaran Flora di
Indonesia5
6
Gambar Flora Nama Flora
Persebaran di
Indonesia
Keterangan
Bunga Magnolia
champaca. di
Aceh dikenal
sebagai bunga
jeumpa
Aceh
(Indo-
Malayan)
berciri tumbuhan
purba. diambil
minyak dari
bunganya sebagai
bahan parfum
Kenanga
(Cananga
odorata). Di Aceh
dikenal sebgai
Bungong
Seulanga.
flora identitas
Aceh dan
Provinsi
Sumatera Utara.
(Indo-Malayan)
mengandung minyak
biang, cananga oil
yang wangi.
Digunakan dalam
upacara-upacara
khusus (perkawinan)
Buah matoa
buah khas dari
daerah Papua
(Indo-
Australian)
memiliki rasa seperti
gabungan antara
rambutan dan lengkeng.
vitamin C (antioksidan,
daya tahan tubuh)
vitamin E
(meminimalkan resiko
terserang penyakit
kanker serta penyakit
7
Gambar Flora Nama Flora
Persebaran di
Indonesia
Keterangan
Anggrek hitam
(Coelogyne
pandurata)
maskot flora
provinsi
Kalimantan
Timur. (Indo-
Malayan)
Terancam punah,
masih bisa
ditemukan di
cagar alam Kersik
Luway dalam
jumlah yang
sedikitBunga bangkai
raksasa atau
suweg raksasa
atau batang
krebuit,
Amorphophallus
titanum Becc.
endemik dari
Sumatera
(Indo-
Malayan)
Kebun Raya Cibodas,
Indonesia mengklaim
bahwa bunga yang mekar
di sana mencapai
ketinggian 3,17m pada
dini hari tanggal 11 Maret
2004
pohon cendana
penghasil kayu
cendana dan
minyak cendana
banyak ditemukan
di Nusa Tenggara
Timur, khususnya
di Pulau Timor,
(Indo-Australian)
8
9
2. Persebaran Fauna di
Indonesia10
a. Kelompok fauna Asiatis
 (kelompok barat), adalah hewan yang
berada di wilayah Sumatra, Kalimantan,
Jawa, dan Bali.
 Wilayah itu dulu dikenal sebagai Paparan
Sunda, yang merupakan bagian dari Benua
Asia. Adapun jenis-jenis hewannya antara
lain badak, gajah, rusa, tapir, banteng,
kerbau, kera, harimau, babi hutan, dan
sebagainya.
11
b. Kelompok fauna Australis Asiatis
(kelompok tengah)
 merupakan campuran fauna Asia dan
Austalia, meliputi jenis hewan yang berada
di wilayah Sulawesi, Nusa Tenggara, dan
Maluku. Wilayah kelompok tengah dan
timur dipisahkan oleh Garis Weber.
 Contoh jenis fauna ini antara lain anoa,
babi rusa, komodo, burung maleo, tarsius,
dan lain-lain.
12
c. Kelompok fauna Australis
(kelompok timur)
 Merupakan kelompok hewan yang
berada di Paparan Sahul, meliputi
wilayah Papua dan pulau-pulau kecil
sekitarnya.
 Contoh fauna di wilayah ini antara lain
kanguru, walabi, koala, burung
cenderawasih, kakatua, kasuari, dan
jenis burung berwarna lainnya.
13
Gambar Hewan Nama Hewan
Persebaran di
Indonesia
Keterangan
Harimau Sumatra
Pulau Sumatra
Tipe Asiatis
Populasi liar
diperkirakan antara 400-
500 ekor di taman
nasional Sumatra
(contohnya Way
Kambas, Gunung
Leuser, Kerinci Seblat)
(KRITIS)
Gajah Sumatra
Pulau Sumatra
Tipe Asiatis
Dalam rilis website
resmi WWF, jumlah
gajah Sumatra kini
tercatat hanya
sekitar 2.400 hingga
2.800 ekor saja pd
thun 2012, dari
5.000 ekor pada
1985. (KRITIS)
Orang utan
Pulau Kalimantan
dan Sumatera
Tipe Asiatis
orangutan liar hutan
Sumatera hanya
sekitar 6.500 – 7.500
individu saja.
Kalimantan sekitar
12.000 – 13.000
individu.
14
Gambar Hewan Nama Hewan
Persebaran di
Indonesia
Keterangan
Babi Rusa
sekitar Sulawesi,
pulau-pulau
Maluku. fauna
peralihan
diperkirakan
tinggal 4000
ekor
(RENTAN)
Anoa
maskot provinsi
Sulawesi
Tenggara. fauna
peralihan
satwa endemik
“terancam
punah”. kurang
dari 5000 ekor
Burung Maleo
“Satwa Maskot”
cagar alam
Saluki, Donggala,
provinsi Sulawesi
Tengah. fauna
peralihan
satwa endemik
“terancam punah”.
ditaksir tinggal 320
ekor.
15
Gambar Hewan Nama Hewan
Persebaran di
Indonesia
Keterangan
Kasuari Gelambir
Tunggal, Kasuari
gelambir-ganda,
Kasuari Kerdil
hutan dataran
rendah di
Australia, pulau
Irian dan pulau
Seram di provinsi
Maluku.
Tipe Australis
RENTAN, jumlah
tidak diketahui
Kanguru
Pohon
Mantel
Emas
Satwa Endemik
pulau Irian. Kritis
Cenderawasih
Kuning-kecil
Satwa
Endemik
pulau Irian.
Risiko Rendah
16
Kategori Status konservasi IUCN Red List merupakan
kategori yang digunakan oleh IUCN (International Union
for the Conservation of Nature and Natural Resources)
 Extinct (EX; Punah) adalah status konservasi yag diberikan
kepada spesies yang terbukti (tidak ada keraguan lagi) bahwa
individu terakhir spesies tersebut sudah mati. Harimau Jawa dan
Harimau Bali.
 Extinct in the Wild (EW; Punah Di Alam Liar) adalah status
konservasi yang diberikan kepada spesies yang hanya diketahui
berada di tempat penangkaran atau di luar habitat alami mereka.
 Critically Endangered (CR; Kritis) adalah status konservasi yang
diberikan kepada spesies yang menghadapi risiko kepunahan di
waktu dekat. Contoh satwa Indonesia yang berstatus kritis antara
lain; Harimau Sumatra, Badak Jawa, Badak Sumatera, Jalak Bali,
Orangutan Sumatera, Elang Jawa, Trulek Jawa, Rusa Bawean.
 Endangered (EN; Genting atau Terancam) adalah status
konservasi yang diberikan kepada spesies yang sedang
menghadapi risiko kepunahan di alam liar yang tinggi pada waktu
yang akan datang. Banteng, Anoa, Mentok Rimba, Maleo, Tapir,
17
 Vulnerable (VU; Rentan) adalah status konservasi yang diberikan kepada
spesies yang sedang menghadapi risiko kepunahan di alam liar pada waktu
yang akan datang. Kasuari, Merak Hijau, dan Kakak Tua Maluku.
 Near Threatened (NT; Hampir Terancam) adalah status konservasi yang
diberikan kepada spesies yang mungkin berada dalam keadaan terancam
atau mendekati terancam kepunahan, meski tidak masuk ke dalam status
terancam. Alap-alap Doria, Punai Sumba,
 Least Concern (LC; Berisiko Rendah) adalah kategori IUCN yang
diberikan untuk spesies yang telah dievaluasi namun tidak masuk ke dalam
kategori manapun.
 Data Deficient (DD; Informasi Kurang), Sebuah takson dinyatakan
“informasi kurang” ketika informasi yang ada kurang memadai untuk
membuat perkiraan akan risiko kepunahannya berdasarkan distribusi dan
status populasi.
 Not Evaluated (NE; Belum dievaluasi); Sebuah takson dinyatakan “belum
dievaluasi” ketika tidak dievaluasi untuk kriteria-kriteria di atas.
Kategori Status konservasi IUCN Red List merupakan
kategori yang digunakan oleh IUCN (International Union
for the Conservation of Nature and Natural Resources)
: http://www.iucnredlist.org/apps/redlist/static/categories_criteria_3_1
18
Upaya pelestarian makhluk
hidup
19
 Usaha manusia untuk pelestarian
keanekaragaman hayati
 Pelestarian sumber daya alam hayati :
 In-situ adalah usaha pelestarian sumber daya
alam hayati yang dilaksanakan di habitat
aslinya.
 Ex-situ adalah usaha pelestarian sumber daya
alam hayati yang dilaksanakan dengan
memindahkan individu yang dilestarikan dari
tempat tumbuh aslinya untuk dipelihara di
tempat lain
20
 Agrowisata merupakan tempat pemeliharaan tanaman
sekaligus sebagai tempat rekreasi keluarga
 Cagar alam
Cagar alam adalah kewasan suaka alam yang
mempunyai ciri khas tumbuhan, satwa, dan ekosistem
yang perkembangannya diserahkan kepada alam.
 Suaka margasatwa
Merupakan tempat perlindungan hewan-hewan yang
hampir punah, sehingga hewan dapat hidup dan
berkembang baik tanpa ada yang mengganggu.
21
Jenis Fauna yang
Dilindungi dan Upaya
Pelestariannya
 Berdasarkan SK Menteri Pertanian Nomor
421 Tahun 1970 dan Keputusan Menteri
Pertanian Nomor 327 Tahun 1972, hewan
yang dilindungi adalah harimau sumatra,
harimau jawa, macan tutul jawa, jalak bali,
burung gosong, burung maleo, monyet
hitam, kakatua, rusa bawean, kanguru
pohon, beo nias, ikan pesut, lumbalumba,
musang.
22
No
.
Butir Pertanyaan
1.
Jelaskan keragaman kondisi fisiografis atau bentuk muka bumi di
Indonesia ?
2.
Mengapa daerah permukiman penduduk terpusat di daerah
rendah?
3.
Mengapa terjadi perbedaan aktivitas penduduk di daerah yang
keadaan bentuk muka buminya berbeda ?
4.
Apakah perbedaan antara gunung dan bukit? Sebutkan contohnya
di daerah sekitarmu?
5.
Sesuatu dikatakan gunung berapi apabila .......... Sebutkan
minimal 4 contoh gunung berapi di Jawa Timur (berikan
keterangan ketinggiannya)!
6. Mengapa wilayah indonesia banyak di jumpai gunung berapi ?
7.
Kota Surabaya dan Kota Batu adalah kota yang cukup di kenal
bagi warga Indonesia khususnya jawa timur.
7a. Cobalah kalian analisis perbedaan bentuk muka buminya,
aktivitas
23
No. Butir Pertanyaan
9.
Sebut dan jelaskan minimal 3 faktor yang mempengaruhi
persebaran flora dan fauna di Indonesia !
10.
Jelaskan perbedaan ciri2 fauna tipe asiatis, peralihan dan
Australis?
11.
Apakah yang dimaksud dengan satwa endemik? Berikan minimal 3
contoh!
12. Mengapa Fauna di Indonesia di bedakan menjadi tiga wilayah?
13.
Jelaskan upaya pelestarian keragaman hayati yang telah
pemerintah lakukan?
14.
Sebagai Individu yang akan mewarisi kekayaan hayati, upaya
apakah yang dapat kamu lakukan untuk melestarikan
keanekaragaman hayati di Indonesia (dimulai dari hal2 yang ada
disekitarmu) ? (minimal 3)
15.
Perhatikan video dibawah ini, Hal Positif apa yang dapat kamu
tangkap setelah melihat Video tersebut?
24
 Ciri-ciri fauna Asiatis adalah:
 Banyak binatang menyusui berukuran
besar
 Tidak dijumpai binatang berkantung
 Tidak banyak jenis burung warna –warni
 Banyak terdapat tipe kera
 Banyak jenis ikan tawar
 Ciri-ciri fauna Australis adalah:
 Banyak binatang berkantung
 Banyak jenis burung warna-warni
 Ikan air tawar jumlahnya terbatas
 Tipe ikan laut kebanyakan berbentuk bulat
25
Ciri-ciri fauna Peralihan
adalah:
 Hewannya endemic : hewan yang hanya ada
di Indonesia
 Hewan mirip dengan tipe asia / tipe Australia
 Terdapat hewan langka
 Binatangnya sebagai sisa hewan purba yang
mampu bertahan
26

Contenu connexe

Tendances

Mengamati pemanfaatan flora dan fauna
Mengamati pemanfaatan flora dan faunaMengamati pemanfaatan flora dan fauna
Mengamati pemanfaatan flora dan faunadarma wati
 
Pembahasan Zoogeografi, Faktor-faktor yang Mempengaruhi Persebaran Fauna
Pembahasan Zoogeografi, Faktor-faktor yang Mempengaruhi Persebaran FaunaPembahasan Zoogeografi, Faktor-faktor yang Mempengaruhi Persebaran Fauna
Pembahasan Zoogeografi, Faktor-faktor yang Mempengaruhi Persebaran Faunayuliartiramli
 
Persebaran flora dan fauna di dunia & indonesia
Persebaran flora  dan fauna di dunia & indonesiaPersebaran flora  dan fauna di dunia & indonesia
Persebaran flora dan fauna di dunia & indonesiaChan Maro
 
Persebaran Fauna dan Flora di Indonesia
Persebaran Fauna dan Flora di IndonesiaPersebaran Fauna dan Flora di Indonesia
Persebaran Fauna dan Flora di IndonesiaRus Mala
 
Presentasi biologi tentang keanekaragaman hayati
Presentasi biologi tentang keanekaragaman hayatiPresentasi biologi tentang keanekaragaman hayati
Presentasi biologi tentang keanekaragaman hayatiRafi Hidayat
 
Persebaran flora dan fauna diindonesia
Persebaran flora dan fauna diindonesiaPersebaran flora dan fauna diindonesia
Persebaran flora dan fauna diindonesiaAnggu Dwi
 
Persebaran flora di indonesia
Persebaran flora di indonesiaPersebaran flora di indonesia
Persebaran flora di indonesiaFitri Yani
 
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian TengahPeta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian TengahSMA Plus Negeri 17 Palembang
 
ppt-flora-dan-fauna-indonesia.pptx
ppt-flora-dan-fauna-indonesia.pptxppt-flora-dan-fauna-indonesia.pptx
ppt-flora-dan-fauna-indonesia.pptxyulinar10
 
Persebaran fauna di benua eropa
Persebaran fauna di benua eropaPersebaran fauna di benua eropa
Persebaran fauna di benua eropaDinta Maydita
 
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alamPpt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alamAnas Arif Shodiqin
 
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"Akhmad Puryanto
 
Laporan ekologi dan lingkungan
Laporan ekologi dan lingkunganLaporan ekologi dan lingkungan
Laporan ekologi dan lingkunganRicky Ramadhan
 

Tendances (20)

Mengamati pemanfaatan flora dan fauna
Mengamati pemanfaatan flora dan faunaMengamati pemanfaatan flora dan fauna
Mengamati pemanfaatan flora dan fauna
 
ppt flora fauna
ppt flora faunappt flora fauna
ppt flora fauna
 
Pembahasan Zoogeografi, Faktor-faktor yang Mempengaruhi Persebaran Fauna
Pembahasan Zoogeografi, Faktor-faktor yang Mempengaruhi Persebaran FaunaPembahasan Zoogeografi, Faktor-faktor yang Mempengaruhi Persebaran Fauna
Pembahasan Zoogeografi, Faktor-faktor yang Mempengaruhi Persebaran Fauna
 
Persebaran flora dan fauna di dunia & indonesia
Persebaran flora  dan fauna di dunia & indonesiaPersebaran flora  dan fauna di dunia & indonesia
Persebaran flora dan fauna di dunia & indonesia
 
Persebaran Fauna dan Flora di Indonesia
Persebaran Fauna dan Flora di IndonesiaPersebaran Fauna dan Flora di Indonesia
Persebaran Fauna dan Flora di Indonesia
 
Ppt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayatiPpt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayati
 
Presentasi biologi tentang keanekaragaman hayati
Presentasi biologi tentang keanekaragaman hayatiPresentasi biologi tentang keanekaragaman hayati
Presentasi biologi tentang keanekaragaman hayati
 
Penyebaran flora dan fauna di indonesia
Penyebaran flora dan fauna di indonesiaPenyebaran flora dan fauna di indonesia
Penyebaran flora dan fauna di indonesia
 
Persebaran flora dan fauna diindonesia
Persebaran flora dan fauna diindonesiaPersebaran flora dan fauna diindonesia
Persebaran flora dan fauna diindonesia
 
Ppt jadi
Ppt jadiPpt jadi
Ppt jadi
 
Persebaran flora di indonesia
Persebaran flora di indonesiaPersebaran flora di indonesia
Persebaran flora di indonesia
 
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian TengahPeta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
Peta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia Bagian Tengah
 
ppt-flora-dan-fauna-indonesia.pptx
ppt-flora-dan-fauna-indonesia.pptxppt-flora-dan-fauna-indonesia.pptx
ppt-flora-dan-fauna-indonesia.pptx
 
Persebaran fauna di benua eropa
Persebaran fauna di benua eropaPersebaran fauna di benua eropa
Persebaran fauna di benua eropa
 
Fauna Paleartik
Fauna PaleartikFauna Paleartik
Fauna Paleartik
 
Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman HayatiKeanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati
 
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alamPpt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
 
Bab ii Lamun (Seagrass)
Bab ii Lamun (Seagrass)Bab ii Lamun (Seagrass)
Bab ii Lamun (Seagrass)
 
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
 
Laporan ekologi dan lingkungan
Laporan ekologi dan lingkunganLaporan ekologi dan lingkungan
Laporan ekologi dan lingkungan
 

Similaire à keanekaragaman flora dan fauna

Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langkaFaktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langkaNaila Khofshoh
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemhardi12005211
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemsantivia
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemhardi12005211
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemsantivia
 
Buku martha alfiani(1113016100001)
Buku martha alfiani(1113016100001)Buku martha alfiani(1113016100001)
Buku martha alfiani(1113016100001)Martha Alfiani
 
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)Sansanikhs
 
Persebaran flora dan fauna di indonesia
Persebaran flora dan fauna di indonesiaPersebaran flora dan fauna di indonesia
Persebaran flora dan fauna di indonesiaYohana Gracia
 
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karinaKeanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karinalinkherz
 
Hewan yang mendekati kepunahan
Hewan yang mendekati kepunahanHewan yang mendekati kepunahan
Hewan yang mendekati kepunahanUlfiatu Rohimah
 
keanekaragaman hayati by Poslen Simbolon,S.Pd
keanekaragaman hayati by Poslen Simbolon,S.Pdkeanekaragaman hayati by Poslen Simbolon,S.Pd
keanekaragaman hayati by Poslen Simbolon,S.PdPoslen Simbolon Peabank
 
Kelompok 1,putri,ibnu,winda keanekaragaman-hayati
Kelompok 1,putri,ibnu,winda  keanekaragaman-hayatiKelompok 1,putri,ibnu,winda  keanekaragaman-hayati
Kelompok 1,putri,ibnu,winda keanekaragaman-hayatiPutri Sasmitoningrum
 
keanekaragaman_hayati.ppt
keanekaragaman_hayati.pptkeanekaragaman_hayati.ppt
keanekaragaman_hayati.pptSendirindaUye
 
Keanekaragaman hayati
Keanekaragaman hayati Keanekaragaman hayati
Keanekaragaman hayati Irma Suryani
 
Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati Irma Suryani
 
Bab 1 IPA Biologi Kelas X
Bab 1 IPA Biologi Kelas XBab 1 IPA Biologi Kelas X
Bab 1 IPA Biologi Kelas XBangDedth
 
PPT Bab 1 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptx
PPT Bab 1 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptxPPT Bab 1 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptx
PPT Bab 1 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptxBaihakiBaihaki6
 
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Media Mengajar-Media Mengajar IPA Biologi SMA K...
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Media Mengajar-Media Mengajar IPA Biologi SMA K...IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Media Mengajar-Media Mengajar IPA Biologi SMA K...
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Media Mengajar-Media Mengajar IPA Biologi SMA K...SMAN5PATAMPANUA
 

Similaire à keanekaragaman flora dan fauna (20)

Tugas Akhir PMPG
Tugas Akhir PMPGTugas Akhir PMPG
Tugas Akhir PMPG
 
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langkaFaktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistem
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistem
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistem
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistem
 
Buku martha alfiani(1113016100001)
Buku martha alfiani(1113016100001)Buku martha alfiani(1113016100001)
Buku martha alfiani(1113016100001)
 
TIK LINA.pptx
TIK LINA.pptxTIK LINA.pptx
TIK LINA.pptx
 
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
 
Persebaran flora dan fauna di indonesia
Persebaran flora dan fauna di indonesiaPersebaran flora dan fauna di indonesia
Persebaran flora dan fauna di indonesia
 
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karinaKeanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
 
Hewan yang mendekati kepunahan
Hewan yang mendekati kepunahanHewan yang mendekati kepunahan
Hewan yang mendekati kepunahan
 
keanekaragaman hayati by Poslen Simbolon,S.Pd
keanekaragaman hayati by Poslen Simbolon,S.Pdkeanekaragaman hayati by Poslen Simbolon,S.Pd
keanekaragaman hayati by Poslen Simbolon,S.Pd
 
Kelompok 1,putri,ibnu,winda keanekaragaman-hayati
Kelompok 1,putri,ibnu,winda  keanekaragaman-hayatiKelompok 1,putri,ibnu,winda  keanekaragaman-hayati
Kelompok 1,putri,ibnu,winda keanekaragaman-hayati
 
keanekaragaman_hayati.ppt
keanekaragaman_hayati.pptkeanekaragaman_hayati.ppt
keanekaragaman_hayati.ppt
 
Keanekaragaman hayati
Keanekaragaman hayati Keanekaragaman hayati
Keanekaragaman hayati
 
Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati
 
Bab 1 IPA Biologi Kelas X
Bab 1 IPA Biologi Kelas XBab 1 IPA Biologi Kelas X
Bab 1 IPA Biologi Kelas X
 
PPT Bab 1 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptx
PPT Bab 1 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptxPPT Bab 1 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptx
PPT Bab 1 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptx
 
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Media Mengajar-Media Mengajar IPA Biologi SMA K...
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Media Mengajar-Media Mengajar IPA Biologi SMA K...IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Media Mengajar-Media Mengajar IPA Biologi SMA K...
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Media Mengajar-Media Mengajar IPA Biologi SMA K...
 

Plus de Adi Rachmanto

Perkembangan kehidupan manusia
Perkembangan kehidupan manusiaPerkembangan kehidupan manusia
Perkembangan kehidupan manusiaAdi Rachmanto
 
Masa hindu budha-islam
Masa hindu budha-islamMasa hindu budha-islam
Masa hindu budha-islamAdi Rachmanto
 
perusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usahaperusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usahaAdi Rachmanto
 
permintaan dan penawaran
permintaan dan penawaranpermintaan dan penawaran
permintaan dan penawaranAdi Rachmanto
 
kegiatan pokok ekonomi adalah konsumsi, produksi, distribusi
kegiatan pokok ekonomi adalah  konsumsi, produksi, distribusikegiatan pokok ekonomi adalah  konsumsi, produksi, distribusi
kegiatan pokok ekonomi adalah konsumsi, produksi, distribusiAdi Rachmanto
 
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomimotif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomiAdi Rachmanto
 
1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesiaAdi Rachmanto
 
Keragaman sara di indonesia
Keragaman sara di indonesia Keragaman sara di indonesia
Keragaman sara di indonesia Adi Rachmanto
 
3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alam3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alamAdi Rachmanto
 
1. sumber daya hutan
1. sumber daya hutan1. sumber daya hutan
1. sumber daya hutanAdi Rachmanto
 

Plus de Adi Rachmanto (20)

Bukti geologis
Bukti geologisBukti geologis
Bukti geologis
 
Perkembangan kehidupan manusia
Perkembangan kehidupan manusiaPerkembangan kehidupan manusia
Perkembangan kehidupan manusia
 
Masa hindu budha-islam
Masa hindu budha-islamMasa hindu budha-islam
Masa hindu budha-islam
 
BUKTI ARKEOLOGIS
BUKTI ARKEOLOGISBUKTI ARKEOLOGIS
BUKTI ARKEOLOGIS
 
perusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usahaperusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usaha
 
pasar
pasarpasar
pasar
 
permintaan dan penawaran
permintaan dan penawaranpermintaan dan penawaran
permintaan dan penawaran
 
kegiatan pokok ekonomi adalah konsumsi, produksi, distribusi
kegiatan pokok ekonomi adalah  konsumsi, produksi, distribusikegiatan pokok ekonomi adalah  konsumsi, produksi, distribusi
kegiatan pokok ekonomi adalah konsumsi, produksi, distribusi
 
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomimotif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
 
Lembaga sosial
Lembaga sosialLembaga sosial
Lembaga sosial
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
 
keadaan iklim
keadaan iklimkeadaan iklim
keadaan iklim
 
1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia
 
Keragaman sara di indonesia
Keragaman sara di indonesia Keragaman sara di indonesia
Keragaman sara di indonesia
 
1. kependudukan
1. kependudukan1. kependudukan
1. kependudukan
 
5. sumber daya laut
5. sumber daya laut5. sumber daya laut
5. sumber daya laut
 
4. sumber daya air
4. sumber daya air4. sumber daya air
4. sumber daya air
 
3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alam3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alam
 
2. hasil tambang
2. hasil tambang2. hasil tambang
2. hasil tambang
 
1. sumber daya hutan
1. sumber daya hutan1. sumber daya hutan
1. sumber daya hutan
 

Dernier

Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptAlfandoWibowo2
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 

Dernier (20)

Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 

keanekaragaman flora dan fauna

  • 1. PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA DI INDONESIA  keanekaragaman hayati Indonesia termasuk tiga besar di dunia bersama-sama dengan Brazil di Amerika Selatan dan Zaire di Afrika. Berdasarkan data dari Departemen Kehutanan dan Perkebunan, pada tahun 1999 jumlah spesies tumbuhan di Indonesia mencapai 8.000 spesies yang sudah teridentifikasi dan jumlah spesies hewan mencapai 2.215 spesies. Spesies hewan terdiri atas 515 mamalia, 60 reptil, 1.519 burung, dan 121 kupu-kupu. 1
  • 2.  Besarnya keanekaragaman hayati di Indonesia berkaitan erat dengan kondisi iklim dan kondisi fisik wilayah. Suhu dan curah hujan yang besar memungkinkan tumbuhnya beragam jenis tumbuhan. Mengapa demikian?  Tumbuhan memerlukan air dan suhu yang sesuai. Makin banyak air tersedia makin banyak tumbuhan yang dapat tumbuh dan karena itu makin banyak hewan yang dapat hidup di daerah tersebut. 2
  • 3. PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA DI INDONESIA  Faktor yang memengaruhi persebaran flora dan fauna: 1. faktor bentuk muka bumi, 2. faktor manusia, 3. faktor iklim, mencakup curah hujan, temperatur udara, angin, dan kelembapan udara, 4. faktor tanah. 3
  • 4. Persebaran Flora di Indonesia Kelompok Indo-Malayan meliputi kawasan Indonesia Barat. Pulau-pulau yang masuk ke dalam kelompok ini adalah Sumatra, Kalimantan, Jawa, dan Bali. Kelompok Indo-Australian meliputi tumbuhan yang ada kawasan Indonesia Timur. Pulau-pulau yang termasuk dalam kawasan ini adalah Sulawesi, Nusa Tenggara, Maluku, dan Papua. 4
  • 6. 6
  • 7. Gambar Flora Nama Flora Persebaran di Indonesia Keterangan Bunga Magnolia champaca. di Aceh dikenal sebagai bunga jeumpa Aceh (Indo- Malayan) berciri tumbuhan purba. diambil minyak dari bunganya sebagai bahan parfum Kenanga (Cananga odorata). Di Aceh dikenal sebgai Bungong Seulanga. flora identitas Aceh dan Provinsi Sumatera Utara. (Indo-Malayan) mengandung minyak biang, cananga oil yang wangi. Digunakan dalam upacara-upacara khusus (perkawinan) Buah matoa buah khas dari daerah Papua (Indo- Australian) memiliki rasa seperti gabungan antara rambutan dan lengkeng. vitamin C (antioksidan, daya tahan tubuh) vitamin E (meminimalkan resiko terserang penyakit kanker serta penyakit 7
  • 8. Gambar Flora Nama Flora Persebaran di Indonesia Keterangan Anggrek hitam (Coelogyne pandurata) maskot flora provinsi Kalimantan Timur. (Indo- Malayan) Terancam punah, masih bisa ditemukan di cagar alam Kersik Luway dalam jumlah yang sedikitBunga bangkai raksasa atau suweg raksasa atau batang krebuit, Amorphophallus titanum Becc. endemik dari Sumatera (Indo- Malayan) Kebun Raya Cibodas, Indonesia mengklaim bahwa bunga yang mekar di sana mencapai ketinggian 3,17m pada dini hari tanggal 11 Maret 2004 pohon cendana penghasil kayu cendana dan minyak cendana banyak ditemukan di Nusa Tenggara Timur, khususnya di Pulau Timor, (Indo-Australian) 8
  • 9. 9
  • 10. 2. Persebaran Fauna di Indonesia10
  • 11. a. Kelompok fauna Asiatis  (kelompok barat), adalah hewan yang berada di wilayah Sumatra, Kalimantan, Jawa, dan Bali.  Wilayah itu dulu dikenal sebagai Paparan Sunda, yang merupakan bagian dari Benua Asia. Adapun jenis-jenis hewannya antara lain badak, gajah, rusa, tapir, banteng, kerbau, kera, harimau, babi hutan, dan sebagainya. 11
  • 12. b. Kelompok fauna Australis Asiatis (kelompok tengah)  merupakan campuran fauna Asia dan Austalia, meliputi jenis hewan yang berada di wilayah Sulawesi, Nusa Tenggara, dan Maluku. Wilayah kelompok tengah dan timur dipisahkan oleh Garis Weber.  Contoh jenis fauna ini antara lain anoa, babi rusa, komodo, burung maleo, tarsius, dan lain-lain. 12
  • 13. c. Kelompok fauna Australis (kelompok timur)  Merupakan kelompok hewan yang berada di Paparan Sahul, meliputi wilayah Papua dan pulau-pulau kecil sekitarnya.  Contoh fauna di wilayah ini antara lain kanguru, walabi, koala, burung cenderawasih, kakatua, kasuari, dan jenis burung berwarna lainnya. 13
  • 14. Gambar Hewan Nama Hewan Persebaran di Indonesia Keterangan Harimau Sumatra Pulau Sumatra Tipe Asiatis Populasi liar diperkirakan antara 400- 500 ekor di taman nasional Sumatra (contohnya Way Kambas, Gunung Leuser, Kerinci Seblat) (KRITIS) Gajah Sumatra Pulau Sumatra Tipe Asiatis Dalam rilis website resmi WWF, jumlah gajah Sumatra kini tercatat hanya sekitar 2.400 hingga 2.800 ekor saja pd thun 2012, dari 5.000 ekor pada 1985. (KRITIS) Orang utan Pulau Kalimantan dan Sumatera Tipe Asiatis orangutan liar hutan Sumatera hanya sekitar 6.500 – 7.500 individu saja. Kalimantan sekitar 12.000 – 13.000 individu. 14
  • 15. Gambar Hewan Nama Hewan Persebaran di Indonesia Keterangan Babi Rusa sekitar Sulawesi, pulau-pulau Maluku. fauna peralihan diperkirakan tinggal 4000 ekor (RENTAN) Anoa maskot provinsi Sulawesi Tenggara. fauna peralihan satwa endemik “terancam punah”. kurang dari 5000 ekor Burung Maleo “Satwa Maskot” cagar alam Saluki, Donggala, provinsi Sulawesi Tengah. fauna peralihan satwa endemik “terancam punah”. ditaksir tinggal 320 ekor. 15
  • 16. Gambar Hewan Nama Hewan Persebaran di Indonesia Keterangan Kasuari Gelambir Tunggal, Kasuari gelambir-ganda, Kasuari Kerdil hutan dataran rendah di Australia, pulau Irian dan pulau Seram di provinsi Maluku. Tipe Australis RENTAN, jumlah tidak diketahui Kanguru Pohon Mantel Emas Satwa Endemik pulau Irian. Kritis Cenderawasih Kuning-kecil Satwa Endemik pulau Irian. Risiko Rendah 16
  • 17. Kategori Status konservasi IUCN Red List merupakan kategori yang digunakan oleh IUCN (International Union for the Conservation of Nature and Natural Resources)  Extinct (EX; Punah) adalah status konservasi yag diberikan kepada spesies yang terbukti (tidak ada keraguan lagi) bahwa individu terakhir spesies tersebut sudah mati. Harimau Jawa dan Harimau Bali.  Extinct in the Wild (EW; Punah Di Alam Liar) adalah status konservasi yang diberikan kepada spesies yang hanya diketahui berada di tempat penangkaran atau di luar habitat alami mereka.  Critically Endangered (CR; Kritis) adalah status konservasi yang diberikan kepada spesies yang menghadapi risiko kepunahan di waktu dekat. Contoh satwa Indonesia yang berstatus kritis antara lain; Harimau Sumatra, Badak Jawa, Badak Sumatera, Jalak Bali, Orangutan Sumatera, Elang Jawa, Trulek Jawa, Rusa Bawean.  Endangered (EN; Genting atau Terancam) adalah status konservasi yang diberikan kepada spesies yang sedang menghadapi risiko kepunahan di alam liar yang tinggi pada waktu yang akan datang. Banteng, Anoa, Mentok Rimba, Maleo, Tapir, 17
  • 18.  Vulnerable (VU; Rentan) adalah status konservasi yang diberikan kepada spesies yang sedang menghadapi risiko kepunahan di alam liar pada waktu yang akan datang. Kasuari, Merak Hijau, dan Kakak Tua Maluku.  Near Threatened (NT; Hampir Terancam) adalah status konservasi yang diberikan kepada spesies yang mungkin berada dalam keadaan terancam atau mendekati terancam kepunahan, meski tidak masuk ke dalam status terancam. Alap-alap Doria, Punai Sumba,  Least Concern (LC; Berisiko Rendah) adalah kategori IUCN yang diberikan untuk spesies yang telah dievaluasi namun tidak masuk ke dalam kategori manapun.  Data Deficient (DD; Informasi Kurang), Sebuah takson dinyatakan “informasi kurang” ketika informasi yang ada kurang memadai untuk membuat perkiraan akan risiko kepunahannya berdasarkan distribusi dan status populasi.  Not Evaluated (NE; Belum dievaluasi); Sebuah takson dinyatakan “belum dievaluasi” ketika tidak dievaluasi untuk kriteria-kriteria di atas. Kategori Status konservasi IUCN Red List merupakan kategori yang digunakan oleh IUCN (International Union for the Conservation of Nature and Natural Resources) : http://www.iucnredlist.org/apps/redlist/static/categories_criteria_3_1 18
  • 20.  Usaha manusia untuk pelestarian keanekaragaman hayati  Pelestarian sumber daya alam hayati :  In-situ adalah usaha pelestarian sumber daya alam hayati yang dilaksanakan di habitat aslinya.  Ex-situ adalah usaha pelestarian sumber daya alam hayati yang dilaksanakan dengan memindahkan individu yang dilestarikan dari tempat tumbuh aslinya untuk dipelihara di tempat lain 20
  • 21.  Agrowisata merupakan tempat pemeliharaan tanaman sekaligus sebagai tempat rekreasi keluarga  Cagar alam Cagar alam adalah kewasan suaka alam yang mempunyai ciri khas tumbuhan, satwa, dan ekosistem yang perkembangannya diserahkan kepada alam.  Suaka margasatwa Merupakan tempat perlindungan hewan-hewan yang hampir punah, sehingga hewan dapat hidup dan berkembang baik tanpa ada yang mengganggu. 21
  • 22. Jenis Fauna yang Dilindungi dan Upaya Pelestariannya  Berdasarkan SK Menteri Pertanian Nomor 421 Tahun 1970 dan Keputusan Menteri Pertanian Nomor 327 Tahun 1972, hewan yang dilindungi adalah harimau sumatra, harimau jawa, macan tutul jawa, jalak bali, burung gosong, burung maleo, monyet hitam, kakatua, rusa bawean, kanguru pohon, beo nias, ikan pesut, lumbalumba, musang. 22
  • 23. No . Butir Pertanyaan 1. Jelaskan keragaman kondisi fisiografis atau bentuk muka bumi di Indonesia ? 2. Mengapa daerah permukiman penduduk terpusat di daerah rendah? 3. Mengapa terjadi perbedaan aktivitas penduduk di daerah yang keadaan bentuk muka buminya berbeda ? 4. Apakah perbedaan antara gunung dan bukit? Sebutkan contohnya di daerah sekitarmu? 5. Sesuatu dikatakan gunung berapi apabila .......... Sebutkan minimal 4 contoh gunung berapi di Jawa Timur (berikan keterangan ketinggiannya)! 6. Mengapa wilayah indonesia banyak di jumpai gunung berapi ? 7. Kota Surabaya dan Kota Batu adalah kota yang cukup di kenal bagi warga Indonesia khususnya jawa timur. 7a. Cobalah kalian analisis perbedaan bentuk muka buminya, aktivitas 23
  • 24. No. Butir Pertanyaan 9. Sebut dan jelaskan minimal 3 faktor yang mempengaruhi persebaran flora dan fauna di Indonesia ! 10. Jelaskan perbedaan ciri2 fauna tipe asiatis, peralihan dan Australis? 11. Apakah yang dimaksud dengan satwa endemik? Berikan minimal 3 contoh! 12. Mengapa Fauna di Indonesia di bedakan menjadi tiga wilayah? 13. Jelaskan upaya pelestarian keragaman hayati yang telah pemerintah lakukan? 14. Sebagai Individu yang akan mewarisi kekayaan hayati, upaya apakah yang dapat kamu lakukan untuk melestarikan keanekaragaman hayati di Indonesia (dimulai dari hal2 yang ada disekitarmu) ? (minimal 3) 15. Perhatikan video dibawah ini, Hal Positif apa yang dapat kamu tangkap setelah melihat Video tersebut? 24
  • 25.  Ciri-ciri fauna Asiatis adalah:  Banyak binatang menyusui berukuran besar  Tidak dijumpai binatang berkantung  Tidak banyak jenis burung warna –warni  Banyak terdapat tipe kera  Banyak jenis ikan tawar  Ciri-ciri fauna Australis adalah:  Banyak binatang berkantung  Banyak jenis burung warna-warni  Ikan air tawar jumlahnya terbatas  Tipe ikan laut kebanyakan berbentuk bulat 25
  • 26. Ciri-ciri fauna Peralihan adalah:  Hewannya endemic : hewan yang hanya ada di Indonesia  Hewan mirip dengan tipe asia / tipe Australia  Terdapat hewan langka  Binatangnya sebagai sisa hewan purba yang mampu bertahan 26