SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  27
Pinjam Meminjam
XI MIPA 2 / Kelompok 3
• Apprilia M. (02)
• Bagus Dwi (05)
• Giska Or (13)
• Azidny M. (04)
• Fanny F. (11)
• Lillah A. (21)
Nama kelompok
Pinjam meminjam (utang piutang)
merupakan akad (transaksi
ekonomi) yang mengandung nilai
ta‟awun (tolong menolong).
Dengan demikian utang piutang
dapat dikatakan sebagai ibadah
sosial yang dalam pandangan
Islam juga mendapatkan porsi
tersendiri.
contoh soal : 1
Pak Anton ingin
menunaikan umrah,
karena beliau telah niat
atau bernadzar kalau gaji
di tempat kerja
bertambah, beliau akan
menunaikan umrah. Akan
tatapi beliau mempunyai
tanggungan hutang yang
harus dilunasinya. Apakah
umrah beliau hukumnya
sah? Atau harus
menunggu sampai
melunasi hutang?
Hak manusia harus didahulukan daripada
menunaikan haji dan umrah. Maka tidak
diperkenankan seorang muslim menunaikan
haji atau umrah, sementara ada orang
yang meminta hartanya karena hutang
yang dimilikinya.
Jawaban
Kasus: Suatu hari ada tetangga (T) yang
meminjam motor saya, kemudian saya
meminjamkannya. Entah disengaja atau
tidak, ketika dalam perjalanan dengan
menggunakan motor saya, si T mengalami
kecelakaan yang mengakibatkan kerusakan
parah di motor saya, tetapi si T tidak mau
bertanggung jawab. T mengatakan itu
musibah murni dan intinya dia tidak mau
mengganti kerusakan motor saya.
Kasus
2
2
Bagaimana hukum
dasar pinjam
meminjam barang
perlukah mengganti
Jika barang yang
dipinjam itu rusak?
Hukumnya ada tiga, pertama; wajib
mengganti. Jika barang pinjaman rusak di
tangan peminjam, maka dia wajib
menggantinya, baik rusak karena alamiah
atau karena perbuatan peminjam sendiri.
Jawaban
contoh soal : 3
Sejak tiga bulan lalu, Pak
Hendrawan nekat melakukan
perjudian dan selalu menang
dengan nominal uang yang
terkumpul sebesar Rp.
7.000.000. Ia mengetahui
bahwa judi merupakan
perbuatan haram, namun ia
terpaksa melakukan itu untuk
membantu adiknya melunasi
hutangnya sebesar Rp.
3.500.000 dan memenuhi
kehidupan sehari-harinya.
Dalam kasus ini, lantas apakah
hal ini diperbolehkan dalam
syariat Islam?
Pada dasarnya perjudian merupakan sesuatu yang
haram. Maka, Ibnu Qayyim rahimahullah
menjelaskan perihal bagaimana menyingkirkan
harta haram adalah dengan mensodaqahkannya dan
dibarengi dengan bertaubat kepada Allah SWT.
Jika ia membutuhkan, maka dibolehkan
mengambilnya sesuai dengan keperluannya dan
sisanya harus dishadaqahkan. (Zadul Ma’ad,
5/778)
Jawaban
4
2
Pak Bukhori tidak bisa
memenuhi pembayaran
mahar kepada istrinya
yaitu Bu Maimunah karena
baberapa sebab, dan
beliau sekarang sudah
tidak bekerja lagi karena
mengalami kecelakaan
kerja. Maka apakah
mungkin bagi Zulaikha
sebagai anaknya
memberikan kepada beliau
sejumlah uang agar
diberikan kepada ibunya
sebagai pengganti mahar?
Mahar adalah hak seorang istri atas suaminya. Maka jika
seorang suami diwajibkan untuk membayar mahar kepada
istrinya tapi tidak mampu menunaikannya maka hal itu
merupakan hutang yang berada dalam tanggungannya
sebagaimana hutang-hutang yang lain. Terkecuali apabila
seorang istri dengan rela hatinya membatalkan kewajiban
tersebut dari suaminya maka terbebaskanlah tanggungan suami.
Hal ini sesuai dengan Q.S An-nisaa' : 4 dan Q.S Al-Baqarah :
237
Seorang anak diperbolehkan menutupi hutang ayahnya, baik
hutang tersebut berupa mahar atau hutang yang lain. Meskipun
sang anak dalam kondisi sulit maupun lapang. Tapi jika dia
dalam kondisi kesulitan hidup maka diperbolehkan baginya
menutupi hutang ayahnya meski dari harta zakat.
Jawaban
5
2
Kasus pinjaman online
ilegal masih marak terjadi
di Indonesia walaupun ada
yang legal. Beberapa
waktu lalu media sosial
diramaikan dengan kabar
seorang guru di Kabupaten
Semarang, Jawa Tengah,
yang terjerat utang pinjol
ilegal hingga ratusan juta
rupiah. Kasus ini apa
yang membedanya
pinjaman online legal dan
ilegal?
Pinjol legal merupakan layanan yang
terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan
(OJK) yang diawasi dan terjamin
keamanannya. Sedangkan pinjol ilegal
tidak terdaftar di OJK.
Jawaban
contoh soal : 6
Wanprestasi dapat terjadi
karena kelalaian dan
kesengajaan dari nasabah,
kebanyakan terjadi karena
kesengajaan. Di mana nasabah
mengetahui bahwa jatuh
tempo hutangnya telah habis
tetapi nasabah tidak mampu
melunasi hutangnya
tersebut. Sebagaimana yang
disebutkan dalam Surat Bukti
Kredit (SBK) apabila
barangjaminan tidak ditebus
sampai dengan tanggal jatuh
tempo, maka pegadaian akan
melelang barang tersebut.
Upaya untuk mengatasi
permasalahan kasus tersebut
?
Dengan cara pegadaian memperbolehkan
nasabahnya untuk menebus barang
jaminannya walaupun telah dilelang,
kemudian menggadai ulang barang jaminan
tersebut dengan Surat Bukti Kredit (SBK)
yang baru dan nasabah dapat juga mencicil
atau mengangsur uang pinjaman.
Jawaban
Roni merupakan seorang yang
mempunyai kebiasaan judi serta mabuk-
mabukan. Suatu ketika dia pernah kalah
dalam judi akibatnya dia harus
membayar. Tetapi dia tidak mempunyai
uang saat itu. Kemudian ia meminjam
uang ke bank? Bagaimana hukum utang
piutang tersebut? .
Kasus
7
2
Utang-piutang
hukumnya
mubah/diperbolehkan
dalam Islam. Namun
hukum utang ini bisa
berubah menjadi
haram lantaran suatu
sebab. Sebutkan
beberapa hal yang
menyebabkan itu bisa
terjadi?
Hal itu dapat terjadi karena
1.) Apabila didalam tranksasinya atau
saat pembayarannya mengandung riba.
2.) Bagi orang yang berhutang tidak
niat untuk membayar.
3.) Berhutang untuk tujuan bermaksiat,
contohnya seperti membeli minuman
keras, berjudi, mabuk-mabukan dan
keperluan maksiat lainnya.
Jawaban
8
2
Utang-piutang
hukumnya
mubah/diperbolehkan
dalam Islam. Namun
hukum utang ini bisa
berubah menjadi
haram lantaran suatu
sebab. Sebutkan
beberapa hal yang
menyebabkan itu bisa
terjadi?
Pinjol legal merupakan layanan yang
terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan
(OJK) yang diawasi dan terjamin
keamanannya. Sedangkan pinjol ilegal
tidak terdaftar di OJK.
Jawaban
Suatu ketika Bu Ana berniat ingin
berhutang kepada Bu Dewi karena untuk
menutup kebutuhannya, maka apa yang
dilakukan Bu Ana agar utang piutang
berjalan dengan baik?
Kasus
9
2 Sebutkan adab
utang piutang
dalam islam?
1. Jangan pernah lupa mencatat utang piutang.
2. Jangan pernah berniat tidak melunasi utang.
3. Punya rasa takut jika tidak bayar utang, karena alasan
dosa yang tidak diampuni dan tidak masuk surga.
4. Jangan merasa tenang kalau masih punya utang.
5. Jangan pernah menunda membayar utang.
6. Jangan pernah menunggu ditagih dulu baru membayar
utang.
7. Jangan pernah mempersulit dan banyak alasan dalam
pembayaran utang.
8. Jangan pernah meremehkan utang meskipun sedikit.
9. Jangan pernah berbohong kepada pihak yang memberi
utang.
10. Jangan pernah berjanji jika tidak mampu memenuhinya.
11. Jangan pernah lupa doakan orang yang telah memberi
utang.
Jawaban
10
2
Joko berniat melakukan
pinjam meminjam emas
dan perak kepada Rere
untuk biaya anaknya
sekolah. Namun, Rere
tidak menyetujui hal
tersebut karena Ia
berpikir bahwa emas
dan perak tersebut
digunakan untuk
membeli khamr, hal ini
lantaran Joko sering
mabuk mabukan. lantas
bagaimana solusinya?
Pada dasarnya pinjam meminjam emas
dan perak diperbolehkan, tidak
seorangpun dari para ulama yang
melarangnya.
Terkecuali kalau pinjam meminjam emas
dan perak tersebut untuk berbuat
maksiat.
Disebutkan dalam Mursyid Al Hairan
(690)
Seharusnya Rere menyetujui untuk
meminjamkan emas dan perak kepada
Joko karena niatnya untuk biaya sekolah
anaknya bukan untuk hal maksiat.
Syukron

Contenu connexe

En vedette

Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTExpeed Software
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsPixeldarts
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthThinkNow
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfmarketingartwork
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsKurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summarySpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentLily Ray
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best PracticesVit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementMindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Applitools
 

En vedette (20)

Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPT
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 

Bagi_pptx_20230302_082904_0000.pptx

  • 1. Pinjam Meminjam XI MIPA 2 / Kelompok 3
  • 2. • Apprilia M. (02) • Bagus Dwi (05) • Giska Or (13) • Azidny M. (04) • Fanny F. (11) • Lillah A. (21) Nama kelompok
  • 3. Pinjam meminjam (utang piutang) merupakan akad (transaksi ekonomi) yang mengandung nilai ta‟awun (tolong menolong). Dengan demikian utang piutang dapat dikatakan sebagai ibadah sosial yang dalam pandangan Islam juga mendapatkan porsi tersendiri.
  • 4. contoh soal : 1 Pak Anton ingin menunaikan umrah, karena beliau telah niat atau bernadzar kalau gaji di tempat kerja bertambah, beliau akan menunaikan umrah. Akan tatapi beliau mempunyai tanggungan hutang yang harus dilunasinya. Apakah umrah beliau hukumnya sah? Atau harus menunggu sampai melunasi hutang?
  • 5. Hak manusia harus didahulukan daripada menunaikan haji dan umrah. Maka tidak diperkenankan seorang muslim menunaikan haji atau umrah, sementara ada orang yang meminta hartanya karena hutang yang dimilikinya. Jawaban
  • 6. Kasus: Suatu hari ada tetangga (T) yang meminjam motor saya, kemudian saya meminjamkannya. Entah disengaja atau tidak, ketika dalam perjalanan dengan menggunakan motor saya, si T mengalami kecelakaan yang mengakibatkan kerusakan parah di motor saya, tetapi si T tidak mau bertanggung jawab. T mengatakan itu musibah murni dan intinya dia tidak mau mengganti kerusakan motor saya. Kasus
  • 7. 2 2 Bagaimana hukum dasar pinjam meminjam barang perlukah mengganti Jika barang yang dipinjam itu rusak?
  • 8. Hukumnya ada tiga, pertama; wajib mengganti. Jika barang pinjaman rusak di tangan peminjam, maka dia wajib menggantinya, baik rusak karena alamiah atau karena perbuatan peminjam sendiri. Jawaban
  • 9. contoh soal : 3 Sejak tiga bulan lalu, Pak Hendrawan nekat melakukan perjudian dan selalu menang dengan nominal uang yang terkumpul sebesar Rp. 7.000.000. Ia mengetahui bahwa judi merupakan perbuatan haram, namun ia terpaksa melakukan itu untuk membantu adiknya melunasi hutangnya sebesar Rp. 3.500.000 dan memenuhi kehidupan sehari-harinya. Dalam kasus ini, lantas apakah hal ini diperbolehkan dalam syariat Islam?
  • 10. Pada dasarnya perjudian merupakan sesuatu yang haram. Maka, Ibnu Qayyim rahimahullah menjelaskan perihal bagaimana menyingkirkan harta haram adalah dengan mensodaqahkannya dan dibarengi dengan bertaubat kepada Allah SWT. Jika ia membutuhkan, maka dibolehkan mengambilnya sesuai dengan keperluannya dan sisanya harus dishadaqahkan. (Zadul Ma’ad, 5/778) Jawaban
  • 11. 4 2 Pak Bukhori tidak bisa memenuhi pembayaran mahar kepada istrinya yaitu Bu Maimunah karena baberapa sebab, dan beliau sekarang sudah tidak bekerja lagi karena mengalami kecelakaan kerja. Maka apakah mungkin bagi Zulaikha sebagai anaknya memberikan kepada beliau sejumlah uang agar diberikan kepada ibunya sebagai pengganti mahar?
  • 12. Mahar adalah hak seorang istri atas suaminya. Maka jika seorang suami diwajibkan untuk membayar mahar kepada istrinya tapi tidak mampu menunaikannya maka hal itu merupakan hutang yang berada dalam tanggungannya sebagaimana hutang-hutang yang lain. Terkecuali apabila seorang istri dengan rela hatinya membatalkan kewajiban tersebut dari suaminya maka terbebaskanlah tanggungan suami. Hal ini sesuai dengan Q.S An-nisaa' : 4 dan Q.S Al-Baqarah : 237 Seorang anak diperbolehkan menutupi hutang ayahnya, baik hutang tersebut berupa mahar atau hutang yang lain. Meskipun sang anak dalam kondisi sulit maupun lapang. Tapi jika dia dalam kondisi kesulitan hidup maka diperbolehkan baginya menutupi hutang ayahnya meski dari harta zakat. Jawaban
  • 13. 5 2 Kasus pinjaman online ilegal masih marak terjadi di Indonesia walaupun ada yang legal. Beberapa waktu lalu media sosial diramaikan dengan kabar seorang guru di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, yang terjerat utang pinjol ilegal hingga ratusan juta rupiah. Kasus ini apa yang membedanya pinjaman online legal dan ilegal?
  • 14. Pinjol legal merupakan layanan yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang diawasi dan terjamin keamanannya. Sedangkan pinjol ilegal tidak terdaftar di OJK. Jawaban
  • 15. contoh soal : 6 Wanprestasi dapat terjadi karena kelalaian dan kesengajaan dari nasabah, kebanyakan terjadi karena kesengajaan. Di mana nasabah mengetahui bahwa jatuh tempo hutangnya telah habis tetapi nasabah tidak mampu melunasi hutangnya tersebut. Sebagaimana yang disebutkan dalam Surat Bukti Kredit (SBK) apabila barangjaminan tidak ditebus sampai dengan tanggal jatuh tempo, maka pegadaian akan melelang barang tersebut. Upaya untuk mengatasi permasalahan kasus tersebut ?
  • 16. Dengan cara pegadaian memperbolehkan nasabahnya untuk menebus barang jaminannya walaupun telah dilelang, kemudian menggadai ulang barang jaminan tersebut dengan Surat Bukti Kredit (SBK) yang baru dan nasabah dapat juga mencicil atau mengangsur uang pinjaman. Jawaban
  • 17. Roni merupakan seorang yang mempunyai kebiasaan judi serta mabuk- mabukan. Suatu ketika dia pernah kalah dalam judi akibatnya dia harus membayar. Tetapi dia tidak mempunyai uang saat itu. Kemudian ia meminjam uang ke bank? Bagaimana hukum utang piutang tersebut? . Kasus
  • 18. 7 2 Utang-piutang hukumnya mubah/diperbolehkan dalam Islam. Namun hukum utang ini bisa berubah menjadi haram lantaran suatu sebab. Sebutkan beberapa hal yang menyebabkan itu bisa terjadi?
  • 19. Hal itu dapat terjadi karena 1.) Apabila didalam tranksasinya atau saat pembayarannya mengandung riba. 2.) Bagi orang yang berhutang tidak niat untuk membayar. 3.) Berhutang untuk tujuan bermaksiat, contohnya seperti membeli minuman keras, berjudi, mabuk-mabukan dan keperluan maksiat lainnya. Jawaban
  • 20. 8 2 Utang-piutang hukumnya mubah/diperbolehkan dalam Islam. Namun hukum utang ini bisa berubah menjadi haram lantaran suatu sebab. Sebutkan beberapa hal yang menyebabkan itu bisa terjadi?
  • 21. Pinjol legal merupakan layanan yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang diawasi dan terjamin keamanannya. Sedangkan pinjol ilegal tidak terdaftar di OJK. Jawaban
  • 22. Suatu ketika Bu Ana berniat ingin berhutang kepada Bu Dewi karena untuk menutup kebutuhannya, maka apa yang dilakukan Bu Ana agar utang piutang berjalan dengan baik? Kasus
  • 23. 9 2 Sebutkan adab utang piutang dalam islam?
  • 24. 1. Jangan pernah lupa mencatat utang piutang. 2. Jangan pernah berniat tidak melunasi utang. 3. Punya rasa takut jika tidak bayar utang, karena alasan dosa yang tidak diampuni dan tidak masuk surga. 4. Jangan merasa tenang kalau masih punya utang. 5. Jangan pernah menunda membayar utang. 6. Jangan pernah menunggu ditagih dulu baru membayar utang. 7. Jangan pernah mempersulit dan banyak alasan dalam pembayaran utang. 8. Jangan pernah meremehkan utang meskipun sedikit. 9. Jangan pernah berbohong kepada pihak yang memberi utang. 10. Jangan pernah berjanji jika tidak mampu memenuhinya. 11. Jangan pernah lupa doakan orang yang telah memberi utang. Jawaban
  • 25. 10 2 Joko berniat melakukan pinjam meminjam emas dan perak kepada Rere untuk biaya anaknya sekolah. Namun, Rere tidak menyetujui hal tersebut karena Ia berpikir bahwa emas dan perak tersebut digunakan untuk membeli khamr, hal ini lantaran Joko sering mabuk mabukan. lantas bagaimana solusinya?
  • 26. Pada dasarnya pinjam meminjam emas dan perak diperbolehkan, tidak seorangpun dari para ulama yang melarangnya. Terkecuali kalau pinjam meminjam emas dan perak tersebut untuk berbuat maksiat. Disebutkan dalam Mursyid Al Hairan (690) Seharusnya Rere menyetujui untuk meminjamkan emas dan perak kepada Joko karena niatnya untuk biaya sekolah anaknya bukan untuk hal maksiat.