SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  4
1. Sensus penduduk di lakukan berdasarkan bukti hukum yang di miliki seperti KTP
  termasuk jenis...
   a. Defakto                         d. Periodik

   b. Registrasi                      e. Dejure
   c. Tahunan

2. Piramida bentuk suatu Negara seperti gambar berikut, maka kebutuhan untuk 15 thn

  kedepan adalah...




   a. Perluasan lapangan kerja           d. Penyediaan sarana transportasi

   b. Pengadaan industry sandang          e. Pembangunan alat komunikasi
   c. Pembangunan sarana kesehatan
3. Jumlah penduduk lebih sedikit dibandingkan dengan jumlah penduduk laki-laki, maka
  akan berdampak...

   a. Angka migrasi penduduk semakin tinggi
   b. Kemaatian penduduk semakin tinggi

   c. Dunia kerja akan dimonopoli kaum perempuan
   d. Harapan hidup penduduk semakin rendah
4. Penduduk kota X pada akhir tahun 2003 jumlah laki-laki 1.500.000 jiwa dan jumlah

  wanita 3.000.000 jiwa maka besar Sex ratio...

   a. 5                                d. 70
   b. 30                               e. 80

   c. 50
5. Manakah dari pernyataan berikut yang dapat menggambarkan grafik piramida pend-
  uduk berikut ini...
a. Angka kelahiran tinggi             d. Rasio jenis kelaminan rendah

   b. Angka kematian tinggi              e. Angka ketergantungan rendah

   c. Pendapatan perkapita tinggi
6. Jumlah penduduk kota X pada pertengahan tahun 2002 = 4.000.000 jiwa dan jumlah

  Kelahiran pada tahun itu sebesar 200.000 jiwa, maka natalitas adalah...
   a. 10                  c. 40         e. 80
   b. 20                  d. 50
7. Permasalahannya penduduk !

   1. Penyebaran tidak merata
   2. Tingginya tingkat pengangguran
   3. Anglka kriminalitas yang rendah

   4. Jumlah pengemis yang tinggi
   5. Teerjadinya ledakan penduduk

  Permasalahan kependudukan yang terjadi di Indonesia meliputi nomor...
   a. 1, 2 dan 3                        d. 2, 3 dan 5
   b. 1, 2 dan 5                        e. 3, 4 dan 5

   c. 1, 3 dan 4
8. Masyarakat bogor yang berkerja di Jakarta tanpa harus menentap karena setiap hari-
  nya bisa pulang, maka dapat di golongkan jenis migrasi...

   a. Nglaju                            d. Urbanisasi
   b. Sirkuler                          e. Transmigrasi

   c. Remigrasi

9. Pernyataan :
   1. Kesempatan kerja untuk perempuan lebih kecil
   2. Upah buru tinggi

   3. Terjadi pernikahan dini
   4. Tejadi poliandri
5. Wanita lebih memiliki menjadi ibu rumah tangga
  Jika pada suatu wilayah jumlah penduduk laki-laki banyak dari jumlah penduduk
  wanita maka akan terjadi pada nomor...

   a. 1, 2 dan 3                           d. 2, 3 dan 5

   b. 1, 2 dna 5                           e. 3, 4 dan 5
   c. 1, 2 dan 4

10. Rasio ketergantungan penduduk dari komposisi penduduk menurut kelompok umur
   berikut sebesar...

              No                      Kelompok Umur                       Jumlah
              1.                              0-14                    2.500.000 jiwa
              2.                             15-64                    8.000.000 jiwa
              3.                              65+                      750.000 jiwa
   a. 35                                d. 41

   b. 37                                e. 43
   c. 39

11. Awal tahun 2008 Jumlah wilayah X adalah 10.000.000 jiwa. Jika selama tahun ters-
   ebud tercatat kelahiran sebanyak 80.000 jiwa dan yang meninggal 32.000 jiwa, pen-
   duduk pendatang sebanyak 3.000 jiwa yang di keluar sebanyak 1.000 jiwa, maka ter-

   jadinya pertambahan penduduk sebesar...
   a. 2%                                   d. 0, 5%
   b. 1, 5%                                e. 0, 25%

   c. 1%
12. Misalkan pada tahun 2005 angka kelahiran kasar penduduk pulau Jawa 50.000 jiwa

   dan angka kematianya 20.000 jiwa. Berapakah pertumbuhan penduduk alami Pulau

   Jawa ?
   a. 30.000 jiwa                          d. 40.000 jiwa
   b. 20.000 jiwa                          e. 50.00 jiwa

   c. 10.000 jiwa
13. Misalkan jumlah kelahiran kasar penduduk pulau Jawa pada tahun 2005 adalah jiwa
dan kematian kaar 20.000 jiwa. Diketahui pulau jumlah imigrasi ada 15.000 dan
  15.000 dan emigrasi ada 7.000. coba hitung pertumbuhan penduduk total pualau jawa
  pada tahun 2005 tersebud ?

   a. 28.000 jiwa                        d. 40.000 jiwa

   b. 38.000 jiwa                        e. 29.000 jiwa
   c. 30.000 jiwa

14. Misalkan pada suatu daerah terdapat penduduk sebesar 25 juta jiwa, sedang banya-
  nya bayi yang lahir dalam ssetahun sebesar 500.000 orang. Berapakah CBR daerah
  tersebud ?
   a. 30 bayi                            d. 40 bayi

   b. 10 bayi                            e. 50 bayi
   c. 20 bayi
15. Misalkan dalam suatu wilayah terdapat 100.000 yang berumur antara 25-29 tahun,

  Dan jummlah kelahiran dari wanita dalam berumur tersebud terbanyak 20.000, bera-
  Pakah ASBR wilayah tersebud ?

   a. 300 bayi                            d. 200 bayi
   b. 500 bayi                            e. 600 bayi
   c. 100 bayi

16. Miasalkan jumlah penduduk suatu Negara pertengahan tahun adalah 25 juta jiwa.
  Pada tahun tersebud kematian sebesar 50.000 jiwa. Berapakah tingkat kematian
  daerah tersebud ?

   a. 2 orang                             d. 5 orang
   b. 3 orang                             e. 6 orang

   c. 4 orang

17. Misalkan pada suatu daerah terdapat penduduk berusia antara 50-55 tahun
  sebanyak 1.000.000 jiwa. Pada golongan umur tersebud setiap tahun terjadi kemati-
  an sebesar 10.000 jiwa. Berapakah ASDR daerah tersebud ?

   a. 50 orang           c. 40 orang        e. 20 orang
   b. 30 orang           d. 10 orang

Contenu connexe

Similaire à Antroposfer

LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.docLATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.docjohan effendi
 
S. XI Dinamika Kependudukan.pptx
S. XI Dinamika Kependudukan.pptxS. XI Dinamika Kependudukan.pptx
S. XI Dinamika Kependudukan.pptxHanifNugrahadi1
 
PPT Dinamika Kependudukan.pptx
PPT Dinamika Kependudukan.pptxPPT Dinamika Kependudukan.pptx
PPT Dinamika Kependudukan.pptxajaalbert603
 
Ppt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukanPpt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukanNabilaGeografi
 
Dinamika kependudukan.pptx
Dinamika kependudukan.pptxDinamika kependudukan.pptx
Dinamika kependudukan.pptxssuserbad494
 
Soal uas geografi xii is
Soal uas geografi xii isSoal uas geografi xii is
Soal uas geografi xii isAhmadi Ar
 
Kondisi penduduk Indonesia
Kondisi penduduk Indonesia Kondisi penduduk Indonesia
Kondisi penduduk Indonesia salsabilaraaz
 
Dinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIIIDinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIIIMafilindati du
 
Pertumbuhan penduduk Kelas VIII
Pertumbuhan penduduk Kelas VIIIPertumbuhan penduduk Kelas VIII
Pertumbuhan penduduk Kelas VIIITõmî Îřvåñ
 
Demografi
DemografiDemografi
DemografiEdy CLa
 
Angka kelahiran-dan-kematian
Angka kelahiran-dan-kematianAngka kelahiran-dan-kematian
Angka kelahiran-dan-kematianandrians07
 
Angka kelahiran-dan-kematian
Angka kelahiran-dan-kematianAngka kelahiran-dan-kematian
Angka kelahiran-dan-kematianagunk91
 
Dinamika dan Masalah Kependudukan ..pdf
Dinamika dan Masalah Kependudukan ..pdfDinamika dan Masalah Kependudukan ..pdf
Dinamika dan Masalah Kependudukan ..pdfMukarobinspdMukarobi
 
Kependudukan ekologi
Kependudukan ekologiKependudukan ekologi
Kependudukan ekologiArisda Fajrin
 

Similaire à Antroposfer (20)

Demografi XI
Demografi XIDemografi XI
Demografi XI
 
Dinamika penduduk
Dinamika pendudukDinamika penduduk
Dinamika penduduk
 
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.docLATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
LATIHAN SOAL geo ANALISA DATA PENDUDUK.doc
 
S. XI Dinamika Kependudukan.pptx
S. XI Dinamika Kependudukan.pptxS. XI Dinamika Kependudukan.pptx
S. XI Dinamika Kependudukan.pptx
 
Soal bab 2
Soal bab 2Soal bab 2
Soal bab 2
 
PPT Dinamika Kependudukan.pptx
PPT Dinamika Kependudukan.pptxPPT Dinamika Kependudukan.pptx
PPT Dinamika Kependudukan.pptx
 
Ppt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukanPpt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukan
 
Dinamika kependudukan.pptx
Dinamika kependudukan.pptxDinamika kependudukan.pptx
Dinamika kependudukan.pptx
 
proyeksi penduduk.pdf
proyeksi penduduk.pdfproyeksi penduduk.pdf
proyeksi penduduk.pdf
 
Soal uas geografi xii is
Soal uas geografi xii isSoal uas geografi xii is
Soal uas geografi xii is
 
Kondisi penduduk Indonesia
Kondisi penduduk Indonesia Kondisi penduduk Indonesia
Kondisi penduduk Indonesia
 
Dinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIIIDinamika Penduduk IPS VIII
Dinamika Penduduk IPS VIII
 
Pertumbuhan penduduk Kelas VIII
Pertumbuhan penduduk Kelas VIIIPertumbuhan penduduk Kelas VIII
Pertumbuhan penduduk Kelas VIII
 
Demografi
DemografiDemografi
Demografi
 
Angka kelahiran-dan-kematian
Angka kelahiran-dan-kematianAngka kelahiran-dan-kematian
Angka kelahiran-dan-kematian
 
Angka kelahiran-dan-kematian
Angka kelahiran-dan-kematianAngka kelahiran-dan-kematian
Angka kelahiran-dan-kematian
 
Demografi
DemografiDemografi
Demografi
 
Dinamika dan Masalah Kependudukan ..pdf
Dinamika dan Masalah Kependudukan ..pdfDinamika dan Masalah Kependudukan ..pdf
Dinamika dan Masalah Kependudukan ..pdf
 
1. kependudukan
1. kependudukan1. kependudukan
1. kependudukan
 
Kependudukan ekologi
Kependudukan ekologiKependudukan ekologi
Kependudukan ekologi
 

Plus de Fathur Marah

Undang undang no 62 tahun 1958 tentang kewarganegaraan
Undang undang no 62 tahun 1958 tentang kewarganegaraanUndang undang no 62 tahun 1958 tentang kewarganegaraan
Undang undang no 62 tahun 1958 tentang kewarganegaraanFathur Marah
 
Tata cara memperoleh
Tata cara memperolehTata cara memperoleh
Tata cara memperolehFathur Marah
 
Peraturan pemerintah no. 2 tahun 2007
Peraturan pemerintah no. 2 tahun 2007Peraturan pemerintah no. 2 tahun 2007
Peraturan pemerintah no. 2 tahun 2007Fathur Marah
 
Materi pers dan kewarganegaraan indonesia
Materi pers dan kewarganegaraan indonesiaMateri pers dan kewarganegaraan indonesia
Materi pers dan kewarganegaraan indonesiaFathur Marah
 
Bab 5 hak dan kewajiban warga negara
Bab 5   hak dan kewajiban warga negaraBab 5   hak dan kewajiban warga negara
Bab 5 hak dan kewajiban warga negaraFathur Marah
 
Warga negara dan pewarganegaraan
Warga negara dan pewarganegaraanWarga negara dan pewarganegaraan
Warga negara dan pewarganegaraanFathur Marah
 
Menghidupkan orang mati
Menghidupkan orang matiMenghidupkan orang mati
Menghidupkan orang matiFathur Marah
 
Identitas peserta didik
Identitas peserta didikIdentitas peserta didik
Identitas peserta didikFathur Marah
 
Serial number office 2010 a ktif
Serial number office 2010 a ktifSerial number office 2010 a ktif
Serial number office 2010 a ktifFathur Marah
 
Senyum ikhlas adalah pangkal kesehatan
Senyum ikhlas adalah pangkal kesehatanSenyum ikhlas adalah pangkal kesehatan
Senyum ikhlas adalah pangkal kesehatanFathur Marah
 
Sekilas akhlak para sahabat
Sekilas akhlak para sahabatSekilas akhlak para sahabat
Sekilas akhlak para sahabatFathur Marah
 

Plus de Fathur Marah (20)

Undang undang no 62 tahun 1958 tentang kewarganegaraan
Undang undang no 62 tahun 1958 tentang kewarganegaraanUndang undang no 62 tahun 1958 tentang kewarganegaraan
Undang undang no 62 tahun 1958 tentang kewarganegaraan
 
Tata cara memperoleh
Tata cara memperolehTata cara memperoleh
Tata cara memperoleh
 
Pewarganegaraan
PewarganegaraanPewarganegaraan
Pewarganegaraan
 
Peraturan pemerintah no. 2 tahun 2007
Peraturan pemerintah no. 2 tahun 2007Peraturan pemerintah no. 2 tahun 2007
Peraturan pemerintah no. 2 tahun 2007
 
Melani wuwungan
Melani wuwunganMelani wuwungan
Melani wuwungan
 
Materi pers dan kewarganegaraan indonesia
Materi pers dan kewarganegaraan indonesiaMateri pers dan kewarganegaraan indonesia
Materi pers dan kewarganegaraan indonesia
 
Makalah 10
Makalah 10Makalah 10
Makalah 10
 
Kewarganegaraan
KewarganegaraanKewarganegaraan
Kewarganegaraan
 
Kewarganegaraan
KewarganegaraanKewarganegaraan
Kewarganegaraan
 
Kewarganegaraa1
Kewarganegaraa1Kewarganegaraa1
Kewarganegaraa1
 
Bab 5 hak dan kewajiban warga negara
Bab 5   hak dan kewajiban warga negaraBab 5   hak dan kewajiban warga negara
Bab 5 hak dan kewajiban warga negara
 
151095766
151095766151095766
151095766
 
Warga negara dan pewarganegaraan
Warga negara dan pewarganegaraanWarga negara dan pewarganegaraan
Warga negara dan pewarganegaraan
 
Menghidupkan orang mati
Menghidupkan orang matiMenghidupkan orang mati
Menghidupkan orang mati
 
Identitas peserta didik
Identitas peserta didikIdentitas peserta didik
Identitas peserta didik
 
Akikah dan kurban
Akikah dan kurbanAkikah dan kurban
Akikah dan kurban
 
Serial number office 2010 a ktif
Serial number office 2010 a ktifSerial number office 2010 a ktif
Serial number office 2010 a ktif
 
Senyum ikhlas adalah pangkal kesehatan
Senyum ikhlas adalah pangkal kesehatanSenyum ikhlas adalah pangkal kesehatan
Senyum ikhlas adalah pangkal kesehatan
 
Sekilas akhlak para sahabat
Sekilas akhlak para sahabatSekilas akhlak para sahabat
Sekilas akhlak para sahabat
 
Sejarah nabi saw
Sejarah nabi sawSejarah nabi saw
Sejarah nabi saw
 

Antroposfer

  • 1. 1. Sensus penduduk di lakukan berdasarkan bukti hukum yang di miliki seperti KTP termasuk jenis... a. Defakto d. Periodik b. Registrasi e. Dejure c. Tahunan 2. Piramida bentuk suatu Negara seperti gambar berikut, maka kebutuhan untuk 15 thn kedepan adalah... a. Perluasan lapangan kerja d. Penyediaan sarana transportasi b. Pengadaan industry sandang e. Pembangunan alat komunikasi c. Pembangunan sarana kesehatan 3. Jumlah penduduk lebih sedikit dibandingkan dengan jumlah penduduk laki-laki, maka akan berdampak... a. Angka migrasi penduduk semakin tinggi b. Kemaatian penduduk semakin tinggi c. Dunia kerja akan dimonopoli kaum perempuan d. Harapan hidup penduduk semakin rendah 4. Penduduk kota X pada akhir tahun 2003 jumlah laki-laki 1.500.000 jiwa dan jumlah wanita 3.000.000 jiwa maka besar Sex ratio... a. 5 d. 70 b. 30 e. 80 c. 50 5. Manakah dari pernyataan berikut yang dapat menggambarkan grafik piramida pend- uduk berikut ini...
  • 2. a. Angka kelahiran tinggi d. Rasio jenis kelaminan rendah b. Angka kematian tinggi e. Angka ketergantungan rendah c. Pendapatan perkapita tinggi 6. Jumlah penduduk kota X pada pertengahan tahun 2002 = 4.000.000 jiwa dan jumlah Kelahiran pada tahun itu sebesar 200.000 jiwa, maka natalitas adalah... a. 10 c. 40 e. 80 b. 20 d. 50 7. Permasalahannya penduduk ! 1. Penyebaran tidak merata 2. Tingginya tingkat pengangguran 3. Anglka kriminalitas yang rendah 4. Jumlah pengemis yang tinggi 5. Teerjadinya ledakan penduduk Permasalahan kependudukan yang terjadi di Indonesia meliputi nomor... a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5 b. 1, 2 dan 5 e. 3, 4 dan 5 c. 1, 3 dan 4 8. Masyarakat bogor yang berkerja di Jakarta tanpa harus menentap karena setiap hari- nya bisa pulang, maka dapat di golongkan jenis migrasi... a. Nglaju d. Urbanisasi b. Sirkuler e. Transmigrasi c. Remigrasi 9. Pernyataan : 1. Kesempatan kerja untuk perempuan lebih kecil 2. Upah buru tinggi 3. Terjadi pernikahan dini 4. Tejadi poliandri
  • 3. 5. Wanita lebih memiliki menjadi ibu rumah tangga Jika pada suatu wilayah jumlah penduduk laki-laki banyak dari jumlah penduduk wanita maka akan terjadi pada nomor... a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5 b. 1, 2 dna 5 e. 3, 4 dan 5 c. 1, 2 dan 4 10. Rasio ketergantungan penduduk dari komposisi penduduk menurut kelompok umur berikut sebesar... No Kelompok Umur Jumlah 1. 0-14 2.500.000 jiwa 2. 15-64 8.000.000 jiwa 3. 65+ 750.000 jiwa a. 35 d. 41 b. 37 e. 43 c. 39 11. Awal tahun 2008 Jumlah wilayah X adalah 10.000.000 jiwa. Jika selama tahun ters- ebud tercatat kelahiran sebanyak 80.000 jiwa dan yang meninggal 32.000 jiwa, pen- duduk pendatang sebanyak 3.000 jiwa yang di keluar sebanyak 1.000 jiwa, maka ter- jadinya pertambahan penduduk sebesar... a. 2% d. 0, 5% b. 1, 5% e. 0, 25% c. 1% 12. Misalkan pada tahun 2005 angka kelahiran kasar penduduk pulau Jawa 50.000 jiwa dan angka kematianya 20.000 jiwa. Berapakah pertumbuhan penduduk alami Pulau Jawa ? a. 30.000 jiwa d. 40.000 jiwa b. 20.000 jiwa e. 50.00 jiwa c. 10.000 jiwa 13. Misalkan jumlah kelahiran kasar penduduk pulau Jawa pada tahun 2005 adalah jiwa
  • 4. dan kematian kaar 20.000 jiwa. Diketahui pulau jumlah imigrasi ada 15.000 dan 15.000 dan emigrasi ada 7.000. coba hitung pertumbuhan penduduk total pualau jawa pada tahun 2005 tersebud ? a. 28.000 jiwa d. 40.000 jiwa b. 38.000 jiwa e. 29.000 jiwa c. 30.000 jiwa 14. Misalkan pada suatu daerah terdapat penduduk sebesar 25 juta jiwa, sedang banya- nya bayi yang lahir dalam ssetahun sebesar 500.000 orang. Berapakah CBR daerah tersebud ? a. 30 bayi d. 40 bayi b. 10 bayi e. 50 bayi c. 20 bayi 15. Misalkan dalam suatu wilayah terdapat 100.000 yang berumur antara 25-29 tahun, Dan jummlah kelahiran dari wanita dalam berumur tersebud terbanyak 20.000, bera- Pakah ASBR wilayah tersebud ? a. 300 bayi d. 200 bayi b. 500 bayi e. 600 bayi c. 100 bayi 16. Miasalkan jumlah penduduk suatu Negara pertengahan tahun adalah 25 juta jiwa. Pada tahun tersebud kematian sebesar 50.000 jiwa. Berapakah tingkat kematian daerah tersebud ? a. 2 orang d. 5 orang b. 3 orang e. 6 orang c. 4 orang 17. Misalkan pada suatu daerah terdapat penduduk berusia antara 50-55 tahun sebanyak 1.000.000 jiwa. Pada golongan umur tersebud setiap tahun terjadi kemati- an sebesar 10.000 jiwa. Berapakah ASDR daerah tersebud ? a. 50 orang c. 40 orang e. 20 orang b. 30 orang d. 10 orang