SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  10
Télécharger pour lire hors ligne
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT
MENULAR DAN KERACUNAN
BERDASARKAN JENIS PENYAKIT
DI PROV. SUMS
TAHUN 2015
Ajrina Agissyari P
Fitria Suryaningsih
Lia Purnamasari
Nandang Aprilianto
Resna Adtya
PENDAHULUAN
• Kejadian Luar Biasa (KLB) adalah timbulnya atau meningkatnya kejadian
kesakitan dan/atau kematian yang
bermakna secara epidemiologi pada suatu daerah dalam kurun waktu tertentu,
dan merupakan keadaan yang dapat menjurus kepada terjadinya wabah
(kemenkes, 2014)
• KLB ini dapat dipengaruhi oleh heard immunity, patogenesitas dan lingkungan
yang buruk (Notoatmojo 2003).
• Berdasarkan hasil rekapan program surveilans KLB dinas kesehatan provinsi Sumatera
Selatan selama tahun 2015, bahwa kejadian KLB di kabupaten/kota frekuensi KLB 26 kali
menyerang 26 desa dengan 334 penderita dan kematian 9 orang (CFR 2.7%), frekuensi dan
penderita KLB menurun jika dibandingkan dengan tahun 2014. Pada tahun 2014 frekuensi
KLB 40 kali menyerang 40 desa dengan 1395 penderita dan kematian 3 orang (CFR 0,22%),
namun jika dilihat dari kematian karena KLB pada tahun 2015 mengalami peningkatan
sebesar 123% dibandingkan tahun 2014. Pada tahun anggaran 2015, Program KLB telah
melaksanakan beberapa kegiatan Penyelidikan Epidemiologi dan Penanggulangan KLB
Penyakit menular dan Keracunan Makanan di kabupaten/kota. Penyakit yang menjadi
penyebab KLB yaitu Keracunan makanan,DBD, Rabies, Rubella, Campak, Hepatitis, Pertusis
• Untuk mengetahui penyakit KLB apa saja yang banyak terjadi maka perlu adanya
managemen data kesehatan mengenai kasus penyakit KLB 2015.
Pendataan penyakit klb ini dilakukan pada 10 kabupaten/kota di provinsi sumatera
selatan oleh bidang bina pemberantaan masalah kesehatan dinkes pov. Sumsel melalui
laporan yang dibuat oleh puskesmas kab./kota masing-masing.
Jumlah desa terjadi KLB di Prov. SumSel tahun 2015 yaitu sebanyak 26 desa di 10
kab/kota. Kab/kota yang melapor terjadi klb antara lain kab/kota OKU (1 desa), UKI
(1 desa) , M. Enim (6 desa), Mura (desa), Banyuasin (desa), Oku timur (1 desa), Ogan
ilir (4 desa), palembang (1 desa), pali (1 desa) dan muratara. (2 desa). (dinkes prov.
Sumsel, 2015)
Berikut akan sajikan tabel mengenai banyaknya kasus penyakit klb yang terjadi
berdasarkan jenis penyakitnya.
TABEL DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN
BERDASARKAN JENIS PENYAKIT DI PROV. SUMSEL, SELAMA
TAHUN 2015
PENYAKIT KASUS
Campak 19
Kermak 144
DBD 34
Rubela 130
Pertusis 1
Rabies 7
Hepatitis 14
Jumlah 349
Sumber: bidang bina pemberantasan masalah kesehatan dinkes prov. sumsel
Grafik Distribusi KLB Penyakit Menular dan Keracunan
Berdasarkan Jenis Penyakit di Prov. Sumsel, Selama Tahun
2015
Sumber: bidang bina pemberantasan masalah kesehatan dinkes prov. sumsel
Pembahasan:
interpretasi dan analisis
Berdasarkan data table A menunjuka bahwa sebagian besar kejadian luar biasa penyakit menular
dan keracunan makanan di provinsisumatra seltan tahun 2015 berdasarkan jenis penyakitnya
yang paling banyak terjadi yaitu keracuanan makanan dengan jumlah 144 kasus (41%) dan yang
jarang sekali terjadi yaitu penyakit pertussis sebanyak 1 kasus (0%).
Penyebab diare secara klinis dapat dikelompokkan kedalam 6 (enam)
golongan besar adalah infeksi, malabsorpsi, alergi, keracunan, imunodefisiensi, dan
sebab-sebab lain. Paling sering ditemukan dilapangan ataupun klinis adalah diare
yang disebabkan infeksi dan keracunan.
Banyak program yang sudah dilaksanakan oleh dines kesehatan sumatera selatan namun belum
maksimal, sehingga kejadian klb masih terjadi (dinkes prov. Sumsel, 2015)
Analisa
KLB keracunan pangan termasuk urutan ke-2 dari laporan KLB yang masuk ke
PHEOC, Nomor 2 setelah KLB difteri. Hal ini menunjukkan bahwa KLB Keracunan
Pangan masih menjadi masalah kesehatan masyarakat yang harus diprioritaskan
penanganannya.
Untuk mencegah terjadinya keracunan pangan, Kemenkes menerbitkan peraturan yang
mengatur hygiene sanitasi pangan pada tempat pengelolaan makanan (TPM) yang
mencakup jasaboga, rumah makan/restoran, depot air minum, dan pangan di rumah
tangga.
Dinas prov. Sumsel dalam prrogram penaganan diare telah dilakukan dengan advokasi
dan sosialisasi. Namun terdapat kendala yakni SDM yang kurang serta logistik yang
kurang memadai dalam penanganan diare akibat keracunan ini.
kesimpulan
Berdasarkan data yang telah dipaparkan dan dibahas angka kejadian kasus klb berdasarkan jenis
penyakitnya di provinsi sumatera selatan tahu 2015 masih terjadi, dengan banyak kasus yang
terjadi yaitu penyakit keracunan makanan. Data dinas kesehatan provinsi sumatera selatan
menyatakan bahwa penyakit klb dengan kasus tertinggi yang terjadi Selma tahun 2015 yaitu
keracunan makanan 144 kasus (41%), penyakit rubella sebanyak 130 kasus (37%), penyakit Dbd
sbanyak 34 kasus (10%, campak sebanyak 19 kasus (6%), penyakit hepatitis sebnyak 14 kasus
(4%), penyakit rabies sebanyak 7 kasus (2%), dan penyakit pertussis sebanyak 1 kasus (0%).
Kemenkes (2017) juga menyatakan bahwa keracunan makanan merupakan KLB tertinggi ke 2
yang terjadi setelah difteri. hal ini menunjukan bahwa Hal ini menunjukkan bahwa KLB
Keracunan Pangan masih menjadi masalah kesehatan masyarakat yang harus diprioritaskan
penanganannya serta perlu peningkatan dalam pelaksanaan program terutama mengenai sanitasi
dan hygine masyarakat..
Sumber
• kementerian kesehatan RI. (2014). peraturan menteri kesehtan RI nomor 82 tahun
2014 tentang penangguangan penyakit menular. In k. k. RI, berita negara republik
indonesia (p. no. 1755). jakarta: kemenkes ri.
• kementerian kesehatan RI. (2017). Lebih dari 200 Penyakit dapat Menular melalui
Makanan, Keamanan Pangan Harus Diperhatikan. Retrieved oktober 4, 2019, from
depkes: http://www.depkes.go.id/article/view/18092700003/more-than-200-
diseases-can-be-transmitted-through-food-food-safety-must-be-considered.html
• selatan, d. k. (2015). profil kesehtan provinsi sumatera selatan. sumatera selatan: dinas
kesehatan provinsi sumatera selatan.
•

Contenu connexe

Similaire à Ppt sik (data klb) dikonversi (1)

Ppt sik (data_klb)[1]
Ppt sik (data_klb)[1]Ppt sik (data_klb)[1]
Ppt sik (data_klb)[1]Ajrinaaputri
 
Ppt sik (data klb)
Ppt sik (data klb)Ppt sik (data klb)
Ppt sik (data klb)liapurnm
 
Tugas SIK, Grafik dan Tabel
Tugas SIK, Grafik dan TabelTugas SIK, Grafik dan Tabel
Tugas SIK, Grafik dan Tabelresna adtya
 
KAK_P2P_Penyakit_Menular_TBC.pdf
KAK_P2P_Penyakit_Menular_TBC.pdfKAK_P2P_Penyakit_Menular_TBC.pdf
KAK_P2P_Penyakit_Menular_TBC.pdfimroatulazizah22
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiliapurnm
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiFitriasryngsh26
 
Data KLB Wabah Prov SumSel 2015
Data KLB Wabah Prov SumSel 2015Data KLB Wabah Prov SumSel 2015
Data KLB Wabah Prov SumSel 2015Ajrinaaputri
 
data klb provinsi sumatera selatan 2015
data klb provinsi sumatera selatan 2015data klb provinsi sumatera selatan 2015
data klb provinsi sumatera selatan 2015resna adtya
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiliapurnm
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversinandang1404
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversirarafiah
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiresna adtya
 
Data k lb_wabah_prov_sumsel_2015-dikonversi[1]
Data k lb_wabah_prov_sumsel_2015-dikonversi[1]Data k lb_wabah_prov_sumsel_2015-dikonversi[1]
Data k lb_wabah_prov_sumsel_2015-dikonversi[1]Ajrinaaputri
 
TUGAS PENYAJIAN DATA
TUGAS PENYAJIAN DATATUGAS PENYAJIAN DATA
TUGAS PENYAJIAN DATAresna adtya
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiFitriasryngsh26
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiliapurnm
 
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...Resna Adtya
 
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...Resna Adtya
 

Similaire à Ppt sik (data klb) dikonversi (1) (20)

Ppt sik (data klb)
Ppt sik (data klb)Ppt sik (data klb)
Ppt sik (data klb)
 
Ppt sik (data_klb)[1]
Ppt sik (data_klb)[1]Ppt sik (data_klb)[1]
Ppt sik (data_klb)[1]
 
Ppt sik (data klb)
Ppt sik (data klb)Ppt sik (data klb)
Ppt sik (data klb)
 
Tugas SIK, Grafik dan Tabel
Tugas SIK, Grafik dan TabelTugas SIK, Grafik dan Tabel
Tugas SIK, Grafik dan Tabel
 
KAK_P2P_Penyakit_Menular_TBC.pdf
KAK_P2P_Penyakit_Menular_TBC.pdfKAK_P2P_Penyakit_Menular_TBC.pdf
KAK_P2P_Penyakit_Menular_TBC.pdf
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
 
Data KLB Wabah Prov SumSel 2015
Data KLB Wabah Prov SumSel 2015Data KLB Wabah Prov SumSel 2015
Data KLB Wabah Prov SumSel 2015
 
data klb provinsi sumatera selatan 2015
data klb provinsi sumatera selatan 2015data klb provinsi sumatera selatan 2015
data klb provinsi sumatera selatan 2015
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
 
Data k lb_wabah_prov_sumsel_2015-dikonversi[1]
Data k lb_wabah_prov_sumsel_2015-dikonversi[1]Data k lb_wabah_prov_sumsel_2015-dikonversi[1]
Data k lb_wabah_prov_sumsel_2015-dikonversi[1]
 
TUGAS PENYAJIAN DATA
TUGAS PENYAJIAN DATATUGAS PENYAJIAN DATA
TUGAS PENYAJIAN DATA
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
 
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversiData k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
Data k lb wabah prov sumsel 2015 dikonversi
 
Makalah nandang
Makalah nandangMakalah nandang
Makalah nandang
 
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
 
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT...
 

Dernier

.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxHaryKharismaSuhud
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxDewiUmbar
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Dernier (20)

.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Ppt sik (data klb) dikonversi (1)

  • 1. DATA DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT DI PROV. SUMS TAHUN 2015 Ajrina Agissyari P Fitria Suryaningsih Lia Purnamasari Nandang Aprilianto Resna Adtya
  • 2. PENDAHULUAN • Kejadian Luar Biasa (KLB) adalah timbulnya atau meningkatnya kejadian kesakitan dan/atau kematian yang bermakna secara epidemiologi pada suatu daerah dalam kurun waktu tertentu, dan merupakan keadaan yang dapat menjurus kepada terjadinya wabah (kemenkes, 2014) • KLB ini dapat dipengaruhi oleh heard immunity, patogenesitas dan lingkungan yang buruk (Notoatmojo 2003).
  • 3. • Berdasarkan hasil rekapan program surveilans KLB dinas kesehatan provinsi Sumatera Selatan selama tahun 2015, bahwa kejadian KLB di kabupaten/kota frekuensi KLB 26 kali menyerang 26 desa dengan 334 penderita dan kematian 9 orang (CFR 2.7%), frekuensi dan penderita KLB menurun jika dibandingkan dengan tahun 2014. Pada tahun 2014 frekuensi KLB 40 kali menyerang 40 desa dengan 1395 penderita dan kematian 3 orang (CFR 0,22%), namun jika dilihat dari kematian karena KLB pada tahun 2015 mengalami peningkatan sebesar 123% dibandingkan tahun 2014. Pada tahun anggaran 2015, Program KLB telah melaksanakan beberapa kegiatan Penyelidikan Epidemiologi dan Penanggulangan KLB Penyakit menular dan Keracunan Makanan di kabupaten/kota. Penyakit yang menjadi penyebab KLB yaitu Keracunan makanan,DBD, Rabies, Rubella, Campak, Hepatitis, Pertusis • Untuk mengetahui penyakit KLB apa saja yang banyak terjadi maka perlu adanya managemen data kesehatan mengenai kasus penyakit KLB 2015.
  • 4. Pendataan penyakit klb ini dilakukan pada 10 kabupaten/kota di provinsi sumatera selatan oleh bidang bina pemberantaan masalah kesehatan dinkes pov. Sumsel melalui laporan yang dibuat oleh puskesmas kab./kota masing-masing. Jumlah desa terjadi KLB di Prov. SumSel tahun 2015 yaitu sebanyak 26 desa di 10 kab/kota. Kab/kota yang melapor terjadi klb antara lain kab/kota OKU (1 desa), UKI (1 desa) , M. Enim (6 desa), Mura (desa), Banyuasin (desa), Oku timur (1 desa), Ogan ilir (4 desa), palembang (1 desa), pali (1 desa) dan muratara. (2 desa). (dinkes prov. Sumsel, 2015) Berikut akan sajikan tabel mengenai banyaknya kasus penyakit klb yang terjadi berdasarkan jenis penyakitnya.
  • 5. TABEL DISTRIBUSI KLB PENYAKIT MENULAR DAN KERACUNAN BERDASARKAN JENIS PENYAKIT DI PROV. SUMSEL, SELAMA TAHUN 2015 PENYAKIT KASUS Campak 19 Kermak 144 DBD 34 Rubela 130 Pertusis 1 Rabies 7 Hepatitis 14 Jumlah 349 Sumber: bidang bina pemberantasan masalah kesehatan dinkes prov. sumsel
  • 6. Grafik Distribusi KLB Penyakit Menular dan Keracunan Berdasarkan Jenis Penyakit di Prov. Sumsel, Selama Tahun 2015 Sumber: bidang bina pemberantasan masalah kesehatan dinkes prov. sumsel
  • 7. Pembahasan: interpretasi dan analisis Berdasarkan data table A menunjuka bahwa sebagian besar kejadian luar biasa penyakit menular dan keracunan makanan di provinsisumatra seltan tahun 2015 berdasarkan jenis penyakitnya yang paling banyak terjadi yaitu keracuanan makanan dengan jumlah 144 kasus (41%) dan yang jarang sekali terjadi yaitu penyakit pertussis sebanyak 1 kasus (0%). Penyebab diare secara klinis dapat dikelompokkan kedalam 6 (enam) golongan besar adalah infeksi, malabsorpsi, alergi, keracunan, imunodefisiensi, dan sebab-sebab lain. Paling sering ditemukan dilapangan ataupun klinis adalah diare yang disebabkan infeksi dan keracunan. Banyak program yang sudah dilaksanakan oleh dines kesehatan sumatera selatan namun belum maksimal, sehingga kejadian klb masih terjadi (dinkes prov. Sumsel, 2015)
  • 8. Analisa KLB keracunan pangan termasuk urutan ke-2 dari laporan KLB yang masuk ke PHEOC, Nomor 2 setelah KLB difteri. Hal ini menunjukkan bahwa KLB Keracunan Pangan masih menjadi masalah kesehatan masyarakat yang harus diprioritaskan penanganannya. Untuk mencegah terjadinya keracunan pangan, Kemenkes menerbitkan peraturan yang mengatur hygiene sanitasi pangan pada tempat pengelolaan makanan (TPM) yang mencakup jasaboga, rumah makan/restoran, depot air minum, dan pangan di rumah tangga. Dinas prov. Sumsel dalam prrogram penaganan diare telah dilakukan dengan advokasi dan sosialisasi. Namun terdapat kendala yakni SDM yang kurang serta logistik yang kurang memadai dalam penanganan diare akibat keracunan ini.
  • 9. kesimpulan Berdasarkan data yang telah dipaparkan dan dibahas angka kejadian kasus klb berdasarkan jenis penyakitnya di provinsi sumatera selatan tahu 2015 masih terjadi, dengan banyak kasus yang terjadi yaitu penyakit keracunan makanan. Data dinas kesehatan provinsi sumatera selatan menyatakan bahwa penyakit klb dengan kasus tertinggi yang terjadi Selma tahun 2015 yaitu keracunan makanan 144 kasus (41%), penyakit rubella sebanyak 130 kasus (37%), penyakit Dbd sbanyak 34 kasus (10%, campak sebanyak 19 kasus (6%), penyakit hepatitis sebnyak 14 kasus (4%), penyakit rabies sebanyak 7 kasus (2%), dan penyakit pertussis sebanyak 1 kasus (0%). Kemenkes (2017) juga menyatakan bahwa keracunan makanan merupakan KLB tertinggi ke 2 yang terjadi setelah difteri. hal ini menunjukan bahwa Hal ini menunjukkan bahwa KLB Keracunan Pangan masih menjadi masalah kesehatan masyarakat yang harus diprioritaskan penanganannya serta perlu peningkatan dalam pelaksanaan program terutama mengenai sanitasi dan hygine masyarakat..
  • 10. Sumber • kementerian kesehatan RI. (2014). peraturan menteri kesehtan RI nomor 82 tahun 2014 tentang penangguangan penyakit menular. In k. k. RI, berita negara republik indonesia (p. no. 1755). jakarta: kemenkes ri. • kementerian kesehatan RI. (2017). Lebih dari 200 Penyakit dapat Menular melalui Makanan, Keamanan Pangan Harus Diperhatikan. Retrieved oktober 4, 2019, from depkes: http://www.depkes.go.id/article/view/18092700003/more-than-200- diseases-can-be-transmitted-through-food-food-safety-must-be-considered.html • selatan, d. k. (2015). profil kesehtan provinsi sumatera selatan. sumatera selatan: dinas kesehatan provinsi sumatera selatan. •