SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  17
APA ITU RISET IMPLEMENTASI?
CHAPTER 3
Penelitian Implementasi dalam
kesehatan adalah jenis penelitian
kebijakan dan sistem kesehatan
yang berkaitan dengan:
- studi implementasi kebijakan
klinis dan kesehatan
masyarakat,
- program,
- dan praktik,
Yang bertujuan:
• Memahami tidak hanya mengenai
apa yang berhasil dan tidak berhasil
dalam implementasi.
Tetapi juga….
Memahami bagaimana dan mengapa
implementasi berjalan dengan benar
atau salah, dan menguji pendekatan-
pendekatan untuk memperbaikinya.
Riset Implementasi secara sederhana didefinisikan sebagai
penyelidikan ilmiah mengenai pertanyaan-
pertanyaan yang berhubungan dengan
implementasi
Mengeksplorasi aspek-aspek
implementasi:
• Faktor-faktor yang
mempengaruhi implementasi
• Proses implementasi
• Hasil, atau produk akhir dari
implementasi yang diteliti.
Isu-Isu yang dapat menjadi fokus
Riset Implementasi
• Mengidentifikasi masalah implementasi secara
umum.
• Memahami faktor-faktor yang menghambat atau
mendukung akses ke intervensi kesehatan.
• Mengembangkan dan menguji solusi untuk
mengatasi hambatan implementasi, dalam
konteks tertentu atau di berbagai lingkungan.
• Menentukan cara terbaik untuk memperkenalkan
inovasi ke dalam sistem kesehatan, atau untuk
mempromosikan scaling-up dan keberlanjutan.
Strategi-strategi Implementasi
• Riset Implementasi tidak diarahkan untuk
menemukan produk kesehatan baru, atau
pengujian keamanan atau kemanjuran intervensi
klinis, tetapi sering berhubungan dengan strategi
yang diperlukan untuk menerapkan intervensi
atau produk.
• Strategi ini disebut sebagai 'strategi
implementasi', istilah yang digunakan untuk
membedakan strategi dari intervensi klinis dan
kesehatan masyarakat (Curran, et al., 2012)
Beberapa Strategi Implementasi
(Peters et al., 2009):
• Memantapkan kemampuan pemerintah
(kebijakan publik, pengawasan dan fungsi sebagai
lembaga pembiayaan).
• Meningkatkan kinerja pelaksana dan organisasi
pemberi pelayanan kesehatan.
• Memperkuat kemampuan dan kinerja pemberi
pelayananan individu dan pekerja garis depan
• Memberdayakan masyarakat dan rumah tangga
• Mendukung berbagai pemangku kepentingan
yang terlibat dalam meningkatkan kesehatan.
Strategi Meningkatkan Implementasi dalam Kesehatan
Aktor utama
dan Area Intervensi
Contoh Strategi Implementasi
Pemerintah
• Pembuatan kebijakan,
pengawasan dan regulasi
• Pembiayaan publik
• Review kebijakan
• Penguatan tata kelola dan strategi pengurangan korupsi
• Kontrak dengan ukuran kinerja
• Desentralisasi penyediaan pelayanan publik
• Insentif dan aturan pembiayaan publik .
• Pendidikan publik, komunikasi perubahan perilaku
Organisasi pelaksana
implementasi dan provider
• Peningkatan dan
akuntabilitas organisasi
• Strategi peningkatan mutu/ penjaminan mutu/ manajemen
kinerja: tim pemecahan masalah, mengembangkan dan
menerapkan pedoman dan prosedur operasi standar, pengawasan
rutin.
• Pemberian insentif keuangan untuk tim dan individu berdasarkan
kinerja.
• Reorganisasi dan / atau mengintegrasikan layanan.
• Sistem manajemen sumber daya manusia.
• Penguatan manajemen fasilitas dan sistem logistik.
• Penguatan manajemen keuangan.
• Pemasaran pelayanan kesehatan dan produk
Provider individu dan
pekerja garis depan
• praktik individu
• Melanjutkan pendidikan dan pelatihan
• Pembelajaran dan dukungan sebaya
• Alat bantu pekerjaan
Aktor utama
dan Area Intervensi
Contoh Strategi Implementasi
Komunitas dan rumah
tangga
• Pemberdayaan,
partisipasi, pendidikan
• Praktik individu
• Informasi dan pendidikan masyarakat: pelatihan petugas kesehatan
masyarakat, pelatihan anggota masyarakat seperti pemuda, ibu-ibu
(dalam kelompok, rumah, media massa), pemasaran sosial dan
penciptaan permintaan
• Penguatan inklusi dan partisipasi: layanan yang dikelola masyarakat,
kemitraan masyarakat dan manajemen bersama, layanan yang dimiliki
masyarakat.
• Peningkatan akuntabilitas lokal: monitoring bersama, rencana
akuntabilitas provider, sistem informasi berbasis masyarakat.
• Peningkatan kapasitas organisasi lokal: mobilisasi masyarakat, dewan
dan struktur masyarakat untuk pengawasan dan pengelolaan.
• Pemberdayaan keuangan: pembiayaan masyarakat, dalam bentuk
subsidi dan voucher, penganggaran partisipatif masyarakat,
penggabungan dengan peningkatan pendapatan dan skema
pembiayaan mikro
• Dukungan sebaya untuk pelayanan kesehatan dan perilaku sehat.
Multi aktor • Menilai kebutuhan dan kendala: rencana pengurangan kendala.
• Memperoleh dukungan berbasis-luas dari pemangku kepentingan:
melibatkan kelompok kepentingan yang kuat, berkoordinasi dengan
organisasi masyarakat.
• Proses dan modifikasi manajemen yang fleksibel melalui umpan balik
pemangku kepentingan.
Hasil Implementasi
Untuk melihat
seberapa baik
implementasi
bekerja
• Variabel hasil implementasi:
– Akseptabilitas
– Adopsi
– Kelayakan
– Feasibilitas
– Kesetiaan
– Biaya pelaksanaan
– Cakupan
– Keberlanjutan
• Dapat dilihat sebagai faktor antara
yang berkontribusi terhadap hasil
penting lain seperti kepuasan
terhadap pelayanan kesehatan atau
status kesehatan (Proctor et al., 2011;
Brownson et al., 2012)
Variabel Hasil
Implementasi
Variabel Hasil Implementasi
Hasil
Implementasi
Definisi Kerja Istilah terkait
Akseptabilitas Persepsi para pemangku kepentingan
(misalnya konsumen, penyedia, manajer,
pembuat kebijakan) bahwa intervensi
disetujui
Faktor-faktor yang
berhubungan dengan
penerimaan: kenyamanan ,
keuntungan relatif, kredibilitas
Adopsi Keinginan, keputusan awal, atau
tindakan untuk mencoba untuk
menerapkan intervensi baru
Uptake, pemanfaatan,
keinginan untuk mencoba
Appropriateness
(kelayakan)
Persepsi pemangku kepentingan bahwa
intervensi sesuai dan relevan dengan
keadaan, kelompok target (provider,
atau konsumen) atau persoalan tertentu
Relevansi, perasaan cocok,
kompatibilitas, bisa dicoba atau
tidak, kesesuaian, kegunaan,
kepraktisan
Feasibilitas Sejauh mana intervensi dapat dilakukan
dalam suatu lingkungan tertentu atau
organisasi
Kepraktisan, benar-benar
cocok, utilitas, Kesesuaian
untuk penggunaan sehari-hari
Hasil
Implementasi
Definisi Kerja Istilah terkait
Kepatuhan Sejauh mana intervensi dilaksanakan
seperti yang dirancang dalam protokol,
rencana, atau kebijakan
Ketaatan, pelaksanaan sesuai
harapkan, integritas perawatan,
kualitas pelaksanaan program,
intensitas atau dosis pelaksanaan
Biaya
implementasi
Biaya tambahan dari pelaksanaan
strategi. Total biaya pelaksanaan juga
akan mencakup biaya intervensi itu
sendiri.
Marginal cost
Cakupan Sejauh mana kelompok yang
memenuhi syarat untuk mendapatkan
keuntungan dari intervensi benar-benar
menerima keuntungan tersebut
Penjangkauan, akses, perluasan
layanan, cakupan Efektif,
penetrasi
Keberlanjutan Sejauh mana intervensi dipertahankan
atau dilembagakan dalam keadaan
tertentu.
Pemeliharaan, kontinuitas,
ketahanan, pelembagaan,
rutinisasi, integrasi,
penggabungan
Rangkaian Riset Implementasi
• Riset Implementasi dapat digunakan dan relevan
dalam berbagai domain dan tingkatan yang
berbeda, tergantung pada subjek yang diteliti.
• Untuk memahami ide ini, Riset Implementasi
dapat dilihat sebagai sebuah rangkaian
(continuum), dari implementasi ringan sampai
implementasi berat (sangat fokus pada
pelaksanaan).
• Gambar diagram alir berikut memperlihatkan semakin bergerak ke kanan
pertanyaan akan terkait implementasi yang lebih intensif atau berat.
The continuum of implementation research
Dari gambar…
• Di sisi kiri dari diagram alir, penelitian tidak melibatkan
isu-isu implementasi sama sekali (seperti penelitian
dasar yang menjadikan Zidovudine sebagai sarana
untuk mencegah transmisi HIV dari ibu ke anak).
• Di sebelah kanan diagram alir, penelitian yang
terutama berkaitan dengan pertanyaan tentang
implementasi dalam kondisi dunia nyata (misalnya,
bagaimana memastikan bahwa wanita hamil yang dites
positif HIV mendapatkan pengobatan AZT sebagai
profilaksis untuk mengurangi risiko penularan HIV
kepada bayinya).
Penelitian implementasi ringan
• Pelaksanaan penelitian
terkontrol.
• Tidak terkait implementasi.
• Sampel yang dipilih tidak
mewakili populasi yang diberi
intervensi.
• Tidak melibatkan atau
mengontrol variabel hasil
implementasi dan faktor-
faktor yang mempengaruhi
implementasi untuk
menghilangkan efek dari
faktor-faktor tersebut.
Penelitian implementasi-berat
• Penelitian membahas
pertanyaan yang difokuskan
pada implementasi.
• Terjadi dalam kondisi dunia
nyata.
• Mempertimbangkan faktor-
faktor yang mempengaruhi
implementasi
• Menguji strategi
implementasi dan variabel
hasil implementasi.
Catatan:
• Diagram alur ini merupakan penyederhanaan dari
realitas yang jauh lebih kompleks dan digunakan
di sini hanya untuk menggambarkan ide dasar.
• Pada kenyataannya, sistem kesehatan jarang
berurusan dengan, misalnya inovasi baru satu per
satu, tetapi sering harus mengakomodasi
beberapa inovasi secara bersamaan. Sehingga
proses penyerapan dan adaptasi menjadi jauh
lebih lebih rumit.
Rangkuman
Chapter 3
• Riset Implementasi dapat digunakan di berbagai
aspek dalam pelaksanaan, termasuk:
– Faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi
– Proses implementasi
– Hasil implementasi atau produk akhir dari
implementasi yang diteliti.
• Riset Implementasi dapat digunakan dan
relevan di banyak domain dan tingkatan yang
berbeda, tergantung pada subjek yang diteliti;
dengan pertanyaan penelitian mulai dari
implementasi ringan sampai implementasi
berat.
• Riset Implementasi sering berfokus pada
strategi yang diperlukan untuk menerapkan
intervensi baru, yang disebut sebagai 'strategi
implementasi'.
• Untuk memahami proses implementasi,
penting menggunakan kerangka kerja untuk
konseptualisasi dan mengukur hasil
implementasi. Variabel hasil implementasi
berfungsi sebagai blok penyusun kerangka kerja
dan berfungsi sebagai indikator seberapa baik
implementasi bekerja.

Contenu connexe

Tendances

Bab ii perhitungan dalam epidemiologi (part 2)
Bab ii perhitungan dalam epidemiologi (part 2)Bab ii perhitungan dalam epidemiologi (part 2)
Bab ii perhitungan dalam epidemiologi (part 2)
NajMah Usman
 
Sistem kesehatan-nasional
Sistem kesehatan-nasionalSistem kesehatan-nasional
Sistem kesehatan-nasional
erwinhandi
 
Epidemiologi Lanjut : Penelitian Case Control
Epidemiologi Lanjut : Penelitian Case ControlEpidemiologi Lanjut : Penelitian Case Control
Epidemiologi Lanjut : Penelitian Case Control
Fachri Latif
 
Pengantar epidemiologi
Pengantar epidemiologiPengantar epidemiologi
Pengantar epidemiologi
Nova Ci Necis
 
MEDIA Promosi kesehatan
MEDIA Promosi kesehatanMEDIA Promosi kesehatan
MEDIA Promosi kesehatan
Rifka Marwani
 
Praktik mandiri keperawatan
Praktik mandiri keperawatanPraktik mandiri keperawatan
Praktik mandiri keperawatan
Sandra Aja
 

Tendances (20)

Bab ii perhitungan dalam epidemiologi (part 2)
Bab ii perhitungan dalam epidemiologi (part 2)Bab ii perhitungan dalam epidemiologi (part 2)
Bab ii perhitungan dalam epidemiologi (part 2)
 
Panduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSS
Panduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSSPanduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSS
Panduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSS
 
169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt
169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt
169773798 pendidikan-kesehatan-dan-ilmu-perilaku-ppt
 
Sistem kesehatan-nasional
Sistem kesehatan-nasionalSistem kesehatan-nasional
Sistem kesehatan-nasional
 
Pemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan Pria
Pemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan PriaPemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan Pria
Pemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan Pria
 
Bahan ajar penyakit potensial wabah penyelidikan epidemiologi
Bahan ajar penyakit  potensial wabah  penyelidikan epidemiologiBahan ajar penyakit  potensial wabah  penyelidikan epidemiologi
Bahan ajar penyakit potensial wabah penyelidikan epidemiologi
 
ukuran epidemiologi
ukuran epidemiologiukuran epidemiologi
ukuran epidemiologi
 
Bab viii surveilans epid
Bab viii surveilans epidBab viii surveilans epid
Bab viii surveilans epid
 
Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1
 
INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN
INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN
INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN
 
Metode usg
Metode usgMetode usg
Metode usg
 
Epidemiologi Lanjut : Penelitian Case Control
Epidemiologi Lanjut : Penelitian Case ControlEpidemiologi Lanjut : Penelitian Case Control
Epidemiologi Lanjut : Penelitian Case Control
 
Konsep Surveilans
Konsep SurveilansKonsep Surveilans
Konsep Surveilans
 
Pengantar epidemiologi
Pengantar epidemiologiPengantar epidemiologi
Pengantar epidemiologi
 
Metode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatanMetode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatan
 
Screening epidemiologi 1
Screening epidemiologi 1Screening epidemiologi 1
Screening epidemiologi 1
 
Langkah langkah investigasi klb wabah
Langkah langkah investigasi klb wabahLangkah langkah investigasi klb wabah
Langkah langkah investigasi klb wabah
 
MEDIA Promosi kesehatan
MEDIA Promosi kesehatanMEDIA Promosi kesehatan
MEDIA Promosi kesehatan
 
PPT SEMPRO ELENA.pptx
PPT SEMPRO ELENA.pptxPPT SEMPRO ELENA.pptx
PPT SEMPRO ELENA.pptx
 
Praktik mandiri keperawatan
Praktik mandiri keperawatanPraktik mandiri keperawatan
Praktik mandiri keperawatan
 

En vedette

Chapter 5 makalah aswardi nim 14193002
Chapter 5 makalah aswardi nim 14193002Chapter 5 makalah aswardi nim 14193002
Chapter 5 makalah aswardi nim 14193002
Valentino Selayan
 
Pengertian implementasi kurikulum
Pengertian implementasi kurikulumPengertian implementasi kurikulum
Pengertian implementasi kurikulum
Fitria Hadri Yani
 
Dasar-dasar Demografi
Dasar-dasar DemografiDasar-dasar Demografi
Dasar-dasar Demografi
Nurul Misbah
 
PENYELENGGARAAN SISTEM FAIL DAN REKOD
PENYELENGGARAAN SISTEM FAIL DAN REKODPENYELENGGARAAN SISTEM FAIL DAN REKOD
PENYELENGGARAAN SISTEM FAIL DAN REKOD
Naddy Fazzy
 

En vedette (20)

Chapter 1 - Mengapa Riset Implementasi Diperlukan?
Chapter 1 - Mengapa Riset Implementasi Diperlukan?Chapter 1 - Mengapa Riset Implementasi Diperlukan?
Chapter 1 - Mengapa Riset Implementasi Diperlukan?
 
Chapter 4 - Siapa yang harus dilibatkan dalam riset implementasi?
Chapter 4 - Siapa yang harus dilibatkan dalam riset implementasi?Chapter 4 - Siapa yang harus dilibatkan dalam riset implementasi?
Chapter 4 - Siapa yang harus dilibatkan dalam riset implementasi?
 
Chapter 0 - Diskusi Riset Implementasi dalam Kesehatan
Chapter 0 - Diskusi Riset Implementasi dalam KesehatanChapter 0 - Diskusi Riset Implementasi dalam Kesehatan
Chapter 0 - Diskusi Riset Implementasi dalam Kesehatan
 
Tugas pkn implementasi
Tugas pkn implementasiTugas pkn implementasi
Tugas pkn implementasi
 
Chapter 5 makalah aswardi nim 14193002
Chapter 5 makalah aswardi nim 14193002Chapter 5 makalah aswardi nim 14193002
Chapter 5 makalah aswardi nim 14193002
 
Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)
 
Chapter 2 - Bagaimana Riset Implementasi Dipergunakan
Chapter 2 - Bagaimana Riset Implementasi DipergunakanChapter 2 - Bagaimana Riset Implementasi Dipergunakan
Chapter 2 - Bagaimana Riset Implementasi Dipergunakan
 
Pengertian implementasi kurikulum
Pengertian implementasi kurikulumPengertian implementasi kurikulum
Pengertian implementasi kurikulum
 
Implementasi Aplikasi Video Call Menggunakan WebRTC
Implementasi Aplikasi Video Call Menggunakan WebRTCImplementasi Aplikasi Video Call Menggunakan WebRTC
Implementasi Aplikasi Video Call Menggunakan WebRTC
 
Makalah kependudukan di indonesia
Makalah kependudukan di indonesiaMakalah kependudukan di indonesia
Makalah kependudukan di indonesia
 
Mengumpulkan dan menganalisis informasi pemasaran
Mengumpulkan dan menganalisis informasi pemasaranMengumpulkan dan menganalisis informasi pemasaran
Mengumpulkan dan menganalisis informasi pemasaran
 
Presentasi design inovasi kabupaten katingan 2016
Presentasi design inovasi kabupaten katingan 2016Presentasi design inovasi kabupaten katingan 2016
Presentasi design inovasi kabupaten katingan 2016
 
Dasar-dasar Demografi
Dasar-dasar DemografiDasar-dasar Demografi
Dasar-dasar Demografi
 
Qualitative & Quantitative Methodology
Qualitative & Quantitative MethodologyQualitative & Quantitative Methodology
Qualitative & Quantitative Methodology
 
Chapter 5: Apa pendekatan dan metode yang tepat untuk Riset Implementasi?
Chapter 5: Apa pendekatan dan metode yang tepat untuk Riset Implementasi?Chapter 5: Apa pendekatan dan metode yang tepat untuk Riset Implementasi?
Chapter 5: Apa pendekatan dan metode yang tepat untuk Riset Implementasi?
 
Tajuk 3 sistem fail
Tajuk 3 sistem failTajuk 3 sistem fail
Tajuk 3 sistem fail
 
ANALISIS DAN EVALUASI IMPLEMENTASI KEBIJAKAN EKONOMI WILAYAH DI PROVINSI KA...
ANALISIS DAN EVALUASI  IMPLEMENTASI KEBIJAKAN EKONOMI WILAYAH  DI PROVINSI KA...ANALISIS DAN EVALUASI  IMPLEMENTASI KEBIJAKAN EKONOMI WILAYAH  DI PROVINSI KA...
ANALISIS DAN EVALUASI IMPLEMENTASI KEBIJAKAN EKONOMI WILAYAH DI PROVINSI KA...
 
14. analisa dampak lingkungan proyek
14. analisa dampak lingkungan proyek14. analisa dampak lingkungan proyek
14. analisa dampak lingkungan proyek
 
Roadmap Reformasi Birokrasi 2015-2019 dan Peran LAN
Roadmap Reformasi Birokrasi 2015-2019 dan Peran LANRoadmap Reformasi Birokrasi 2015-2019 dan Peran LAN
Roadmap Reformasi Birokrasi 2015-2019 dan Peran LAN
 
PENYELENGGARAAN SISTEM FAIL DAN REKOD
PENYELENGGARAAN SISTEM FAIL DAN REKODPENYELENGGARAAN SISTEM FAIL DAN REKOD
PENYELENGGARAAN SISTEM FAIL DAN REKOD
 

Similaire à Chapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi

6. TUGAS PELAKSANAAN KEPERAWATAN.pdf
6. TUGAS PELAKSANAAN KEPERAWATAN.pdf6. TUGAS PELAKSANAAN KEPERAWATAN.pdf
6. TUGAS PELAKSANAAN KEPERAWATAN.pdf
HandryTatuu
 
Modul 1 kb 3 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
Modul 1 kb 3 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatanModul 1 kb 3 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
Modul 1 kb 3 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
Uwes Chaeruman
 

Similaire à Chapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi (20)

Chapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi
Chapter 3 - Apa Itu Riset ImplementasiChapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi
Chapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi
 
6. TUGAS PELAKSANAAN KEPERAWATAN.pdf
6. TUGAS PELAKSANAAN KEPERAWATAN.pdf6. TUGAS PELAKSANAAN KEPERAWATAN.pdf
6. TUGAS PELAKSANAAN KEPERAWATAN.pdf
 
Disiplin dan standar pelayanan kebidanan
Disiplin dan standar pelayanan kebidananDisiplin dan standar pelayanan kebidanan
Disiplin dan standar pelayanan kebidanan
 
Pelatihan PB 11 Agustus-1.pdf
Pelatihan PB 11 Agustus-1.pdfPelatihan PB 11 Agustus-1.pdf
Pelatihan PB 11 Agustus-1.pdf
 
Chapter 2 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health care
Chapter 2 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health careChapter 2 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health care
Chapter 2 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health care
 
01 Bahan Moneva Palu V0
01 Bahan Moneva Palu V001 Bahan Moneva Palu V0
01 Bahan Moneva Palu V0
 
Model perencanaan program promosi kesehatan
Model perencanaan program promosi kesehatanModel perencanaan program promosi kesehatan
Model perencanaan program promosi kesehatan
 
materi kep komunitas_Lalu Amri Yasir. extensi.pptx
materi kep komunitas_Lalu Amri Yasir. extensi.pptxmateri kep komunitas_Lalu Amri Yasir. extensi.pptx
materi kep komunitas_Lalu Amri Yasir. extensi.pptx
 
Chapter 3 Buku The Health care Quality Book
Chapter 3 Buku The Health care Quality BookChapter 3 Buku The Health care Quality Book
Chapter 3 Buku The Health care Quality Book
 
Meningkatkan kinerja bidan
Meningkatkan kinerja bidan Meningkatkan kinerja bidan
Meningkatkan kinerja bidan
 
MI 3
MI 3MI 3
MI 3
 
vdocuments.mx_model-precede-proceed.ppt
vdocuments.mx_model-precede-proceed.pptvdocuments.mx_model-precede-proceed.ppt
vdocuments.mx_model-precede-proceed.ppt
 
Pasien safety
Pasien safetyPasien safety
Pasien safety
 
Penjaminan mutu dalam pelayanan kesehatan (quality assurance)
Penjaminan mutu dalam pelayanan kesehatan (quality assurance)Penjaminan mutu dalam pelayanan kesehatan (quality assurance)
Penjaminan mutu dalam pelayanan kesehatan (quality assurance)
 
Modul 1 kb 3 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
Modul 1 kb 3 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatanModul 1 kb 3 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
Modul 1 kb 3 mutu layanan kesehatan dan kebijakan kesehatan
 
Chapter 16 Buku The Health care Quality Book
Chapter 16 Buku The Health care Quality BookChapter 16 Buku The Health care Quality Book
Chapter 16 Buku The Health care Quality Book
 
1. pengantar monev (1)
1. pengantar monev (1)1. pengantar monev (1)
1. pengantar monev (1)
 
5. pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan program program kesehatan po...
5. pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan program program kesehatan po...5. pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan program program kesehatan po...
5. pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan program program kesehatan po...
 
Chapter 3 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health care
Chapter 3 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health careChapter 3 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health care
Chapter 3 Buku Implementing Continuous Quality Improvement in Health care
 
Chapter 6 - Bagaimana melaksanakan Riset Implementasi?
Chapter 6 - Bagaimana melaksanakan Riset Implementasi?Chapter 6 - Bagaimana melaksanakan Riset Implementasi?
Chapter 6 - Bagaimana melaksanakan Riset Implementasi?
 

Dernier

Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptxMateri Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
DocApizz
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
ariniastuti020
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
haslinahaslina3
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
germanaaprianineno
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
ariniastuti020
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
csooyoung073
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
anangkuniawan
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
rosintauli1
 

Dernier (15)

partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.pptpartograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
 
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.pptPPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
 
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptxMateri Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
 
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptxMekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
 
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
 
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxMAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
 

Chapter 3 - Apa Itu Riset Implementasi

  • 1. APA ITU RISET IMPLEMENTASI? CHAPTER 3
  • 2. Penelitian Implementasi dalam kesehatan adalah jenis penelitian kebijakan dan sistem kesehatan yang berkaitan dengan: - studi implementasi kebijakan klinis dan kesehatan masyarakat, - program, - dan praktik, Yang bertujuan: • Memahami tidak hanya mengenai apa yang berhasil dan tidak berhasil dalam implementasi. Tetapi juga…. Memahami bagaimana dan mengapa implementasi berjalan dengan benar atau salah, dan menguji pendekatan- pendekatan untuk memperbaikinya.
  • 3. Riset Implementasi secara sederhana didefinisikan sebagai penyelidikan ilmiah mengenai pertanyaan- pertanyaan yang berhubungan dengan implementasi Mengeksplorasi aspek-aspek implementasi: • Faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi • Proses implementasi • Hasil, atau produk akhir dari implementasi yang diteliti.
  • 4. Isu-Isu yang dapat menjadi fokus Riset Implementasi • Mengidentifikasi masalah implementasi secara umum. • Memahami faktor-faktor yang menghambat atau mendukung akses ke intervensi kesehatan. • Mengembangkan dan menguji solusi untuk mengatasi hambatan implementasi, dalam konteks tertentu atau di berbagai lingkungan. • Menentukan cara terbaik untuk memperkenalkan inovasi ke dalam sistem kesehatan, atau untuk mempromosikan scaling-up dan keberlanjutan.
  • 5. Strategi-strategi Implementasi • Riset Implementasi tidak diarahkan untuk menemukan produk kesehatan baru, atau pengujian keamanan atau kemanjuran intervensi klinis, tetapi sering berhubungan dengan strategi yang diperlukan untuk menerapkan intervensi atau produk. • Strategi ini disebut sebagai 'strategi implementasi', istilah yang digunakan untuk membedakan strategi dari intervensi klinis dan kesehatan masyarakat (Curran, et al., 2012)
  • 6. Beberapa Strategi Implementasi (Peters et al., 2009): • Memantapkan kemampuan pemerintah (kebijakan publik, pengawasan dan fungsi sebagai lembaga pembiayaan). • Meningkatkan kinerja pelaksana dan organisasi pemberi pelayanan kesehatan. • Memperkuat kemampuan dan kinerja pemberi pelayananan individu dan pekerja garis depan • Memberdayakan masyarakat dan rumah tangga • Mendukung berbagai pemangku kepentingan yang terlibat dalam meningkatkan kesehatan.
  • 7. Strategi Meningkatkan Implementasi dalam Kesehatan Aktor utama dan Area Intervensi Contoh Strategi Implementasi Pemerintah • Pembuatan kebijakan, pengawasan dan regulasi • Pembiayaan publik • Review kebijakan • Penguatan tata kelola dan strategi pengurangan korupsi • Kontrak dengan ukuran kinerja • Desentralisasi penyediaan pelayanan publik • Insentif dan aturan pembiayaan publik . • Pendidikan publik, komunikasi perubahan perilaku Organisasi pelaksana implementasi dan provider • Peningkatan dan akuntabilitas organisasi • Strategi peningkatan mutu/ penjaminan mutu/ manajemen kinerja: tim pemecahan masalah, mengembangkan dan menerapkan pedoman dan prosedur operasi standar, pengawasan rutin. • Pemberian insentif keuangan untuk tim dan individu berdasarkan kinerja. • Reorganisasi dan / atau mengintegrasikan layanan. • Sistem manajemen sumber daya manusia. • Penguatan manajemen fasilitas dan sistem logistik. • Penguatan manajemen keuangan. • Pemasaran pelayanan kesehatan dan produk Provider individu dan pekerja garis depan • praktik individu • Melanjutkan pendidikan dan pelatihan • Pembelajaran dan dukungan sebaya • Alat bantu pekerjaan
  • 8. Aktor utama dan Area Intervensi Contoh Strategi Implementasi Komunitas dan rumah tangga • Pemberdayaan, partisipasi, pendidikan • Praktik individu • Informasi dan pendidikan masyarakat: pelatihan petugas kesehatan masyarakat, pelatihan anggota masyarakat seperti pemuda, ibu-ibu (dalam kelompok, rumah, media massa), pemasaran sosial dan penciptaan permintaan • Penguatan inklusi dan partisipasi: layanan yang dikelola masyarakat, kemitraan masyarakat dan manajemen bersama, layanan yang dimiliki masyarakat. • Peningkatan akuntabilitas lokal: monitoring bersama, rencana akuntabilitas provider, sistem informasi berbasis masyarakat. • Peningkatan kapasitas organisasi lokal: mobilisasi masyarakat, dewan dan struktur masyarakat untuk pengawasan dan pengelolaan. • Pemberdayaan keuangan: pembiayaan masyarakat, dalam bentuk subsidi dan voucher, penganggaran partisipatif masyarakat, penggabungan dengan peningkatan pendapatan dan skema pembiayaan mikro • Dukungan sebaya untuk pelayanan kesehatan dan perilaku sehat. Multi aktor • Menilai kebutuhan dan kendala: rencana pengurangan kendala. • Memperoleh dukungan berbasis-luas dari pemangku kepentingan: melibatkan kelompok kepentingan yang kuat, berkoordinasi dengan organisasi masyarakat. • Proses dan modifikasi manajemen yang fleksibel melalui umpan balik pemangku kepentingan.
  • 9. Hasil Implementasi Untuk melihat seberapa baik implementasi bekerja • Variabel hasil implementasi: – Akseptabilitas – Adopsi – Kelayakan – Feasibilitas – Kesetiaan – Biaya pelaksanaan – Cakupan – Keberlanjutan • Dapat dilihat sebagai faktor antara yang berkontribusi terhadap hasil penting lain seperti kepuasan terhadap pelayanan kesehatan atau status kesehatan (Proctor et al., 2011; Brownson et al., 2012) Variabel Hasil Implementasi
  • 10. Variabel Hasil Implementasi Hasil Implementasi Definisi Kerja Istilah terkait Akseptabilitas Persepsi para pemangku kepentingan (misalnya konsumen, penyedia, manajer, pembuat kebijakan) bahwa intervensi disetujui Faktor-faktor yang berhubungan dengan penerimaan: kenyamanan , keuntungan relatif, kredibilitas Adopsi Keinginan, keputusan awal, atau tindakan untuk mencoba untuk menerapkan intervensi baru Uptake, pemanfaatan, keinginan untuk mencoba Appropriateness (kelayakan) Persepsi pemangku kepentingan bahwa intervensi sesuai dan relevan dengan keadaan, kelompok target (provider, atau konsumen) atau persoalan tertentu Relevansi, perasaan cocok, kompatibilitas, bisa dicoba atau tidak, kesesuaian, kegunaan, kepraktisan Feasibilitas Sejauh mana intervensi dapat dilakukan dalam suatu lingkungan tertentu atau organisasi Kepraktisan, benar-benar cocok, utilitas, Kesesuaian untuk penggunaan sehari-hari
  • 11. Hasil Implementasi Definisi Kerja Istilah terkait Kepatuhan Sejauh mana intervensi dilaksanakan seperti yang dirancang dalam protokol, rencana, atau kebijakan Ketaatan, pelaksanaan sesuai harapkan, integritas perawatan, kualitas pelaksanaan program, intensitas atau dosis pelaksanaan Biaya implementasi Biaya tambahan dari pelaksanaan strategi. Total biaya pelaksanaan juga akan mencakup biaya intervensi itu sendiri. Marginal cost Cakupan Sejauh mana kelompok yang memenuhi syarat untuk mendapatkan keuntungan dari intervensi benar-benar menerima keuntungan tersebut Penjangkauan, akses, perluasan layanan, cakupan Efektif, penetrasi Keberlanjutan Sejauh mana intervensi dipertahankan atau dilembagakan dalam keadaan tertentu. Pemeliharaan, kontinuitas, ketahanan, pelembagaan, rutinisasi, integrasi, penggabungan
  • 12. Rangkaian Riset Implementasi • Riset Implementasi dapat digunakan dan relevan dalam berbagai domain dan tingkatan yang berbeda, tergantung pada subjek yang diteliti. • Untuk memahami ide ini, Riset Implementasi dapat dilihat sebagai sebuah rangkaian (continuum), dari implementasi ringan sampai implementasi berat (sangat fokus pada pelaksanaan). • Gambar diagram alir berikut memperlihatkan semakin bergerak ke kanan pertanyaan akan terkait implementasi yang lebih intensif atau berat.
  • 13. The continuum of implementation research
  • 14. Dari gambar… • Di sisi kiri dari diagram alir, penelitian tidak melibatkan isu-isu implementasi sama sekali (seperti penelitian dasar yang menjadikan Zidovudine sebagai sarana untuk mencegah transmisi HIV dari ibu ke anak). • Di sebelah kanan diagram alir, penelitian yang terutama berkaitan dengan pertanyaan tentang implementasi dalam kondisi dunia nyata (misalnya, bagaimana memastikan bahwa wanita hamil yang dites positif HIV mendapatkan pengobatan AZT sebagai profilaksis untuk mengurangi risiko penularan HIV kepada bayinya).
  • 15. Penelitian implementasi ringan • Pelaksanaan penelitian terkontrol. • Tidak terkait implementasi. • Sampel yang dipilih tidak mewakili populasi yang diberi intervensi. • Tidak melibatkan atau mengontrol variabel hasil implementasi dan faktor- faktor yang mempengaruhi implementasi untuk menghilangkan efek dari faktor-faktor tersebut. Penelitian implementasi-berat • Penelitian membahas pertanyaan yang difokuskan pada implementasi. • Terjadi dalam kondisi dunia nyata. • Mempertimbangkan faktor- faktor yang mempengaruhi implementasi • Menguji strategi implementasi dan variabel hasil implementasi.
  • 16. Catatan: • Diagram alur ini merupakan penyederhanaan dari realitas yang jauh lebih kompleks dan digunakan di sini hanya untuk menggambarkan ide dasar. • Pada kenyataannya, sistem kesehatan jarang berurusan dengan, misalnya inovasi baru satu per satu, tetapi sering harus mengakomodasi beberapa inovasi secara bersamaan. Sehingga proses penyerapan dan adaptasi menjadi jauh lebih lebih rumit.
  • 17. Rangkuman Chapter 3 • Riset Implementasi dapat digunakan di berbagai aspek dalam pelaksanaan, termasuk: – Faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi – Proses implementasi – Hasil implementasi atau produk akhir dari implementasi yang diteliti. • Riset Implementasi dapat digunakan dan relevan di banyak domain dan tingkatan yang berbeda, tergantung pada subjek yang diteliti; dengan pertanyaan penelitian mulai dari implementasi ringan sampai implementasi berat. • Riset Implementasi sering berfokus pada strategi yang diperlukan untuk menerapkan intervensi baru, yang disebut sebagai 'strategi implementasi'. • Untuk memahami proses implementasi, penting menggunakan kerangka kerja untuk konseptualisasi dan mengukur hasil implementasi. Variabel hasil implementasi berfungsi sebagai blok penyusun kerangka kerja dan berfungsi sebagai indikator seberapa baik implementasi bekerja.