SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  25
PERAN STRATEGIS KAMPUNG
KELUARGA BERKUALITAS
DALAM UPAYA PERCEPATAN
PENURUNAN STUNTING
B E R E N C A N A I T U K E R E N
B E R E N C A N A I T U K E R E N
INDIKATOR KEBERHASILAN
1. Menjelaskan Konsep Dasar Kampung Keluarga
Berkualitas
2. Menjelaskan Potensi Kampung Keluarga
Berkualitas dalam Percepatan Penurunan Stunting
3. Menjelaskan Pemanfaatan DASHAT dalam
Pendampingan Keluarga
PENGERTIAN
KAMPUNG Keluarga Berkualitas
Kampung Keluarga Berkualitas adalah:
satuan wilayah setingkat desa dimana
terdapat integrasi dan konvergensi
penyelenggaraan pemberdayaan dan
penguatan institusi keluarga dalam seluruh
dimensinya guna meningkatkan kualitas
sumber daya manusia, keluarga dan
masyarakat.
Target:
seluruh desa/kelurahan menjadi Kampung KB
Desa
Wisata
Desa
Pesisir
Tangguh
Desa
Peduli
Lindungan
Desa
Mandiri
Desa
Keluarga
Sakinah
Poskesdes
Posyandu
STBM
PKH
PISPK
Germas
Desa
Peduli
Keluarga
Satu Desa
Satu Produk
(OVOP)
Desa
Sejahtera
Mandiri
TNI
Desa
Siaga
Desa
Inovasi
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Disfungsi
Keluarga:
Hambatan fisik,
pengetahuan,
keterampilan
sosial,
mental/psikolo
gis, Budaya
dan geografis
Aksesbilit
as
Program
Profil Keluarga Indonesia
Saat ini
Kampung
Keluarga
Berkualit
as
1. Perumahan
2. Pangan
3. Kesehatan
4. Pendidikan
5. Air Bersih dan
sanitasi
lingkungan
6. Lapangan
Pekerjaan
7. Administrasi
Kependudukan
Tugas Pokok dan
Fungsi Pemerintah,
Dunia Usaha, serta
partisipasi
masyarakat
1. Fungsi Pencegahan
2. Fungsi rehabilitasi
3. Fungsi
pengembengan/pemberdaya
an
4. Fungsi perlindungan HAM
5. Fungsi Pendukung dan
Meningka
tnya
Kualitas
Hidup
Keluarga
SDM
unggul
dan
berkarakt
er
Tujuan
Upaya yang
dilakukan
02
Posisi Strategis Kampung Keluarga Berkualitas
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Peran Kampung Keluarga Berkualitas dalam Pencapaian
Keluarga Berkualitas
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Dukungan Pengelolaan
Kampung Keluarga Berkualitas”
1) Inpres No 3 Tahun 2022, tentang Optimalisasi Penyelenggaraan Kampung Keluarga
Berkualitas
2) Kepmendagri Nomor 050-5889 Tahun 2021, tentang Hasil Verifikasi, Validasi Dan
Inventarisasi Pemutakhiran Klasifikasi, Kodefikasi Dan Nomenklatur Perencanaan
Pembangunan Dan Keuangan Daerah
3) SE Mendagri No 843.4/2879/SJ, tentang Intensifikasi Kampung Keluarga
Berkualitas
4) Surat Dirjen Bina Pembangunan Daerah Nomor 400.9.6/345/Bangda
tanggal 13 Januari 2023 tentang Optimalisasi Penyelenggaraan Kampung
Keluarga Berkualitas
5) Anggaran Pro PN melalui APBN dan BOKB
6) Kebijakan dari masing-masing kepala daerah baik di tingkat Provinsi maupun
Kabupaten dan Kota
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Pendanaan Kampung Keluarga Berkualitas
APBDes/Kelurahan
Hibah
Modal Sendiri/Gotong Royong
CSR
APBN
APBD/BOKB
B E R E N C A N A I T U K E R E N
•BKKBN
•Kemendagri
•Kemendesa PDTT
•Pemprov,
Pemkab/Pemkot,
Pemdes
Penyediaan data
dan dokumen
kependudukan
•Kemenkes
•BKKBN
•Kemenag
•KemenPP dan PA
Perubahan
Perilaku
•BKKBN
•Kemenkes
•Kemendagri
•Kemensos
•Pemprov,
Pemkab/Pemkot
•Kemendikbud
•Kemenag
•Kemenkop dan UKM
•Kemen Kelautan dan
Perikanan
Peningkatan cakupan
layanan & rujukan
pada keluarga
•KemenPUPR
•Kemendesa PDTT
•Pemda
Penataan
Lingkungan
Keluarga dan
masyarakat
Penyediaan data dan
dokumen
kependudukan
Penguatan
advokasi dalam
GERMAS dan
komunikasi
perubahan perilaku
masyarakat
 Peningkatan akses dan pelayanan Kesehatan: KB
Kespro bersumber daya masyarakat
 Pendampingan dan pelayanan pada
keluarga dengan resiko kejadian
stunting
 Peningkatan cakupan layanan dan akses pendidikan
 Peningkatan cakupan jaminan dan perlindungan
sosial pada keluarga dan masyarakat miskin dan
rentan
Penataan Lingkungan
keluarga dan peningkatan
akses air minum serta
sanitasi dasar
Program dan Kegiatan Kementrian/Lembaga di
Kampung Keluarga Berkualitas
INPRES NO 3 TAHUN 2022
B E R E N C A N A I T U K E R E N
5) Pelaporan
• Laporan Desa
• Laporan Daerah
• Laporan Nasional
1) Perencanaan
Penyusunan rencana
kegiatan dalam
RPK/RKPD, Renja K/L,
Renja PD, RKAKL, RKAPD
2) Pelaksanaan
• Pelaksanaan kegiatan pada K/L
• Penyusunan pedoman teknis
kegiatan
• Penyusunan regulasi di daerah
3) Pemantauan
Perencanaan dan
penganggaran pelaksanaan
kegiatan nasional, daerah dan
desa
4) Evaluasi
• Evaluasi formatif tengah
tahun
• Evaluasi sumatif akhir tahun
Mekanisme Penyelenggaraan Kampung Keluarga Berkualitas
Tahapan
Manajemen
Program
5
Pelaporan
1
Perencanaa
n
2
Pelaksanaa
n
3
Pemantaua
n
4
Evaluasi
B E R E N C A N A I T U K E R E N
01
02
03
04
05
06
07
08
8 aksi
Mekanisme Penyelenggaraan Kampung Keluarga Berkualitas
8 Aksi Integrasi dan Konvergensi
KKB
Analisa Situasi
Perencanaan
Kegiatan
Rapat Koordinasi
Dukungan Pedoman
Regulasi
Pembinaan OPD dan
Kader binaan K/L
Manajemen Data
Review Kinerja Tahunan
Pengukuran Keberhasilan
Kampung Keluarga
Berkualitas
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Pengukuran Keberhasilan Kampung KB
STATUS INDEKS DESA MEMBANGUN (IDM)
JUM/PERSEN KELUARGA MISKIN
ANGKA STUNTING
INDEKS PEMBANGUNAN KELUARGA (iBANGGA)
Availability Sustainability Accountability Accuracy
Kemendes
Kemensos
Kemenkes
BKKBN
Sumber
Data
B E R E N C A N A I T U K E R E N
PENGARAH
Ketua: Kepala Desa/Lurah
Anggota PKK
PELAKSANA
Ketua
Wakil Ketua
Sekretaris
Bendahara
SEKSI PERUBAHAN
PERILAKU KELUARGA
SEKSI PENYEDIAAN
DATA KELUARGA DAN
DOKUMEN
KEPENDUDUKAN
SEKSI PENINGKATAN
CAKUPAN LAYANAN DAN
RUJUKAN PADA
KELUARGA
SEKSI PENATAAN
LINGKUNGAN KELUARGA
DAN MASYARAKAT
STRUKTUR POKJA KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS
Di Tingkat Desa/Kelurahan
Susunan keanggotaan
bidang-bidang Pokja dapat
menyesuaikan dengan
kebutuhan dan potensi
wilayah.
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Atribut Kampung Keluarga Berkualitas
1)Rumah Data Kependudukan
2)BKB HI
3)BKR
4)BKL
5)PIK R/ Karangtaruna
6)UPPKA
7)DASHAT
8) Posyandu
9) PAUD
10) Kelompok tani
11) Kelompok kegiatan
masyarakat lainnya
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Tenaga Penggerak di tingkat Desa/Kelurahan
1) PKB (Penyuluh KB)
2) Pendamping Desa
3) Penyuluh Pertanian
4) Bidan Desa
5) Pendamping PKH (Program Keluarga Harapan)
6) Koordinator Pendidikan
7) PKK
8) KPM (Kader Pembangunan Manusia)
9) TPPS (Tim Percepatan Penurunan Stunting)
10) Kader (IMP, Pokja Kampung KB, Posyandu, Poktan, Jumantik, dst)
DASHAT
Dapur Sehat Atasi Stunting di
Kampung Keluarga Berkualitas
Merupakan kegiatan
pemberdayaan masyarakat
dalam upaya pemenuhan
gizi seimbang bagi keluarga
berisiko stunting melalui
sumberdaya lokal yang
dipadukan dengan
sumberdaya/kontribusi
kemitraan lainnya.
Makanan sehat tidak harus
mahal
Sasaran Kegiatan
Target:
Kelompok ibu hamil,
ibu menyusui, dan
Balita (Keluarga Berisiko
Stunting)
Pelaksana:
Pemerintah Desa/
Kelurahan melalui
pengembangan
kelembagaan lokal
1. Identifikasi dan pemetaan
Bentuk Kegiatan
Identifikasi sasaran, SDM, program
sejenis dan anggaran
2. Perumusan bentuk
kegiatan
Merumuskan tenaga pengelola &
bentuk kegiatan Dashat (sosial,
ekonomi, kombinasi)
3. Peningkatan kapasitas
Pembekalan kebutuhan gizi, kandungan
gizi, pengelolaan bahan makanan &
monitoring intervensi Dashat
4. Produksi & pengemasan
Penyediaan makanan
5. Distribusi & penjualan
Penyalur makanan
Komunikasi, informasi, dan
edukasi serta pendampingan
6. KIE
7. Monitoring dan Evaluasi
Memantau perkembangan hasil intervensi
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Hasil yang Diharapkan
Terpenuhinya kebutuhan gizi
anak stunting, bumil/busui dan
keluarga risiko stunting
Diperolehnya keterampilan
penyiapan pangan sehat dan
bergizi berbasis sumber daya lokal
Meningkatnya kesejahteraan
keluarga, melalui keterlibatan
dalam kelompok usaha
keluarga/masyarakat yang
berkelanjutan
Indikator Keberhasilan
1) Tercegahnya kelahiran
bayi dengan berat badan
lahir rendah
2) Tidak ada anak dibawah
garis merah grafik tumbuh
kembang KMS (Kartu
Menuju Sehat)
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Pendanaan Operasional DASHAT
APBDes/ Kelurahan
APBD/BOKB
CSR Bapak/Bunda Asuh
APBN
Gotong Royong
(Contoh:, segenggam beras, telur, dst)
1. Identifikasi dan pemetaan
Modifikasi Penyelenggaraan DASHAT
Identifikasi sasaran, SDM, program sejenis dan anggaran
2. Memilih kader
Melibatkan PKK dan pengurus DASHAT
3. Peningkatan kapasitas
kader
Pembekalan kebutuhan gizi (Isi Piringku), pengelolaan bahan makanan &
monitoring intervensi Dashat
4. Sosialisasi dan KIE Gizi
Penyampaian materi tentang isi piringku, menu harian dan pengolahan makanan,
serta rencana untuk pembiasaan. 1 kader  10-20 sasaran
5. Pendampingan dan
pemantauan
Memastikan kelompok dampingan melakukan kegiatan pembiasaan makan sesuai
isi piringku, melalui grup WA atau lainnya untuk pengiasian raport pembiasaan
30Hr
Apresiasi terhadap penyelenggaraan DASHAT ataupun terhadap
kader
6. reward/apresiasi
7. Monitoring dan
Evaluasi
Memantau perkembangan hasil
intervensi
B E R E N C A N A I T U K E R E N
120 - 150 = Terbiasa
90 - 119 = Perlu pendampingan
< 90 = Perlu pendampingan dan penguatan
B E R E N C A N A I T U K E R E N
Status*
(isi sesuai kode) Awal Akhir
(setelah 30 hr)
Awal Akhir
(setelah 30 hr)
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Status*
1 Ibu Hamil
2 Ibu Menyusui
3 Anak
Tinggi Badan
No Nama Ibu keluarga sasaran Total Nilai
Raport
30 Hari
Nama sasaran Umur
sasaran
Berat Badan
Rekap Keluarga Sasaran Intervensi
Monitoring fokus intervensi
Nama Kader:....................................... Kampung KB:.....................................
B E R E N C A N A I T U K E R E N
SIMPULAN
• Inpres Nomor 3 tahun 2022 tentang Optimalisasi Penyelenggaraan Kampung
Keluarga Berkualitas menguatkan komitmen lintas sektor untuk melaksanakan
kegiatan berbasis keluarga di Kampung Keluarga Berkualitas;
• Penurunan Stunting merupakan salah satu indikator keberhasilan Kampung
Keluarga Berkualitas;
• TPK dapat memanfaatkan perangkat dan atribut yang ada di Kampung
Keluarga Berkualitas untuk membantu melaksakan tugas pendampingan
kepada keluarga risiko stunting;
• Dapat terlibat dalam pembekalan kebutuhan gizi, kandungan gizi, pengelolaan
bahan makanan & monitoring intervensi Dashat
• Jika dirasa perlu, TPK beserta Penyuluh PKB dapat mengadvokasi Kepala
Desa/ Lurah untuk membentuk Kampung Keluarga Berkualitas dan berbagai
atributnya.
B E R E N C A N A I T U K E R E N
https://linktr.ee/kampungkbtpk23
B E R E N C A N A I T U K E R E N
TERIMA KASIH
BERENCANA ITU KEREN
Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional
Jl. Permata No. 1 Halim Perdana Kusuma, Jakarta

Contenu connexe

Tendances

Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016Zakiah dr
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduMuh Saleh
 
ppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptxppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptxsorayapost
 
intervensi spesifik stunting
intervensi spesifik stuntingintervensi spesifik stunting
intervensi spesifik stuntingikatjandrakusuma
 
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatanPemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatanZakiah dr
 
Pelaksanaan PMT Lokal.ppt
Pelaksanaan PMT Lokal.pptPelaksanaan PMT Lokal.ppt
Pelaksanaan PMT Lokal.pptSelviDestyani1
 
Materi Rembuk Stunting Desa.pptx
Materi Rembuk Stunting Desa.pptxMateri Rembuk Stunting Desa.pptx
Materi Rembuk Stunting Desa.pptxMIchsan10
 
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptxMATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptxPkmtndMovie
 
Kompetensi Kader Posyandu 2023
Kompetensi Kader Posyandu 2023Kompetensi Kader Posyandu 2023
Kompetensi Kader Posyandu 2023Muh Saleh
 
Hasil Survey Status Gizi Indonesia Tahun 2021 tingkat Kabupaten Kota
Hasil Survey Status Gizi Indonesia Tahun 2021 tingkat Kabupaten KotaHasil Survey Status Gizi Indonesia Tahun 2021 tingkat Kabupaten Kota
Hasil Survey Status Gizi Indonesia Tahun 2021 tingkat Kabupaten KotaMuh Saleh
 
ppt pembentukan tim PMT Lokal.pptx
ppt pembentukan tim PMT Lokal.pptxppt pembentukan tim PMT Lokal.pptx
ppt pembentukan tim PMT Lokal.pptxlilikfatmawati
 
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)Mila Aria Purba
 
Upaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi Barat
Upaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi BaratUpaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi Barat
Upaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi BaratMuh Saleh
 
Pemberdayaan ppt
Pemberdayaan pptPemberdayaan ppt
Pemberdayaan ppthanny26
 
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptxPPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptxmutya11
 
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptxCEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptxDEWIRAHAYU53
 

Tendances (20)

Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader Posyandu
 
ppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptxppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptx
 
intervensi spesifik stunting
intervensi spesifik stuntingintervensi spesifik stunting
intervensi spesifik stunting
 
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatanPemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
 
Pmba pada kader
Pmba pada kaderPmba pada kader
Pmba pada kader
 
Pelaksanaan PMT Lokal.ppt
Pelaksanaan PMT Lokal.pptPelaksanaan PMT Lokal.ppt
Pelaksanaan PMT Lokal.ppt
 
Materi Rembuk Stunting Desa.pptx
Materi Rembuk Stunting Desa.pptxMateri Rembuk Stunting Desa.pptx
Materi Rembuk Stunting Desa.pptx
 
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptxMATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
 
Kompetensi Kader Posyandu 2023
Kompetensi Kader Posyandu 2023Kompetensi Kader Posyandu 2023
Kompetensi Kader Posyandu 2023
 
Hasil Survey Status Gizi Indonesia Tahun 2021 tingkat Kabupaten Kota
Hasil Survey Status Gizi Indonesia Tahun 2021 tingkat Kabupaten KotaHasil Survey Status Gizi Indonesia Tahun 2021 tingkat Kabupaten Kota
Hasil Survey Status Gizi Indonesia Tahun 2021 tingkat Kabupaten Kota
 
Brosur hipertensi
Brosur hipertensiBrosur hipertensi
Brosur hipertensi
 
ppt pembentukan tim PMT Lokal.pptx
ppt pembentukan tim PMT Lokal.pptxppt pembentukan tim PMT Lokal.pptx
ppt pembentukan tim PMT Lokal.pptx
 
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
 
PPT STUNTING.pptx
PPT STUNTING.pptxPPT STUNTING.pptx
PPT STUNTING.pptx
 
Upaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi Barat
Upaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi BaratUpaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi Barat
Upaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi Barat
 
Ppt stunting niken
Ppt stunting nikenPpt stunting niken
Ppt stunting niken
 
Pemberdayaan ppt
Pemberdayaan pptPemberdayaan ppt
Pemberdayaan ppt
 
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptxPPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
 
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptxCEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
 

Similaire à 4. Peran strategis KKB untuk Penanganan Stunting_Refreshing Fasilitator.pptx

Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptxPemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptxPemkot prabumulih
 
3. Peran strategis Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
3. Peran strategis Kampung Keluarga Berkualitas.pptx3. Peran strategis Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
3. Peran strategis Kampung Keluarga Berkualitas.pptxninapili1
 
Konvergensi Workshop KKB Malut P.pptx
Konvergensi Workshop KKB Malut P.pptxKonvergensi Workshop KKB Malut P.pptx
Konvergensi Workshop KKB Malut P.pptxzulkarnainramadhan1
 
Profil Kampung KB Dusun Munjul
Profil Kampung KB Dusun MunjulProfil Kampung KB Dusun Munjul
Profil Kampung KB Dusun MunjulZhanwey1
 
Rancangan Perpres dan RAN utk Kemendes 24 Juni 2021 v1 BKKBN
Rancangan Perpres dan RAN utk Kemendes 24 Juni 2021 v1 BKKBNRancangan Perpres dan RAN utk Kemendes 24 Juni 2021 v1 BKKBN
Rancangan Perpres dan RAN utk Kemendes 24 Juni 2021 v1 BKKBNTV Desa
 
BAHAN_VIDCON-LINTAS_SEKTOR.pptx
BAHAN_VIDCON-LINTAS_SEKTOR.pptxBAHAN_VIDCON-LINTAS_SEKTOR.pptx
BAHAN_VIDCON-LINTAS_SEKTOR.pptxHotmaLasmaria
 
MATERI PM DATA PEMANTAUAN & EVALUASI 03 MARET 2023 (SATGAS).pptx
MATERI PM DATA PEMANTAUAN & EVALUASI 03 MARET 2023 (SATGAS).pptxMATERI PM DATA PEMANTAUAN & EVALUASI 03 MARET 2023 (SATGAS).pptx
MATERI PM DATA PEMANTAUAN & EVALUASI 03 MARET 2023 (SATGAS).pptxEkaFitriyawati1
 
Sinergitas Program Percepatan Penurunan Stunting
Sinergitas Program Percepatan Penurunan StuntingSinergitas Program Percepatan Penurunan Stunting
Sinergitas Program Percepatan Penurunan StuntingArhanRegar1
 
Inovasi raga pantas
Inovasi raga pantasInovasi raga pantas
Inovasi raga pantasAnas Kusut
 
PAPARAN KP2S KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
PAPARAN KP2S KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMURPAPARAN KP2S KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
PAPARAN KP2S KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMURAnas Kusut
 
1. bahan tayang pelatihan teknis kebijakan dan strategi pk 2020 edit-very03...
1. bahan tayang pelatihan teknis   kebijakan dan strategi pk 2020 edit-very03...1. bahan tayang pelatihan teknis   kebijakan dan strategi pk 2020 edit-very03...
1. bahan tayang pelatihan teknis kebijakan dan strategi pk 2020 edit-very03...PusdiklatKKB
 
Pembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampinganPembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampinganBbpp Ketindan
 
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi StuntingSDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi StuntingTV Desa
 
Paparan KP2S BARITO SELATAN 16 SEPTEMBER 2020
Paparan  KP2S BARITO SELATAN 16 SEPTEMBER 2020Paparan  KP2S BARITO SELATAN 16 SEPTEMBER 2020
Paparan KP2S BARITO SELATAN 16 SEPTEMBER 2020Anas Kusut
 
Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...
Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...
Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...athyka1
 
STUNTING DAN 1000 HPK_Bu Kapus Latim.pptx
STUNTING DAN 1000 HPK_Bu Kapus Latim.pptxSTUNTING DAN 1000 HPK_Bu Kapus Latim.pptx
STUNTING DAN 1000 HPK_Bu Kapus Latim.pptxabdulthaleb44
 

Similaire à 4. Peran strategis KKB untuk Penanganan Stunting_Refreshing Fasilitator.pptx (20)

Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptxPemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
Pemberdayaan Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
 
3. Peran strategis Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
3. Peran strategis Kampung Keluarga Berkualitas.pptx3. Peran strategis Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
3. Peran strategis Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
 
Konvergensi Workshop KKB Malut P.pptx
Konvergensi Workshop KKB Malut P.pptxKonvergensi Workshop KKB Malut P.pptx
Konvergensi Workshop KKB Malut P.pptx
 
Profil Kampung KB Dusun Munjul
Profil Kampung KB Dusun MunjulProfil Kampung KB Dusun Munjul
Profil Kampung KB Dusun Munjul
 
Rancangan Perpres dan RAN utk Kemendes 24 Juni 2021 v1 BKKBN
Rancangan Perpres dan RAN utk Kemendes 24 Juni 2021 v1 BKKBNRancangan Perpres dan RAN utk Kemendes 24 Juni 2021 v1 BKKBN
Rancangan Perpres dan RAN utk Kemendes 24 Juni 2021 v1 BKKBN
 
Ekspose pkk 290315
Ekspose pkk 290315Ekspose pkk 290315
Ekspose pkk 290315
 
BAHAN_VIDCON-LINTAS_SEKTOR.pptx
BAHAN_VIDCON-LINTAS_SEKTOR.pptxBAHAN_VIDCON-LINTAS_SEKTOR.pptx
BAHAN_VIDCON-LINTAS_SEKTOR.pptx
 
MATERI PM DATA PEMANTAUAN & EVALUASI 03 MARET 2023 (SATGAS).pptx
MATERI PM DATA PEMANTAUAN & EVALUASI 03 MARET 2023 (SATGAS).pptxMATERI PM DATA PEMANTAUAN & EVALUASI 03 MARET 2023 (SATGAS).pptx
MATERI PM DATA PEMANTAUAN & EVALUASI 03 MARET 2023 (SATGAS).pptx
 
Sinergitas Program Percepatan Penurunan Stunting
Sinergitas Program Percepatan Penurunan StuntingSinergitas Program Percepatan Penurunan Stunting
Sinergitas Program Percepatan Penurunan Stunting
 
Inovasi raga pantas
Inovasi raga pantasInovasi raga pantas
Inovasi raga pantas
 
PAPARAN KP2S KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
PAPARAN KP2S KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMURPAPARAN KP2S KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
PAPARAN KP2S KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
 
Kampung KB.pptx
Kampung KB.pptxKampung KB.pptx
Kampung KB.pptx
 
1. bahan tayang pelatihan teknis kebijakan dan strategi pk 2020 edit-very03...
1. bahan tayang pelatihan teknis   kebijakan dan strategi pk 2020 edit-very03...1. bahan tayang pelatihan teknis   kebijakan dan strategi pk 2020 edit-very03...
1. bahan tayang pelatihan teknis kebijakan dan strategi pk 2020 edit-very03...
 
Pembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampinganPembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampingan
 
Pembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampinganPembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampingan
 
Posyandu Keluarga.pptx
Posyandu Keluarga.pptxPosyandu Keluarga.pptx
Posyandu Keluarga.pptx
 
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi StuntingSDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
 
Paparan KP2S BARITO SELATAN 16 SEPTEMBER 2020
Paparan  KP2S BARITO SELATAN 16 SEPTEMBER 2020Paparan  KP2S BARITO SELATAN 16 SEPTEMBER 2020
Paparan KP2S BARITO SELATAN 16 SEPTEMBER 2020
 
Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...
Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...
Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...
 
STUNTING DAN 1000 HPK_Bu Kapus Latim.pptx
STUNTING DAN 1000 HPK_Bu Kapus Latim.pptxSTUNTING DAN 1000 HPK_Bu Kapus Latim.pptx
STUNTING DAN 1000 HPK_Bu Kapus Latim.pptx
 

Plus de Adam Superman

1. Konsep Stunting Final Updating TPK.pptx
1. Konsep Stunting Final Updating TPK.pptx1. Konsep Stunting Final Updating TPK.pptx
1. Konsep Stunting Final Updating TPK.pptxAdam Superman
 
5. Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
5. Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx5. Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
5. Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptxAdam Superman
 
3. Alur dan Mekanisme Kerja TPK.pptx
3. Alur dan Mekanisme Kerja TPK.pptx3. Alur dan Mekanisme Kerja TPK.pptx
3. Alur dan Mekanisme Kerja TPK.pptxAdam Superman
 
2. Tugas dan Fungsi TPK.pptx
2. Tugas dan Fungsi TPK.pptx2. Tugas dan Fungsi TPK.pptx
2. Tugas dan Fungsi TPK.pptxAdam Superman
 
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdfPENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdfAdam Superman
 
Aplikasi Saluran Transmisi Pada Sistem Komunikasi.pdf
Aplikasi Saluran Transmisi Pada Sistem Komunikasi.pdfAplikasi Saluran Transmisi Pada Sistem Komunikasi.pdf
Aplikasi Saluran Transmisi Pada Sistem Komunikasi.pdfAdam Superman
 
Propagansi Gelombang Elektromagnetik di Udara.pdf
Propagansi Gelombang Elektromagnetik di Udara.pdfPropagansi Gelombang Elektromagnetik di Udara.pdf
Propagansi Gelombang Elektromagnetik di Udara.pdfAdam Superman
 
PEMANFAATAN TEKNOLOGI KERTAS NANO KARBON SEBAGAI PEMBUNGKUS WORTEL.pptx
PEMANFAATAN TEKNOLOGI KERTAS NANO KARBON SEBAGAI PEMBUNGKUS WORTEL.pptxPEMANFAATAN TEKNOLOGI KERTAS NANO KARBON SEBAGAI PEMBUNGKUS WORTEL.pptx
PEMANFAATAN TEKNOLOGI KERTAS NANO KARBON SEBAGAI PEMBUNGKUS WORTEL.pptxAdam Superman
 
KONSEP DASAR ANAK DENGAN HAMBATAN PENGLIHATAN.pptx
KONSEP DASAR ANAK DENGAN HAMBATAN PENGLIHATAN.pptxKONSEP DASAR ANAK DENGAN HAMBATAN PENGLIHATAN.pptx
KONSEP DASAR ANAK DENGAN HAMBATAN PENGLIHATAN.pptxAdam Superman
 
Mikroprosessor 80386.pptx
Mikroprosessor 80386.pptxMikroprosessor 80386.pptx
Mikroprosessor 80386.pptxAdam Superman
 
Pendidikan Profesi Guru dan Program Sertifikasi.pptx
Pendidikan Profesi Guru dan Program Sertifikasi.pptxPendidikan Profesi Guru dan Program Sertifikasi.pptx
Pendidikan Profesi Guru dan Program Sertifikasi.pptxAdam Superman
 
Pengolahan Citra Berwarna.pdf
Pengolahan Citra Berwarna.pdfPengolahan Citra Berwarna.pdf
Pengolahan Citra Berwarna.pdfAdam Superman
 
Klasifikasi Data Mining.pptx
Klasifikasi Data Mining.pptxKlasifikasi Data Mining.pptx
Klasifikasi Data Mining.pptxAdam Superman
 
Modul Praktik Medan Elektromagnetis Berbasis Matlab.pdf
Modul Praktik Medan Elektromagnetis Berbasis Matlab.pdfModul Praktik Medan Elektromagnetis Berbasis Matlab.pdf
Modul Praktik Medan Elektromagnetis Berbasis Matlab.pdfAdam Superman
 
Pengenalan Pola Dasar Pengenalan Pola.pptx
Pengenalan Pola Dasar Pengenalan Pola.pptxPengenalan Pola Dasar Pengenalan Pola.pptx
Pengenalan Pola Dasar Pengenalan Pola.pptxAdam Superman
 
Transformasi Fourier dan Aplikasinya.pdf
Transformasi Fourier dan Aplikasinya.pdfTransformasi Fourier dan Aplikasinya.pdf
Transformasi Fourier dan Aplikasinya.pdfAdam Superman
 
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdfPeningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdfAdam Superman
 
STRATEGI PEMBELAJARAN DALAM SETTING PENDIDIKAN INKLUSIF.pptx
STRATEGI PEMBELAJARAN  DALAM SETTING  PENDIDIKAN INKLUSIF.pptxSTRATEGI PEMBELAJARAN  DALAM SETTING  PENDIDIKAN INKLUSIF.pptx
STRATEGI PEMBELAJARAN DALAM SETTING PENDIDIKAN INKLUSIF.pptxAdam Superman
 
The Parallel Printer Interface (LPT).pptx
The Parallel Printer Interface (LPT).pptxThe Parallel Printer Interface (LPT).pptx
The Parallel Printer Interface (LPT).pptxAdam Superman
 

Plus de Adam Superman (20)

1. Konsep Stunting Final Updating TPK.pptx
1. Konsep Stunting Final Updating TPK.pptx1. Konsep Stunting Final Updating TPK.pptx
1. Konsep Stunting Final Updating TPK.pptx
 
5. Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
5. Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx5. Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
5. Komunikasi Antar Pribadi (KAP) dalam Pendampingan Keluarga.pptx
 
3. Alur dan Mekanisme Kerja TPK.pptx
3. Alur dan Mekanisme Kerja TPK.pptx3. Alur dan Mekanisme Kerja TPK.pptx
3. Alur dan Mekanisme Kerja TPK.pptx
 
2. Tugas dan Fungsi TPK.pptx
2. Tugas dan Fungsi TPK.pptx2. Tugas dan Fungsi TPK.pptx
2. Tugas dan Fungsi TPK.pptx
 
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdfPENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA.pdf
 
Morfologi Citra.pdf
Morfologi Citra.pdfMorfologi Citra.pdf
Morfologi Citra.pdf
 
Aplikasi Saluran Transmisi Pada Sistem Komunikasi.pdf
Aplikasi Saluran Transmisi Pada Sistem Komunikasi.pdfAplikasi Saluran Transmisi Pada Sistem Komunikasi.pdf
Aplikasi Saluran Transmisi Pada Sistem Komunikasi.pdf
 
Propagansi Gelombang Elektromagnetik di Udara.pdf
Propagansi Gelombang Elektromagnetik di Udara.pdfPropagansi Gelombang Elektromagnetik di Udara.pdf
Propagansi Gelombang Elektromagnetik di Udara.pdf
 
PEMANFAATAN TEKNOLOGI KERTAS NANO KARBON SEBAGAI PEMBUNGKUS WORTEL.pptx
PEMANFAATAN TEKNOLOGI KERTAS NANO KARBON SEBAGAI PEMBUNGKUS WORTEL.pptxPEMANFAATAN TEKNOLOGI KERTAS NANO KARBON SEBAGAI PEMBUNGKUS WORTEL.pptx
PEMANFAATAN TEKNOLOGI KERTAS NANO KARBON SEBAGAI PEMBUNGKUS WORTEL.pptx
 
KONSEP DASAR ANAK DENGAN HAMBATAN PENGLIHATAN.pptx
KONSEP DASAR ANAK DENGAN HAMBATAN PENGLIHATAN.pptxKONSEP DASAR ANAK DENGAN HAMBATAN PENGLIHATAN.pptx
KONSEP DASAR ANAK DENGAN HAMBATAN PENGLIHATAN.pptx
 
Mikroprosessor 80386.pptx
Mikroprosessor 80386.pptxMikroprosessor 80386.pptx
Mikroprosessor 80386.pptx
 
Pendidikan Profesi Guru dan Program Sertifikasi.pptx
Pendidikan Profesi Guru dan Program Sertifikasi.pptxPendidikan Profesi Guru dan Program Sertifikasi.pptx
Pendidikan Profesi Guru dan Program Sertifikasi.pptx
 
Pengolahan Citra Berwarna.pdf
Pengolahan Citra Berwarna.pdfPengolahan Citra Berwarna.pdf
Pengolahan Citra Berwarna.pdf
 
Klasifikasi Data Mining.pptx
Klasifikasi Data Mining.pptxKlasifikasi Data Mining.pptx
Klasifikasi Data Mining.pptx
 
Modul Praktik Medan Elektromagnetis Berbasis Matlab.pdf
Modul Praktik Medan Elektromagnetis Berbasis Matlab.pdfModul Praktik Medan Elektromagnetis Berbasis Matlab.pdf
Modul Praktik Medan Elektromagnetis Berbasis Matlab.pdf
 
Pengenalan Pola Dasar Pengenalan Pola.pptx
Pengenalan Pola Dasar Pengenalan Pola.pptxPengenalan Pola Dasar Pengenalan Pola.pptx
Pengenalan Pola Dasar Pengenalan Pola.pptx
 
Transformasi Fourier dan Aplikasinya.pdf
Transformasi Fourier dan Aplikasinya.pdfTransformasi Fourier dan Aplikasinya.pdf
Transformasi Fourier dan Aplikasinya.pdf
 
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdfPeningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
 
STRATEGI PEMBELAJARAN DALAM SETTING PENDIDIKAN INKLUSIF.pptx
STRATEGI PEMBELAJARAN  DALAM SETTING  PENDIDIKAN INKLUSIF.pptxSTRATEGI PEMBELAJARAN  DALAM SETTING  PENDIDIKAN INKLUSIF.pptx
STRATEGI PEMBELAJARAN DALAM SETTING PENDIDIKAN INKLUSIF.pptx
 
The Parallel Printer Interface (LPT).pptx
The Parallel Printer Interface (LPT).pptxThe Parallel Printer Interface (LPT).pptx
The Parallel Printer Interface (LPT).pptx
 

Dernier

Referat Penurunan Kesadaran_Stase Neurologi
Referat Penurunan Kesadaran_Stase NeurologiReferat Penurunan Kesadaran_Stase Neurologi
Referat Penurunan Kesadaran_Stase NeurologiRizalMalik9
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diriandi861789
 
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptPAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptssuser551745
 
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptxFRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptxindah849420
 
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptRekhaDP2
 
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdfMODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdfBangKoko
 
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggiHigh Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggiAikawaMita
 
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxFRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxDwiHmHsb1
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxDianaayulestari2
 
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...AGHNIA17
 
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOASCATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOASCokDevitia
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxIrfanNersMaulana
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...nadyahermawan
 
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdfKOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdfnoviarani6
 
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan pptLOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan pptUserTank2
 
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONALIMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONALBagasTriNugroho5
 
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxMateri 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxYudiatma1
 
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUNPPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUNYhoGa3
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosizahira96431
 

Dernier (20)

Referat Penurunan Kesadaran_Stase Neurologi
Referat Penurunan Kesadaran_Stase NeurologiReferat Penurunan Kesadaran_Stase Neurologi
Referat Penurunan Kesadaran_Stase Neurologi
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
 
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptPAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
 
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptxFRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
 
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
 
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdfMODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
 
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggiHigh Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
 
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxFRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
 
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
 
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOASCATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
 
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdfKOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
 
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan pptLOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
LOKAKARYA MINI tingkat puskesmas bulanan ppt
 
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONALIMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
 
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxMateri 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
 
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUNPPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
 

4. Peran strategis KKB untuk Penanganan Stunting_Refreshing Fasilitator.pptx

  • 1. PERAN STRATEGIS KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS DALAM UPAYA PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING
  • 2. B E R E N C A N A I T U K E R E N
  • 3. B E R E N C A N A I T U K E R E N INDIKATOR KEBERHASILAN 1. Menjelaskan Konsep Dasar Kampung Keluarga Berkualitas 2. Menjelaskan Potensi Kampung Keluarga Berkualitas dalam Percepatan Penurunan Stunting 3. Menjelaskan Pemanfaatan DASHAT dalam Pendampingan Keluarga
  • 4. PENGERTIAN KAMPUNG Keluarga Berkualitas Kampung Keluarga Berkualitas adalah: satuan wilayah setingkat desa dimana terdapat integrasi dan konvergensi penyelenggaraan pemberdayaan dan penguatan institusi keluarga dalam seluruh dimensinya guna meningkatkan kualitas sumber daya manusia, keluarga dan masyarakat. Target: seluruh desa/kelurahan menjadi Kampung KB Desa Wisata Desa Pesisir Tangguh Desa Peduli Lindungan Desa Mandiri Desa Keluarga Sakinah Poskesdes Posyandu STBM PKH PISPK Germas Desa Peduli Keluarga Satu Desa Satu Produk (OVOP) Desa Sejahtera Mandiri TNI Desa Siaga Desa Inovasi
  • 5. B E R E N C A N A I T U K E R E N Disfungsi Keluarga: Hambatan fisik, pengetahuan, keterampilan sosial, mental/psikolo gis, Budaya dan geografis Aksesbilit as Program Profil Keluarga Indonesia Saat ini Kampung Keluarga Berkualit as 1. Perumahan 2. Pangan 3. Kesehatan 4. Pendidikan 5. Air Bersih dan sanitasi lingkungan 6. Lapangan Pekerjaan 7. Administrasi Kependudukan Tugas Pokok dan Fungsi Pemerintah, Dunia Usaha, serta partisipasi masyarakat 1. Fungsi Pencegahan 2. Fungsi rehabilitasi 3. Fungsi pengembengan/pemberdaya an 4. Fungsi perlindungan HAM 5. Fungsi Pendukung dan Meningka tnya Kualitas Hidup Keluarga SDM unggul dan berkarakt er Tujuan Upaya yang dilakukan 02 Posisi Strategis Kampung Keluarga Berkualitas
  • 6. B E R E N C A N A I T U K E R E N Peran Kampung Keluarga Berkualitas dalam Pencapaian Keluarga Berkualitas
  • 7. B E R E N C A N A I T U K E R E N Dukungan Pengelolaan Kampung Keluarga Berkualitas” 1) Inpres No 3 Tahun 2022, tentang Optimalisasi Penyelenggaraan Kampung Keluarga Berkualitas 2) Kepmendagri Nomor 050-5889 Tahun 2021, tentang Hasil Verifikasi, Validasi Dan Inventarisasi Pemutakhiran Klasifikasi, Kodefikasi Dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan Dan Keuangan Daerah 3) SE Mendagri No 843.4/2879/SJ, tentang Intensifikasi Kampung Keluarga Berkualitas 4) Surat Dirjen Bina Pembangunan Daerah Nomor 400.9.6/345/Bangda tanggal 13 Januari 2023 tentang Optimalisasi Penyelenggaraan Kampung Keluarga Berkualitas 5) Anggaran Pro PN melalui APBN dan BOKB 6) Kebijakan dari masing-masing kepala daerah baik di tingkat Provinsi maupun Kabupaten dan Kota
  • 8. B E R E N C A N A I T U K E R E N Pendanaan Kampung Keluarga Berkualitas APBDes/Kelurahan Hibah Modal Sendiri/Gotong Royong CSR APBN APBD/BOKB
  • 9. B E R E N C A N A I T U K E R E N •BKKBN •Kemendagri •Kemendesa PDTT •Pemprov, Pemkab/Pemkot, Pemdes Penyediaan data dan dokumen kependudukan •Kemenkes •BKKBN •Kemenag •KemenPP dan PA Perubahan Perilaku •BKKBN •Kemenkes •Kemendagri •Kemensos •Pemprov, Pemkab/Pemkot •Kemendikbud •Kemenag •Kemenkop dan UKM •Kemen Kelautan dan Perikanan Peningkatan cakupan layanan & rujukan pada keluarga •KemenPUPR •Kemendesa PDTT •Pemda Penataan Lingkungan Keluarga dan masyarakat Penyediaan data dan dokumen kependudukan Penguatan advokasi dalam GERMAS dan komunikasi perubahan perilaku masyarakat  Peningkatan akses dan pelayanan Kesehatan: KB Kespro bersumber daya masyarakat  Pendampingan dan pelayanan pada keluarga dengan resiko kejadian stunting  Peningkatan cakupan layanan dan akses pendidikan  Peningkatan cakupan jaminan dan perlindungan sosial pada keluarga dan masyarakat miskin dan rentan Penataan Lingkungan keluarga dan peningkatan akses air minum serta sanitasi dasar Program dan Kegiatan Kementrian/Lembaga di Kampung Keluarga Berkualitas INPRES NO 3 TAHUN 2022
  • 10. B E R E N C A N A I T U K E R E N 5) Pelaporan • Laporan Desa • Laporan Daerah • Laporan Nasional 1) Perencanaan Penyusunan rencana kegiatan dalam RPK/RKPD, Renja K/L, Renja PD, RKAKL, RKAPD 2) Pelaksanaan • Pelaksanaan kegiatan pada K/L • Penyusunan pedoman teknis kegiatan • Penyusunan regulasi di daerah 3) Pemantauan Perencanaan dan penganggaran pelaksanaan kegiatan nasional, daerah dan desa 4) Evaluasi • Evaluasi formatif tengah tahun • Evaluasi sumatif akhir tahun Mekanisme Penyelenggaraan Kampung Keluarga Berkualitas Tahapan Manajemen Program 5 Pelaporan 1 Perencanaa n 2 Pelaksanaa n 3 Pemantaua n 4 Evaluasi
  • 11. B E R E N C A N A I T U K E R E N 01 02 03 04 05 06 07 08 8 aksi Mekanisme Penyelenggaraan Kampung Keluarga Berkualitas 8 Aksi Integrasi dan Konvergensi KKB Analisa Situasi Perencanaan Kegiatan Rapat Koordinasi Dukungan Pedoman Regulasi Pembinaan OPD dan Kader binaan K/L Manajemen Data Review Kinerja Tahunan Pengukuran Keberhasilan Kampung Keluarga Berkualitas
  • 12. B E R E N C A N A I T U K E R E N Pengukuran Keberhasilan Kampung KB STATUS INDEKS DESA MEMBANGUN (IDM) JUM/PERSEN KELUARGA MISKIN ANGKA STUNTING INDEKS PEMBANGUNAN KELUARGA (iBANGGA) Availability Sustainability Accountability Accuracy Kemendes Kemensos Kemenkes BKKBN Sumber Data
  • 13. B E R E N C A N A I T U K E R E N PENGARAH Ketua: Kepala Desa/Lurah Anggota PKK PELAKSANA Ketua Wakil Ketua Sekretaris Bendahara SEKSI PERUBAHAN PERILAKU KELUARGA SEKSI PENYEDIAAN DATA KELUARGA DAN DOKUMEN KEPENDUDUKAN SEKSI PENINGKATAN CAKUPAN LAYANAN DAN RUJUKAN PADA KELUARGA SEKSI PENATAAN LINGKUNGAN KELUARGA DAN MASYARAKAT STRUKTUR POKJA KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS Di Tingkat Desa/Kelurahan Susunan keanggotaan bidang-bidang Pokja dapat menyesuaikan dengan kebutuhan dan potensi wilayah.
  • 14. B E R E N C A N A I T U K E R E N Atribut Kampung Keluarga Berkualitas 1)Rumah Data Kependudukan 2)BKB HI 3)BKR 4)BKL 5)PIK R/ Karangtaruna 6)UPPKA 7)DASHAT 8) Posyandu 9) PAUD 10) Kelompok tani 11) Kelompok kegiatan masyarakat lainnya
  • 15. B E R E N C A N A I T U K E R E N Tenaga Penggerak di tingkat Desa/Kelurahan 1) PKB (Penyuluh KB) 2) Pendamping Desa 3) Penyuluh Pertanian 4) Bidan Desa 5) Pendamping PKH (Program Keluarga Harapan) 6) Koordinator Pendidikan 7) PKK 8) KPM (Kader Pembangunan Manusia) 9) TPPS (Tim Percepatan Penurunan Stunting) 10) Kader (IMP, Pokja Kampung KB, Posyandu, Poktan, Jumantik, dst)
  • 16. DASHAT Dapur Sehat Atasi Stunting di Kampung Keluarga Berkualitas Merupakan kegiatan pemberdayaan masyarakat dalam upaya pemenuhan gizi seimbang bagi keluarga berisiko stunting melalui sumberdaya lokal yang dipadukan dengan sumberdaya/kontribusi kemitraan lainnya. Makanan sehat tidak harus mahal
  • 17. Sasaran Kegiatan Target: Kelompok ibu hamil, ibu menyusui, dan Balita (Keluarga Berisiko Stunting) Pelaksana: Pemerintah Desa/ Kelurahan melalui pengembangan kelembagaan lokal 1. Identifikasi dan pemetaan Bentuk Kegiatan Identifikasi sasaran, SDM, program sejenis dan anggaran 2. Perumusan bentuk kegiatan Merumuskan tenaga pengelola & bentuk kegiatan Dashat (sosial, ekonomi, kombinasi) 3. Peningkatan kapasitas Pembekalan kebutuhan gizi, kandungan gizi, pengelolaan bahan makanan & monitoring intervensi Dashat 4. Produksi & pengemasan Penyediaan makanan 5. Distribusi & penjualan Penyalur makanan Komunikasi, informasi, dan edukasi serta pendampingan 6. KIE 7. Monitoring dan Evaluasi Memantau perkembangan hasil intervensi
  • 18. B E R E N C A N A I T U K E R E N Hasil yang Diharapkan Terpenuhinya kebutuhan gizi anak stunting, bumil/busui dan keluarga risiko stunting Diperolehnya keterampilan penyiapan pangan sehat dan bergizi berbasis sumber daya lokal Meningkatnya kesejahteraan keluarga, melalui keterlibatan dalam kelompok usaha keluarga/masyarakat yang berkelanjutan Indikator Keberhasilan 1) Tercegahnya kelahiran bayi dengan berat badan lahir rendah 2) Tidak ada anak dibawah garis merah grafik tumbuh kembang KMS (Kartu Menuju Sehat)
  • 19. B E R E N C A N A I T U K E R E N Pendanaan Operasional DASHAT APBDes/ Kelurahan APBD/BOKB CSR Bapak/Bunda Asuh APBN Gotong Royong (Contoh:, segenggam beras, telur, dst)
  • 20. 1. Identifikasi dan pemetaan Modifikasi Penyelenggaraan DASHAT Identifikasi sasaran, SDM, program sejenis dan anggaran 2. Memilih kader Melibatkan PKK dan pengurus DASHAT 3. Peningkatan kapasitas kader Pembekalan kebutuhan gizi (Isi Piringku), pengelolaan bahan makanan & monitoring intervensi Dashat 4. Sosialisasi dan KIE Gizi Penyampaian materi tentang isi piringku, menu harian dan pengolahan makanan, serta rencana untuk pembiasaan. 1 kader  10-20 sasaran 5. Pendampingan dan pemantauan Memastikan kelompok dampingan melakukan kegiatan pembiasaan makan sesuai isi piringku, melalui grup WA atau lainnya untuk pengiasian raport pembiasaan 30Hr Apresiasi terhadap penyelenggaraan DASHAT ataupun terhadap kader 6. reward/apresiasi 7. Monitoring dan Evaluasi Memantau perkembangan hasil intervensi
  • 21. B E R E N C A N A I T U K E R E N 120 - 150 = Terbiasa 90 - 119 = Perlu pendampingan < 90 = Perlu pendampingan dan penguatan
  • 22. B E R E N C A N A I T U K E R E N Status* (isi sesuai kode) Awal Akhir (setelah 30 hr) Awal Akhir (setelah 30 hr) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Status* 1 Ibu Hamil 2 Ibu Menyusui 3 Anak Tinggi Badan No Nama Ibu keluarga sasaran Total Nilai Raport 30 Hari Nama sasaran Umur sasaran Berat Badan Rekap Keluarga Sasaran Intervensi Monitoring fokus intervensi Nama Kader:....................................... Kampung KB:.....................................
  • 23. B E R E N C A N A I T U K E R E N SIMPULAN • Inpres Nomor 3 tahun 2022 tentang Optimalisasi Penyelenggaraan Kampung Keluarga Berkualitas menguatkan komitmen lintas sektor untuk melaksanakan kegiatan berbasis keluarga di Kampung Keluarga Berkualitas; • Penurunan Stunting merupakan salah satu indikator keberhasilan Kampung Keluarga Berkualitas; • TPK dapat memanfaatkan perangkat dan atribut yang ada di Kampung Keluarga Berkualitas untuk membantu melaksakan tugas pendampingan kepada keluarga risiko stunting; • Dapat terlibat dalam pembekalan kebutuhan gizi, kandungan gizi, pengelolaan bahan makanan & monitoring intervensi Dashat • Jika dirasa perlu, TPK beserta Penyuluh PKB dapat mengadvokasi Kepala Desa/ Lurah untuk membentuk Kampung Keluarga Berkualitas dan berbagai atributnya.
  • 24. B E R E N C A N A I T U K E R E N https://linktr.ee/kampungkbtpk23
  • 25. B E R E N C A N A I T U K E R E N TERIMA KASIH BERENCANA ITU KEREN Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional Jl. Permata No. 1 Halim Perdana Kusuma, Jakarta

Notes de l'éditeur

  1. Jelaskan tentang: Pengertian Cakupan Kriteria Kegiatan Tujuan Outcome
  2. Ada 77 indicator dalam Inpres
  3. Konvergensi pelaksanaan Kampung Keluarga Berkualitas adalah pelaksanaan intervensi yang dilakukan secara terkoordinir, terpadu dan bersama-sama untuk meningkatkan kualitas keluarga pada kelompok sasaran prioritas yang telah ditetapkan bersama.
  4. Indikator keberhasilan di Kampung Keluarga Berkualitas dilihat dari outcome/dampak melalui Indeks Pembangunan Keluarga (iBangga) yang akan diukur setiap tahun oleh BKKBN utamanya di level Nasional dan Provinsi. Indeks Pembangunan Keluarga menjelaskan kualitas keluarga yang ditunjukkan melalui ketentraman, kemandirian dan kebahagiaan keluarga Indeks Pembangunan Keluarga memberikan gambaran peran dan fungsi keluarga di Indonesia untuk mewujudkan keluarga berkualitas Ukuran keberhasilan pemberdayaan dan penguatan institusi keluarga berdasarkan Indeks Pembangunan Keluarga (iBangga) terdiri dari 3 tahapan yaitu: RENTAN Apabila nilai iBangga di bawah 40 BERKEMBANG Apabila nilai iBangga di antara 40-70 TANGGUH Apabila nilai iBangga di atas 70
  5. Setu dan Ciputat